LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH...

9
\ KESEKRETARIATAN : Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702 Email : [email protected] Web : www.hmtaupnyk.com Contact person : Retna Utami P. R ( 085649303229 ) LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH TINGKAT NASIONAL “Membangun Generasi Sadar Energi dalam Menyongsong Indonesia Emas Tahun 2025” HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK PERTAMBANGAN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA

Transcript of LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH...

Page 1: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

\

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

LOMBA KARYA TULIS DAN DESAINPOSTER ILMIAH TINGKAT NASIONAL“Membangun Generasi Sadar Energi dalamMenyongsong Indonesia Emas Tahun 2025”

HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK PERTAMBANGANUNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA

Page 2: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

A. Latar Belakang

Mahasiswa sebagai generasi penerus bangsa yang mengikuti wajib perkuliahan

(akademik) tentunya perlu memiliki kegiatan pendukung yang bersifat non akademik salah

satunya yaitu pengembangan kompetisi di bidang penulisan dan penelitian ilmiah. Sehingga

kegiatan yang bersifat akademik dan non akademik seimbang dan dapat diaplikasikan untuk

kedepannya.

Paradigma yang terjadi adalah pendidikan hanya sebatas untuk pengetahuan, mahasiswa

mulai melupakan kontribusi yang seharusnya mereka lakukan dari apa yang mereka dapatkan di

bangku perkuliahan yaitu penelitian dan pengabdian. Bahkan peraturan yang mengharuskan

mahasiswa untuk membuat jurnal ilmiah sebagai salah satu syarat kelulusan seolah menjadi

beban tambahan yang ditanggung mahasiswa.

Sesuai dengan visi misi UPN “Veteran” Yogyakarta dalam menyelenggarakan penelitian

dan pengabdian masyarakat serta dalam rangka menjunjung tinggi Tri Dharma Perguruan Tinggi,

Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan melalui kegiatan Lomba Karya Tulis dan Desain

Poster Ilmiah Tingkat Nasional berusaha untuk menanamkan jiwa menulis dan meneliti di

Indonesia. Untuk itu, diharapakan bahwa dengan diadakannya Lomba Karya Tulis dan Desain

Poster Ilmiah Tingkat Nasional ini mampu memberi bekal bagi mahasiswa agar lebih peka dan

kritis dalam memahami lingkungan di sekelilingnya sehingga akan membentuk mahasiswa yang

mempunyai kompetensi bidang penulisan dan penilitian serta memudahkan mereka dalam

mengembangkan penelitian sesuai dengan bakat dan minat masing-masing. Disamping

mengembangkan keterampilan mahasiswa dalam bidang penulisan dan penelitian, dengan

diadakannya acara ini diharapkan dapat menumbuhkan jiwa yang kontributif sehingga karya

mereka dapat berguna untuk masyarakat luas.

Page 3: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

Kami selaku panitia Lomba Karya Tulis dan Desain Poster Ilmiah Tingkat Nasional

memilih tema “ Membangun Generasi Sadar Energi Dalam Menyongsong Indonesia Emas

Tahun 2025”. Tema tersebut bertujuan untuk mengembalikan kedaulatan energi indonesia yang

saat ini banyak dikuasai oleh negara asing serta mendukung program pemerintah ditahun 2025

mengurangi peran energi fosil yang saat ini tingkat permintaan mencapai 6% per tahun sehingga

diprediksi cadangan energi fosil tersisa 15-30 tahun kedepan. Salah satu solusi mengembalikan

kedaulatan energi indonesia serta mengurangi peran energi fosil yaitu penggunaan energi

alternatif yang bersifat green technology, berbasis lingkungan, sistem tata kelola yang baik/benar

dan terbaharukan. Sehingga dapat membangun generasi sadar energi dalam menyongsong

indonesia emas tahun 2025.

B. Tujuan

Adapun Tujuan Penyelenggaraan dalam Lomba Karya Tulis dan Desain Poster IlmiahTingkat Nasional :

1. Menumbuhkan jiwa yang kontributif sehingga karya mahasiswa dapat berguna

untuk masyarakat luas.

2. Memberi bekal bagi mahasiswa agar lebih peka dan kritis dalam memahami

lingkungan di sekelilingnya.

