Luka Bakar

26
Penanganan Emergensi Luka Bakar terkini Dr.Ulfa Elfiah,M.Kes,SpBP-RE Fakultas Kedoteran Universitas Jember

description

Luka bakar

Transcript of Luka Bakar

Page 1: Luka Bakar

 

Penanganan Emergensi Luka Bakar terkini

Dr.Ulfa Elfiah,M.Kes,SpBP-REFakultas Kedoteran Universitas Jember

Page 2: Luka Bakar

PENDAHULUAN

Angka kejadian luka bakar:

• USA 0,5%, Australia1%

• Asia27% berkonstribusi terhadap kematian luka bakar di dunia

• Soetomo ,surabaya106 kasus (thn 2000)

• Kariadi, semarang250 kasus ( thn 2010)

Page 3: Luka Bakar

Faktor Resiko

Sosial EkonomiStatus

KesehatanUsiaAnak-anak+

Wanita dewasa muda

Jenis Kelamin

Wanita>Pria

Page 4: Luka Bakar

Patofisiologi

Respon Sistemik

Respon Lokal

-Zona nekrotik

-Zona Statis-Zona

Hiperemi

- Sirkulasihipovolemi- Respirasi ARDS

- Hipertabolik- Gangguan barrier usus

- Sistem imun imunosupresi

Page 5: Luka Bakar

Penanganan Luka Bakar

HospitalFFase Luka

Bakar

Akut Subakut Kronik

Pre-Hospital

Page 6: Luka Bakar

Pertolongan Pertama

Menghentikan proses

Menurunkan suhu

Page 7: Luka Bakar

Penanganan Fase Akut

Primary survey

AAirway

Breathing

Circulation

Exposure

Disability

Hipoventilasi

Hipovolemi

Hipotermi

Page 8: Luka Bakar
Page 9: Luka Bakar

Penanganan Fase Akut

Secondary

survey

AAnamnesis waktu kejadian, penyebab,

Penanganan sebelumnya

Penilaian Luka

Pemberian cairan

Evaluasi & rujukan

Perawatan luka

Page 10: Luka Bakar
Page 11: Luka Bakar
Page 12: Luka Bakar

Penilaian Luka Bakar

KedalamanKlinis

Page 13: Luka Bakar

Penilaian Luka Bakar9

14

9 9

18 18

18 18

9 9

18 18

16 16

9

18 18

14

10 14 18

15 tahun 5 tahun 0 – 1 tahun

Luas-Rule of Nine

- Rule Of palm

Page 14: Luka Bakar

Penilaian Luka Bakar

Page 15: Luka Bakar

Luka Bakar derajat I

Luka Bakar derajat III

Luka Bakar derajat IIb

Luka Bakar derajat IIa

Page 16: Luka Bakar

Pemberian Cairan- Berbeda antara dewasa & anak

- Ditentukan oleh luas luka bakarjalur intravena

- TBSA ≥ 20% pada dewasa- TBSA ≥ 10% pada anak

- Waktu Pemberian 2 jam stelah kejadian menurunkan angka

morbiditas & mortalitas

- Komposisi cairan cairan fisiologis (RL) + Koloid

Page 17: Luka Bakar

Pemberian Cairan

Dewasa

Modifikasi Moncrief2ml x BSA(%) x weight

(kg)

Pemberian koloid pada jam ke-18 500-1000ml

dextran

Cairan ditambah kebutuhan faali

Cairan Rl:Koloid=17:3diberikan bersama

anak

Page 18: Luka Bakar

Evaluasi Resusitasi Cairan

Produksi Urin

Anak : 1-2 ml/kg bbDewasa:

0,5-1ml/kgbb

Page 19: Luka Bakar

Perawatan Luka Emergensi

Tidak perlu perawatan dengan balutan modern

Setelah evaluasi segera tutup dengan pembalut + antimikroba

Page 20: Luka Bakar

Perawatan Luka

Evaluasi tanda-tanda kompartemen

sindrommelingkar &melibatkan keseluruhan

kedalaman kulit

Escharotomi/Fasciotomi oleh

orang yang kompeten + fasilitas

memadai Escharotomi

Page 21: Luka Bakar

Perawatan Luka

• Perawatan Luka Secara Tertutup– Luka dicuci, debridement dan didesinfeksi

dengan savlon 1 : 30–Tutup tulle–Topikal Silver Sulfadiazine (SSD)–Tutup kasa steril tebal/elastic verban– Luka dibuka hari ke 5 kecuali ada tanda

infeksi

Page 22: Luka Bakar

Luka Bakar derajat IIa

1. cuci, debridemant dgn savlon, bula dipecah dibawah pain management

2. Tutul betadin+ silversulfadiazin

Tutup tulle

Prosedur perawatan

Tutup dressing sekunder + pertahankan selama 5

hari

Epitelisasi

Page 23: Luka Bakar

Pemberian Obat-obatan- Analgetikmengatasi nyeri

- Pemberian profilaksis anti tetanus & antibiotik bila ada

tanda infeksi Pertimbangkan bila luka >8jam & bila luka kotor

Page 24: Luka Bakar

Perawatan Definitif

Perawatan Spesialistik

Unit Luka Bakar

u

Page 25: Luka Bakar

Indikasi Rujukan

Ditentukan setelah penilaian primary

dan secondary survey

Page 26: Luka Bakar

Terima Kasih