Manual SIAK Dosen v4.0

64
MANUAL UNTUK DOSEN SISTEM INFORMASI AKADEMIS – NEXT GENERATION UNIVERSITAS INDONESIA

Transcript of Manual SIAK Dosen v4.0

Page 1: Manual SIAK Dosen v4.0

MANUAL UNTUK DOSEN

SISTEM INFORMASI AKADEMIS – NEXT GENERATION

UNIVERSITAS INDONESIA

Page 2: Manual SIAK Dosen v4.0

1

Page 3: Manual SIAK Dosen v4.0

2

Copyright © 2007 Pengembangan dan Pelayanan Sistem Informasi

Universitas Indonesia.

Hak cipta dilindungi oleh hukum.

Nama perusahaan dan produk lain yang disebutkan disini ada kemungkinan merupakan merek dagang dari

pemilik perusahaan dan produk tersebut.

Direktorat PPSI Universitas Indonesia

Kampus Baru Universitas Indonesia

Depok, Jawa Barat 16424

Indonesia

2007

Page 4: Manual SIAK Dosen v4.0

3

AABBSSTTRRAAKK

Dokumen ini menjelaskan tentang petunjuk penggunaan Aplikasi Sistem Informasi

Akademik – Next Generation (SIAK-NG) yang berbasis Web untuk pengguna

Dosen. Dokumen ini membahas dan memberikan petunjuk tentang penggunaan fitur-

fitur yang terdapat pada Aplikasi SIAK NG beserta contoh-contoh penerapannya

sesuai dengan regulasi yang berlaku di Universitas Indonesia.

Page 5: Manual SIAK Dosen v4.0

4

DDAAFFTTAARR IISSII

Abstrak ................................................................................................................................................3 Daftar Isi .............................................................................................................................................4 Daftar Gambar ....................................................................................................................................6 1 Sekilas Pandang ..........................................................................................................................8

Fungsi SIAK-NG Untuk Dosen .................................................................................................................8 Manfaat SIAK-NG Untuk Dosen...............................................................................................................8

2 Proses Login .................................................................................................................................9 3 Menu Utama ...............................................................................................................................11 4 Menu Kalender............................................................................................................................13

Kalender Akademik............................................................................................................................... 13 5 Menu Pembimbing......................................................................................................................15

Mahasiswa Bimbingan .......................................................................................................................... 15 Isian Rencana Studi....................................................................................................................... 16 Pengecekan Mata Kuliah ................................................................................................................ 18 Daftar Kelas Mata Kuliah................................................................................................................ 19 Jadwal Kuliah ................................................................................................................................ 22 Pembimbing .................................................................................................................................. 22 Isian Data Mahasiswa .................................................................................................................... 23 Data Akademis .............................................................................................................................. 26 Riwayat Akademik ......................................................................................................................... 27

6 Menu MK Spesial .......................................................................................................................31 Mahasiswa Bimbingan .......................................................................................................................... 31

Membuat Jadwal Bimbingan........................................................................................................... 31 Melihat Jadwal Sidang ................................................................................................................... 32 Edit Topik Mata Kuliah Spesial........................................................................................................ 33 Nilai Mata Kuliah Spesial ................................................................................................................ 34

7 Menu Perkuliahan.......................................................................................................................35 Daftar Kelas ......................................................................................................................................... 35

Peserta.......................................................................................................................................... 35 Daftar Peserta Gabungan ........................................................................................................ 35 Daftar Peserta Per Program Studi/Angkatan ............................................................................ 36

Isi Absensi..................................................................................................................................... 37 Daftar Kehadiran ........................................................................................................................... 38

Menghapus Sesi Absensi ......................................................................................................... 40 SAP (Satuan Acara Pengajaran) ..................................................................................................... 41

Mengubah SAP (Satuan Acara Pengajaran).............................................................................. 41 Menghapus SAP (Satuan Acara Pengajaran) ............................................................................ 42 Isi SAP (Satuan Acara Pengajaran).......................................................................................... 42 Copy SAP................................................................................................................................ 43

Komponen..................................................................................................................................... 46 Mengubah Komponen ............................................................................................................. 47 Menghapus Komponen............................................................................................................ 47

Page 6: Manual SIAK Dosen v4.0

5

Mengisi Nilai Per Komponen .................................................................................................... 47 Upload Data Excel................................................................................................................... 48

Penilaian ....................................................................................................................................... 49 Mengisi Range Nilai................................................................................................................. 51 Mengisi Nilai Manual ............................................................................................................... 52 Mengisi Nilai Seluruh Komponen Per Mahasiswa ...................................................................... 53 Grafik Nilai Mahasiswa ............................................................................................................ 54

8 Menu Jadwal...............................................................................................................................55 Jadwal Kuliah ....................................................................................................................................... 55

Melihat Detail Mata Kuliah.............................................................................................................. 56 Jadwal Ujian......................................................................................................................................... 58

9 Menu Support .............................................................................................................................59 Online Support ..................................................................................................................................... 59 Manual SIAK NG................................................................................................................................... 59 Frequently Asked Questions.................................................................................................................. 60 Issue Tracking...................................................................................................................................... 61 Credits ................................................................................................................................................. 62

Page 7: Manual SIAK Dosen v4.0

6

DDAAFFTTAARR GGAAMMBBAARR

Gambar 1. Halaman Login untuk Dosen .................................................................................................... 9 Gambar 2. Halaman Pemilihan Role dan Organisasi Untuk Dosen............................................................. 10 Gambar 3. Halaman Awal Untuk Dosen ................................................................................................... 11 Gambar 4. Halaman Tampilan Kalender Akademik ................................................................................... 13 Gambar 5. Halaman Tampilan Kalender Lampau...................................................................................... 14 Gambar 6. Halaman Melihat Daftar Mahasiswa Bimbingan ....................................................................... 15 Gambar 7. Halaman Tampilan Melihat Mahasiswa Bimbingan Dengan Status Akademis Tertentu .............. 16 Gambar 8. Halaman Melihat Isian Rencana Studi ..................................................................................... 17 Gambar 9. Halaman Pengecekan IRS ...................................................................................................... 19 Gambar 10. Halaman Daftar Kelas .......................................................................................................... 20 Gambar 11. Halaman Informasi Kelas ..................................................................................................... 21 Gambar 12. Halaman Informasi Mata Kuliah ........................................................................................... 21 Gambar 13. Halaman Melihat Jadwal Kuliah ............................................................................................ 22 Gambar 14. Halaman Daftar Pembimbing Akademis ................................................................................ 22 Gambar 15. Halaman Melihat Isian Data Mahasiswa (Form A) ................................................................. 24 Gambar 16. Halaman Melihat Isian Data Mahasiswa (Form B) ................................................................. 25 Gambar 17. Halaman Melihat Isian Data Mahasiswa (Form C) ................................................................. 26 Gambar 18. Halaman Melihat Data Akademis .......................................................................................... 27 Gambar 19. Halaman Melihat Riwayat Akademik (Laporan per Term) ...................................................... 28 Gambar 20. Halaman Melihat Riwayat Akademik (Berdasarkan Mata Kuliah) ........................................... 29 Gambar 21. Halaman Melihat Data Riwayat Akademis Berdasarkan Transfer SKS..................................... 29 Gambar 22. Halaman Melihat Mahasiswa Bimbingan MK Spesial .............................................................. 31 Gambar 23. Halaman Membuat Jadwal Bimbingan .................................................................................. 32 Gambar 24. Halaman Melihat Jadwal Sidang ........................................................................................... 33 Gambar 25. Halaman Mengedit Topik Mata Kuliah Spesial Mahasiswa Bimbingan ..................................... 33 Gambar 26. Halaman Penilaian Mata Kuliah Spesial ................................................................................. 34 Gambar 27. Halaman Daftar Kelas Perkuliahan........................................................................................ 35 Gambar 28. Halaman Melihat Daftar Peserta Mata Kuliah (Gabungan) ..................................................... 36 Gambar 29. Halaman Melihat Daftar Peserta Mata Kuliah (Program Studi/Angkatan)................................ 37 Gambar 30. Halaman Mengisi Sesi Perkuliahan ....................................................................................... 38 Gambar 31. Halaman Melihat Absensi Per Sesi ........................................................................................ 39 Gambar 32. Halaman Melihat Ringkasan Absensi..................................................................................... 39 Gambar 33. Halaman Melihat Data Gabungan Absensi............................................................................. 40 Gambar 34. Halaman Dialog Ketika Menghapus Sesi Absensi................................................................... 40 Gambar 35. Halaman Melihat Satuan Acara Pengajaran (SAP) ................................................................. 41 Gambar 36. Halaman Mengubah Satuan Acara Pengajaran (SAP) ............................................................ 42 Gambar 37. Halaman Dialog Menghapus Satuan Acara Pengajaran (SAP) ................................................ 42 Gambar 38. Halaman Mengisi Satuan Acara Pengajaran (SAP)................................................................. 43 Gambar 39. Halaman Copy SAP (1) ........................................................................................................ 44 Gambar 40. Halaman Copy SAP (2) ........................................................................................................ 45 Gambar 41. Halaman Melihat Komponen ................................................................................................ 46 Gambar 42. Halaman Mengubah Komponen............................................................................................ 47

