Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

18
Makalah visi,misi serta pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Transcript of Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Page 1: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Makalah visi,misi serta pengembangan Perusahaan Daerah

Aceh

Page 2: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Assalamualaikum wr.wb

Page 3: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Pendahuluan Perusahaan Daerah air minum sebagai

suatu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dan sekarang bekerja sama dengan pihak swasta memiliki tujuan . tujuan tersebut dirinci kedalam sasaran-sasaran berjangka waktu tertentu yaitu jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang. Didalam mencapai tujuan tersebut memerlukan sumber daya misalnya sumber air yang secara ekonomi jumlahnya terbatas

Page 4: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya PDAM ( Perusahaan Daetah Air Minum )

didirikan dengan tujuan untuk menyalurkan air minum untuk memenuhi salah satu kebutuhan pokok masyarakat, memupuk pendapatan untuk biaya administrasi, perawatan dan perluasan sistem, serta memberi kontribusi pada kas pemerintah daerah berupa pembagian laba.

Page 5: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya Perusahaan Daerah Air Minum bertujuan untuk

menyediakan kebutuhan air minum kepada masyarakat, maka perlu dikelola sesuai dengan prinsip ekonomi yang dipadukan fungsi sosial. Namun dalam kenyataannya sumber daya dan sumber dana belum dikelola secara efektif dan efisien, hal ini berpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan yang mengakibatkan kerugian perusahaan timbul karena pendapatan tidak bisa menutupi biaya operasional

Page 6: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya Berdasarkan data yang ada di Perusahaan

Daerah Air Minum maka diketahui adanya keluhan – keluhan dari para pelanggan yang meliputi masalah teknis maupun non teknis. Masalah teknis misalnya : pipa bocor, air mati. Masalah non teknis misalnya : pemakaian, masalah pelanggaran seperti : sedot pipa, meter air, dll.

Page 7: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya Pemeliharaan dan pemantauan jaringan

distribusi sangat diperlukan dalam usaha memperkecil kebocoran, PDAM harus bekerja sama dengan pelanggan dan menerima laporan langsung tentang kebocoran dan segera meresponse laporan tersebut dengan tanggap. Saat ini pelanggan enggan melapor bila ada kebocoran karena tidak tahu melapor pada siapa dan kadangkala pelanggan harus membayar jika melapor

Page 8: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

selanjutnya

Kini derita itupun bertambah dengan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang baru terjadi. Dapat diprediksi biaya operasi PDAM akan meningkat untuk pembiayaan bahan kimia dan BBM.

Page 9: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Visi Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh VISI : Menjadi Perusahaan Air Minum Yang Mandiri, Profesional Dan Terbaik Dalam Pelayanan ”

Page 10: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

yang dimaksud dengan visi tersebut

Pemahaman dari visi tersebut adalah membangun kemandirian dalam meningkatkan kualitas dan cakupan pelayanan, artinya seluruh program kegiatan dilaksanakan bertumpu pada kemampuan yang dimiliki. Profesional dalam pengelolaan yang didasari dari kualitas sumber daya manusia yang berjiwa kewirausahaan dalam memberikan pelayanan serta menjadi yang terbaik yang tercermin dari konsistensi pendistribusian air minum ke konsumen selama 24 jam per hari secara berkesinambungan sepanjang musim

Page 11: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Misi Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Memberikan pelayanan dan kemanfaatan umum kepada seluruh masyarakat melalui pelayanan air minum dan air limbah yang berwawasan lingkungan

Page 12: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya Mewujudkan pengelolaan keuangan

perusahaan secara mandiri melalui pendapatan yang diperoleh dari masyarakat dan dikembalikan lagi kepada masyarakat guna meningkatkan pelayanan dan penyediaan air minum maupun sarana air limbah.

Page 13: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya Meningkatkan pengolahan kualitas

air minum dan air limbah yang sesuai dengan standar kesehatan dan lingkungan.mewujudkan penambahan cakupan pelayanan air minum dan air limbah yang disesuaikan dengan pertambahan penduduk. Memberikan kontribusi bagi Pendapatan Asli Daerah.

Page 14: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Strategi Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Strategi Perusahaan yang akan dilakukan baik dalam jangka pendek, menengah maupun jangka panjang adalah

1. Perubahan atau Reposisi Organisasi :

Sumber daya manusia Struktur SistemBudaya Perusahaan

Page 15: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya

2. Meningkatkan Pelayanan Kepada Pelanggan :

- Kualitas - Kuantitas (Capacity Building - Kontinuitas

Page 16: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya

3. Mencari sumber-sumber air baku yang lebih baik dari segi kualitas dan kuantitas.

4. Merehab, membangun Infrastruktur Sistem Penyediaan Air Minum yang ada, sesuai untuk pelanggan dan perkembangan teknologi

- Membangun kemampuan Soft Skill dalam pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) yang meliputi instalasi, transmisi, distribusi, Laboratorium kualitas, customer service.

Page 17: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Selanjutnya

5. Menjadikan perusahaan yang profesional dan mandiri dalam pengelolaan yang profesional

Page 18: Makalah Visi,Misi Serta Pengembangan Perusahaan Daerah Aceh

Sekian dan terima kasih

Assalamualaikum wr.wb.