Laporan Pemrogaman Chapter 5

11
LAPORAN PEMROGAMAN BASIS DATA JARINGAN ”Manipulasi Data pada Database” Disusun oleh: Ajeng Yona Falah Informatik a 3A 3.34.12.0.01 PROGAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI SEMARANG 2014/2015

Transcript of Laporan Pemrogaman Chapter 5

Page 1: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 1/11

LAPORAN PEMROGAMAN

BASIS DATA JARINGAN 

”Manipulasi Data pada Database” 

Disusun oleh:

Ajeng Yona Falah

Informatika 3A

3.34.12.0.01

PROGAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

POLITEKNIK NEGERI SEMARANG

2014/2015

Page 2: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 2/11

I.  Tujuan Instruksional Khusus

Setelah menyelesaikan praktek mahasiswa diharapkan dapat:

1. Memahami dan menggunakan SQL Server Management Studio.

2. Mahasiswa dapat melakukan manipulasi data Database SQL Server.3. Menggunakan printah SQL dengan SQL Server Management Studio.

4. Menggunakan klausa SQL Server dengan tepat.

II.  Dasar Teori

Retrieving Data

Sebuah SQL bisa untuk mengambil data dari database. Data ditampilkan sebagai

 baris didalam tabel. Baris tersebut dikomposisikan pada kolom. Berikut ini contohsederhana pengambilan data dari sebuah database :

SELECT < nama kolom > FROM < nama tabel >

Jika ingin menampilkan semua kolom dari sebuah tabel bisa menggunakan query

 berikut ini :

SELECT * FROM < nama tabel >

Menggunakan Klausa WHERE

Query biasanya menggunakan klausa WHERE karena digunakan untuk

memberikan spesifikasi kriteria dari seleksi data. Klausa tersebut bisa kompleks,

tetapi harus masih dalam satu klausa. Sintaks klausa WHERE :

WHERE < kolom 1 > < operator > < kolom 2 / value >

Operator pada klausa sendiri ada banyak misalnya, =, <>, >, atau <.

Tabel 1. Comparison Operators 

Page 3: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 3/11

 

Tabel 2. LIKE Operators 

Tabel 3. Wildcard Characters 

Tabel 4. IS [NOT] NULL Operator  

Tabel 5. BETWEEN and IN Operator  

Tabel 6. SQL Logical Operator  

Page 4: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 4/11

SELECT INTO Statements

Sebuah pernyataan SELECT INTO digunakan untuk membuat tabel baru yang

 berisi (atau tidak mengandung) hasilnya kumpulan dikembalikan oleh query

SELECT. SELECT INTO salinan struktur tabel yang tepat dan data ke tabel lain

ditentukan dalam klausa INTO. Biasanya, kembali query SELECT hasil set ke

aplikasi client.

Menggunakan # (hash) simbol sebelum hasil nama tabel dalam menciptakan tabel

sementara, yang berakhir di database sistem tempdb, terlepas dari database yang

Anda kerjakan. Menentukan nama tabel tanpa simbol # memberi Anda tabel

 permanen dalam database Anda (tidak di tempdb) .

Kolom dari tabel baru mewarisi nama kolom, tipe data mereka, apakah kolom dapat

 berisi nilai null , dan setiap IDENTITAS properti terkait dari tabel sumber. Namun,

klausa SELECT INTO memang memiliki beberapa pembatasan : tidak akan

menyalin setiap kendala, indeks, atau pemicu dari tabel sumber.

INSERTING DATA

Adalah proses penambahan data atau baris ke dalam suatu tabel. Penambahan data

lebih sederhana dari sebelumnya. Karena klausa WHERE dan ORDER BY tidak

 berarti apa-apa pada saat penambahan data.

Berikut merupakan bentuk sederhana pernyataan penambahan data :

INSERT INTO <table>

(<column1>, <column2>, ..., <columnN>)

VALUES (<value1>, <value2>, ..., <valueN>)

UPDATING DATA

Adalah proses pengubahan data atau baris di dalam suatu tabel. Pada saat

 pengubahan data harus memperhatikan klausa WHERE karena berfungsi untuk

menyeleksi data yang akan diubah.

Berikut merupakan bentuk sederhana pernyataan pengubahan data :

UPDATE <table>

SET <column1> = <value1>, <column2> = <value2>,

..., <columnN> = <valueN>

WHERE <predicate>

Page 5: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 5/11

DELETING DATA

Adalah proses penghapusan data atau baris di dalam suatu tabel. Pada saat

 penghapusan data harus memperhatikan klausa WHERE karena berfungsi untuk

menyeleksi data yang akan diubah. Jika tidak menggunakan klausa WHERE maka

akan terjadi penghapusan seluruh data pada tabel tersebut.

