MANAJEMEN PEMASARAN

download MANAJEMEN PEMASARAN

of 24

Transcript of MANAJEMEN PEMASARAN

Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran

Bab 2 Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Perencanaan Strategis Perencanaan strategis memberikan dasar bagi perencanaan lanjutan perusahaan Kontribusi pemasaran bagi perencanaan strategis, dan keseluruhan rencana mendefinisikan peranan pemasaran dalam perusahaan Walaupun perencanaan formal menawarkan berbagai macam keuntungan bagi perusahaan, tidak semua perusahaan menggunakannya atau menggunakannya dengan baik

2

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Perencanaan Strategi Korporat dan Divisi

Semua kantor pusat korporat melaksanakan empat kegiatan perencanaan :1. Mendefinisikan misi korporat 2. Menentukan unit-unit bisnis strategis 3. Menegasikan sumber daya pada setiap SBU 4. Menilai peluang pertumbuhan3

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Pengembangan Strategi Empat Langkah (1)1. Mendefinisikan misi korporat

Pernyataan misi yang baik mempunyai lima karakteristik utama

Memfokuskan diri pada jumlah tujuan yang terbatas Menekankan kebijakan dan nilai utama perusahaan Pernyataan misi mendefinisikan bidang kompetitif utama tempat perusahaan akan beroperasi Mengambil pandangan jangka panjang Pendek,mudah diingat dan mempunyai arti

4

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Pengembangan Strategi Empat Langkah (2-4)

2.Menentukan unit bisnis strategisSebuah bisnis dapat mendefinisikan dirinya sendiri berdasarkan tiga dimensi : kelompok pelanggan, kebutuhan pelanggan dan teknologi

5

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Tiga Karakteristik Unit Bisnis Startegis1. UBS adalah satu bisnis tunggal, atau kumpulan bisnis yang behubungan, yang dapat direncanakan secara terpisah dari bagian perusahaan lainnya2. UBS mempunyai kelompok pesaingnya sendiri 3. UBS mempunyai manajer yang bertanggungjawab atas perencanaan strategis dan kinerja laba, yang mengendalikan sebagian besar faktor yang mempengaruhi laba

6

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Menentukan Sumber Daya bagi setiap UBS Pada tahun 1970-an, terdapat beberapa model perencanaan portofolio yang diperkenalkan untuk memberikan sarana analitis bagi pengambilan keputusan investasi. Matriks GE/Mc Kinsey mengklasifikasikan setiap UBS menurut perluasan keunggulan kompetitifnya dan daya tarik industriknya Matriks pertumbuhan BCG, menggunakan pangsa pasar relatif dan tingkat pertumbuhan pasar tahunan sebagai kriteria mengambil keputusan investasi

7

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Model Perencanaan portofolio seperti ini tidak banyak lagi digunakan karena terlalu sederhana dan subjektif Metode terbaru yang digunakan perusahaan untuk mengambil keputusan investasi internalnya didasarkan pada analisis nilai pemegang saham, dan apakah nilai pasar perusahaan lebih besar dengan UBS atau tanpa UBS (baik dijual maupun dipisahkan) Perhitungan nilai ini menilai potensi bisnis berdasarkan peluang pertumbuhan potensial dan ekspansi global, reposisi atau penentuan ulang sasaran, dan outsourcing strategis

8

4.Menilai Peluang Pertumbuhan Penilaian peluang pertumbuhan meliputi perencanaan bisnis baru, penyusutan, dan menghilangkan bisnis lama. Jika ada kesenjangan antara penjualan yang diinginkan di masa depan dengan penjualan yang diproyeksikan, manajemen korporat harus mengembangkan atau mengakuisisi bisnis baru untuk mengis

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Peluang Pertumbuhan

Pertumbuhan intensif Pertumbuhan integratif Pertumbuhan diversifikasi Menyusutkan dan mendivestasikan bisnis lama

10

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Perencanaan Strategis

Proses perenc Dalam unit bisnis individual, pemasaran: Merancang strategi untuk mencapai tujuan unit Membantu menjalankannya secara menguntungkan

