Mathematics is not monster smk icb dec 15th 2011

51
Agung Maulana © 2011 Mathematics Is Not Monster Agung Maulana Bandung, 15 Desember 2011

description

Matematika itu menyenangkan, bukan monster yang harus ditakuti

Transcript of Mathematics is not monster smk icb dec 15th 2011

  • 1. Agung Maulana 2011

2. Agung Maulana 2011AGUNG MAULANATTL : Bandung, 19 Agustus 1984Alamat : Jalan Bojongsoang No. 29 BandungAKtifitas : - Guru matematika SMP Assalaam Bandung- Instruktur Balai Pelatihan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Jawa Barat - Penulis LKS SD -Pengembang bahan ajar multimedia- Anggota Komunitas myteacher Dompet Dhuafa Jawa Barat - Aktivis pojok pendidikan Research andDevelopment- Anggota MGMP Matematika SMPWilayah Bandung Selatan Pendidikan : S1 pendidikan teknik Sipil UPIHP : 08122182256Blog : agungmaul.blogspot.com Email : [email protected] Facebook : agung maulanaTwitter : @adunmaul BBM : 23414BE2 3. Agung Maulana 2011Jika Manusia hanya diajaribanyak menghapal, maka kitaseperti hanya melatih seekoranjing 4. Agung Maulana 2011 5. Agung Maulana 2011 6. Agung Maulana 2011 7. Agung Maulana 2011Pilih angka 1 9Kalikan dengan 6Tambahkan dengan angkapilihanDibagi dengan angka pilihan 8. Agung Maulana 2011Matematika (dari bahasa Yunani: - mathmatik) adalah studi besaran, struktur, ruang, dan perubahan.Kini, matematika digunakan di seluruh duniasebagai alat penting di berbagai bidang,termasuk ilmu alam, teknik, kedokteran/medis, dan ilmu sosial sepertiekonomi, dan psikologi. 9. Agung Maulana 2011Matematika dihadapkan dengan berbagairumus-rumus yang super ribet, dan lainsebagainya. Hingga membuat otak serasa puyeng dan tak dapat memahamipelajaran yang sedang dihadapi.Matematika dipandang sebagianbesar siswa sebagai materi yangmengerikan, sulit dan menjenuhkan. 10. Agung Maulana 2011 Berdasarkan hasil penelitian bahwa 9 dari 10 anak Indonesia tidak sukapelajaran matematika, lantaran pesertadidik menganggap bahwa matematika adalah pelajaran tersulit dan rata-rata gurunya galak dan keras dalam mendidik. mereka anggap matematika sulit karena mereka tidak tahu caranya 11. Agung Maulana 2011 pernyataan Alva Handayani (2004) pada Semiloka Mengatasi Fobia Matematika pada Anak di Bandung bahwa munculnya fobia matematika pada anak juga disebabkan sugesti yang tertanam dalam benak seorang anak bahwa matematika itu sulit Ivan Pranoto (pemerhati pendidikan matematikadan dosen program studi matematika InstitutTeknologi Badung) menyatakan bahwa munculnya anggapan siswa dan masyarakat bahwapelajaran matematika sulit bahkan menjadi fobia,lebih disebabkan pada pengajaran yang lebihmenekankan pada hafalan dan kecepatanberhitung . 12. NON e g a raAgung -R a ta N ila i2011 R a ta Maulana 1 H o n g k o n g -C h in a 5602 Jepang5573 K o re a547Perbandingan4 S e la n d ia B a ru5375 F in la n d ia5366 C anada 5337 A u s tra lia 533Internasional8 In g g ris5299 S w is s529 10 B e lg ia 520 11 P e ra n c is 517 Prestasi Literasi 12 13 14A u s triaIs la n d iaD e n m a rk515514514 Matematika 15 L ith u a n ia514 16 S w e d ia510 17 Irla n d ia 503 18 N o rw e g ia 499Indonesia 19 C eko 498 20 A m e rik a S e rik a t 493 21 J e rm a n490 22 H u n g a ria 