LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

100
LAPORAN KEGIATAN TAHUN 2019

Transcript of LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Page 1: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

LAPORAN KEGIATAN

Pusat Sains dan Teknologi Nuklir TerapanBadan Tenaga Nuklir NasionalJl. Tamansari No. 71 Bandung 40132Telp : (022) 2503997 Fax : (022) 2504081Email : [email protected]

TAHUN

2019

LA

PO

RA

N K

EG

IATA

NP

ST

NT

2019

Page 2: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN
Page 3: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

ii dari vi Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

KATA PENGANTAR

Laporan Kegiatan Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan (PSTNT) – BATAN

Bandung Tahun Anggaran 2019 disusun berdasarkan laporan hasil kinerja dan realisasi

pelaksanaan kegiatan penelitian dan pengembangan (litbang) serta kegiatan rutin

Bidang, Unit dan Bagian Tata Usaha sebagai kegiatan pendukungnya di PSTNT.

Penyusunan Laporan Kegiatan PSTNT telah disesuaikan dengan format

Lampiran II Peraturan Kepala Badan Tenaga Nuklir Nasional Nomor: 13 Tahun 2013

tanggal 16 Desember 2013 Tentang Pedoman Penyusunan, Pelaksanaan, Pelaporan

dan Pengawasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara BATAN.

Kami menyadari bahwa dalam penyusunan Laporan Kegiatan ini masih terdapat

kekurangan. Oleh karena itu, kami menerima saran dari berbagai pihak demi

kesempurnaan laporan berikutnya. Atas perhatian dan kerjasama semua pihak, kami

ucapkan terima kasih.

Bandung, 30 Januari 2020

Kepala Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan

Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc. NIP. 19600511 198502 1 001

Page 4: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

iii dari vi Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

DAFTAR ISI

HALAMAN

Lembar Pengesahan i

Kata Pengantar ii

Daftar Isi iii

Ikhtisar Eksekutif/ Executive Summary vi

BAB I PENDAHULUAN 1

1.1. Dasar Hukum 1

1.2. Tugas Pokok dan Fungsi 1

1.3. Susunan Organisasi dan Tata Kerja 2

1.4. Sumber Daya Manusia 3

1.5. Sarana dan Prasarana 6

1.6. Rencana Strategis 6

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN DAN ANGGARAN SERTA HASIL YANG DICAPAI

8

2.1. Kegiatan dan Anggaran PSTNT 8

a. Kegiatan 8

b. Anggaran 24

2.2. Penerimaan Negara Bukan Pajak 28

2.3. Program Insentif 32

2.4. Bantuan Luar Negeri 32

BAB III KEGIATAN PENDUKUNG DAN HASIL YANG DICAPAI 33

3.1. Penyelenggaraan Seminar/Semiloka/Lokakarya/ Workshop/Kolokium/Presentasi Ilmiah/Kunjungan/Kegiatan sejenisnya

33

3.2. Penerbitan Jurnal/Makalah 33

3.3. Kerjasama Dengan Instansi Lain 34

3.4. Lain-lain 34

BAB IV PENUTUP 36

Page 5: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

iv dari vi Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Struktur Organisasi PSTNT 2

Gambar 2. Pegawai PSTNT Tahun 2019 3

Gambar 3. Klasifikasi Pegawai PSTNT Berdasarkan Strata Pendidikan 4

Gambar 4. Profil Pegawai PSTNT Tahun 2019 Berdasarkan Jabatan Fungsional

5

Gambar 5. Penentuan kemurnian radiokimia menggunakan metode kromatografi lapis tipis dan Pencacahan radioaktivitas menggunakan alat Single Channel Analyzer (SCA)

9

Gambar 6. Nanofluida nanokomposit Al2O3-ZrO2 11

Gambar 7. Pemantauan paparan radiasi dan keselamatan kerja serta kontaminasi di reaktor dan fasilitas laboratorium pendukung

14

Gambar 8. Pelaksanaan Latihan Kesiapsiagaan dan Tanggap Darurat Nuklir di PSTNT

14

Gambar 9. Kegiatan Persuratan, Kepegawaian, dan Dokumentasi Ilmiah 16

Gambar 10. Kegiatan Unit Pengamanan Nuklir 20

Gambar 11. Grafik Pengunjung, Grafik 10 Gangguan Kesehatan Terbanyak dan Grafik Kunjungan Karyawan berdasarkan Bidang/Bagian/ Unit Selama Periode Oktober – Desember 2019

21

Gambar 12. Pelaksanaan sampling di 10 kota di luar Jawa. 23

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Jumlah Pegawai PSTNT Selama Tahun 2019 3

Tabel 2. Klasifikasi Pegawai Berdasarkan Strata Pendidikan 4

Tabel 3. Jumlah Pegawai PSTNT Tahun 2019 Berdasrkan Jabatan Fungsional

5

Tabel 4. Tugas Belajar/Studi Dalam Negeri 6

Tabel 5. Rencana Strategis PSTNT 2015 - 2019 7

Tabel 6. Target dan Realisasi Kegiatan 8

Tabel 7. Target dan Realisasi Keuangan 25

Tabel 8. Penerimaan dan Penggunaan PNBP 28

LAMPIRAN

Jumlah Halaman

Lampiran 1 SDM 2

Lampiran 2 Rekapitulasi Pendidikan dan Pelatihan 11

Lampiran 3 Fasilitas 4

Page 6: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

v dari vi Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 4 Rekapitulasi Bantuan Luar Negeri 1

Lampiran 5 Keikutsertaan Pegawai Dalam Seminar/Semiloka/ Lokakarya/ Workshop/ Presentasi Ilmiah/Kunjungan

17

Lampiran 6 Kerjasama Dalam Negeri dan Luar Negeri 2

Lampiran 7 Publikasi Ilmiah 7

Lampiran 8 Pegawai Yang Memperoleh Penghargaan 1

Lampiran 9 Paten 1

Page 7: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

IKHTISAR EKSEKUTIF (EXECUTIVE SUMMARY)

Page 8: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

vi dari vi Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

IKHTISAR EKSEKUTIF

(EXECUTIVE SUMMARY)

Kegiatan yang dilaksanakan Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan selama

tahun anggaran 2019 sesuai dengan yang telah direncanakan.

Anggaran PSTNT tahun 2019 sebesar Rp Rp 61.785.116.000.- (enam puluh satu

milyar tujuh ratus delapan puluh lima juta seratus enam belas ribu rupiah) digunakan

untuk melaksanakan kegiatan Penelitian Pengembangan dan Penerapan Energi Nuklir,

Isotop dan Radiasi.

Sampai dengan akhir tahun 2019 terserap anggaran sebesar 60.304.832.729,-

(enam puluh milyar tiga ratus empat juta delapan ratus tiga puluh dua ribu tujuh ratus

dua puluh sembilan rupiah) atau setara dengan 97,60%.

Sedangkan realisasi fisik berdasarkan pelaksanaan komponen kegiatan yang

telah dilaksanakan sebagai berikut :

1. Produk Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan sebesar 100%,

sesuai dengan yang direncanakan.

2. Produk Pengembangan dan Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000 sebesar 100%

sesuai dengan yang direncanakan.

3. Laporan Dukungan Teknis Pelaksanaan Tugas dan Fungsi PSTNT sebesar 100%

sesuai dengan yang direncanakan.

4. Laporan Layanan Jasa Iptek Nuklir untuk Masyarakat (PNBP) PSTNT sebesar

100% sesuai dengan yang direncanakan.

5. Laporan Dukungan Administrasi Layanan Perkantoran PSTNT sebesar 100%

sesuai dengan yang direncanakan.

6. Laporan Dokumen Teknis Mikronutrisi Pada Pangan Anak Balita Di Daerah

Malnutrisi sebesar 100% sesuai dengan yang direncanakan.

7. Laporan Data Riset Karakteristik dan Jenis Sumber Polutan Udara di Indonesia

tercapai realisasi sebesar 100% sesuai dengan yang direncanakan.

8. Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor sebesar 100% sesuai dengan

yang direncanakan.

Layanan Perkantoran sebesar 100 % sesuai dengan yang direncanakan.

Page 9: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Dasar Hukum

Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan (PSTNT) dibentuk berdasarkan

Peraturan Kepala Badan Tenaga Nuklir Nasional No. 14 Tahun 2013 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Badan Tenaga Nuklir Nasional.

1.2. Tugas Pokok dan Fungsi

Bagian Keempat Pasal 101 Peraturan Kepala BATAN No.14 Tahun 2013

tersebut menyatakan bahwa Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan mempunyai

tugas melaksanakan perumusan dan pengendalian kebijakan teknis, pelaksanaan, dan

pembinaan dan bimbingan di bidang penelitian dan pengembangan senyawa bertanda

dan radiometri, pemanfaatan teknofisika, dan pengelolaan reaktor riset.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 101, Pusat

Sains dan Teknologi Nuklir Terapan menyelenggarakan fungsi:

a. Pelaksanaan urusan perencanaan, persuratan dan kearsipan, kepegawaian

keuangan, perlengkapan dan rumah tangga, dokumentasi ilmiah dan

publikasi serta pelaporan;

b. Pelaksanaan penelitian dan pengembangan di bidang senyawa bertanda dan

teknik analisis radiometri;

c. Pelaksanaan penelitian dan pengembangan di bidang pemanfaatan

teknofisika;

d. Pelaksanaan pengelolaan reaktor riset;

e. Pelaksanaan pemantauan keselamatan kerja dan pengelolaan keteknikan;

f. Pelaksanaan jaminan mutu;

g. Pelaksanaan pengamanan nuklir, dan

h. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Deputi Bidang Sains dan

Aplikasi Teknologi Nuklir.

Page 10: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

2 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

1.3. Susunan Organisasi dan Tata Kerja

Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan terdiri atas :

a. Bagian Tata Usaha;

b. Bidang Senyawa Bertanda dan Radiometri;

c. Bidang Teknofisika;

d. Bidang Reaktor;

e. Bidang Keselamatan Kerja dan Keteknikan;

f. Unit Jaminan Mutu;

g. Unit Pengamanan Nuklir, dan

h. Kelompok Jabatan Fungsional.

Susunan Organisasi PSTNT-BATAN sebagaimana ditetapkan dalam Peraturan

Kepala Badan Tenaga Nuklir Nasional No.14 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata

Kerja Badan Tenaga Nuklir Nasional adalah sesuai dengan Gambar 1.

Gambar 1. Struktur Organisasi PSTNT

Page 11: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

3 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

1.4. Sumber Daya Manusia

Jumlah pegawai PSTNT sampai akhir Desember 2019 adalah sebanyak 129

orang dengan klasifikasi golongan kepangkatan, pendidikan dan jabatan fungsional

sebagaimana terlampir dalam Lampiran 1.

Tabel 1. Jumlah Pegawai PSTNT Selama Tahun 2019

PERIODE JUMLAH

Triwulan I 136 orang

Triwulan II 136 orang

Triwulan III 135 orang

Triwulan IV 129 orang

Gambar 2. Pegawai PSTNT Tahun 2019

Page 12: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

4 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Pegawai PSTNT berdasarkan strata pendidikan diperlihatkan pada Tabel.2 dan

Gambar 3. Profil pegawai berdasarkan jabatan fungsional diperlihatkan dapat dilihat

pada Tabel 3 dan Gambar 4. Sedangkan profil pegawai tugas belajar sampai dengan

akhir Desember 2019, diperlihatkankan pada Tabel 4.

Tabel 2. Jumlah Pegawai PSTNT Tahun 2019 Berdasarkan Strata Pendidikan

PERIODE STRATA PENDIDIKAN

JUMLAH S-3 S-2 S-1 Diploma SLTA

Triwulan I 7 28 47 24 30 136

Triwulan II 7 29 49 22 29 136

Triwulan III 7 29 49 21 29 135

Triwulan IV 7 29 47 21 25 129

Gambar 3. Profil Pegawai PSTNT Tahun 2019 Berdasarkan Strata Pendidikan

Page 13: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

5 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Tabel 3. Jumlah Pegawai PSTNT Tahun 2019 Berdasrkan Jabatan Fungsional

Jabatan Fungsional Triwulan I Triwulan II Triwulan III Triwulan IV

Peneliti 25 26 24 23

Pranata Nuklir 39 38 42 40

Pengawas Radiasi 3 3 3 3

Pengendali Dampak Lingkungan

1 1 1 1

Teknisi Litkayasa 2 2 2 2

Pustakawan 1 1 1 1

Pengelola Barang dan Jasa

1 1 1 0

Dokter 2 2 1 2

Arsiparis 1 1 1 1

Analis Kepegawaian 1 1 1 2

Jumlah 77 77 76

Gambar 4. Profil Pegawai PSTNT Tahun 2019 Berdasarkan Jabatan Fungsional

Page 14: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

6 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Tabel 4. Tugas Belajar /Studi Dalam Negeri

NO. PROGRAM

PENDIDIKAN PERGURUAN

TINGGI

PESERTA

SPONSOR JURUSAN JML BIDANG

1. S-3 (Fast Track)

University of Wollongong

1 SBR (Hendris Wongso)

KEMENTERIAN RISTEKDIKTI

Medicinal Chemistry

2. S-2 ITB 1 Reaktor (Asep Wahyu S)

BATAN Teknik Elektro

3. DIV STTN 1 Reaktor (Yayat Supriyatna)

BATAN Elektro mekanik

4. DIV STTN 1 K3 (Hengki Wibowo)

BATAN Elektro mekanik

5. S-3 UNPAD 1 SBR (Isti Daruwati)

BATAN Farmasi

6. S-3 ITB 1 SBR (Rizky Juwita)

BATAN Farmasi

7. S-2 ITB 1 SBR (Woro Yatu N.)

BATAN Kimia

1.5. Sarana dan Prasarana

PSTNT merupakan Unit Kerja BATAN yang menerapkan Sistem Manajemen

Terintegrasi (SMT) dengan mengintegrasikan 7 (tujuh) sistem manajemen.

Sebanyak lima sistem manajemen telah disertifikasi oleh Komisi Standardisasi

Batan (KSB), satu sistem manajemen telah diakreditasi oleh Komite Nasional

Akreditasi Pranata Penelitian dan Pengembangan (KNAPPP), dan tiga sistem

manajemen telah diakreditasi oleh Sucofindo International Certification Services

(SICS).

1.6. Rencana Strategis

Rencana strategis Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan Tahun 2015 - 2019

diperlihatkan pada Tabel 5. dibawah ini.

Page 15: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

7 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Tabel 5. Rencana Strategis PSTNT 2015 – 2019

Visi Misi Tujuan Sasaran Program Output

BATAN Unggul di Tingkat Regional, Berperan dalam Percepatan Kesejahteraan Menuju Kemandirian Bangsa

1. Mengembangkan iptek nuklir yang andal, berkelanjutan dan bemanfaat bagi masyarakat,

2. Memperkuat peran BATAN sebagai pemimpin di tingkat regional, dan berperan aktif secara internasional,

3. Melaksanakan layanan prima pemanfaatan iptek nuklir demi kepuasan pemangku kepentingan.

1. Terwujudnya BATAN sebagai lembaga unggulan iptek nuklir di tingkat regional

2. Peningkatan peran iptek nuklir dalam mendukung pembangunan nasional menuju kemandirian bangsa

1. Meningkatnya hasil litbang sains dan teknologi nuklir terapan yang dapat dimanfaatkan.

2. Beroperasinya Reaktor TRIGA 2000 sesuai dengan standar keselamatan yang berlaku.

Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan dan Revitalisasi Reator Riset.

1. Produk Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan.

2. Produk Pengembangan dan Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000.

3. Laporan Pelaksanaan Kegiatan K3.

4. Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor.

5. Laporan layanan jasa iptek nuklir untuk masyarakat (PNBP).

6. Laporan dukungan administrasi layanan perkantoran.

7. Laporan layanan Perkantoran

Page 16: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

8 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

BAB II

PELAKSANAAN KEGIATAN DAN ANGGARAN

SERTA HASIL YANG DICAPAI

2.1. Kegiatan dan Anggaran PSTNT

a. Kegiatan

Program PSTNT pada tahun 2019 adalah Program Penelitian Pengembangan dan Penerapan Energi Nuklir, Isotop dan

Radiasi dengan kegiatan Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan dan Revitalisasi Reaktor Riset dengan uraian

sebagai berikut :

Tabel 6. Target dan Realisasi Kegiatan

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

1. Produk Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan 100 100

1.1

Prototipe Reference Material (RM) Matriks Lingkungan

- Data karakterisasi unsur dalam kandidat bahan acuan CFA dan BA serta nilai estimasi ketidakpastian analisisnya

- Laporan Kegiatan

100 - Data nilai tetap kandungan unsur dalam kandidat bahan acuan CFA dan BA serta nilai ketidakpastiannya

100

1.2 Dokumen Teknis Pengembangan Senyawa Anti Kanker dari Bahan Alam Indonesia Bertanda Radioaktif

- Diperoleh data yang sudah di analisis dan evaluasi

- Diperoleh laporan teknis

100 - Data hasil biodistribusi pada hewan model kanker telah dianalisis dan dievaluasi serta telah dibuat laporan teknis

100

Page 17: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

9 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

1.3 Dokumen Teknis Pemanfaatan Radiofarmaka dalam Pemantauan Keberhasilan Pengobatan Kanker Menggunakan Bahan Alam Indonesia

- Diperoleh data mengenai efek penghambatan pertumbuhan sel kanker pada hewan model dengan pemberian ekstrak kunyit putih

- Diperoleh laporan teknis

100 - Data mengenai efek penghambatan pertumbuhan sel kanker pada hewan model dengan pemberian ekstrak kunyit putih

- Laporan teknis

100

1.4 Dokumen Teknis Interaksi Obat dengan Radiofarmaka untuk Pencapaian Hasil Optimal dalam Diagnosis Kanker di Kedokteran Nuklir

- Data interaksi farmakokinetik, biodistribusi dan toksisitas terevaluasi

- diperoleh hasil analisis data - diperoleh laporan

100 Telah diperoleh data interaksi obat kanker (doksorubisin, 5-florourasil, dan metotreksat) dengan radiofarmaka penyidik kanker (99mTc-Glutation) melalui studi farmakokinetik, biodistribusi, dan toksisitas menggunakan hewan uji mencit (Mus musculus)

100

Gambar 5. Penentuan kemurnian radiokimia menggunakan metode kromatografi lapis tipis dan

Pencacahan radioaktivitas menggunakan alat Single Channel Analyzer (SCA)

Page 18: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

10 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

1.5 Dokumen Teknis Interaksi Obat dengan Radiofarmaka untuk Pencapaian Hasil Optimal dalam Diagnosis Infeksi di Kedokteran Nuklir

- Diperolehnya data riset uji farmakokinetik pengaruh antibiotik terhadap perubahan potensi kit diagnostik 99mTc-ketokonazol

- Diperoleh laporan akhir

100 - Data Riset uji farmakokinetik berhasil diperoleh

- Laporan akhir berhasil disusun (semua data sudah dikompilasi)

100

1.6 Metode Pemisahan Radioisotop untuk Terapi Berbasis Kromatografi Kolom

- Diperoleh hasil pemisahan radioisotop 161Tb dari matriks Gd/Tb hasil iradiasi Gd2O3

diperkaya isotop 160Gd, produk akhir sediaan radioisotop 161TbCl3 dan data karakteristik fisiko-kimia sediaan radioisotop 161TbCl3

- Diperoleh evaluasi hasil penelitian dan Metode Pemisahan Radioisotop 161Tb Untuk Terapi Berbasis Kromatografi Kolom

100 - Hasil pemisahan radioisotop 161Tb dari matriks Gd/Tb hasil iradiasi Gd2O3 diperkaya isotop 160Gd, produk akhir sediaan radioisotop 161TbCl3dan data karakteristik fisiko-kimia sediaan radioisotop 161TbCl3 telah diperoleh.

