laporan hapka xvi 2015

46
L AP O RAN K E G I A T A N Bersama BERKARYA DAN BERBAKTI BAGI NEGERI ALMAMATER ALMAMATER HIMPUNAN ALUMNI FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR PERIODE 2012-2015 Bogor, November 2015 Pemilihan Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2015-2018 Bagi Alummni Berprestasi Pameran dan Bazar Seminar Kehutanan Kebakaran Hutan di Indonesia : Mencari Akar Masalah dan Solusi Penanggulangganya Musyawarah Besar Alumni Fahutan IPB Pemberian Wanabakti Award Coaching Clinic Kontes Foto Pameran Foto HAPKA XVI FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR TAHUN 2015 H A R I P U L A N G K A M P U S A L U M N I

Transcript of laporan hapka xvi 2015

Page 1: laporan hapka xvi 2015

L A P O R A NK E G I A T A N

BersamaB E R K A R Y A D A N B E R B A K T I

B A G I N E G E R I

ALMAMATERALMAMATER

JUNGLE

HIMPUNAN ALUMNI FAKULTAS KEHUTANANINSTITUT PERTANIAN BOGORPERIODE 2012-2015Bogor, November 2015

Pemilihan Ketua Umum DPP HA-E IPBPeriode 2015-2018

Bagi Alummni Berprestasi

Pameran dan Bazar

Seminar KehutananKebakaran Hutan di Indonesia : Mencari Akar Masalah dan Solusi Penanggulangganya

Musyawarah Besar Alumni Fahutan IPB

Pemberian Wanabakti Award

Coaching Clinic

Kontes FotoPameran Foto

HAPKA XVIFAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR TAHUN 2015

H A R I P U L A N G K A M P U S A L U M N I

Page 2: laporan hapka xvi 2015

INSTITUT PERTANIAN BOGOR TAHUN 2015

H A R I P U L A N G K A M P U S A L U M N I

F A K U L T A S K E H U T A N A N

Page 3: laporan hapka xvi 2015

B e r s a m a A l m a m a t e r B e r k a r y a d a n B e r b a k t i B a g i N e g e r i

D A F T A R L A M P I R A N

D A F T A R I S I

DAFTAR ISIDAFTAR LAMPIRAN

PENGANTARPENDAHULUAN

PELAKSANAAN HAPKA XVI TAHUN 2015 ANGGARAN HAPKA XVI TAHUN 2015

PENUTUPLAMPIRAN-LAMPIRAN

iii14161719

i

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - i

SK Nomor: 02/SK/HA-E-IPB/2015 Susunan Acara HAPKA XVI Fakultas Kehutanan Tahun 2015

Susunan Acara Seminar Kehutanan dalam rangka HAPKA XVIRumusan Seminar Kehutanan HAPKA XVI Fakultas

Kehutanan IPB Tahun 2015Daftar Peserta Pameran dan Bazaar HAPKA XVI

Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 Foto-foto Kegiatan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan

IPB Tahun 2015

Rincian Anggaran HAPKA XVI Tahun 2015

Page 4: laporan hapka xvi 2015

Hari Pulang Kampus Alumni (HAPKA) XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 telah diselenggarakan pada hari Sabtu, 7

November 2015 di Kampus Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor, Darmaga-Bogor.

Kehadiran IPB sebagai Kampus Rakyat, dimana Fakultas Kehutanan ada didalamnya yang telah menghasilkan lebih dari 6.000 rimbawan yang saat ini telah tersebar di berbagai bidang pekerjaan di tanah air. Rimbawan memikul tanggung jawab untuk selalu berperan aktif dalam menjaga kelestarian hutan, tidak hanya soal keberadaannya saja, tetapi juga dari sudut kemanfatan hasil, fungsi dan perannya baik secara ekonomi, ekologi dan sosial. Secara ekonomi, kehutanan harus mampu menyumbangkan devisa dan lapangan kerja. Secara ekologi dituntut untuk melestarikan fungsi tata air, pelestarian keanekaragaman hayati dan penanggulangan perubahan iklim. Secara sosial diharapkan mampu mensejahterakan seluruh rakyat Indonesia yang berkeadilan termasuk masyarakat lokal yang tinggal di dalam dan sekitar kawasan hutan.

Acara puncak HAPKA XVI telah diselengggarakan pada tanggal 7 November 2015 di Kampus Fahutan IPB, Darmaga-Bogor menjadi kesempatan bagi para alumni untuk menyatukan hati berbagi kepada almamater sebagai ungkapan rasa syukur dan terima kasih.