3. Membentuk budaya meneliti dan menulis bagi mahasiswa.

Page 4: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

C. Tema & Sub-tema

Adapun Tema Perlombaan Karya Tulis dan Desain Poster Ilmiah Tingkat Nasional ini adalah :

“Membangun Generasi Sadar Energi dalam Menyongsong Indonesia Emas Tahun 2025”

Dan Sub Tema :

1. Green Technology Application Modelling2. Eksplorasi dan Eksploitasi Sumber Daya Mineral Berbasis Lingkungan3. Sistem Tata Kelola Minerba, Minyak dan Gas4. Energi Terbarukan

D. Deskripsi Lomba

Lomba Karya Tulis dan Desain Poster Ilmiah Tingkat Nasional merupakan suatu

kompetisi yang ditujukan bagi para mahasiswa/i perguruan tinggi seluruh Indonesia untuk

menyalurkan ide dan inovasi dalam merancang dan membuat suatu karya yang dituangkan dalam

bentuk tulisan pada bidang pertambangan. Kegiatan ini didasarkan atas tuntutan perkembangan

zaman di dunia pertambangan yang mengharuskan mahasiswa/i untuk berpikir kritis, kreatif, dan

inovatif dalam menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang timbul akibat aktifitas

pertambangan.

Diharapkan dengan adanya Lomba Karya Tulis dan Desain Poster Ilmiah TingkatNasional ini dapat meningkatkan kompetensi dan keterampilan mahasiswa dibidang

pertambangan.

Juri-juri dalam kompetisi ini terdiri dari 3 orang yang berkompeten yang berasal dari

bidang keahliannya masing-masing. untuk menjamin penilaian tidak hanya berdasarkan satu

sudut pandang tertentu.

Page 5: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

E. Persyaratan Peserta Lomba Karya Tulis Ilmiah.

1. Peserta LKTI adalah tim mahasiswa yang aktif dan terdaftar di program Diploma maupun

Strata-1 di universitas/perguruan tinggi se-indonesia di buktikan dengan kartu tanda

mahasiswa.

2. Mahasiswa pengusul dapat berasal dari berbagai program studi/jurusan/fakultas yang

berbeda atau dari satu program studi/jurusan/fakultas yang sama, namun masih dalam

satu perguruan tinggi yang sama.

3. Peserta LKTI dapat perorangan ataupun per tim, yang terdiri dari 2 -3 orang.

4. Setiap peserta boleh mengikuti lebih dari satu tim (maksimal 2 tim).

5. Setiap tim mengirimkan satu karya tulis.

6. Karya tulis yang dikirimkan merupakan karya tulis asli penulisan sendiri yang tidak sedang

diperlombakan di tempat lain, belum pernah dipublikasikan maupun yang belum pernah

mendapat predikat juara.

7. Setiap judul karya tulis yang di kirim harus disetujui oleh dosen pembimbing, minimal 1

dosen pembimbing.

8. Melampirkan soft copi pas foto dan KTM.

Lomba Desain Poster Ilmiah

1. Peserta Lomba Desain Poster Ilmiah adalah tim mahasiswa yang aktif dan terdaftar di

program Diploma maupun Strata-1 di universitas/perguruan tinggi se-indonesia di

buktikan dengan kartu tanda mahasiswa.

Page 6: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

2. Mahasiswa pengusul dapat berasal dari berbagai program studi/jurusan/fakultas yang

berbeda atau dari satu program studi/jurusan/fakultas yang sama, namun masih dalam

satu perguruan tinggi yang sama.

3. Peserta Lomba Desain ilmiah dilakukan perseorangan.

4. Setiap tim mengirimkan satu karya Desain Posternya.

5. Karya Desain Poster yang dikirimkan merupakan karya asli Desain sendiri yang tidak

sedang diperlombakan di tempat lain, belum pernah dipublikasikan maupun yang belum

pernah mendapat predikat juara.

6. Melampirkan soft copi pas foto dan KTM.

F. Mekanisme Pendaftaran

Pendaftaran akan dibuka 10 Desember hingga 30 Desember 2014. Berikut merupakan

mekanisme pendaftaran LKTI dan desain Poster Ilmiah Tingkat Nasional:

1. Formulir pendaftaran dapat di download di

website www.hmtaupnyk.com atau dapat datang ke sekretariat Himpunan Mahasiswa

Teknik Pertambangan UPN “Veteran”

Yogyakarta dengan mengisi folmulir yang disediakan oleh panitia atau formulir yang

telah diberikan dapat diperbanyak.