100

1.7 Metode Pemisahan Radioisotop Berbasis Generator untuk Aplikasi Radioperunut di Industri

- Data riset karakteristik radioisotop Indium-113m

- Seminar dan publikasi pada jurnal ilmiah

100 Diperoleh karakteristik radioisotop Indium-113m hasil pemisahan berdasarkan sistim generator 113Sn/113mIn,adalah bentuk kimia 113mInCl3 , larutan jernih, pH 2, yield pemisahan 95 %, kemurnian radionuklida 95%, kemurnian radiokimia 95%.

100

1.8 Metode Pemisahan Radioisotop Berbasis Elektrokimia dan Ionic Liquids

- 99Mo telah didiamkan agar meluruh sampai 10 kali waktu paro, molibdenum oksida berhasil direkoveri dari larutan

100 Penggunaan 5 gram kolom anion mampu menjerap 98% molibdenum di dalam larutan Mo-99 yang telah didiamkan meluruh. Molibdenum

100

Page 19: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

11 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

99Mo yang telah meluruh - Laporan teknis dan karya tulis

ilmiah telah dibuat

direkoveri dalam bentuk akhir ammonium molibdat dengan mengelusi kolom resin anion dengan ammonium hidroksida 1M

1.9 Dokumen Teknis Sintesis dan Karakterisasi Nanopartikel dari Bahan Lokal, dan Karakterisasi Termofisika Nanofluida sebagai Bahan Pendingin Reaktor

- Telah dilakukan karakterisasi tambahan nanopartikel dan nanofluida, dan evaluasi data tambahan.

- Telah dilakukan pembuatan laporan teknis

100 - Analisis menggunakan TEM telah dilakukan.

- Pengukuran CHF tambahan telah dilakukan.

- Pembuatan laporan triwulan 4 telah dilakukan.

- Laporan teknis telah dibuat.

100

1.10 Dokumen Teknis Interaksi Termokimia Nanofluida dengan Baja Tahan Karat dan Panduan Zirkonium sebagai Bahan Struktur Reaktor

Indikator keberhasilan pada tahap ini adalah telah diselesaikannya laporan teknis

100 Telah selesai pembuatan laporan teknis 100

Gambar 6. Nanofluida nanokomposit Al2O3-ZrO2

Page 20: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

12 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

2 Produk Pengembangan dan Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000 100 100

2.1 Desain Konversi Reaktor TRIGA 2000 ke Bahan Bakar Tipe Pelat

- Pembuatan bahan bakar, bahan kendali reaktor dan tangki tunda

- Dokumen detail desain telah selesai dievaluasi

100 - Bahan bakar (mock up), desain bahan kendali dan tanki tunda telah selesai

- Dokumen detail desain telah selesai dievaluasi dan dicetak

100

2.2 Dokumen Teknis Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000 Menggunakan Batang Kendali Tanpa Elemen Bakar (Non Fuel Follower)

- Operasi reaktor layanan irradiasi terlaksana sekurang-kurangnya 2 kali (216 jam)

- Terlaksananya kegiatan fellowship dan scientific visit

100 Operasi reaktor TRIGA dalam rangka uji fungsi maupun layanan iradiasi telah terselengara dengan aman dan selamat. Kegiatan perawatan rutin maupun revitalisasi (revitalisasi Sistem Pendingin Sekunder, Menara Pendingin maupun penggantian pompa make up water) telah terlaksana dengan baik. Kegiatan Fellowship dibawah TC Project IAEA INS 1028 untuk 3 orang staf Bidang Reaktor ke Rosatom Technical Academy, Rusia telah terlaksana.

100

2.3 Data Riset Remediasi In-Situ Lingkungan Tapak Reaktor TRIGA 2000 untuk Program Dekomisioning

- Hasil penelitian remediasi elektrokinetik, ekstraksi kontaminan radioaktif dan fitoremediasiyang telah dianalisis dan Laporan akhir

100 - Hasil penelitian remediasi elektrokinetik, ekstraksi kontaminan radioaktikdan fitoremediasi yang telah dianalisis dan laporan akhir.

100

3 Laporan Dukungan Teknis Pelaksanaan Tugas dan Fungsi PSTNT 100

100

3.1 Laporan Pengendalian Keselamatan Kerja dan Proteksi Radiasi di PSTNT

- Peralatan telah terkalibrasi

- Tersedia data hasil pemantauan paparan radiasi dan kontaminasi, perizinan zat radioaktif dan data

100 - Peralatan telah terkalibrasi dengan baik

- Tersedia data hasil pemantauan paparan radiasi di reaktor, lab SBR,

100

Page 21: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

13 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

hasil pemantauan K3 di tempat kerja

- Terlaksanan aniling TLD Triwulan 3 tahun 2019

- Terlaksananya latihan penanggulangan kedaruratan nuklir / radiologik

- Terlaksananya sosialisasi dan mengikuti pelatihan yang direncanakan

- Terlaksananya pengukuran self asessment budaya keselamatan

- Diperoleh Laporan Pengendalian Keselamatan Kerja dan Proteksi Radiasi di PSTNT 2019

perimeter, gedung pengelolaan limbah dan ruang kalibrasi; tidak terjadi kontaminasi di reaktor dan lab. SBR, perizinan zat radioaktif dan data hasil pemantauan K3 ditempat kerja

- Telah dilaksanakan penggantian TLD TW 3 dengan TLD TW 4; terlaksananya aniling TLD triwulan 3 tahun 2019 dan diperoleh hasil bacaan TLD Triwulan 3

- Terlaksananya latihan penanggulangan kedaruratan nuklir / radiologik berupa Table Top Exercise yang melibatkan peserta dari instansi luar BATAN

- Terlaksananya pelatihan yang direncanakan untuk personel, yaitu pelatihan penggunaan alat hand and foot monitor dan alpha-beta measuring system

- Terlaksananya pengukuran self assessment budaya keselamatan dengan baik dan sesuai rencana

- Diperoleh laporan TW 4

Page 22: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

14 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Gambar 7. Pemantauan paparan radiasi dan keselamatan kerja serta kontaminasi di reaktor dan fasilitas laboratorium pendukung

Gambar 8. Pelaksanaan Latihan Kesiapsiagaan dan Tanggap Darurat Nuklir di PSTNT

Page 23: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

15 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

3.2 Laporan Pengelolaan Limbah dan Pengendalian Keselamatan Lingkungan di PSTNT

- Terlaksananya kegiatan pengelolaan limbah dan pemantauan radioaktivitas lingkungan triwulan 4

- Laporan triwulan 4

100 - Kegiatan pengelolaan limbah dan pemantauan radioaktivitas lingkungan triwulan 4 telah terlaksana dan diperoleh data hasil pengelolaan.

- Laporan Triwulan 4 tersedia.

- Laporan Tahunan 2019 tersedia.

100

3.3 Laporan Manajemen Fasilitas dan Kegiatan K3

- Seluruh permintaan perbaikan, instalasi dan rancang bangun dapat diselesaikan dengan segera sesuai dengan tingkat kesulitan

- kegiatan perawatan dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang sudah dibuat

- Seluruh pekerjaan sudh dibuat laporan pekerjaan

100 A. Perawatan yang telah dilakukan Sub Bidang Keteknikan telah dilakukan berdasarkan jadwal yang telah dibuat, dengan realisasi ada 3 kali kegiatan perawatan.

B. Jumlah kegiatan pengoperasian, perbaikan, instalasi, rancang bangun peralatan/sistem instrumentasi dan elektromekanik (detail terlampir), seperti :

- 19 kali pengoperasian alat, yang terdiri dari, 1 kali siklus pengoperasian reaktor, 12 kali pengoperasian genset dan 1 kali pengoperasian alat Video Converence.

- 23 kali kegiatan perbaikan alat,

- 25 kali kegiatan instalasi alat / sistem,

- 1 kali kegiatan rancang bangun alat, yaitu pembuatan dudukan hotspot internet.

- 4 kali kegiatan lainnya, yaitu Table Top Exercise Kedaruratan Nuklir,

100

Page 24: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

16 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

pengawasan revitalisasi gedung B, pengawasan revitalisasi laboratorium kimia atas dan pengawasan revitalisasi laboratorium lab pneumati

4. Laporan Layanan Jasa Iptek Nuklir untuk Masyarakat (PNBP) PSTNT 100 100

4.1 Laporan Layanan Jasa Iptek Nuklir untuk Masyarakat (PNBP) PSTNT

- Diperoleh dokumen administrasi

- Terlaksananya layanan jasa PNBP

100 - dokumen administrasi

- layanan jasa PNBP berjalan dengan baik

100

5 Laporan Dukungan Administrasi Layanan Perkantoran PSTNT 100 100

5.1 Laporan Pengelolaan Persuratan, Kepegawaian dan Dokumentasi ilmiah

- Laporan Triwulan IV

- Laporan Tahunan

100 - Laporan Triwulan IV

- Laporan Tahunan

- kegiatan PKDI terlaksana dengan baik

Peresmian Ruang Pamer Batan Bandung oleh Walikota Bandung

Pameran Hasil Litbang

Kolokium 2019

Gambar 9. Kegiatan Persuratan, Kepegawaian, dan Dokumentasi Ilmiah

Page 25: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

17 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

5.2 Laporan Pengelolaan Keuangan - Pelaksanaan pengelolaan keuangan

- Pelaporan dan evaluasi

100 Pelaksanaan Pengalolaan Keuangan sampai bulan Desember 2019 Sudah terlaksana dengan baik, Penerbitan SPP dan SPM sebanyak 382 SPP-SPM yang terdiri dari: 87 SPP-SPM Belanja Pegawai, 187 SPP-SPM Belanja Barang, 105 SPP-SPM Belanja Modal, 2 SPM-UP dan 1 SPM-TUP.

Serapan Anggaran PSTNT sebesar Rp60.097.189.733 (97,27%)

Terdiri dari :

Belanja Pegawai Rp 23.102.330.346,- (99,40%)

Belanja Barang Rp 7.633.617.222,- (89,76%)

Belanja Modal Rp 28.260.089.665,- (98,27%)

Penerimaan Negara Bukan Pajak sebesar Rp 247.193.255- terdiri dari :

Pendapatan Fungsional sebesar Rp151.565.000,-

Pendapatan sewa gedung Rp6.177.640,-

Penerimaan kembali bel. barang TAYL Rp5.269.660,-

Pendapatan Penelitian Rp400.000,-

100

Page 26: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

18 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

Pendapatan Penggunaan Sarana dan Prasarana Rp4.700.000,-

Penerimaan kembali bel, pegwai TAYL Rp21.707.455

Pendapatan denda penyelesaian Pekerjaan P Rp57.373.500,-

Realisasi Penggunaan Rp 123.614.117,-

Penerimaan Hibah sebanyak 22 Register yang diterbitkan dan disahkan KPPN SPHLBJS sebanyak 21 untuk hibah jasa dengan nilai sebesar Rp 1.051.321.042,- dan 1 Register dan SPHLBJS 1 untuk Hibah barang dengan nilai Rp 220.662.746,-

5.3 Laporan Pengelolaan Perlengkapan - Laporan pengelolaan perlengkapan Tw 4

- Laporan Pengelolaan Perlengkapan

100 - Laporan pengelolaan perlengkapan Tw 4

- Laporan Pengelolaan Perlengkapan

100

5.4 Laporan Pengelolaan Jaminan Mutu - Verifikasi tindak lanjut audit sistem manajemen, baik internal maupun eksternal.

- Inspeksi penerapan standar sistem manajemen.

- Hasil evaluasi pengelolaan reformasi birokrasi.

- Hasil pengukuran indeks kepuasan pelanggan.

100 - Terlaksananya verifikasi tindak lanjut audit sistem manajemen, baik internal maupun eksternal, meliputi 9 dokumen hasil VTP audit internal dan 2 dokumen hasil VTP audit eksternal.

- Terlaksananya inspeksi penerapan standar sistem manajemen berupa 2 kegiatan pemantauan kegiatan Bagian/Bidang/Unit.

100

Page 27: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

19 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

- Hasil kajian pelaksanaan tugas di Unit Jaminan Mutu.

- Hasil penilaian diri sistem manajemen.

- Hasil kaji ulang dokumen.

- Hasil kaji ulang manajemen.

- Evaluasi dan laporan kegiatan UJM terkait penerapan sistem manajemen di PSTNT pada tahun 2019.

- Hasil evaluasi pengelolaan reformasi birokrasi berupa 1 kegiatan monev dan 1 kegiatan sosialisasi.

- Hasil pengukuran indeks kepuasan pelanggan berupa 1 laporan IKP eksternal dan 1 laporan IKP internal.

- Hasil kajian pelaksanaan tugas di Unit Jaminan Mutu berupa 1 laporan kegiatan.

- Hasil penilaian diri sistem manajemen berupa 1 kegiatan kolokium.

- Hasil kaji ulang dokumen berupa 8 dokumen hasil KUD Bagian/Bidang/Unit.

- Evaluasi dan laporan kegiatan UJM terkait penerapan sistem manajemen di PSTNT pada tahun 2019 berupa 1 laporan kegiatan.

Kegiatan lain yang dilakukan:

- Pemutakhiran dokumen hasil pembinaan dan penerapan sistem manajemen berupa revisi 1 dokumen, 3 pembuatan dokumen, 13 hasil pemeriksaan dokumen (SOP dan rekaman), dan 9 kegiatan Kaji Ulang Dokumen.

- Pelaksanaan pembinaan sistem manajemen sebanyak 5 kegiatan sosialisasi/bimbingan teknis/workshop dan 2 diklat/pelatihan.

Page 28: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

20 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

- Rapat koordinasi sebanyak 14 kegiatan rapat pimpinan / rapat manajemen, 2 kegiatan rapat koordinasi UJM dan 1 kegiatan rapat koordinasi UJM/TJM se-BATAN.

5.5 Laporan Pengelolaan Pengamanan Nuklir - Terselenggaranya kegiatan Pengelolaan Pengamanan Instalasi Nuklir, Lingkungan dan personil PSTNT

- Tersusunnya Laporan Pengelolaan Pengamanan Nuklir PSTNT

100 - Kegiatan Pengamanan Instalasi Nuklir, Lingkungan dan Personel PSTNT telah terlaksana dengan baik (Turjawali, Koordinasi Pengamanan Batan, Pelayanan Tamu, Revitalisasi SPF berupa pengadaan CCTV, acces kontrol dan perbaikan gerbang utama eletrik)

100

Gambar 10. Kegiatan Unit Pengamanan Nuklir

Page 29: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

21 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN %

URAIAN %

5.6 Layanan Kesehatan Pegawai - Tersedianya laporan triwulan IV pelayanan klinik

- Tersedianya Laporan tahunan

layanan kesehatan pegawai

100 - Tersedianya laporan triwulan IV pelayanan klinik

- Tersedianya Laporan tahunan layanan kesehatan pegawai

100

Gambar 11. Grafik Penunjung, Grafik 10 Gangguan Kesehatan Terbanyak dan Grafik Kunjungan Karyawan berdasarkan Bidang/Bagian/Unit Selama Periode Oktober – Desember 2019

Page 30: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

22 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

6 Dokumen Teknis Mikronutrisi Pada Pangan Anak Balita Di Daerah Malnutrisi 100 100

6.1 Dokumen Teknis Mikronutrisi Pada Pangan Anak Balita Di Daerah Malnutrisi

- Diperolehnya data kompilasi karakteristik mikronutrisi pada sampel pangan baduta di NTT dan Cianjur, serta identifikasi nutrient gap yang terjadi pada anak stunting.