Atas kesadaran usia ini, Rimbawan Fahutan IPB dituntut untuk menjadi lentera dan memberikan pencerahan kondisi pembangunan hutan yang

berada pada posisi transisi antara kepentingan lingkungan dan ekonomi. Dengan latar belakang satu jiwa korsa, satu tujuan, dan satu keluarga Alumni Fahutan IPB, Himpunan Alumni Fakultas Kehutanan IPB pada tanggal 7 November 2015 telah menggelar Acara HAPKA XVI Tahun 2015 dimana acara yang dibangun mampu menghasilkan semangat dan optimisme para rimbawan, opini dan citra positif masyarakat umum tentang rimbawan dan pembangunan sektor kehutanan, disamping menghasilkan pikiran-pikiran cemerlang dan perannya sebagai suatu sistem penyangga kehidupan dan mendukung perekonomian bangsa.

Dalam kerangka itulah, maka ditetapkan tema HAPKA XVI Tahun 2015 “BERSAMA ALMAMATER BERKARYA DAN BERBAKTI BAGI NEGERI”

HAPKA XVI selain sebagai ajang temu kangen alumni juga merupakan wahana konsolidasi dan temu kerja untuk melahirkan hasil-hasil pemikiran yang akan disumbangkan kepada para pihak terkait dalam pembangunan kehutanan pada khususnya dan pembangunan Indonesia pada umumnya.

Atas semua pengorbanan waktu, pemikiran, dan dukungan pembiayaan dari seluruh rimbawan alumni Fahutan IPB serta mitra/sponsor yang telah berkenan mendukung pelaksanaan HAPKA kali ini, kami ucapkan terima kasih

yang sebesar-besarnya. Fahutan Asik !!!

Jakarta, 7 November 2015

Ketua Panitia HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB,

D r a s o s p o l i n o

K A T AP E N G A N T A R

B e r s a m a A l m a m a t e r B e r k a r y a d a n B e r b a k t i B a g i N e g e r i

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - ii

Page 5: laporan hapka xvi 2015

Hari Pulang Kampus Alumni (HAPKA) XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 telah diselenggarakan pada Hari Sabtu, 7 November 2015 bertempat di Kampus Fakultas Kehutanan IPB Darmaga, Bogor. Acara diselenggarakan mulai pukul 08.00 s/d 22.00 WIB yang dihadiri lebih

dari seribu alumni Fakultas Kehutanan IPB

P E N D A H U L U A N

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 1

Page 6: laporan hapka xvi 2015

Laporan pelaksanaan HAPKA XVI

Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 ini sebagai pertanggungjawaban panitia atas Surat Keputusan Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2012-2015 Nomor: 02/SK/HA-E-IPB/2015 tanggal 26 Agustus 2015 tentang Susunan Panitia Pelaksana HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015.Dalam rangka mendorong kontribusi alumni Fakultas Kehutanan IPB di berbagai bidang dalam pembangunan dan memberikan kontribusi pemikiran-pemikiran atas permasalahan yang sedang terjadi, Panitia HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 telah menetapkan tema “Bersama Almamater Berkarya dan Berbakti Bagi Negeri”.Sejumlah rangkaian acara telah diselenggarakan selama satu hari penuh, baik yang berskala nasional melalui

kegiatan Seminar Kehutanan dengan tema “Kebakaran Hutan di Indonesia : Mencari Akar Masalah dan Solusi Penanggulangannya”, maupun khusus untuk alumni dan tamu undangan, yaitu: Lomba Fotografi, Pameran Foto, dan Coaching Clinic Photography; Pameran dan Bazzar; Musyawarah Besar Alumni Fakultas Kehutanan IPB; serta Darmaga Jungle Jazz (DJJ).HAPKA XVI Tahun 2015 ini telah membuat sejarah baru, dimana alumni Fakultas Kehutanan IPB yang hadir mencapai 1000 (seribu) orang dari angkatan minus (Jurusan Kehutanan, Fakultas Pertanian UI) sampai dengan angkatan 48 yang baru lulus, dan Panitia HAPKA XVI memberikan Wanabakti Award kepada 5 (lima) alumni Fakultas Kehutanan yang telah berprestasi dalam pembangunan kehutanan.

