MADING SEDERHANA

2
P. Ak Non-Reg Fithrah Kamaliyah Irna Kristina Lila Apriyani MADING SEDERHANA (Abstract) Dalam karya kali ini, kami dari kelas pendidikan akuntansi non-reg mencoba untuk mengubah sampah menjadi benda yang berdaya guna. Sampah ini akan kami olah menjadi mading sederhana yang informative dan menarik. Berikut ini adalah bahan-bahan yang akan kami gunakan : Sebuah kantong plastic bekas Beberapa bungkus makanan ringan Double tip Kertas krep Kertas warna 2 helai pita Sedotan 6 buah Seutas tali rapia Kemudian langkah-langkah dalam membuat mading sederhana tersebut yaitu : 1. Potong salah satu sisi dari kantong plastic bekas, kemudian dengan menggunakan cutter bagian tengah kantong plastic tersebut diiris-iris 5 cm. 2. Setelah itu bungkus snack digunting sisinya dan kemudian dipotong-potong 5cm dengan menggunakan gunting. 3. Setelah itu, potongan bungkus snack dan potongan plastink kemudian dianyam dan untuk merekatkan antara potongan bungkus snack dan plastic digunakan double tip.

Transcript of MADING SEDERHANA

Page 1: MADING SEDERHANA

P. Ak Non-Reg

Fithrah Kamaliyah Irna Kristina Lila Apriyani

MADING SEDERHANA

(Abstract)

Dalam karya kali ini, kami dari kelas pendidikan akuntansi non-reg mencoba untuk mengubah sampah menjadi benda yang berdaya guna. Sampah ini akan kami olah menjadi mading sederhana yang informative dan menarik. Berikut ini adalah bahan-bahan yang akan kami gunakan :

Sebuah kantong plastic bekas Beberapa bungkus makanan ringan Double tip Kertas krep Kertas warna 2 helai pita Sedotan 6 buah Seutas tali rapia

Kemudian langkah-langkah dalam membuat mading sederhana tersebut yaitu :

1. Potong salah satu sisi dari kantong plastic bekas, kemudian dengan menggunakan cutter bagian tengah kantong plastic tersebut diiris-iris 5 cm.

2. Setelah itu bungkus snack digunting sisinya dan kemudian dipotong-potong 5cm dengan menggunakan gunting.

3. Setelah itu, potongan bungkus snack dan potongan plastink kemudian dianyam dan untuk merekatkan antara potongan bungkus snack dan plastic digunakan double tip.

4. Setelah teranyam, diabgian sisi-sisi anyaman tersebut ditutupi/dilapisi dengan menggunakan kertas krep.

5. Setelah badan mading terbuat kemudian disetiap sisi pojok ditempel hiasan yang terbuat dari kertas warna, pita dan sedotan yang ditempelkan disisi mading sebagai variasi.

6. Setelah mading dihiasi kemudian dibagian atas (belakang) mading ditempelkan tali rapia agar mading dapat digantung.

7. Mading telah siap untuk diisi dengan berbagai informasi.

Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi kita semua.