488 23 R u s ia478 24 S p a n yo l476 25 P o la n d ia 470 26 L a tv ia 463 39 Indonesia 36727 28 29Ita liaP o rtu g a lG re e c e457454447 30 L u x e m b o u rg446 31 Is ra e l 433 32 T h a ila n d 432 33 B u lg a ria430 34 A rg e n tin a388 35 M e x ic o387 36 C h ili 384 37 M a c e d o n ia381 38 A lb a n ia 381 39 In d o n e s ia 367 40 B ra zilia33412Sumber: Programme for International Student Assessment (PISA) 2003 41 P e ru292 13. Agung Maulana 20111. Adanya anggapan bahwa matematika adalah pelajaran yang sulit.2. Adanya anggapan bahwa ketakutan pada matematika disebabkan karena pola pengajaran yang lebih menekankan pada hafalan dan kecepatan berhitung.3. Pembelajaran matematika masih menggunakan metode konvensional.4. Rendahnya minat belajar matematika disebabkan karena guru dalam menyampaikan materi kurang menarik. 14. Agung Maulana 2011 15. Partisipasi Aktif 16. Agung Maulana 2011Pandangan matematika adalah pelajaran sulit itulah yang harus kita singkirkan, karena materi pelajaran ini sangat berguna untuksemua aspek kehidupan. Kenapa? dapat kita lihat pada jual-beliapapun pasti akan masuk pada hitung-menghitung (penjumlahan,pengurangan, perkalian, pembagian, kelipatan, keuntungan, kerugian dan lain-lainnya)dan juga dalam aspek jarak, panjang, waktu yang ditempuh dalam perjalanan pergi atau pulang dari suatu tempat dapat kita ketahui dari perhitunganmatematika. Dan juga pengetahuan lainnya dapat kita perhitungkan pada pelajaranmatematika ini. 17. Agung Maulana 2011Hakikat matematika menurut Frans Susilo dalam Pendidikan Sains yang Humanistik yaitu :1. Matematika bukanlah ilmu yang memiliki kebenaranmutlak,kebenaran dalam matematika adalah kebenaran yangtergantung pada kesepakatan bersama.2. Matematika bukanlah ilmu yang tidak dapat salah. Sebagai ilmu yangdikembangkan oleh manusia, matematika tentu tidak luput dari keterlibatan dan kesalahan manusiawi. 3. Matematika bukanlah kumpulan simbol dan rumus yang tak adakaitannya dengan dunia nyata. Justru sebaliknya matematika tumbuhdari dan berakar dalam dunia nyata. 18. Agung Maulana 2011 Hakikat matematika menurut Frans Susilo dalam Pendidikan Sainsyang Humanistik yaitu : 4. Matematika bukanlah teknik pengerjaan yang perlu di hafal saja sehingga siap pakai untuk menyelesaikan masalah-masalah yangdihadapi. 5. Obyek matematika adalah unsur yang bersifat sosio-kultural historisyaitu merupakan milik bersama seluruh umat manusia, sebagai salah satusarana yang digunakan untuk mengembangkan segi-segi tertentu dalamperi kehidupan manusiawinya, dan yang terbentuk melalui proses panjang menyejarah yang berbentuk wajah matematika itu sendiri. 19. Agung Maulana 2011 20. Chinese ProverbTell me,Show me, Involve me,And AndAndIll forget I mayIllremember understand 21. Ketika banyak siswa yang takutterhadap pelajaran matematika, atauterlihat bosan, seorang guru perlumelakukan segala sesuatu yang dapatmembuat pelajaran matematikamenarik. perlu bagi seorang guru untuk melakukan segala sesuatu untuk menolong siswa agar merasa senang dengan pelajaran matematika. 