Hari Pulang Kampus Alumni (HAPKA)

Panitia HAPKA XVI Tahun 2015 menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh alumni Fakultas Kehutanan IPB, sponsor, Fakultas Kehutanan IPB, serta Panitia Pelaksana HAPKA XVI Tahun 2015 atas dukungan, bantuan, dan kerja kerasnya, sehingga penyelenggaraan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 dapat berjalan dengan lancar, aman dan sukses. Beberapa capaian penting dalam HAPKA

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 2

Page 7: laporan hapka xvi 2015

XVI tersebut akan disampaiakan secara lengkap pada bagian selanjutnya.

Tujuan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015Tujuan penyelenggaraan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015, yaitu:1. Ajang temu kangen alumni Fakutas Kehutanan IPB.2. Wahana konsolidasi alumni Fakultas Kehutanan IPB.3. Temu kerja untuk melahirkan pemikiran yang

akan disumbangkan kepada pemerintah melalui Kementerian LHK.

4. Pertanggungjawaban Pengurus DPP HA-E IPB Periode 2012-2015.

5. Pemilihan Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2015-2018.

Sasaran HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015Beberapa sasaran penyelenggaraan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015, yaitu :1. Alumni Fakultas Kehutanan IPB di seluruh Indonesia.2. Pengurus DPP HA-E IPB Periode 2012-2015 (Pusat

dan Komda).3. Seluruh Civitas Akademika Fakultas Kehutanan IPB.4. Tamu undangan (SMA se-Bogor peserta Cooching

Clinic Photography).

Bersama Almamater Berkarya dan Berbakti

Bagi Negeri‘‘

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 3

Page 8: laporan hapka xvi 2015

PelaksanaanHAPKA XVIT a h u n 2 0 1 5

a. Registrasi peserta HAPKA XVI dibagi dalam 9 (sembilan) meja, yaitu:

1. Meja 1 : Sebelum E-1 s/d E-10,2. Meja 2 : E-11 s/d E-15,

3. Meja 3 : E-16 s/d E-20,4. Meja 4 : E-21 s/d E-25,

5. Meja 5 : E-26 s/d E-30,6. Meja 6 : E-31 s/d E-35,7. Meja 7 : E-36 s/d E-40,8. Meja 8 : E-41 s/d E-45,9. Meja 9 : E-46 s/d E-47.

REGISTRASI PESERTA

b. Jumlah peserta HAPKA XVI yang hadir lebih dari seribu alumni dan ini merupakan sejarah penyelenggaraan HAPKA Fakultas Kehutanan IPB.

c. Petugas registrasi dan penerima tamu berasal dari mahasiswa Fakultas Kehutanan berjum-lah sebanyak 39 orang.

Penyelenggaraan HAPKA XVI Tahun 2015 ini telah

membuat sejarah baru, dimana alumni Fakultas Kehutanan IPB yang hadir mencapai 1.000 (seribu) orang dari angkatan minus (Jurusan Kehutanan, Fakultas Pertanian UI) sampai dengan angkatan 48 yang baru lulus.Panitia HAPKA XVI Tahun 2015 memberikan Wanabakti Award kepada 5 (lima) alumni Fakultas Kehutanan yang telah berprestasi dalam pembangunan kehutanan. Pemberian Wanabakti Award telah dicanangkan menjadi agenda rutin dan akan dilanjutkan pada penyelenggaraan HAPKA yang akan datang. Selain itu keterlibatan panitia

pelaksana HAPKA XVI Tahun 2015 juga didominasi oleh angkatan-angkatan muda, dengan didukung dan diarahkan oleh senior yang sudah berpengalaman.Rangkaian kegiatan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 berlangsung pada hari Sabtu, 7 November 2015 mulai jam 08.00 s/d 22.00 WIB bertempat di Kampus Fakultas Kehutanan IPB, Darmaga Bogor, dengan rincian pelaksanaan masing-masing acara sebagai berikut:

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 4

Page 9: laporan hapka xvi 2015

a. Registrasi peserta HAPKA XVI dibagi dalam 9 (sembilan) meja, yaitu:

1. Meja 1 : Sebelum E-1 s/d E-10,2. Meja 2 : E-11 s/d E-15,

3. Meja 3 : E-16 s/d E-20,4. Meja 4 : E-21 s/d E-25,

5. Meja 5 : E-26 s/d E-30,6. Meja 6 : E-31 s/d E-35,7. Meja 7 : E-36 s/d E-40,8. Meja 8 : E-41 s/d E-45,9. Meja 9 : E-46 s/d E-47.

