Makalah om ezon

9
PERUBAHAN PSIKOLOGI PADA MASA LANSIA Di Susun Oleh : R HURRUN II RIRIN PUTRI MARTIYANT NURISTIQAMA M.NURHIDAYA

description

 

Transcript of Makalah om ezon

Page 1: Makalah om ezon

PERUBAHAN PSIKOLOGI PADA

MASA LANSIADi Susun Oleh :

R HURRUN IINRIRIN PUTRI MARTIYANTI

NURISTIQAMAHM.NURHIDAYAD

Page 2: Makalah om ezon

Proses menua (lansia) adalah proses alami yang disertai adanya penurunan kondisi fisik, psikologis maupun sosial yang saling ber interaksi satu sama lain.

Psikologi pada lansia dan tugas perkembangan lansia

Geriatri adalah cabang ilmu kedokteran yang mempelajari masalah kesehatan pada lansia yang menyangkut aspek promotof, preventif, kuratif dan rehabilitatif serta psikososial yang menyertai kehidupan lansia.

Page 3: Makalah om ezon

Ada 4 ciri yang dapat dikategorikan sebagai pasien Geriatri dan Psikogeriatri, yaitu :

1. Keterbatasan fungsi tubuh yang berhubungan dengan makin meningkatnya usia.

2. Adanya akumulasi dari penyakit-penyakit degeneratif

3. Lanjut usia secara psikososial yang dinyatakan krisis

4. Hal-hal yang dapat menimbulkan gangguan keseimbangan (homeostasis)

Page 4: Makalah om ezon

Ada beberapa faktor yang sangat berpengaruh terhadap psikologi lansia.

Penurunan Kondisi FisikPenurunan Fungsi dan Potensi

SeksualPerubahan Aspek PsikososialPerubahan yang Berkaitan Dengan

PekerjaanPerubahan yang Berkaitan Dengan

Pekerjaan

Page 5: Makalah om ezon

Perubahan Fisik & Psikis Pada Masa Lanjut Usia.

Perubahan-perubahan yang umum terlihat pada masa usia lanjut adalah ditandai dengan perubahan fisik dan psikologis tertentu.Baik pria maupun wanita, pada usia lanjut mereka akan melakukan penyesuaian diri agar mereka tampak siap dan sesuai dengan masa usia lanjut tersebut secara baik ataupun tidak baik. Akan tetapi hasil yang diperoleh dari penyesuaian tersebut cenderung menuju dan membawa penyesuaian diri yang tidak baik daripada yang baik, terutama adalah terjadinya kemunduran fisik dan mental yang berlangsung secara perlahan dan bertahap.

Page 6: Makalah om ezon

Perubahan Fisik

Beberapa perubahan gangguan fisik yang timbul adalah sebagai berikut :

1.Perubahan pada kulit 2.Perubahan otot 3.Perubahan pada persendian4.Perubahan pada gigi 5.Perubahan pada mata 6.Perubahan pada telinga 7.Perubahan pada sistem pernafasan

Page 7: Makalah om ezon

Perubahan PsikisSecara umum beberapa gangguan psikologis yang timbul adalah:1. Kecemasan (angietas)2. Depresi3. Rasa bersalah (guilty feeling)4. Masalah perkawinan atau juga akibat dari

rasa takut akan gagal dalam berhubungan intim

Page 8: Makalah om ezon

Ciri-Ciri LansiaMenurut Hurlock (Hurlock, 1980, h.380) terdapat beberapa ciri-ciri orang lanjut usia, yaitu :1. Usia lanjut merupakan periode kemunduran2. Kemunduran pada lansia sebagian datang dari faktor fisik dan faktor

psikologis. 3. Kemunduran dapat berdampak pada psikologis lansia. Motivasi memiliki

peran yang penting dalam kemunduran pada lansia. 4. Orang lanjut usia memiliki status kelompok minoritas Lansia 5. Menua membutuhkan perubahan peran6. Perubahan peran tersebut dilakukan karena lansia mulai mengalami

kemunduran dalam segala hal. Perubahan peran pada lansia sebaiknya dilakukan atas dasar keinginan sendiri bukan atas dasar tekanan dari lingkungan.

7. Penyesuaian yang buruk pada lansia8. Perlakuan yang buruk terhadap orang lanjut usia membuat lansia

cenderung mengembangkan konsep diri yang buruk. Lansia lebih memperlihatkan bentuk perilaku yang buruk. Karena perlakuan yang buruk itu membuat penyesuaian diri lansia menjadi buruk.

Page 9: Makalah om ezon

TERIMA KASIH