Manajemen internasional

9
MANAJEMEN INTERNASIONAL PENGORGANISASIAN PEMASARAN GLOBAL Kelompok 5: Fahmi Ahmad B 100100003 Alif Septian B 100100006 Devita Widya B100 100011 Choiry Astri B100100243

Transcript of Manajemen internasional

Page 1: Manajemen internasional

MANAJEMEN INTERNASIONALPENGORGANISASIAN PEMASARAN GLOBAL

Kelompok 5: 

Fahmi Ahmad B 100100003Alif Septian B 100100006

Devita Widya B100 100011Choiry Astri B100100243

Page 2: Manajemen internasional

Pendahuluan

• Semakin lama semakin banyak khalayak berpendapat bahwa perusahaan-perusahaan membutuhkan konsep segar mengenai cara mengorganisasikan bisnis dan pemasaran sebagai tanggapan terhadap berbagai perubahan signifikan yang terjadi didunia usaha belakangan ini.

Page 3: Manajemen internasional

Lanjutan…

• Ketika entrepreneur memulai bisnis, ia harus menyusun organisasi yang akan dikelolanya. Organisasi merupakan kumpulan orang yang bekerja sama untuk mencapai tujuan tertentu. Oleh karena itu, betapa pentingnya pengorganisasian ini terhadap suatu bisnis dalam pemasaran. Berikut ini akan dibahas tentang pengorganisasian pemasaran global agar dapat bersaing dalam dunia internasional.

Page 4: Manajemen internasional

Pengorganisasian Pemasaran Global

• Departemen pemasaran telah berkembang dari fungsi penjualan sederhana menjadi kelompok fungsi yang kompleks, yang tidak selalu terpadu dengan baik dalam kelompok itu sendiri atau dalam hubungannya dengan fungsi-fungsi bukan pemasaran yang ada dalam perusahaan.

Page 5: Manajemen internasional

Saat ini ada beberapa model struktur organisasi pemasaran. Setidaknya ada empat pola dasar struktur organisasi, yaitu:

• Struktur divisi internasionalPada struktur ini, kegiatan perusahaan dipilah menjadi dua unit, yaitu domestik dan internasional. • Struktur organisasi geografisStruktur geografis tingkat dunia dapat mengatasi permaalahan yang berkaitan dengan struktur divisi internasional.

Page 6: Manajemen internasional

• Struktur organisasi produkStruktur ketiga ini memberikan tanggung jawab penanganan tingkat dunia kepada eksekutif grup produk di tingkat lini manajemen.• Struktur Organisasi MatriksSalah satu perkembangan dalam desain organisasi belakangan ini adalah struktur matriks. Struktur ini, yang pertama-tama dikenal pada tahun 1960-an, telah dipergunakan oleh berbagai perusahaan multinasional.

Page 7: Manajemen internasional

Memilih Struktur Organisasi yang Tepat

• Sasaran pengorganisasian pemasaran internasional adalah sebuah struktur yang membantu perusahaanuntuk merespon perbedaan di lingkungan pasar internasional, sekaligus dimungkinkannya transfer pengetahuan, pengalaman dan keterampilan perusahaan yang tak ternilai harganya dari pasar negara asal ke seluruh sistem perusahaan

Page 8: Manajemen internasional

Kesimpulan

• Dari pembahasan sebelumnya dapat disimpulkan bahwa struktur organisasi pemasaran terdiri dari beberapa model, yang memiliki fungsional dan karakteristik yang berbeda.

• Terkait organisasi yang berorientasi ekspor memiliki cara tersendiri dalam melakukan kegiatan ekspor impornya baik itu di home country dan host country. Ada beberapa kriteria dalam menentukan ketepatan dalam memilih organisasi pemasaran, di antaranya:– Pasar Luar Negeri Versus Pasar Domestik– Evolusi Struktur Organisasi Perusahaan– Sifat Bisnis dan Strategi yang Berkaitan– Orientasi Manajemen– Tersedianya Manajer yang Cakap

Page 9: Manajemen internasional

Terimakasih