REGISTRASI PESERTA

FotografiPameranCoaching Clinic

Lomba

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 5

Page 10: laporan hapka xvi 2015

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 6

Page 11: laporan hapka xvi 2015

a. Pameran Fotografi mengawali seluruh rangkaian kegiatan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 yang dibuka secara resmi oleh Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2012-2015 (Kang Prie Supriadi) dan didampingi oleh Ketua Panitia HAPKA XVI Tahun 2015 (Kang Drasospolino).

b. Peserta pameran fotografi berasal dari mahasiswa dan alumni Fakultas Kehutanan IPB.

c. Materi pameran adalah aktifitas mahasiswa dan

alumni Fakultas Kehutanan IPB dalam pengelolaan sumberdaya alam, lingkungan, dan Sosial Budaya.

d. Pameran Fotografi berlangsung jam 08.00 s/d 21.00 WIB, bertempat di lorong Departemen Hasil Hutan, Fakultas Kehutanan IPB.

e. Jumlah foto yang dipamerkan sebanyak 76 foto yang telah melalui penyaringan oleh Panitia Fotografi dari jumlah total foto yang masuk ke panitia sebanyak 149 foto, dengan rincian foto

pendidikan sebanyak 6 foto, foto sosial budaya sebanyak 16 foto, foto hutan dan lingkungan sebanyak 20 foto, foto sebanyak biodiversity 24 foto, foto kebakaran hutan sebanyak 4 foto, dan foto kegiatan sebanyak 6 foto.

f. Selain itu, pada pemeran foto ini juga dipamerkan foto-foto nostalgia alumni Fakultas Kehutanan IPB yang dikirimkan oleh alumni Fakultas Kehutanan IPB kepada panitia Lomba Fotografi.

PAMERAN FOTOGRAFI

a. Coaching Clinic Photography diselenggarakan jam 08.30 s/d 12.00 WIB di ruang kuliah RKX 107, Kampus Fakultas Kehutanan IPB dan praktek di luar ruangan.

b. Peserta berasal dari umum dan undangan (mahasiswa, alumni, pelajar SMA lingkup Bogor).c. Pemateri Coaching Clinic Photography adalah fotografer senior yang berpengalaman dibidangn-

ya, terdiri dari:1) Pinto N.H. (Pengajar dan pendiri kelas fotografi pagi),2) R. Eko Tjahjono (fotografer lingkungan, alumni Fahutan IPB),3) Dones Rinaldi (dosen Fahutan IPB dan penggiat fotografi).

d. Materi Coaching Clinic Photography, yaitu:1) Sesi I : kegiatan materi kelas dan diskusi yang dilaksanakan di ruang kelas RKX 107 dan di-

hadiri oleh 68 peserta.2) Sesi II : kegiatan praktek fotografi. Tempat praktek terbagi menjadi tiga tempat (Fahutan IPB,

Danau LSI, dan Arboretum landscape IPB).

COACHING CLINIC PHOTOGRAPHY

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 7

Page 12: laporan hapka xvi 2015

Nama Pemenang: Dwi Budi S. (Fakultas Kehutanan, IPB)Judul Foto: Raja Udang MenintingDeskripsi Foto: Meratapi masa depan generasiku yang mirisLokasi Pengambilan Foto: LSI IPBHadiah: Uang sebesar Rp. 2,5 juta + Plakat

Juara II

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 8

Page 13: laporan hapka xvi 2015

JUARA I

Juara III

a. Lomba foto diselenggarakan di Kampus Fakultas Kehutanan IPB dan lingkungan Kampus IPB Darmaga Bogor, pada pukul 08.00 s/d 17.00 WIB dengan tema HAPKA XVI Tahun 2015 dan Darmaga.

b. Lomba foto diikuti oleh peserta yang berasal dari umum, alumni Fakultas Kehutanan IPB, mahasiswa Fakultas Kehutanan IPB dan pelajar SMA di Bogor dengan jumlah peserta sebanyak 75 orang.

c. Jumlah total foto yang terkumpul dari 75 peserta adalah 141 foto yang kemudian dipilih oleh dewan juri untuk menentukan juara 1, 2, dan 3.

d. Juri lomba foto sebanyak 3 (tiga) orang berasal dari Fotografer senior yang juga menjadi pemateri pada

