Materi sejarah bab 4 sma kelas x peminatan

32
SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN) Untuk SMA dan MA Jilid I 1 4 Bab Peradaban-Peradaban Kuno yang Membentuk Dunia Modern

Transcript of Materi sejarah bab 4 sma kelas x peminatan

Sejarah Kelompok Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 14BabPeradaban-Peradaban Kuno yang Membentuk Dunia Modern

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 2Setelah mempelajari materi ini, siswa diharapkan mampu:Memahami sejarah peradaban kuno: Mesopotamia, Mesir, Yunani, Romawi, Cina, India, dan Amerika Kuno;Mengidentifikasikan sumbangan perdaban-peradaban kuno tersebut bagi peradaban dunia; danMengenali sumbangan khas peradaban Mesopotamia dan peradaban Mesir bagi perkembangan peradaban Nusantara.TUJUAN PEMBELAJARAN

Besikap tebuka, kritis, dan positif terhadap hal-hal baruBekerja keras, kreatif, dan inovatifMengembangkan dan menghayati persaudaraan universal (universal brotherhood)

KARAKTER YANG DIKEMBANGKANKuneiformPiagam HammurabiZiguratHieroglifFiraunNegera kotaDemokrasiHelenismePatriciaSeccessioConcilium PlebisPax Romana

Kata Kunci

2

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 3Susunlah 5 pertanyaan tentang gambar di bawah ini berkaitan dengan peradaban kuno yang membentuk dunia modern.Diskusikanlah pertanyaan-pertanyaan yang sudah Anda susun.

3

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 4

A. Peradaban Mesopotamia (5000330 SM)

Kondisi Geografis dan Lingkungan Alam

2.815 km2.045kmKini berada di wilayah Asia barat membentang di Irak dan sebegian menyentuh wilayah Suriah dan IranBahasa Yunanimesossungai

tengah atau di antaraPotamos

&Daerah bulan sabit yang subur (the fertile crescent) = Menjadi rebutan bangsa-bangsa Sistem penulisan merupakan sumber penting peradaban ini bagi dunia = asal mula peradaban (the cradle of civilization)

4

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 5No.BangsaTahun ()Periode/RajaKeterangan1Sumeria53002300 SMPeriode Ubaid(53004000 SM (periode pra-dinasti))Bangsa Sumeria yang pertama mendiami wilayah Mesopotamia, tepatnya di wilayah Ubaid (Al-Ubaid, Irak sekarang)Membuat roda dari tanah liat, membangun pemukiman-pemukiman besar, bertani dan beternakPeriode Uruk(40003100 SM)Sudah mengenal tulisan kuneiform atau huruf paku berwujud gambarPeriode Jemdet Nesr (31002900 SM)Pemerintahan semi-kerajaanMembangun negara kota dengan dua belas kota besar.2AkkadiaSargon Agung (23302275)Rimush (27752264 SM)Manishtusu (22642261)Naram-Sin (22612224 SM)Shar-Kali-Sharri (22232198 SM)DuduShu-TurulRumpun bangsa Semit dan menggunakan bahasa SemitRaja Sargon Agung = Sargon berasal dari bahasa Akkadia sarru-ken =raja yang benar (memimpin selama 55 tahun dan membawa Akkadia mencapai puncak kejayaan.Era Sumero-Akkadia = akulturasi budaya Sumeria dengan AkkadiaSistem pos pertama Menguasai seluruh wilayah Mesopotamia dari utara selatan.Pada masa pemerintahan Manishtusu Kuil Ishtar di Niniwe3Guti211502050 SMGudeaUr-Nammu (2000-an SM)Ur-Nammu = Sumerian RenaissanceUndang-undang (2050 SM) Ur-Nammu dibuat oleh putranya yakni Shulgi lebih tua tiga abad dari undang-undang HammurabiZigurat Agung Ur4ElamBerasal dari Persia