Page 8: Manual SIAK Dosen v4.0

7

Gambar 43. Halaman Dialog Menghapus Kompnen ................................................................................. 47 Gambar 44. Halaman Mengisi Nilai Per Komponen................................................................................... 48 Gambar 45. Halaman Dialog Membuka File Excel .................................................................................... 49 Gambar 46. Halaman Download Daftar Nilai............................................................................................ 49 Gambar 47. Halaman Penilaian Mahasiswa.............................................................................................. 50 Gambar 48. Halaman Tampilan Cetak Nilai (PDF).................................................................................... 51 Gambar 49. Halaman Mengisi Range Nilai ............................................................................................... 52 Gambar 50. Halaman Mengisi Nilai Manual.............................................................................................. 53 Gambar 51. Halaman Mengisi Nilai Seluruh Komponen Per Mahasiswa..................................................... 54 Gambar 52. Halaman Grafik Penilaian Mahasiswa.................................................................................... 54 Gambar 53. Halaman Melihat Jadwal Kuliah (Kelas Internal).................................................................... 55 Gambar 54. Halaman Melihat Jadwal Kuliah (Kelas Bersama) .................................................................. 56 Gambar 55. Halaman Melihat Jadwal Kuliah (Kelas Eksternal).................................................................. 56 Gambar 56. Halaman Informasi Kelas ..................................................................................................... 57 Gambar 57. Halaman Informasi Mata Kuliah ........................................................................................... 57 Gambar 58. Halaman Jadwal Ujian (Kelas Internal) ................................................................................. 58 Gambar 59. Halaman Jadwal Ujian (Eksternal) ........................................................................................ 58 Gambar 60. Halaman Jadwal ujian (Bersama) ......................................................................................... 58 Gambar 61. Halaman Online Support ...................................................................................................... 59 Gambar 62. Halaman Tampilan Daftar Panduan Penggunaan SIAK NG .................................................... 60 Gambar 63. Halaman Tampilan FAQ ....................................................................................................... 61 Gambar 64. Halaman Issue Tracking ...................................................................................................... 62 Gambar 65. Halaman Credits .................................................................................................................. 62

Page 9: Manual SIAK Dosen v4.0

SEKILAS PANDANG – Manual SIAK-NG Dosen 8

11

SSEEKKIILLAASS PPAANNDDAANNGG

Aplikasi Sistem Informasi Akademik Next Generation (SIAK-NG) adalah aplikasi yang berbasiskan web yang

digunakan untuk membantu menunjang kegiatan akademik di Universitas Indonesia. Aplikasi ini bersifat

online dan dapat diakses oleh pengguna yang terhubung ke jaringan Internet sehingga pengguna dapat

menggunakan aplikasi ini dari mana saja dan kapan saja. SIAK-NG juga mengintegrasikan proses bisnis dari

semua fakultas di Universitas Indonesia sehingga memudahkan proses pemantauan.

SIAK-NG memiliki 4 kategori pengguna, yaitu :

• Penyelenggara Pendidikan (Sub Bagian Akademik)

• Mahasiswa

• Dosen

• Direktorat Pendidikan

Dimana setiap pengguna dapat memiliki lebih dari 1 peran pada lebih dari satu program studi yang berbeda

dengan hanya menggunakan 1 account untuk mengakses.

Fungsi SIAK-NG Untuk Dosen

Dokumen ini khusus membahas mengenai petunjuk pemakaian untuk pengguna Dosen yang antara lain dapat

melakukan:

• Pemantauan pada mahasiswa peserta kuliahnya antara lain dalam segi absensi, nilai, dan sebagainya.

• Pemantauan pada mahasiswa bimbingan antara lain dalam segi mata kuliah spesial, IRS, dan sebagainya.

• Pemberian nilai secara online dan otomatis serta dapat langsung melihat statistik nilai dari mata kuliah

yang diajarkan.

• Pemantauan terhadap jadwal kuliah dan jadwal ujian.

Manfaat SIAK-NG Untuk Dosen

Fungsi-fungsi diatas memiliki manfaat langsung terhadap tugas-tugas Dosen sendiri yaitu:

• Memudahkan pemantauan kemajuan mahasiswa bimbingannya karena dapat melihat prestasi mereka

secara mudah dan tanpa melibatkan banyak kertas kerja.

• Memudahkan pemantauan terhadap mahasiswa peserta kuliahnya dengan dapat langsung mengisi dan

melihat daftar kehadiran mereka.

• Memudahkan mengorganisasikan jadwal bimbingan terhadap mahasiswa yang mengambil mata kuliah

spesial.

• Memudahkan pemberian nilai secara otomatis dan online dan tampilan statistiknya lengkap.

Page 10: Manual SIAK Dosen v4.0

PROSES LOGIN – Manual SIAK-NG Dosen 9

22

PPRROOSSEESS LLOOGGIINN

Untuk menggunakan aplikasi SIAK-NG, setiap Dosen harus melakukan proses login yang bertujuan untuk

melakukan otentikasi sah atau tidaknya account anda mengakses SIAK-NG. Proses login juga mengidentifikasi

tipe dan hak akses anda sehingga menu yang ditampilkan khusus untuk keperluan anda sebagai Dosen.

Halaman untuk login dapat diakses di URL Thttp://academic.ui.edu seperti pada Gambar 1.

Gambar 1. Halaman Login untuk Dosen

Pengguna memasukkan username pada kolom pertama dan password pada kolom kedua dan kemudian klik

tombol untuk proses otentikasi. Setelah otentikasi berhasil, akan ditampilkan

halaman seperti Gambar 2.

Setelah otentikasi login anda berhasil, anda dapat memilih role yang akan diproses. Untuk Dosen, role yang

dipilih adalah Nama Organisasi dari link yang terdapat di tengah halaman.

