Makalah Plafon

19
7/23/2019 Makalah Plafon http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 1/19 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Plafon adalah bagian dari konstruksi bangunan yang berfungsi sebagai langit-langit  bangunan. Pada dasarnya plafon dibuat dengan maksud untuk mencegah cuaca panas atau dingin agar tidak langsung masuk ke dalam rumah setelah melewati atap. Namun demikian dewasa ini  plafon tidak lagi hanya sekedar penghambat panas atau dingin, melainkan juga sebagai hiasan yang akan lebih mempercantik interior suatu bangunan. Plafon biasanya dibuat dengan ketinggian tertentu. Namun sebagai variasi ada juga yang dibuat tidak selalu rata. ariasi tersebut dikenal sebagai plafond drop ceiling. Plafon dibuat lebih tinggi dari yang lain. !ahan plafon sangat banyak ragamnya, dari kayu, multiplek,lembar semen asbes, hardbord, softboard, acoustic tile, particle board, aluminimum, sampai gipsum.Pilihan yang  paling murah dan baik adalah papan gipsum, karena perawatannya mudah. !erikut merupakan  beberapa keuntungan bila memilih papan gypsum 1." #umusan masalah karena bahan tripleks tidak tahan terhadap api sehingga mudah terbakar dan apabila sering terkena air atau rembesan maka akan mudah rusak. Pada umumnya sambungan triplek akan kelihatan, jika anda menginginkan kesan datar tanpa sambungan akan sulit diwujudkan. $alam beberapa waktu setelah pemasangan akan kelihatan warna kekuningan jika dicat dengan warna putih %biasanya akan cepat muncul apabila tripleknya kurang bagus&.oleh karena itu kelompok kami membahas tentang shunda plafon. 1.' (ujuan (ujuan utama pembuatan makalah ini adalah) 1. *ntuk mrngetahui bentuk dan cara pemasangan plafon ". *ntuk mengetahui harga plafon

Transcript of Makalah Plafon

Page 1: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 1/19

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Plafon adalah bagian dari konstruksi bangunan yang berfungsi sebagai langit-langit

 bangunan. Pada dasarnya plafon dibuat dengan maksud untuk mencegah cuaca panas atau dingin

agar tidak langsung masuk ke dalam rumah setelah melewati atap. Namun demikian dewasa ini plafon tidak lagi hanya sekedar penghambat panas atau dingin, melainkan juga sebagai hiasan

yang akan lebih mempercantik interior suatu bangunan. Plafon biasanya dibuat dengan

ketinggian tertentu. Namun sebagai variasi ada juga yang dibuat tidak selalu rata. ariasi tersebutdikenal sebagai plafond drop ceiling. Plafon dibuat lebih tinggi dari yang lain.

!ahan plafon sangat banyak ragamnya, dari kayu, multiplek,lembar semen asbes,hardbord, softboard, acoustic tile, particle board, aluminimum, sampai gipsum.Pilihan yang

 paling murah dan baik adalah papan gipsum, karena perawatannya mudah. !erikut merupakan

 beberapa keuntungan bila memilih papan gypsum

1." #umusan masalah 

karena bahan tripleks tidak tahan terhadap api sehingga mudah terbakar dan

apabila sering terkena air atau rembesan maka akan mudah rusak.

Pada umumnya sambungan triplek akan kelihatan, jika anda menginginkan kesan datar tanpa

sambungan akan sulit diwujudkan. $alam beberapa waktu setelah pemasangan akan kelihatan

warna kekuningan jika dicat dengan warna putih %biasanya akan cepat muncul apabila tripleknyakurang bagus&.oleh karena itu kelompok kami membahas tentang shunda plafon.

