Makhorijul Huruf

4
Makhorijul Huruf [Tempat Keluarnya Huruf-Huruf Hijaiyyah]. MAKHROJ secara bahasa adalah tempat keluarnya sesuatu. Sedangkan menurut istilah adalah tempat keluarnya huruf dan perbedaan satu dengan yang lainnya.

description

kumpulan soal TIK SD

Transcript of Makhorijul Huruf

Page 1: Makhorijul Huruf

Makhorijul Huruf [Tempat Keluarnya Huruf-Huruf Hijaiyyah].

MAKHROJ secara bahasa adalah tempat keluarnya sesuatu. Sedangkan menurut istilah adalah tempat keluarnya huruf dan perbedaan satu dengan yang lainnya. Dari pendapat-pendapat ini yang rojih adalah pendapat jumhur. Kemudian dari 17 makhroj ini terbagi menjadi lima bagian, yaitu :

Page 2: Makhorijul Huruf

1). AL JAUF [rongga mulut, yakni celah panjang yang berada di belakang tenggorokan sampai ke mulut. Keluar darinya huruf-huruf mad yaitu ي و ا Terkumpul dalam kalimat : لونني د أتجا- أونينا- نوحيها 2). AL HALQ [tenggorokan] , yang terbagi menjadi 3 bagian:Tenggorokan bagian bawah, keluar darinya huruf ء dan هTenggorokan bagian tengah, keluar darinya huruf ح dan عTenggorokan bagian atas, keluar darinya huruf غ dan خ3). AL LISAAN [lisan], dibagi menjadi 10 bagian :Pangkal lisan dengan langit-langit atas, keluar darinya huruf قBawah pangkal lisan dengan langit-langit atas, keluar darinya huruf كTengah lisan dengan langit-langit atas, keluar darinya huruf ي, ش dan جSalah satu tepi lisan sampai pada ujungnya berpapasan dengan langit-langit atas, keluar darinya huruf لTepi lisan bertemu dengan gigi geraham dan langit langit atas, keluar darinya huruf ضUjung lisan di bawah makhroj ل bertemu dengan bagian atas dari langit-langit atas, keluar darinya huruf نPunggung lisan denga gusi atas, keluar darinya huruf رUjung lisan dengan antara ujung dua gigi atas dan bawah [ dengan tetap ada lubang [celah] diantara keduanya yaitu antara ujung lisan dan 2 gigi atas dan bawah], keluar darinya huruf س, ص dan زUjung lisan bertemu dengan pangkal dua gigi atas, keluar darinya huruf د,ط dan تUjung lisan bertemu dengan ujung dua gigi atas, keluar darinya huruf ذ ,ث dan ِظ4). ASY SYAFATAAN [kedua bibir], yang terbagi menjadi 4 bagian :Perut bibir bawah bertemu dengan ujung dua gigi atas, keluar darinya huruf فBertemunya antara bibir atas dan bawah dengan sedikit menekan, keluar darinya huruf بBertemunya antara bibir atas dan bawah dengan menekan sedikit lebih ringan, keluar darinya huruf مBertemunya antara bibir atas dan bawah namun ada sedikit rongga, keluar darinya huruf و5). AL KHOYSYUUM [Batang hidung], keluar darinya sifat ghunnah [ dengung], yaitu mim [م] dan nun [ ن ] yang bertasydiid, urutannya ada 5 yaitu:SyiddahNaaqisbighunnahIkhfa’Sukun Berharokat.Maroji’ :- Panduan Praktis Tajwid & bid’ah–bid’ah seputar- Al Qur’an serta 250 Kesalahan dalam Membaca Al Fatihah oleh Abu Hazim Muhsin bin Muhammad Bashory.

Bab Makhorijul huruf adalah salah satu bab yang sangat penting dalam ilmu tajwid. Makhroj (المخرج) secara bahasa adalah: “Tempat keluar” ( خروج محل ).

Page 3: Makhorijul Huruf

Dan secara istilah adalah :غيره من وتمييزه الحرف خروج محل

“Tempat keluarnya huruf dan pembeda antara satu huruf denganhuruf yang lainnya.”.

Tempat-tempat keluarnya huruf ini dibagi secara umum dan secara khusus.Tempat-tempat keluarnya huruf secara umum ada 5 :

1Rongga mulut (الجوف)

2Tenggorokan ( لحلقا )

3Lidah (اللسان)

4Dua bibir (الشفتين)

5Rongga hidung (الخيشوم)Adapun tempat-tempat keluarnya huruf secara rinci ada 17 :

6Rongga mulut (huruf mad yang tiga : ا،و،ي)

7Pangkal tenggorokan ( ه،ء )

8Tengah tenggorokan (ع،ح)

9Ujung tenggorokan (غ،خ)

10Pangkal lidah paling belakang (ق)

11Pangkal lidah sedikit ke depan (ك)

12Tengah lidah dengan langit-langit (ج،ش،ي)

13Sisi lidah bertemu geraham atas (ض)

14Dibawah sisi lidah setelah dhad (ل)

15Ujung lidah setelah lam (ن)

16Ujung lidah setelah nun (ر)

17Ujung lidah bertemu gusi atas (ط،د،ت)

18Ujung lidah bertemu ujung gigi depan yang atas (ظ،ذ،ث)

19Ujung lidah diantara gigi atas dan gigi bawah (lebih dekat ke bawah) (ص،س،ز)

20Bibir bawah bagian dalam bertemu ujung gigi atas (ف)

21Dua bibir (و،ب،م)

22

Page 4: Makhorijul Huruf

Rongga hidung (ghunnah/ dengung)