Page 11: Manual SIAK Dosen v4.0

PROSES LOGIN – Manual SIAK-NG Dosen 10

Gambar 2. Halaman Pemilihan Role dan Organisasi Untuk Dosen

Page 12: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU UTAMA – Manual SIAK-NG Dosen 11

33

MMEENNUU UUTTAAMMAA

Ketika Dosen sudah memilih role dan organisasi, maka akan langsung muncul halaman awal utama yang

ditampilkan khusus untuk pengguna Dosen seperti pada Gambar 3. Halaman awal ini menampilkan kegiatan

yang akan dilakukan pada program studi dalam organisasi Dosen yang bersangkutan. Dari halaman awal ini

dapat diakses menu-menu yang terdapat pada menu bar berwarna hitam di bagian atas. Pada bagian kiri

dibawah menu bar terdapat Hari, Tanggal, dan Jam pada saat itu. Kemudian juga terdapat Nama

Pengguna dan Role yang dimilikinya.

Gambar 3. Halaman Awal Untuk Dosen

Page 13: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU UTAMA – Manual SIAK-NG Dosen 12

Menu-menu yang terdapat pada menu bar hijau di bagian atas antara lain:

• Menu Kalender

Menampilkan daftar kegiatan dalam 1 periode tahun ajaran yaitu dalam lingkup UI maupun lingkup

program studi.

• Menu Pembimbing

Dapat melihat detil jumlah mahasiswa bimbingan dan dapat melakukan fungsi persetujuan IRS untuk

mahasiswa yang merupakan mahasiswa bimbingan.

• Menu Mata Kuliah Spesial

Menampilkan daftar mahasiswa bimbingan yang mengambil mata kuliah spesial serta menampilkan

jadwalnya.

• Menu Perkuliahan

Menampilkan daftar kelas mata kuliah yang dibimbing oleh Dosen yang bsersangkutan.

• Menu Jadwal

Dapat menampilkan, menambah, ataupun mengubah jadwal kuliah dan jadwal ujian.

• Menu Support

Menampilkan dokumen manual SIAK NG, FAQ, PDF Reader untuk membuka dokumentasi, dan Browser.

Page 14: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU KALENDER – Manual SIAK-NG Dosen 13

44

MMEENNUU KKAALLEENNDDEERR

SIAK-NG memiliki fungsi untuk menampilkan menu Kalender Akademik yang berisi kegiatan-kegiatan

berdasarkan kalender akademik UI maupun kalender akademik masing-masing program studi.

Kalender Akademik

Kalender Akademik ditampilkan menurut Tahun Ajaran dan Term yang sedang berjalan. Untuk

mengakses, pilih menu Kalender ���� Kalender Akdemik. Pada Halaman ini dapat melihat Event yang

lampau, Event yang sedang berjalan, dan Event yang akan datang.

Gambar 4. Halaman Tampilan Kalender Akademik

Kalender Tahun/Term sebelumnya ditampilkan menurut periode yang diinginkan. Untuk melihat kalender yang

telah lewat pilih tab Sebelumnya, kemudian pilih Periode yang diinginkan pada combo box, kemudian tekan

tombol . Halaman tampilan Kalender Lamapau seperti Gambar 5 berikut. Dosen dapat mengisi nilai

sebelum Batas Penyerahan Nilai berakhir.

Page 15: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU KALENDER – Manual SIAK-NG Dosen 14

Gambar 5. Halaman Tampilan Kalender Lampau

Page 16: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 15

55

MMEENNUU PPEEMMBBIIMMBBIINNGG

Mahasiswa Bimbingan

Menu Pembimbing adalah menu yang dapat menampilkan Daftar Mahasiswa Bimbingan beserta status

IRSnya, Isian Data Mahasiswa, dan Data Akademisnya. Dibawah ini adalah halaman Daftar Mahasiswa

Bimbingan, tab Daftar Mahasiswa menampilkan daftar semua mahasiswa bimbingan, tab lainnya

menampilkan daftar mahasiswa bimbingan dengan status akademis tertentu.

Gambar 6. Halaman Melihat Daftar Mahasiswa Bimbingan

Page 17: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 16

Gambar 7. Halaman Tampilan Melihat Mahasiswa Bimbingan Dengan Status Akademis Tertentu

Isian Rencana Studi

Salah satu fungsi penting SIAK-NG adalah agar Dosen yang memiliki mahasiswa bimbingan dapat dengan

mudah melihat dan menyetujui IRS mahasiswanya. Untuk melihat IRS, klik link pada kolom IRS di halaman

mahasiswa bimbingan pada Gambar 6. Untuk mengubahnya dapat diikuti langkah sebagai berikut:

1. Pilih Status yang diinginkan dari combo box dengan disertai komentar untuk dibaca oleh mahasiswa.

Status yang tersedia antara lain:

• Dibatalkan

• Disetujui

• Ditolak PA

• Ditolak WD I

• Menunggu Persetujuan PA

• Menunggu Persetujuan WD I

2. Setelah selesai mengubah Status, klik tombol .

3. Untuk mengubah status IRS mahasiswa klik Status Mahasiswa pada halaman Daftar Mahasiswa.

Page 18: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 17

Gambar 8. Halaman Melihat Isian Rencana Studi

Setelah mengisi/mengubah IRS, menambah/membatalkan mata kuliah, status IRS akan berubah menjadi

Menunggu Persetujuan PA. Status IRS dapat berupa:

• Menunggu persetujuan PA: mahasiswa tekah mengisi IRS tapi belum disetujui oleh PA.

• Menunggu persetujuan WD 1: jika IRS mahasiswa bermasalah (melebihi batas SKS, ada jadwal kelas yang

bentrok, ada prasyarat mata kuliah yang belum terpenuhi) dan wewenang persetujuan telah diserahkan

kepada Wakil Dekan 1.

• Ditolak PA: IRS mahasiswa tidak disetujui oleh PA. Mahasiswa harus mengubah IRSnya sesuai dengan

petunjuk dari PA.

• Ditolak WD 1: IRS mahasiswa tidak disetujui oleh WD 1. Mahasiswa harus mengubah IRSnya sesuai dengan

petunjuk dari atau WD 1.

• Disetujui PA: mahasiswa telah mengisi IRS dan telah disetujui oleh PA.

• Menunggu konfirmasi pembayaran: IRS mahasiswa telah disetujui PA pada term Pendek. Setelah

mahasiswa melakukan pembayaran, status akan berubah menjadi Disetujui.

Ada 3 cara persetujuan IRS (lihat tabel sebelah kiri pada halaman Lihat IRS):

1. Dengan persetujuan PA

Jika IRS mahasiswa tidak bermasalah, PA dapat menyetujui IRS mahasiswa. Namun jika IRS mahasiswa

bermasalah, maka persetujuan hanya dapat diberikam oleh Wakil Dekan 1.

2. Mahasiswa dapat menetujui sendiri jika IRS tidak bermasalah.

Jika IRS tidak bermasalah, akan muncul tombol Set IRS Disetujui, di mana mahasiswa dapat

menyetujui IRSnya sendiri. Jika mahasiswa membutuhkan masukan dari PA, mahasiswa dapat

Page 19: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 18

berkonsultasi terlebih dahulu dengan PA sebelum IRS disetujui. Namun jika IRS mahasiswa bermasalah,

maka hanya dapat diberikan oleh Wakil Dekan 1.

3. Sistem Otomatis

IRS mahasiswa akan otomatis disetujui oleh sistem, jika IRS tidak bermasalah. Jika IRS bermasalah,

maka IRS tidak akan disimpan.

