LINGKUNGAN BUATAN

15
LINGKUNGAN BUATAN

description

LINGKUNGAN BUATAN. Taman. * Yaitu kebun yang ditanami berbagai jenis tanaman. * Taman kota biasanya berada di tengah kota. * Sebagai Paru-paru Kota. * Tempat Rekreasi. * Contoh : Taman Bunga Nusantara di Bandung. Kolam. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of LINGKUNGAN BUATAN

Page 1: LINGKUNGAN BUATAN

LINGKUNGAN BUATAN

Page 2: LINGKUNGAN BUATAN

Taman

* Sebagai Paru-paru Kota* Tempat Rekreasi

* Contoh : Taman Bunga Nusantara di Bandung

* Taman kota biasanya berada di tengah kota.

* Yaitu kebun yang ditanami berbagai jenis tanaman.

Page 3: LINGKUNGAN BUATAN

Kolam

* Kolam renang untuk berenang

* Kolam ikan untuk memelihara ikan kemudian dijual

* Kolam pemancingan untuk tempat memancing

* Ada juga orang membuat kolam ikan untuk hiasan

* Yaitu ceruk di tanah yang agak luas, dalam dan berisi air.

Page 4: LINGKUNGAN BUATAN

Jalan* Yaitu tempat lalu lintas kendaraan atau orang.* Jalan Raya : jalan besar, lebar dan beraspal bisa untuk kendaraan bus dan truck.* Jalan Protokol : jalan utama di kota-kota besar.

* Jalan bebas hambatan : biasanya jalan searah untuk menghindari kemacetan. Biasanya di kota-kota besar.

* Jalan lingkar : jalan yang melingkari kota untuk menghindari kemacetan

* Jalan setapak : jalan kecil dan sempit untuk dilalui dengan jalan kaki

Page 5: LINGKUNGAN BUATAN

Air Mancur

* Biasanya di tengah taman

* Untuk memperindah taman

* Yaitu air yang memancar dari bawah ke atas, kemudian jatuh lagi ke bawah

Page 6: LINGKUNGAN BUATAN

GEDUNG

* Dibuat sesuai untuk keperluan di bidangnya.

* Biasanya berupa bangunan kuat dan megah.

* Gedung biasanya untuk kantor , tempat tinggal, pertunjukan, pendidikan, dll.

* Contoh di sekitar kita : Gedung Sekolah, Gedung Olah raga, Gedung Bank, dll

* Gedung yang bertingkat tinggi biasanya disebut PENCAKAR LANGIT.

Page 7: LINGKUNGAN BUATAN

JEMBATAN

* Jalan yang direntangkan di atas sungai, selat, atau jurang.

* Menghubungkan dua tempat yang terpisah

* Jembatan gantung : jembatan yang digantung pada kawat baja.

* Jembatan terapung : jembatan yang mengambang di atas air.

* Jembatan angkat : jembatan yang bisa diangkat dan diturunkan.

* Jembatan SURAMADU menghubungkan daerah Surabaya dan Madura, Jembatan Ampera (Sumatera Selatan), Jembatan Barito (Banjarmasin, Kalimantan Selatan), Jembatan Rantau Berangin (Riau), Jembatan Pasupati (Bandung, Jawa Barat), Jembatan Merah (Surabaya, Jawa Timur),

Page 8: LINGKUNGAN BUATAN

PELABUHAN

* Sebagai tempat berlabuhnya kapal atau perahu.

* Untuk menurunkan atau menaikan penumbang atau barang bawaan yang diangkut kapal.

* Pelabuhan samudra : pelabuhan yang dapat dirapati kapal besar. Biasanya untuk bongkar muat barang ekspor dan impor.

* Pelabuhan transit : pelabuhan tempat barang dagangan dikumpulkan dari daerah sekeliling untuk diekspor.

* Pelabuhan Merak di Banten, Tanjung emas di Semarang, Gili Manuk di Bali, Tanjung Priok di Jakarta, Tanjung Perak di Surabaya

Page 9: LINGKUNGAN BUATAN

TERMINAL

* Sebagai tempat pemberhentian BUS.

* Untuk menurunkan atau menaikan penumbang atau barang bawaan yang diangkut bus.

* Terminal Pulogadung di Jakarta menghubungkan ke terminal bus jurusan Sumatra, Jawa Tengah, Jawa Timur dan Bali

* Terminal Tirtonadi di Solo/Surakarta

* Terminal untuk pemberangkatan dan pemberhentian kereta api disebut stasiun.