Coaching Clinic Photography. e. Pemenang lomba foto, terdiri dari:

Nama Pemenang: Intan (Shutter IPB)Judul Foto: Moving OnDeskripsi Foto: Dunia bergerak sekalipun kita diamLokasi Pengambilan Foto: Node Faperta, IPBHadiah: Uang sebesar Rp. 3,5 juta + Plakat

Nama Pemenang: Maryam (Umum)Judul Foto: In MemoriesDeskripsi Foto: Foto-foto yang berjajar membuat memori akan masa lalu terkenang kembali.Lokasi Pengambilan Foto: Pameran Foto Nostalgia HAPKA XVIHadiah: Uang sebesar Rp. 1,5 juta + Plakat

LOMBA FOTOGRAFI

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 9

Page 14: laporan hapka xvi 2015

a. Seminar Kehutanan diseleng-garakan di Ruang Auditorium Sylva Pertamina, Fakultas Kehutanan IPB.

b. Acara diselenggarakan mu-lai jam 08.00 s/d 13.30 WIB, melebihi target waktu jam 12.15 WIB, dengan susunan acara terlampir.

c. Peserta berasal dari alum-ni Fakultas Kehutanan IPB dengan berbagai latar belakang pekerjaan yang berjumlah 330 orang. Jumlah peserta tersebut melebihi target panitia seban-yak 300 orang.

d. Acara dibuka oleh Sekjen Kementerian LHK (Bambang Hendroyono), mewakili Ment-eri LHK.

e. Keynote Speech oleh Menteri LHK yang diwakili oleh Sekjen Kementerian LHK (Bambang

Hendroyono).f. Materi seminar dan pembicara,

sebagai berikut:1) Paradigma Baru Pencega-

han dan Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan: Pendekatan So-sial-Ekonomi-Budaya, 0leh : Dr. Soeryo Adiwibowo (FEMA IPB).

2) Perbaikan Tata Kelola Lahan dan Air Berbasis Kawasan Hidrologi Gambut, oleh : Prof. Budi Indra Seti-awan (FATETA-IPB).

3) Lesson learned Pencegahan dan Penanggulangan Keba-karan Hutan dan Lahan di Perusahaan, oleh : Ir. Dian Novarina, M.Sc. (PT. Riau Andalan Pulp and Paper) .

4) Kebijakan Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran

Hutan dan Lahan di Masa Datang, oleh : Ir. Raffles B. Panjaitan, M.Sc. (Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan, Kementerian LHK).

g. Selain materi kebakaran hutan, juga disampaikan materi Succes Story Membangun Hutan Pendidikan di Lahan Bekas Tambang Silica (Holcim Educational Forest) oleh Prof. Juang R. Matangaran (Dosen Fakultas Kehutanan IPB).

h. Rumusan seminar kehutanan disusun oleh Prof. Hariadi Kartodihardjo, Prof. Herry Purnomo, dan Dr. Lailan Syaufina.

i. Rumusan seminar kehutanan selengkapnya disampaikan terlampir.

SeminarK E H U T A N A NTema Seminar Kehutanan, yaitu: Kebakaran Hutan di Indonesia : Mencari Akar Masalah dan Solusi Penanggulangannya.

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 10

Page 15: laporan hapka xvi 2015

Hasil Musyawarah Besar Alumni Fahutan IPB,

yaitu:a. Musyawarah Besar Alumni

Fakultas Kehutanan IPB dibuka dengan sambutan Ketua Panitia HAPKA XVI Tahun 2015 (Kang Drasos-polino).

b. Penyampaian Wanabakti Award dibacakan oleh Kang Adjat Sudrajat, selaku Ketua Tim Penilai Penghargaan Wanabakti Award 2015.

c. Pertanggungjawaban Pengurus DPP HA-E IPB Periode 2012-2015 telah diterima oleh seluruh peserta Musyawarah Besar Alumni Fakultas Kehutan-an IPB.

d. Pemilihan Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2015-2018 dilaksanakan dengan cara musyawarah yang dipimpin oleh Kang

Nurcahyo Adi. e. Pada pencalonan Ketua

Umum DPP HA-E IPB Periode 2015-2018 dipers-yaratkan harus ada dukun-gan minimal 5 (lima) an-gkatan atau Komda. Hasil pencalonan Ketua Umum HA-E IPB Periode 2015-2018 sebanyak 3 (tiga) orang, yaitu: M. Awriya Ibrahim (E-16), Gogod Dirgo Tujuanto (E-23), dan Stepi Hakim (E-27).

f. Proses pemilihan Ketua Umum HA-E IPB dilak-sanakan dengan musy-awarah dan akhirnya terpilih M. Awriya Ibra-him sebagai Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2015-2018.

g. Kelengkapan kepenguru-san, termasuk Sekjen akan ditetapkan dalam waktu dekat oleh Ketua Umum terpilih.