Pengecekan Mata Kuliah

Untuk melihat halaman Pengecekan klik tab Pengecekan seperti Gambar 8. Pada halaman Pengecekan

IRS, mahasiswa dapat melihat IP acuan (IP Semester sebelumnya, yang menentukan jumlah SKS yang

boleh diambil pada semester sekarang), jumlah SKS yang diambil sesuai IP acuan, kapasitas kelas,

dan prasyarat mengambil mata kuliah. Halaman tampilannya seperti Gambar 9 berikut.

Page 20: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 19

Gambar 9. Halaman Pengecekan IRS

Daftar Kelas Mata Kuliah

Pada halaman Kelas, dosen dapat melihat Daftar Kelas yang diambil, Mata Kuliah, Periode, Jadwal,

Ruangan, dan Pengajar. Untuk melihat halaman Daftar Kelas, klik tab Kelas, halaman yang ditampilkan

seperti Gambar 10 berikut.

Page 21: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 20

Gambar 10. Halaman Daftar Kelas

Dosen juga dapat melihat informasi kelas dan informasi mata kuliah, dengan meng-klik link pada nama Mata

Kuliah halaman yang ditampilkan adalah seperti Gambar 11 dan Gambar 12 berikut.

Page 22: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 21

Gambar 11. Halaman Informasi Kelas

Gambar 12. Halaman Informasi Mata Kuliah

Page 23: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 22

Jadwal Kuliah

Untuk melihat jadwal kuliah yang diambil, klik tab Jadwal, halaman yang ditampilkan seperti Gambar 13

berikut.

Gambar 13. Halaman Melihat Jadwal Kuliah

Pembimbing

Pada halaman ini terdapat Nama Pembimbing dan NIP Dosen Pembimbing, seperti pada Gambar 14.

Gambar 14. Halaman Daftar Pembimbing Akademis

Page 24: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 23

Isian Data Mahasiswa

Dosen yang memiliki mahasiswa bimbingan dapat melihat Isian Data Mahasiswa setiap mahasiswa

bimbingannya seperti Gambar 15, Gambar 16, dan Gambar 17. Untuk melihatnya, klik ikon pada halaman

Mahasiswa Bimbingan. Untuk berpindah form, klik tab Form A atau Form B di bagian kiri atas halaman.

Form A & B adalah Isian Data Mahasiswa untuk mahasiswa jenjang D3 dan Sarjana. Form B & C adalah Isian

Data Mahasiswa untuk mahasiswa jenjang S2, Profesi, S3, dan lain-lain.

Form A terdiri dari data Identitas Diri, Kurikulum & Konsentrasi, Data Mahasiswa, Data Orangtua,

Data Penanggung Biaya, Asal, STTB/EBTA, dan EBTANAS. Sedangkan Form B terdiri dari Identitas

Diri, Kurikulum & Konsentrasi, Data Mahasiswa, serta peminatan seperti Olahraga, Seni/Minat Lain,

Bahasa Asing, Alat Musik, Kegiatan Ilmiah, dan Data Orang Tua. Form C terdiri dari data Identitas

Diri, Kurukulum & Konsentrasi, Data Mahasiswa, Data Penanggung Biaya, Asal, Prestasi

Akademik, dan Kantor.

Page 25: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 24

Gambar 15. Halaman Melihat Isian Data Mahasiswa (Form A)

Page 26: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 25

Gambar 16. Halaman Melihat Isian Data Mahasiswa (Form B)

Page 27: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 26

Gambar 17. Halaman Melihat Isian Data Mahasiswa (Form C)

Data Akademis

Untuk melihat Data Akademis setiap mahasiswa, klik ikon pada baris mahasiswa yang ingin dilihat

seperti contoh Gambar 18 berikut ini.

Pada bagian atas terdapat Data Mahasiswa seperti Nama, NPM, Pembimbing Akademis, Jumlah Term,

Status, IPK Semu, Jumlah SKS Diambil, dan Jumlah SKS Diperoleh. Kemudian pada bagian Bawah

terdapat Statistik Nilai. Tabel sebelah kiri menunjukkan jumlah nilai yang diperoleh selama kuliah. Sedangkan

tabel sebelah kanan menunjukkan IP dan IPK per semester dngan disertai grafik di sebelah atas tabel. Hal ini

untuk mempermudah mengetahui kemajuan mahasiswa tersebut selama kuliah.

Sesuai SK Rektor, untuk angkatan 2006 dan setelahnya:

SKS DPO adalah jumlah SKS dari semua mata kuliah yang nilainya ≥ C

Mutu DPO adalah jumlah mutu dari semua mata kuliah yang nilainya ≥ C.

Page 28: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 27

SKS dari kelas dengan nilai I, BS, TK, DB tidak diperhitungkan dalam IP.

Untuk angkatan sebelum 2006:

SKS DPO adalah jumlah SKS dari semua mata kuliah yang nilainya ≥ C. Jika terdapat pengulangan, maka nilai

yang dihitung adalah nilai terakhir.

Mutu DPO adalah jumlah mutu dari semua mata kuliah yang nilainya ≥ C . jika terdapat pengulangan, maka

nilai yang dihitung adalah nilai terakhir.

SKS dari kelas dengan nilai I, BS, TK, DB tidak diperhitungkan dalam IP

Nilai I : Incomplete yaitu nilai mata kuliah tidak lengkap dikarenakan mahasiswa tidak melengkapi tugas

atau tidak mengikuti ujian kelas mata kuliah (tidak melengkapi salah satu penilaian dari dosen

kelas mata kuliah).

Nilai BS : yaitu nilai mahasiswa yang mengambil mata kuliah spesial dan tidak menyelesaikan pada semester

tersebut yang kemudian dilanjutkan pada semester berikutnya.

Nilai TK : Transfer Kredit yaitu nilai transfer IRS yang mata kuliahnya sudah diambil pada program studi

sebelumnya.

Nilai DB : Dibebaskan yaitu nilai transfer IRS yang mata kuliahnya sudah diambil di jenjang sebelumnya.

Gambar 18. Halaman Melihat Data Akademis

Riwayat Akademik

Untuk melihat Riwayat Akademik, klik tab Riwayat pada halaman Data Akademis yang berada di bagian

atas. Riwayat Akademik dibagi menjadi 3 bagian yaitu Laporan per Term seperti Gambar 19, Laporan per

Mata Kuliah seperti Gambar 22 dan Laporan Transfer SKS seperti Gambar 21 berikut ini. Laporan ini disertai

oleh nilai angka dan nilai huruf yang diberikan oleh masing-masing dosen pengajar.

Page 29: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 28

Gambar 19. Halaman Melihat Riwayat Akademik (Laporan per Term)

Laporan berdasarkan Term disusun berdasarkan Kode Mata Kuliah dan Nama Mata Kuliah yang lebih dahulu

diambil. Nilai yang ditampilkan akan diurutkan berdasarkan term yang diikuti. Jika terjadi pengulangan atau

perbaikan mata kuliah oleh mahasiswa, maka semua nilai akan ditampilkan pada laporan tanpa terkecuali.

Page 30: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 29

Gambar 20. Halaman Melihat Riwayat Akademik (Berdasarkan Mata Kuliah)

Laporan berdasarkan Mata Kuliah, disusun berdasarkan Nama Mata Kuliah. Apabila terjadi pengulangan atau

perbaikan Mata Kuliah oleh mahasiswa, maka nilai lama maupun nilai yang baru akan ditampilkan dalam baris

yang sama.

Gambar 21. Halaman Melihat Data Riwayat Akademis Berdasarkan Transfer SKS

Page 31: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PEMBIMBING – Manual SIAK-NG Dosen 30

Laporan berdasarkan Transfer SKS, disusun berdasarkan No. SK dan Periode. Transfer SKS dapat berupa:

● Blok

Transfer dalam bentuk blok akan muncul jika SKS yang diakui program studi/universitas sebelumnya

adalah jumlah tertentu tanpa menyebutkan mata kuliah-mata kuliahnya. Khususnya jika mata kuliah-

mata kuliah tersebut tidak terdapat di kurikulum program studi mahasiswa saat ini.