Kondisi Sosial Politik

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 66Asyur1235698 SMTiglathpileser III (745727 SM)Sargon II (722705 SM)Sanherib (705681 SM)AssurbanipalLebih memilih mengembangkan kota NiniweRaja Tiglathpileser III = Puncak kejayaan dengan kekuasaan meliputi wilayah Babilonia, Suriah, Palestina, Cyprus, Arabia bagian utara, dan Mesir.7Khaldea605539 SMNebukadnezar II (604561 SM)Amel-MardukNeriglissar Labashi-Marduk (556 SM)NobinidusDikenal sebagai Babilonia BaruNebukadnezar II disebut sebagai Nebukadnezar yang agung Terkenal dengan ekspedisi militernya ke berbagai wilayahMembangun ziggurat Etemenanki (gerbang batas langit dan bumiGerbang Ishtar Taman Gantung Babilonia8Persia539330 SMCyrus AgungDarius I (521486 SM)Darius III (336330 SM)Darius I membangun jalan raya dari Susa (Iran) sampai ke Efesus (Turki)Membangun istana Persepolis9Yunani330323 SMAlexander AgungMembangun kota baru bernama Seleukia (sekitar Baghdad sekarang)Mengambil gelar khas Shahanshah = Raja dari segala RajaMenerapkan kebijakan Helenisasi menyebarkan kebudayaan YunaniPeradabannya disebut Helenistik

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 7codex Hammurabi

Tulisan kuneiform

Astronomi menggunakan sistem bilangan seksagimal

Lukisan Taman Gantung Babilonia

Lukisan pengunaan roda bangsa Sumeria

Papan penanggalan menggunakanKalender kamariah (lunar calendar)

Hasil-Hasil Kebudayaan

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 8

B. Peradaban Mesir Kuno (310027 SM)Kondisi Geografis dan Lingkungan Alam

Mesir HilirMesir Hulu Terpusat di sepanjang hilir Sungai Nil (6.400 km)

Dimulai pada saat disatukannya Mesir Hulu dan Hilir 3150 SM

Empat negara yang dilalui sungai Nil yakni Uganda, Sudan, Etiopia, dan Mesir

Egypt is the gift of the Nile Mesir sebagai hadiah Sungai Nil (Herodotus). Hal ini karena suburnya tanah di sekitar Lembah Sungai Nil

8

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 9Kondisi Sosial PolitikNo.PeriodeTahun ()FiraunKeterangan1Pradinasti31003050 SMPeradaban Badari, Amratian, Gerzia, Nakada2Dinasti Awal30502686 SMMenesMempersatukan Mesir Hulu dan Mesir Hilir3Kerajaan Lama26862181 SMDjoserPiramida Giza dan Great Sphinx; Abad Piramida4Menengah Pertama21811991 SMNebhepetre Menhotep IIMunculnya dinasti baru di bawah Nebhepetre Menhotep II5Kerajaan Pertengahan21341690 SMMenhotep II, Amenemhat I-IIISeni sastra dan seni ukir (patung) berkembang6Menengah Kedua dan Hyksos16741549 SMAhmose IDikuasai bangsa Semitik Hyksos & bangsa Kushit7Kerajaan Baru15491069 SMTuthmosis I-II, Amenhotep IV, Ramesses IIEra keemasan dan pembangunan, wilayah luas karena invasi, praktik korupsi8Menengah Ketiga1069653 SMOsorkon II. TanutamunTerlibat perang besar dengan Sargon II dari Asyur, penguasa Mesopotami; dikuasai Asyur

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 109Akhir672332 SMNecho IPsamtik IIIMula-mula menjadi kerajaan bawahan Asyur, kemudian dikuasai Kekaisaran Achaemenid dari Persia di bawah Cambyses II10Dinasti Ptolomeus33230 SMAlexander AgungPtolomeus IVBerasal dari Macedonia (Yunani) di bawah Alexander Agung Bangun kota terkenal Alexandria; proses Helenisasi11Dinasti Romawi30 SM300an MDitandai kekalahan Marcus Antonius dan Ratu Ptolomeus bernama Cleopatra VII oleh Octavianus dari Kekaisaran Romawi (kelak menjadi kaisar dengan gelar Augustus) dalam Pertempuran ActiumMasuknya agama Kristen pada pertengahan abad 1 M

