Mammography

10
Mammography NUR HASIRA M. N 101 10 016

description

sira

Transcript of Mammography

Page 1: Mammography

MammographyNUR HASIRA M.

N 101 10 016

Page 2: Mammography

Mamografi adalah konsep pencitraan medis yang dikhususkan untuk pemeriksaan payudara.

Sinar-X yang digunakan dalam mamografi adalah yang berenergi rendah (30 – 50 kVa/ 0,7 mSv) dan ini diatur sesuai dengan besar kecil dan padat tidaknya payudara

Page 3: Mammography
Page 4: Mammography

Cara kerja

Pasien berdiri di depan mesin sinar X khusus.

Teknisi radiologi, meletakkan payudara Anda (satu per satu) di antara dua bidang plastik. Bidang ini kemudian menekan payudara selama beberapa detik untuk meratakannya.

Page 5: Mammography

Semakin rata payudara Anda, makin baik gambarnya. Paling sering dua gambar diambil dari masing-masing payudara, satu dari samping dan satu dari atas. Mammogram skrining memakan waktu sekitar 15 menit dari awal sampai akhir.

Page 6: Mammography

Posisi yang dipakai Cranio – caudal Mediolateral Mediolateral oblik

Page 7: Mammography

Citra Mammogram (a) posisi craniocaudal,(b)posisi medio-lateral oblique

Page 8: Mammography
Page 9: Mammography

KesimpulanMamografi adalah konsep pencitraan medis

yang dikhususkan untuk pemeriksaan payudara.

Sinar-X yang digunakan dalam mamografi adalah yang berenergi rendah.

Dalam era modern sekarang ini, mamografi tidak hanya untuk penegakkan diagnosa tetapi untuk screening breast cancer.