Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

18

Transcript of Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Page 1: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Badan Pemeberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Kabupaten Bekasi

Page 2: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Oleh Bidang Pengelolaan Aset, Akuntansi dan Pelaporan – DPPKA Kab. Bekasi

Disampaikan Pada Acara Bimbingan Teknis Orientasi Tata kerja Aparatur Pemerintah Desa

Lembang, Oktober 2012

Page 3: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Landasan Pengelolaan Barang Milik Daerah

• PASAL 1 AYAT 6

• PASAL 1 AYAT 7

PERDA NO. 10 Th 2011

SIKLUS PENGELOLAAN BMD

• WEWENANG KDH

• WEWENANG SEKDA

• WEWENANG dan TANGGUNGJAWAB SKPD

Pejabat Pengelola BMD

PEMANFAATAN BMD DALAM PENINGKATAN PAD

PEMINDAHTANGANAN

PENILAIAN BMD

TUNTUTAN GANTI RUGI

PP NO. 72 th 2005

Page 4: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Landasan Pengelolaan

Barang Milik Daerah 1. UU No 32 Th 2004 ttg Pemerintahan Daerah 2. PP No 24 Th 2005 ttg Standar Akuntansi Pemerintah

6. Keputusan Menteri Dalam Negeri No 12 Th 2003 ttg Pedoman Penilaian Barang Daerah

3. PP No 6 Th 2006 Jo. PP No 38 Th 2008 ttg Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah 4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 72 Th 2005 ttg Desa 5. Keputusan Menteri Dalam Negeri No 49 Th 2001 ttg Sistem Informasi Menejemen Barang Daerah

7. Permendagri No 17 Th 2007 ttg Pedoman Teknis Pengelolaan Barang Milik Daerah

MENU

8. Perda No 10 Th 2011 ttg Pengelolaan Barang Milik Daerah

Page 5: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BEKASI NOMOR 10 TAHUN 2011

PASAL 1 AYAT 6: “ Barang Milik Daerah adalah semua barang yang dibeli

atau diperoleh atas beban APBD atau perolehan lainnya yang sah berupa barang bergerak,

barang tidak bergerak dan barang tidak berwujud”

MENU

Page 6: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BEKASI NOMOR 10 TAHUN 2011

PASAL 1 AYAT 7: “ Pengelolaan Barang Milik Daerah adalah rangkaian

kegiatan dan tindakan terhadap Barang Milik Daerah yang meliputi perencanaan, penentuan kebutuhan dan

penganggaran; pengadaan;penerimaan; penyimpanan dan penyaluran; penggunaan; penatausahaan; pemanfaatan; pengamanan dan pemeliharaan; penilaian; penghapusan;

pemindahtanganganan; pembinaan; pengawasan dan pengendalian; pembiayaan dan tuntutan ganti rugi”

MENU

Page 7: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

BMD

BMD

BMD PP NOMOR 6 TAHUN 2006 Jo.

PP NO 38 TAHUN 2008

PERMENDAGRI NOMOR 17 TAHUN 2007

1. Perencanaan kebutuhan dan penganggaran 2. Pengadaan 3. Penerimaan, penyimpanan dan penyaluran 4. Penggunaan 5. Penatausahaan 6. Pemanfaatan 7. Pengamanan dan pemeliharaan

8. Penilaian 9. Penghapusan 10. Pemindahtanganan 11. Pembinaan, pengawasan dan

pengendalian 12. Pembiayaan; dan 13. Tuntutan ganti rugi

MENU

Page 8: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

• KDH Pemegang Kekuasaan

dibantu

• SEKDA (Selaku Pengelola)

dibantu • Karo/Kabag/Unit

Pengelola Barang Daerah

dibantu

• Kepala SKPD (Selaku Pengguna)

dibantu

• Penyimpan BMD

• Pengurus BMD

MENU

Page 9: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

MENETAPKAN

• Kebijakan Pengelolaan BMD

• Penggunaan

• Pemanfaatan

• Pemindahtanganan

Mengajukan:

