Materi Uas Endo Dr.nina

69
Patofisiologi sistem endokrin Dr. nina fitriana

description

materi uas

Transcript of Materi Uas Endo Dr.nina

  • Patofisiologi sistem endokrinDr. nina fitriana

  • KELENJAR HIPOFISISHipopituitarisme Tumor hipofisisHipofisektomi Diabetes insipidus Sindroma sekresi hormon anti diuretik yang tidak sesuai

  • HIPOPITUITARISME Sangat jarang ditemukan Kelenjar hipofisis gagal memproduksi 1 atau lebih hormon Atau produksi hormon tidak mencukupi atau dibawah normalKlinis :Gangguan pertumbuhan Gangguan tekanan darah Gangguan reproduksi Terapi : terapi hormon ysng terganggu seumur hidup

  • Tumor hipofisis10% dari tumor intrakranialUsia 20 50 thn Terutama timbul pada lobus anterior Jinak

  • Klasifikasi tumor hipofisis Berdasarkan gambaran patologi Chromophobe : memproduksi GH, prolaktin atau TSH Acidophil (eosinophilic) : memproduksi prolaktin, TSH dan GH yg menyebabkan acromegaly dan gigantisme Basophil : memproduksi LH, FSH, beta lipoprotein dan ACTH yg dapat menyebabkan Cushing Syndrome.

  • Berdasarkan gambaran radiologi Grade 0 : tumor tidak terlihat secara radiologiGrade I dan II : terbatas pada sella turcica Grade III dan IV : menginvasi jaringan sekitar Berdasarkan hormon yang diproduksinya Non fungsional (tidak menghasilkan hormon)Fungsional (menghasilkan hormon)

  • HipofisektomiHipofisektomi adalah operasi pengangkatan hipofisa (kelenjar pituitari). paling sering dilakukan untuk mengobati tumor. Kadang-kadang digunakan untuk mengobati sindrom Cushing karena adenoma hipofisis

  • Diabetes insipidus Diabetes insipidus adalah pengeluaran cairan dari tubuh dalam jumlah yang banyak yang disebabkan oleh dua hal :Gagalnya pengeluaran vasopressin Gagalnya ginjal terhadap rangsangan AVPDiabetes Insipidus adalah suatu kelainan dimana terdapat kekurangan hormone antidiuretik yang menyebabkan rasa haus yang berlebihan (polidipsi)dan pengeluaran sejumlah besar air kemih yang sangat encer (poliuri)Secara patogenesis diabetes insipidus di bagi atas dua , yaitu :Diabetes Insipidus Sentralis ( DIS )Diabetes Insipidus Nefrogenik( DIN )

  • ETIOLOGI

    Diabetes Insipidus Sentralis ( DIS ) atau neurogenikKelainan hipotalumus dan kelenjar pituetary posterior karena familial atau idiopatic. Disebut diabetes insipidus primer.beberapa keadaan yang mengakibatkan diabetes insipidus sentral , termasuk di dalamnya adalah tumor-tumor pada hipotalamus, tumor-tumor besar hipofisis dan menghancurkan nucleus-nukleus hipotalamik, trauma kepala, cedera operasi pada hipotalamus, oklusi pembuluh darah pada intraserebral, dan penyakit-penyakit granuomatosa.Diabetes Insipidus Nefrogenik ( DIN ), disebabkan oleh beberapa hal yaituPenyakit ginjal kronik Penyakit ginjal polikistikMedullary cystic diseasePielonefretis Obstruksi ureteralGagal ginjal lanjutGangguan elektrolitHipokalemiaHiperkalsemiaObat obatanLitiumDemoksiklin AsetoheksamidTolazamidGlikuridPropoksifenPenyakit sickle cellGangguan dietTubercolosis

  • Keluhan dan gejala utama diabetes insipidus adalah :Poliuri 5-15 liter / hariPolidipsiBerat jenis urine sangat rendah 1001-1005/50-200 miliosmol/kg BBPeningkatan osmolaritas serum > 300 m. Osm/kgPenurunan osmolaritas urine < 50-200m. Osm/kg