● Kelas

Transfer dalam bentuk kelas akan muncul jika SKS yang diakui program studi/universitas sebelumnya

dirincikan per mata kuliah. Khususnya jika mata kuliah-mata kuliah tersebut adalah mata kuliah

prasyarat di program studi mahasiswa saat ini.

Apabila tidak ada pentransferan SKS, maka halaman Transfer SKS tidak terisi (kosong).

Page 32: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU MK SPESIAL – Manual SIAK-NG Dosen 31

66

MMEENNUU MMKK SSPPEESSIIAALL

Mahasiswa Bimbingan

Di SIAK-NG, Dosen dapat melihat daftar Mahasiswa Bimbingan Mata Kuliah Spesial nya pada menu MK

Spesial ���� Mahasiswa Bimbingan seperti Gambar 22.

Daftar Mahasiswa Bimbingan ini menampilkan semua mahasiswa yang memilih dosen bersangkutan

sebagai pembimbing untuk mata kuliah spesial seperti Kerja Praktek, Tugas Akhir, Student Project, Kuliah

Kerja Nyata, Thesis, Skripsi, Disertasi, dan lain-lain. Halaman ini menampilkan keterangan antara lain Jenis

Bimbingan, Nama Mata Kuliah Spesial, NPM, Nama Mahasiswa, Topik, Topik dalam Bahasa

Inggris, Jadwal Ujian dan Nilai.

Gambar 22. Halaman Melihat Mahasiswa Bimbingan MK Spesial

Membuat Jadwal Bimbingan

Halaman Membuat Jadwal Bimbingan seperti Gambar 23 berfungsi untuk mengorganisasikan rencana-

rencana yang akan dilakukan bersama dengan mahasiswa bimbingan berkaitan dengan pelaksanaan mata

kuliah spesial tersebut. Untuk mengaksesnya, klik link Nama Mahasiswa di halaman Melihat Daftar

Mahasiswa Bimbingan seperti Gambar 22 sebelumnya. Di halaman tersebut, Dosen dapat melihat sekaligus

dapat menambahkan catatan-catatan untuk mempermudah bimbingan. Keterangan yang ditampilkan adalah

Nama Mahasiswa, NPM, Kode Mata Kuliah, Mata Kuliah, Topik, Waktu Mulai, Perkiraan Selesai,

dan Catatan per Tanggal pertemuan.

Page 33: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU MK SPESIAL – Manual SIAK-NG Dosen 32

Untuk menambahkan jadwal bimbingan dapat dilakukan langkah-langkah sebagai berikut:

1. Pilih Tanggal yang terdiri dari Bulan, Tanggal, dan Tahun dari combo box di tabel bagian bawah.

2. Isi Catatan pada editable field dibawahnya.

3. Apabila telah yakin untuk menambahkan data tersebut, klik tombol untuk menyimpan ke tabel

diatasnya.

4. Untuk menghapus jadwal bimbingan yang telah dibuat, tekan tombol .

Gambar 23. Halaman Membuat Jadwal Bimbingan

Melihat Jadwal Sidang

Jika jadwal sidang mahasiswa telah ditentukan, maka waktu sidangnya akan muncul pada Gambar 22. Detail

sidang tersebut dapat diakses dengan klik link Jadwal Ujian. Halaman Jadwal Sidang Mata Kuliah Spesial

akan tampil seperti Gambar 24 dengan menampilkan keterangan antara lain Tahun ajaran, Term, NPM,

Nama, Mata Kuliah, Jenis Bimbingan, Topik, Waktu Mulai, Perkiraan Selesai, Pembimbing (yang

terdiri dari NIP dan Nama Dosen), dan Jadwal Sidang (yang terdiri dari Jenis Sidang, Jadwal Sidang,

dan Nama Dosen Penguji). Ada 3 Jenis Sidang Mata Kuliah Spesial yaitu:

● Proposal : persetujuan proposal Mata Kuliah Spesial

● Seminar Hasil : seminar hasil penelitian/pengumpulan data Mata Kuliah Spesial

● Sidang Akhir : sidang secara keseluruhan dari hasil Mata Kuliah Spesial mahasiswa yang bersangkutan.

Page 34: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU MK SPESIAL – Manual SIAK-NG Dosen 33

Gambar 24. Halaman Melihat Jadwal Sidang

Edit Topik Mata Kuliah Spesial

Dosen pembimbing mata kuliah spesial dapat mengedit judul/topik mata kuliah spesial. Untuk mengaksesnya

klik link Topik pada baris yang akan diubah. Mengedit topik dapat dilakukan dengan cara:

11.. Dosen dapat mengisi atau mengedit topik mata kuliah spesial dalam bahasa Indonesia pada editable field

di bawah tulisan Topik.

22.. Dosen dapat mengisi atau mengedit topic mata kuliah spesial dalam bahasa Inggris pada editable field di

bawah tulisan Topik (Inggris).

33.. Klik untuk menyimpan.

Gambar 25. Halaman Mengedit Topik Mata Kuliah Spesial Mahasiswa Bimbingan

Page 35: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU MK SPESIAL – Manual SIAK-NG Dosen 34

Nilai Mata Kuliah Spesial

Nilai mata kuliah hanya dapat didisi sebelum event batas penyerahan lulusan yang ditetapkan Universitas di

Kalender Akademik. Setelah tanggal tersebut, nilai mahasiswa akan menjadi BS. Untuk mengakses halaman

ini dapat dilakukan dengan cara:

1. Klik link nilai pada kolom Penilaian yang akan dimasukkan nilai mata kuliah spesialnya.

2. Masukkan nilai mata kuliah spesial dengan cara klik radiobutton sesuai penilaian, kemudian .

Gambar 26. Halaman Penilaian Mata Kuliah Spesial

Page 36: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 35

77

MMEENNUU PPEERRKKUULLIIAAHHAANN

Daftar Kelas

Dibawah ini adalah halaman yang menampilkan Daftar Kelas yaitu halaman yang menampilkan daftar nama

kelas yang diajar Dosen yang bersangkutan seperti Gambar 27. Untuk menampilkannya, pilih menu

Perkuliahan � Daftar Kelas. Keterangan yang ditampilkan antara lain Kode Mata Kuliah, Nama Mata

Kuliah, Kelas Mata Kuliah, Jumlah Mahasiswa, SKS, Periode, Jadwal, Ruang, dan Pengajar. Untuk

melihat detail daftar kelasnya, klik link Nama MK pada kolom yang berwarna biru maka akan tampil seperti

Gambar 28. Pada kolom Published menandakan nilai akhir Mata Kuliah tersebut dapat dilihat oleh

mahasiswa atau tidak. Untuk publish atau unpublish nilai mata kuliah caranya sebagai berikut:

● Untuk publish nilai, klik checkbox pada nama mata kuliah yang ingin dipublish nilai mata kuliahnya

kemudian klik .

● Untuk unpublish nilai, klik checkbox pada nama mata kuliah yang ingin diunpublish nilai mata kuliahnya

kemudian klik .