- Diperolehnya evaluasi data berupa angka kecukupan gizi, data asupan serta evaluasi terkait hasil temuan korelasi zat gizi mikro dan problem stunting yang terjadi

- Diperolehnya evaluasi dan laporan pelaksanaan kegiatan

100 - Data kandungan zat gizi mikro khususnya unsur Fe, Se dan Zn pada asupan baduta stunting dan sampel ASI di NTT serta evaluasi angka kecukupan gizi mikro tersebut untuk mengidentifikasi nutrient gap yang ada di daerah NTT khususnya Kupang dan Timor Tengah Selatan

- Data resume hasil screening data responden (24 Hours Recall dan asupan/duplicate portion) dari kabupaten Tangerang

- Diperoleh data karakteristik sampel pangan menggunakan analisis TXRF untuk sampel asupan baduta dan ASI

- Data sosial ekonomi serta pola makan dan pemberian ASI dari responden NTT, pemberian ASI ekslusif, inisiasi menyusui dini, serta data kuesioner 24 hour recall selama 2 hari tidak berurutan

100

7. Data Riset Karakteristik dan Jenis Sumber Polutan Udara di Indonesia 100 100

7.1 Data Riset Karakteristik dan Jenis Sumber Polutan Udara di Indonesia

- Diperolehnya data kompilasi karakteristik mikronutrisi pada sampel pangan baduta di NTT dan Cianjur, serta identifikasi nutrient gap yang terjadi pada anak stunting.

100 - Data kandungan zat gizi mikro khususnya unsur Fe, Se dan Zn pada asupan baduta stunting dan sampel ASI di NTT serta evaluasi angka kecukupan gizi mikro tersebut untuk mengidentifikasi nutrient gap yang ada

100

Page 31: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

23 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

- Diperolehnya evaluasi data berupa angka kecukupan gizi, data asupan serta evaluasi terkait hasil temuan korelasi zat gizi mikro dan problem stunting yang terjadi

- Diperolehnya evaluasi dan laporan pelaksanaan kegiatan

di daerah NTT khususnya Kupang dan Timor Tengah Selatan

- Data resume hasil screening data responden (24 Hours Recall dan asupan/duplicate portion) dari kabupaten Tangerang

- Diperoleh data karakteristik sampel pangan menggunakan analisis TXRF untuk sampel asupan baduta dan ASI

- Data sosial ekonomi serta pola makan dan pemberian ASI dari responden NTT, pemberian ASI ekslusif, inisiasi menyusui dini, serta data kuesioner 24 hour recall selama 2 hari tidak berurutan

Gambar 12. Pelaksanaan sampling di 10 kota di luar Jawa.

Page 32: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

24 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB

OUTPUT/KOMPONEN

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

URAIAN % URAIAN %

8 Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor -

8.1 Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor

- Diperolehnya Fasilitas Reaktor TRIGA 2000 Bandung yang memenuhi syarat keselamatan

- Diperolehnya fasilitas laboratorium CPOB serta laboratorium In-Vitro sesuai dengan standar yang berlaku

100 - Diperoleh Fasilitas Reaktor TRIGA 2000 Bandung yang andal dan memenuhi standar keselamatan

- Diperoleh Fasilitas Laboratorium CPOB serta Laboratorium In-Vitro sesuai standar CPOB 2012

100

9 Layanan Perkantoran

9.1 Layanan Perkantoran - Terbayarnya Gaji dan Tunjangan Pegawai pada Triwulan 4

- Terpeliharanya sarana dan prasarana perkantoran pada Triwulan 4

100 Realisasi Layanan Perkantoran sampai bulan Desember 2019 sebesar Rp 27.777.075.999,- (97,99%) terdiri dari:

Pembayaran Gaji dan Tunjangan Rp 23.122.738.451,- (99,49)

Operasional dan Pemeliharaan Kantor Rp4.654.337.548,- (91,19)

100

b. Anggaran

Anggaran PSTNT tahun 2019 sebesar Rp Rp 61.785.116.000.- (enam puluh satu milyar tujuh ratus delapan puluh lima juta

seratus enam belas ribu rupiah) digunakan untuk melaksanakan kegiatan Penelitian Pengembangan dan Penerapan Energi Nuklir,

Isotop dan Radiasi.

Sampai dengan akhir tahun 2019 terserap anggaran sebesar 60.304.832.729,- (enam puluh milyar tiga ratus empat juta

delapan ratus tiga puluh dua ribu tujuh ratus dua puluh sembilan rupiah) atau setara dengan 97,60%.

Page 33: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

25 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Adapun rincian realisasi anggaran untuk melaksanakan kegiatan Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan dan

Revitalisasi Reaktor Riset berdasarkan Program Penelitian Pengembangan dan Penerapan Energi Nuklir, Isotop dan Radiasi,

dijelaskan pada Tabel 7.

Tabel 7. Target dan Realisasi Keuangan

No. OUTPUT/SUB OUTPUT/KOMPONEN PAGU (Rp)

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

Rp % Rp %

1. Produk Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan

487.640.000 487.640.000 100 471.088.750 96,61

1.1. Prototipe Reference Material (RM) Matriks Lingkungan

30.000.000 30.000.000 100 29.609.600 98,70

1.2. Dokumen teknis pengembangan senyawa anti kanker dari bahan alam Indonesia bertanda radioaktif

80.344.000 80.344.000 100 79.720.600 99,22

1.3. Dokumen teknis pemanfaatan radiofarmaka dalam pemantauan keberhasilan pengobatan kanker menggunakan bahan alam Indonesia

63.960.000 63.960.000 100 62.300.300 97,41

1.4. Dokumen teknis interaksi obat dengan radiofarmaka untuk pencapaian hasil optimal dalam diagnosis kanker di kedokteran nuklir

54.366.000 54.366.000 100 50.424.700 92,75

1.5. Dokumen teknis interaksi obat dengan radiofarmaka untuk pencapaian hasil optimal dalam diagnosis infeksi di kedokteran nuklir

35.690.000 35.690.000 100 35.193.000 98,61

1.6. Metode pemisahan radioisotop untuk terapi berbasis kromatografi kolom

46.370.000 46.370.000 100 45.696.500 98,55

1.7. Metode pemisahan radioisotop berbasis generator untuk aplikasi radioperunut di

42.640.000 42.640.000 100 42.310.150 99,23

Page 34: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

26 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB OUTPUT/KOMPONEN PAGU (Rp)

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

Rp % Rp %

industri

1.8. Metode pemisahan radioisotop berbasis elektrokimia dan ionic liquids

38.330.000 38.330.000 100 37.487.500 97,80

1.9. Dokumen Teknis Sintesis Dan Karakterisasi Nanopartikel Dari Bahan Lokal, Dan Karakterisasi Termofisika Nanofluida Sebagai Bahan Pendingin Reaktor

53.300.000 53.300.000 100 50.531.400 94,81

1.10 Dokumen Teknis Interaksi Termokimia Nanofluida dengan Baja Tahan Karat dan Panduan Zirkonium Sebagai Bahan Struktur Reaktor

42.640.000 42.640.000 100 37.815.000 88,68

2. Produk Pengembangan dan Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000

1.328.182.000 1.328.182.000 100 1.285.712.090 96,80

2.1. Desain Konversi Reaktor TRIGA 2000 Ke Bahan Bakar Tipe Pelat

1.199.207.000 1.199.207.000 100 1.161.728.790 96,87

2.2. Dokumen Teknis Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000 Menggunakan Batang Kendali Tanpa Elemen Bakar (non fuel follower)

103.402.000 103.402.000 100 100.082.800 96,79

2.3. Data Riset Remediasi In-Situ Lingkungan Tapak Reaktor TRIGA 2000 Untuk Program Dekomisioning

25.573.000 25.573.000 100 23.900.500 93,46

3. Laporan Dukungan Teknis Pelaksanaan Tugas dan Fungsi PSTNT

1.436.528.000 1.436.528.000 100 1.422.286.036 99,01

3.1. Laporan Pengendalian Keselamatan Kerja dan Proteksi Radiasi di PSTNT.

100.000.000 100.000.000 100 92.406.000 92,41

3.2. Laporan Pengelolaan Limbah dan Pengendalian Keselamatan Lingkungan di PSTNT

1.284.946.000 1.284.946.000 100 1.278.380.836 99,49

3.3. Laporan Manajemen Fasilitas dan 51.582.000 51.582.000 100 51.499.200 99,84

Page 35: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

27 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. OUTPUT/SUB OUTPUT/KOMPONEN PAGU (Rp)

TARGET TAHUN 2019

REALISASI TAHUN 2019

Rp % Rp %

Kegiatan K3

4. Laporan layanan jasa iptek nuklir untuk masyarakat (PNBP)

693.525.000 693.525.000 100 123.614.117 17,82

4.1 Laporan layanan jasa iptek nuklir untuk masyarakat (PNBP)

693.525.000 693.525.000 100 123.614.117 17,82

5. Laporan Dukungan Administrasi Layanan Perkantoran

1.474.054.000 1.474.054.000 100 1.453.580.574 98,61

5.1. Laporan Pengelolaan Persuratan, Kepegawaian dan Dokumentasi ilmiah

486.818.000 486.818.000 100 484.718.801 99,57

5.2. Laporan Pengelolaan Keuangan 75.089.000 75.089.000 100 71.466.200 95,18

5.3. Laporan Pengelolaan Perlengkapan 249.173.000 249.173.000 100 247.062.704 99,15

5.4. Laporan Jaminan Mutu 42.640.000 42.640.000 100 39.363.000 92,31

5.5. Laporan Pengelolaan Pengamanan Nuklir

538.834.000 538.834.000 100 523.230.000 97,10

5.6. Layanan Kesehatan Pegawai 81.500.000 81.500.000 100 77.503.900 95,10

6. Dokumen Teknis Mikronutrisi Pada Pangan Anak Di Daerah Malnutrisi

13.212.900.000 13.212.900.000 100 13.125.251.546 99,34

6.1. Dokumen Teknis Mikronutrisi Pada Pangan Anak Di Daerah Malnutrisi

13.212.900.000 13.212.900.000 100 13.125.251.546 99,34

7. Data Riset Karakteristik dan Jenis Sumber Polutan Udara di Indonesia

4.218.815.000 4.218.815.000 100 4.184.004.899 99,17

7.1. Data Riset Karakteristik dan Jenis Sumber Polutan Udara di Indonesia

4.218.815.000 4.218.815.000 100 4.184.004.899 99,17

8. Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor

10.588.561.000 10.588.561.000 100 10.462.218.718 98,81

8.1 Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor

10.588.561.000 10.588.561.000 100 10.462.218.718 98,81

9. Layanan Perkantoran 28.344.911.000 28.344.911.000 100 27.777.075.999 97,99

9.1 Gaji dan tunjangan 23.241.083.000 23.241.083.000 100 23.122.738.451 99,49

9.2 Operasional dan pemeliharaan kantor 5.103.828.000 5.103.828.000 100 4.654.337.548 91,19

Page 36: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

28 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

2.2. Penerimaan Negara Bukan Pajak

Tabel 8. Penerimaan dan Penggunaan PNBP

No. LAYANAN PNBP

TARGET PENERIMAAN TAHUN 2019

REALISASI PENERIMAAN TAHUN 2019

TARGET PENGGUNAAN

TAHUN 2019

REALISASI

PENGGUNAAN TAHUN 2019

Volume Tarif Jumlah

(Rp) Volume

Jumlah (Rp)

% Rp %

1. Sertifikasi Bebas Radiasi Komoditi Ekspor/Impor

Analisis Radionuklida Cesium-137 (Cs-137)

100 per analisis

375.000 37.500.000 - - - -

- -

2. Jasa Iradiasi

a. Jasa Iradiasi Gamma Reaktor TRIGA 2000 Bandung (Fasilitas Iradiasi dalam Teras)

65 per jam/

lubang 50.000 3.250.000 - - -

-

-

b. Jasa Iradiasi Neutron Reaktor TRIGA 2000 Bandung (Fasilitas Iradiasi dalam Teras)

55 per jam/

lubang 100.000 5.500.000 - - -

-

3.

Analisis Struktur Kristal dan Fasa dengan X Ray Diffractometer (XRD)

900 per sampel

300.000 270.000.000 - - -

-

4. XRF

a. Kualitatif 400 per sampel

175.000 70.000.000 - - - -

b. Kuantitatif (1 s.d. 3 unsur)

350 per sampel

150.000 52.500.000 132 24.100.000 45,90

c. Setiap tambahan

unsur

3.000 per

unsur 30.000 90.000.000 612 25.395.000 28,22

-

Page 37: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

29 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. LAYANAN PNBP

TARGET PENERIMAAN TAHUN 2019

REALISASI PENERIMAAN TAHUN 2019

TARGET PENGGUNAAN

TAHUN 2019

REALISASI

PENGGUNAAN TAHUN 2019

Volume Tarif Jumlah

(Rp) Volume

Jumlah (Rp)

% Rp %

5. Analisis Aktivasi Neutron

a. Radionuklida waktu paruh pendek (Al, Ca, Cl, Cu,Dy,I, Mg, Mn, Ti, U, V dan unsur yang lain)

40 per 5 unsur

450.000 18.000.000 - - -

-

b. Radionuklida waktu paruh sedang (Au, Br, Cd, Ga, Ge, Ho, K, La, Mo, Na, Pd, Sb, Sm, W dan unsur lainnya)

30 per 5 unsur

465.000 13.950.000 - - -

-

c. Radionuklida waktu paruh panjang (Ag, Ce, Cs, Co, Eu, Fe, Hf, Hg, Lu, Nd, Rb, Sc, Se, Sn, Sr, Ta, Tb, Th, Tm, Yb, Zn, Zr, He, As dan unsur Ilainnya)

30 per 5 unsur

490.000 14.700.000 - - -

-

d. Gabungan radio-nuklida waktu paruh pendek, menengah dan panjang

15 per 5 unsur

590.000 8.850.000 17 16.150.000 182,49

-

e. Setiap tambahan

unsur 40 per unsur

35.000 1.400.000 - - - -

f. Tambahan sampel

yang belum - - -

-

Page 38: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

30 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. LAYANAN PNBP

TARGET PENERIMAAN TAHUN 2019

REALISASI PENERIMAAN TAHUN 2019

TARGET PENGGUNAAN

TAHUN 2019

REALISASI

PENGGUNAAN TAHUN 2019

Volume Tarif Jumlah

(Rp) Volume

Jumlah (Rp)

% Rp %

memenuhi siap analisis

1) Reduksi ukuran

sampel 60 per sampel

100.000 3.000.000 33 3.300.000 110 -

2) Pengeringan

dingin 100 per sampel

50.000 5.000.000 - - - -

3) Pre-konsentrasi 40 per sampel

50.000 2.000.000 - - - -

6. Atomic Absorption Spectroscopy (AAS) (5 Sampel Siap Ukur)

a. Menggunakan

Metode Flame - - -

-

1) Gas Asetilene 50 per unsur

250.000 12.500.000 - - - -

2) Nitrous Oxide 40 per unsur

300.000 12.000.000 - - - -

b. Menggunakan

Metode Vapour Generator

60 per unsur

400.000 24.000.000 - - - -

c. Menggunakan

Metode Grafit Furnace

40 per unsur

500.000 20.000.000 30 9.000.000 45 -

d. Preparasi Sampel - - - -

1) Sedimen 20 per sampel

100.000 2.000.000 - - - -

2) Cairan 52 per sampel

100.000 2.600.000 42 4.200.000 161,54 -

3) Biologis 50 per sampel

100.000 5.000.000 - - - -

Page 39: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

31 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. LAYANAN PNBP

TARGET PENERIMAAN TAHUN 2019

REALISASI PENERIMAAN TAHUN 2019

TARGET PENGGUNAAN

TAHUN 2019

REALISASI

PENGGUNAAN TAHUN 2019

Volume Tarif Jumlah

(Rp) Volume

Jumlah (Rp)

% Rp %

e. Penyiapan Logam

Mulia - - -

-

7. Analisis Partikulat Udara

1. Analisis PM 2.5 375 per sampel

30.000 11.250.000 14 420.000 3,73 -

2. Analisis PM 10 375 per sampel

30.000 11.250.000 - - - -

3. Analisis BC 375 per sampel

30.000 11.250.000 43 1.290.000 11,47

8. Analisis Partikel

a. Preparasi Sampel 100 per sampel

75.000 7.500.000 - - - -

b. Analisis Ukuran Partikel

100 per sampel

350.000 35.000.000 89 28.210.000 80,6 -

9. Freeze Dryer - - - 54 6.400.000 -

10. Survace Area Meter - - - 23 2.300.000 -

11. Gross Alpha dan Gross Beta

- 300.000 - 11 3.300.000 -

12. Pemanasan dengan Tungku 12000C

- 100.000 - 27 2.160.000 -

13. BET Adsorpsi - - - 4 1.600.000 -

14. BET Adsorpsi Desorpsi

- - - 12 6.000.000 -

15. Kerjasama

Kerjasama dengan Pihak Lain

- - - 16 17.740.000 -

Page 40: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

32 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

2.3. Program Insentif

Tahun 2019, PSTNT masih melaksanakan kegiatan sebagai Pusat Unggulan IPTEK (PUI)..

2.4. Bantuan Luar Negeri

Rekapitulasi Bantuan Luar Negeri yang diterima PSTNT tahun 2019 diuraikan dalam Lampiran 4.

2.5. Kendala dan Tindak Lanjut

-

Page 41: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

33 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

BAB III

KEGIATAN PENDUKUNG DAN HASIL YANG DICAPAI

3.1. Penyelenggaraan Seminar/Semiloka/Lokakarya/Workshop/Presentasi

Ilmiah/Diklat/Kunjungan/Kegiatan Sejenisnya

3.1.1 Penyelenggaraan seminar/semiloka/lokakarya/workshop/presentasi Ilmiah

Selama tahun 2019 telah dikirim 455 (empat ratus lima puluh lima) orang

pegawai untuk mengikuti seminar/workshop/lokakarya/forum group discussion di

dalam dan luar negeri. Rincian lengkap dapat dilihat pada lampiran 5.