1.' (ujuan

(ujuan utama pembuatan makalah ini adalah)

1. *ntuk mrngetahui bentuk dan cara pemasangan plafon". *ntuk mengetahui harga plafon

Page 2: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 2/19

BAB II

PEMBAHASAN

".1 Plafon

Plafon atau langit-langit rumah merupakan bidang pembatas antara atap rumah dan ruangan di

 bawahnya. +etinggiannya plafond atau langit-langit rumah umumnya berkisar antara ", sd', m. Plafond rumah memiliki banyak fungsi, fungsi utama dari plafond adalah untuk menjaga

kondisi suhu di dalam ruangan akibat sinar matahari yang menyinari atap rumah. *dara panas di

ruang atap ditahan oleh plafond sehingga tidak langsung mengalir ke ruang di bawahnyasehingga suhu ruang dibawahnya tetap terjaga.

/elain menjaga kondisi suhu ruang dibawahnya, plafond juga berfungsi untuk

melindungi ruangan-ruangan didalam rumah dari rembesan air yang masuk dari atas atap,menetralkan bunyi atau suara yang bising pada atap pada saat hujan. /elain itu juga

 plafond dapat membantu

 menutup dan menyembunyikan benda-benda %seperti) kabel instalasi listrik, telfon, pipa

hawa& dan struktur atap sehingga interior ruangan tampak lebih indah.

 

 Namun saat ini, fungsi plafond rumah juga telah mengalami perluasan persepsi, takhanya mengakomodir fungsi-fungsi di atas, desain plafond saat ini juga dirancang

sedemikian rupa sebagai pemberi kesan estetika khususnya pada interior ruangan.

 +ualitas plafond rumah dipengaruhi oleh bahan atau material plafond yang dipakai,

dimana setiap bahan atau material plafond tentunya mempunyai karakteristik yang

 berbeda-beda. 0leh karena itu bermunculan beragam bahan dasar yang dapat

diaplikasikan untuk membuat plafond dengan harga yang beragam pula. 

!ila nda masih bingung dan belum paham mengenai bahan-bahan maupun bagaimana

cara memilih bahan untuk plafond rumah yang baik, berikut ini beberapa tips yang bisanda gunakan untuk mengetahui hal tersebut.

 

2.2 Sifat Bahan dan Karkteristiknya

 

/emua bahan untuk jenis plafond rumah merupakan bahan2bahan yang baik dan

 berkualitas. 3engingat bahwa plafond adalah bagian yang juga menampilkan keindahanrumah khususnya bagian interior, maka nda harus selektif dan pandai memilah jenis

dan bahan plafond yang akan digunakan.

 /ebelum memilih model dan bahan dasar plafond yang akan nda aplikasikan pada

 bagian langit-langit rumah, ada baiknya nda mempelajari keunggulan dan kelemahan

dari tiap jenis dan bahan plafond tersebut.

Page 3: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 3/19

Tripleks

 

Plafond berbahan tripleks merupakan jenis penutup plafond yang sering dipakai. *kuran

tripleks dipasaran adalah 1"" cm 4 "55 cm dengan ketebalan ' mm, 5 mm dan 6 mm.

Pemasangan plafond ini dapat dipasang lembaran tanpa dipotong-potong maupun dapat

dibagi menjadi empat bagian supaya lebih mudah dalam penataan dan pemasangannya.#angka plafond dapat menggunakan kasau 56 atau dengan ukuran rangka kayu 67

cm 4 67 cm.

+arena rangkanya terbuat dari kayu maka tidak perlu dikhawatirkan jika saat pemasangan intalasi listrik akan dipijak oleh instalator.

KELEBIHAN

+eunggulan jenis plafond tripleks proses pengerjaannya lebih mudah dan dapatdilakukan oleh tukang kayu sehingga nda tidak kesulitan dalam pengerjaannya.

3aterial tripleks mudah didapatkan di pasaran dengan harga yang relatif murah dan bahan yang ringan memudahkan pengguna dalam perbaikan apabila terjadi kerusakanuntuk menggantinya.

Page 4: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 4/19

KEKUAN!AN

 bahan tripleks tidak tahan terhadap api sehingga mudah terbakar dan apabila sering

terkena air atau rembesan maka akan mudah rusak.