Gambar 27. Halaman Daftar Kelas Perkuliahan

Peserta

Untuk melihat Daftar Peserta Mata Kuliah, klik link Nama Mata Kuliah di kolom Mata Kuliah, kemudian akan

tampil halaman Daftar Peserta Mata Kuliah, pada halaman ini terdiri dari 2 tab Gabungan dan Per Program

Daftar Peserta Gabungan

Halaman Daftar Peserta Gabungan menampilkan semua mahasiswa yang mengikuti mata kuliah yang

dilihat detailnya. Untuk mengaksesnya, klik tab Peserta seperti Gambar 28 berikut ini. Keterangan yang

Page 37: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 36

ditampilkan antara lain NPM, Nama, dan Angkatan. Untuk mengurutkan NPM, klik judul NPM. Demikian

pula untuk pengurutan berdasarkan Nama, Angkatan dan Program Studi.

Gambar 28. Halaman Melihat Daftar Peserta Mata Kuliah (Gabungan)

Daftar Peserta Per Program Studi/Angkatan

Halaman Daftar Peserta Per Program Studi/Angkatan menampilkan nama mahasiswa pengikut kelas

mata kuliah dkelompokkan berdasarkan Angkatan. Daftar peserta berdasarkan program studi/angkatan, untuk

memudahkan dosen melihat peserta kuliah dari program studi lain.

Page 38: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 37

Gambar 29. Halaman Melihat Daftar Peserta Mata Kuliah (Program Studi/Angkatan)

Isi Absensi

Halaman Isi Absensi ini berfungsi untuk mengisi daftar absen pada 1 sesi perkuliahan. Untuk mengaksesnya,

klik tab Isi Absensi seperti Gambar 30. Untuk mengisi absensi, dapat dilakukan langkah-langkah seperti

berikut ini:

1. Pilih Tanggal yang terdiri dari Tanggal, Bulan, dan Tahun dengan memilih dari combo box pada tabel

sebelah kiri. Cek pada nama Dosen yang mengajar jika nama Dosen pengajar lebih dari satu.

2. Pilih Waktu ketika sesi perkuliahan dilaksanakan yaitu jam mulai dan jam selesai pada tabel sebelah kiri.

3. Kemudian isi Daftar Hadir pada tabel sebelah kanan dengan memilih keterangan Hadir, Absen, atau Izin

dari radio button.

4. Apabila telah yakin untuk menambah daftar absen tersebut, klik tombol untuk menyimpan.

5. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

Page 39: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 38

Gambar 30. Halaman Mengisi Sesi Perkuliahan

Daftar Kehadiran

Halaman Daftar Kehadiran ini menampilkan bukti kehadiran semua mahasiswa di setiap sesi perkuliahan.

Untuk mengakses, klik tab Daftar Kehadiran seperti Gambar 31. Pada halaman ini akan ditampilkan

beberapa sesi absensi yang sudah ditambahkan.

• Ringkasan, menampilkan rangkuman Absensi Mahasiswa & Dosen yang dihitung berdasarkan

Persentase Kehadiran, Jumlah Hadir, Jumlah Absen, dan Jumlah Izin seperti Gambar 32.

• Data Gabungan, menampilkan seluruh catatan Absensi Mahasiswa pada setiap sesi perkuliahan yang

sudah dijalani seperti Gambar 33.

Page 40: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 39

Gambar 31. Halaman Melihat Absensi Per Sesi

Gambar 32. Halaman Melihat Ringkasan Absensi

Page 41: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 40

Gambar 33. Halaman Melihat Data Gabungan Absensi

Menghapus Sesi Absensi

Dosen dapat menghapus sesi absensi yang sudah dibuat apabila ada kesalahan tertentu yang dibuat ketika

mengisi perkuliahan. Untuk menghapus sesi, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik ikon di samping kanan sesi yang ingin dihapus.

2. Kemudian akan tampil dialog seperti Gambar 34 dibawah.

3. Apabila telah yakin untuk menghapus sesi tersebut, klik tombol .

4. Bila tidak jadi menghapus, klik tombol .

Gambar 34. Halaman Dialog Ketika Menghapus Sesi Absensi

Page 42: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 41

SAP (Satuan Acara Pengajaran)

Halaman Satuan Acara Pengajaran menampilkan SAP untuk mata kuliah yang dipilih yang disusun dalam

periode mingguan. Untuk mengaksesnya, klik tab SAP seperti Gambar 35. Keterangan yang ditampilkan

adalah Minggu Ke dan Materi (yang terdiri dari Materi, Media, dan Referensi).

Gambar 35. Halaman Melihat Satuan Acara Pengajaran (SAP)

Mengubah SAP (Satuan Acara Pengajaran)

Untuk mengubah SAP, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik ikon di kolom EDIT pada halaman Satuan Acara Pengajaran (Gambar 35, klik ikon yang

sejajar dengan SAP yang ingin diubah.

2. Kemudian akan tampil halaman seperti Gambar 36 dibawah.

3. Ubah keterangan yang perlu diubah antara lain Topik Bahasan, Media, atau Referensi.

4. Apabila telah yakin untuk menambah daftar absen tersebut, klik tombol untuk menyimpan.

5. Bila tidak jadi menyimpan, klik tombol .

6. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

Page 43: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 42

Gambar 36. Halaman Mengubah Satuan Acara Pengajaran (SAP)

Menghapus SAP (Satuan Acara Pengajaran)

Untuk menghapus SAP, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik ikon di kolom HAPUS pada halaman Satuan Acara Pengajaran seperti Gambar 35, klik ikon

yang sejajar dengan SAP yang ingin dihapus.

2. Kemudian akan tampil dialog seperti Gambar 37 dibawah.

3. Apabila telah yakin untuk menghapus SAP tersebut, klik tombol .

4. Bila tidak jadi menghapus, klik tombol .

Gambar 37. Halaman Dialog Menghapus Satuan Acara Pengajaran (SAP)

Isi SAP (Satuan Acara Pengajaran)

Halaman Isi Satuan Acara Pengajaran berfungsi untuk menambahkan SAP baru. Untuk mengaksesnya,

klik tab Isi SAP seperti Gambar 38. Untuk menambah SAP, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Lengkapi keterangan pada Topik Bahasan, Media, dan Referensi.

2. Apabila telah yakin untuk menambah SAP tersebut, klik tombol .

3. Bila tidak jadi menyimpan, klik tombol .

4. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

Page 44: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 43

Gambar 38. Halaman Mengisi Satuan Acara Pengajaran (SAP)

Copy SAP

Halaman Copy SAP ini menampilkan Daftar Kelas dan Daftar SAP yang pernah diajar ke mata kuliah yang

akan diajar. Untuk mengcopy SAP dilakukan dengan cara sebagai berikut:

1. Pilih periode kelas yang pernah diajar dengan menggunakan select box seperti Gambar 39 kemudian

tekan .

2. Pilih kelas yang akan di-copy dengan cara klik radiobutton di sebalah kiri daftar kelas, kemudian akan

muncul daftar SAP seperti Gambar 40.

3. Jika perlu, pilih minggu yang akan di-copy menggunakan checkbox di daftar SAP, lalu klik button copy

SAP di bawah daftar SAP pada Gambar 40.

Page 45: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 44

Gambar 39. Halaman Copy SAP (1)

Page 46: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 45

Gambar 40. Halaman Copy SAP (2)

Page 47: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 46

Komponen

Halaman Komponen ini menampilkan komponen penilaian dalam mata kuliah yang dipilih. Untuk

mengaksesnya, klik tab Komponen pada seperti Gambar 41 di halaman berikut. Keterangan yang

ditampilkan antara lain Komponen, % Bobot, Nilai Maksimum, Persentase Nilai Terisi, Hapus, Edit,

Isi Nilai dan Publish. Publish berguna untuk memperlihatkan nilai pada komponen tertentu ke halaman

SIAK-NG mahasiswa peserta kuliah ini.