• Usul pemindahtanganan yg memerlukan persetujuan DPRD

Menyetujui:

• Usul pemindahtanganan sesuai batas kewenangan

• Usul pemanfaatan BMD

MENU

Page 10: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Menetapkan:

•Pejabat yang menyimpan dan pengurus BMD

Meneliti/Meyetujui:

•Rencana Kebutuhan BMD

•Rencana Kebutuhan Pemeliharaan

Mengatur Pelaksanaan:

•Pemanfaatan

•Penghapusan

•Pemindahtanganan

Melakukan:

•Koordinasi inventarisasi

•Pengawasan dan pengendalian

MENU

Page 11: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Mengajukan:

• Rencana kebutuhan BMD

• Rencana kebutuhan pemeliharaan

• Status penggunaan

Melakukan:

• Pencatatan

• Inventarisasi

• Pengawasan

• Pengendalian

• Laporan

Menggunakan:

• BMD – Tupoksi – Menunjang Tupoksi

Mengajukan Usul Pemindahtanganan

Menyerahkan aset yg tidak dipergunakan

Tupoksi

MENU

Page 12: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

PEMANFAATAN BMD DALAM PENINGKATAN PAD

Bentuk Pemanfaatan

Sewa

Kerja Sama Pemanfaatan

Bangun Guna Serah (BGS

Bangun Serah Guna

MENU

Page 13: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

PEMINDAHTANGANAN

Pemindahtanganan tanah dan bangunan ditetapkan KDH setelah mendapat persetujuan DPRD Pemindahtanganan selain tanah dan bangunan yg nilai diatas 5 milyarditetapkan KDH setelah mendapat persetujuan DPRD Pemindahtanganan tanah dan bangunan yg tidak me- merlukan persetujuan DPRD : - Sudah tidak sesuai dg tata ruang - Dana untuk pembangunan pengganti sudah ada - Untuk Pegawai Negeri - Untuk kepetingan umum Pemindahtanganan selain tanah dan bangunan s/d Rp5 milyar dilakukan oleh pengelola setelah mendapat persetujuan KDH

MENU

Page 14: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

Penilaian BMD dilakukan penilai internal yang ditetapkan KDH dan dapat melibatkan penilai eksternal

Penilai Barang Milik Daerah dilakukan dalam rangka penyusunan neraca pemerintah daerah, pemanfaatan, dan pemindahtanganan Barang Milik Daerah

Penetapan nilai Barang Milik Daerah dalam rangka penyusunan neraca berpedoman pada Standar Akuntansi Pemerintah (PSAP)

MENU

PENILAI ASET

Page 15: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

TUNTUTAN GANTI RUGI

SK. KDH Tentang

Majelis TGR

Meyelesaikan Kerugian Negara

MENU

Page 16: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

PASAL 6

(1) Desa yang berubah statusnya menjadi Kelurahan, kekayaannya menjadi

kekayaan daerah dan dikelola oleh Kelurahan yang bersangkutan untuk

kepentingan masyarakat setempat,

(2) Pendanaan sebagai akibat perubahan status desa menjadi kelurahan

dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

Kabupaten/Kota

MENU

Page 17: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

PASAL 69

Kekayaan Desa sebagaimana dimaksud dalam pasal 68 ayat (1) huruf a

terdiri atas:

a) Tanah kas desa;

b) Pasar desa;

c) Pasar hewan;

d) Tambatan perahu;

e) Bangunan desa;

f) Pelelangan ikan yang dikelola oleh desa; dan

g) Lain-lain kekayaan milik desa.

Pasal 68 ayat (1) huruf a “pendapatan asli desa, terdiri dari hasil usaha desa, hasil kekayaan desa, hasil swadaya dan

partisipasi, hasil gotong royong, dan lain-lain pendapatan asli desa yang sah”

MENU

Page 18: Materi dari dppka (pengelolaan barang milik daerah (aset daerah) dan Aset Desa

KASIH!

TERIMA

perhatiannya

MENU