Pada umumnya sambungan triplek akan kelihatan, jika anda menginginkan kesan datar tanpa

sambungan akan sulit diwujudkan. $alam beberapa waktu setelah pemasangan akan kelihatanwarna kekuningan jika dicat dengan warna putih %biasanya akan cepat muncul apabila tripleknya

kurang bagus&.

".' fungsi plafon

sebagai batas tinggi untuk suatu ruangan

- menahan panas agar tidak masuk ke dalam ruangan (isolator)

- meredam suara tetesan air hujan di atap rumah

- menjaga bagian ruangan tetap bersih dengan menahan kotoran atau hewan yang

mungkin jatuh dari atap rumah

- memperindah tampil

•  Plafon merupakan bagian dari interior yang harus didesain sehingga

ruangan menjadi sejuk dan enak dipandang (artistik).

•  Plafon sebagai batas tinggi suatu ruangan tentunya ketinggian dapat diatur

dan disesuaikan dengan fungsinya ruangan yang ada. Umpamanya; untuk

ruang tamu pada sebuah rumah tinggal cenderung tinggi plafon

direndahkan, begitu juga ruang keluarga atau ruang makan, agar

mempunyai kesan lebih familier dan bersahabat.

•  Plafon berfungsi juga sebagai isolasi panas yang datang dari atap atau

sebagai penahan perambatan panas dari atap (aluminium foil).

•  Plafon dapat juga sebagai meredam suara air hujan yang jatuh diatas atap,

terutama pada penutup atap dari bahan logam.

•  Plafon sebagai nishing (elemen keindahan), mempunyai tempat untuk

menggantungkan bola lampu, sedang bagian atasnya untuk meletakkan

kabel - kabel listriknya (sparing instalasi).

an rumah dengan menutupi rangka atap

Page 5: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 5/19

3aka dari itu, agar berfungsi dengan baik tanpa mengganggu sirkulasi udara, plafon pada rumah

yang berada di kawasan tropis sebaiknya tidak kurang dari ketinggian ' meter.

!ara memilih plafon

(ips 3emilih $esain Plafon +amar 

1. 8al pertama yang perlu anda cermati waktu akan menentukan desain plafon kamar

menggunakan shunda plafon yaitu type desain yang perlu anda terapkan. !utuh anda ingat

 bahwasanya manfaat utama kamar yaitu sebagai tempat untuk beristirahat, *ntuk itu anda harusmembedakannya dengan plafon-plafon seperti cara pengaplikasian untuk ruangan lain pada

umumnya. (ambah baik untuk plafon kamar itu anda menentukan type desain plafon yang lebih

sederhana lantaran ini bakal bikin mata anda jadi tambah nyaman waktu beristirahat.

". $ari desain kita berpindah pada type bahan dasar plafon itu. plafon dari /hunda Plafon

mempunyai tingkat kenyamanan untuk sebuah ruangan tambah baik dari pada type plafon yang

lain. (erutama bila kita memprioritaskan kamar sebagai sebuah tempat istirahat yang nyamanmaka pengaplikasian /hunda Plafon yang tidak memproduksi debu, dengan berbagai varian

warna dan motif bakal jadi satu diantara usaha yang baik buat anda kerjakan dalam menciptakan

sebuah kamar yang nyaman.

'. Penentuan warna dari plafon kamar. Penentuan kombinasi warna bisa membuat kondisi yang

 berbeda pada tiap-tiap ruangan. /atu diantaranya bila anda mau bikin plafon pada kamar anda

maka baiknya menentukan plafon berwarna jelas semisal putih. Lantaran warna putih terangyang ada pada plafon bakal bikin ruangan kamar tak hanya terlihat bersih, luas, namu juga bikin

ruangan kamar itu jadi lebih jelas bila dibanding saat anda menggunakan warna yang lain pada

 plafon kamar anda.

