materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

24
By F@y

Transcript of materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

Page 1: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

By F@y

Page 2: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

KERAJINAN BAHAN LUNAK DAN

WIRAUSAHA

A. Produk Kerajinan dari Bahan Lunak

• Produk kerajinan yang memanfaatkan bahan-

bahan alam seperti tanah liat, serat alam, kayu,

bambu, kulit, logam, batu, rotan dan lain-lain.

• Atau dari bahan sintetis sebagai bahan kerajinan

seperti limbah kertas, plastik, karet.

Page 3: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

a. Bahan Lunak Alami

• Bahan lunak alami adalah bahan lunak yang

diperolah dari alam sekitar dan cara

pengolahannya juga secara alami tidak dicampur

maupun dikombinasi dengan bahan buatan.

Page 4: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

b. Bahan Lunak Buatan

• Bahan lunak buatan adalah bahan untuk karya

kerajinan yang diolah menjadi lunak.

Page 5: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

2. Aneka Produk Kerajinan dari Bahan Lunak

a. Kerajinan Tanah Liat

• Kerajinan keramik adalah karya kerajinan yang

menggunakan bahan baku dari tanah liat yang melalui

proses sedemikian rupa (dipijit, butsir, pilin,

pembakaran dan glasir) sehingga menghasilkan barang

atau benda pakai dan benda hias yang indah.

Page 6: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

b. Kerajinan Serat Alam

• Kerajinan yang berasal dari Bahan-bahan serat alam.

Page 7: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

c. Kerajinan Kulit

• Kerajinan yang menggunakan bahan baku dari kulit

yang sudah di samak, kulit mentah atau kulit sintetis.

Page 8: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

d. Kerajinan Gips

• Kandungan gips terdiri atas jenis zat hidrat kalsium

sulfat dan beberapa mineral seperti: karbonat, borat,

nitrat, dan sulfat yang dapat terlepas sehingga gips

dalam proses pengerasan akan terasa panas.

Page 9: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

e. Kerajinan Lilin

• Pembuatan kerajinan bahan dasar lilin cukup

sederhana perlu dicairkan dengan proses pemanasan di

atas api/kompor

Page 10: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

f. Kerajinan Sabun

• Bahan yang diperlukan adalah sabun batangan. Sabundapat diolah dengan dua cara.Pertama: mengukir sabunyang menghasilkan karya seperti:binatang, buah, dan floraukiran. Kedua, membentuk sabun, yaitu: sabun diparuthingga menjadi bubuk, dicampur dengan sagu dan sedikitair, lalu dibuat adonan baru seperti membuat bentuk dariplastisin.

Page 11: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

g. Kerajinan Bubur Kertas

• pemanfaatan sisa-sisa kertas adalah dibuat bubur

kertas untuk bahan berkarya kerajinan.

Page 12: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

3. Fungsi Produk Kerajinan dari Bahan Lunak

a. Karya Kerajinan sebagai Benda Pakai

b. Karya Kerajinan sebagai Benda Hias

Page 13: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

4. Unsur Estetika dan Ergonomis Produk Kerajinan

a. Unsur Estetika

• adalah nilai-nilai keindahan yang menyertai sebuah karyaseni.

• prinsip: kesatuan (unity), keselarasan (harmoni),keseimbangan

(balance), dan kontras (contrast)

b. Unsur Ergonomis

1. Keamanan (security) yaitu jaminan keamananmenggunakan produk

2. Kenyamanan (comfortable), yaitu kenyamananmenggunakan produk

3. Keluwesan (flexibility), yaitu keluwesan penggunaan.

Page 14: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

5. Motif Ragam Hias Produk Kerajinan Bahan Lunak

a. Motif Realis.

• Motif realis ialah motif yang dibuat berdasarkan bentukbentuk nyata yang ada di alam sekitar

b. Motif Geometris

Motif Dekoratif

Motif Abstrak

Page 15: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

6. Teknik pembuatan produk kerajinan bahan lunak

Membentuk

a. teknik lilit pilin ( coil ) : pembentukan dengan

lempengan / pijat jari. Contoh pembuatan keramik.

b. Teknik putar : menggunakan alat putar. Contoh

pembuatan guci,gentong.

c. Teknik cetak : menggunakan cetakan,dibagi 2 yaitu

sekali cetak dan cetak berulang.