MUSYAWARAH BESAR

ALUMNIF A H U T A N I P B

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 11

Page 16: laporan hapka xvi 2015

Aa. Pemberian Wanabakti

Award disampaikan Ketua Umum HA-E IPB (kang Prie Supriadi) yang didampingi oleh Dekan Fakultas Kehutanan IPB (kang Rinekso Soekmadi) dan Ketua Panitia HAPKA XVI Tahun 2015 (kang Drasospolino) pada rangkaian acara Musyawarah Besar Fakultas Kehutanan IPB.

b. Penyampaian Wanabakti Award dibacakan oleh kang Adjat Sudrajat, selaku Ketua Tim Penilai Penghargaan Wanabakti Award 2015 berdasarkan Surat Keputusan Ketua Umum HA-E IPB Nomor: 03/SK/HA-E-IPB/2015 tanggal 31 Agustus 2015 tentang Pembentukan Tim Penilai Penghargaan Wanabakti Award 2015.

c. Nama-nama penerima Wanabakti Award ditetapkan dengan Surat Keputusan Ketua Umum HA-E IPB Nomor: 04/SK/HA-E-IPB/2015 tanggal 30 Oktober 2015 tentang Penerima Penghargaan Wanabakti Award 2015 Bagi Alumni Yang Berjasa Luar Biasa Bagi Sektor Kehutanan dan Pendidikan.

pemberianwanabaktiward

Ir. H.M. Harris Suranggadjiwa

(Wanabhakti Utama Award)Ir. Sadikin Djajapertjunda, M.Sc.

(Wanabhakti Utama Award)Prof. Dr. Ir. Rudy C. Tarumingkeng, M.F. (Wanabhakti Utama Award)

Dr. Ir. Yurdi Yasmi, M.Sc. (Wanabhakti Muda Award)

Nama-nama penerima Wanabakti Award, yaitu:

Prof. Dr. Ir. Rubini Atmawidjaja, M.Sc.(Wanabhakti Utama Award)

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 12

Page 17: laporan hapka xvi 2015

a. DJJ dilaksanakan mulai pukul 20.00 s/d 22.00 WIB di depan Arboretum Fakultas Kehutanan IPB dan dihadiri ratusan alumni Fakultas Kehutanan IPB penggemar musik Jazz.

b. DJJ menghadirkan Idang Rasjidi, Rieka Roeslan, dan Sastrani.

c. Membuka acara ini, didahului oleh band pembuka dari UKM bidang musik dari mahasiswa IPB yaitu: G Majors Band, dengan membawakan 3 buah lagu yang sudah dipersiapkan.

d. Selanjutnya dilakukan pemutaran film tentang kehutanan dan lingkungan, serta

lagu sylva berjudul “Api Unggun” versi Jazz yang merupakan hasil aransemen Idang Rasjidi.

e. Acara pementasan ini langsung dipandu oleh Idang Rasjidi dan Rieka Roeslan.

f. Mereka secara aktif memimpin jalannya konser dan sangat komunikatif dengan penonton. Beberapa instrumen dimainkan secara kompak dan harmonis, kemudian dikuti oleh Sastrani dan Rieka Roeslan yang membawakan beberapa lagu.

g. Acara DJJ pada akhirnya selesai pada pukul 22.00 WIB.

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 13

Page 18: laporan hapka xvi 2015

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 14

Page 19: laporan hapka xvi 2015

a. Peserta pameran dan bazaar diperuntukan bagi Departemen Fakultas Kehutanan IPB, Himpro Fakultas Kehutanan IPB, Lembaga Kemahasiswaan, Sponshorship, dan usaha alumni Fakultas Kehutan-an IPB.

b. Pameran dan bazzar berlangsung jam 08.00 s/d

16.00 WIB.c. Jumlah peserta Pameran

dan Bazaar sebanyak 48 stand yang terbagi dalam dua kelompok, yaitu: stand pangan sebanyak 21 stand dan stand non pangan sebanyak 27 stand.

d. Nama-nama peserta pa-meran dan bazzar disam-paikan terlampir.