2." Bahan dan Kontruksi plafon

"ahan untuk pembuatan plafon dapat dibuat dari kepang ( anyaman

bambu atau bilik ), papan kayu, asbes semen, tripleks, hardboard, selote#,

acustek tile, particle board, jabar wood dan pada saat ini banyak digunakan

papan gipsum dan lain-lain. $dapun kontruksi palfon terdiri dari %

&.  'angka plafon

.  Penggantung rangka plafon dan stek.  "ahan penutup plafon

*an rangka plafon dapat dipasang dng cara menyiapkan %

&.  'angka kayu (galar +&; kaso +; kaso +).  'angka prol aluminium

Page 6: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 6/19

 Penggantung rangka plafon, jika rangka atap dengan kuda - kuda kayu

dapat menggunakan kaso /. 0ika bahan prol aluminium cukup dengan

kawat yang dibelitkan atau diskrup pada atap rangka baja. 0ika dak beton,

dapat memakai stek untuk mengaitkan pada rangka plafonnya yaitu rangka

kayu.

"ahan penutup plafon terdiri dari berbagai macam bahan, antara lain;

a.   1ripleks dengan tebal e mm.b.  $sbes mm.c.  $kustic tile atau soft board & mm.d.  2ypsum board.e.  $luminium.f.  Papan kayu.

g. 

3ard board.h.  "ahan g.r.c., dan lain - lain.

2.5 Pola Plafon Hanger

Penggambaran rencana (gambar kerja) plafon meliputi gambar

rencana plafon dan detail plafon. *alam pembuatan rencana plafon

(terkadang disebut sebagai rencana rangka plafon atau denah plafon) hal -

hal yang perlu diperhatikan adalah;

Ukuran bahan yang akan digunakan terhadap luasnya ruangan yakni%

•  Untuk bahan penutup dengan tripleks e mm, sebaiknya menggunakan

ukuran dengan kelipatan 4 cm agar dapat esien dalam penggunaan

bahan, misalnya; &,4 # &,4 atau 4,+4 # &,4.

•  Untuk bahan penutup dengan asbes, untuk esiensi bahan menggunakan

ukuran &,44 # &,44 atau &,44 # 4,4.

5edangkan penggunaan jenis kabel untuk instalasi listrik sebaiknya

menggunakan jenis kabel 1ranca; 6abelindo; 5upreme; 7terna atau kabel

metal. Pemasangan instalasi listrik di dalam rangka plafon disebut in bouw

sedangkan jika pemasangan kabel diluar plafon disebut out bouw, kesannya

Page 7: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 7/19

seperti perencanaan 87 (8ekanikal dan 7lektrikal) tidak matang, atau

kemungkinan tahapan pekerjaan baru terpikirkan kemudian.

3al lain yang perlu diperhatikan pemasangan penutup plafon dengan

tripleks e mm, ada dua cara yaitu;

a). 8emberikan naad (jarak) antara dua lembar triplek yang akan dipaku

pada rangka plafon dan list prol pada tepi dinding.

b). 8emakai list, artinya pertemuan, umpama pakai eternit asbes, ditutup

dengan list untuk kekuatan pemasangan penutup plafon.

Pada ukuran kayu untuk rangka plafon dapat digunakan beberapa ukuran

kayu sebagai berikut%

a). "alok induk;

  Ukuran +& untuk bentangan - m& ;

  Ukuran 9& untuk bentangan - m&.

b). "alok pembagi pertama;

  Ukuran +9 untuk bentangan - , m&;

  Ukuran / untuk bentangan & - m&.

c). "alok pembagi kedua;

  Ukuran + untuk bentangan & m& atau d& m&.

2.6 #ariant $ Detail Plaf%n

Perhatian pada perencanaan plafon dan keindahan untuk ruang dan interiornya, hal yang

 perlu diperhatikan adalah kekuatan rangka plafon yang dihubungkan dengan penggantungnya.

9levasi penutup plafon dan sistim penerangan perlu diperhatikan juga khususnya untuk ruang

rapat atau ruang pertemuan termasuk ketinggian plafonnya.

Page 8: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 8/19

Perencanaan dan detail plafond

Penggambaran rencana %gambar kerja& plafond meliputi gambar rencana plafond dan detail

 plafond.

