Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

140
LAPORAN RESMI PRAKTIKUM OSEANOGRAFI KIMIA PENGUKURAN KONSENTRASI FOSFAT, NITRIT DAN NITRAT TERLARUT Oleh : BELLA SHABRINA Z 26020213190084 Asisten : Nurits Zahrul Aini 26020211120005 Albert Gunawan 26020212190098 Rizki Fitria Dwianti 26020212140064 Dicky Haryando Bangun 26020212130024 Fadhel Wira Satria 26020212130091 Kartika Theodora 26020212140057 Kartika Nofiyanti 26020212140086 Ziyad Thoriqul Huda 26020212130019 Anne Hanifah 26020212120010 Bayu Munandar 26020212130066 1

description

n

Transcript of Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Page 1: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

LAPORAN RESMI

PRAKTIKUM OSEANOGRAFI KIMIA

PENGUKURAN KONSENTRASI FOSFAT, NITRIT DAN NITRAT

TERLARUT

Oleh :

BELLA SHABRINA Z

26020213190084

Asisten :

Nurits Zahrul Aini 26020211120005

Albert Gunawan 26020212190098

Rizki Fitria Dwianti 26020212140064

Dicky Haryando Bangun 26020212130024

Fadhel Wira Satria 26020212130091

Kartika Theodora 26020212140057

Kartika Nofiyanti 26020212140086

Ziyad Thoriqul Huda 26020212130019

Anne Hanifah 26020212120010

Bayu Munandar 26020212130066

PROGRAM STUDI OSEANOGRAFI

JURUSAN ILMU KELAUTAN

1

Page 2: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2015

2

Page 3: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum WR. WB.

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang maha Esa. Karena

atas rahmat dan izinnya saya dapat menyelesaikan laporan Oseanografi Kimiaini

dengan baik. Tidak lupa saya ucapkan terimakasih kepada orang tua, teman-

teman, dan asisten praktikum Oseanografi Kimia yang telah membantu saya

dalam menyelesaikan laporan Oseanografi Kimia ini.

Demikian sedikit ucapan yang dapat saya berikan semoga laporan ini

dapat bermanfaat sebagaimana mestinya. Terimakasih.

Wassalamualaikum WR. WB.

Penulis

3

Page 4: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR..............................................................................................3

DAFTAR ISI...................................................................................................................4

DAFTAR TABEL..........................................................................................................8

DAFTAR GAMBAR.....................................................................................................9

DAFTAR LAMPIRAN...............................................................................................10

FOSFAT

I. PENDAHULUAN...................................................................................................11

1.1 Latar Belakang..............................................................................................11

1.2 Tujuan dan Manfaat.....................................................................................11

1.3 Waktu dan Tempat Praktikum......................................................................11

II. TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................................12

2.1 Pengertian Fosfat.........................................................................................12

2.2 Sumber Fosfat di Laut.................................................................................12

2.3 Siklus Fosfat di Laut....................................................................................13

2.4 Baku Mutu Fosfat.........................................................................................14

2.5 Peranan Fosfat di Laut.................................................................................15

2.6 MPT ( Material Padatan Tersuspensi )........................................................16

III. MATERI dan METODE...............................................................................17

3.1 Alat dan Bahan.............................................................................................17

3.2 Metode..........................................................................................................17

IV. HASIL dan PEMBAHASAN.........................................................................18

4.1 Hasil.............................................................................................................18

4

Page 5: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.1.1 Peta Lokasi............................................................................................18

4.1.2 MPT......................................................................................................18

4.1.3 Nilai Konsentrasi Fosfat.......................................................................18

4.1.4 Grafik Nilai Konsentrasi Fosfat............................................................18

4.1.5 Perhitungan Fosfat Terlarut..................................................................18

4.2 Pembahasan..................................................................................................18

4.2.1 Perbandingan Konsentrasi Sampel Kelompok.....................................18

4.2.2 Perbandingan Konsentrasi Sampel Semua Kelompok..........................18

4.2.3 Pengaruh MPT terhadap Besarnya Konsentrasi Fosfat di Laut............18

V. KESIMPULAN dan SARAN..............................................................................19

5.1 Kesimpulan...................................................................................................19

5.2 Saran.............................................................................................................19

DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................20

LAMPIRAN..................................................................................................................22

NITRIT

I. PENDAHULUAN...................................................................................................25

1.1 Latar Belakang..............................................................................................25

1.2 Tujuan dan Manfaat.....................................................................................25

1.3 Waktu dan Tempat Praktikum......................................................................25

II. TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................................26

2.1 Pengertian Nitrit...........................................................................................26

2.2 Sumber Nitrit di Laut....................................................................................26

2.3 Distribusi Nitrit di Laut kaitannya dengan faktor oseanografi.....................26

2.4 Kualitas Perairan..........................................................................................26

III. MATERI dan METODE...................................................................................27

3.1 Alat dan Bahan.............................................................................................27

5

Page 6: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

3.2 Metode..........................................................................................................27

IV. HASIL dan PEMBAHASAN............................................................................28

4.1 Hasil.............................................................................................................28

4.1.1 Peta Lokasi............................................................................................28

4.1.2 Kualitas Perairan...................................................................................28

4.1.3 Nilai Konsentrasi Nitrit.........................................................................28

4.1.4 Grafik Nilai Konsentrasi Nitrit ( Batang, Line )...................................28

4.1.5 Perhitungan Nitrit.................................................................................28

4.2 Pembahasan..................................................................................................28

4.2.1 Perbandingan Konsentrasi Sampel Kelompok.....................................28

4.2.2 Perbandingan Konsentrasi Sampel Semua Kelompok..........................28

4.2.3 Pengaruh Kualitas Perairan terhadap Besarnya Konsentrasi Nitrit di

Laut.................................................................................................................28

V. KESIMPULAN dan SARAN..............................................................................29

5.1 Kesimpulan...................................................................................................29

5.2 Saran.............................................................................................................29

DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................30

LAMPIRAN..................................................................................................................31

NITRAT

I. PENDAHULUAN...................................................................................................33

1.1 Latar Belakang..............................................................................................33

1.2 Tujuan dan Manfaat.....................................................................................33

1.3 Waktu dan Tempat Praktikum......................................................................33

II. TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................................34

2.1 Pengertian Nitrat...........................................................................................34

2.2 Sumber Nitrat di Laut...................................................................................34

6

Page 7: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2.3 Persebaran Nitrat di Perairan........................................................................35

2.5 Parameter Oseanografi................................................................................36

2.6 Metode Reduksi...........................................................................................36

III. MATERI dan METODE...................................................................................37

3.3 Alat dan Bahan.............................................................................................37

3.4 Metode..........................................................................................................38

IV. HASIL dan PEMBAHASAN............................................................................39

4.3 Hasil.............................................................................................................39

4.3.1 Peta Lokasi............................................................................................39

4.3.2 Arus.......................................................................................................39

4.3.3 Nilai Konsentrasi Nitrat........................................................................39

4.3.4 Grafik Nilai Konsentrasi Nitrat ............................................................39

4.3.5 Perhitungan Nitrat.................................................................................39

4.4 Pembahasan..................................................................................................39

4.4.1 Perbandingan Konsentrasi Sampel Kelompok.....................................39

4.4.2 Perbandingan Konsentrasi Sampel Semua Kelompok..........................39

4.4.3 Pengaruh Arus terhadap Besarnya Konsentrasi Nitrat di Laut.............39

V. KESIMPULAN dan SARAN..............................................................................40

5.3 Kesimpulan...................................................................................................40

5.4 Saran.............................................................................................................40

DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................41

LAMPIRAN..................................................................................................................42

7

Page 8: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR TABEL

1. Alat dan Bahan Praktikum Fosfat

2. Kadar MPT di 9 Stasiun

3. Tabel Konsentrasi Fosfat Stasiun 1

4. Keterangan Stasiun 1

5. Tabel Konsentrasi Fosfat Stasiun 2

6. Keterangan Stasiun 2

7. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 3

8. Keterangan Stasiun 3

9. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 4

10. Keterangan Stasiun 4

11. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 5

12. Keterangan Stasiun 5

13. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 6

14. Keterangan Stasiun 6

15. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 7

16. Keterangan Stasiun 7

17. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 8

18. Keterangan Stasiun 8

19. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 9

20. Keterangan Stasiun 9

21. Tabel Alat dan Bahan Praktikum Nitrit

22. Tabel Keterangan Kondisi Pengambilan Sampel

23. Tabel Konsentrasi Nitrit Seluruh Stasiun

24. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 1

25. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 2

26. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 3

27. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 4

28. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 5

29. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 6

8

Page 9: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

30. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 7

31. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 8

32. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 9

33. Alat dan Bahan Praktikum Nitrat

34. Kondisi Perairan 9 Stasiun

35. Tabel Kadar Nitrat pada 9 Stasiun

36. Data Nitrat Stasiun 1

37. Data Nitrat Stasiun 2

38. Data Nitrat Stasiun 3

39. Data Nitrat Stasiun 4

40. Data Nitrat Stasiun 5

41. Data Nitrat Stasiun 6

42. Data Nitrat Stasiun 7

43. Data Nitrat Stasiun 8

44. Data Nitrat Stasiun 9

9

Page 10: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

10

Page 11: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR GAMBAR

1. Siklus Fosfat di Laut

2. Peta Lokasi Penelitian

3. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 1

4. Grafik Fosfat Stasiun 1

5. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 2

6. Grafik Fosfat Stasiun 2

7. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 3

8. Grafik Fosfat Stasiun 3

9. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 4

10. Grafik Fosfat Stasiun 4

11. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 5

12. Grafik Fosfat Stasiun 5

13. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 6

14. Grafik Fosfat Stasiun 6

15. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 7

16. Grafik Fosfat Stasiun 7

17. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 8

18. Grafik Fosfat Stasiun 8

19. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 9

20. Grafik Fosfat Stasiun 9

21. Peta Lokasi Pengambilan Sampel

22. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 1

23. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 1

24. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 2

25. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 2

26. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 3

27. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 3

28. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 4

29. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 4

11

Page 12: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

30. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 5

31. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 5

32. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 6

33. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 6

34. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 7

35. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 7

36. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 8

37. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 8

38. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit Stasiun 9

39. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit Stasiun 9

40. Peta Pengambilan Air Sampel 9 Stasiun

41. Grafik Batang Konsentrasi Sampel 9 Stasiun

42. Grafik Regresi Stasiun 1

43. Grafik Regresi Stasiun 2

44. Grafik Regresi Stasiun 3

45. Grafik Regresi Stasiun 4

46. Grafik Regresi Stasiun 5

47. Grafik Regresi Stasiun 6

48. Grafik Regresi Stasiun 7

49. Grafik Regresi Stasiun 8

50. Grafik Regresi Stasiun 9

12

Page 13: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR LAMPIRAN

13

Page 14: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

MODUL 1

PENGUKURAN KONSENTRASI POSFAT INORGANIK TERLARUT (DIP)

Oleh :

BELLA SHABRINA Z

26020213190084

Asisten :

KARTIKA NOFIYANTI

26020212140086

PROGRAM STUDI OSEANOGRAFI

JURUSAN ILMU KELAUTAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2015

14

Page 15: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Unsur fosfor di alam banyak ditemui dalam bentuk ion fosfat, baik dalam

bentuk organik maupun anorganik. Di laut, fosfat terbagi menjadi 2 jenis yaitu

fosfat terlarut dan fosfat particulate. Fosfat terlarut terbagi menjadi 2 jenis yaitu

organik dan anorganik.Fosfor di laut sangat diperlukan karena berguna untuk

pertumbuhan fitoplankton.Sumber fosfat yang ada di laut berasal dari pelapukan

batuan mineral dan buangan limbah dari daratan yang terbawa oleh aliran sungai

dalam bentuk terlarut, dan partikel baik organik maupun anorganik

(Artawan,1992)

Praktikum oseanografi kimia yang dilakukan pada tahun 2015

menggunakan sampel penelitian dari tim Rembang 2015 yang diambil di

perairan Lasem, Rembang, Jawa Tengah. Pengambilan sampel dilakukan pada

saat air surut menuju pasang. Di daerah tersebut tedapat PLTU Indonesia Power

yang menggunakan batu bara sebagai bahan utama pembangkit listriknya.

Praktikum dilakukan untuk mengetahui apakah ada perbedaan konsentrasi fosfat

di daerah yang dekat dengan PLTU dengan daerah yang jauh dari aktivitas

PLTU.

1.2 Tujuan dan Manfaat Praktikum

1. Mahasiswa dapat membuat larutan yang dibutuhkan untuk menganalisa

larutan fosfat.

2. Mahasiswa mampu menganalisis kandungan fosfat anorganik terlarut yang

ada dalam sampel air dnegan menggunakan spektrofotometer.

15

Page 16: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1.3 Waktu dan Tempat Praktikum

Hari, tanggal : Minggu, 09 Mei 2015

Waktu : 08.00 – 13.00

Tempat : Laboratorium Kimia, Gedung E Lantai 1 Jurusan

Ilmu Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu

Kelautan Universitas DiponegoroSemarang.

16

Page 17: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

II. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Pengertian Fosfat

Fosfat merupakan unsur yang penting dalam daur organik suatu perairan

karena bersama-sama dengan karbon melalui proses fotosintesis membentuk

jaringan tumbuh-tumbuhan yang menjadi makanan bagi hewan dan akan

menghasilkan zat organik jika organisme tersebut mengalami kematian. Bahan

mentah untuk memulai daur organik dihasilkan setelah mereka mengalami

proses pembusukan dan daur organik (Romimohtarto dan Juwana, 2001).

Fosfat merupakan salah satu unsur esensial bagi metabolisme dan

pembentukan protein, fosfat yang diserap oleh jasad hidup nabati perairan

(makro maupun makrofita) adalah fosfat dalam bentuk orto-fosfat yang larut

dalam air.Orto-fosfat dalam jumlah yang kecil, yang merupakan faktor pembatas

bagi produktivitas perairan (Hatchinsons, 1967).