  • PENATALAKSANAAN

    Diabetes insipidus diobati dengan mengatasi penyebabnya. Pemeriksaan yang paling sederhana dan paling dapat dipercaya untuk diabetes insipidus adalah water deprivation test. Selama menjalani pemeriksaan ini penderita tidak boleh minum dan bisa terjadi dehidrasi berat. Oleh karena itu pemeriksaan ini harus dilakukan di rumah sakit atau tempat praktek dokter.Pembentukan air kemih, kadar elektrolit darah (natrium) dan berat badan diukur secara rutin selama beberapa jam. Segera setelah tekanan darah turun atau denyut jantung meningkat atau terjadi penurunan berat badan lebih dari 5%, maka tes ini dihentikan dan diberikan suntikan hormon antidiuretik.Vasopresin atau desmopresin asetat (dimodifikasi dari hormon antidiuretik) bisa diberikan sebagai obat semprot hidung beberapa kali sehari untuk mempertahankan pengeluaran air kemih yang normal.Terlalu banyak mengkonsumsi obat ini bisa menyebabkan penimbunan cairan, pembengkakan dan gangguan lainnya.Suntikan hormon antidiuretik diberikan kepada penderita yang akan menjalani pembedahan atau penderita yang tidak sadarkan diri.Kadang diabetes insipidus bisa dikendalikan oleh obat-obatan yang merangsang pembentukan hormon antidiuretik, seperti klorpropamid, karbamazepin, klofibrat dan berbagai diuretik (tiazid).Pada pasien DIS tidak diperlukan terapi apa-apa selama gejala nocturia dan poliuria tidak mengganggu tidur dan aktifitas sehari-hari. Tapi pasien dengan gangguan pada pusat rasa haus, diterapi dengan pengawasan yang ketat untuk mencegah terjadinya dehidrasi.

  • Penatalaksanaan : obat yang cara kerjanya menyerupai ADH. yang paing sering digunakan adalah Desmopressin yang diberikan secara nasal spray.Pada DIN yang komplit biasanya diperukan terapi hormone pengganti. DDAVP merupakan obat piihan utama untuk DIN.Selain terapi hormone pengganti dapat juga dipakai terapi adjuvant yang secara fisiologis mengatur keseimbangan air dengan cara :Mengurangi jumlah air ke tubuus distal dan collecting duct.Memacu pelepasan ADH endogen.Meningkatkan efek ADH endogenyang masih ada pada tubulus ginjal.Obat-obatan adjuvant yang biasa dipakai adalah :Diuretic TiazidKlorpopamidKofibratKarbamazepin

  • KOMPLIKASI

    Dehidrasi beratKetidakseimbangan elektrolit, yaitu hiperatremia dan hipokalemia.gagal jantung kongesti.

  • Kelenjar tiroid

  • Tiroiditis Tiroiditis adalah radang yang terjadi pada kelenjar tiroid, yang disebabkan oleh infeksi viralKlasifikasi : Akut (supuratif)SubakutMenahunLimfositik (Hashimoto)Non-spesifikFibrous-invasive (Riedel)

  • TIROIDITIS SUBAKUTNama lain : Tiroiditis De Quervain, non-infectious thyroiditis, granulamatous giant cell thyroiditis.wanita paling banyak pada umur antara 31 50 tahun, biasanya terjadi 2 4 minggu sesudah infeksi saluran cerna atas.Etiologi : virus pasien mengeluh nyeri dileher bagian depan menjalar ke telinga, demam, malaise, disertai gejala hipertiroidisme ringan atau sedang. Kadar tiroksin serum tinggi tetapi ambilan I131rendah. Pada 25 % kasus tidak disertai nyeri.

  • pemeriksaan fisistiroid yang membesar, nyeri tekan, biasanya disertai takikardia, berkeringat, demam, tremor dan tanda tanda lain hipertiroidisme.

  • Pemeriksaan laboratoriumsering dijumpai tanpa leukositosislaju endap darah (LED) yang meninggiPada 2/3 kasus, kadar hormone tiroid meninggi Antibody antitiroid biasanya tidak ada atau terdapat sepintas (transient) dengan titer sangat rendahKelainan histopatologis yang khas ialah adanya sel sel raksasa.