2. Formulir wajib di isi, discan dan di kirim ke

alamat [email protected] bersamaan dengan pengiriman abstraksi.

3. Abstraksi akan diseleksi dan yang lolos seleksi

abstraksi diwajibkan untuk menulis karya tulis ilmiah dan disertai bukti disetujui oleh

dosen pembimbing selambat-lambatnya 26 Januari 2014.

G. Mekanisme Perlombaan

Page 7: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

Dari keseluruhan Karya Tulis dan Desain Poster Ilmiah yang telah masuk sesuai dengan

batas waktu yang telah ditentukan, akan diseleksi untuk dipilih juara 1.

H. Prosedur Pengiriman Naskah Karya Tulis dan Desain Poster Ilmiah

Naskah dikirim soft file (karya tulis format .doc dan .pdf., formulir pendaftaran, scan

KTM, soft copy pas foto, data-data informasi dan foto/gambar pendukung) ke e-mail panitia

Poster dikirim soft file ( jpg, jpeg, atau png, formulir pendaftaran, scan KTM, soft copy

pas foto, data-data informasi dan foto/gambar pendukung) ke e-mail panitia.

[email protected] Karya tulis dan Desain Poster Ilmiah dikirim paling lambat Senin,

26 Januari (paling lambat pukul 23.59).

Setiap karya tulis yang masuk adalah hak milik panitia Lomba Karya Tulis dan Desain

Poster Ilmiah Tingkat Nasional, Teknik Pertambangan UPN “Veteran” Yogyakarta. Panitia juga

berhak mempublikasikan dan menggunakan karya tulis tersebut untuk keperluan akademik

dilingkungan UPN “Veteran” Yogyakarta. Segala bentuk hak cipta atas nama penulis dan

perguruan tinggi akan kami lindungi sesuai peraturan perundang-undangan hak cipta yang

berlaku.

I.WAKTU PELAKSANAANAdapun waktu pelaksanaannya :

A. LOMBA KARYA TULIS ILMIAH1. BATAS PENGUMPULAN ABSTRAK

Hari/Tanggal : Senin, 30 Desember 2014

Tempat : di kirim ke alamat [email protected]

Page 8: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

Waktu : Paling lambat pukul 23.59 WIB

2. PENGUMUMAN ABSTRAKHari/Tanggal : Selasa, 06 Januari 2015

Tempat : Website Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan

Waktu : Paling lambat pukul 23.59 WIB

3. BATAS PENGUMPULAN KARYA TULIS

Hari/Tanggal : Rabu, 26 Januari 2015

Tempat : di kirim ke alamat [email protected]

Waktu : Paling lambat pukul 23.59 WIB

4. PENGUMUMAN KARYA TULIS

Hari/Tanggal : Senin, 31 Januari 2015

Tempat : Website Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan

Waktu : Paling lambat pukul 23.59 WIB

B. POSTER

1. BATAS WAKTU PENGUMPULAN POSTERHari/Tanggal : Rabu, 26 Januari 2015

Tempat : di kirim ke alamat [email protected]

Waktu : Paling lambat pukul 23.59 WIB

2. PENGUMUMAN POSTER

Hari/Tanggal : Senin, 31 Januari 2015

Tempat : Website Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan

Waktu : Paling lambat pukul 23.59 WIB

J. Hadiah dan Penghargaan

Page 9: LOMBA KARYA TULIS DAN DESAIN POSTER ILMIAH …hmtaupnyk.com/.../uploads/2014/12/Buku-Panduan-LKTI-dan-Poster.pdf/0 1 0 2 3 /444 0 2 2 / 5 5 % &#!*(+6&6""+ ) 7 ... 0 1 0 2 3 /444 0

KESEKRETARIATAN :Gedung Teknik Pertambangan, Kampus Pusat UPN “Veteran” Yogyakarta

Jl. Lingkar Utara Condong Catur 55281 Telp. (0274) 6687997 Fax. (0274) 486702Email : [email protected] : www.hmtaupnyk.com

Contact person :Retna Utami P. R ( 085649303229 )

Juara I LKTI : uang pembinaan + Trofi + Souvenir + Sertifikat

Juara 1 poster : uang pembinaan +Trofi+ Souvenir + Sertifikat