Fosfat yang terkandung dalam air laut baik bentuk terlarut maupun

tersupsensi keduanya berada dalam bentuk anorganik dan organik. Bentuk

senyawa anorganik terutama terdiri atas gula fosfat dan hasilnya-hasil oksidasi,

nucleoprotein dan fosforprotein.Senyawa fosfat organik yang terkandung dalam

air laut umumnya berbentuk ion (ortro) asam fosfat, H3PO4. Kira-kira 10% dari

fosfat anorganik, terdapat sebagai ion PO43- dan sebagai besar kira-kira

90%dalam bentuk HPO42-.Zat hara merupakan zat-zat yang diperlukan dan

mempunyai pengaruh terhadap proses dan perkembangan hidup organisme

seperti fitoplankton, terutama zat hara nitrat dan fosfat. Kedua zat hara ini

berperan penting terhadap sel jaringan jasad hidup organisme serta dalam proses

fotosintesis. Tinggi rendahnya kelimpahan fitoplankton di suatu perairan

tergantung pada kandungan zat hara di perairan antara lain nitrat dan fosfat

(Hutagalung, 1997).

17

Page 18: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2.2 Sumber Fosfat di Laut

Sumber fosfat diperairan laut pada wilayah pesisir dan paparan benua

adalah sungai.Karena sungai membawa hanyutan sampah maupun sumber fosfat

daratan lainnya, sehingga sumber fosfat dimuara sungai lebih besar dari

sekitarnya. Keberadaan fosfat di dalam air akan terurai menjadi senyawa

ionisasi, antara lain dalam bentuk ion H2PO4-, HPO4

2-, PO43-. Fosfat di absorpsi

oleh fitoplankton dan seterusnya masuk kedalam rantai makanan.Senyawa fosfat

dalam perairan berasal daari sumber alami seperti erosi tanah, buangan dari

hewan dan pelapukan tumbuhan, dan dari laut sendiri. Peningkatan kadar fosfat

dalam air laut, akan menyebabkan terjadinya ledakan populasi (blooming)

fitoplankton yang akhirnya dapat menyebabkan kematian ikan secara massal.

Batas optimum fosfat untuk pertumbuhan plankton adalah 0,27 – 5,51 mg/liter

(Hutagalung, 1997).

Senyawa nitrat dan fosfat secara alamiah berasal dari perairan itu sendiri

melalui proses-proses penguraian pelapukan ataupun dekomposisi tumbuh-

tumbuhan, sisa-sisa organism mati dan buangan limbah baik limbah daratan

seperti domestik, industri, pertanian, dan limbah peternakan ataupun sisa pakan

yang dengan adanya bakteri terurai menjadi zat hara (Ulqodry, 2010).

Sumber fosfat di perairan pesisir dan paparan benua adalah sungai, karena

sungai membawa hanyutan-hanyutan sampah maupun sumber fosfat lainnya dari

darat.Disamping itu dapat pula berasal dari hutan bakau dan lamun melalui

dekomposisi searah.Di laut dalam, sumber fosfat adalah batu-batuan dan

endapan-endapan atau sedimen yang terbentuk pada tahun geologi masa lalu

yang secara berangsur-angsur mengalami pengkikisan dan melepaskan fosfat ke

perairan.Dengan demikian sedimen berperan utama dalam menyediakan fosfor

di banyak perairan (Connel, 1995).

18

Page 19: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2.3 Siklus Fosfat di Laut

Salah satu unsur penting sebagai makro nutrien adalah fosfor. Studi

mengenai transformasi, pertukaran dan dinamika dari unsur fosfor diketahui

sangat penting dalam membicarakan persediaan untuk keperluan organisme

yang hidup di laut. Sumber utama unsur fosfor di laut berasal dari endapan

terestrial yang mengalami erosi dan pupuk pertanian yang dibawah oleh aliran

sungai. Disamping hal tersebut fosfor dalam lingkungan laut juga mengalami

siklus yang meliputi interaksi antara suatu organisme dengan organisme yang

lain dan antara organisme dengan lingkungannya. Siklus fosfor mempertahankan

fosfor bagi organisme. Hal ini penting pada lingkungan laut yang jauh dari

daerah pantai, karena tidak adanya sumber utama fosfor yang di bawa oleh aliran

sungai (Horax, 1998).

Siklus fosfor juga dapat terjadi dalam sedimen laut. Hal ini menyebabkan

banyak mikro organisme dapat hidup dalam sedimen, seperti mikrobentos

(bakteri dan fungi, protozoa flagellate, amoeba, Alga flamenthous), meiobentos

(foraminifera, jenis-jenis crustaceae dan organisme-organisme kecil lainnya),

dan makrobentos (binatang dengan ukuran lebih besar dari 500 mikron). Siklus

ini menjadi lebih penting terutama pada lapisan sedimen yang jauh dari

permukaan laut karena lapisan sedimen tersebut tidak mendapat masukan unsur

fosfor dari fosfor partikulat yang terdapat dalam kolom air. Dengan adanya

siklus fosfor maka keberadaan unsur fosfor dapat dipertahankan sehingga dapat

diambil oleh mikroorganisme sebagai mikronutrien untuk kelangsungan

hidupnya. Fosfat dengan mudah di hidrolisis dari senyawa organik yaitu pada

pH alkalis dari air laut atau oleh enzim fosfalase yang merupakan enzim

hidrolitik yang terdapat pada bakteri dan pada permukaan beberapa jenis

fitoplankton terutama pada lingkungan yang rendah fosfat anorganiknya. Fraksi

lain dari fosfat terlarut yang sebagian berbentuk koloid terdiri dari ester fosfat

organik yang berasal dari organisme hidup. Fraksi ini disamping merupakan

hasil ekskresi organisme, juga terbentuk dari hasil autolisis organisme yang mati

(Horax, 1998).

19

Page 20: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Gambar 1. Siklus Fosfat di Laut (Millero and Shon, 1992)

2.4 Baku Mutu Fosfat

Fosfat merupakan bentuk fosfor yang dapat dimanfaatkan oleh tumbuhan

(Dugan, 1972). Fosfat terutama berasal dari sedimen yang selanjutnya akan

terfiltrasi dalam air tanah dan akhirnya masuk ke dalam sistem perairan terbuka.

Selain itu juga dapat berasal dari atmosfer bersama air hujan masuk ke sistem

perairan (Barus, 2004).

Kadar fosfat di lapisan permukaan laut tersubur di dunia mendekati 0,6

µg/l dan kadar fosfat di laut normal 0,01-1,68 µg.at/l dan antar 0,01-4 µg.at/l

(Sutamihardja, 1987). Di perairan laut dalam, kandungan fosfat di lapisan

permukaan dapat mencapai ≤ 0,01 µg.at/l dan di lapisan yang lebih dalam dapat

mencapai ≥ 3,0 µg.at/l. Kadar fosfat yang tinggi pada permukaan umumnya

dijumpai di perairan di mana terjadi kenaikan massa air. Perubahan kandungan

fosfat di laut dapat dijadikan sebagai indikator dari pergerakan massa air dan

indek pertumbuhan tanaman dan produktivitas (Artawan, 1992).

Kandungan fosfat umumnya semakin menurun semakin jauh ke arah laut

(off shore). Di perairan pesisir dan paparan benua, sungai sebagai pembawa

hanyutan-hanyutan sampah maupun sumber fosfat daratan lainnya akan

mengakibatkan konsentrasi di muara lebih besar dari sekitarnya. Secara umum

kandungan fosfat di lapisan dasar adalah lebih tinggi dibandingkan di lapisan

permukaan, di mana rata-rata kandungan fosfat di permukaan adalah sebesar

0,11 g-at P/L, sedangkan ratarata di lapisan dasar sebesar 0,14 g-at P/L. Seperti

halnya pada nitrat, tingginya kandungan fosfat di dasar perairan karena dasar

20

Page 21: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

perairan umumnya kaya akan zat hara, baik yang berasal dari dekomposisi

sedimen maupun senyawa-senyawa organik (Ulqodry, 2010).

2.5 Peranan Fosfat Di Laut

Zat hara merupakan zat-zat yang diperlukan dan mempunyai pengaruh

terhadap proses dan perkembangan hidup organisme seperti fitoplankton,

terutama zat hara nitrat dan fosfat. Kedua zat hara ini berperan penting terhadap

sel jaringan jasad hidup organisme serta dalam proses fotosintesis. Tinggi

rendahnya kelimpahan fitoplankton di suatu perairan tergantung pada kandungan

zat hara di perairan antara lain nitrat dan fosfat (Ulqodry, 2010).

Pengkayaan zat hara di lingkungan perairan memiliki dampak positif,

namun pada tingkatan tertentu juga dapat menimbulkan dampak negatif.

Dampak positifnya adalah adanya peningkatan produksi fitoplankton dan total

produksi ikan.Sedangkandampak negatifnya adalah terjadinya penurunan

kandungan oksigen di perairan, penurunan biodiversitas dan terkadang

memperbesar potensi muncul dan berkembangnya jenis fitoplankton berbahaya

yang lebih umum dikenal dengan istilah Harmful Algal Blooms atau HABS

(Gypens, 2009).

Zat hara yang umum menjadi fokus perhatian di lingkungan perairan

adalah fosfor dan nitrogen. Kedua unsur ini memiliki peran vital bagi

pertumbuhan fitoplankton atau alga yang biasa digunakan sebagai indikator

kualitas air dan tingkat kesuburan suatu perairan (Howart, 2000).

Di dalam alga, perbandingan nitrogen dan fosfor mendekati rasio Red

Field sebesar 16:1 (basis atom) atau 7,5:1 (basis massa). Selain fosfor dan

nitrogen, unsur lain yang juga cukup mendapat perhatian adalah silikon. Silikon

terlarut merupakan unsur hara yang penting bagi produktivitas prime. Silikon

juga merupakan unsur hara yang berperan sebagai regulator bagi kompetisi

fitoplankton, di mana diatom selalu mendominasi populasi fitoplankton pada

konsentrasi silikat yang tinggi (Egge and Aksnes,1992).

21

Page 22: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2.6 MPT (Material Padatan Tersuspensi)

MPT dikenal pula dengan sebutan suspendedsediment load atau suspended

particulate matterial.MPT adalah partikel-partikel yang melayang dalam

air,terdiri dari komponen hidup dan komponen mati.Komponen hidup terdiri dari

fitoplankton, bakteri,fungi, dan sebagainya.Sedang komponen mati terdiridari

detritus dan partikel - partikel anorganik (Hutagalung, 1997).

Partikel tersuspensi dapat diklasifikasikan menjadi zat padat terapung yang

selalu bersifat organik dan zat padat terendap yang dapat bersifat organik dan

anorganik. Keberadaan MPT di perairan dapat berupa pasir,lumpur, tanah liat,

koloid, serta bahan bahan organikseperti plankton dan organisme lain (Santika,

1987).

Chester (1990) menggambarkan secara umum sumber - sumber material

tersuspensi yang dapat berasal dari aliran sungai berupa hasil pelapukan,material

darat, oksihidroksida, dan bahan pencemar, dari atmosfer berupa debu - debu

atau abu yang melayang, dari laut berupa sedimen anorganik yang terbentuk

dilaut, dan sedimen biogenous dari sisi rangka organisme dan bahan organik

lainnya, serta dari estuari berupa hasil flokulasi, presipitasi sedimen dan

produksi biologis organisme estuari.

Konsentrasi dan komposisi MPT bervariasi secaratemporal dan spasial

tergantung pada faktor – faktorfisik dan biologis yang mempengaruhinya. Faktor

fisikyang mempengaruhi distribusi MPT terutama adalahpola sirkulasi air,

pengendapan gravitional, deposisi,dan resuspensi sedimen. Akan tetapi pola

sirkulasi airmerupakan faktor yang paling fundamental (Chester,199)

22

Page 23: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

III. MATERI METODE

3.1 Alat dan Bahan

Tabel 1. Alat dan bahan Praktikum Fosfat

NAMA GAMBAR FUNGSI

Gelas Beker Tempat meletakkan larutan

standar

Labu Ukur Wadah untuk melakukan

pengenceran larutan

Pipet Tetes Digunakan untuk

mengambil larutan dalam

skala kecil

Spektrofotometer Untuk menghitung

konsentrasi larutan

berdasarkan panjang

gelombangnya

23

Page 24: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Botol Sampel Wadah sampel yang akan

digunakan dalam

praktikum

Aquabides Larutan yang digunakan

untuk mengencerkan

larutan

Tabung Reaksi Wadah larutan sebelum

dimasukkan ke dalam

cuvet

Cuvet Wadah larutan sebelum

diuji dengan menggunakan

spektrofotometer

Larutan Standar

Fosfat

Larutan yang digunakan

sebagai pembanding

24

Page 25: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Larutan Amonium

Molibdate

Sebagai salah satu bahan

untuk larutan mix reagen

Larutan Asam

Ascorbit

Sebagai salah satu bahan

untuk larutan mix reagen

Larutan Potassium

Antimoniltarat

Sebagai salah satu bahan

untuk larutan mix reagen

Larutan Mix

Reagen

Larutan yang digunakan

sebagi indikator uji fosfat

Sampel Air sampel yang akan diuji

kandungan fosfatnya

3.2 Metode

25

Page 26: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1. Alat dan bahan serta larutan standar 6000 μmol disiapkan.

2. Larutan standar fosfat 1 ml 6000 μmol dialrutkan dengan aquabides pada

labu ukur 250 ml kemudian dihitung konsentrasinya.

3. 3 larutan standar fosfat dibuat dengan ketentuan lebih kecil dari 0,03 dan

antara 0,03 – 5 μmol.

4. 1 ml 24 μmol dimasukkan ke dalam labu ukur ukuran 1000 ml, 10 ml, 20

ml, dan 100 ml.

5. Larutan mix reagen dimasukkan ke dalam larutan standar dengan

konsentrasi 0,024 ; 2,4 ; dan 4,8 serta larutan sampel.

6. Larutan didiamkan selama 15 menit.

7. Larutan dimasukkan ke dalam cuvet.

8. Cuvet dimasukkan ke dalam spektrofotometer yang telah diatur dengan

panjang gelombang 885 nm.

9. Setelah nilai absorbansi keluar, dibuat kurva kalibrasi dengan

menggunakan Ms. Excel.