3.1.2 Diklat

Dalam rangka meningkatkan kemampuan SDM PSTNT, selama tahun 2019

telah dikirim 257 (dua ratus lima puluh tujuh) orang pegawai untuk mengikuti

diklat dalam negeri dan luar negeri dengan 56 (lima puluh enam) jenis pelatihan.

Rincian lengkap dapat dilihat pada lampiran 2.

3.1.3 Kunjungan/Sosialisasi

Pelaksanaan sosialisasi dalam rangka memasyarakatkan teknik nuklir khususnya

pada generasi muda (mahasiswa dan siswa), PSTNT membuka kunjungan

seminggu 2 kali, setiap hari Senin dan Selasa. Selama tahun 2019 PSTNT telah

dikunjungi 2564 (dua ribu lima ratus enam puluh empat) orang dari 56 (lima

puluh enam) Sekolah Menengah Atas/Sekolah Kejuruan, 41 (empat puluh satu)

Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta dari seluruh penjuru tanah air dan 51 (lima

puluh satu) instansi di dalam dan luar PSTNT BATAN.

3.2. Penerbitan Jurnal/Majalah

Publikasi ilmiah yang terbit selama tahun 2019 diuraikan dalam Lampiran 7.

Page 42: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

34 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

3.3. Kerjasama Dengan Instansi Lain

Selama tahun 2019, telah ditandatangi 7 (tujuh) buah kerjasama. Rincian

lengkap tertuang pada Lampiran 6.

3.4. Lain-lain

Selama Tahun 2019, PSTNT telah melakukan kegiatan, yaitu :

1. Penyelenggaraan Pre OMMAR Mission pada 29 Februari – 1 Maret 2019

2. Penyelenggaraan Pelatihan Operator dan Supervisor Reaktor TRIGA 2000 pada

18 Februari - 1 Maret 2019.

3. Penyelenggaraan Sosialisasi e-pranuk pada tanggal 18 Maret 2019

4. Pelaksanaan Pertemuan BGA BATAN pada 19 Maret 2019

5. Membantu Pelaksanaan Pelatihan TAN Udara pada tanggal 22 – 26 April 2019.

6. Mengikuti Rakor Kepegawaian pada tanggal 29 – 30 April 2019.

7. Mengikuti Monitoring hasil Tindak Lanjut Audit Internal Kearsipan pada tanggal

2-3 Mei 2019.

8. Workshop Persiapan Menuju WBK- WBBN pada tanggal 14-15 Mei 2019.

9. Sosialisasi Perka BATAN NO.1 Tahun 2019 dan Penyegaran Disiplin Pegawai

pada tanggal 22 Mei 2019.

10. Penyelenggaraan Workshop Analisis Data Statistik pada tanggal 1 Juli 2019.

11. Pelaksanaan Bimtek Kesadaran Keamanan Informasi pada tanggal 4 – 5 Juli

2019

12. Pelaksanaan Temu Pelanggan PSTNT pada tanggal 10 September 2019.

13. Pelatihan Teknoekonomi pada tanggal 12 September 2019

14. Workshop on Animal Handling dan Modelling pada tanggal 20 September 2019.

15. Konfirmasi dan Exit Meeting Audit Kinerja dan Kepegawaian oleh Inspektorat

pada tanggal 2 Oktober 2019.

16. Rapat Koordinasi Klinik Kawasan pada tanggal 7 Oktober 2019.

17. Monitoring Keuangan Triwulan III Tahun 2019 pada tanggal 7 Oktober 2019.

18. Pelaksanaan OMARR Mission pada tanggal 7 Oktober – 11 Oktober 2019.

19. Pembahasan Kerjasama PSTNT pada tanggal 23 Oktober 2019.

20. Menerima Kunjungan Walikota Bandung pada tanggal 25 Oktober 2019.

21. Pelaksanaan Rapat Tim Reformasi Birokrasi Pusat pada tanggal 28 Oktober

2019.

Page 43: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

35 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

22. Open House PSTNT pada tanggal 30 Oktober – 1 November 2019.

23. Pelaksanaan Evaluasi PPI BATAN Tahun 2019 pada tanggal 5 November 2019.

24. Melaksanakan Monitoring dan Evaluasi PUI pada tanggal 7 November 2019.

25. Pengangkutan Limbah Reflektor ke PTLR pada tanggal 14 November 2019.

26. Menerima Audit oleh Sucofindo pada tanggal 14 – 15 November 2019.

27. Melaksanakan Uji Profisiensi Radioaktivitas pada tanggal 19 November 2019.

28. Pengisian Kuesioner IKP, Budaya Keselamatan dan Budaya Keamanan pada

tanggal 19 November 2019.

29. Sosialisasi Sistem Manajemen Pengamanan Objek Vital Nasional pada tanggal

20 November 2019.

30. Mengikuti Bandung Iconic pada tanggal 30 November – 1 Desember 2019.

31. Sosialisasi Aplikasi Teknik Serangga Mandul sebagai Upaya Pengendalian

Vektor Demam Berdarah Dengue pada tanggal 2 Desember 2019 .

32. Sosialisasi Pelaksanaan RBZI di PSTNT pada tanggal 3 Desember 2019.

33. Melaksanakan Table Top Exercise dan Tanggap Darurat Nuklir Radiologik pada

tanggal 4 Desember 2019.

34. Melaksanakan Workshop ISO 14001 dan OHSAS 18001 pada tanggal 5

Desember 2019.

35. Pelaksanaan Verifikasi dan Validasi Nilai Tingkat Kesiapterapan Teknologi pada

tanggal 5 Desember 2019.

36. Pelaksanaan Kolokium PSTNT pada tanggal 11 – 12 Desember 2019.

Page 44: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

36 dari 36 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

BAB IV

PENUTUP

Kegiatan yang dilaksanakan Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan selama

tahun anggaran 2019 sesuai dengan yang telah direncanakan.

Anggaran PSTNT tahun 2019 sebesar Rp Rp 61.785.116.000.- (enam puluh satu

milyar tujuh ratus delapan puluh lima juta seratus enam belas ribu rupiah) digunakan

untuk melaksanakan kegiatan Penelitian Pengembangan dan Penerapan Energi Nuklir,

Isotop dan Radiasi.

Sampai dengan akhir tahun 2019 terserap anggaran sebesar 60.304.832.729,-

(enam puluh milyar tiga ratus empat juta delapan ratus tiga puluh dua ribu tujuh ratus

dua puluh sembilan rupiah) atau setara dengan 97,60%.

Sedangkan realisasi fisik berdasarkan pelaksanaan komponen kegiatan yang

telah dilaksanakan sebagai berikut :

1. Produk Pengembangan Sains dan Teknologi Nuklir Terapan sebesar 100%,

sesuai dengan yang direncanakan.

2. Produk Pengembangan dan Pengoperasian Reaktor TRIGA 2000 sebesar 100%

sesuai dengan yang direncanakan.

3. Laporan Dukungan Teknis Pelaksanaan Tugas dan Fungsi PSTNT sebesar 100%

sesuai dengan yang direncanakan.

4. Laporan Layanan Jasa Iptek Nuklir untuk Masyarakat (PNBP) PSTNT sebesar

100% sesuai dengan yang direncanakan.

5. Laporan Dukungan Administrasi Layanan Perkantoran PSTNT sebesar 100%

sesuai dengan yang direncanakan.

6. Laporan Dokumen Teknis Mikronutrisi Pada Pangan Anak Balita Di Daerah

Malnutrisi sebesar 100% sesuai dengan yang direncanakan.

7. Laporan Data Riset Karakteristik dan Jenis Sumber Polutan Udara di Indonesia

tercapai realisasi sebesar 100% sesuai dengan yang direncanakan.

8. Laporan Revitalisasi Sarana Fisik Gedung Kantor sebesar 100% sesuai dengan

yang direncanakan.

9. Layanan Perkantoran sebesar 100 % sesuai dengan yang direncanakan.

Page 45: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 1

SDM

Page 46: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 2 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 1 PEGAWAI PSTNT MENURUT JABATAN, GOLONGAN, PENDIDIKAN DAN

JABATAN FUNGSIONAL

No. Uraian Ka

Unit Bagian

TU

Bidang Tekno-fisika

Bidang SBR

Bidang K-3

Bidang Reaktor

UPN UJM Jumlah

Total Ket

I Menurut Jabatan

A. Struktural Eselon I Eselon II 1 - - - - - - - 1 Eselon III - 1 1 1 1 1 - - 5 Eselon IV - 3 - - 2 2 1 1 9 B. Fungsional - 3 15 21 14 12 9 - 74 C. Staf - 11 5 8 10 4 - 2 40

JUMLAH 1 18 21 30 27 19 10 3 129

II Menurut Golongan

Golongan IV 1 3 8 6 4 1 - - 23 Golongan III - 14 12 24 18 15 6 3 92 Golongan II - 1 1 - 5 3 4 - 14 Golongan I - - - - - - - - -

JUMLAH 1 18 21 30 27 19 10 3 129

III Menurut Pendidikan

S-3 1 - 5 1 - - - 7

S-2 - 1 7 12 6 2 - 1 29

S-1/D4 - 7 3 11 10 11 3 2 47

Sarmud/D-3 - 3 2 2 7 5 2 - 20

DII - - 1 - - - - - 1

SLTA - 7 3 4 4 1 5 - 25

SLTP - - - - - - - - -

SD - - - - - - - - -

JUMLAH 1 18 21 30 27 19 10 3 129

IV Jabatan Fungsional

A. Fungsional Peneliti

Peneliti Utama - - 1 2 - - - - 3

Peneliti Madya - - 3 3 - - - - 6

Peneliti Muda - - 2 6 - - - - 8

Peneliti Pertama - - 2 4 - - - - 6

Jumlah Peneliti - - 8 15 - - - - 23

B. Fungsional Non Peneliti

1. Pranata Nuklir (Pranuk)

1.a Pranata Nuklir (Pranuk) Tingkat Ahli

Pranuk Utama - - - - - - - - -

Pranuk Madya - - 2 - 1 1 - - 4

Pranuk Muda - - - - 3 4 1 - 8

Pranuk Pertama - - - 2 1 3 1 - 7

1.b Pranata Nuklir (Pranuk) Tingkat Terampil

Pranuk Penyelia - - - 4 1 3 2 - 10

Pranuk Mahir - - 2 - 2 - 2 - 6

Pranuk Trampil - - 1 - - 1 3 - 5

Jumlah - - 5 6 8 13 9 - 40

Page 47: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

2 dari 2 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Uraian Ka

Unit Bagian

TU

Bidang Tekno-fisika

Bidang SBR

Bidang K-3

Bidang Reaktor

UPN UJM Jumlah

Total Ket

2 Pengawas Radiasi (PR)

2.a Pengawas Radiasi (PR) Tingkat Ahli

PR Utama - - - - - - - - -

PR Madya - - - - 2 - - - 2

PR Muda - - - - 1 - - - 1

PR Pertama - - - - - - - - -

Jumlah - - - - 3 - - - 3

3. Pengendali Dampak Lingkungan

Pengendali Amdal Muda

- - - - 1 - - - 1

Jumlah 1 1

4. Teknisi Litkayasa (TL)

Teknisi Litkayasa Penyelia

- - 2 - - - - - 2

Jumlah - - 2 - - - - - 2

5. Analis Kepegawaian

Analis Kepegawaian Ahli Pertama

1 1

Analis Kepegawaian Terampil

- 1 - - - - - - 1

- 2 - - - - - - 2

6. Pustakawan Tingkat Terampil

Pustawan. Penyelia

- 1 - - - - - - 1

Jumlah - 1 - - - - - - 1

7. Arsiparis Tingkat Ahli

Arsiparis Ahli Madya

- 1 - - - - - - 1

Jumlah - 1 - - - - - - 1

8. Dokter

Dokter Ahli Madya

- - - - - - - - -

Dokter Ahli Muda - - - - 1 - - - 1

Dokter Ahli Pertama

- - - - - - - - -

Dokter Gigi Ahli Pertama

- - - - 1 1

Jumlah - - - - 2 - - - 2

Jumlah Pejabat Fungsional Non Peneliti

- 3 7 6 14 13 9 - 52

Jumlah Pejabat Fungsional Peneliti

- - 8 15 - - - - 23

Jumlah Total Pejabat Fungsional

- 3 15 21 14 13 9 - 75

Page 48: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 2

REKAPITULASI PENDIDIKAN DAN

PELATIHAN

Page 49: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 2

REKAPITULASI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN A. Dalam Negeri

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

1. Agus Rakhim Jakarta / Pelatihan untuk Pelatih: Teknik Mengajar

14 – 18 Januari 2019 Pusdiklat PSTNT

2. Prabandhini Wardhani idem idem idem

3. I Gede Pranawiditia Jakarta / Pelatihan Pengenalan Sistem Manajemen BATAN

06 – 08 Februari 2019 Pusdiklat PSTNT

4. Jakaria Usman idem idem idem

5. Alan Maulana Bogor / Diklat Kepemimpinan Tk III 06 Februari – 28 Mei 2019 Pusdiklat, PSTNT

6. Rian Fitriana, S.ST. Bandung / Pelatihan Supervisor dan Operator Reaktor TRIGA 2000 Bandung

18 Februari – 1 Maret 2019 PSTNT

7. Wawan Handiaga idem idem idem

8. Abdul Rohim Iso S, S.ST idem idem idem

9. Koswara, S.Kom. idem idem idem

10. Teguh Subekti, S.ST. idem idem idem

11. Prasetyo Basuki, M.Si. idem idem idem

12. I Gede Pranawiditia, S.T. idem idem idem

13. Budy Darmono idem idem idem

14. Neni Ratnawati, A.Md. idem idem idem

15. Nia Ratnaningsih, A.Md. idem idem idem

16. Fuji Octa Indah Suciati, A.Md. idem idem idem

17. Hisyam Zulkarnain, S.ST. idem idem idem

18. Sabilul Falah, S.ST. idem idem idem

19. Nailatussaadah, M.Si idem idem idem

20. Irsyad, S.ST. idem idem idem

21. Setyo Purnomo, S.ST. idem idem idem

Page 50: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

2 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

22. Dwi Handoko, S.ST. idem idem idem

23. Dwi Yuliansari N, A.Md idem idem idem

24. Sigit Nugroho P, S.ST idem idem idem

25. Badra Sanditya R, S.T Jakarta / Pelatihan Proteksi Radiasi untuk Pegawai Baru

27 Februari – 15 Maret 2019 Pusdiklat

26. Endah Rosyidiah, S. Farm idem idem Idem

27. I Gede Pranawiditia, S.T idem idem Idem

28. Ahmad Mudzakir E, S.T Depok / Pelatihan Dasar CPNS Batan Golongan III Tahun 2019

03 Maret – 13 Mei 2019 Pusdiklat

29. Fahma Roswita, S.T idem idem Idem

30. Rhajendra Ekaputra, S.ST idem idem Idem

31. Hakimul Wafda, S.T idem idem Idem

32. Aprillia Nur K, A.Md.T Jakarta / Pelatihan Orientasi Pegawai Baru 11 – 15 Maret 2019 Pusdiklat

33. Hakimul Wafda, S.T idem idem Idem

34. Anna Noor Fadillah, A.Md Depok / Pelatihan Dasar Calon PNS Batan Golongan II Tahun 2019

17 Maret – 29 Mei 2019 Pusdiklat

35. Ester Novia VS, A.Md idem idem Idem

36. Rian Ramdhani, A.Md.T idem idem Idem

37. Ghani K, A.Md idem idem Idem

38. Aprilia Nur K, A.Md.T idem idem Idem

39. Teguh Hafiz Ambar W, S.Si Jakarta / Pelatihan Bahasa Inggris 18 – 22 Maret 2019 Pusdiklat

40. Hisyam Zulkarnain, S.St Jakarta / Pelatihan Proteksi Radiasi untuk Pegawai Baru

18 Maret – 2 April 2019 Pusdiklat

41. Sabilul Falah, S.ST idem idem Idem

42. Irsyad, S.ST idem idem idem

43. Asep Yana Mulyana, S.H Jakarta / Pelatihan Pejabat Penandatangan Surat Perintah Membayar (PPSPM) SKPP

25 – 29 Maret 2019 Pusdiklat

44. Ahmad Kurniawan, S.KH Jakarta / Pelatihan Pengenalan Sistem Manajemen Batan (Mutu, K3, Lingkungan)

26 – 28 Maret 2019 Pusdiklat

45. Badra Sanditya R, S.T idem idem Idem

46. Endah Rosyidiah, S. Farm idem idem Idem

47. drg. Rizky Friskylia idem idem idem

Page 51: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

3 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

48. Dwi Handoko, S.ST Bandung / Bimtek Keamanan Informasi untuk Administrator Jaringan Unit Kerja

1 – 2 April 2019 PPIKSN

49. Dwi Yuliansari Nurazizah, A.Md. idem idem idem

50. Hisyam Zulkarnain, S.ST Bandung /Teknisi Perawatan Reaktor Triga 2000

08 – 23 April 2019 PSTNT

51. Sugito idem idem idem

52. Budy Darmono idem idem idem

53. Neni Ratnawati, A.Md idem idem idem

54. Setyo Purnomo, S.ST idem idem idem

55. Dwi Handoko, S.ST idem idem idem

56. Nailatussaadah, M.Si idem idem idem

57. Dwi Yuliansari N, A.Md idem idem idem

58. Fuji Octa IS, A.Md idem idem idem

59. I Gede Pranawiditia, S.ST idem idem idem

60. Irsyad, S.ST idem idem idem

61. Sabilul Falah, S.ST idem idem idem

62. Hisyam Zulkarnain, S.ST idem idem idem

63. Ghani Kusumawardya,A.Md idem idem idem

64. Rian Ramdhani, A.Md.T idem idem idem

65. Koswara, S.Kom Bandung / Teknisi Perawatan Reaktor Triga 2000

08 – 23 April 2019 PSTNT

66. Wawan Handiaga idem idem idem

67. Teguh Subekti, S.ST idem idem idem

68. Sigit N Pamungkas, S.ST idem idem idem

69. Khasairin, S.Sos Jakarta / Audit Internal Sistem Manajemen BATAN (Mutu, K3 dan Lingkungan)

08 – 11 April 2019 PSMN

70. Yustika Kurniati, M.T idem idem idem

71. Supartini Parmis, S.AB Jakarta / Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah

09 – 25 April 2019 BU

72. Arief Faat Jakarta / Fungsional Pranata Nuklir Keterampilan

11 – 26 April 2019 Pusdiklat

73. Asmunip Prayogo idem idem idem

Page 52: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

4 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

74. Dani Muliawan, A.Md idem idem idem

75. Dian Siswa, SAP Bandung / Pelatihan Menembak 12 April 2019

76. Rudi Fitriadi S, S.ST idem idem idem

77. Wahyu Irianto idem idem idem

78. Suharyono idem idem idem

79. M. Anwar idem idem idem

80. Arief Faat idem idem idem

81. Usman idem idem idem

82. Asmunip P. idem idem idem

83. Rahmat Khatib Purnama, S.ST idem idem idem

84. Danang S., A.Md. idem idem idem

85. Aidil Fitri U., A.Md. idem idem idem

86. Dian Siswa, SAP Cipanas / Bimbingan Teknis Penulisan KTI bagi Guskamnuk

15 – 16 April 2019 BHHK

87. Rahmat Khatib Purnama, S.ST idem idem idem

88. Arief Faat Jakarta / Diklat Fungsional Pranata Kuklir Keterampilan

15 – 26 April 2019 Pusdiklat

89. Asmunip Prayogo idem idem idem

90. Natalia Adventini Jakarta / Training on Best Practices in Dietary Assessment

22 – 26 April 2019 SEAMEO RECFON

91. Teguh Hafiz Ambar Wibawa, M.Si. Jakarta / Pelatihan penulisan artikel ilmiah nasional LIPI

22 – 26 April 2019 LIPI

92. Irsyad, S.ST Jakarta / Pengenalan Sistem Manajemen BATAN (Mutu, K3 dan Lingkungan)

24 – 26 April 2019 Pusdiklat

93. Sabilul Falah, S.ST idem idem idem

94. Jakaria Usman, S.Si idem idem idem

95. Hisyam Zulkarnain, S.ST idem idem idem

96. I Gede Pranawiditia, S.T

Jakarta / Effective Communication and Collaboration (ECC)