Berikut merupakan bentuk sederhana pernyataan penghapusan data :

DELETE FROM <table>

WHERE <predicate>

III.  Alat dan Bahan

1. SQL Server 2014

2. Northwind Sample Database

IV.  Langkah Kerja

A.  Menjalankan Query Sederhana

Untuk mengirimkan query yang bertujuan untuk mengambil semua data dari

table employee, pertama buka jendela New Query Window di SSMSE.

Ketikkan query beikut ini, kemudian lakukan eksekusi dengan menekan tomnol

F5.

Gambar 5-1. Perintah select pada table employee

Gambar 5-2. Perintah select pada table employee menampilkan beberapa fieldB.  Menggunakan Klausa WHERE 

1.  Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-3. Menggunakan Klausa WHERE

Page 6: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 6/11

2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

C.  Sorting Data

1. 

Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-4. Contoh Sorting Data

2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

D. 

Membuat Tabel Baru Menggunakan SELECT INTO

1. 

Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-5. Membuat Tabel Baru Menggunakan SELECT INTO

2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

E.  Menggunakan SELECT INTO untuk Copy Struktur Tabel

1. 

Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-6. Copy Struktur Tabel

2. 

Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

Page 7: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 7/11

F.  Insert Baris Baru

1.  Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-7. Insert Baris Baru

2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

G.  Update Data

1.  Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-8. Update Data

2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

H.  Update Data Multiple Colom

1.  Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-9. Update Data Multiple Kolom

Page 8: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 8/11

2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

I.  Deleting Data

1. 

Klik tombol New Query pada bagian kiri atas jendela SSME. Ketikkan

query berikut ini :

Gambar 5-10. Delete data2.  Klik tombol Execute atau tekan F5 untuk mendapatkan hasil dari query yang

telah ditulis.

V.  Lembar Kerja

Judul Hasil / Analisa

Menjalankan

Query

Sederhana

Query pertama menampilkan semua kolom dan baris data pad

tabel employees. Sedangkan Query yang kedua menampilkan

semua baris dari tabel Karyawan tetapi hanya kolom EmployeeID,

FirstName, dan kolom LastName

Page 9: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 9/11

Menggunakan

Klausa

WHERE

Query yang baru mengembalikan data untuk kolom EmployeeID,

FirstName, LastName dan dari tabel Karyawan, tapi hanya untuk

 baris jika nilai kolom Negara sama dengan "USA".

Sorting Data

Query tersebut menampilkan data yang mana memiliki

employid = 5 dan memiliki shipcountry di Brazil dan France

saja. Kemudian diurutkan secara Ascending menurut

shipcountry dan orderdate.

Membuat

Tabel Baru

Menggunakan

SELECT

INTO

Untuk membuat tabel sementara menggunakan perintah

SELECT INTO. Harus diawali dengan tanda # pada nama tabel

tersebut. Tabel sementara akan disimpan pada folder

Databases/System Databases/tempdb/Temporary Tables.

Menampilkan temporary tabel juga harus diawali dengan tanda

#.

Page 10: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 10/11

Menggunakan

SELECT

INTO untuk

Copy Struktur

Tabel

Query WHERE 0=1, untuk mengosongkan semua baris yang

ada pada tabel yang digandakan. Atau bisa dikatakan hanyamengambil header dari tabel yang diseleksi.

Insert Baris

Baru

Menambahkan data dengan perintah INSERT INTO.

Update Data

Mengubah satu data dengan perintah UPDATE. Pada praktik

ini klausa WHERE digunakan untuk menyeleksi data yang

akan diubah.

Update Data

Multiple

Kolom

Mengubah beberapa data dalam satu baris dengan perintah

UPDATE. Pada praktik ini klausa WHERE digunakan untuk

menyeleksi data yang akan diubah.

Deleting Data

Menghapus data dengan perintah DELETE FROM. Pada

 praktik ini klausa WHERE digunakan untuk menyeleksi data

yang akan dihapus.

Page 11: Laporan Pemrogaman Chapter 5

7/25/2019 Laporan Pemrogaman Chapter 5

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-pemrogaman-chapter-5 11/11

VI.  Kesimpulan

Untuk melakukan aktivitas manipulasi data database, digunakan bahasa manipulasi

yang disebut dengan DML (Data Manipulation Language). Klausa WHERE dapat

menentukan kriteria untuk memilih baris yang dipilih untuk ditampilkan. Dalammenampilkan data, kita dapat mengurutkannya dengan memberikan statemen

ORDER BY dari kolom yang diinginkan, baik secara ascending maupun

descending. Kita dapat membuat tabel baru dengan statemen SELECT INTO yang

hasilnya ditetapkan oleh query SELECT. Untuk menyalin struktur tabel dengan

statemen SELECT INTO harus menyertakan kondisi yang benar, dan kita bebas

memasukkan data sendiri.