P A M E R A N D A N B A Z A R

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 15

Page 20: laporan hapka xvi 2015

ANGGARAN HAPKA XVI TAHUN 2015

PENU

TUP

PENU

TUP

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 16

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 10

ANGGARAN HAPKA XVI TAHUN 2015

Kebutuhan dana penyelenggaraan seluruh rangkaian acara HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 ini sebesar Rp. 921.429.118,- dengan rincian:

No Uraian Jumlah (Rp) 1 Sekretariat dan Penggalangan Alumni 90.100.000 2 Acara 244.501.000 3 Konsumsi (catering) 140.482.000 4 Perlengkapan (logistik) 108.985.000 5 Publikasi dan Dokumentasi 52.350.000 6 Kaos dan Plakat 68.125.000 7 Award 66.500.000 8 Souvenir untuk Sponsorship dan Panitia 120.000.000 9 Acara pembubaran panitia 30.000.000 10 Administrasi Bank dan Pajak 386.118 Total Pengeluaran 921.429.118

Adapun pemasukan dana adalah sebesar Rp. 1.221.985.877- dengan rincian: No Uraian Jumlah (Rp) 1 Dana Bendahara HA-E 157.750.000 2 Sponsorship 644.036.000 3 Donatur 107.550.000 4 Angkatan 185.170.659 5 Registrasi 72.125.000 6 Komda 34.801.000 7 Bunga Bank 553.218 Total Pemasukan 1.221.985.877 Keterangan : Pemasukan dana dari Sponsorship (RAPP, Tanoto Foundation dan Sinarmas), langsung melalui Fakultas Kehutanan IPB, tidak melalui Kas Panitia HAPKA 2015 Sehingga sisa saldo dari kegiatan HAPKA XVI Tahun 2015 adalah sebesar Rp.300.556.759,.

Adapun rincian dana masuk dan pengeluarannya dapat dilihat pada Lampiran.

Page 21: laporan hapka xvi 2015

TAHUN 2015

Kesuksesan dalam penyeleng-garaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015

menjadi tolok ukur bagi terjalinnya komunikasi yang harmonis antara alumni Fahutan IPB dan civitas akade-mika Fahutan IPB, konsolidasi alumni Fahutan IPB, sekaligus juga menjadi momentum perbaikan pengelolaan Himpunan Alumni Fakultas Kehutan-an IPB (HA-E IPB).Atas kelancaran dan suksesnya penye-lenggaraan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan Tahun 2015, panitia menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada seluruh pihak yang telah men-dukung acara, memberikan bantuan material maupun non material, serta hadir pada acara HAPKA XVI Tahun 2015, kepada:1. Rektor IPB dan seluruh jaja-

rannya.

2. Dekan Fakultas Kehutanan IPB dan seluruh jajarannya.

3. Seluruh alumni Fakultas Ke-hutanan, yaitu: Senior, Komis-ariat Daerah (Komda) seluruh Indonesia, dan Ketua Angkatan dan jajarannya,

4. Seluruh Sponsor Acara,5. Seluruh Panitia Pelaksana

HAPKA XVI Tahun 2015,6. Mahasiswa Fakultas Kehutanan

IPB (sebagai petugas registrasi dan pemandu tamu).

Semoga melalui penyelenggaraan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 ini, Alumni Fakultas Kehutanan IPB dapat memberikan kontribusi karya dan pemikiran kepa-da negara dan bangsa.Selamat bertugas kepengurusan HA-E IPB periode 2015-2018 dan sampai bertemu di HAPKA selanjutnya. Salam.PE

NUTU

PPE

NUTU

P

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 17

Sponsored by:

Page 22: laporan hapka xvi 2015

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 18

Page 23: laporan hapka xvi 2015

A N G G A R A N H A P K A X V I TA H U N 2 0 1 5

L . A . M . P . I . R . A . N

HAPKA XVI - TAHUN 2015 - 19

Page 24: laporan hapka xvi 2015

No

Ura

ian

Pem

asuk

anPe

ngel

uara

nSa

ldo

( Rp.