29 – 30 April 2019 Pusdiklat

97. Endah Rosyidiah, S.Farm idem idem idem

98. Badra Sanditya Rattyananda idem idem idem

99. Ahmad Kurniawan idem idem idem

Page 53: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

5 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

100. Dr. Alan Maulana, MT Bandung / Bimtek Penyusunan Laporan Triwulan I 2019

30 April 2019 BP

101. Diah Dwiana Lestiani, M.Eng. idem idem idem

102. Endah Damastuti, M.Si. idem idem idem

103. Abdul Rohim Iso, S.ST idem idem idem

104. dr. Rudi Gunawan, Sp. KN idem idem idem

105. Setyo Purnomo, S.ST idem idem idem

106. Haryo Seno, M.Si. idem idem idem

107. Iim Halimah, M.Si. idem idem idem

108. Rizky Juwita S., M. Pharm. idem idem idem

109. Dra. Azmairit Azis idem idem idem

110. Drs. Duyeh Setiawan, MT idem idem idem

111. Teguh Hafiz Ambar Wibawa, M.Si. idem idem idem

112. M. Basit Febrian, M.Si. idem idem idem

113. Dr. Dani Gustaman Syarif, M.Eng. idem idem idem

114. Dr. Djoko Hadi Prayitno, M.Sc. idem idem idem

115. Dra. V.I.S. Wardhani, MT idem idem idem

116. Drs.Putu Sukmabuana, M.Sc. idem idem idem

117. Afida Ikawati, MT. idem idem idem

118. Yofi Ike Pratiwi, A.Md. idem idem idem

119. Isti Daruwati, M.Si. idem idem idem

120. Asep Yana Mulyana, SH idem idem idem

121. Dra. Arie Widowati, MT idem idem idem

122. Supartini Parmis, S.AB. idem idem idem

123. Yuniardi, A.Md. idem idem idem

124. Prasetyo Basuki, M.Si. idem idem idem

125. Rudi Fitriadi, S.ST. idem idem idem

126. Yustika Kurniati,,MT idem idem idem

127. Woro Yatu Niken S, S.Si Jakarta / Pelatihan Jaminan Mutu Hasil Pengujian Lab

23 - 24 Mei 2019 PTBGN

128. Dra. Juni Chussetijowati Jakarta / Penyegaran Petugas Proteksi Radiasi Instalasi Nuklir

24 – 28 Juni 2019 Pusdiklat

Page 54: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

6 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

129. Tri Cahyo Laksono, S.ST idem idem Idem

130. Rezky Anggakusuma, S.Si idem idem Idem

131. Dikdik Sidik Purnama, S.Si idem idem idem

132. M. Anwar Serpong / Diklat Selingkung Performance Testing Sistem Proteksi Fisik

24 – 28 Juni 2019 PPIKSN Pusdiklat

133. Haryo Seno, M.Si Jakarta / Penulisan Karya Tulis Ilmiah 25 – 27 Juni 2019 Pusdiklat

134. Yanuar Setiadi, S.Si idem idem Idem

135. Badra Sanditya R, S.T idem idem Idem

136. Dra. Arie Widowati, M.T Bogor / Bimtek Penataan dan Pemberkasan Arsip Dinamis

27 – 28 Juni 2019 Biro Umum

137. Dandung Nurhono, S.Sos idem idem Idem

138. Endah Rosyidiah, S.Farm Jakarta/Pelatihan Etik Penggunaan dan Pemeliharaan Hewan Percobaan

02 – 04 Juli 2019 BHHK

139. Isti Daruwati, M.Si idem idem idem

140. Agus Rakhim, S.T Bandung/ Bimtek Kesadaran Keamanan Informasi Bagi Pejabat Eselon 3 Teknis Th.

2019

04 – 05 Juli 2019 PPIKSN

141. Drs. Dadang Supriatna, M.T idem idem Idem

142. Dr. Alan Maulana idem idem Idem

143. Asep Yana Mulyana, S.H idem idem Idem

144. Dwi Handoko, S.ST idem idem Idem

145. Kristanty P Vidiarsy, S.IP idem idem Idem

146. Dwi Yuliansari N, A.Md idem idem Idem

147. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md Jakarta/Pelatihan DUPAK Jabatan Fungsional Pranata Nuklir

25 – 26 Juli 2019 Pusdiklat

148. Onih Setiati Jakarta/Penilaian DUPAK Jabatan Fungsional Pranata Nuklir bagi

Pengadministrasi

01 – 02 Agustus 2019 Pusdiklat

149. Avi Pradana Yulianti, A.Md idem idem idem

150. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md Bandung/Pelatihan Tanggap Darurat Nuklir dan Radiologik bagi First Responden

05 – 09 Agustus 2019 PSTNT

151. Irsyad, S.ST Jakarta/Pelatihan Pengurus Inventori 05 – 16 Agustus 2019 PTBBN

Page 55: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

7 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

Bahan Nuklir

152. Harry Mukhrivan, A.Md.Kep idem idem idem

153. Neni Ratnawati, A.Md Jakarta/Pelatihan Karya Tulis Ilmiah 27 – 29 Agustus 2019 Pusdiklat

154. Eva Maria Widyasari, M.Si Jakarta/Pelatihan Teknis Isolasi dan Identifikasi Bakteri Penunjang Aplikasi

Teknik Nuklir Berbasis Mikroba

26 – 30 Agustus 2019 PAIR

155. Iim Halimah, M.Si idem idem idem

156. \ Avi Pradana Yulianti, A.Md Jakarta?Bimbingan Teknis e DUPAK Jabatan Fungsional Kepegawaian

26 Agustus 2019 BSDMO

157. Bahtiar Imanudin, S.ST Jakarta/Pelatihan Perencanaan Barang Milik Negara

09 – 13 Sepetmber 2019 Pusdiklat

158. Agus Rakhim, S.T Bandung/ Pelatihan Teknoekonomi – Hilirisasi Produk Litbang Iptek Nuklir

12 September 2019 PSTNT

159. Dr. Dani Gustaman, Syarief, M.Eng idem idem idem

160. Dian Siswa, S.AP idem idem idem

161. Rudi Fitriadi Sutardi, S.ST idem idem idem

162. Muhamad Yuyus idem idem idem

163. Dr. Alan Maulana idem idem idem

164. Neni Ratnawati, A.Md idem idem idem

165. Nia Ratnaningsih, S.T idem idem idem

166. Dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N idem idem idem

167. Eva Maria Widyasari, M.Si idem idem idem

168. T Teguh Hafiz Ambar Wibawa, M.Si idem idem idem

169. Rahmat Khatib Purnama, S.ST idem idem idem

170. Dikdidk Sidik Purnama, S.Si idem idem idem

171. Rian Fitriana, S.ST idem idem idem

172. Kristanty Permata Vidiarsi, S.IP idem idem idem

173. Yanuar Setiadi, S.Si idem idem idem

174. Fuji Octa Indah Suciati, A.Md idem idem idem

175. Yofi Ike Pratiwi, A.Md idem idem idem

176. I Gede Pranawiditia, S.T. idem idem idem

177. Badra Sanditya Rattyananda, S.T idem idem idem

Page 56: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

8 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

178. Hisyam Zulkarnain, S.ST idem idem idem

179. Jakaria Usman, S.Si idem idem idem

180. Ahmad Kurniawan, S.KH idem idem idem

181. Dani Muliawan, A.Md idem idem idem

182. Aprilia Nur Kholifah, A.Md.T idem idem idem

183. Ahmad Mudzakir Efendi, S.T idem idem idem

184. Fahma Roswita, S.T. idem idem idem

185. Hakimul Wafda, S.T. idem idem idem

186. Anna Noor Fadillah, A.Md. idem idem idem

187. Rhajendra Ekaputra, S.ST idem idem idem

188. dr. Prabandhini Wardhani Bandung/Pelatihan Advanced Trauma Life Support

13 – 14 September 2018 RSHS Bandung

189. N Nailatussaadah, M.Si Jakarta/Reactor Engineering and Safety I 23 September 2019 – 04 Oktober 2019

Pusdiklat

190. Sabilul Falah, S.ST idem idem idem

191. Hisyam Zulkarnain, S.ST idem idem idem

192. Fahma Roswita, S.T Jakarta/Proteksi Radiasi bagi Pegawai Baru 07 Oktober 2019 – 01 Nopember 2019

Pusdiklat

193. Hakimul Wafda, S.T idem idem idem

194. Rhajendra Ekaputra, S.ST idem idem idem

195. Achmad Mudzakir Efendi, S.T idem idem idem

196. Aprilia Nur Kholifah, A.Md.T Jakarta/Proteksi Radiasi bagi Pegawai Baru 04 – 29 Nopember 2019 Pusdiklat

197. Asmunip Prayogo Bandung/Latihan Kesiapsiagaan Tanggap Darurat Radiologik 2109 dalam bentuk

Table Top Exercise

04 Desember 2019 PSTNT

198. Badra Sanditya Rattyananda, S.T. idem idem idem

199. Budy Darmono idem idem idem

200. Dani Muliawan, A.Md. idem idem idem

201. drg. Rizky Friskylia idem idem idem

202. Ester Novia Veranata Simbolon, A.Md. idem idem idem

203. Hakimul Wafda, S.T. idem idem idem

204. I Gede Pranawiditia, S.T. idem idem idem

Page 57: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

9 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

205. Muhamad Anwar idem idem idem

206. Muhamad Yuyus idem idem idem

207. Neni Ratnawati, A.Md. idem idem idem

208. Rezky Anggakusuma, S.Si. idem idem idem

209. Rian Ramdhani, A.Md.T. idem idem idem

210. Sugito idem idem idem

211. Yofi Ike Pratiwi, A.Md. idem idem idem

212. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md. idem idem idem

213. Ahmad Mudzakir Efendi, S.T. idem idem idem

214. Arief Faat idem idem idem

215. Drs. Suhulman idem idem idem

216. Dwi Yuliansari Nurazizah, A.Md. idem idem idem

217. Fuji Octa Indah Suciati, A.Md. idem idem idem

218. Harry Mukhrivan, A.Md.Kep. idem idem idem

219. Irsyad, S.ST. idem idem idem

220. Jakaria Usman, S.Si. idem idem idem

221. Prasetyo Basuki, M.Si. idem idem idem

222. Rhajendra Ekaputra, S.ST idem idem idem

223. Rian Fitriana, S.ST. idem idem idem

224. Rudi Fitriadi Sutardi, S.ST. idem idem idem

225. Sabilul Falah, S.ST. idem idem idem

226. Anna Noor Fadillah, A.Md. idem idem idem

227. Aprilia Nur Kholifah, A.Md.T. idem idem idem

228. Danang Supriyanto, A.Md. idem idem idem

229. Dikdik Sidik Purnama, S.Si. idem idem idem

230. Dra. Juni Chussetijowati idem idem idem

231. Ahmad Kurniawan, S.KH. idem idem idem

232. Endah Rosyidiah, S.Farm. idem idem idem

233. Fahma Roswita, S.T. idem idem idem

234. Ghani Kusumawardaya, A.Md. idem idem idem

235. Hisyam Zulkarnain, S.ST. idem idem idem

236. Anton Mediawan, S.T. idem idem idem

Page 58: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

10 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

237. Rahmat Khatib Purnama, S.ST idem idem idem

238. Teguh Hafiz Ambar Wibawa, M.Si idem idem idem

239. dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N. idem idem idem

240. Tri Cahyo Laksono, S.ST. idem idem idem

241. Drs. Dadang Supriatna, M.T. idem idem idem

242. Afida Ikawati, M.T idem idem idem

243. Haryo Seno, ,M.Si. idem idem idem

244. Dian Siswa, S.AP. idem idem idem

245. dr. Prabandhini Wardhani idem idem idem

246. Mega Ardhya Garini, S.A.P Bogor/Bimbingan Teknis Penyusunan Petunjuk Operasional Kegiatan Tahun

Anggaran 2020

12-13 Desember 2019 BP

247. N Neneng Nur Aisyah, A.Md idem idem idem

B. Luar Negeri

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

1. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md. Daejeon, Korea / 23rd INSA International Training Course (Theme: Nuclear Security Infrastructure

Development)

22 – 26 April 2019 IAEA

2. Danang Supriyanto, A.Md. Mito Ibaraki, Jepang / Visiting Scholar in the Field of Nuclear Nonproliferation and Nuclear Security

23 Juni – 9 Agustus 2019

JAEA

3. Yanuar Setiadi, M.Sc. Seoul, Korea / RCA/iTRS-HYU Radiation Safety Training

Course

1 – 5 Juli 2019 IAEA

4. Fuji Octa Indah Suciati, A.Md. Daejeon, Korea/ IAEA International Training Course on

SSAC for Newcomer state

1 – 12 Juli 2019 IAEA

Page 59: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

11 dari 11 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Tempat/ Bidang Pendidikan Waktu Pendidikan Biaya/Sponsor

5. Nailatussaadah, M.Si. Wina, Austria/ Training Workshop on the Use of

Decision-Support tools in Research Reactor Spent Fuel

Management

19 – 23 Agustus 2019 IAEA

6. Irsyad, S.ST Fukui, Jepang Training Course on Nuclear Plant Safety

30 September – 25 Oktober 2019

IAEA

7. Nia Ratnaningsih, A.Md. Wina, Austria / Training Workshop for Moderators of the Decommissioning Wiki of the IAEA International Decommisioning

Network

15 – 18 Oktober 2019 IAEA

8. Neni Ratnawati, A.Md. Moskow, Rusia/ Fellowship under TC project INS1028 (Enhancing the

Utilization of the TRIGA Research Reactor

9 - 20 Desember 2019 Rosatom Tech

9. Abdul Rohim Iso Suwarso, S.ST. Idem Idem Idem

10. Rian Fitriana, S.ST Idem Idem Idem

Page 60: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 3

FASILITAS

Page 61: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 4 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 3

FASILITAS PSTNT

No. Fasilitas Jumlah Kondisi

Status Keterangan B RR RB

1. LABORATORIUM

1. Laboratorium Pengujian PSTNT 1 √ - - Terakreditasi KAN

-

2. SISTEM PROTEKSI FISIK

1. Ruang Staf UPN 1 √ - - - -

2. Ruang CAS I 1 √ - - - -

3. Ruang CAS II 1 √ - - - -

4. Pos Jaga 1 √ - - - -

5. Tempat Penyimpanan Barang/Peralatan

1 √ - - - -

6. Ruang Mesin Damkar 1 √ - - - -

3. ALAT - ALAT

1. Air Flowmeter 1 √ - - - -

2. Air Sampler (Dichotomous Sampler)

4 √ - - - -

3. Akusisi data digital - PCL 1 √ - - - -

4. Alat Uji Wetability 1 √ - - - -

5. Alat ukur Zeta potential dan kelengkapannya

1 √ - - - -

6. Amplifier 2 √ - √ UPN 1 buah rusak

7. Anesthesia Chamber 1 √ - - - -

8. APAR 82 √ - √ UPN 70 bh Baik, 12 bh Rusak

9. Autoclave 2 √ - - - -

10. Blender mata titanium 5 √ - - - -

11. Bottletop Dispenser Adjustable 2 √ - - - -

12. Brazed Plate Heat Ex. 2 √ - - - -

13. Broome-style rodent restrainers for mice

1 √ - - - -

14. Broome-style rodent restrainers for rats

2 √ - - - -

15. Capping 1 √ - - - -

16. CCTV 24 √ - √ UPN 21 bh Baik, 3 bh Rusak

17. Centrifuge 4 √ - - - -

18. Chiller 1 √ - - - -

19. Compact table top sentrifuge 1 √ - - - -

20. Conductivity Meter 1 √ - - - -

21. Cubic Vacuum Desicator 1 √ - - - -

22. Cubic Vacuum Desiccator 1 √ - - - -

23. Data Akuisi PCLD 1 √ - - - -

24. Data akuisisi NI 1 √ - - - -

25. Decapping 1 √ - - - -

26. Dehumidifier 6 √ - - - -

27. Detector HPGe + MCA 5 √ - - - -

28. Detector NaI:TI + MCA 1 √ - - - -

29. Display cooler 1 √ - - - -

30. Dose Calibrator 2 √ - - - -

31. Double Sentrifugal Blower 2 √ - - - -

32. Drop shape analysis 1 √ - - - -

Page 62: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

2 dari 4 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Fasilitas Jumlah Kondisi