22. Langkah yang harus digapaiadalah bagaimana siswanyaman dalam pembelajaran,yang dalam hal ini siswa harussenang terlebih dahulu akanapa yang ia terimabanyak cara yang bisa kita lakukan,diantaranya adalah dengan merubahsimbol dalam matematika menjadinyata/real seperti contoh kenapatidak mencoba dengan melakukandengan uang asli agar siswa dapattergambarkan jual-beli barangtersebut 23. Jika seorang guru tidak menyenangiterhadap suatu subyek (pelajaran),maka para siswanya juga tidak akanmenyenangi pembelajarannya.Semakin banyak energi positif yangdimiliki seorang guru terhadapsebuah subyek (pelajaran), akansemakin menyenangkanpembelajarannya. 24. Ketika membuat perencanaanuntuk pelajaran matematika, perlumewujudkannya dengan kreatif,membentuk pelajaran matematikainteraktif yang melibatkan parasiswa dalam prosespembelajaran. Jikamemungkinkan, rencanakanaktifitas yang akan menjadikansiswa-siswa berdiri dan bergerak didalam atau di sekitar kelas. 25. Beberapa tips untuk perencanaan(pembelajaran) matematika sebagai berikut: Fokuskan pada satu kemampuan matematika guna menjaminkedalaman pembelajarannya Antisipasi perlunya menyediakan bantuan tambahan untuk siswa-siswa yang memiliki kesulitan belajar Rencanakan kegiatan tambahan untuk menjamin bahwa siswa-siswa berkemampuan maju memperoleh sesuatu yang menarikuntuk dilakukan 26. Beberapa tips untuk perencanaan(pembelajaran) matematika sebagai berikut: Rencanakan permainan-permainan matematika jikamemungkinkan Rencanakan kerja kelompok yang memberikan kesempatan bagiyang siswa-siswa yang maju membantu siswa-siswa yang lambatbelajarnya. 27. Agung Maulana 2011Pindahkan 1 batang korek api sehingga pernyataanbilangannya menjadi benar 28. 1. Mengajarlah Matematikadengan dramatisasi11 Cara2. Gunakan bagian tubuhmerekaMengajar 3. Ajaklah anak-anakbermainMatematika 4. Gunakan mainan anak-Secaraanak. 5. Gunakan buku ceritaKreatif anak-anak. 6. Gunakan pengalamananak-anak 29. 7. MengajarlahMatematika Gunakankreativitas alami11 Cara dari anak-anak. 8. Gunakan kemampuanMengajaranak memecahkanmasalah Matematika.Matematika 9. Gunakan berbagaiSecarastrategi 10.Gunakan teknologiKreatif11.Gunakan penilaianuntuk mengukurkemampuan anak-anakbelajar matematika. 30. 1. Guru ideal adalah sosok guru yang mampu untuk menjadi panutan dan selalu memberikan keteladanan.2. Sosok Guru Matematika yang ideal adalah guru yang SOSOK GURU mengusai ilmu matematikanya denganMATEMATIKA baik. Mampu menjelaskan YANG IDEAL dengan baik apa yang diajarkannya.3. Sosok Guru Matematika ideal adalah guru yang memahami benar akan profesinya. 31. 4. Guru ideal adalah sosok guru yang Sosok Guru Matematika yang ideal adalah guru yang memiliki sifat-sifat nabi Muhammad SAW yaitu, Sidiq, Tabliq, SOSOK GURU Amanah, dan Fathonah5. Sosok Guru Matematika MATEMATIKA yang ideal adalah guruYANG IDEAL yang memiliki 5 kecerdasan. Kelima kecerdasan itu adalah: kecerdasan intelektual, moral, sosial, emosional, dan motorik. 32. Beberapa orang belajar matematika hanya untukkesenangan. Beberapa orang yang lain belajarkarena kewajiban. Ada juga agar lulus UN,SPMB, UMPTN. Ada juga untuk menjadi juara.Masing-masing tujuan, berimplikasi kepadacara belajar matematika yang berbeda. Misalnya bila Anda belajar matematika untuk kepentingan lulus UN, SPMB, UMPTN akanberbeda dengan belajar untuk memenangkan olimpiade matematika