  • Pengobatan sembuh sendiri, pengobatan bersifat simtomatisasetosal untuk mengurangi rasa nyeri.Pada keadaan berat dapat diberikan glukortikoid misalnya prednisone dengan dosis awal 50 mg/hari. Respon terapeutik biasanya tampak setelah 24 jam. Selanjutnya dosis diturunkan bertahap dalam waktu 1 4 minggu kemudian dihentikan.Glukortikoid selain mengurangi gejala, juga mempercepat terjadinya remisi yang selanjutnya dapat menetap. Pada masa hipotiroidisme dapat diberikan L-tiroksin 0,05 0,1 mg/hari yang kalau perlu dapat dinaikan dosisnya dengan 0,05 mg tiap 3 5 minggu sampe eutiroidisme tercapai.

  • TIROIDITIS AKUT SUPURATIFEtiologi : bakteri (stafhylococcus aureus, stafhylocaccus hemolyticus dan pneumococcus) dan jamur Gejala klinisnyeri leher mendadakMalaiseDemamMenggigilTakikardiaNyeri bertambah pada pergerakan leher dan gerakan menelanDaerah tiroid membengkak dengan tanda tanda peradangan lain dan sangat nyeri tekan.

  • Pemeriksaan laboratoriumLeukositosisLED meninggisidikan tiroid memperlihatkan daerah nodul dingin.PengobatanAntibiotik : penisilin, tetrasiklin, kloramphenikolInsisi dan drainage

  • TIROIDITIS HASHIMOTOtiroiditis autoimunwanita berumur 30 50 tahunPengobatan :tidak diperlukan pengobatan karena strumanya kecil dan asimtomatikBila kelenjar tiroid sangat besar mungkin diperlukan tindakan pengangkatan, sebaiknya operasi ini ditunda karena kelenjar tiroid tersebut dapat mengecil sejalan dengan waktu

  • Tumor ganas tiroid (karsinoma)kecurigaan terhadap karsinoma pada suatu nodul tiroid lebih tinggi bila dijumpai pada anamnesisumur kurang dari 20 tahun atau lebih dari 60 tahunriwayat radiasi leher pada waktu kanak kanaksuara yang menjadi paraudisphagiapembesaran tiroid yang cepatrasa nyeri

  • Pemeriksaan: anamnesis status lokalissidik tiroidUSGtermografi dan petanda tumor mempunyai sensitivitas dan spesivisitas yang berbeda.Pengobatanoperasiradiasisupresi tirotropin

  • USG tiroid

  • Tiroidektomi Tiroidektomi parsial atau total dapat dilaksanakan sebagai terapi primer terhadap karsinoma tiroid, hipertiroidisme, dan hiperparatiroidismeTiroidektomi total : kelenjar tiroid diangkat seluruhnyaTiroidektomi parsial : mengangkat sebagian kelenjar tiroid

  • Kelenjar paratiroid sebuahkelenjar endokrin dileher yang memproduksihormon paratiroid.Jumlah empat kelenjar paratiroid, yang biasanya terdapat di bagian belakang daripada kelenjartiroidFungsi : mengontrol jumlahkalsium didarah dan di dalamtulang (peningkatan resorpsi kalsium di tulang, peningkatan reabsorbsi kalsium di ginjal, peningkatan absorbsi kalsium di Saluran cerna oleh Vitamin D)

  • Kelenjar Adrenal Penyakit AddisonSindrom cushing Aldosteronisme Primer Adrenalektomi

  • Penyakit Addison Etiologi : autoimmun (75% kasus), TBC (20% kasus), lain lain (5%)Manifestasi klinis :Lemah Hiperpigmentasi di daerah2 yang tertekan Lab : hiponatremia, hiperkalemia ( rasio Na/K < 30), hipoglikemia di pagi hari, eosinofilia, hiperkalsemia, limfositosis

  • Diagnosa pasti : Kadar kortisol plasma < 6ug pada jam 8 pagi dan tidak naik dengan suntikan synachten.Water load test positif ANA test positif (antibodi adrenal untuk px autoimmun)X-Foto abdomen menyokong diagnosis TBC