26

Page 27: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil

4.1.1 Peta Lokasi

Gambar 2. Peta Lokasi Penelitian

4.1.2 MPT

Tabel 2. Kadar MPT di 9 Stasiun

STASIUN MPT(mg/L)1 1.22 1.33 1.24 1.25 1.26 1.27 1.28 1.39 1.2

4.1.3 Nilai Konsentrasi Fosfat

a. Stasiun 1

Tabel 3. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 1

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutan standar 1 0.008 885 0.024

Larutan standar 2 0.026 885 2.4

27

Page 28: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Larutanstandar 3 0.079 885 4.8

Larutan Sampel 0.018 885 0.018

R2 0.946

Persamaan

Garis regresi

y = 62.74 x +

0.033

Tabel 4.Keterangan Stasiun 1

Koordinat6o 38' 21.6" S

1110 26' 41.34" E

Kecerahan 0.3 Salinitas 28

pH 8.1Suhu 33.3DO 5.68

b. Stasiun 2

Tabel 5. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 2

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.024 885 0.005

Larutanstandar 2 2.4 885 0.027

Larutanstandar 3 4.8 885 0.096

Larutan Sampel 13.10752688 885 0.242

R2 0.937

Persamaangarisregresi y = 0.018x -0.001

Tabel 6. Keterangan Stasiun 2

Koordinat6o 38' 8.4" S

1110 27' 51.1" E

Kecerahan 0.4Salinitas 32

pH 7.8

28

Page 29: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Suhu 31DO 5.10

c. Stasiun 3

Tabel 7. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 3

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.0261 885 0.024

Larutanstandar 2 0.023 885 2.4

Larutanstandar 3 0.108 885 4.8

Larutan Sampel 0.0006 885 0.075

R2 0.799

Persamaangarisregresi y = 43.33x + 0.104

Tabel 8. Keterangan Stasiun 3

Koordinat6o 37' 59.8" S

1110 28' 5.1" E

Kecerahan 0.4Salinitas 30

Ph 7.1Suhu 34.1DO 4.10

d. Stasiun 4

Tabel 9. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 4

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.009 885 0.024

Larutanstandar 2 0.119 885 2.4

Larutanstandar 3 0.102 885 4.8

Larutan Sampel 0.016 885 0.0009

29

Page 30: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

R2 0.613

Persamaan garis

regresiy = 31.59 X - 0.014

Tabel 10. Keterangan Stasiun 4

Koordinat6o 37' 37.0" S

1110 27' 44.7" E

Kecerahan 1.4Salinitas 31

pH 6.1Suhu 29.1DO 4.16

e. Stasiun 5

Tabel 11. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 5

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.024 885 0.008

Larutanstandar 2 2.4 885 0.042

Larutanstandar 3 4.8 885 0.107

Larutan Sampel 0.7619 885 0.017

R2 0.977

Persamaangarisregresi y = 0.021x + 0.001

Tabel 12. Keterangan Stasiun 5

Koordinat6o 37' 26.1" S

1110 27' 49.7" E

Kecerahan 1.2Salinitas 35

pH 4.3Suhu 29DO 5.4

f. Stasiun 6

Tabel 13. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 6

30

Page 31: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutan standar 1 0.0006 885 0.024

Larutan standar 2 0.039 885 2.4

Larutanstandar 3 0.098 885 4.8

Larutan Sampel 0.013 885 0.000295

R2 0.981

Persamaangarisregresi y = 50.57 X + 0.001

Tabel 14. Keterangan Stasiun 6

Koordinat6o 37' 29.1" S

1110 27' 57.0" E

Kecerahan 0.6Salinitas 34

pH 6.7Suhu 30DO 4.93

g. Stasiun 7

Tabel 15. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 7

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.024 885 0

Larutanstandar 2 2.4 885 0.086

Larutanstandar 3 4.8 885 0.099

Larutan Sampel 0.0723 885 0.008

R2 0.887

Persamaangarisregresi y = 0.022x + 0.006

Tabel 16. Keterangan Stasiun 7

31

Page 32: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Koordinat6o 37' 24.3" S

1110 28' 28.6" E

Kecerahan 0.5Salinitas 31

pH 7.2Suhu 30.3DO 4.14

h. Stasiun 8

Tabel 17. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 8

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.201 885 0.2

Larutanstandar 2 0.245 885 0.4

Larutanstandar 3 0.372 885 0.6

Larutan Sampel 0.005 885 X

R2 0.995

Persamaangarisregresi y = 0.63x + 0.009

Tabel 18. Keterangan Stasiun 8

Koordinat6o 56' 3.67" S

1100 26' 34.89" E

Waktu 12:36Salinitas 26

Ph 8.65Suhu 37.1DO 4.5

32

Page 33: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

i. Stasiun 9

Tabel 19. Tabel Konsentrasi Fosfat stasiun 9

Larutan yang

diamati(30 µm)

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang

(nm)

Konsetrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 885 0

Larutanstandar 1 0.201 885 0.2

Larutanstandar 2 0.245 885 0.4

Larutanstandar 3 0.372 885 0.6

Larutan Sampel 0.005 885 X

R2 0.995

Persamaangarisregresi y = 0.63x + 0.009

Tabel 20. Keterangan Stasiun 9

Koordinat6o 56' 3.67" S

1100 26' 34.89" E

Waktu 12:36Salinitas 26

Ph 8.65Suhu 37.1DO 4.5

4.1.4 Grafik Nilai Konsentrasi Fosfat ( Batang, Line )

A. Stasiun 1

1. Line

Gambar 3. Kurva Regresi Fosfat stasiun 1

33

0 0.01 0.02 0.03 0.04 0.05 0.06 0.07 0.08 0.090

1

2

3

4

5

6

f(x) = 62.742065324975 x + 0.0335366545694495R² = 0.946720643747656

Absorbansi VS Konsentrasi Fosfat

Page 34: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2. Batang

1 2 3 4 50

1

2

3

4

5

6

Absorbansi Vs Konsentrasi Fosfat

AbsorbansiKonsentrasi

Gambar 4. Grafik Fosfat Stasiun1

B. Stasiun 2

1. Line

0 1 2 3 4 5 60

0.02

0.04

0.06

0.08

0.1

0.12

f(x) = 0.018696927872179 x − 0.00176665173715527R² = 0.937558307559767

Konsentrasi Fosfat Terhadap Absorbansi

Konsentrasi Fosfat Terhadap Absorbansi

Linear (Konsentrasi Fosfat Terhadap Absorbansi)

Konsentrasi

Ab

sorb

an

si

Gambar 5. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 2

2.Batang

Blank Standart 1 Standart 2 Standart 3 Sampel 2 R20

2

4

6

8

10

12

14

Konsentrasi Fosfat Vs Absorbansi

KonsentrasiAbsorbansi

Gambar 6. Grafik Fosfat Stasiun 2

34

Page 35: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

C. Stasiun 3

1. Line

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.120

1

2

3

4

5

6

f(x) = 43.3322108871315 x + 0.10412741740791R² = 0.799044455737622

Konsentrasi Fosfat Terhadap Absorbansi

Konsentrasi Fosfat Terhadap Absorbansi

Linear (Konsentrasi Fosfat Terhadap Absorbansi)

Konsentrasi

Absorb

ansi

Gambar 7. Kurva Regrei Fosfat Stasiun 3

2.Batang

Blank Standart 1 Standart 2 Standart 3 Sampel0

1

2

3

4

5

6

Konsentrasi Vs Absorbansi

KonsentrasiAbsorbansi

Gambar 8. Grafik Fosfat Stasiun 3

D. Stasiun 4

1. Line

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

1

2

3

4

5

6

f(x) = 31.5965395950185 x − 0.0144013689514209R² = 0.613846725954253

Series2Linear (Series2)

Gambar 9. Kurva Regresi Staiun 4

35

Page 36: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2. Batang

1 2 3 40

1

2

3

4

5

6

Konsentrasi Fosfat Vs Absorbansi

absorbansikonsentrasi

Gambar 10. Grafik Fosfat Stasiun 4

E. Stasiun 5

1. Line

0 1 2 3 4 5 60

0.02

0.04

0.06

0.08

0.1

0.12

f(x) = 0.0210136681200089 x + 0.00129931537526394R² = 0.977767993412129

Series2Linear (Series2)

Gambar 11. Kurva Regresi Stasiun 5

2.Batang

1 2 3 4 50

1

2

3

4

5

6

Konsentrasi Fofat Vs Absorbansi

konsentrasiabsorbansi

Gambar 12. Grafik Fosfat Stasiun 5

36

Page 37: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

F. Stasiun 6

1. Line

0 1 2 3 4 5 60

0.02

0.04

0.06

0.08

0.1

0.12

f(x) = 0.0220572104969699 x + 0.00641467784247232R² = 0.887036434984473

Konsentrasi Vs Absorbansi Fosfat

Konsentrasi

Abso

rban

si

Gambar 13. Kurva Regresi Fosfat Stasiun 6

2. Batang

1 2 3 4 50

1

2

3

4

5

6

Konsentrasi Vs Absorbansi

konsentrasiabsorbansi

Gambar 14. Grafik Fosfat Stasiun 6

G. Stasiun 7

a. Line

0 1 2 3 4 5 60

0.010.020.030.040.050.060.070.080.09

f(x) = 0.0150890895740214 x + 0.000999104229317292R² = 0.946720643747656

Grafik Analisa Fosfat Sampel 7

Konsentrasi

Abs

orba

nsi

Gambar 15. Grafik Fosfat Stasiun 7

37

Page 38: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

b. Batang

0 0.024 2.4 4.80

0.01

0.02

0.03

0.04

0.05

0.06

0.07

0.08

0.09

Grafik Analisa Fosfat Sampel 7

Konsentrasi

Abso

rban

si

Gambar 16. Grafik Fosfat Stasiun 7

H. Stasiun 8

a.Line

0 1 2 3 4 5 60

0.01

0.02

0.03

0.04

0.05

0.06

0.07

0.08

0.09

f(x) = 0.0150890895740214 x + 0.000999104229317292R² = 0.946720643747656

Grafik Analisa Fosfat Stasiun 8

Konsentrasi

Abso

rban

si

Gambar 17. Grafik Fosfat Stasiun 8

38

Page 39: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

b. Batang

0 0.024 2.4 4.80

0.01

0.02

0.03

0.04

0.05

0.06

0.07

0.08

0.09

Grafik Analisa Fosfat Stasiun 8

Series1

Konsentrasi

Ab

sorb

ansi

Gambar 18. Grafik Fosfat Stasiun 8

I. Stasiun 9

1. Line

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

1

2

3

4

5

6

f(x) = 39.5695938910101 x − 0.00708087469628627R² = 0.984529181335846

Absorbansi VS Konsentrasi Fosfat

Absorbansi VS Konsentrasi FosfatLinear (Absorbansi VS Konsentrasi Fosfat)

Gambar 19. Grafik Fosfat Stasiun 9

2.Batang

1 2 3 4 50

1

2

3

4

5

6

Konsentrasi Fosfat Vs Absorbansi

AbsorbansiKonsentrasi

Gambar 20. Grafik Fosfat Stasiun 9

39

Page 40: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.1.5 Perhitungan Fosfat Terlarut

1. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 1

Y = 0.0151 x + 0.001

0.046 = 0.01511 x + 0.001

x = 0.046−0.001

0.01511

x = 1.125827815 µmol

2. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 2

Y = 0.0151 x + 0.001

0.018 = 0.01511 x + 0.001

x = 0.018−0.001

0.01511

x = 2.98013245 µmol

3. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 3

Y = 0.0184 x + 0.006

0.075 = 0.0184 x + 0.006

x = 0.075−0.006

0.0184

x = 3.75 µmol

4. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 4

Y = 31.524 x - 0.0066

0.016 = 31.524 x - 0.0066

x = 0.016+0.0066

31.524

x = 0.31441048µmol

5. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 5

Y = 0.021 x - 0.0013

0.017 = 0.021 x - 0.0013

x = 0.017−0.0013

0.021

40

Page 41: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

x = 0.747619048µmol

6. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 6

Y = 50.57 x - 0.0019

0.013 = 50.57 x - 0.0019

x = 0.013−0.0019

50.57

x = 0.634020619µmol

7. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 7

Y = 0.0151 x + 0.001

0.039 = 0.0151 x + 0.001

x = 0.039−0.001

0.0151

x = 2.5165563 µmol

8. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 8

Y = 0.0151 x + 0.001

0.046 = 0.01511 x + 0.001

X = 0.046−0.001

0.01511

X = 1.125827815 µmol

9. Konsentrasi Larutan Sampel Stasiun 8

Y = 0.0224 x - 0.003

0.01 = 0.0224 x - 0.003

x = 0.01−0.003

0.0224

x = 0.580357143 µmol

41

Page 42: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.2 Pembahasan

4.2.1 Perbandingan Konsentrasi Sampel Kelompok

Sampel yang digunakan oleh kelompok 6 dalam praktikum Oseanografi

Kimia ini adalah sampel pada stasiun 6 yang merupakan hasil pengambilan

sampel dari tim Rembang 2015 yang diambil pada 8-9 Maret 2015 di Perairan

Sluke Kabupaten Rembang dengan kondisi Surut menuju Pasang. Pengambilan

sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling method

yang berarti mewakili daerah lokasi sampling berupa pengambilan data di 9 titik.

Sampel tersebut merupakan salah satu titik lokasi sampel yang diambil dari 9

titik lokasi lainnya. Masing-masing dari lokasi tersebut memiliki faktor

lingkungan yang berbeda yang dapat mempengaruhi besar kecilnya konsentrasi

nutrien yang ada. Dalam hal ini nutrient yang akan di lihat konsentrasinya adalah

Fosfat.

Titik lokasi pengambilan sampel nomor 6 adalah kedua terjauh dari

daratan dengan kordinat 111˚27’57.0’’BT 06˚37’29.1’’LS dari peta dapat dilihat

bahwa sampel nomor 6 cukup jauh lokasinya dengan daratan. Nilai konsentrasi

sampel yang di dapat pada praktikum ini adalah 0.634020619µmol merupakan

konsentrasi yang cukup kecil bila dibandingkan dengan konsentrasi nitrat yang

lainnya.