Status Keterangan B RR RB

33. Dry Cabinet 1 √ - - - -

34. Elektroforesis 2 √ - - - -

35. Evaporator 1 √ - - - -

36. Exhaust 3 √ - - - -

37. Fire Alarm Control Panel (FACP) 1 √ - - - -

38. Flammable storage cabinet 2 √ - - - -

39. Freeze Dryer 3 √ - - - -

40. Fume Hood 2 √ - - - -

41. Function Generator GW Instek/SFG-2004/DDS

1 √ - - - -

42. Gamma Survey & Spectrometer 1 √ - - - -

43. Gent Sampler + aksesoris 8 unit 0 √ - - - -

44. Gent Set 1 √ - - - -

45. GM Counter 1 √ - - - -

46. GPS 1 √ - - - -

47. GPS 3 unit 1 √ - - - -

48. Gas Flowmeter 4 √ - - - -

49. Graphit Furnace Savant-AAZ Zeemen Background Correction

1 √ - - - -

50. Grinding and Polishing Machine 1 √ - - - -

51. Heating Elemen 1 √ - - - -

52. High Energy Milling 1 √ - - - -

53. High pressure cleaner 1 √ - - - -

54. Hot Plate Magnetic Stirrer 5 √ - - - -

55. Hotplate Stirrer 3 √ - - - -

56. HT 24 √ - √ UPN dan K3 20 bh Baik, 4 bh Rusak

57. Inkubator 3 √ - - - -

58. Inoculation Loops 1 √ - - - -

59. Ion Chromatography 1 √ - - - -

60. Keithley 6220 Precission Current Source

1 √ - - - -

61. Kipas angin 2 √ - - - -

62. Konduktometer 1 √ - - - -

63. Komputer: PC Accer Aspire AZ3-715(All in one)

1 √ - - - -

64. KVM switch 1 √ - - - -

65. Laboratory DC power supply GW Instek GPS-4303

1 √ - - - -

66. Laminar Air Flow 2 √ - - - -

67. Leak detector 1 √ - - - -

68. Lemari Es 1 √ - - - -

69. Lemari Es Chest Freezer kap. 200 l

1 √ - - - -

70. Lensa Nikroskop 1 √ - - - -

71. Manifold 1 √ - - - -

72. Meja bedah hewan 1 √ - - - -

73. Meja kerja, Stavia 32 2 √ - - - -

74. Meja kerja, Lunar QD 1475 L 2 √ - - - -

75. Melting point 1 √ - - - -

76. Mesin Amplas Bundar 1 √

77. Mesin bor 1 √ - - - -

78. Mesin bor beton 1 √ - - - -

79. Mesin Cuci 1 √ - - - -

80. Mesin gerinda 1 √ - - - -

81. Mesin Gerindra Tuner, Dremer 3000

1 √ - - - -

Page 63: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

3 dari 4 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Fasilitas Jumlah Kondisi

Status Keterangan B RR RB

82. Mesin las 1 √ - - - -

83. Mesin Obeng 1 √ - - - -

84. Mesin Obeng Sudut,Bosch GWI 10-8

1 √ - - - -

85. Mesin pengering elektroda 1 √ - - - -

86. Mesin Pompa Damkar 1 √ - - - -

87. Metabolic Cage 1 √ - - - -

88. Metabolic cages system for rodents

3 √ - - - -

89. Metal Detector 2 - - √ -

90. Microwave 1 √ - - - -

91. Microwave digestion 1 √ - - - -

92. Mikroskop 1 √ - - - -

93. Micro Balance 1 √ - - - -

94. Milipore Water Ultrapure Purification

1 √ - - - -

95. Milling Jar 1 √ - - - -

96. Mini Protean Tetra Cell Vertical Electrophoreses

1 √ - - - -

97. Mini shaker/Vortex Mixer 2 √ - - - -

98. Mobile Cooler 1 √ - - - -

99. Mortar and plestle 1 √ - - - -

100. Muffle Furnace 1 √ - - - -

101. Multi chanel analyzer 1 √ - - - -

102. NAS (Network Acces Storage) 2 √ - - - -

103. Neraca Analitis 11 √ - - - -

104. Neutron detector 1 √ - - - -

105. Osciloscope textronix 2210 1 √ - - - -

106. Oven 3 √ - - - -

107. PBM 1 √ - - - -

108. Pembuat Aquadest 2 √ - - - -

109. Penekuk pipa 1 √ - - - -

110. Pengasah mata bor 1 √ - - - -

111. Perangkat Uji Sub-buluh segitiga, segiempat dan segienam

1 √ - - - -

112. pH Meter 1 √ - - - -

113. PLC set 1 √ - - - -

114. Pipet mikro socorex acura 100-1000ul

1 √ - - - -

115. Pocket dosimeter DKG-21 1 √ - - - -

116. Poly acid cabinet 1 √ - - - -

117. Pompa air 5 √ - - - -

118. Pompa celup 1 √ - - - -

119. Pompa Sprayer 1 √ - - - -

120. Pompa Udara Portable 1 √ - - - -

121. Pompa vakum 1 √ - - - -

122. Portable Air Sampler 1 √ - - - -

123. Potensiostat 1 √ - - - -

124. Pressure gauge Ashcroft 2 √ - - - -

125. Printer: Brother DCP 1616NW 1 √ - - - -

126. Rabbit Restrainer 1 √ - - - -

127. Refractometer 1 √ - - - -

128. Regulator tegangan 1 √ - - - -

129. Saparatory Funnel Shaker 1 √ - - - -

130. SCA Scanner 1 √ - - - -

131. SDS Page 1 √ - - - -

Page 64: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

4 dari 4 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Fasilitas Jumlah Kondisi

Status Keterangan B RR RB

132. Shaking Waterbath 1 √ - - - -

133. Shutgun (Senpi) 2 √ - - - -

134. Single Channel Analyzer 3 √ - - - -

135. Smoke Detector 4 √ - - UPN -

136. Smoke Stain Reflectometer 1 √ - - - -

137. Solder digital 1 √ - - - -

138. Solder Uap Celkit 825 1 √ - - - -

139. Spectrometer Gamma 2 √ - - - --

140. Spektrometer Serapan Atom 4 √ - - - -

141. Spektrofotometer UV VIS 1 √ - - - --

142. Stackmonitor 2 √ - - - --

143. Sterilisator 1 √ - - - -

144. Surface area meter 1 √ - - - -

145. Survey Meter 2 √ - √ UPN 1buah Rusak

146. Swaging set 1 √ - - - -

147. Tabung Gas P 10 1 √ - - - -

148. Tang ampere 1 √ - - - -

149. Temperatur Controller 2 √ - - - -

150. Temperature Controlled Soldering Station RX 711AS

1 √ - - - -

151. Thermocouple 1 √ - - - -

152. Thermohygroclock 1 √ - - - -

153. Thermohygrometer Clock 5 √ - - - -

154. TLC Scanner 1 √ - - - -

155. Toolset electric 1 √ - - - -

156. Tube Furnace 1 √ - - - -

157. Tyristor power controller 1 √ - - - -

158. Ultrasonic homogenizer 1 √ - - - -

159. Ultrasonic processor 4 √ - - - -

160. Vacuum cleaner,Karcer VC 3 1 √ - - - -

161. Viskometer 1 √ - - - -

162. Waterbath 1 √ - - - -

163. X-ray Difractometer 1 √ - - - -

164. XRF 2 √ - - - --

165. Tungku pemanas 1 √ - - - --

Keterangan : B = Baik RR = Rusak Ringan RB = Rusak Berat

Page 65: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 4

REKAPITULASI BANTUAN LUAR NEGERI

Page 66: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 1 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 4

REKAPITULASI BANTUAN LUAR NEGERI

No. Dalam Rangka

/ Program Bantuan

Jenis Bantuan

Jumlah (orang)

Keterangan Tenaga Ahli

Peralatan

Scientific Visit/

Fellowship/ Workshop/ Seminar

I Internasional (IAEA)

International Conference

- - v 2 -

Training Workshop

- - v 1 -

Technical Meeting

- - v 1 -

Scientific Visit - - v 1 -

TC Sponsored Participation

- - v 2 -

International Symposium

- - v 2 -

-

II. Regional

- - - - - -

- - - - - -

III. Bilateral

- - - - - -

Page 67: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 5

KEIKUTSERTAAN PEGAWAI DALAM SEMINAR/SEMILOKA/

LOKAKARYA/WORKSHOP/ PRESENTASI ILMIAH/KUNJUNGAN

Page 68: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 5

KEIKUTSERTAAN PEGAWAI DALAM KEGIATAN SEMINAR/ SEMILOKA/ LOKAKARYA/ WORKSHOP/ PRESENTASI ILMIAH/ KUNJUNGAN

A. Dalam Negeri

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

1. Bimtek Aplikasi e-monev dan Smart Bandung, 18 Januari 2019 PSTNT 1. Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc 2. Asep Yana Mulyana, S.H 3. Isti Daruwati, M.Si. 4. Dr. Alan Maulana 5. Drs. Dadang Supriatna, M.T 6. Yustika Kurniati, M.T 7. Dian Siswa, S.AP 8. Dra. Arie Widowati M, M.T 9. Supartini Parmis, S.AB 10. Dr. Dani Gustaman Syarief,

M.Eng 11. Dr. Djoko Hadi Prajitno, M.Sc. 12. Dra. V.I.S. Wardhani, M.T 13. Drs. Ketut Kamajaya, M.T 14. Diah Dwiana Lestiani, M.Eng. 15. Mega Ardhya Graini, S.AP 16. Neneng Nur Aisyah, A.Md 17. Abdul Rohim Iso S, S.ST 18. Prasetyo Basuki, M.Si. 19. Eva Maria Widyasari, M.Si 20. Iim Halimah , M.Si. 21. Rizky Juwita S, M.Pharm.

Page 69: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

2 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

22. dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N 23. Dra. Azmairit Aziz 24. Syukria Kurniawati, M.Sc 25. Drs. Duyeh Setyawan, M.T 26. M. Basit Febrian, M.Si 27. Teguh Hafiz A.W., M.Si. 28. Haryo Seno, M.Si 29. Afida Ikawati, M.T 30. Setyo Purnomo, S.ST 31. Agus Rakhim, S.T 32. Drs. Putu Sukmabuana, M.Eng 33. Yofi Ike Pratiwi, A.Md 34. Yuniardi 35. Prof. Dr. Muhayatun, M.T

2. Bimtek Pemanfaatan SILAT untuk Pelatihan dan Pengembangan SDM

Jakarta, 28 Januari 2019 Pusdiklat 1. Dra. Arie Widowati M, M.T 2. Mega Ardhya G, S.AP

3. Sosialisasi Aplikasi Sistem Informasi Rencana Umum Pengadaan

Jakarta, 22 Januari 2019 Biro Umum 1. Veri Trisnawan, A.Md

4. IAEA Pre-OMARR (Operations And Maintenance Assessment for Research Reactors) Mission to Bandung Triga 2000 Research Facility, Indonesia

Bandung,

29 Januari – 1 Februari 2019

PSTNT 1. Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc 2. Dra. VIS Wardhani, M.T 3. Ir. Sudjatmi KS, M.T 4. Veri Trisnawan, A.Md. 5. Rian Fitriana, S.ST 6. Drs. Reinaldy Nazar, M.T 7. Agus Sunarya, S.T 8. Neni Ratnawati, A.Md 9. Dr. Djoko Hadi Prajitno 10. Dr. Alan Maulana 11. Nailatussaadah, M.Si 12. Nia Ratnaningsih, A.Md 13. Dr. Enung Nurlia

Page 70: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

3 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

14. Hisyam Zulkarnain, S.ST 15. Sabilul Falah, S.ST 16. Anton Mediawan, S.T 17. Agus Rakhim, S.T 18. Abdul Rohim Iso S, S.ST 19. Prasetyo Basuki, M.Si 20. Isti Daruwati, M.Si. 21. Dian Siswa S.AP 22. Drs. Dadang Supriatna, M.T 23. Dr. Epung Saepul Bahrum 24. Teguh Subekti, S.ST 25. Yustika Kurniati, M.T

5. FGD / Bedah Kasus Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Jakrata, 31 Januari 2019 BHHK 1. Veri Trisnawan, A.Md

6. Orientasi Pegawai Baru Tahun 2019 Bandung,

06 – 15 Februari 2019

PSTNT 1. Rhajendra Ekaputra, S.ST 2. Hakimul Wafda, ST 3. Anna Noor Fadhillah, A.Md 4. Ghani Kusumawardaya, A.Md 5. Dani Muliawan, A.Md 6. Fahma Roswita, S.T 7. Ahmad Mudzakir Efendi, S.T 8. Rian Ramdhani, A.Md.T 9. Aprillia Nur Kholifah, A.Md 10. Ester Novia Veranata S, A.Md

7. Lokakarya K3 BATAN Tahun 2019 Yogyakarta,

11-13 Februari 2019

PTKMR 1. Drs. Dadang Supriatna, M.T 2. Afida Ikawati, M.T 3. dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N

8. Bimtek e-Pranuk Jakarta, 21 Februari 2019 Pusdiklat 1. Dra. Arie Widowati, MT 2. Haryo Seno, M.Si.

Page 71: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

4 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

9. Workshop PPI Yogyakarta,

14 – 15 Maret 2019

BHHK 3. Dra. Arie Widowati, MT 4. Mega Ardhya Garini, S.AP.

10. Sosialisasi Peraturan BATAN No. 1 Tahun 2019 tentang Pembayaran Tunjangan Kinerja

Bogor, 15 – 16 Maret 2019 BSDMO 1. Didin Samsudin

11. Bimtek E-Pranuk Bandung, 18 Maret 2019 PSTNT 1. Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc. 2. Yudi Setiadi 3. Iswahyudi 4. Natalia Adventini 5. Juni Ch 6. Ade Suherman 7. Rustamaji 8. Rudi Fitriadi, S.ST 9. Drs. Reinaldi Nazar, MT 10. Endah Rosyidiah, S.Farm 11. I Gede Pranawiditia, 12. Dr. Enung Nurlia, MT 13. Agus Rakhim, ST 14. Titin Sri Mulyati 15. Rian Fitriana, S.ST 16. Anton Mediawan, ST 17. Nia Ratnaningsih, A.Md. 18. Suharyono 19. Dadang Basarah, S.Si. 20. Yofi Ike Pertiwi, A.Md. 21. Koswara, S.Kom 22. Foni Latifa 23. Usman 24. Sugito 25. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md. 26. Nailatussaadah, M.Si.

Page 72: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

5 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

27. Dikdik Sidik Permana, S.Si. 28. Hisyam Zulkarnaen, S.ST 29. Sabilul Falah, ST 30. Fuji Octa Indah Suciati, A.Md. 31. M. Yuyus 32. Onih Sstiati 33. Irsyad, S.ST 34. Agus Sunarya, ST 35. Teguh Subekti, S.ST 36. Haryo Seno, M.Si. 37. Dra. Arie Widowati, MT 38. Drs. Dadang Supriatna, MT 39. M. Anwar 40. Dani Muliawan, A.Md. 41. Dwi Yuliansari, A.Md. 42. Neni Ratnawati, A.Md. 43. Danang Supriyanto, A.Md. 44. Budy Darmono

12. Bimtek Penyusunan SKP Arsiparis Jakarta, 19 Maret 2019 Biro Umum 1. Dra. Arie Widowati, MT 2. Dandung Nurhono, S.Sos.

13. Workshop Pembekalan dan Penyegaran Petugas Layanan Informasi BATAN Tahun 2019

Bogor, 1 – 2 April 2019 PDK 1. Neni Ratnawati, A.Md. 2. Avi Pradana Yulianti, A.Md. 3. Onih Setiati

14. Sosialisasi Budaya Keamanan dari BHHK Bandung, 24 April 2019 BHHK 1. Dian Siswa, SAP 2. Rudi Fitriadi S, S.ST 3. Wahyu Irianto 4. Suharyono 5. M. Anwar 6. Arief Faat 7. Usman 8. Asmunip P.

Page 73: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

6 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

9. Rahmat Khatib Purnama, S.ST 10. Danang S., A.Md 11. Aidil Fitri U., A.Md.

15. Workshop Sekretaris Pimpinan Tahun 2019

Bandung, 25 – 26 April 2019 BU 1. Sri Karyani 2. Mega Ardhya Garini, S.AP 3. Avi Pradana Yulianti, A.Md

16. Effective Communication and Collaboration (ECC)

Jakarta, 29 – 30 April 2019 Pusdiklat 1. I Gede Pranawiditia, S.T 2. Endah Rosyidiah, S.Farm 3. Badra Sanditya Rattyananda 4. Ahmad Kurniawan

17. Workshop dan Bimtek Pengelolaan BMN Bandung, 02 – 03 Mei 2019 PSTNT 1. Yuniardi, A.Md 2. Dadang Fachrudin 3. Ertis Lita Ellianie, S.AP

18. Pembekalan Keamanan dan keselamatan bagi CS, PKL, TA dan Proyek

Bandung, 14 Mei 2019 PSTNT 1. Dian Siswa, SAP 2. Rudi Fitriadi S., SST 3. Rahmat Khatib Purnama, SST

19. Workshop Persiapan Menuju WBK/WBBM Bandung, 14 - 15 Mei 2019 PSTNT 1. Dian Siswa, S.AP 2. Agus Rakhim, S.T 3. Yuniardi 4. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md. 5. M. Basit Febrian, M.Si 6. Ahmad Kurniawan, S.KH 7. Dr. Alan Maulana 8. Haryo Seno, M.Si 9. Isti Daruwati, M.Si 10. Asep Yana Mulyana, S.H 11. Mega Ardhya Graini, S.AP 12. Nia Ratnaningsih, A.Md 13. Supartini Parmis, S.AB 14. dr. Prabandhini Wardhani 15. dr. Rudi Gunawan, Sp. KN

Page 74: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

7 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

16. Drs. Dadang Supriatna, M.T 17. Rahmat Khatib Purnama, S.T 18. Dra. Arie Widowati M, M.T

20. Sosialisasi Pengembangan Sistem Monitoring Kegiatan Pranata Nuklir di PSTNT-BATAN Bandung

Bandung, 21 Mei 2019 PSTNT 1. Harry Mukhrivan, A.Md.Kep 2. Hisyam Zulkarnain, S.ST 3. Drs. Reinaldy Nazar, M.T 4. Sabilul Falah, S.ST 5. Irsyad, S.ST 6. Abdul Patah 7. Endah Rosyidiah, S.Farm 8. Titin Sri Mulyati 9. Iswahyudi 10. Ade Suherman 11. Asmunip Prayogo 12. Arief Faat 13. Agus Rakhim, S.T 14. Dian Siswa, S.AP 15. Jakaria Usman, S.Si 16. Muhamad Anwar 17. Natalia Adventini 18. Dr. Enung Nurlia 19. Drs. Dadang Supriatna, M.T 20. Yofi Ike Pratiwi, A.Md 21. Dwi Yuliansari Nurazizah,

A.Md. 22. Dikdik Sidik Permana, S.Si. 23. Dwi Handoko,S.ST 24. I Gede Pranawiditia, S.T 25. Danang Supriyanto, A.Md. 26. Dr. Alan Maulana

Page 75: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

8 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

21. Sosialisasi Peraturan Kepala Batan No. 1 Tahun 2019 dan Penyegaran Disiplin Pegawai

Bandung, 22 Mei 2019 PSTNT 1. dr. Rudi Gunawan, Sp. KN 2. Dr. Enung Nurlia 3. Ahmad Mudzakir Efendi, S.T 4. Hakimul Wafda, ST 5. Raharja, SE 6. Asmunip Prayogo 7. Arief Faat 8. Muhamad Yamin 9. Isti Daruwati, M.Si 10. Maula Eka Sriyani, M.Si 11. Endah Rosyidiah, S.Farm 12. Eva Maria Widyasari, M.Si 13. Prof. Dr. Muhayatun, M.T 14. Dr. Epung Saepul Bahrum 15. Teguh Hafiz A.W., M.Si. 16. Ahmad Kurniawan, S.KH 17. Dra. Azmairit Aziz 18. Titin Sri Mulyati 19. Prasetyo Basuki, M.Si. 20. Dra. V.I.S. Wardhani, M.T 21. Ir. Sudjatmi KS, M.T 22. drg. Rizky Friskylia 23. dr. Prabandhini Wardhani 24. Drs. Reinaldy Nazar, M.T 25. Dikdik Sidik Permana, S.Si. 26. M. Basit Febrian, M.Si 27. Iswahyudi 28. Dadang Basarah, S.Si. 29. Agus Rakhim, S.T 30. Dadang Fakhrudin 31. Irsyad, S.ST 32. Merita, S.ST, M.Sc

Page 76: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

9 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

33. Yofi Ike Pratiwi, A.Md 34. Fahma Roswita, S.T 35. Ade Suherman 36. Yanuar Setiado, S.ST 37. Yustika Kurniati, M.T 38. Dra. Rini Heroe Oetami, M.T 39. Onih Sstiati 40. Jakaria Usman, S.Si 41. Dwi Yuliansari Nurazizah,

A.Md. 42. Haryatna 43. Foni Latifa 44. Sugito 45. Diah Dwiana Lestiani, M.Eng. 46. Syukria Kurniawati, M.Sc 47. Sigit Nugroho Pamungkas,

S.ST 48. Woro Yatu Niken Syahfitri, S.Si 49. Endah Damastuti, M.Si. 50. Indah Kusmartini, S.Si 51. Natalia Adventini 52. Nanda Nagara, S.T 53. Drs. Suhulman 54. Wahyu Irianto 55. Rhajendra Ekaputra, S.ST 56. Khasairin, S.Sos 57. Dr. Dani Gustaman Syarief,

M.Eng 58. Veri Trisnawan, A.Md. 59. Yudi Setiadi 60. Harry Mukhrivan, A.Md.Kep 61. Santiko Tri Sulaksono, M.Si

Page 77: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

10 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

62. Budy Darmono 63. Rahmat Khatib Purnama, S.T 64. Rudi Fitriadi, S.ST 65. I Gede Pranawiditia, 66. Abdul Patah 67. Muhamad Anwar 68. Ratnasih 69. Dra. Arie Widowati M, M.T 70. Mega Ardhya Graini, S.AP 71. Badra Sanditya R, S.T 72. Asep Yana Mulyana, S.H

22. Workshop Pengenalan Portal NKM dan Preservasi Pengetahuan Nuklir Tahun 2019

Bandung, 20 – 21 Juni 2019 PPIKSN 1. Veri Trisnawan, A.Md. 2. Dra. Arie Widowati, MT 3. Kristanty Permata Vidiarsi,

S.IP. 4. Fahma Roswita, S.T

23. Workshop Analisis Data Statistik dan Pengolahan Litbang Iptek Nuklir Terapan

Bandung, 01 Juli 2019 PSTNT 1. Asep Yana Mulyana, S.H 2. Nia Ratnaningsih, A.Md 3. Usman 4. Dian Siswa, S.Ap 5. Jakaria Usman, S.Si 6. Rudi Fitriadi, S.St 7. Kristanty Permata Vidiarsi, S.Ip 8. Maula Eka Sriyani, M.Si 9. Teguh Hafiz A.W., M.Si. 10. Hakimul Wafda, St 11. Ahmad Mudzakir Efendi, S.T 12. Rahmat Khatib Purnama, S.St 13. Rhajendra Ekaputra, S.St 14. Dra. V.I.S. Wardhani, M.T 15. Ir. Sudjatmi Ks, M.T 16. Merita, S.St, M.Sc

Page 78: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

11 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

17. Yofi Ike Pratiwi, A.Md 18. Ester Novia Veranata S, A.Md 19. Anna Noor Fadhillah, A.Md 20. Fahma Roswita, S.T 21. Wahyu Irianto 22. M. Yuyus 23. Drs. Dadang Supriatna, M.T 24. Titin Sri Mulyati 25. Endah Rosyidiah, S.Farm 26. Prof. Dr. Muhayatun, M.T 27. Neni Ratnawati, A.Md 28. Agus Rakhim, S.T 29. Dra. Azmairit Aziz 30. Dra. Arie Widowati M, M.T 31. Isti Daruwati, M.Si. 32. Diah Dwiana Lestiani, M.Eng 33. Dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N 34. Harry Mukhrivan, A.Md.Kep 35. Drs. Reinaldy Nazar, M.T 36. Iswahyudi 37. Anton Mediawan, S.T 38. Ade Suherman 39. Prasetyo Basuki, M.Si 40. Abdul Rohim Iso S, S.St 41. Juni Ch 42. Drs. Duyeh Setyawan, M.T 43. Suharyono 44. Drg. Rizky Friskylia 45. Dra. Rini Heroe Oetami, M.T 46. Dr. Prabandhini Wardhani 47. Yudi Setiadi 48. Dani Muliawan, A.Md

Page 79: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

12 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

49. Woro Yatu Niken Syahfitri, S.Si 50. Natalia Adventini 51. Indah Kusmartini, S.Si 52. Sabilul Falah, S.St 53. Wawan Handiaga 54. Koswara, S.Kom 55. Hisyam Zulkarnain, S.ST 56. Rian Ramdhani, A.Md.T 57. Ghani Kusumawardaya, A.Md 58. Iim Halimah , M.Si. 59. Dikdik Sidik Purnama 60. Irsyad, S.ST 61. Badra Sanditya R, S.T 62. M. Basit Febrian, M.Si 63. Eva Maria Widyasari, M.Si 64. Bahtiar Imanuddin, S.ST 65. Muhamad Yamin 66. Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc 67. Tri Cahyo Laksono 68. Rizky Juwita S, M.Pharm. 69. Nailatussaadah, M.Si 70. I Gede Pranawiditia 71. Yustika Kurniati, M.T 72. Sigit Nugroho Pamungkas,

S.ST 73. Sugito 74. Dwi Yuliansari, A.Md. 75. Nanda Nagara, S.T 76. Dwi Handoko,S.ST 77. Haryatna

Page 80: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

13 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

24. Workshop Simulasi Heat dan Mass Transfer dengan Menggunakan Solid Works

Bandung, 10 Juli 2019 PSTNT 1. Ahmad Mudzakir Efendi, S.T 2. Dr. Djoko Hadi Prajitno 3. Merita, M.Sc 4. Hakimul Wafda, S.T 5. Rian Ramdhani, A.Md.T 6. Ghani Kusumawardaya, A.Md 7. VIS Wardhani, M.T 8. Sabilul Falah, S.ST 9. Dr. Alan Maulana 10. Fahma Roswita, S.T 11. Nia Ratnaningsih, A.Md 12. Ir. Sudjatmi Konstituantini S,

M.T 13. Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc 14. Dra. Arie Widowati, M.T 15. Nanda Nagara, S.T 16. Dr. Dani Gustaman Syarief,

M.Eng 17. Yofi Ike Pratiwi, A.Md 18. Yudi Setiadi 19. Dikdik Sidik Purnama, S.Si 20. Drs. Reinaldy Nazar, M.T

25. Sosialisasi Akses E-Journal International, Science, Direct, Scopus, Web of Science, Scival, Ebsco, ProQuest dan iThenticate di lingkungan BATAN Tahun 2019

Jakarta, 18 Juli 2019 PPIKSN 1. Badra Sanditya R, S.T 2. Jakaria Usman, S.Si

26. Workshop Kearsipan BATAN Jakarta, 07 Agustus 2019 PTKRN 1. Dandung Nurhono, S.Sos

27. Rapat Koordinasi Kepegawaian dan Kelembagaan BATAN Tahun 2019

Jakarta, 19 – 20 Agustus 2019 BSDMO 1. Dra. Arie Widowati, M.T 2. Asep Yana Mulyana, S.H 3. Mega Ardhya Garini, S.AP

Page 81: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

14 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

28. Workshop Bimbingan Teknis Jabatan Fungsional CPNS

Jakarta, 05 – 06 September 2019

BSDMO 1. Aprilia Nur Kholifah, A.Md.T

29. Tour of Duty CPNS Tahun 2019 Jakarta, 09 – 11 September 2019

BSDMO 1. Aprilia Nur Kholifah, A.Md.T

30. Seminar Kesehatan dan Presentasi Hasil MCU 2019 Kawasan Kantor Pusat BATAN

Jakarta, 11 September 2019 BU 1. Dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N

31. Sosialisasi Penyusunan RKA KL Pagu Alokasi Anggaran TA 2020

Jakarta, 24 September 2019 BP 1. Eva Maria Widyasari, M.Si 2. Neneng Nur Aisyah, A.Md

32. Sosialisasi Sistem Manajemen Pengamanan Objek Vital Nasional

Bandung, 20 Nopember 2019 PSTNT 1. Rudi Fitriadi Sutardi, S.ST. 2. Rhajendra Ekaputra, SST 3. drg. Rizky Friskylia 4. Dian Siswa, S.AP. 5. Kristanty Permata Vidiarsi,

S.IP. 6. Teguh Hafiz Ambar Wibawa,

S.Si, M.Si 7. Yustika Kurniati, M.T. 8. Afida Ikawati, M.T 9. Santiko Tri Sulaksono, M.Si. 10. Prasetyo Basuki, M.Si. 11. Neni Ratnawati, A.Md. 12. Muhamad Anwar 13. Arief Faat 14. Asmunip Prayogo 15. Bahtiar Imanudin, S.ST. 16. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md. 17. Danang Supriyanto, A.Md. 18. Wahyu Irianto 19. Usman 20. Rahmat Khatib Purnama, SST

Page 82: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

15 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

33. Workshop Perkembangan Terkini ISO 14001:2015 dan OHSAS 18001:2007

Bandung, 05 Desember 2019 PSTNT 1. Rhajendra Ekaputra, SST 2. Dra. Arie Widowati Mintoro,

M.T. 3. Khasairin, S.Sos. 4. Kristanty Permata Vidiarsi,

S.IP. 5. Avi Pradana Yulianti, A.Md. 6. Rahmat Khatib Purnama, S.ST 7. Yustika Kurniati, M.T. 8. Nia Ratnaningsih, S.T 9. Nailatussaadah, M.Si 10. Fuji Octa Indah Suciati, A.Md. 11. Rezky Anggakusuma, S.Si. 12. dr. Rudi Gunawan, Sp.K.N. 13. Abdul Rohim Iso Suwarso,

S.ST. 14. Dr. Alan Maulana 15. Mega Ardhya Garini, S.A.P 16. Teguh Hafiz Ambar Wibawa,

S.Si, M.Si 17. Tri Cahyo Laksono, S.ST. 18. dr. Prabandhini Wardhani 19. Yofi Ike Pratiwi, A.Md. 20. Anton Mediawan, S.T. 21. Sabilul Falah, S.ST. 22. Irsyad, S.ST. 23. Hisyam Zulkarnain, S.ST. 24. Maula Eka Sriyani, M.Si. 25. Iim Halimah, M.Si. 26. Muhamad Yamin 27. Yanuar Setiadi, S.Si. 28. Ghani Kusumawardaya, A.Md.

Page 83: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

16 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

29. Titin Sri Mulyati 30. Drs. Reinaldy Nazar, M.T. 31. Eva Maria Widyasari, M.Si. 32. Santiko Tri Sulaksono, M.Si. 33. Dian Siswa, S.AP. 34. Merita, M.Sc. 35. Veronica Indriati Sri Wardhani,

M.T. 36. Danang Supriyanto, A.Md. 37. Asmunip Prayogo 38. Haryo Seno, M.Si. 39. Aidil Fitri Ubaydillah, A.Md. 40. Dwi Yuliansari Nurazizah,

A.Md. 41. Anna Noor Fadillah, A.Md. 42. Dikdik Sidik Purnama, S.Si. 43. Afida Ikawati, M.T 44. I Gede Pranawiditia, S.T.

34. Workshop Penyusunan Rencana Kerja Anggaran Kementerian/Lembaga BATAN

Jakarta, 16-17 Desember 2019 BP 1. Rahmat Khatib Purnama, S.ST 2. Kristanty Permata Vidiarsi,

S.IP

35. Workshop Metoda Pengukuran Neutron dan Simulasi Perhitungan Menggunakan Program MCNP

Jakarta, 19 - 20 Desember 2019

PTKMR 1. Rasito, S.Si

Page 84: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

17 dari 17 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

B. Luar Negeri

No. Nama Kegiatan Tempat & waktu

Penyelenggaraan Penyelenggara Nama Peserta

1. IAEA Workshop on Radiation Safety and Emergency Response in Medical or Industrial Use of Radiation.

Korea, 10 – 14 Juni 2019 IAEA Dra. Veronica Indriati Sri Wardhani, MT

2. Interregional Workshop on Planning and Costing of Reactor Decommissioning Including Approaches to Characterization and Inventory

Cadarache, Perancis 21 – 25 Oktober 2019

IAEA Neni Ratnawati, A.Md.

3. International Symposium on Trends in Radiopharmaceuticals (ISTR-2019)

Wina, Austria, 28 Oktober – 1 Nopember 2019

IAEA Eva Maria Widyasari, M.Si.