  • Terapi : hidrokortison 3 x 20 mg sehari selama 2 hari, diteruskan 20 30 mg per hari dosis terbagi pagi dan sore.Tuberkulostatika bila penyebabnya TBC

  • Sindrom Cushing Etiologi Hiperplasia adrenal, 70 80% dr sindrom cushing, wanita lebih sering Penyakit adrenal primer ( 10 15%) : adenoma, karsinoma, hiperplasia noduler otonomus Ectopic ACTH syndrome : oat cell Ca paru, tumor paru, tumor thymus, tumor pankreas, tumor ovarium, kanker tiroid Sindroma cushing iatrogenik : overdosis pemberian glukokortikoid Sindrom chusing alkoholik

  • Diagnosa dugaan :Moon face Buffalo humpAcne Hirsutisme OligomenorrhaePsikosis depresif Darah : hipokalemia, rasio Na/K > 35, alkalosis polisitemia, eusinopenia (
  • Diagnosa pasti : Urinary free cortisol rendahKortisol plasma > 20g% pada jam 8 pagi dan tanpa variasi diurnalDexametason suppresive test positif Untuk mengetahui penyebab :Test metirapon, pengukuran ACTH, arteriografi, venografi, Computerized Axial Tomography (CAT)

  • Terapi :Adrenalektomi bilateralIradiasi kelenjar pituitary plus pemberian metirapon Cyproheptadin selama 3 bulan atau lebih kadang3 efektif Untuk Ca Adrenal yg metastatik, diberikan Mitotane (adrenocorticolytic agent), DDD (adrenolytic agent)Untuk Ectopic ACTH Syndrome : dilakukan op dgn persiapan metirapon sebelumnya.Untuk sindrom cushing iatrogenik : dosis steroid diturunkan pelan2 dengan menuju dosis terakhir pagi hari

  • Aldoteronisme primer keadaan klinis yang disebabkan oleh produksi aldosteron (hormon steroid mineralokortikoid korteks adrenal ) secara berlebihan sebagai akibat dari adenoma/tumor/hiperplasia pada kortek adrenal.Tanda dan gejala : Hipertensi dengan tekanan diastolik antara 100-130 mmHgHipokalemiaAlkalosis MetabolikNyeri Kepala, EdemaKelemahan Otot BeratPolinukturia, HausTampak bingung dan sering kesemutan

  • Adrenalektomi Adrenalektomi adalah operasi pengangkatan satu atau kedua kelenjar adrenal.Indikasi :tumor pada kelenjar adrenalhormon-hormon yang dihasilkan oleh kelenjar adrenal memperburuk kondisi lain

  • Pankreas Pankreatitis Pankreatitis akut Pankreatitis kronis Kista pankreas Tumor pankreas

  • Pankreatitis peradangan pada pankreas, organ yang mengeluarkan enzim pencernaan dalam saluran pencernaan, dan sekaligus mensintesis dan mensekresi insulin dan glukagon.Disebabkan : batu empedu yang menyumbat saluran pankreaskonsumsi alkohol yang kronisobat-obatanTraumaInfeksiTumorkelainan genetik.

  • Pankreatitis ec batu empedu

  • Pankreatitis akut rasa sakit yang bertahap atau tiba-tiba di perut bagian atas yang kadang-kadang meluas sampai kebagian belakang perut memburuk setelah makanmual, muntah, dan demamPada keadaan yang berat : dehidrasi dan tekanan darah rendah, dengan komplikasi berupa : gagal Jantung, paru-paru, atau ginjal jika terjadi pendarahan di pankreas, mengakibatkan shock bahkan kematian

  • Diagnosa riwayat pasienpemeriksaan fisikpemeriksaan laboratoriumpeningkatan enzim amilase dan lipasetrigliserida yang sangat tinggi di dalam darahUSG perutCT Scanendoskopi

  • Pankreatitis kronis peradangan pankreas yang tidak sembuh-sembuh, yang semakin parah dari waktu ke waktu dan mengakibatkan kerusakan pankreas yang permanenEtiologi menkonsumsi alkohol yang berlebihan selama bertahun-tahun gangguanherediter(keturunan)gangguanautoimun(Imunitas tubuh)Gejala : gejala Pankreatitis akut, dgn gejala tambahan berupa diare, kotoran berminyak dan penurunan berat badan