Nilai konsentrasi fosfat didapatkan dari perhitungan nilai yang muncul dari

kurva regresi dikalikan dengan besarnya nilai absorbansi dari fosfat yang

diperoleh dari pengukuran menggunakan spektrofotometer. Apabila nilai R2

pada kurva regresi mendekati 1, maka kurva regresi tersebut akan mendekati

sempurna.

4.2.2 Perbandingan Sampel Semua Kelompok

Konsentrasi fosfat yang terukur di tiap stasiun memiliki perbedaan. Pada

stasiun 1 fosfat yang terukur adalah 1.125827815 µmol. Kemudian pada stasiun

2 adalah 2.98013245 µmol. Pada stasiun 3 adalah 3.75 µmol. Pada stasiun 4

sebesar0.31441048µmol. Pada stasiun 5 adalah 0.747619048 µmol. Pada stasiun

6 adalah 0.634020619µmol. Pada stasiun 7 adalah 2.5165563 µmol. Pada stasiun

42

Page 43: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

8 adalah 1.125827815 µmol. Pada stasiun 9 adalah 0.580357143 µmol. Besar

konsentrasi fosfat yang terukur sangat dipengaruhi oleh lokasi pengambilan

sampel. Pada stasiun stasiun 3 terdapat konsentrasi fosfat terbesar sebab stasiun

3 terdapat di daerah sungai dimana sungai berperan sebagai sumber fosfat di

perairan. Pada stasiun 4, nilai fosfat terlarut yang terukur merupakan nilai

terkecil sebab stasiun 4 terletak cukup jauh dari sumber fosfat. Padahal ini juga

berpengaruh pada stasiun 5 dan 6 karena letaknya tidak jauh dari stasiun 4

sehingga kadar fosfat yang dihasilkan tergolong rendah.

4.2.3 Pengaruh MPT Terhadap Besarnya Konsentrasi Fosfat di Laut

Semakin banyak material padatan tersuspensi yang ada pada suatu perairan

maka akan semakin keruh perairan tersebut. Semakin keruh perairan tersebut

semakin sedikit fotosintesis yang terjadi. Dan semakin kecil fosfat yang

digunakan untuk berfotosintesis. Maka fosfat yang ada pada daerah yang keruh

akan semakin banyak.

Pada stasiun 6 nilai fosfat yang ada tergolong kecil hal ini sesuai dengan

nilai MPT yang tidak terlalu besar sehingga perairan tidak terlalu keruh dan

fosfat yang ada tetap digunakan untuk melakukan fotosintesis yang cukup

banyak.

43

Page 44: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

V. KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

1. Penentuan konsentrasi fosfat dilakukan dengan menambahkan reagen

molybdate;

2. Munculnya warna biru pada larutan sampel menandakan adanya

kandungan fosfat dalam sampel;

3. Konsentrasi fosfat dapat dihitung dengan instrumen spektrofotometer dan

diperoleh nilai absorbansinyadan dapat dihitung konsentrasi dari

absorbansi yang terukur;

4. Jumlah fosfat terlarut di perairan Semarang normal;

5. Fosfat dapat dijadikan indikator kualitas perairan;

6. Parameter fisika-kimia yang mempengaruhi distribusi fosfat adalah suhu,

DO, dan pH.

5.2 Saran

1. Pelajari terlebih dahulu materi yang akan dipraktikumkan;

2. Berhati-hatilah dalam melakukan pencampuran larutan;

3. Ikuti prosedur praktikum yang ada.

44

Page 45: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR PUSTAKA

Connel, W. Des. 1995. Kimia dan Eekootoksikologi Pencemaran. Universitas

Indonesia : 520

Hatchinson, G. E., 1967. Trealise on Limnology. Vol 2.Jhon Walley and

Sons.Inc. New York.

Hutagalung, H. P. dan Rozak, A., 1997. Metode Analisis Air Laut, Sedimen dan

Biota Laut.Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Horax, R. 1998. Penarikan Ion Ortofosfat Oleh Sedimen CaCo3 Dan Penentuan

Kadar Fofor Di Perairan Ujung Pandang Dengan Metode Kalori

Metri Reduksi Amino.Skripsifakultas Matematika dan Ilmu

Pengetahuan Alam. Universitas Hasanuddin. Makassar

Romimohtarto, K.S. Juwana. 2001. Biologi Laut Ilmu Pengetahuan Tentang

Biota Laut.Penerbit Djambatan. Jakarta.

Jones-Lee, A., & G.F. Lee. 2005. Eutrophication (Excessive Fertilization).Water

Encyclopedia: Surface and Agricultural Water. Wiley, Hoboken,

NJ.p 107-114.

Millero, F.J. And M.L. Sohn., 1992., Chemical Oceanographyhal. Hal.323-333.

CRC Press.Boca Raton Ann Arbor London.

Ritchel, S.R. 2007.Denitrification in freshwater and marine coastal

ecosystems :Ecological and geochemical significance.

Limnol.Oceanogr. 33(4, Part 2): 702-724.

Ulqodry et al.2012. Karakterisitik dan Sebaran Nitrat, Fosfat, dan Oksigen

Terlarut di Perairan Karimunjawa Jawa Tengah.Jurnal Penelitian

Sains Vol 13 (1(D)) : 13109.

45

Page 46: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

LAMPIRAN

46

Page 47: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

MODUL 2

PENGUKURAN KONSENTRASI NITRIT (NO2) TERLARUT

Oleh :

Bella Shabrina Z

26020213190084

Asisten :

Kartika Nofiyanti26020212140086

PROGRAM STUDI OSEANOGRAFI

JURUSAN ILMU KELAUTAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2015

47

Page 48: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Gas nitrogen sangat banyak terdapat di atmosfer, yaitu 80% dari udara.

Nitrogen bebas dapat difiksasi terutama oleh tumbuhan yang memiliki akar yang

berbintil (misalnya jenis polongan) dan beberapa jenis ganggang. Tumbuhan

memperoleh nitrogen dari dalam tanah berupa amonia (NH3), ion nitrit (N02- ),

dan ion nitrat (N03- ). Melimpahnya zat hara di lingkungan perairan memiliki

dampak positif, namun pada tingkatan tertentu juga dapat menimbulkan dampak

negatif. Dampak positifnya adalah adanya peningkatan produksi fitoplankton,

sedangkan dampak negatifnya adalah terjadinya penurunan kandungan oksigen di

perairan, penurunan biodiversitas, dan munculnya fitoplankton yang berbahaya.

Oleh karena itu diperlukan pengetahuan tentang nitrit agar dapat menanggulangi

dampak negatifnya dan mengembangkan dampak positifnya. (Sanusi, 2006)

Praktikum oseanografi kimia yang dilakukan pada tahun 2015

menggunakan sampel penelitian dari tim Rembang 2015 yang diambil di perairan

Lasem (Rembang), Jawa Tengah. Pengambilan sampel dilakukan pada saat air

surut menuju pasang. Di daerah tersebut tedapat PLTU Indonesia Power yang

menggunakan batu bara sebagai bahan utama pembangkit listriknya. Praktikum

dilakukan untuk mengetahui apakah ada perbedaan konsentrasi nitrit di daerah

yang dekat dengan PLTU dengan daerah yang jauh dari aktifitas PLTU.

1.2 Tujuan dan Manfaat Praktikum

1. Mahasiswa dapat membuat larutan yang dibutuhkan dalam menganalisa

nitrit

2. Mahasiswa mampu menganalisis kandungan nitrit dalam sampel air dnegan

menggunakan spektrofotometer.

48

Page 49: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1.3 Waktu dan Tempat Praktikum

Hari, tanggal : Minggu, 3 Mei 2015

Waktu : 08.00 – 13.00 WIB

Tempat : Laboratorium Kimia, Gedung E Lantai 1 Jurusan

Ilmu Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu

Kelautan Universitas Diponegoro Semarang.

49

Page 50: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

II. TINJAUAN PUSTAKA

II.1 Pengertian Nitrit

Nitrit (NO2) merupakan bentuk peralihan antara ammonia dan nitrat

(nitrifikasi) dan antara nitrat dengan gas nitrogen (denitrifikasi) oleh karena itu,

nitrit bersifat tidak stabil dengan keberadaan oksigen. Kandungan nitrit pada

perairan alami mengandung nitrit sekitar 0.001 mg/L. Kadar nitrit yang lebih dari

0.06 mg/L adalah bersifat toksik bagi organisme perairan. Keberadaan nitrit

menggambarkan berlangsungnya proses biologis perombakan bahan organik yang

memiliki kadar oksigen terlarut yang rendah (Sanusi, 2006).

Nitrifikasi adalah suatu proses oksidasi enzimatik yakni perubahan senyawa

amonium menjadi senyawa nitrat yang dilakukan oleh bakteri-bakteri tertentu.

Proses ini berlangsung dalam dua tahap dan masing-masing dilakukan oleh grup

bakteri yang berbeda. Tahap pertama adalah proses oksidasi amonium menjadi

nitrit yang dilaksanakan oleh bakteri Nitrosomonas sp dan tahap kedua adalah

proses oksidasi enzimatik nitrit menjadi nitrat yang dilaksanakan oleh bakteri

Nitrobakter sp. Oksidasi nitrit menjadi ammonia ditunjukan dalam persamaan (a).

Sedangkan oksidasi nitrit menjadi nitrat ditujukan dalam persamaan (b). Berikut

persamaan tersebut :

(Winata dan Muchtar, 1984 dalam Sukar dan Inswiasri, 1991)

Bakteri nitrifikasi termasuk kelompok kemoautotrof yang tumbuh dengan

memanfaatkan senyawa nitrogen anorganik. Banyak spesies bakteri ini memiliki

sistem membran internal dimana terdapat enzim kunci dalam proses nitrifikasi.

Enzim tersebut antara lain ammonia monooksigenase (mengoksidasi ammonia

50

Page 51: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

menjadi hidroksilamin) dan nitrit oksireduktase (mengoksidasi nitrit menjadi

nitrat). Contohnya yaitu Nitrosomonas dan Nitrobacter (Millero, 1996).

2.2 Sumber Nitrit di Laut

Nitrit biasanya ditemukan sangat sedikit di perairan alami, kadarnya lebih

kecil dari nitrat karena bersifat tidak stabil. Nitrit merupakan senyawa antara hasil

oksidasi amonia. Nitrit merupakan bentuk peralihan antara amonia dan

nitrat(nitrifikasi), antara nitrat dan gas nitrogen (denitrifikasi). Keberadaan nitrit

menggambarkan berlangsungnya proses biologis perombakan bahan organik yang

memiliki kadar oksigen terlarut sangat rendah. Sumber nitrit dapat berupa limbah

industri dan limbah domestik. Kadar nitrit pada perairan relatif kecil karena segera

dioksidasi menjadi nitrat. Perairan alami mengandung nitrit sekitar 0,001 mg/L

(Effendi 2003).

Meningkatnya kadar nitrit di perairan laut berkaitan erat dengan masuknya

bahan organik yang mudah terurai ke dalam perairan. Penguraian bahan organik

yang mengandung unsur nitrogen akan menghasilkan senyawa nitrat, nitrit atau

amonia. Penguraian bahan organik oleh bakteri membutuhkan oksigen dalam

yang jumlah banyak. Pada kondisi lingkungan anaerob, bakteri akan lebih

cenderung menggunakan nitrat sebagai akseptor elektron dengan cara mereduksi

senyawa nitrat menjadi nitrit (Hutagalung dan Rozak 1997). Senyawa nitrit oleh

beberapa bakteri tertentu digunakan sebagai penerima elektron terakhir dalam

proses metabolismenya. Hal ini terjadi pada kondisi lingkungan yang anaerobik.

Mekanisme tersebut dikenal dengan istilah respirasi nitrit dan enzim yang

berperan adalah nitrit reduktase (Madigan et al. 2003).

2.3 Distribusi Nitrit di Laut kaitannya dengan Faktor Oseanografi

Konsentrasi rata-rata nitrit tertinggi pada lapisan dekat dasar perairan

daripada di lapisan permukaan. Rendahnya konsentrasi nitrit di lapisan permukaan

karena pada lapisan ini oksigen yang tersedia cukup melimpah dengan adanya

difusi oksigen dari atmosfir. Dengan bantuan bakteri, oksigen tersebut akan

mengoksidasi nitrit menjadi nitrat sehingga konsentrasi nitrit di lapisan nitrit

51

Page 52: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

menjadi nitrat sehingga konsentrasi nitrit di lapisan permukaan menjadi kecil

(Risamasu, 2011)

Konsentrasi nitrit di lapisan permukaan lebih kecil daripada lapisan dekat

dasar perairan. Hal ini sesuai dengan pendapat Hutagalung & Rozak (1997)

bahwa distribusi vertikal nitrit semakin tinggi sejalan dengan bertambahnya

kedalaman laut dan semakin rendahnya kadar oksigen, sedangkan distribusi

horizontal kadar nitrit semakin tinggi menuju kearah pantai dan muara sungai. Hal

ini dikarenakan di permukaan (Hutagalung & Rozak, 1997)

2.4 Kualitas Perairan

Parameter Kualitas Air Parameter kualitas air pada petakan tambak

merupakan cerminan dari faktor fisik, kimia dan biologi perairan, dimana

parameter tersebut harus dapat dikelola dengan baik, ((Boyd, 1991 dalam

Suherman, 2002).

2.4.1 Parameter Fisik

a. Suhu

Suhu air sangat dipengaruhi oleh jumlah sinar matahari yang jatuh ke

permukaan air yang sebagian dipantulkan kembali ke atmosfer dan sebagian lagi

diserap dalam bentuk energi panas (Welch, 1952 dalam Suherman, 2002).

Pengukuran suhu sangat perlu untuk mengetahui karakteristik perairan. Menurut

Schwoerbel (1987) dalam Suherman (2002) suhu air merupakan faktor abiotik

yang memegang peranan penting bagi hidup dan kehidupan organisme perairan.

