Media pembelajaran (dilatasi)

21
MEDIA PEMBELAJARAN MENGENAI DILATAS I Created by :Dia Cahyawati Dosen pembimbing : 1.Prof.Dr.Zulkardi,M.I.Komp.,M.Sc.,P.hD. 2.Haris Kurniawan,M.Pd.

Transcript of Media pembelajaran (dilatasi)

Page 1: Media pembelajaran (dilatasi)

MEDIA PEMBELAJARAN MENGENAI DILATASI

Created by :Dia CahyawatiDosen pembimbing :

1.Prof.Dr.Zulkardi,M.I.Komp.,M.Sc.,P.hD.2.Haris Kurniawan,M.Pd.

Page 2: Media pembelajaran (dilatasi)

Agenda

• Latar belakang• Media pembelajaran dalam bentuk

PowerPoint• Blog yang ditunjukkan untuk umum mengenai

matematika• Video pembelajaran dilatasi• Geogebra (bantuan transformasi geometri

dilatasi dengan faktor skala k)

Page 3: Media pembelajaran (dilatasi)

Latar belakangPerkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah

begitu pesat pada jaman ini. Perkembangan ilmu yang terjadi selama ini tidaklah berlangsung secara tiba-tiba, melainkan terjadi secara bertahap. Perkembangan ilmu terjadi karena manusia selalu dihadapkan pada tantangan alam, situasi dan kondisi yang memacu daya kreativitasnya.Selalu terdapat dorongan untuk membuat manusia melangkah ke arah kemajuan dan dorongan tersebut adalah rasa ingin tahu (curiousity) (Mutansyir, 2002: 63).

Perkembangan global saat ini menuntut adanya perkembangan dari segi kualitas sumber daya manusia (Nurkolis, 2002: 1).

Untuk itu dengan PowerPoint ini dapat digunakan dalam pembelajaran terutama matematika agar pendidikan tidak ketinggalan jauh dari yang sebelumnya.

Page 4: Media pembelajaran (dilatasi)

PowerPointPowerPoint

DILATASIDILATASI

Page 5: Media pembelajaran (dilatasi)

AGENDAAGENDA

SIFAT DILATASI

SIFAT DILATASI

QUIS /LATIHAN

QUIS /LATIHAN

PENGENALAN DILATASI

PENGENALAN DILATASI

PERMASALAHAN (DISKUSI)

PERMASALAHAN (DISKUSI)

Page 6: Media pembelajaran (dilatasi)

2 x 3 4 x 3

Page 7: Media pembelajaran (dilatasi)

Alat peraga :• Kertas berpetak

• Gunting

Masing-masing siswa diberikan kertas berpetak dan diminta untuk menggambar persegi dengan 3x3satuan sebanyak 12 persegi, kemudian gunting.Dari kertas berpetak tersebut saya meminta mereka untuk membuat persegi berukuran besar dari kertas berpetak yang mereka gunting.

Dari proses yang mereka buat saya akan memberi pengarahan bahwa yang mereka lakukan adalah dilatasi dan mereka menyimpulkan sendiri pengertian dari dilatasi.

Page 8: Media pembelajaran (dilatasi)

DILATASI ?

Page 9: Media pembelajaran (dilatasi)

Keterangan :Soal ini mengarahkan siswa kepada rumus dilatasi dengan pusat P(m,n)

P (1,2) ,Q(2,1/2),R(3,3)

P’(2,4),Q’(4,1),R’(6,6)

Buktikan bahwa P’

Adalah perbesaran dari P?

Page 10: Media pembelajaran (dilatasi)

Sifat-sifat transformasi dilatasi

Skala>1

skala<-1 -1<skala<0

0<skala<1

Page 11: Media pembelajaran (dilatasi)

You wanna start from quiz ,lets klik here

Page 12: Media pembelajaran (dilatasi)

Persegi panjang ABCD dengan koordinat titik A(1,1),B(2,1),C(2,3),dan D(-1,3) didilatasikan dengan pusat O(0,0) dan faktor skala 3.Tentukan perbandingan luas ABCD sebelum dan sesudah dilatasi

A.1/9

B.4/9

C.2/9

D.1/3

Page 13: Media pembelajaran (dilatasi)

Sebuah garis dengan persamaan 6x-4y+12=0 didilatasi dengan pusat P(2,-4) dan faktor skala 3 maka persamaan bayangannya adalah

A. 5x+3y+17=0

B. 6x-2y+25=0

C.6x-4y+68=0

D.3x-4y+18=0

Page 14: Media pembelajaran (dilatasi)

Do you want to see the results of your answers?

Please klik here

Page 15: Media pembelajaran (dilatasi)

BlogBlog

DILATASIDILATASI

Page 16: Media pembelajaran (dilatasi)

http://diacahyawati.blogspot.com/

Page 17: Media pembelajaran (dilatasi)

VideoVideo

DILATASIDILATASI

Page 18: Media pembelajaran (dilatasi)

MatthewTavani

http://www.youtube.com/watch?v=FqFzO-1Y94M

Page 19: Media pembelajaran (dilatasi)

GeogebraGeogebra

DILATASIDILATASI

Page 20: Media pembelajaran (dilatasi)

• Tanpa animasi

Dilatation (2).ggb

• Menggunakan animasi

dilatasi.ggb

Page 21: Media pembelajaran (dilatasi)

TERIMA KASIHTERIMA KASIH