Leaflet

3
Disusun oleh : Kelompok 7 PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN STIKES PEMKAB JOMBANG 2014/2015 APA LANSIA ITU ? Lansia adalah setiap orang yang telah berumur 60 tahun atau lebih, jika lebih dari 70 tahun dikatakan lansia resiko tinggi DEFINISI PERKEMBANGAN LANSIA Usia lansia merupakan tahap ketika individu mencapai integritas diri yang utuh, memahami makna hidup, dan membimbing generasi berikutnya CIRI PERKEMBANGAN LANSIA YANG NORMAL 1.Mempunyai harga diri tinggi 2.Memandang sesuatu secara menyeluruh 3.Menerima nilai dan keunikan orang lain 4.Menerima datangnya kematian 5.Menilai kehidupan yang dijalani memiliki arti dan makna

description

leaflet

Transcript of Leaflet

Disusun oleh :Kelompok 7

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN STIKES PEMKAB JOMBANG2014/2015

APA LANSIA ITU ?

Lansia adalah setiap orang yang telah berumur 60 tahun atau lebih, jika lebih dari 70 tahun dikatakan lansia resiko tinggi

DEFINISI PERKEMBANGAN LANSIA

Usia lansia merupakan tahap ketika individu mencapai integritas diri yang utuh, memahami makna hidup, dan membimbing generasi berikutnya

CIRI PERKEMBANGAN LANSIA YANG NORMAL1. Mempunyai harga diri tinggi

2. Memandang sesuatu secara menyeluruh

3. Menerima nilai dan keunikan orang lain

4. Menerima datangnya kematian5. Menilai kehidupan yang dijalani memiliki arti dan makna HAL YANG DAPAT DILAKUKAN KELUARGA AGAR LANSIA BERKEMBANG NORMAL

1. Ikut serta dalam aktivitas sosial untuk mengisi waktu luang : pengajian, senam lansia

2. Melakukan kegiatan secara berkelompok

3. Menilai kehidupan yang dijalani selama ini bermakna, menyertakan lansia dalam percakapan

4. Merasa bahwa diri lansia berharga, meminta pendapat

5. Mempunyai sistem nilai dan spiritual yang mendukung

6. Menerima dan menyesuaikan diri dengan kematian pasangan/orang yang berarti

7. Life review : bercerita tentang masa lalu, terutama keberhasilan

CIRI PENYIMPANGAN PERKEMBANGAN LANSIA

1. Merasa kehidupannya selama ini tidak berarti

2. Merasakan kehilangan

3. Memandang rendah/menghina/mencela orang lain

4. Masih ingin berbuat banyak, tetapi merasa tidak mempunyai waktu lagiHAL YANG DAPAT DILAKUKAN KELUARGA JIKA TERJADI PENYIMPANGAN PERKEMBANGAN LANSIA

1. Mendiskusikan penyebab tidak mau bersosialisasi

2. Mendorong lansia untuk mengikuti kegiatan sosial di lingkungannya

3. Memfasilitasi lansia untuk mengikuti kegiatan kelompok lansia

4. Memberi perhatian dan penghargaan kepada lansia

5. Memberi kesempatan untuk melakukan kegiatan perawatan diri dan rumah tangga

6. Memberi pujianPERUBAHAN YANG TERJADI PADA LANSIA ?

Rambut uban

Kulit keriput

Penglihatan berkurang

Daya tahan menurun

Badan bungkuk

Gigi ompong

Peredaran darah mudah terganggu

Tulang dan otot mulai rentan

Fungsi perut sering terganggu

Fungsi perkemihan sering terganggu

Emosi mudah berubah-ubahAPA YANG PERLU DIWASPADAI JIKA SUDAH MENJADI LANSIA ?

Jika ada benjolan di tubuh yang sebelumnya tidak ada Mata kabur seperti berkabut

Sering sakit-sakitan

Sering sempoyongan

Pikun bertambah

Sering kencing

Haus dan cepat lapar

Jaga berat badan Susah buang air besar

Batuk lama

Sering anyang-anyangan

Sering pusing

Dada berdebar

Kaki bengkak

Ingin menyendiri/cepat marah

Badan terasa dingin

Badan dan persendian terasa nyeri