Page 16: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

Menganyam

biasanya bahan dari rotan,bambu,enceng

gondok,pohon pisang,pandan hasil : tas,tikar,topi

Menenun

seperti teknik anyam tetapi menggunakan alat bantu

lungsin dan pakan hasil : kain

Membordir

untuk membuat motif pada kain

mengukir

kegiatan menggores,memahat dan menoreh pada

permukaan benda. Jenis ukiran : ukiran

tembus,ukiran timbul,ukiran utuh

Page 17: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

Contoh teknik pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak

1. Tanah Liat

• Membentuk dengan teknik coil

• Membentuk dengan teknik putar

• Membentuk dengan teknik cetak

2. Serat Alam Menganyam Menenun, membordir

3. Kulit Mengukir

4. Gibs teknik cetak ,Mengukir

5. Lilin Mengukir , membentuk dengan teknik cetak

6. Sabun Mengukir

7. Bubur Kertas membentuk dgn teknik coil ,teknik cetak

Page 18: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

7.Perencanaan proses produksi kerajinan bahan lunak

• Perencanaan produk kerajinan umumnya lebih

menitikberatkan pada nilai-nilai estetika, keunikan

(craftmanship), keterampilan,dan efisiensi.

• a. Pengelolaan Sumber Daya Usaha

• Sumber daya yang dimiliki oleh perusahaan dapat

dikatagorikan atas 6 tipe sumber daya (6M) yakni :

Man (Manusia), Money (Uang), Material (Fisik),

Machine (Tekonologi), Method (Metode), Market (Pasar)

Page 19: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

b. Menentukan Fungsi dan Kualitas Produk Kerajinan

Dalam merancang produk kerajinan, seorang perajin

harus memperhatikan 3 hal yaitu : bentuk,fungsi,bahan.

c. Menentukan Segmentasi Pasar

d. Menentukan Bahan/Material Produksi

e. Menentukan Teknik Produksi

Page 20: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

B. Produksi Kerajinan Tanah Liat

1. Bahan Pendukung Produk Kerajinan Tanah Liat

• pembentukan benda keramik, perlu penyiapan tanah liat.

Penyiapan tanah liat melalui pengulian (kneading) dan

pengirisan (wedging) satu atau lebih warna tanah sejenis.

• Penyiapan bahan tanah liat dibedakan untuk pembentukan

teknik bebas, pijit, pilin, lempeng, putar (centering, pilin,

dan tatap), dan cetak (tekan dan jigger-jolley) serta slip

tanah liat tuang.

Page 21: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

a. Persyaratan Tanah Liat

• Plastisitas : agar mudah dibentuk tidak mudah retak,

berubah bentuk atau runtuh.

• Homogen : plastisitasnya merata dan tidak ada yang

keras atau lembek.

• Bebas dari gelembung udara

• Memiliki kemampuan bentuk

Page 22: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

2. Alat Pendukung Produksi Kerajinan Tanah Liat

• Peralatan tersebut digunakan untuk kelancaran proses

pembentukan benda keramik dengan berbagai teknik:

• teknik pijit (pinching), teknik pilin (coiling), teknik

lempeng (slab building), teknik putar (throwing), dan

teknik cetak (mold).

a. Alat bantu

• 1) Butsir kawat : Untuk merapikan, menghaluskan,

mengerok, membentuk detail, dan membuat tekstur benda

kerja.

Page 23: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

2) Butsir kayu

• Untuk menghaluskan, membentuk detail, merapikan,

membuat dekorasi, merapikan dan menghaluskan benda

kerja.

3) Kawat pemotong

• Untuk memotong ujung bibir, dasar benda kerja, dan

memotong tanah liat plastis.

4) Pisau pemotong

• Untuk memotong, mengiris lempengan tanah liat

5) Spons

• Untuk menyerap kandungan air, menghaluskan benda

kerja, dan membersihkan

Page 24: materi prakarya dan kewirausahaan smk kelas XI

6) Jarum

• Untuk memotong bibir, menusuk gelembung udara, dan

menggores permukaan benda kerja.

7) Kuas kecil

• Untuk mengolesi lumpur tanah pada bagian benda yang

akan disambung, mengolesi larutan pemisah pada model

dan cetakan gips