Berdasarkan hasil penelitian (Goldman (1983) dalam Suherman, 2002)

menunjukkan bahwa terjadi penurunan biomassa dan keanekaragaman ikan ketika

suhu air meningkat lebih dari 28o C (Suherman, 2002).

b. Kecerahan

Kecerahan sangat penting karena erat kaitannya dengan proses fermentasi

yang terjadi di perairan. Kecerahan perairan dapat diukur dengan alat yang

dinmakan Keping Secchi (Henderson-Sellers dan Morkland 1987) dalam

Suherman (2002). Selanjutnya dikatakan bahwa kecerahan keping Secchi < 3 m

adalah tipe peraran yang subur (eutropik), antara 3-6 m kesuburan sedang

52

Page 53: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

(mesotrofik) dan > 6 m digolongkan pada tipe perairan kurang subur (oligotrofik)

( Suherman, 2002).

2.4.2 Parameter Kimiawi

a. Derajat Keasaman (pH)

Nilai pH didefinisikan sebagai negatif logaritma dari konsentrasi ion

Hodrogen dan nilai asam ditunjukkan dengan nilai 1 s/d7 dan basa 7 s/d 14.

Kebanyakan perairan umum mempunyai nilai pH antara 6-9. Perairan yang asam

lebih kecil dan dapat menurun sampai 2. Pescod (1973) dalam Suherman (2002)

mengemukakan bahwa batas toleransi organisme perairan terhadap pH bervariasi

dan dipengaruhi antara lain suhu, oksigen terlarut, alkalinitas, kandungan kation

dan anion maupun jenis dan tempat hidup organisme. Menurut (Pescod (1973)

dalam Suherman, 2002) perairan yang ideal bagi kegiatan budidaya perikanan

adalah 6,8 s/d 8,5 dan perairan dengan pH (Suherman, 2002).

b. Salinitas

Salinitas merupakan cerminan dari jumlah garam yang terlarut dalam air.

Secara alami salinitas laut lepas rata-rata sebesar 35 ppt. Menurut Fuad dkk

(1988) dalam Suherman (2002) bahwa sebagai hewan yang melewatkan hamper

seluruh masa, pada masa awal hidupnya di laut, udang windu memerlukan air

berkadar garam antara 29-32 ppt.

c. Oksigen Terlarut (Dissolved Oxygen-DO)

Oksigen dalam perairan bersumber dari difusi ataupun hasil proses

fotosintesis organisme produsen. Oksigen dikonsumsi secara terus menerus oleh

tumbuhan dan hewan dalam aktivitas respirasi (Goldman dan Horne 1983).

Pescod (1973) dalam Suherman (2002) menyatakan bahwa kandungan oksigen

terlarut 2 mg/L dalam perairan sudah cukup untuk mendukung kehidupan biota

akuatik, asalkan perairan tersebut tidak mengandung bahan-bahan yang bersifat

racun, sedangkan Banarjea (1967) dalam Suherman (2002) menyatakan bahwa

perairan dengan oksigen terlarut lebih besar dari 7 mg/L adalah tergolong

produktif (Suherman, 2002).

d. Biochemical Oxygen Demand (BOD)

Menurut Alzerts & Santika (1984), Biochemical Oxygen Demand adalah

suatu suatu analisis empiris yang mencoba mendekati secara global proses-proses

53

Page 54: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

mikrobiologis yang terjadi dalam air. Angka BOD adalah jumlah oksigen yang

dibutuhkan oleh bakteri untuk menguraikan hampir semua zat organic yang

terlarut dan sebagian zat organic yang tersuspensi dalam air. Bila suatu badan air

dicemari oleh bahan organic maka bakteri dapat menghabiskan oksigen terlarut

dalam air dan dapat menjadikan kondisi perairan menjadi anaerob, sehingga

mengakibatkan kematian ikan.Nilai BOD yang baik untuk perikanan adalah tidak

boleh lebih dari 20 mg/L. (Suherman, 2002).

2.2.3 Parameter Biologi

a. Plankton

Plankton adalah organisme renik yang pada umumnya bergerak melayang di

dalam air dan distribusinya selalu dipengaruhi gerakan massa air (Odum 1971)

dalam Suherman, (2002). Plankton terbagi menjadi dua kelompok utama yaitu

fitoplankton yang mempunyai klorofil dan mampu berfotosintesis dan

zooplankton merupakan hewan renik herbivora mapun karnivora. Keberadaan

plankton dalam perairan terlebih untuk kegiatan perkanan merupakan faktor yang

sangat penting, sebab fitoplankton merupakan produsen primer dalam perairan

dan zooplankton sendiri merupakan konsumen pertama dan keduanya secara

bersama baik langsung maupun tak langsung merupakan penunjang produktivitas

perairan (Suherman, 2002).

Kualitas dari komunitas plankton pada suatu perairan sangat ditentukan oleh

jenis dan keanekaragaman jenis serta kelimpahan dari plankton itu sendiri. Jenis

plankton yang mempunyai peranan penting ntuk perkanan terutama jenis-jenis

yang termasuk dalam kelas Chlorophyceae (alga hijau) dan Bacillariophyceae

(Diatome) (Sachlan 1982) dalam (Suherman, 2002).

Berdasarkan kelimpahan plankton (individu/L) kesuburan perairan dapat

dikategorikan sebagai berikut:

- 0 – 2.000 ind./L : Oligotrofik

- 2.000 – 15.000 ind./L : Mesotrofik

- > 15.000 ind/L : Eutrofik

54

Page 55: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

III. MATERI dan METODE

3.1 Alat dan Bahan

Tabel 21. Tabel Alat dan Bahan Praktikum Nitrit

Nama Alat dan Bahan Gambar Kegunaan

Labu ukur

Wadah tempat larutan sampel

dan aquades di campur/

dibuat homogen

Pipet gondokMengambil larutan sampel

dalam volume tertentu

Gelas bekerWadah larutan yang telah

dihomogenisasi dengan

Botol kecil

Botol sebagai wadah larutan

sebelum dimasukkan ke

dalam cuvet.

Tabung reaksiWadah larutan dari air

sampel dan larutan Blank.

55

Page 56: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Sampel Air lautSampel larutan yang akan di

uji.

Larutan Sulfanilamid Sebagai indikator warna

Larutan NEDSebagai larutan yang

mengikat Ion diazonuim

Aquabides Sebagai pengencer larutan

3.2 Metode

a. Pembuatan larutan

semua alat dan bahan disiapkan

larutan standar nitrit 33,3 µmol diambil sebanyak 0 ml, 1 ml, 3 ml, 5 ml, 10

ml dengan bantuan pipet gondok dan dimasukkan kedalam labu ukur yang

berbeda beda.

aquabides ditambahkan ke tiap labu ukur hingga mencapai batas .

labu ukur dikocok sehingga larutan menjadi homogen.

larutan ditaruh ke dalam tiap botol kecil hingga batas tera. ( 0 ml, 1 ml, 3

ml, 5 ml, 10 ml).

b. Penambahan Larutan Sulfanilamid dan NED

56

Page 57: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Meneteskan sulfanilamid sebanyak 10 tetes kedalam tiap botol kecil dan

tabung reaksi yang berisi larutan yang telah di buat.

Mendiamkan larutan selama kurang lebih 20 menit

sehingga ion diazonium akan berikatan dengan NED dan berubah warna

menjadi merah muda.

57

Page 58: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil

4.1.1 Peta 10 Stasiun

Gambar 21. Peta lokasi pengambilan sampel

4.1.2 Kualitas Perairan

Tabel 22. Tabel Keterangan kondisi pengambilan sampel

Stasiun Koordinat Suhu

˚C

pH DO Kecerahan

(m)

Salinitas MPT (mg/L)

Arus

BT LS

Kecepatan (m/s) Arah

1 111˚28’2.2’’ 06˚38’21.6’’ 33.3 8.1 5.68 0.3 28 1,2 0.0032 utara

2 111˚27’51.1’’ 06˚38’8.4’’ 31 7.8 5.10 0.4 32 1,3 0.1132 Barat Laut

3 111˚28’5.1’’ 06˚37’59.8’’ 34.1 7.1 4.10 0.4 30 1,2 0.2132 Barat laut

4 111˚27’44.7’’ 06˚37’37.0’’ 29.1 6.1 4.16 1.4 31 1,2 0.5428 Barat Laut

5 111˚27’49.7’’ 06˚37’26.1’’ 29 4.3 5.4 1.2 35 1,2 0.2701 Barat

6 111˚27’57.0’’ 06˚37’29.1’’ 30 6.7 4.93 0.6 34 1,2 0.2098 Utara

7 111˚28’28.6’’ 06˚37’24.3’’ 30.3 7.2 4.14 0.5 31 1,2 0.2500 Timur laut

8 111˚28’20.4’’ 06˚37’40.4’’ 29.4 7.4 4.31 0.3 30 1,3 0.2500 Utara

9 111˚28’34.9’’ 06˚37’47.5’’ 30 7.9 4.55 0.3 32 1,2 0.1667 Tenggara

58

Page 59: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.1.3 Nilai Konsentrasi Nitrit

Tabel 23. Tabel Konsentrasi Nitrit seluruh stasiun

No Lokasi Sampel Konsentrasi Nitrit (µmol)

1. Stasiun 1 -0.4155

2. Stasiun 2 0.025353

3. Stasiun 3 0.0035

4. Stasiun 4 0.345511482

5. Stasiun 5 0.010841

6. Stasiun 6 0.238536155

7. Stasiun 7 -0.0803463

8. Stasiun 8 0.0026393

9. Stasiun 9 0.0164607

4.1.4 Grafik Nilai Konsentrasi Nitrit

a. Stasiun 1

01

23

00.20.40.60.8

11.21.41.61.8

2

0 0.00800000000000001

0.927

1.806

NITRIT

NITRIT

Gambar 22. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 1

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.50

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

0 0.00800000000000001

0.927

1.806

f(x) = 0.6337 x − 0.2653R² = 0.895271704992791

NITRIT

NITRITLinear (NITRIT)

Gambar 23. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 1

b. Stasiun 2

59

Page 60: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1 2 3 4 50

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

NITRIT

AbsorbansiKonsentrasi

Gambar 24. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 2

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

f(x) = 1.35525185435581 x + 0.0117852598585063R² = 0.999477059721423

Absorbansi VS Konsentrasi Nitrit

Absorbansi VS Konsentrasi NitritLinear (Absorbansi VS Konsentrasi Nitrit)

Gambar 25. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 2

c. Stasiun 3

1 2 3 40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

NITRIT 3

Series1Series2

Gambar 26. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 3

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.4 1.6 1.8 20

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

f(x) = 0.733028657546142 x + 0.000500598087733173R² = 0.999748858954079

Konsentrasi Nitrit Tehadap Absorbansi

Konsentrasi

Ab

so

rb

an

si

Gambar 27 . Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 3

d. Stasiun 4

60

Page 61: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1 2 30

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

NITRIT

Series1Series2

Gambar 28. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 4

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.40

2

4

6

8

10

12

f(x) = NaN x + NaNR² = 0 NITRIT

Series2Linear (Series2)

Axis Title

Axis Title

Gambar 29 . Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 4

e. Stasiun 5

1 2 30

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

NITRIT

Series1Series2

Gambar 30 . Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 5

61

Page 62: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

0 0.05 0.1 0.15 0.2 0.25 0.3 0.350

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

f(x) = 4.6129033336677 x − 0.0296959766944193R² = 0.992357720423521

NITRIT

Series2Linear (Series2)

Axis Title

Axis Title

Gambar 31 . Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 5

f. Stasiun 6

Gambar 32. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 6

Gambar 33. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 6

62

Page 63: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

g. Stasiun 7

1 2 3 40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

NITRIT 7

Series1Series2

Gambar 34. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 7

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

f(x) = 1.23593256623402 x + 0.131266936042728R² = 0.973992247694334f(x) = 1.23593256623402 x + 0.131266936042728R² = 0.973992247694334

Grafik Analisa Nitrit Sampel 7

Series2Linear (Series2)Linear (Series2)

Konsentrasi

Ab

sorb

an

si

Gambar 35 . Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 7

h. Stasiun 8

1 2 3 40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

NITRIT 8

Series1Series2

Gambar 36. Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 8

63

Page 64: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

f(x) = 1.36402226891738 x − 0.00344420683267233R² = 0.999989282183252

Grafik Analisa Nitrit Stasiun 8

Series2Linear (Series2)Linear (Series2)

Konsentrasi

Ab

so

rb

an

si

Gambar 37. Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 8

i. Stasiun 9

1 2 3 4 50

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

NITRIT

Series1Series2

Gambar 38 . Grafik Batang Konsentrasi Nitrit stasiun 9

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.40

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

f(x) = 1.36234972940749 x + 0.00423454786390065R² = 0.99998470819519

Absorbansi VS Konsentrasi Nitrit

Absorbansi VS Konsentrasi NitritLinear (Absorbansi VS Konsentrasi Nitrit)

Gambar 39 . Grafik Garis Konsentrasi Nitrit stasiun 9

64

Page 65: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.1.5 Perhitungan Nitrit

a. Stasiun 1

Tabel 24. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 1

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.008 543 1

Larutan standar 2 0.927 543 2

Larutan standar 3 1.806 543 3

Larutan Sampel 0.002 543 X

R2 0.8953

Persamaan garis

regresi

y = 0.6337x +

0.2653

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.002 = 0.6337 x + 0.2653

X = -0.4155 µmol

b. Stasiun 2

Tabel 25. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 2

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.011 543 0.0013

Larutan standar 2 0.944 543 0.6667

Larutan standar 3 1.804 543 1.333

Larutan Sampel 0.01 543 X

R2 0.999

Persamaan garis

regresi

y = 1.355x + 0.011

65

Page 66: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.01 = 1.355 x + 0.011