  • Pengobatan Pankreatitis akut : rawat inap di rumah sakitmakanan atau cairan yang dibutuhkan dapat diberikan secaraintravena(infus)AntibiotikAnti nyeri ERCP (endoscopy retrogade cholangio pancreatography) Sphincterotomy

  • Kista dan tumor pankreas Kista pankreas adalah kumpulan cairan yang dibungkus oleh jaringan fibrosa pada jaringan pankreasTumor pankreas adalah keganasan pada pankreasEtiologi :Pankreatitis akutPankreas kronisAnomali kongenitalTrauma pada pankreas

  • Tumor pankreas penyebab kematian menempati urutan keempat di Amerika Serikat dan paling sering ditemukan pada usia 60-an hingga 70-an

  • Gejala klinis Rasa nyeri, ikterus atau keduanya terdapat pada lebih dari 90% pasienpenurunan berat badan yang cepat, mencolok dan progresifNyeri dapat bersifat progresif dan hebat.Ascites gejala-gejala defisiensi insulin

  • Test diagnostik USG CT SCAN ERCP Biopsi PTC (percutaneus transhepatic cholangiography)Tumor marker

  • Penatalaksanaan Bedah Radioterapi Kemoterapi Drainage Pengobatan

  • Diabetes Melitus kumpulan gejala yang timbul pada seseorang yang disebabkan adanya peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin baik absolut maupun relatifThe American Diabetes Association(ADA) adalah jika:Kadar GDP (Glukosa Darah Puasa) plasma>126 mg/dL, atauKadar GDS (Glukosa Darah Sewaktu) plasma>200 mg/dL, atauKadar glukosa pada 2 jam pasca TTGO (Tes Toleransi Glukosa Oral) >200 mg/dL.

  • Perkeni 2002 Kriteria diagnostik DM dan Toleransi Glukosa Terganggu (TGT) adalah:Kadar GDS plasma vena>200 mg/dL, atauKadar GDP plasma vena>126 mg/dL, atauKadar glukosa plasma vena>200 mg/dL pada 2 jam sesudah beban glukosa 75 gram pada TTGO

  • Klasifikasi :Tipe 1 (DMT1) adalah insufisiensi absolut insulin.Tipe 2 (DMT2) adalah resistensi insulinDiabetes kehamilan (gestasional) yang muncul pada saat hamilGangguan toleransi glukosa (GTG), kadar glukosa antara normal dan diabetes, dapat menjadi diabetes atau menjadi normal atau tetap tidak berubah.

  • Etiologi DM type 1 Genetik Immunologi Lingkungan DM type 2Usia Obesitas Riwayat keluarga Gaya hidup

  • Tes diagnostikTes-tes diagnostik pada DM adalah:GDPGDSGD2PP (Glukosa Darah 2 Jam Post Prandial)Glukosa jam ke-2 TTGOHbA1C

  • Penatalaksanaan DMLifestyle modificationDiet Olahraga Pengobatan OHO Insulin

  • Komplikasi Makrovaskulerpenyakit jantung koroner penyakit pembuluh darah otak (CVA)penyakit pembuluh darah perifer (peripheral vascular disease = PVD) Mikrovaskuler Retinopati diabetikNefropati diabetik Neuropati diabetik

  • Soal patofisiologi endokrin Sebutkan komplikasi mikrovaskuler Sebutkan jenis insulin Kriteria DM menurut perkeni 2002Gold standart pemeriksaan DM Pengobatan DM lini pertama Gejala klinis cushing sindromPenyebab cushing sindromKomplikasi tiroidektomi total Diabetes insipidus karena kelainan hipofise disebut

  • komplikasi makrovaskuler gejala pankreatitis kronis yang tidak terdapat di pankreatitis akut etiologi pankreatitis akut kecuali penyebab pankreatitis kronis indikasi adrenalektomi adrenalektomi definisi penyebab aldoteronisme primer

  • etiologi cushing sindrome etiologi addison diseases