Untuk menambah komponen penilaian mata kuliah dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Pada tabel di bagian bawah, lengkapi keterangan pada Tambah Komponen, Bobot (%), dan Skala.

2. Apabila telah yakin untuk menyimpan komponen maka tekan tombol pada bagian bawah.

3. Klik ikon untuk mengisi nilai mahasiswa pada komponen yang dipilih.

4. Klik checkbox untuk publish komponen ke mahasiswa sehingga para peserta dapat melihat nilai pada

komponen tersebut di halaman SIAK-NG mereka. Kemudian tekan tombol .

5. Hilangkan tanda check pada checkbox untuk unpublish komponen, jika komponen nilai tidak dapat

dilihat oleh mahasiswa, kemudian tekan tombol .

6. Klik ikon untuk menghapus komponen nilai mahasiswa pada komponen yang dipilih, dengan catatan

belum dilakukan pengisian nilai untuk komponen tersebut.

7. Kolom Urutan berfungsi untuk mengurutkan daftar komponen, isi angka pada kolom Urutan sesuai

dengan urutan yang diinginkan, kemudian tekan tombol .

Gambar 41. Halaman Melihat Komponen

Page 48: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 47

Mengubah Komponen

Untuk mengubah komponen, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik ikon di kolom EDIT pada halaman Komponen seperti Gambar 41, klik ikon yang sejajar dengan

komponen yang ingin diubah. Komponen hanya bisa diubah % bobotnya.

2. Kemudian akan tampil halaman seperti Gambar 42 dibawah.

3. Ubah Bobot (%) dan nilai maksimum sesuai keinginan.

4. Apabila telah yakin untuk mengubah komponen tersebut, klik tombol .

5. Jika tidak jadi mengubah komponen tersebut, klik .

Gambar 42. Halaman Mengubah Komponen

Menghapus Komponen

Untuk menghapus komponen, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik ikon di kolom HAPUS pada halaman Komponen seperti Gambar 41, klik ikon yang sejajar

dengan komponen yang ingin dihapus. Komponen yang dapat dihapus hanya yang belum ada nilainya.

2. Kemudian akan tampil dialog seperti Gambar 43 di halaman berikut.

3. Apabila telah yakin untuk menghapus komponen tersebut, klik tombol .

4. Bila tidak jadi menghapus, klik tombol .

Gambar 43. Halaman Dialog Menghapus Kompnen

Mengisi Nilai Per Komponen

Untuk mengisi nilai per komponen, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik ikon di kolom ISI NILAI pada halaman Komponen seperti Gambar 41, klik ikon yang sejajar

dengan komponen yang ingin diisi nilainya.

Page 49: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 48

2. Kemudian akan tampil halaman seperti Gambar 44 dibawah.

3. Isi nilai pada kolom paling kanan di tabel dengan nilai numerik.

4. Apabila telah yakin untuk menyimpan nilai tersebut, klik tombol .

5. Bila tidak jadi menyimpan, klik tombol .

6. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

Gambar 44. Halaman Mengisi Nilai Per Komponen

Upload Data Excel

Jika dosen hendak mengisi nilai dalam bentuk excel agar tidak perlu terkoneksi dengan internet, dosen dapat

men-download template berupa file Excel. Komponen yang muncul di file Excel tersebut adalah sesuai dengan

jumlah komponen yang telah dibuat dosen. Setelah melengkapinya, file tersebut dapat diupload kembali.

Upload Data Excel dapat digunakan jika komponen penilaian Upload Data Excel telah diisi, terdiri dari 2 cara

yaitu dengan cara:

Download template.xls : download komponen nilai mahasiswa dari halaman Daftar Nilai ke excel

Untuk men-downloadnya dengan cara:

1. Klik link Download template xls, maka akan tampil dialog seperti Gambar 45, tekan tombol

.

2. Halaman yang akan tampil adalah dokumen excel yang berisi daftar Kode Organisasi, NPM, Nama

Mahasiswa, dan Komponen Nilai.

Page 50: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 49

Gambar 45. Halaman Dialog Membuka File Excel

Gambar 46. Halaman Download Daftar Nilai

Upload dokumen.xls : upload komponen nilai mahasiswa dari dokumen excel ke halaman Daftar Nilai.

Untuk meng-uploadnya yaitu dengan cara:

44.. Klik link Upload dokumen xls, tekan tombol untuk memilih dokumen xls yang ingin diupload

55.. Kemudian tekan tombol . Maka data yang terdapat pada dokumen excel yang di-upload juga

terapat di halaman Daftar Nilai.

Perlu diperhatikan bahwa file hanya dapat dibaca sistem jika formatnya sesuai dengan template. Dosen tidak

dapat menambahkan komponen baru, atau mengisi NPM, Nama dan Nilai Mahasiswa yang sebelumnya tidak

terdapat di Excel.

Penilaian

Dibawah ini adalah halaman yang menampilkan Penilaian dari perkuliahan yang dipilih. Untuk

mengaksesnya, klik tab Penilaian seperti Gambar 51 di halaman berikut. Halaman ini terdiri dari:

• Range Nilai, menampilkan Nilai Huruf, dan Range Nilai.

• Tabel Komponen, menampilkan Komponen dan Bobot (%).

Page 51: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 50

• Tabel Nilai, menampilkan NPM, Nama Mahasiswa, Nilai untuk setiap Komponen, Nilai Akhir,

dan Nilai Huruf.

• Grafik Nilai, menampilkan grafik Nilai Akhir dan Normal PDF ( Probability Distribution

Function).

Gambar 47. Halaman Penilaian Mahasiswa

Nilai Komponen akan diubah menjadi nilai akhir dan nilai huruf apabila nilai komponen telah lengkap dan

range nilai telah terisi. Nilai akhir dan nilai huruf dapat berubah jika ada nilai komponen yang berubah atau

range nilai yang berubah. Daftar Penilaian dapat dicetak, dalam bentuk file PDF dengan cara menekan tombol

.

Page 52: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 51

Gambar 48. Halaman Tampilan Cetak Nilai (PDF)

Mengisi Range Nilai

Pada halaman Pengisian Nilai ini terdapat fungsi Isi Range Nilai. Fungsi ini digunakan untuk

mengotomatisasi konversi Nilai Akhir ke Nilai Huruf. Untuk mengisi Range Nilai, dapat dilakukan beberapa

langkah berikut:

1. Klik tab Range Nilai dari halaman Penilaian seperti Gambar 51 diatas maka akan muncul halaman

seperti Gambar 49.

2. Pada tabel Isi Range Nilai di sebelah kiri, isi halaman kolom nilai Max dan nilai Min.

3. Apabila telah yakin dengan range nilai tersebut, klik tombol .

4. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

Page 53: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 52

5. Klik jika ingin mengembalikan ke range nilai sebelumnya.

Gambar 49. Halaman Mengisi Range Nilai

Mengisi Nilai Manual

Pada halaman Pengisian Nilai ini terdapat fungsi Isi Nilai Manual. Fungsi ini digunakan untuk memberi

nilai huruf tanpa ada konversi Nilai Akhir ke Nilai Huruf berdasarkan range. Salah satunya jika ada kasus

dimana Dosen dapat mengurangi atau menambah nilai mahasiswa karena sesuatu dan lain hal tanpa

bergantung pada Range Nilai. Kasus lain jika Nilai Komponen mahasiswa tidak lengkap sehingga tidak ada

nilai huruf dan nilai akhir. Dosen dapat memberikan nilai I atau T melalui menu ini. . Untuk mengisi Nilai

Manual, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik tab Nilai Manual dari halaman Penilaian seperti Gambar 51 diatas maka akan muncul halaman

seperti Gambar 50.