Page 10: LINGKUNGAN BUATAN

RUMAH SAKIT

* Sebagai tempat berobat untuk orang sakit.

* Rumah sakit adalah bangunan tempat untuk merawat orang sakit.

* Rumah sakit bersalin : untuk periksa ibu hamil, ibu melahirkan, anak balita

* Rumah sakit mata : untuk merawat orang yang sakit mata

* Rumah sakit jiwa: untuk merawat orang yang sakit jiwa

* RS Cipto Mangun Kusumo di Jakarta, RS Dokter Sarjito di Yogyakarta, RS Dokter Soetomo di Surabaya, RS Dokter Karyadi di Semarang, RS Dokter Moewardi di Surakarta.

Page 11: LINGKUNGAN BUATAN

PASAR

* Sebagai tempat orang berjual beli.

* Ada pasar swalayan, ada pasar malam, ada pasar tradisional, toko

• Pasar Tradisional itu bisa terjadi tawar menawar dan dilayani langsung oleh pembeli.

• Pasar Modern (mall, mart) itu biasanya harga mati, dan ambil sendiri kemudian bayar di kasir.

Page 12: LINGKUNGAN BUATAN

MONUMEN

• Bengunan yang memiliki nilai

sejarah yang penting, yang

dipelihara dan dilindungi negara.

• Untuk mengenang suatu

peristiwa sejarah.

• Contoh :

• Monumen pers di Surakarta

• Monumen Jogja kembali di

Yogyakarta

• Monumen Jam Gadang di

Padang

• Monumen Tugu Muda di

Semarang

• Monumen Nasional di Jakarta

Page 13: LINGKUNGAN BUATAN

DARI BEBERAPA TAMPILAN SEBELUMNYA

1. Lingkungan buatan terbentuk karena peranan ….

2. Jembatan dan Jalan digunakan untuk sarana ….

3. Orang gila baiknya dirawat di ….

4. Jalan tol, monumen, gedung adalah contoh lingkungan ….

5. Tempat pemberhentian kereta api disebut ….

6. Untuk mengurangi pencemaran udara di kota dibuat ….

7. Kalau kita akan naik pesawat kita pergi ke ….

8. Terminal peti kemas berisi barang yang akan diekspor

biasanya berada di dekat ….

9. Air mancur itu difungsikan untuk …

10. Bangunan gedung menjulang tinggi disebut ….

manusia

transportasi

Rumah sakit jiwa

Buatan

Stasiun

Taman Kota

Bandara

Pelabuhan

Menambah keindahan

lingkunganPencakar langit

Page 14: LINGKUNGAN BUATAN

Lanjutan Soal - Jawab

1. Fungsi jalan lingkar adalah …

2. Pasar yang ada tawar menawar biasanya di pasar

3. Tempat pemberhentian bus disebut ….

4. Monumen dilindungi negara karena memiliki …

5. Monumen pers berada di kota ….

6. RS Dokter Karyadi berada di daerah ….

7. Bandara Adi Sumarmo berada di daerah ….

8. Pasar adalah tempat untuk …..

9. Pasar Minggu dan pasar Senen ada di ….

10. Jalan utama di kota besar pusat keramaian disebut Jalan …

menghindari kemacetan lalu lintas

kotatradisional

Terminal bus

Nilai sejarah tinggi

Surakarta

Semarang

Surakarta

Berjual beli

Jakarta

Protokol

Page 15: LINGKUNGAN BUATAN

1. Taman Bunga Nusantara berada di ….

2. Ceruk tanah yang dibuat luas, dalam, berisi air disebut ….

3. Tempat pesawat menurunkan dan menaikkan penumpang

di …

4. Pelabuhan Tanjung Perak ada di ….

5. Monumen tugu muda berada di kota ….

6. RS Dokter Moewardi berada di ….

7. Bandara Soekarno Hatta berada di ….

8. Pasar yang bisa tawar menawar yaitu pasar ….

9. Taman kota difungsikan sebagai … kota.

10. Jalan besar dibuat searah untuk menghindari kemacetan

disebut Jalan …

Bandung

Lanjutan Soal - Jawab

kolam

bandara

Surabay

aSemaran

gSurakart

aJakarta

tradisional

Paru-paru

Bebas hambatan / TOL