2.& en'ana Plaf%nd

$alam pembuatan rencana plafond %atau terkadang disebut sebagai rencana rangka

 plafond atau denah plafond& hal - hal yang harus diperhatikan adalah)

*kuran bahan yang akan digunakan terhadap luasan ruangan.

1. *ntuk bahan penutup dengan tripleks, sebaiknya menggunakan ukuran dengan kelipatan

'7 cm agar dapat efisien dalam penggunaan bahan. 3isalnya: 1,"7 4 1,"7

". *ntuk bahan penutup dengan asbes, untuk efisiensi bahan menggunakan ukuran 1,77 4

1,77 atau 1,77 4 7,7.

Page 9: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 9/19

2.8 Contoh shunda plafon

1.

.

Page 10: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 10/19

.

;ontoh <ambar yang telah (eraplikasi

Page 11: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 11/19

1.

".

'.

Page 12: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 12/19

Plafon adalah bagian dari konstruksi bangunan yang berfungsi sebagai langit-langit bangunan.

Pada dasarnya plafon dibuat dengan maksud untuk mencegah cuaca panas atau dingin agar tidak 

langsung masuk ke dalam rumah setelah melewati atap. Namun demikian dewasa ini plafon tidak lagi hanya sekedar penghambat panas atau dingin, melainkan juga sebagai hiasan yang akan

lebih mempercantik interior suatu bangunan. Plafon biasanya dibuat dengan ketinggian tertentu.

 Namun sebagai variasi ada juga yang dibuat tidak selalu rata. ariasi tersebut dikenal sebagai

 plafond drop ceiling. Plafon dibuat lebih tinggi dari yang lain.3anfaat kegunaan plafon antara lain sebagai berikut )

• /upaya ruangan di bawah atap selalu tampak bersih dan tidak tampak kayu dari rangka

atapnya.

• *ntuk menahan kotoran yang jauh dari bidang atap melalui celah-celah genteng

• *ntuk menahan percikan air, agar seisi ruangan selalu terlindungi

• *ntuk mengurangi panas dari sinar matahari melalui bidang atap

!ahan plafon sangat banyak ragamnya, dari kayu, multiplek,lembar semen asbes, hardbord,

softboard, acoustic tile, particle board, aluminimum, sampai gipsum.Pilihan yang paling murah

Page 13: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 13/19

dan baik adalah papan gipsum, karena perawatannya mudah. !erikut merupakan beberapa

keuntungan bila memilih papan gipsum )

1. 8arga jadi untuk 1 m" terpasang lebih murah dibandingkan denganmemakai triplek.

". !ahannya rata, pertemuan antar papan tidak terdapat celah.

'. !ila terjadi kerusakan pada bagian tertentu, tidak diperlukan pembongkaran total, cukup

 bagian rusak saja yang dipotong. Lalu,potong papan gypsum yang baru, kemudian

tempelkan pada potongan yang rusak tadi dengan menggunakan semen compound

%semen pengikat bahan gipsum&, pegang sebentar lalu dilepas.

5. (ahap selanjutnya adalah pemasangan list plafon. !ahan terbuat dari gipsum dengan

 panjang ", meter. ;ara pemasangannya pun menggunakan semen compound.

. *ntuk finishing plafon, cat yang dipakai adalah cat tembok.

Plafon P; =/hunda> adalah jenis plafon yang dibuat dari bahan P; yang sangat

ringan dan memiliki banyak keunggulan diantaranya tahan air, anti rayap dan tidak merambat api%flame retardant& dan juga merupakan jawaban atas kekurangan dari material plafon lainnya yang

tersedia saat ini.

$engan bahan yang lentur, ringan dan sistem aplikasi +N0;+ $0?N membuat produk P; =/hunda> mudah dibongkar pasang dan dapat didesign sesuai keinginan sehingga

menjadikan ruangan lebih besih, modern, stylish, indah dan mewah.