Kehidupan Sosial dan Struktur Masyrakat Mesir KunoFiraun WazirBangsawan dan ImamJuru tukis dan Tentara TukangPetani dan Budak

Piramida GizaSEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I

Obelisk 11Berkembangnya astronomi atau ilmu perbintangan

Ilmu hitung sederhanaPolitheisme

Firaun Akhenaten menyembah Dewa AtenPembalseman mayat atau pemumian karena percaya bahwa jasad harus utuh agar roh tetap hidup

Tulisan hieroglif

Hasil-Hasil Kebudayaan

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 12

C. Peradaban Yunani Kuno (800146 SM)Berkembang dari peradaban Kreta (Minoa) dan peradaban Mikenai di Pulau Kreta 3000-1450 SM Kreta menjadi jembatan penghubung Asia, Afrika, dan EropaEpos Illiad dan Odisseia HomerusPeradaban Mikenai berkembang menggantikan Kreta dan memengaruhi Yunani daratan dan sekitarnyaPeradaban Yunani (800-146 SM) Lingkungan yang bergunung-gunung menyebabkan terbentuknya polis-polis (negara merdeka) di Yunani.Kondisi Geografis dan Lingkungan Alam

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 13Kondisi Sosial PolitikNoPeradabanTahunPeriodeKeterangan1Kreta30001450 SMPeradaban di Pulau KretaPenduduknya berasal dari Anatolia atau Asia Kecil atau Mediterania TimurMengenal tulisan minos (hingga sekarang belum ada yang dapat mengartikannya)Banteng adalah binatang keramat bagi bangsa Minoa ritual lompat bantengMelemah akibat letusan Gunung Thera 2Mikenai16001100 SMPeradaban yang berkembang di PeleponnesiaDikenal juga sebagai bangsa Akia Penaklukan kota TroyaKemampuan tinggi dalam hal membuat barang-barang dari perunggu, misalnya pedang, perisai, dan baju pelindungRuntuh akibat invasi bangsa Doria3Zaman Kegelapan Yunani1100800 SMTidak adanya sumber-sumber tertulis yang dapat mengungkap kehidupan masyarakat pada masa ini

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 144Yunani800146 SMArkais (800an500 SM)Alfabet Yunani Berkembang negara kota atau polisTiap-tiap polis memiliki ciri khasnya masing-masingMuncul istilah tiran tyrannos (Yunani) = penguasa yang tidak sahAthena menjadi negara demokrasi pertama di duniaPenerapan sistem ostarismeYunani Klasik (492449 SM)Perang Yunani-PersiaPerang Peloponnesia (Sparta-Athena)Bangkitnya negara kota Macedonia di bawah Philippos IIYunani Hellenistik (323146 SM)Percampuran kebudayaan Yunani (Hellas), Mesir, dan Persia = Kebudayaan HelenistikKota Alexandria dan Antiokia menjadi pusat kebudayaan

Sistem Kepercayaan dan Religi

Cikal bakal olimpiade

Politeisme dengan dewa tertingginya dewa Zeus

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 15Hasil-Hasil KebudayaanDemokrasi sebagai warisan dari Yunani Kuno yang paling berharga Terjadinya demokrasi secara langsung Yunani merupakan negara tempat lahirnya para ahli filsafat atau filsufBapak Demokrasi

Kleisthenes

Thales

Menemukan adanya sifat-sifat listrik pada batu ambar, yang disebut elektron

Pythagoras

Bapak bilangan penemu hukum pythagoras

Penemu atomDemokritos

Archimedes

Bapak Sains Ekspereminental

Plato & AristotelsKuil Pathenon

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 16

D. Peradaban Romawi (800-an SM1453 SM)Peradaban yang dikembangkan suku Latia yang menetap di sisi kiri lembang Sungai Tiber, Italia Tengah.

