Latar Belakang

6
  PAPER ANALISA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFISIENSI POMPA AIR Disusun oleh : Benedictus Hendi Hananta Putra I0410012 Latif Ngudi Wibawanto I0410024 Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta 2012

Transcript of Latar Belakang

5/14/2018 Latar Belakang - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-55a75996967a6 1/6

 

PAPER

ANALISA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

EFISIENSI POMPA AIR

Disusun oleh :

Benedictus Hendi Hananta Putra I0410012

Latif Ngudi Wibawanto I0410024

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik

Universitas Sebelas Maret

Surakarta

2012

5/14/2018 Latar Belakang - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-55a75996967a6 2/6

 

1.  Tujuan

Tujuan dari pengerjaan tugas ini adalah mengetahui faktor yang menyebabkan

efisiensi mesin pompa tidak maksimal / kurang dari 100%.2.  Dasar Teori

Pompa adalah Peralatan mekanis yang digunakan untuk menaikkan cairan dari

dataran rendah ke dataran tinggi atau untuk mengalirkan cairan dari daerah

bertekanan rendah ke daerah bertekanan tinggi dan juga sebagai penguat laju aliran

pada suatu sistem jaringan perpipaan.

Efisiensi merupakan Tolok ukur dari kemampuan kerja sebuah peralatan, sedangkan

Efisiensi Pompa Kemampuan kerja pompa yang merupakan perbandingan kerja

gabungan dan kerja motor yang digunakan.

Setiap mesin tidak mungkin mempunyai efisiensi 100%, hal ini sesuai dengan hukum

termodinamika kedua menyebutkan bahwa adalah tidak mungkin untuk membuat sebuah

mesin kalor yang bekerja dalam suatu siklus yang semata-mata mengubah energi panas

yang diperoleh dari suatu reservoir pada suhu tertentu seluruhnya menjadi usaha

mekanik.

3.  Metodologi

  Pengumpulan data yang dapat mempengaruhi unjuk kerja Pompa air

  Menganalisis penurunan efisiensi Pompa air

  Menyimpulkan hasil analisa

4.  Pembahasan

Dalam Dasar teori telah disebutkan efisiensi sebuah mesin tidak mungkin mencapai

100%, hal ini dikarenakan adanya rugi-rugi yang timbul ketika Pompa itu bekerja, selain

itu faktor dari luar juga dalam tugas ini data yang di ambil untuk mengetahui penyebab

turunnya efisiensi pompa adalah  Umur pakai pompa

  Ketinggian pompa terhadap sumber air

  Diameter Pipa

  Kondisi Pompa

  Cara Penggunaan Pompa

5/14/2018 Latar Belakang - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-55a75996967a6 3/6

   Heat loss

5.  Analisa Data

  Umur Pakai Pompa

Setiap Pompa memiliki batasan umur Pemakain, jika Pompa digunakan melebihi

batasan umur pakai maka unjuk kerja Pompa akan berkurang

  Ketinggian pompa terhadap sumber air

Setiap Pompa memiliki spesifikasi Head yang berbeda-beda, dalam

penggunaannya harus sesuai dengan head  Pompa itu sendiri

Untuk mencari besar head pompa yang diperlukan dapat dinyatakan dengan

rumus berikut :

Besar head total ( H ) =

Dimana :

H = Head total pompa (m) 

ah   = Head statis total, yaitu vertical antara permukaan air sisi keluar dengan

permukaan air sisi isap (m)

hp = Perbedaan head tekanan yang bekerja pada kedua permukaan air (m)

1h = Kerugian head pada pipa yang menyangkut panjang pipa, fitting, katup

(valve), dan lain-lain.

g

2

2

tekanan kecepatan pada lubang keluar pipa

g

vhhpa l

2h

2

 

5/14/2018 Latar Belakang - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-55a75996967a6 4/6

 

Tetapi pada kenyataannya dalam praktek lapangan untuk mencari head pompa 

yang dipergunakan kita menggunakan rumus :

dimana :

H = Head pompa

t = tinggi gedung

  Spesifikasi Pompa

Setelah mendapatkan besar head pompa angkat, Besar daya yang diperlukan

Pompa dapat ditentukan

dimana :

Pp : Daya pompa : (watt)

   : Kerapatan air : (998,3 kg/m3

pada suhu 20 C)

g : Percepatan gravitasi : (9,81 m/s2)

Q : Kapasitas pompa : (m3 /s)

H : Head total pompa : (m)

p : Efisiensi pompa : (%)

  Diameter Pipa

Diameter pompa harus sesuai dengan spesifikasi pompa / sesuai yang dianjurkan

Q A

 

t  H  2

11  

 p

 p

 H QgP

 

   ...  

5/14/2018 Latar Belakang - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-55a75996967a6 5/6

 

Dimana :

Q = Kapasitas pompa

A = Luas penampang pipa

V = Kecepatan aliran pompa

.

  Kondisi Pompa

Kondisi Pompa terkait dengan umur pakai dan perawatan pompa

   Heat loss 

Ketika Pompa beroprasi maka akan timbul panas yang keluar / terbuang.

  Penggunaan Pompa

Penggunaan pompa yang tidak sesuai dengan standar yang ditentukan

berpengaruh terhadap unjuk kerja pompa.

6.  Kesimpulan

Faktor-faktor penyebab efisiensi pompa berkurang dan terjadinya drop tegangan adalah

  Penggunaan Pompa yang melebihi umur pakai Pompa itu sendiri

  Ketinggian Pompa dari sumber air yang melebihi head pompa tersebut

  Diameter Pompa yang terlalu kecil, sehingga membutuhkan Daya yang lebih

besar untuk mengoprasikan Pompa

  Kondisi Pompa yang tidak baik 

7.  Saran

  Dalam Pemilihan Pompa harus sesuai dengan kebutuhan

  menerapkan pedoman yang telah ditentukan berdasar tahap analyze dan

improve.

  melakukan perawatan pompa (greasing bearing motor) secara teratur

  mematikan motor pompa yang akan di-off-kan, setelah itu baru menutup katup

valve pompa tersebut.

5/14/2018 Latar Belakang - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-55a75996967a6 6/6