Plafon dalam sebuah tata ruang merupakan elemen yang sangat penting. @ika sebuahruangan diibaratkan sebagai sebuah wajah maka plafon adalah rambutnya. 0leh karenanya

 pemilihan material plafon yang sesuai dan memenuhi kriteria adalah sangat penting. 8al yang

 perlu diperhatikan dan menjadi acuan dalam pemilihan produk plafon modern serta berkualitas

kini ada dalam produk plafon terbaru bernama /8*N$ PLA0N P;, plafon modern yangmemenuhi unsur kriteria berikut )

: IN!AN DAN HEMAT AN!KA

Plafon modern seharusnya berbobot ringan. /ehingga mudah dipasang, tidak memerlukankeahlian tertentu, dapat dikerjakan oleh siapapun sehingga menghemat tenaga kerja dan dari segi

keamanan pun dapat diandalkan. !isa dipastikan bahan yang ringan lebih meminimalisir resiko

cedera berbahaya.

: TAHAN AI 

@ika atap sering mengalami kebocoran akan menyebabkan plafon menjadi lapuk dan berjamur.

8al ini tentu saja sangat mengganggu keindahan dan kenyamanan, karenanya palfon modern

harus memenuhi kriteria penting lainnya yaitu tahan air. @ika atap atau genteng anda bocor, makarembesannya tidak merusak tampilan dan fisik plafon anda.

: MUDAH PEN!APLIKASIAN

Page 14: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 14/19

3asyarakat modern sekarang ini sangat menghargai waktu dan uang. +arenanya pemilihan

 plafon yang mudah pengaplikasiannya menjadi syarat mutlak yang harus di penuhi. Plafon P;

/hunda menjawab tantangan akan kebutuhan tersebut dengan meluncurkan produk-produk yangtelah teruji sangat cepat dan mudah dalam pengaplikasiannya. 3embantu anda mewujudkan

gaya hidup serba modern dimana semua harus serba cepat, presisi, dan compact.

: ANTI A(AP

$i daerah tertentu, serangan rayap bisa menjadi momok yang tak terhindarkan. 3aka jika sebuat

 produk plafon memiliki ketahanan terhadap serangan rayap tentu layak menjadi pertimbangan

anda memilihnya.

: TIDAK MEAMBAT API )*LAME ETADANT+

!ahan P; telah teruji sebagai bahan yang tidak akan merambatkan api jika terbakar. $engan

 penggunaan material yang berbahan flame retardant maka kerugian akibat bencana kebakaran

dapat kita minimalisir.

: TIDAK PELU PEN!E,ATAN/hunda plafon P; terbuat dari material bangunan yang non finishing sehingga anda tidak perlu

melakukan pengecatan seperti yang biasa dilakukan jika memakai plafon gypsum. (entu sajaakan menghemat biaya, waktu dan tenaga. /hunda Plafon P; tersedia dalam corak glossy dan

doff yang stylish.

: MUDAH DIBESIHKAN

/hunda Plafon P; sangat mudah dibersihkan. Perawatan yang mudah menjadikan anda tidak kehilangan banyak waktu dan tenaga. +eindahan rumah dan ruang anda pun tidak terganggu.

: MAINTENAN,E *EE

!ebas perawatan menjadikan /hunda Plafon P; memenuhi konsep bahan bangunan modernserta sangat praktis dan ekonomis digunakan untuk jangka panjang.

: DESAIN (AN! ELE!AN DAN ST(LISH

3odel dan desain /hunda Plafon P; begitu stylish dan elegan. /angat cocok digunakan untuk 

anda yang sedang mengikuti trend perkembangan arsitektur modern. /hunda Plafon P; juga

Page 15: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 15/19

Page 16: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 16/19

Page 17: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 17/19

Page 18: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 18/19

BAB III

PENUTUP-. Kesi/p0lan

Plafon dapat disimpulkan ringan dan hemat rangka, tahan air, mudah pengaplikasian, anti rayap,tidak merambat api, tidak perlu pengecatan, mudah dibersihkan, dan desain yang elegan dan

stylish.

Page 19: Makalah Plafon

7/23/2019 Makalah Plafon

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-plafon 19/19

$A(# P*/(+

Pengertian plafon. % www.shundaplafonsemarang.com &

/hunda-plafon.blogspot.com