2. Pada kolom NILAI HURUF, isi nilai pada masing-masing mahasiswa dengan klik pada radio button di

kolom nilai yang diinginkan.

3. Apabila telah yakin dengan nilai tersebut, klik tombol .

4. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

5. Bila tidak jadi menyimpan, klik tombol .

Page 54: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 53

Gambar 50. Halaman Mengisi Nilai Manual

Mengisi Nilai Seluruh Komponen Per Mahasiswa

Untuk mengisi nilai seluruh komponen per mahasiswa, dapat dilakukan beberapa langkah berikut:

1. Klik link Nama Mahasiswa yang ingin diubah nilainya pada halaman Nilai Akhir kemudian akan muncul

halaman seperti Gambar 51 berikut ini.

2. Isi nilai pada kolom paling kanan di tabel dengan nilai numerik.

3. Apabila telah yakin untuk mengisi nilai tersebut, klik tombol .

4. Bila tidak jadi menyimpan, klik tombol .

5. Bila ingin mengosongkan form dan mengisi kembali, klik tombol .

Page 55: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU PERKULIAHAN – Manual SIAK-NG Dosen 54

Gambar 51. Halaman Mengisi Nilai Seluruh Komponen Per Mahasiswa

Grafik Nilai Mahasiswa

Halaman Stats Penilaian menggambarkan Grafik Distribusi Normal berdasarkan sebaran nilai pada kelas

tersebut.

Gambar 52. Halaman Grafik Penilaian Mahasiswa

Page 56: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU JADWAL – Manual SIAK-NG Dosen 55

88

MMEENNUU JJAADDWWAALL

SIAK-NG dapat menampilkan menu Jadwal yang berisi Jadwal Kuliah dan Jadwal Ujian program studi

yang bersangkutan. Jadwal ini diorganisir oleh SBA sebagai pihak yang bertugas menambah, mengubah,

ataupun menghapus jadwal.

Jadwal Kuliah

Untuk mengakses Jadwal Kuliah, pilih menu Jadwal ���� Lihat Jadwal Kuliah pada menu bar maka tampilan

akan tampak seperti pada Gambar 53. Default tampilan Jadwal Kuliah adalah pada Tahun Ajaran dan

Term yang sedang berjalan. Untuk melihat jadwal kuliah pada tahun dan term tertentu, pilih Tahun dan

Term yang ingin dilihat jadwalnya pada combo box kemudian klik .

Jadwal Kuliah terdiri dari 3 tab yaitu:

• Kelas Internal yaitu jadwal mata kuliah yang ditawarkan oleh program studi tersebut.

• Kelas Eksternal yaitu jadwal mata kuliah yang ditawarkan oleh program studi lain.

• Kelas Bersama yaitu jadwal jadwal mata kuliah yang pesertanya merupakan gabungan beberapa

program studi.

Gambar 53. Halaman Melihat Jadwal Kuliah (Kelas Internal)

Page 57: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU JADWAL – Manual SIAK-NG Dosen 56

Gambar 54. Halaman Melihat Jadwal Kuliah (Kelas Bersama)

Gambar 55. Halaman Melihat Jadwal Kuliah (Kelas Eksternal)

Melihat Detail Mata Kuliah

Untuk melihat detail Kelas Mata Kuliah, klik link Kelas Mata Kuliah , halaman ini menjelaskan tentang

Nama Kelas, Tahun, Term, Kurikulum, Kapasitas, Jumlah Mahasiswa Terdaftar, Jadwal Kuliah,

Nama Pengajar, Jumlah SKS Mata Kuliah, Jenis Mata Kuliah, Untuk Mahasiswa Tingkat, dan

Keterangan Prasyarat Mata Kuliah.

Page 58: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU JADWAL – Manual SIAK-NG Dosen 57

Gambar 56. Halaman Informasi Kelas

Gambar 57. Halaman Informasi Mata Kuliah

Page 59: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU JADWAL – Manual SIAK-NG Dosen 58

Jadwal Ujian

Untuk mengakses Jadwal UTS/UAS, pilih menu Jadwal ���� Jadwal Ujian pada menu bar maka tampilan akan

tampak seperti pada Gambar 58. Default tampilan Jadwal Ujian adalah pada Tahun Ajaran dan Term

yang sedang berjalan.

Gambar 58. Halaman Jadwal Ujian (Kelas Internal)

Tampilan Detail Jadwal Ujian memiliki 3 tabs yaitu Internal, Eksternal, dan Setara. seperti pada Error!

Reference source not found., Error! Reference source not found., dan Error! Reference source not

found..

Gambar 59. Halaman Jadwal Ujian (Eksternal)

Gambar 60. Halaman Jadwal ujian (Bersama)

Page 60: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU SUPPORT – Manual SIAK-NG Dosen 59

99

MMEENNUU SSUUPPPPOORRTT

Online Support

Online Support merupakan sarana bagi penguna SIAK NG (Dosen) untuk berkomunikasi dengan Admin SIAK

NG seputar Sistem SIAK NG secara online. Langkah pertama adalah memilih menu Support ���� Online

Support, tampilan halamannya adalah seperti Gambar 61 berikut.

Gambar 61. Halaman Online Support

Manual SIAK NG

Pada menu Manual SIAK NG, terdapat Daftar Manual SIAK NG yang dapat di-download , PDF Reader (untuk

membuka manual tersebut), Browser (aplikasi yang akan digunakan untuk membuka

https://academic.ui.edu). Tampilan halamannya adalah seperti Gambar 62 berikut.

Page 61: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU SUPPORT – Manual SIAK-NG Dosen 60

Gambar 62. Halaman Tampilan Daftar Panduan Penggunaan SIAK NG

Frequently Asked Questions

Pada halaman ini terdapat pertanyaan umum mengenai SIAK NG, langkah pertama yang dilakukan adalah

memilih menu Support ���� Frequently Asked Questions, tampilan halamannya adalah seperti Gambar 63

berikut.

Page 62: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU SUPPORT – Manual SIAK-NG Dosen 61

Gambar 63. Halaman Tampilan FAQ

Issue Tracking

Halaman Issue Tracking berfungsi untuk menuliskan masalah yang dihadapi oleh Dosen yang berhubungan

dengan system SIAK NG, langkah pertama yang dilakukan adalah memilih menu Support ���� Issue

Tracking, kemudian tuliskan masalah yang dihadapi mengenai system SIAK NG, pilih tingkat kepentingan

masalah tersebut pada combo box Importance, kemudian tekan tombol . Halaman tampilannya

adalah seperti Gambar 64 berikut.

Page 63: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU SUPPORT – Manual SIAK-NG Dosen 62

Gambar 64. Halaman Issue Tracking

Credits

Pada halaman terdapat link http://www.phac-aspc.gc.ca/pau-uap/paguide/child_youth/media/clipart.html

Gambar 65. Halaman Credits

Page 64: Manual SIAK Dosen v4.0

MENU SUPPORT – Manual SIAK-NG Dosen 63

Direktorat Pengembangan dan Pelayanan Sistem Informasi (PPSI) UI

Jika anda belum memiliki username/lupa password, anda dapat memintanya ke Hotline PPSI

Depok/Salemba dengan membawa kartu mahasiswa.

Permintaan account : (021) 7875951, 7875955

Untuk mengganti password, silahkan login di https://profile.ui.ac.id

Untuk permasalahan akademik, silahkan hubungi fakultas masing-masing.

Untuk permasalahan teknis sistem SIAK NG : (021) 7863419 ext:1136

https://academic.ui.edu