Latium bangsanya disebut bangsa Latin.Wilayah subur tidak terlepas dari unsur-unsur hara hasil luapan Sungai Tiber.

Penduduknya makmur mendukung terciptanya suatu peradaban

Kondisi Geografis dan Lingkungan Alam

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 17Kondisi Sosial Politik

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 18Triumvirat I6044 SMGneaeus Pompeius MagnusMarcus Lucius CrassusGaius Julius CaesarPemberontakan melawan Roma oleh Caesar beserta prajuritnya ditandai dengan menyebrangi Sungai RubiconCaesar menghabisi sisa pasukan Pompeius sampai ke AlexandriaCaesar menjalin hubungan cinta dengan Cleopatra VII dan menghasilkan anak bernama CaesarionMuncul slogan terkenal oleh Cesar Veni, vidi, vici Saya datang, Saya lihat, Saya menangCaesar ditetapkan sebagai dictator in perpetuum (diktator untuk selama-lamanya)Enam puluh orang anggota Senat berkonspirasi membunuh Caesar, termasuk Brutus (anak angkat Caesar) pada 15 Maret 44 SMTriumvirat II4427 SMOctavianusMarcus AntoniusMarcus Aemilius LepidusTriumvirat II dikukuhkan oleh Senat pada 27 November 43 SMPertempuran Philippi Brutus dan Cassius dikalahkan oleh Antonius dan Octavianus Oktober 42 SMPembagian kekuasaan:Oktavianus di RomaAntonius provinsi-provisi Romawi di TimurLepidus di SpanyolPertempuran Actium kekalahan Antonius dan Cleopatra oleh OctavianusDamnation memoriae (menghapus segala ingatan tentang Antonius)

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 193Periode Kekaisaran27 SM1453 M Octavianus (63 SM14 M)Tiberius (1437 M)Caligula (3741 M)Claudius (4154 M)Nero (5468 M)Trajanus (98 117 M)Aurelianus (279275 M)Diokletianus (284305M)Konstantinus (306337 M)Theodosius I (379 395 M)Romulus Augustus Konstantinus XI (Romawi Timur)Octavianus bergelar Augustus dan menjadi kaisar Romawi pertamaKaisar Imperator (bahasa Latin) atau emperor (bahasa Inggris) = hak untuk memimpin (right to command)Augustus memulai Pax Romana atau Kedamaian Romawi 27 SM180 M menguasai hampir seluruh Eropa, sampai ke AfrikaCaligula pemerintahan yang aneh dan kejam dalam sejarah RomawiClaudius merupakan kaisar pembangunanNero kaisar yang tirani dan kejam. Membakar kota Roma pada 64 M dan menuduh penganut agama Kristen sebagai pelakunya Aurelianus dan Diokletianus berhasil menyelamatkan Romawi dari Krisis Abad KetigaDiokletianus terjadi Great Persecution = penganiayaan yang hebat terhadap penganut KristenKonstantinus mengeluarkan Edik Milan = menjamin kebebasan beragamaTheodosius I menetapkan agama Kristen sebagai agama resmi RomawiRomulus Augustus keruntuhan Romawi Barat karena invasi Jermanik yang dipimpin Odoaker pada 476 MKonstantinus XI wafat pada 1453 dan menandai pula jatuhnya Konstantinopel ke tangan Turki Usmani di bawah pimpinan Mehmed II berakhirnya kekaisaran Romawi.