X = 0.02535 µmol

c. Stasiun 3

Tabel 26. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 3

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.007 543 0.0013

Larutan standar 2 0.928 543 0.6667

Larutan standar 3 1.808 543 1.333

Larutan Sampel 0.002 543 X

R2 0.999

Persamaan garis

regresi

y = 0.733x + 0.000

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.002 = 0.733 x + 0.00

X = 0.0035 µmol

d. Stasiun 4

Tabel 27. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 4

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.002 543 0.013

Larutan standar 2 0.0425 543 0.6667

Larutan standar 3 1.264 543 1.333

Larutan Sampel 0.124 543 X

R2 0.778

66

Page 67: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Persamaan garis

regresi

y = 0.958x + 0.207

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.124 = 0.958 x + 0.207

X = 0.345511482 µmol

e. Stasiun 5

Tabel 28. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 5

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0 543 0.013

Larutan standar 2 0.39 543 0.6667

Larutan standar 3 0.239 543 1.333

Larutan Sampel 0.021 543 X

R2 0.992

Persamaan garis

regresi

y = 4.612x + 0.029

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.021 =4.612x+0.029

X = 0.010841 µmol

67

Page 68: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

f. Stasiun 6

Tabel 29. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 6

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.202 543 0.013

Larutan standar 2 0.374 543 0.6667

Larutan standar 3 0.376 543 1.333

Larutan Sampel 0.178 543 X

R2 0.6614

Persamaan garis

regresi

y = 0.2268x +

0.1239

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.178 =0.2268x+0.1239

X = 0.238536155 µmol

g. Stasiun 7

Tabel 30. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 7

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.312 543 0.013

Larutan standar 2 0.892 543 0.6667

Larutan standar 3 1.809 543 1.333

Larutan Sampel 0.032 543 X

R2 0.974

Persamaan garis

regresi

y = 1.235x + 0.131

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.032 =1.235x+0.131

X = -0.0803463 µmol

68

Page 69: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

h. Stasiun 8

Tabel 31. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 8

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.012 543 0.013

Larutan standar 2 0.904 543 0.6667

Larutan standar 3 1.816 543 1.333

Larutan Sampel 0.007 543 X

R2 1

Persamaan garis

regresi

y = 1.364x + 0.003

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.007 =1.364x+0.003

X = 0.026393 µmol

i. Stasiun 9

Tabel 32. Tabel Perhitungan Konsentrasi Nitrit Stasiun 9

Larutan yang

diamati

Nilai

Absorbansi

Panjang

gelombang (nm)

Konsetrasi

(µmol)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan standar 1 0.009 543 0.013

Larutan standar 2 0.915 543 0.6667

Larutan standar 3 1.819 543 1.333

Larutan Sampel 0.009 543 X

R2 1

Persamaan garis

regresi

y = 1.362x + 0.004

Konsentrasi Nitrit Sampel :

0.009 =1.362x+0.004

X = 0.0164607 µmol

69

Page 70: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.2 Pembahasan

4.2.1 Perbandingan Konsentrasi Sampel Kelompok

Sampel yang digunakan oleh kelompok 6 dalam praktikum Oseanografi

Kimia ini adalah sampel pada stasiun 6 yang merupakan hasil pengambilan

sampel dari tim Rembang 2015 yang diambil pada 8-9 Maret 2015 di Perairan

Sluke Kabupaten Rembang dengan kondisi Surut menuju Pasang. Pengambilan

sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling method yang

berarti mewakili daerah lokasi sampling berupa pengambilan data di 9 titik.

Sampel tersebut merupakan salah satu titik lokasi sampel yang diambil dari 9 titik

lokasi lainnya. Masing-masing dari lokasi tersebut memiliki faktor lingkungan

yang berbeda yang dapat mempengaruhi besar kecilnya konsentrasi nutrien yang

ada. Dalam hal ini nutrient yang akan di lihat konsentrasinya adalah nitrit.

Titik lokasi pengambilan sampel nomor 6 adalah kedua terjauh dari

daratan dengan kordinat 111˚27’57.0’’BT 06˚37’29.1’’LS dari peta dapat dilihat

bahwa sampel nomor 6 cukup jauh lokasinya dengan daratan. Nilai konsentrasi

sampel yang di dapat pada praktikum ini adalah 0.238536155 mikro mol

merupakan konsentrasi yang cukup kecil bila dibandingkan dengan larutan standar

yang ada namun juga lebih besar daripada larutan standar 1 dengan konsentrasi

0.0133 mikro mol.

Konsentrasi larutan sampel yang didapat pada sampel ini tidak terlalu

akurat dikarenakan sampel yang sudah cukup lama disimpan, dan juga error pada

saat praktikum sehingga kurva regresi yang dihasilkan nilainya cukup jauh dari

angka 1. Sehingga dapat dikatakan konsentrasi yang didapatkan oleh kelompok

ini belum akurat.

70

Page 71: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.2.2 Perbandingan Konsentrasi Sampel Semua Kelompok

Seperti yang telah dijelaskan tadi, sampel nomor 6 ini memiliki keakuratan

yang cukup rendah jika dibandingkan dengan sampel-sampel yang lain. Jika

dibandingkan, sampel nomor 5 merupakan sampel yang posisinya paling jauh dari

daratan dan dibandingkan dengan sampel 1 yang lokasinya terletak dekat dengan

daratan dan berada pada muara sungai dan sampel 9 yang dekat dengan daratan

maka dapat terlihat perbedaannya sampel 1memiliki konsentrasi nitrit yang lebih

banyak dikarenakan lokasinya yang berada di muara sungai sehingga

mendapatkan supplai nitrit dari daratan yang cukup banyak. Sampel nomor 9

memang dekat dengan daratan. Namun sepertinya lokasi pengambilan sampel

nomor 9 tidak terdapat konsentrasi nitrat dalam jumlah yang banyak.

Pada sampel nomor 6, meskipun lokasinya dekat dengan sampel nomor 5

dan cenderung jauh dari pantai, namun sampel tersebut memiliki konsentrasi yang

cukup tinggi. Hal ini dapat dikarenakan karena adanya limbah dari projek yang

sedang berlangsung di dermaga tersebut.

4.2.3 Pengaruh Kualitas Perairan Terhadap Besarnya Konsentrasi Nitrit di

Laut

Pada lokasi pengambilan sampel nomor 6, kondisi perairan yang tercatat

adalah Suhu 300C, pH 6.7, DO 4.93, kecerahan 0.6, salinitas 34. Pada sampel ini

didapatkan konsentrasi yang cukup besar dibandingkan stasiun 5 yang lokasinya

cukup dekat dengan pengambilan sampel nomor 6. Hal ini mungkin dikarenakan

kondisi yang cukup optimal dan pH yang tidak terlalu asam ataupun basa. Juga

dengan intensitas cahaya matahari yang lebih kecil yang menyebabkan sedikitnya

nutrien yang digunakan untuk melakukan fotosintesis.

71

Page 72: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

V. KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

1. Metode colorimetri adalah metode yang digunakan untuk mengukur nilai

konsentrasi dengan mengukur nilai absorbansi.

2. Larutan yang digunakan dalam analisa nitrit antara lain adalah Larutan

Standar Nitrit dengan reagen Sulfanilamide dan NED.

3. Kurva kalibrasi dibuat dengan cara membuat grafik yang membandingkan

nilai konsentrasi dan absorbansi untuk kemudian dicari persamaannya dan

dihitung nilai R2. Data dikatakan baik apabila nilai R2 mendekati 1.

Persamaan kurva kalibrasi yang didapatkan dari sampel nomor 6 adalah

Y=0.2268x + 0.1239 dengan nilai regresi 0.6614. Konsentrasi Nitrit sampel

yang didapatkan berdasarkan persamaan tersebut adalah 0.238536155 µmol.

4. Konsentrasi Nitrit sampel yang didapatkan dekat muara sungai lebih besar

dibandingkan sampel yang jauh dari daratan.

5.2 Saran

1. Praktikan lebih berhati-hati dalam menggunakan kolom reduksi

72

Page 73: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR PUSTAKA

Anggoro, S. 1983. Tropic Saprobic Analisis : Metode Evaluasi Kelayakan

Lokasi Budidaya Biota Aquatic. Jurusan Ilmu Perairan. Fakultas Pasca

Sarjana. IPB. Bogor

Carpenter, E. J., and D. G. Capone (ed.). 1983. Nitrogen in the marine

environment. Academic Press. New York. N.Y

Carter, C. M., A.H. Ross, D.R. Schiel, C. Howard Williams, & B. Hayden.

2005. In situ microcosm experiment on the influence of nitrate and light on

phytoplankton community composition. J. Exp. Mar. Biol. Ecol., 326 : 1-

13.

Davis, C.C. 1955. The Marine and Fresh Water Plankton. Michigan State

University Press. Michigan.

Grasshoff,k.1976. Determination Of Natrat. Verlag Chemie-Weinhein. New

York

Koesoebiono.1980. Dasar Ekologi Umum. bag.IV. IPB. Bogor

Millero, F.J. 1996. Chemical Oceanography. Second edition. CRC Press Boca

Raton. Boston London, New York Washington D.C.

Romimohtarto, K. Dan S. Juwana. 2001. Biologi Laut. Ilmu Pengetahuan Tentang

Biota Laut. Penerbit Djambatan. Jakarta.

Sidjabat, M.M.. 1974. Pengantar Oseanografi. Institut Pertanian Bogor. 1974. P.

127.

Wada, E. And A. Hattori. 1991. Nitrogen in the sea: Form, Abundances and Rate

Processes. CRC Press. Boca Raton, Florida.

Wardoyo, S.T.H. 1989. Kriteria Kualitas Air Untuk Pertanian Dan Perikanan

Makalah Pada Seminar Pengendalian Pencemaran Air. Dirjen Pengairan

Departemen Umum. Bandung.

Wheaton, F.W. 1977. Aquacultural Engineering, Second Printing. Robert E.

Krieger Publishing Company. Malabar, Florida.

73

Page 74: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

LAMPIRAN

74

Page 75: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

MODUL 3

PENGUKURAN KONSENTRASI NITRAT (NO3) TERLARUT

Oleh :

Bella Shabrina Z

26020213190084

Asisten :

Kartika Nofiyanti26020212140086

PROGRAM STUDI OSEANOGRAFI

JURUSAN ILMU KELAUTAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2015

75

Page 76: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Kandungan nitrat pada suatu wilayah perairan sangatlah penting untuk

diketahui. Seperti yang diketahui bahwa nitrat, nitrit, dan fosfat merupakan bagian

unsur hara dari nitrogen yang dibutuhkan sebagai kandungan nutrien. Ketiga

senyawa tersebut sangat berpengaruh terhadap produktifitas di suatu wilayah

perairan. Kandungan nitrat di laut sangat penting dalam menunjang kebutuhan

ekosistem perairan karena nitrat digunakan dalam proses fotosintesis dan

digunakan oleh biota perairan untuk pertumbuhan. Kadar nitrat yang banyak

dalam suatu perairan dapat dikatakan subur karena nitrat digunakan untuk proses

fotosintesis dan menghasilkan O2 yang dibutuhkan oleh biota perairan. Namun,

kandungan nitrat yang berlebihan juga tidak bagus karena akan membuat perairan

menjadi bersifat anoxic. Dimana baku mutu nitrat (NO3-N) adalah 0,008 mg/L (1

ppm=1 mg/L) (Kementrian Lingkungan Hidup, 2004).

Praktikum oseanografi kimia yang dilakukan pada tahun 2015

menggunakan sampel penelitian dari tim Rembang 2015 yang diambil di perairan

Lasem (Rembang), Jawa Tengah. Pengambilan sampel dilakukan pada saat air

surut menuju pasang. Di daerah tersebut tedapat PLTU Indonesia Power yang

menggunakan batu bara sebagai bahan utama pembangkit listriknya. Praktikum

dilakukan untuk mengetahui apakah ada perbedaan konsentrasi fosfat di daerah

yang dekat dengan PLTU dengan daerah yang jauh dari aktivitas PLTU.

1.2 Tujuan dan Manfaat Praktikum

1. Mahasiswa dapat membuat larutan yang dibutuhkan dalam metode reduksi.

2. Mahasiswa dapat menganalisis nitrat dengan menggunakan metode reduksi.

3. Mahasiswa terampil dalam menggunakan spektrofotometer.

76

Page 77: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1.3 Waktu dan Tempat Praktikum

Hari, tanggal : Minggu, 3 Mei 2015

Waktu : 08.00 – 13.00

Tempat : Laboratorium Kimia, Gedung E Lantai 1 Jurusan Ilmu

Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas

Diponegoro Semarang.

77

Page 78: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

II. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Pengertian Nitrat

Senyawa Nitrogen dalam air laut terdapat dalam tiga bentuk utama yang

berada dalam keseimbangan, yaitu Amoniak, Nitrit dan Nitrat. Keseimbangan

tersebut sangat dipengaruhi oleh kandungan Oksigen bebas dalam air. Pada saat

kadar Oksigen rendah, keseimbangan bergerak menuju Amoniak, sedangkan pada

saat kadar Oksigen tinggi keseimbangan bergerak menuju Nitrat. Dengan

demikian Nitrat merupakan hasil akhir dari oksidasi Nitrogen dalam air

laut. Secara termodinamik merupakan senyawa Nitrogen yang paling stabil

dengan adanya oksigen bebas yang cukup dalam air laut. Di beberapa perairan

laut, Nitrat digambarkan sebagai senyawa mikronutrien pengontrol

produktifitas primer di lapisan permukaan daerah eufotik. Kadar Nitrat di

perairan eufotik, sangat dipengaruhi oleh transportasi Nitrat ke daerah

tersebut, oksidasi Amoniak oleh mikroorganisme dan pengambilan Nitrat

untuk proses produktifitas primer. Bila intensitas cahaya yang masuk ke kolom

air cukup, maka kecepatan pengambilan Nitrat lebih cepaat daripada proses

transportasi Nitrat ke lapisan permukaan (Grasshoff, 1976).

2.2 Sumber Nitrat di Laut

Menurut Wada 1991 Nitrat di alam didapat dari siklus Nitrogen, sehingga

dalam pembicaraan tentang Nitrat tidak dapat terlepas dari unsur Nitrogen. Siklus

Nitrogen yang terjadi pada perairan adalah dilihat pada gambar. Pada siklus

ini yang berperan adalah bakteri, organisme nabati, organisme hewani.