11

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Perencanaan Strategis Kerja Sama dalam Mencapai TujuanDalam rencana strategis, departemen fungsional utama pemasaran, keuangan, akuntansi, pembelian, operasi, sistem informasi, sumber daya manusia, dan lain-lain harus bekerja sama untuk mencapai tujuan strategis

12

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Kerja Sama dalam Mencapai Tujuan Manajemen Hubungan Kemitraan Pemasar tidak dapat menghasilkan nilai yang unggul bagi pelanggannya apabila bekerja sendirian Kesuksesan perusahaan bergantung pada: Bagaimana masing-masing departemen melaksanakan aktivitas bernilai tambah bagi pelanggan Bagaimana departemen bekerja sama dengan baik untuk melayani pelanggan Karena itu, pemasar harus menjalankan manajemen hubungan kemitraan13

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Manajemen Hubungan Kemitraan

Manajemen hubungan kemitraan bekerja secara erat dengan rekan dalam departemen lainnya di perusahaan dan membentuk rantai nilai (value chain) untuk melayani pelanggan Manajemen hubungan kemitraan harus bekerja sama secara efektif dengan perusahaan lainnya dalam sistem pemasaran untuk membentuk jaringan penghantar nilai (value delivery network) unggul yang kompetitif

14

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Strategi Program Pemasaran Inti UtamaNilai dan hubungan pelanggan merupakan inti utama strategi dan program pemasaran

15

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Strategi Program PemasaranMelalui: Segmentasi pasar Penetapan target pasar Diferensiasi dan posisi pasarPerusahaan: Membagi pasar menjadi segmen-segmen yang lebih kecil Memilih segmen yang dapat dilayani paling baik Menentukan bagaimana perusahaan memberikan nilai kepada pelanggan sasaran

16

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Strategi Program Pemasaran Bauran Pemasaran Perusahaan kemudian merancang bauran pemasaran yang terintegrasi untuk menghasilkan respons yang diinginkan dalam pasar sasaran Bauran pemasaran terdiri atas keputusan: Produk (product) Harga (price) Tempat (place) Promosi (promotion)

17

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Mengelola Usaha PemasaranUntuk menemukan strategi dan bauran terbaik dan menempatkannya menjadi tindakan, perusahaan perlu terlibat dalam:

Analisis pemasaran Perencanaan Implementasi kendali18

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Rencana Pemasaran

Komponen utama dari rencana pemasaran adalah: Rangkuman eksekutif Situasi pasar saat ini Ancaman dan peluang Tujuan dan permasalahan Strategi pemasaran Program tindakan Anggaran Pengendalian19

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Organisasi Pemasaran Departemen Pemasaran Sebagian besar tanggung jawab implementasi dipikul oleh departemen pemasaran perusahaan Departemen pemasaran dapat diatur dalam bentuk tunggal atau gabungan: Organisasi pemasaran fungsional Organisasi geografis Organisasi manajemen produk Organisasi manajemen pasar

20

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Organisasi Pemasaran Fokus dalam Era Hubungan PelangganDalam era hubungan pelanggan ini, semakin banyak perusahaan yang mengubah fokus organisasi mereka dari manajemen produk atau manajemen wilayah menjadi manajemen hubungan pelanggan

21

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Kendali Pemasaran Organisasi pemasaran melaksanakan kendali pemasaran, baik kendali operasi maupun kendali strategis Mereka menggunakan audit pemasaran untuk menentukan peluang dan masalah pemasaran serta merekomendasikan tindakan jangka pendek dan jangka panjang untuk memperbaiki seluruh kinerja pemasaran

22

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Pengembalian Investasi Pemasaran Manajer pemasaran harus memastikan bahwa dana pemasaran mereka tidak terbuang percuma Saat ini pemasar menghadapi tekanan yang semakin besar untuk memperlihatkan bahwa mereka memberikan nilai tambah sejalan dengan biaya yang mereka keluarkan Dalam meresponsnya, pemasar mengembangkan ukuran tingkat pengembalian investasi pemasaran yang lebih baik

23

Bab 2 Perusahaan dan Strategi Pemasaran

Pengembalian Investasi Pemasaran Fokus pada PelangganSemakin banyak pemasar yang menggunakan ukuran dampak pemasaran yang berfokus pada pelanggan sebagai masukan utama bagi pengambilan keputusan strategisnya

24