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 20Bahasa Latin

Sistem Julian menyelaraskan kalender dengan tahun matahari

Tiga bentuk sistem hukum Romawi yang memengaruhi sistem hukum Barat:Ius civile hukum sipil warga negara RomawiIus gentium hukum yang berlaku untuk semua orang tanpa membedakan kewarganegaraannya.Ius natural filsafat hukum rasional dan hakikat alam

Kemiliteran penamaan legiun, kaveleri, dan artileri yang masih digunakan hingga sekarangHasil-Hasil KebudayaanColosseumActa Diurna (koran romawi)Cicero (tokoh public speaking atau orator ulung)

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 21

E.1. Peradaban Cina Kuno (1750206 SM)Arsir biru merupakan daerah Cina pada masa Dinasti MingSungai Kuning (Hwang Ho atau Huang He)Daerah lembah sungai yang suburKepercayaan yin (kelemahan) dan yang (kekuatan) yang kemudian menyatu dengan ajaran para filsuf Cina ternamaBudha tidak berkembang seluas ajaran Kong Hu Cu Kondisi Geografis dan Lingkungan Alam Sistem Kepercayaan dan Religi

YinYang

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 22NoDinastiTahunRaja/KaisarKeterangan1Shang 16001045 SMPenanggalan hingga 1500 SM dalam radiokarbon di cangkang kura-kuraBerpusat di lembah Sungai Huang Ho (dekat Kota Anyang sekarang)Tulang ramalan (oracle bones)Kebudayaan perunggu sudah sangat majuSistem pemerintahan feodal, raja dianggap sebagai wakil dewa.2Qin 221205 SMZhao ZhengZhao Zheng bergelar Shi Huang Ti atau Qin Shi Huang = kaisar pertamaMempersatukan beragam suku bangsa di Cina.Kata Cina diambil dari dinasti iniSistem pemerintahan unitaris dengan pemerintahan terpusatTembok Besar (Great Wall) dan tentara terakota3Han206 SM220 MLiu Bang (Kaisar Gao)Han Wu DIWilayahnya bertambah luas hingga Korea, Vietnam, dan Asia TengahJalur Sutra (the Silk Road)Konfusius dan Taoisme berkembang pesat

Kondisi Sosial Politik

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 23Mengenal ilmu pengetahuan:

Kertas, tinta, dan Mesin cetak

Pupuk

Obat-obatan herbal

Gastronomi seni memasak

Ilmu bela diri kung fu

Kain sutra dan keramikBerkembang ajaran filasafat Hasil-Hasil Kebudayaan

Lao Tse

Kong Hu Cu (Konfusius)

Meng Tse (Mencius)

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 24

E.2. Peradaban India Kuno (Peradaban Lembah Sungai Indus (2800185 SM))Sepanjang Sungai Hindus dan Sungai Ghaggar-HakraDitemukan dua bekas kota kuno Mahenjo-Daro (Pakistan) dan Harappa (Punjabi)Dibangun oleh bangsa Dravida (ras Austroloid)Sekitar 2600 SM berkembang pusat-pusat kota besar

Sungai Indus

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 25Bangsa Arya (termasuk bangsa Indo-Jerman) masuk ke India melalui Celah Khaiber (2000 1500 SM) yang membuat sebagian bangsa Dravida menyingkir ke dataran tinggi Dekkan, sebagian lagi membaur dengan bangsa Arya.Zaman Weda percampuran antara budaya bangsa Arya dengan bangsa Dravida yang membentuk tradisi yang menjadi dasar-dasar agama Hindu Kasta diciptakan untuk menjaga kemurnian bangsa AryaZaman Brahmana (1000 750 SM)Zaman Upanisad (750 500 SM)Zaman Buddha (500 300 SM)Lahir kekaisaran Maurya (322 185 SM) Kaisar Candragupta berhasil menyatukan India bagian utara Membangun ibu kota Pataliputra

Ashoka (cucu Candragupta) menyebarkan agama Buddha dan memperluas wilayah meliputi sebagian besar Pakistan dan Afganistan sekarang