Dimana bakteri akan mendominasi proses-proses yang bersifat penurunan

atau regenatif (Koesoebiono, 1980). Dalam tahapan proses dilepaskan dari

asam amino yang kemudian dioksidasi oleh bakteri menjadi Nitrit dan Nitrat

kembali (Wheaten, 1977).

Siklus tersebut menerangkan N2 terlarut dalam air yang berasal dari

atmosfir ada yang langsung digunakan oleh fitoplankton jenis blue green algae

78

Page 79: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

dan ada juga yang diubah menjadi NO3-. Melalui siklus ini kemudian

fitoplankton dimakan oleh zooplankton dengan melewati beberapa tahap N2 akan

kembali lagi ke perairan dalam bentuk N2 yang terlarut dan siap digunakan

oleh organisme perairan. Tetapi ada juga N2 yang hilang bersama-sama aliran

keluar dan terjadinya sedimen yang permanent (Wheaten, 1977).

Nitrat merupakan an ion dari senyawa-senyawa Nitrogen anorganik utama di

dalam perairan. Sumber utama Nitrogen dalam bentuk gas dan molekul N2,

ditemukan dalam beberapa proses fisika (pencahayaan, kegiatan vulkanik ll)

dapat merubah molekul Nitrogen. (Koesoebiono, 1980). Nitrogen masuk ke

perairan laut melalui aktivitas vulkanik, atmosfir dan sungai (Millero &

Sohn, 1991). Meskipun kandungan Nitrogen melimpah, tetapi hanya sebagian

kecil saja yang dapat memakai Nitrogen secara langsung. Nitrogen dalam

bentuk bebas harus diubah dahulu oleh jenis tanaman dan mikroorganisme

tertentu yang jumlahnya terbatas agar menjadi bentuk Amoniak (NH3). Kemudian

diubah oleh bakteri autotrof menjadi ion Nitrit (NO2). Dan kemudian menjadi ion

NItrat (NO3) (Carpenter & Capone, 1983).

Dalam keadaan aerob Nitrogen dapat diikat oleh alga biru, hijau. Seperti

misalnya Annabaena, Trirhodesanium dan lain-lain. Dan selanjutnya oleh bakteri

Nitrifikasi (Nitrobakter dan Nitrosomonas) akan diubah menjadi bentuk

Nitrat (Wardoyo, 1989). Demikian pula Amoniak diubah oleh bakteri menjadi

Nitrit dan selanjutnya menjadi NItrat. Apabila dalam keadaan aerob maka Nitrat

dan Nitrit akan diubah menjadi Amoniak oleh bakteri Amonium (Anggoro, 1983).

2.3 Persebaran Nitrat di Perairan

Nitrogen memegang peranan kritis dalam siklus organik dalam

menghasilkan asam-asam amino yang membuat protein. Dalam siklus

nitrogen, tumbuh-tumbuhan menyerap N-anorganik dalam salah satu gabungan

atau sebagai nitrogen molekuler. Tumbuh-tumbuhan ini membuat protein

yang kemudian dimakan hewan dan diubah menjadi protein hewan. Jaringan

organik yang mati diurai oleh berbagai jenis bakteri, termasuk didalamnya

bakteri pengikat nitrogen yang mengikat nitrogen molekuler menjadi bentuk-

bentuk gabungan (NO2, NO3, NH4) dan bakteri denitrifikasi yang melakukan hal

79

Page 80: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

sebaliknya. Nitrogen lepas ke udara dan diserap dari udara selama siklus

berlangsung. Jumlah nitrogen yang tergabung dalam mineral dan mengendap

di dasar laut tidak seberapa besar (Romimohtarto dan Juwana, 2001). Pola

sebaran nitrogen di Samudera Atlantik, Pasifik dan Samudera India tidak

menunjukkan perbedaan yang signifikan (Davis, 1955).

Distribusi vertikal Nitrat di laut menunjukkan bahwa kadar Nitrat semakin

tinggi bila kedalaman laut bertambah (Hutagalung et al.,1997). Hal ini disebabkan

karena tenggelamnya partikel-partikel yang mengandung Nitrat serta

bertambahnya partikel tersebut menjadi Nitrogen organik, sehingga distribusi

nitrat di laut dapat dikatakan hampir seragam baik vertikal maupun

horizontal. Selanjutnya distribusi Nitrat di laut dipengaruhi oleh proses

fotosintesa, gravitasi residu organisme air dan gerakan arus atau massa air

(Adveksi up, welling dll) (Hutagalung et al.,1997).

Sebaran menegak dari bentuk bentuk gabungan nitrogen berbeda di laut.

Nitrat terbanyak terdapat di lapisan per mukaan, ammonium tersebar secara

seragam, dan nitrit terpusat dekat termoklin. Interaksi interaksi antara berbagai

tingkat nitrogen organic dan bakteri sedemikian rupa sehingga pada saat

nitrogen diubah menjadi berbagai senyawa anorganik, zat -zat ini sudah

tenggelam di bawah termoklin. Hal ini menimbulkan masalah bagi

penyediaan nitrogen karena termoklin merupakan penghalang bagi migrasi

menegak unsur-unsur ini dan kenyataannya persediaan nitrogen akan menjadi

faktor pembatas bagi produktivitas di laut (Romimohtarto dan Juwana, 2001).

Distribusi vertikal Nitrat di laut menunjukkan bahwa kadar Nitrat semakin

tinggi bila kedalaman laut bertambah (Hutagalung et al.,1997). Hal ini disebabkan

karena tenggelamnya partikel-partikel yang mengandung Nitrat serta

bertambahnya partikel tersebut menjadi Nitrogen organik, sehingga distribusi

nitrat di laut dapat dikatakan hampir seragam baik vertikal maupun

horizontal. Selanjutnya distribusi Nitrat di laut dipengaruhi oleh proses

fotosintesa, gravitasi residu organisme air dan gerakan arus atau massa air

(Adveksi upwelling dll) (Sidjabat, 1973).

80

Page 81: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

2.4 Parameter Oseanografi

Sistem gerak air di laut merupakan hasil dari interaksi gerak air-udara

yang terjadi di laut di bumi serta interaksi bumi dengan planet, bulan dan bintang

berdasarkan aspek oseanografi fisika. Pembahasan mengenai sistem gerak air di

laut yang sangat kompleks umumnya dilakukan dengan memilah-milah bahasan

tersebut dalam subyek bahasan yang lebih kecil. Beberapa referensi (PICKARD,

1963; STEWART, 2002 dan NINING, 2002) dalam Azis (2006) memilah

pembahasan ini menjadi tiga sub bahasan yang meliputi pembahasan mengenai

arus laut, gelombang laut dan pasang surut laut (Azis, 2006).

2.4.1 Arus

Arus laut adalah gerakan massa air dari suatu tempat (posisi) ke tempat

yang lain. Arus laut terjadi dimana saja di laut. Pada hakekatnya, energi yang

menggerakkan massa air laut tersebut berasal dari matahari. Adanya perbedaan

pemanasan matahari terhadap permukaan bumi menimbulkan pula perbedaan

energi yang diterima permukaan bumi. Perbedaan ini menimbulkan fenomena

arus laut dan angin yang menjadi mekanisme untuk menyeimbangkan energi di

seluruh muka bumi. Kedua fenomena ini juga saling berkaitan erat satu dengan

yang lain. Angin merupakan salah satu gaya utama yang menyebabkan timbulnya

arus laut selain gaya yang timbul akibat dari tidak samanya pemanasan dan

pendinginan air laut (Azis, 2006).

2.4.2 Gelombang

Gelombang laut pada umumnya timbul oleh pengaruh angin, walaupun

masih ada faktor-faktor lain yang dapat menimbulkan gelombang di laut seperti

aktifitas seismik di dasar laut (gempa), letusan gunung api, gerakan kapal, gaya

tarik benda angkasa (bulan dan matahari). Gelombang laut dapat juga terjadi di

lapisan dalam (pada bidang antara dari dua lapisan air yang mempunyai densitas

berbeda). Gelombang ini disebut gelombang dalam (internal waves) (Azis, 2006).

Berdasarkan perbandingan antara kedalaman perairan (d) dan panjang

gelombang (L), gelombang laut dapat diklasifikasikan (NESTING, 2002)

menjadi:

81

Page 82: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

1. Gelombang perairan dalam (Deep water waves) dimana d/L > 1/2

2. Gelombang perairan transisi (Transitional waves) dimana 1/20 < d/L < 1/2

3. Gelombang perairan dangkal (Shallow water waves) dimana d/L <l/20

2.4.3 Pasang Surut

Pasang surut adalah perubahan gerak relatif dari materi suatu planet,

bintang dan benda angkasa lainnya yang diakibatkan aksi gravitasi benda-benda

angkasa di luar materi itu berada. Sehingga pasang surut yang terjadi di bumi

terdapat dalam tiga bentuk (GROSS, 1997) dalam Azis (2006)yaitu:

1. Pasang surut atmosfer (Atmospheric Tide)

2. Pasang surut laut (Ocean Tide)

3. Pasang surut bumi (Boily Tide)

2.5 Metode Reduksi

Metode reduksi kadmium merupakan prosedur yang sangat sensitif untuk

analisis nitrat. Sampel disaring dengan ditambah NH4Cl-EDT kemudian

dilewatkan melalui kolom khusus yang mengandung butiran kadmium. Selama

proses, nitrat secara kuantitatif dikurangi dengan kadmium menjadi nitrit. Nitrit

yang terdapat dalam sampel juga diukur, prosedur ini berlaku untuk mengukur

nitrat ditambah jumlah nitrat nitrogen. Untuk menentukan konsentrasi nitrat,

diperlukan analisis terpisah dari nitrit saja, dan nilai ini dikurangi dari hasil

prosedur reduksi kadmium. Nitrat konsentrasi serendah 0.01mg /l dapat dideteksi.

Sampel dengan konsentrasi nitrogen nitrat lebih besar dari 1mg /l juga dapat

diukur jika sampel yang diencerkan sebelum perjalanan melalui kolom kadmium.

Solusi nitrat standar harus melewati kolom untuk menetapkan bahwa konversi

kuantitatif dari nitrat menjadi nitrit sedang diperoleh Prosedur ini telah berhasil

digunakan dalam metode otomatis analisis (Sawyer, 2003) dalam Effendi (2003).

82

Page 83: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

III. MATERI METODE

3.1 Alat dan Bahan

Tabel 33. Alat dan Bahan Praktikum Nitrat

NAMA GAMBAR FUNGSI

Gelas Beker Tempat meletakkan larutan

standar

Labu Ukur Wadah untuk melakukan

pengenceran larutan

Pipet Tetes Digunakan untuk mengambil

larutan dalam skala kecil

Spektrofotometer Untuk menghitung

konsentrasi larutan

berdasarkan panjang

gelombangnya

Botol Sampel Wadah sampel yang akan

digunakan dalam praktikum

83

Page 84: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Aquabides Larutan yang digunakan untuk

mengencerkan larutan

Cuvet Wadah larutan sebelum diuji

dengan menggunakan

spektrofotometer

Larutan Standar

NED

Sebagai indikator

Larutan

Sulfanilamid

Sebagai indikator

Larutan Standar Larutan yang digunakan

sebagai pembanding

84

Page 85: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

Air Sampel Air sampel yang akan diuji

kandungan nitritnya

Larutan Buffer

Amonium Klorida

Sebagai larutan yang

dibutuhkan untuk melakukan

reduksi nitrat.

3.2 Metode

1. Alat dan bahan serta larutan standar disiapkan.

2. Larutan standar dimasukkan ke dalam tabung reaksi ( 0,04 ; 0,08 ; 0,12 ).

3. Air sampel dimasukkan ke dalam tabung reaksi.

4. Proses reduksi dilakukan dengan menggunakan kolom reduksi

menggunakan metode kalorimetri.

5. Sulfanilamid diteteskan pada masing – masing larutan sebanyak 2 tetes.

6. Larutan dihomogenkan selama 5 menit.

7. Larutan ditetesi lagi dengan NED sebanyak 2 tetes kemudian

dihomogenkan.

8. Larutan didiamkan selama 5 menit.

9. Larutan dimasukkan ke dalam cuvet.

10. Cuvet dimasukkan ke dalam spektrofotometer yang telah diatur dengan

panjang gelombang 543 nm.

11. Setelah nilai absorbansi keluar, dibuat kurva regresi dengan menggunakan

Ms. Excel.