)Ke

tera

ngan

1

D

ana

Bend

ahar

a15

7,75

0,00

0Rp

-Rp

15

7,75

0,00

0Rp

2

Sp

onso

rshi

p66

4,03

6,00

0Rp

-Rp

82

1,78

6,00

0Rp

3

D

onat

ur10

7,55

0,00

0Rp

-Rp

92

9,33

6,00

0Rp

4

An

gkat

an18

5,17

0,65

9Rp

-Rp

1,

114,

506,

659

Rp

5

Re

gist

rasi

72,1

25,0

00Rp

-

Rp

1,18

6,63

1,65

9Rp

6

Ko

mda

34,8

01,0

00Rp

-

Rp

1,22

1,43

2,65

9Rp

7

Bu

nga

Bank

553,

218

Rp

-Rp

1,

221,

985,

877

Rp

8

Se

kret

aria

t & P

engg

alan

gan

Alum

ni-

Rp

90,1

00,0

00Rp

1,13

1,88

5,87

7Rp

9

Ac

ara

-Rp

24

4,50

1,00

0Rp

887,

384,

877

Rp

10

Ko

nsum

si/C

ater

ing

-Rp

14

0,48

2,00

0Rp

746,

902,

877

Rp

11

Pe

rleng

kapa

n &

Log

istik

-Rp

10

8,98

5,00

0Rp

637,

917,

877

Rp

12

Pu

bdok

-Rp

52

,350

,000

Rp

58

5,56

7,87

7Rp

13

Ka

os d

an P

laka

t-

Rp

68,1

25,0

00Rp

517,

442,

877

Rp

14

aw

ard

-Rp

66

,500

,000

Rp

45

0,94

2,87

7Rp

15

A

dmin

istra

si ba

nk &

Paj

ak

-Rp

38

6,11

8Rp

450,

556,

759

Rp

16

S

ouve

nir u

ntuk

spo

nsor

ship

dan

pan

itia

-Rp

12

0,00

0,00

0Rp

330,

556,

759

Rp

17

Ac

ara

Pem

buba

ran

Pani

tia30

,000

,000

Rp

30

0,55

6,75

9Rp

1,22

1,98

5,87

7

921,

429,

118

Rp

30

0,55

6,75

9Rp

Kete

rang

an :

Jaka

rta.

14

Des

embe

r 201

5

Dis

etuj

ui O

leh

:D

ibua

t ole

h,KE

TUA

PAN

ITIA

BEN

DAH

ARA.

DRA

SOSP

OLI

NO

MH

D. S

OLE

H P

URB

A

Reka

pitu

lasi

Lap

oran

Keu

anga

n H

apka

Fah

utan

IPB

Ke -

XVI

Tahu

n 20

15

Pem

asuk

an d

ana

dar

i Spo

nsor

ship

(RAP

P, T

anot

o Fo

unda

tion

dan

Sina

rmas

), la

ngsu

ng m

elal

ui F

akul

tas

Kehu

tana

n IP

B, ti

dak

mel

alui

Kas

Pan

itia

HAP

KA 2

015

Page 25: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI

Tahu

n 20

15Pe

ncai

ran

Dana

dar

i Ben

daha

ra H

AENo

Tang

gal

Urai

anKa

s Mas

uk (

Rp. )

Kas K

elua

r ( R

p.)

Sald

o ( R

p. )

Kete

rang

an2

21-a

gst-1

5te

rima

cash

dar

i bu

nora

2,75

0,00

0Rp

2,75

0,00

0Rp

428

-agu

stus

-15

ambi

l cek

ben

daha

ra10

,000

,000

Rp

12,7

50,0

00Rp

dana

ben

daha

ra H

AE8

penc

aira

n ce

k be

ndah

ara

20,0

00,0

00Rp

32

,750

,000

Rp

da

na b

enda

hara

HAE

135-

okt-1

5pe

ncai

ran

cek

bend

ahar

a70

,000

,000

Rp

102,

750,

000

Rp

dana

ben

daha

ra H

AE17

8-ok

t-15

penc

aira

n ce

k be

ndah

ara

30,0

00,0

00Rp

13

2,75

0,00

0Rp

da

na b

enda

hara

HAE

3926

-okt

-15

penc

aira

n ce

k be

ndah

ara

25,0

00,0

00Rp

15

7,75

0,00

0Rp

da

na b

enda

hara

HAE

239

157,

750,

000.

00Rp

-Rp

15

7,75

0,00

0.00

Rp

Jaka

rta.

14

Dese

mbe

r 20

15

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASOS

POLI

NOM

HD. S

OLEH

PUR

BA

Page 26: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI

