Laporan Kasus Bph

20
DECY PAULINA 111.0221.136 PEMBIMBING dr. GARDJITO SIPAN, SpU

description

bph

Transcript of Laporan Kasus Bph

  • DECY PAULINA111.0221.136PEMBIMBINGdr. GARDJITO SIPAN, SpU

  • IDENTITAS PASIENNama : Tn. SJenis Kelamin : Laki-lakiUsia : 82 tahunAgama : IslamPekerjaan : pensiunan TNI ALAlamat: Jl. Terampil II no 40 Kelapa Gading Jakarta UtaraTanggal Masuk RS : 14 September 2013

  • ANAMNESISDilakukan alloanamnesa dan autoanamnesa pada tanggal 17 September 2013 pukul 13.00 WIBKeluhan Utama: BAK tidak lancarKeluhan Tambahan: BAK nyeri

  • Riwayat Penyakit SekarangPasien datang ke UGD RSAL Mintohardjo pada tanggal 14 September 2013 dengan keluhan buang air kecil tidak lancar sejak 1 minggu SMRS. Keluhan ini sebenarnya sudah dikeluhkan sejak kurang lebih 1 tahun yang lalu namun gejala semakin bertambah 1 minggu SMRS hingga datang ke UGD. BAK tidak lancar ini dirasakan pasien sehingga harus mengejan dulu sebelum berkemih dan dirasakan tidak puas setelah berkemih.

  • Pasien mengaku pancaran lemah saat berkemih juga menetes dan terasa terputus-putus. BAK berwarna kuning jernih tanpa darah. BAK tidak lancar disertai dengan rasa nyeri saat berkemih. Sebelumnya, pasien mengakui adanya buang air kecil yang tidak bisa ditahan terutama pada malam hari. Adanya demam disangkal oleh pasien. Panas saat berkemih juga disangkal oleh pasien. Tidak ada keluhan BAB

  • Riwayat Penyakit Dahulu: hipertensi, infeksi saluran kemih, penyakit ginjal, DM, trauma pada perut, alergi disangkal oleh pasien. Riwayat Penyakit Keluarga: tidak ada anggota keluarga yang menderita hal yang sama, tidak ada riwayat keganasan dikeluarga

  • PEMERIKSAAN FISIKPemeriksaan Fisik UmumKeadaan Umum: Tampak Sakit SedangKesadaran : ComposmentisVital Sign : - Tekanan darah : 120/80 mmHg- Nadi : 64 kali/menit - Pernafasan : 20 kali/ menit- Suhu : 36,1 0 C

  • STATUS GENERALIS

  • STATUS UROLOGI

  • Pemeriksaan lab

    Darah lengkapHasil Satuan RujukanLeukosit5.500/ul 5.000-10.000Eritrosit5,14Juta/mm3 P:4,5-5,5Hemoglobin14,4P: 14-18 g/dl W:12-16 g/dlHematokrit47% P: 43-51% W: 38-46%Thrombosit184.000ribu/mm3 150-400Kimia DarahSGOT21u/l P:

  • UrineHasilSatuan RujukanWarna Kuning keruhEritrosit ++-/ negatifGlukosa--/ negatifLeukosit--/ negatifBilirubin--/ negatifKeton --/ negatifBerat Jenis1.0151.003 1.031pH7,54,5-8,5Protein--/ negatifUrobilinogen3,53,5-17Nitrit-Sedimen Eritrosit+++ / 50-60+/0-1/LPBLeukosit+/ 2-3+/1-5/LPBEpitel++/positifBakteri--/ negatifSilinder--/ negatifKristal --/ negatif

  • Pemeriksaan penunjang lain

  • DIAGNOSIS KERJA BPH

    DIAGNOSIS BANDINGISKCa Prostat

  • Terapi Planing diagnosa pemeriksaan laboratoriumPT dan APTTUSG secara TRUSpatologi anatomiPlaning terapipro operasi TURPbedrestterapi medikamentosa post operasi TURP :IVFD D5% : RL = 3:1 / dalam 24 jamCefotaxim (IV) 2x1 gramProfenid supp 3x1Transamin (IV) 3x1 amp

  • TURPTrans urethral resection prostatreseksi endoskopik malalui uretraKeuntungan :Luka incisi tidak adaLama perawatan lebih pendekMorbiditas dan mortalitas rendahProstat fibrous mudah diangkatPerdarahan mudah dilihat dan dikontrol

    Kerugian :Tehnik sulitResiko merusak uretra Intoksikasi cairanTrauma spingter eksterna dan trigonumTidak dianjurkan untuk BPH yang besarAlat mahalKetrampilan khusus

  • TURP

  • Planing monitoringObservasi tanda-tanda perdarahan post operasi TURPObservasi warna,volume urine melalui kateterObservasi tanda-tanda infeksi post operasi TURPPlaning edukasi Hindari mengejan pada saat BAKHindari BAK yang ditahan

  • Prognosis Quo ad vitam : ad bonamQuo ad Fungtionam : dubia ad bonamQuo ad Sanationam: dubia ad bonam

  • Follow up

    17/09/201318/09/201319/09/2013S : nyeri saat BAK (+)O : KU/Kes : TSS/CM TD : 130/80N : 88x/menitRR : 20 x/menitT : 36,3 oCStatus generalisata tidak ada kelainan.Status urologi : Terpasang kateter, berisi urin 150cc, berwarna kuningA : BPH P : pro OP TURP 18/09/2013Siapkan darah 500 cc untuk post op TURPS : nyeri (+) post op TURPO : KU/Kes : TSS/CM TD : 140/80N : 80x/menitRR : 20 x/menitT : 36 oCStatus generalisata tidak ada kelainan.Status urologi : Terpasang kateter, berisi urin 250cc, berwarna kuning seperti tehA : post op TURP hari 1P : bedrestIVFD D5% : RL = 3:1 / dalam 24 jamCefotaxim (IV) 2x1 gramProfenid supp 3x1Transamin (IV) 3x1 amp S : nyeri (+)O : KU/Kes : TSS/CM TD : 130/80N : 76x/menitRR : 20 x/menitT : 36,5 oCStatus generalisata tidak ada kelainan.Status urologi : Terpasang kateter, berwarna kuning sudah mulai jernih rembes (+)A : post op TURP hari 2P : bedrestIVFD D5% : RL = 3:1 / dalam 24 jamCefotaxim (IV) 2x1 gramProfenid supp 3x1Transamin (IV) 3x1 amp

  • Hasil histopatologi tgl 25 September 2013Kesan : gambaran histopatologik sesuai dengan BPH, tidak terdapat tanda ganas