4. International Conference on Research Reactors: Addressing Challenges and Opportunities to Ensure Effectiveness and Sustainability

Buenos Aires, Argentina 25 – 29 Nopember 2019

IAEA 1. Dr. Jupiter Sitorus Pane, M.Sc. 2. Prof. Dr. Muhayatun, MT

Page 85: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 6

KERJASAMA DALAM NEGERI DAN

LUAR NEGERI

Page 86: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 2 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 6

KERJASAMA DALAM NEGERI DAN LUAR NEGERI A. Dalam Negeri No. Mitra Kerja Sama Bidang Hasil Status Keterangan

1. SEAMEO RECFON Penelitian dan Pengembangan Bidang Pangan dan Gizi untuk Penanggulangan Stunting di Indonesia

- Baru Ditandatangani 6 Maret 2019 (Jangka waktu 5 tahun)

2. Laboratorium Sentral Universitas Padjadjaran

Pendidikan, Penelitian dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Nuklir di Bidang Kimia, Biologi, Farmasi dan Kedokteran

- Baru Ditandatangani 11 Maret 2019 (Jangka waktu 5 tahun)

3. Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran

Penelitian Gizi melalui Aplikasi Teknik Nuklir untuk Karakterisasi Mineral

- Baru Ditandatangani 30 Oktober 2019 (Jangka waktu 5 tahun)

4. Rumah Sakit Hasan Sadikin

Pemanfaatan Generator 99Mo/99mTc Purna Pakai

- Baru Ditandatangani 30 Oktober 2019 (Jangka waktu 2 tahun)

5. Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisionil (B2P2TOOT)

Pengembangan Metode Uji Praklinik Sediaan Antikanker

- Baru Ditandatangani 30 Oktober 2019 (Jangka waktu 3 tahun)

6. 1. PSTA – LAPAN

2. Fakultas Teknik Elektro Universitas Telkom

3. Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan ITENAS

Pendidikan, Penelitian, dan Pengembangan Sains dan Teknologi di Bidang Pemantauan Kualitas Udara dan Sistem Proteksi Radiasi Lingkungan

- Baru Ditandatangani 30 Oktober 2019 (Jangka waktu 5 tahun)

7. Yayasan Margasatwa Tamansari Bandung(Kebon Binatang Bandung)

Keamanan Lingkungan - Baru Ditandatangani 30 Oktober 2019 (Jangka waktu 3 tahun)

Page 87: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

2 dari 2 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

B. Luar Negeri No. Mitra Kerja

Sama/ Negara Bidang Hasil Status Keterangan

- - - - - -

Page 88: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 7

PUBLIKASI ILMIAH

Page 89: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 1 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

PUBLIKASI ILMIAH

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

art

ike

l ya

ng d

ite

rbitka

n d

ala

m:

a. Jurnal nasional belum terakreditasi

- - -

b. Jurnal nasional terakreditasi

Jurnal Sains dan Teknologi Nuklir Indonesia, Vol. 20 No. 1, Februari 2019

1. Karakterisasi unsur PM2.5 pada Periode Kebakaran Hutan di Pekanbaru dengan Teknik Analisis Aktivasi Neutron

Indah Kusmartini

2. Karakteristik Fisikokimia Senyawa Bertanda 99mTc Kuersetin

Eva Maria Widyasari

3. Estimasi Dosis Tc-99m Glutation untuk Diagnosa Kanker Kepala dan Leher Berdasarkan Uji Biodistribusi Hewan Model Mencit

Durotul Intokiyah, Teguh Hafiz Ambar Wibawa, Iswahyudi Iswahyudi, Nur Rahmah Hidayati, Isti Daruwati, Yudha Satya Perkasa

Ganendra, Vol. 22 No. 1 Januari 2019

4. Pengembangan Teknik Pemisahan Radioisotop 113mIn dengan Sistem Kromatografi Kolom Zirkonium Oksida

Duyeh Setiawan. M. Basit, Yanuar Setiadi

Ganendra, Vol. 22 No. 1 Januari 2019

5. Studi Awal Biodistribusi Nanomaterial 186Re-M41S-NH2 Sebagai Radiofarmaka Untuk Prosedur Radiosinovektomi

Rizky Juwita Sugiharti, Isti Daruwati, Eva Maria Widyasari, Maria Christina P

Indonesian Journal Pharmaceutical Science and Technology supplement 1 no. 1 tahun 2019

6. Biodistribution of 99mTc-HSA-nanoparticle in Lymphatic Node of Animal Model Induced by 7,12 Dimethylbenz(a) anthracene

Rizky Juwita Sugiharti

Jurnal Ecolab Vol.13 no. 1 Mei 2019

7. Assessment of Environmental Safety Related Radioactivity Exposure In Zircon Sand.

Diah Dwiana Lestiani, Syukria Kurniawati, Indah Kusmartini, Natalia Adventini, Woro Yatu Niken, Muhayatun Santoso

Page 90: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 2 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

Indonesian Journal Pharmaceutical Science and Technology Suppl. 1, No. 3 (2019)

8. 99mTc-Human Serum Albumin-Nanoparticle for Sentinel Lymph Node Identification

Rizky Juwita Sugiharti, Iim Halimah, Iswahyudi Iswahyudi, Maula Eka Sriyani, Eva Maria Widyasari

Indonesian Journal Pharmaceutical Science and Technology Suppl. 1, No. 3 (2019)

9. Evaluation of 99mTc-Ethambutol Radiopharmaceutical Using High Performance Liquid Chromatography with Radioactive Detector (Radio-HPLC)

Maula Eka Sriyani, Rizky Juwita Sugiharti, Eva Maria Widyasari, Iim Halimah

Indonesian Journal Pharmaceutical Science and Technology Suppl. 1, No. 3 (2019)

10. Labeling of Piperine with Iodine-131 as Radiotracer in the Development of Cancer Drugs from Indonesia’s Natural Products

Isti Daruwati, Yulia Anggraini, Aang Hanafiah Wangsaatmadja

Rekayasa Mesin, Vol. 10, No. 1, pp. 87 – 93, 2019

11. High Temperature Cyclic Oxidation Behaviour Ternary Ni-Al-Ti Alloys Doped with Ge At 1200oC

Yuniarto Hendrik, Pradoto Ambardi, Djoko Hadi Prajitno

Journal of Chemical Process Engineering Volume 4 Nomor 1 (2019)

12. Perilaku Elektrokimia Paduan Bio Inert Ti-6Al-4V Bahan Implant Yang Di Doping Dengan Nb Dalam Media Minuman Berkarbonasi

Ahmad Brian Pratama, Pawawoi, Djoko Hadi Prajitno,

Jurnal Sains dan Teknologi Nuklir Indonesia, Vol. 20 N0. 2, Agustus 2019

13. Evaluasi Formulasi Radiofarmaka 99m Tc-Siproloksasin dengan Reduktor SnCl2H20 dan Sn-Tartrat

Rizky Juwita Sugiharti, Iim Halimah, Maula Eka Sriyani, Eva Maria Widyasari

Indonesian Journal of Cancer Chhemo Prevention, 10(2), 2019

14. The Optimization Method for Synthesis of 99mTc Rutin as Potential Radiotracer in The Development of Cancer Drugs from Flavonoid

Eva M.W., Esty K., Rizky J.S., Maula E.S., Muharam M.

Tri Dasa Mega Vol. 21 No.3 (2019) halaman 107–112

15. Routing Design on The Primary Cooling Piping System in PlateType Converted TRIGA 2000 Reactor Bandung V

VIS Wardhani, Henky Poedjo Rahardjo, Rasito Tursinah

Page 91: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 3 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

Urania Vol. 25 No. 2, Juni 2019: 71/140

16. Oksidasi Siklik Pada Temperatur 1200 °C Paduan Terner Ni-Al-Ti Yang Didoping Dengan Wolfram

Adam Aprilindra, Pradoto Ambardi, Djoko Hadi Prajitno

Jurnal Sains Materi Indonesia Vol. 20, No. 4, Juli 2019, hal. 137-143

17. Corrosion Behavior Of Zr-10mo Alloys In Niobium-Doped Lactate Ringer’s Solution

Vita Yuliana Prastika , Pradoto Ambardi and Djoko Hadi Prajitno

Kesmas-National Public Health Journal Vol. 14 No 2 (2019)

18. Personal Exposure of Traffic Policeman to Particulate Matter in Jakarta: Distribution of Size, Chemical Composition, and Work Time

Doni Hikmat Ramdhan, Eka Fitriani Ahmad, Fitri Kurniasari, Zuly Prima Rizky, Hardy Atmajaya, Muhayatun Santoso

ECOLAB Vol. 13 No.2 November 2019

19. Monitoring of particulate matter 10 µm (PM10) in ambient air by means of Gent Sampler as an alternative to Beta Ray Automatic Analyzer for Air Pollution Mitigation 2

Rina Aprishanty, Rita Mukhtar, Ridwan Fauzi, Diah Dwiana Lestiani, Muhayatun Santoso

Journal of Pharmaceutical Science and Technology S1(3), 2019; 32-41

20. Profile of Occupational Dose at TRIGA 2000 Nuclear Facility Indonesian

Rini Heroe Oetami, Afida Ikawati, Dadang Supriatna

Journal of Chemical Process Engineering Vol. 4 (1), 2019

21. Perilaku Elektrokimia Paduan Bioinert TI6Al4V Bahan Implan yang Didoping dengan Nb dalam Media Minuman Berkarbonasi

Ahmad Brian Pratama, Pawawoi, Djoko Hadi Prajitno

Majalah Ilmiah Pengkajian Industri 13 (1) 2019

22. Pengaruh Perlakuan Larutan terhadap Sifat Mekanik dan Struktur Mikro Paduan Terner Zr-Nb-Mo untuk Biomaterial

Dzikry Syamsul Nur Alam, Pradoto Ambardi, Djoko Hadi Prajitno

Page 92: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 4 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

Jurnal Urania 25(1) 2019 23. Ketahanan Oksidasi Zircaloy 4 yang Dipadu dengan Yttrium pada Suhu Tinggi

Perdana Immanuel, Pradoto Ambardi, Djoko Hadi Prajitno

JSTNI VOL 20(02), 2019 24. Synthesis and Characterization of Benzotriazolium-Based Ionic Liquids for Technetium-99m Separation from Molybdenum By Il-Mediated Extraction Process

Yanuar Stiadi, M Basit F, Duyeh Setiawan, Azmairit Aziz

c. Jurnal internasional Journal of Pharmaceutical Science and Research, 3rd ISPST 2018 Special Issue

25. Radiolabeling of Plantaricin F as A Natural Antibiotic Using Iodine-131

Eva Maria Widyasari, Apon Zaenal Mustopa Isti Daruwati, Maula Eka Sriyani, Rizky Juwita Sugiharti, Elisbeth Gurning

Journal of Pharmaceutical Science and Research, 3rd ISPST 2018 Special Issue

26. Synthesis and Characterization of Iodinated Rutin Through Oxidation Method Using Chloramine-T

Maula Eka Sriyani, Eva Maria Widyasari, Ajeng Raffi Nabila

Journal of Pharmaceutical Science and Research, 3rd ISPST 2018 Special Issue

27. Preparation of Rutin Labeled Scandium-46 and Optimization of Its Planar Chromatography Analysis

Muhamad Basit Febrian, Yakobus Prima, Badra Sanditya Rattyananda, Eva Maria Widyasari, Rizky Juwita Sugiharti, Aang Hanafiah R Wangsaatmaja, Duyeh Setiawan

Journal Young Pharm, 2019; 11(1))

28. Evaluation of Silver Nanoparticles Addition in Periodontal Dressing for Wound Tissue Healing by 99mTc-ciprofloxacin

Budhi Cahya Prasetyo, Rizky Juwita Sugiharti, Isa Mahendra, Iim Halimah, Eva Maria Widyasari, Nunung Rusminah, Indra Mustika

Rasayan Journal Chemistry vol. 12 no. 1 Januari 2019

29. Preparation of 99mTc-Quercetin as Cancer Radiotracer In Drug Discovery

Eva Maria Widyasari, Maria Yunita AS, Muharam Marzuki, Maula Eka Sriyani, Rizky Juwita Sugiharti, Witri Nuraeni

Page 93: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 5 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

Journal of Food Composition and Analysis vol.82 tahun 2019

30. The Selenium Content of Tempeh in Indonesia and its potential contribution to the dietary selenium requirements for adults

Syukria Kurniawati, Diah Dwiana Lestiani, Endah Damastuti, Muhayatun Santoso

Indonesian Journal of Pharmacy, Vol 30 No 2, 2019

31. Pharmacokinetics Interaction and Biodistribution of 5 Fluorouracil with Radiopharmaceuticals 99mTc Glutathione for Cancer Diagnostic in Mice Cancer Model

Ahmad Kurniawan, Teguh Hafidz Ambar Wibawa, Isti Daruwati, Iswahyudi Iswahyudi

Indonesian Journal of Chemistry, Vol 19, No 3 (2019)

32. Synthesis and Characterization of Molybdenum Phthalocyanine as Target Material for High Specific Activity Molybdenum-99 Production

Muhamad Basit Febrian, Duyeh Setiawan, Hilda Hidayati

IOP Conf. Series: Journal of Physics: Conf. Series 1153 (2019) 012068

33. Self combustion synthesis of Al2O3 nanoparticles from bauxite utilizing sugar as fuel for nanofluids with enhanced CHF

Dani Gustaman Syarif, Muhamad Yamin, Yofi Ike Pratiwi

IOP Conf. Series: Materials Science and Engineering515 (2019) 012046

34. Nanofluids with Enhanced CHF Prepared from SelfCombustion Synthesized Al2O3 Nanoparticles with PEG 1000 as Fuel

Dani Gustaman Syarif, Djoko Hadi Prajitno, Jupiter S. Pane

Hindawi International Journal of Corrosion Volume 2019, Article ID 8517648, 8 pages

35. Isothermal Oxidation Behaviour of 69.5Fe-14Ni-9Al-7.5Cr Alloy at High Temperature

Eddy Agus Basuki, Dedi Chandra Nababan,Fadhli Muhammad, Akhmad Ardian Korda, and Djoko Hadi Prajitno

Journal IOP Conference Series: Earth and Environmental Science 303 (2019) 012035

36. Chemical Composition of Fine Particulate Meter from Peat Forest Fires at Palangka Raya and Its Dispersion Using HYSPLIT Diah D.L.,

Muhayatun S., Syukria K., Diah K.S., Indah K., Andre M., Ahmad R.

Page 94: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 6 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

Journal IOP Conference Series: Earth and Environmental Science 303 (2019) 012042

37. Identification of Potential Source Location of Sulfur at Urban Area Bandung using Conditional Probability Function (CPF) .

Syukria K., Muhayatun S., Diah D.L., Djoko P.D.A., Diah K.S., Indah K

Journal of Physics: Conf. Series

1127 (2019) 012014 38. Comparison between EGSnrc and

MCNPX for X-ray target in 6 MV photon beam

S Yani, R Tursinah , M F Rhani , F Haryanto and I Arif

Iranian Jurnal of Medical Physics Vol. 5 No. 2 Serial Number 20-21, 2019

39. Investigation of Neutron Contamination in Elekta InfinityTM accelerator 10 MV-FF and FFF Photon Beam

Sitti Yani, Indra Budiansah, Fauzia P. Lestari, Mohamad Rhani, Rasito Tursinah, Freddy Haryanto

IOP Conference Series: Earth and Environmental Science 303 (2019) 012036

40. Elemental Composition of Particulate Meter Air Pollution Collected Around Industrial Area in East Java

Muhayatun S., Diah D.L., Syukria K., Endah D., Indah K., Djoko P.D.A

Oriental Journal of Chemistry Vol. 35 No. 1 2019

41. Synthesis and Characterization of Al2O3-Doped LafeO3 Thick Film Ceramics for Ethanol Gas Sensing Application

Endi Suhendi, Neng Astri Lidiawati , Dani Gustaman Syarif, Andhy Setiawan

International Journal of Nanoelectronics and Materials Volume 12, No. 2, Apr 2019 [185-192]

42. The Effect of SrO Doping on LaFeO3 using Yarosite Extraction based Ethanol Gas Sensors Performance Fabricated by Coprecipitation Method

Endi Suhendi, Muhamad Taufik Ulhakim, Andhy Setiawan and Dani Gustaman Syarif

Journal of Advanced Pharmaceutical Technology & Research 2019;10:112-6

43. Technetium‑99m‑Labeled Genistein

as A Potential Radical Scavenging Agent

Anni Ramdhani, Maula Eka Sriyani, Flamboyan Ayu

International Journal of Pharmaceutical Technology & Research 2019; 1 Agustus 2019

44. Physicochemical Characterization of 99mTechnetium - Luteolin as Radiopharmaceuticals Preparation for Antioxidant Compound

Danni Ramdhani, Maula Eka Sriyani, Resmi Mustarichie

Page 95: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 7 dari 7 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

JENIS PUBLIKASI NAMA JURNAL JUDUL MAKALAH PENULIS

Indonesian Journal of Chemistry, 2019

45. Synthesis of 131I Labeled Quercetin through Oxidation Method Using Chloramine-T for Cancer Radiopharmaceuticals

Maula Eka Sriyani, Dian Ayu Utami, Mega Susilo Dwike, Eva Maria Widyasari, Muharram Marzuki, Rizky Juwita Sugiharti, Witri Nuraeni

d. Prosiding Pertemuan

Ilmiah Nasional - - -

e. Prosiding Pertemuan

Ilmiah Regional - - -

f. Prosiding Pertemuan Ilmiah Internasional

- - -

Page 96: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 8

PEGAWAI YANG MEMPEROLEH PENGHARGAAN

Page 97: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 1 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 8

PEGAWAI YANG MEMPEROLEH PENGHARGAAN

No. Nama Jabatan Struktural/

Fungsional Jasa

Tanda Penghargaan yang diterima

- - - -

Page 98: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

LAMPIRAN 9

PATEN

Page 99: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

1 dari 1 Laporan Kegiatan Tahun 2019 Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan - BATAN

Lampiran 9

PATEN No. Judul, Inventor Jenis Paten Status*) No. Paten/

Masa Berlaku

1.

Kit Radiofarmaka Etambutol untuk Diagnosis Tuberkulosis dan Proses Pembuatannya. Inventor : Maula Eka Sriyani, M.Si.

- Diumumkan 2019/S/00130

2.

Metode Pembuatan Inhibitor Korosi Nanopartikel Jagung dan Penggunaannya Inventor : Dr. Djoko Hadi Prajitno, M.Sc.

- Granted IDP000059742

28 Mei 2033

3.

Kit Radiofamaka 99mTcCTMP untuk Diagnosis Kanker Metastasis Tulang dan Prcses Pembuatannya Inventor : Teguh Hafiz Ambar W.,dkk

- Didaftarkan P00202000479

Page 100: LAPORAN KEGIA T AN LAPORAN KEGIATAN

LAPORAN KEGIATAN

Pusat Sains dan Teknologi Nuklir TerapanBadan Tenaga Nuklir NasionalJl. Tamansari No. 71 Bandung 40132Telp : (022) 2503997 Fax : (022) 2504081Email : [email protected]

TAHUN

2019

LA

PO

RA

N K

EG

IATA

NP

ST

NT

2019