Chandragupta II (376 415 SM) mengalami masa keemasanKondisi Sosial Politik

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 26Hasil-Hasil Kebudayaan

Dewa BrahmaDewa WisnuDewa SyiwaKONSEP TRIMURTI

Reruntuhan di kota Mahenjodaro memperlihatkan:Tata kota yang rapi dan arsitektur yang majuPenggunaan sistem sanitasi (pertama di dunia), teknik hidrolis, toilet siram (flash toilet ), dan terdapat pula pemandiaan umum besar (Great Bath)

Piramida sistem kasta di India

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 27

E.3. Peradaban Amerika Kuno

Peradaban Maya, Aztec, dan Inca tidak berkembang dalam waktu yang bersamaanTidak terlalu banyak bukti-bukti catatan tertulis

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 28Peradaban Maya (3001500 M)Peradaban Aztek (12981521 M)Peradaban Inca (500 1532 M)Wilayah GeografisMenempati Meksiko Tengah Kekaisaran Maya pada masa kejayaannya membentang daru Semenanjung Yukatan (Meksiko) hingga Peten (Guetemala)Kondisi sosial-politik

Sistem kekaisaran Setiap kota memiliki pemimpinnya sendiriHasil-hasil budaya dan peradaban

Menyembah dewa Jaguar atau dewa kucingKemampuan bidang astronomi dengan menciptakan dua sistem penanggalan Bangsa pertama di Amerika yang menggunakan huruf hieroglif Kemampuan medis yang mengagumkan teknik pengobatan dengan menggambungkan sains dan supranaturalBermain bola yang disebut pitz menggunakan bola sebesar bola voli sekarang

Wilayah GeografisTiba di meksiko pada abad ke-3 Membangun kota TenocthitlanKondisi sosial-politikRaja pendeta Tenoch (wafat tahun 1370)Adanya kesatuan infanteri yang diberi nama Ksatria ElangMacuabuitl senjata andalan berupa tongkat kayu yang sisinya diberi batu yang tajam Hasil-hasil budaya dan peradabanMenyembah Huitzlopochtli (dewa matahari)Bangsa yang suka berperang dengan bangsa lain untuk mendapatkan korban bagi upacara keagamaan menyenangkan dewa matahari dengan mengurbankan darah dan jantung manusia yang masih hidupNahuatl (tulisan piktograf) dengan alfabet berbentuk gambar Sekolah Calmecac (anak laki-laki bangsawan), Sekolah Cuicacalli (untuk kasta yang lebih rendah.Ullamaliztli (permainan bola karet)Wilayah GeografisDi wilayah Peru (sekitar Danau Titicaca Pegunungan AndesKondisi sosial-politikMenerapkan sistem feodal Kaisar Oachacuti (1468 M) menguasai daerah sekita Cusco dan melewati Pegunungan Andes, dari Kolombia hingga Cile Ayllus (kepala keluarga) membangun kerja sama dengan cuaca (ketua kelompok)Hasil-hasil budaya dan peradabanMenyembah Pachamama (dewa bumi) dan Virachocha (dewa matahari)Upacara capachocaKomplek perumahan kuno Machu Piccu Sistem pertanian terasering

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 29Hasil-Hasil KebudayaanBangsa Maya

Lapangan permainan pitzBangsa Aztek

Piramida AztekBangsa Inca

Machu Picchu

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 30

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 31Setelah menyaksikan cuplikan video pada slide sebelumnya, cobalah Anda jawab lalu diskusikan pertanyaan-pertanyaan di bawah ini.Apa hikmah yang dapat dipetik dari melihat video tersebut yang saling berkaitan dengan materi bab ini mengenai peradaban kuno yang membentuk dunia modern?Menurut Anda apakah peradaban sekarang lebih maju daripada peradaban kuno? Jelaskan.Mengapa bangsa-bangsa kuno di dunia saling serang atau menginvasi bangsa lain?Menurut Anda apakah peradaban Indonesia pada masa praaksara kalah maju dibandingkan dengan peradaban bangsa-bangsa lain di dunia? Jelaskan.

DISKUSI FILM

SEJARAH (KELOMPOK PEMINATAN)Untuk SMA dan MA Jilid I 32Finish!