85

Page 86: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil

4.1.1 Peta Lokasi

Gambar 40. Peta Pengambilan Air Sampel 9 Stasiun

4.1.2 Arus

Tabel 34. Kondisi Perairan 9 Stasiun

Stasiun Koordinat Suhu

˚C

pH DO Kecerahan

(m)

Salinitas MPT (mg/L)

Arus

BT LS

Kecepatan (m/s) Arah

1 111˚28’2.2’’ 06˚38’21.6’’ 33.3 8.1 5.68 0.3 28 1,2 0.0032 utara

2 111˚27’51.1’’ 06˚38’8.4’’ 31 7.8 5.10 0.4 32 1,3 0.1132 Barat Laut

3 111˚28’5.1’’ 06˚37’59.8’’ 34.1 7.1 4.10 0.4 30 1,2 0.2132 Barat laut

4 111˚27’44.7’’ 06˚37’37.0’’ 29.1 6.1 4.16 1.4 31 1,2 0.5428 Barat Laut

5 111˚27’49.7’’ 06˚37’26.1’’ 29 4.3 5.4 1.2 35 1,2 0.2701 Barat

6 111˚27’57.0’’ 06˚37’29.1’’ 30 6.7 4.93 0.6 34 1,2 0.2098 Utara

7 111˚28’28.6’’ 06˚37’24.3’’ 30.3 7.2 4.14 0.5 31 1,2 0.2500 Timur laut

8 111˚28’20.4’’ 06˚37’40.4’’ 29.4 7.4 4.31 0.3 30 1,3 0.2500 Utara

9 111˚28’34.9’’ 06˚37’47.5’’ 30 7.9 4.55 0.3 32 1,2 0.1667 Tenggara

86

Page 87: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

4.1.3 Nilai Konsentrasi Nitrat

Tabel 35. Tabel kadar nitrat pada 9 stasiun

Stasiun Konsentrasi Sample

1 0.0009

2 0.02396594

3 0.02396594

4 -1.172

5 0.00086

6 0.0033112

7 0.002861

8 0.0033112

9 0.01343315

4.1.4 Grafik Nilai Konsentrasi Nitrat

A. Grafik Batang

1 2 3 4 5 6 7 8 9

-0.01

-0.005

0

0.005

0.01

0.015

0.02

0.025

0.03

Grafik Batang Konsentrasi Sampel 10 Stasiun

Konsentrasi Sample

Gambar 41. Grafik Batang Konsentrasi Sampel 9 Stasiun

87

Page 88: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

B. Grafik Line

a. Stasiun 1

0 0.01 0.02 0.03 0.04 0.05 0.06 0.07 0.08 0.090

1

2

3

4

5

6

f(x) = 62.7420653249752 x + 0.0335366545694498R² = 0.946720643747656

Absorbansi VS Konsentrasi Nitrat

Gambar 42. Grafik Regresi Stasiun 1

b. Stasiun 2

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

0.5

1

1.5

2

2.5

3f(x) = 20.525 x + 0.4225R² = 0.843536078371499

Konsentrasi Nitrat Terhadap Absorbansi

Konsentrasi

Abso

rban

si

Gambar 43. Grafik Regresi Stasiun 2

c. Stasiun 3

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

0.5

1

1.5

2

2.5

3f(x) = 20.525 x + 0.4225R² = 0.843536078371499

Konsentrasi Nitrat Terhadap Absorbansi

Konsentrasi

Ab

sorb

an

si

Gambar 44. Grafik Regresi Stasiun 3

88

Page 89: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

d. Stasiun 4

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

0.5

1

1.5

2

2.5

3f(x) = 20.525 x + 0.4225R² = 0.843536078371499

Konsentrasi Nitrat Terhadap Absorbansi

Konsentrasi

Ab

sorb

an

si

Gambar 45. Grafik Regresi Stasiun 4

e. Stasiun 5

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8

2

f(x) = 15.8 x + 0.0110000000000005R² = 0.998390273653479

Konsentrasi Nitrat Vs Absorbansi

Gambar.46 Grafik Regresi Stasiun 5

f. Stasiun 6

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

0.5

1

1.5

2

2.5f(x) = 18.4775 x + 0.2751R² = 0.910306994941367

Absorbansi vs Konsentrasi

Konsentrasi

Ab

sorb

an

si

Gambar 47. Grafik Regresi Stasiun 6

89

Page 90: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

g. Stasiun 7

0 0.5 1 1.5 2 2.50

0.02

0.04

0.06

0.08

0.1

0.12

0.14

f(x) = 0.0464563613205608 x − 0.00681586166929661R² = 0.797075019357523

Grafik Analisa Nitrat Sampel 7

Absorbansi

Ko

nse

ntr

asi

Gambar 48. Grafik Regresi Stasiun 7

h. Stasiun 8

0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12 0.140

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

1.8f(x) = 13.2775 x + 0.1401R² = 0.912397875007662

Grafik Analisa Nitrat Stasiun 8

Absorbansi

Ko

nse

ntr

asi

Gambar 49. Grafik Regresi Stasiun 8

i. Stasiun 9

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.4 1.6 1.80

0.02

0.04

0.06

0.08

0.1

0.12

0.14

f(x) = 0.0682285567846056 x − 0.00386192915039084R² = 0.917332945969022

Absorbansi VS Konsentrasi Nitrat

Gambar 50. Grafik Regresi Stasiun 9

90

Page 91: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

IV.1.5 Perhitungan Nitrat

Konsentrasi Nitrat = X – 0.95C

C = Konsentrasi Nitrit

a. Stasiun 1

Tabel 36. Data Nitrat stasiun 1

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 0.008 543 0.024

Larutan Standar 2 0.026 543 2.4

Larutan Standar 3 0.079 543 4.8

Larutan Sampel 0.018 543 0.018

R2 R² = 0.8435

Persamaan Garis Regresi y = 0.411x - 0.008

Konsentrasi nitrat 0.0009

b. Stasiun 2

Tabel 37. Data Nitrat stasiun 2

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 1.736 543 0.04

Larutan Standar 2 2.347 543 0.08

Larutan Standar 3 2.533 543 0.12

Larutan Sampel 0.189 543 0.479318735

R2 R² = 0.8435

Persamaan Garis Regresi y = 0.411x - 0.008

Konsentrasi nitrat 0.02396594

91

Page 92: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

c. Stasiun 3

Tabel 38. Data Nitrat stasiun 3

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 1.736 543 0.04

Larutan Standar 2 2.347 543 0.08

Larutan Standar 3 2.533 543 0.12

Larutan Sampel 0.189 543 0.479318735

R2 R² = 0.8435

Persamaan Garis Regresi y = 0.411x - 0.008

Konsentrasi nitrat 0.02396594

d. Stasiun 4

Tabel 39. Data Nitrat stasiun 4

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 1.321 543 0.04

Larutan Standar 2 1.93 543 0.08

Larutan Standar 3 2.217 543 0.12

Larutan Sampel 0.167 543 -0.111

R2 R² = 0.9055

Persamaan Garis Regresi y = 18.15x + 0.278

Konsentrasi nitrat -0.00555

92

Page 93: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

e. Stasiun 5

Tabel 40. Data Nitrat stasiun 5

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 0.636 543 0.04

Larutan Standar 2 1.322 543 0.08

Larutan Standar 3 1.878 543 0.12

Larutan Sampel 0.283 543 0.017215

R2 R² = 0.9984

Persamaan Garis Regresi y = 15.8x + 0.011

Konsentrasi nitrat 0.00086

f. Stasiun 6

Tabel 41. Data Nitrat stasiun 6

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 1.328 543 0.04

Larutan Standar 2 1.951 543 0.08

Larutan Standar 3 2.256 543 0.12

Larutan Sampel 0.032 543 0.066224

R2 R² = 0.9103

Persamaan Garis Regresi y = 18.478x + 0.2751

Konsentrasi nitrat 0.0033112

93

Page 94: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

g. Stasiun 7

Tabel 42. Data Nitrat stasiun 7

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 1.556 543 0.04

Larutan Standar 2 2.086 543 0.08

Larutan Standar 3 2.111 543 0.12

Larutan Sampel 1.377 543 0.0572305

R2 R² = 0.7971

Persamaan Garis Regresi y = 0.0465x - 0.0068

Konsentrasi nitrat 0.002861

h. Stasiun 8

Tabel 43. Data Nitrat stasiun 8

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 1.328 543 0.04

Larutan Standar 2 1.951 543 0.08

Larutan Standar 3 2.256 543 0.12

Larutan Sampel 543 0.066224

R2 R² = 0.9103

Persamaan Garis Regresi y = 18.478x + 0.2751

Konsentrasi nitrat 0.0033112

94

Page 95: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

i. Stasiun 9

Tabel 44. Data Nitrat stasiun 9

Larutan yang

diamati

Nilai Absorbansi Panjang Gelombang

(nm)

Konsentrasi

(ppm)

Larutan Blank 0 543 0

Larutan Standar 1 0.728 543 0.04

Larutan Standar 2 1.471 543 0.08

Larutan Standar 3 1.545 543 0.12

Larutan Sampel 2.871 543 0.1919022

R2 R² = 0.9173

Persamaan Garis Regresi y = 0.0682x - 0.0039

Konsentrasi nitrat 0.01343315

95

Page 96: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

IV.2 Pembahasan

4.2.1 Perbandingan Konsentrasi Sampel Kelompok

Sampel yang digunakan oleh kelompok 6 dalam praktikum Oseanografi

Kimia ini adalah sampel pada stasiun 6 yang merupakan hasil pengambilan

sampel dari tim Rembang 2015 yang diambil pada 8-9 Maret 2015 di Perairan

Sluke Kabupaten Rembang dengan kondisi Surut menuju Pasang. Pengambilan

sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling method yang

berarti mewakili daerah lokasi sampling berupa pengambilan data di 9 titik.

Sampel tersebut merupakan salah satu titik lokasi sampel yang diambil dari 9 titik

lokasi lainnya. Masing-masing dari lokasi tersebut memiliki faktor lingkungan

yang berbeda yang dapat mempengaruhi besar kecilnya konsentrasi nutrien yang

ada. Dalam hal ini nutrient yang akan di lihat konsentrasinya adalah nitrat.

Titik lokasi pengambilan sampel nomor 6 adalah kedua terjauh dari

daratan dengan kordinat 111˚27’57.0’’BT, 06˚37’29.1’’LS dari peta dapat dilihat

bahwa sampel nomor 6 cukup jauh lokasinya dengan daratan. Nilai konsentrasi

sampel yang di dapat pada praktikum ini adalah 0.0033112 mikro mol.

Salah satu faktor lingkungan yang mempengaruhi kondisi nitrat di lautan

adalah transport sedimen dan pembusukan organisme. Stasiun 6 letaknya jauh dari

daratan dan termasuk dalam laut lepas sehingga hasil pembusukan dan transport

sedimen tidak terlalu menumpuk sehingga konsentrasi nitrat tidak begitu besar.

4.2.2 Perbandingan Konsentrasi Sampel Semua Kelompok

Dari 9 sampel yang ada, dapat dilihat bahwa konsentrasi Nitrat sampel

yang paling besar berada pada stasiun 2, 3, dan 9 dimana stasiun 9 adalah stasiun

yang paling dekat dengan daratan diantara 3 stasiun tersebut. Faktor lingkungan

yang mempengaruhi konsentrasi nitrat di lautan adalah transport sedimen dan

pembusukan organisme.

Dapat dilihat dalam peta bahwa stasiun 9 adalah stasiun yang paling dekat

dengan daratan. Mungkin di stasiun inilah tempat terjadinya transport sedimen

dari daratan. Untuk stasiun 2 dan 3 konsentrasi nitrat yang ada mungkin dapat

96

Page 97: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

dipengaruhi oleh pembusukan organisme dan transport sedimen yang mungkin

juga ada pengaruh dari keberadaan PLTU.

4.2.3 Pengaruh Arus Besarnya Konsentrasi Nitrat di Laut

Pengaruh arus terhadap konsentrasi nitrat dapat dilihat di stasiun 1, 2, 3

disana terlihat bahwa stasiun 1 yang memiliki arus yang lebih tenang namun dekat

dengan muara sungai nilai konsentrasi nitratnya dapat dibilang cukup rendah.

Karena mungkin arus yang membawa hasil transport sedimennya sudah terbawa

ke stasiun 2 dan 3 dan kemudian ada yang terbawa juga kea rah stasiun 9.

97

Page 98: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

1. Metode colorimetri adalah metode yang digunakan untuk mengukur nilai

konsentrasi dengan mengukur nilai absorbansi.

2. Dalam Analisa Nitrat digunakan Kolom Reduksi untuk mereduksi nitrat

menjadi nitrit.

3. Larutan yang digunakan dalam analisa nitrit antara lain adalah Larutan

Standar Nitrat, larutan Amonium Klorida dengan reagen Sulfanilamide dan

NED.

4. Kurva kalibrasi dibuat dengan cara membuat grafik yang membandingkan

nilai konsentrasi dan absorbansi untuk kemudian dicari persamaannya dan

dihitung nilai R2. Data dikatakan baik apabila nilai R2 mendekati 1.

Persamaan kurva kalibrasi yang didapatkan dari sampel nomor 6 adalah

Y=0.2268x + 0.1239 dengan nilai regresi 0.6614. Konsentrasi Nitrit sampel

yang didapatkan berdasarkan persamaan tersebut adalah 0.238536155 µmol.

5. Konsentrasi Nitrat sampel yang didapatkan pada stasiun 2, 3, 9 lebih besar

dibandingjkan sampel lainnya.

5.2 Saran

1. Praktikan lebih berhati-hati dalam menggunakan kolom reduksi

98

Page 99: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

DAFTAR PUSTAKA

Anggoro, S. 1983. Tropic Saprobic Analisis : Metode Evaluasi Kelayakan

Lokasi Budidaya Biota Aquatic. Jurusan Ilmu Perairan. Fakultas Pasca

Sarjana. IPB, Bogor.

Azis, Furqon. 2006. Gerak Air di Laut. Oseana, Volume XXXI, Nomor 4, Tahun

2006 : 9 - 21

Carpenter, E. J., and D. G. Capone (ed.). 1983. Nitrogen in the marine

environment. Academic Press. New York. N.Y

Carter, C. M., A.H. Ross, D.R. Schiel, C. HowardWilliams, & B. Hayden.

2005. In situ microcosm experiment on the influence of nitrate and light on

phytoplankton community composition. J. Exp. Mar. Biol. Ecol., 326: 1-

13.

Davis, C.C. 1955. The Marine and Fresh Water Plankton. Michigan State

University Press, Michigan.

Grasshoff,k.1976. Determination Of Natrat.Verlag Chemie-Weinhein. New York

Koesoebiono.1980. Dasar Ekologi Umum. bag.IV. IPB. Bogor

Millero, F.J. 1996. Chemical Oceanography. Second edition. CRC Press Boca

Raton, Boston London, New York Washington D.C.

Romimohtarto, K. Dan S. Juwana. 2001. Biologi Laut. Ilmu Pengetahuan Tentang

Biota Laut. Penerbit Djambatan. Jakarta.

Sidjabat, M.M.. 1974. Pengantar Oseanografi. Institut Pertanian Bogor. 1974. P.

127.

Wada, E. And A. Hattori. 1991. Nitrogen in the sea: Form, Abundances and Rate

Processes. CRC Press, Boca Raton, Florida.

Wardoyo, S.T.H. 1989. Kriteria Kualitas Air Untuk Pertanian Dan Perikanan

Makalah Pada Seminar Pengendalian Pencemaran Air. Dirjen Pengairan

Departemen Umum. Bandung.

Wheaton, F.W. 1977. Aquacultural Engineering, Second Printing. Robert E.

Krieger Publishing Company. Malabar, Florida

99

Page 100: Laporan Oskim Hampir Fix Bella 90084 A

LAMPIRAN

100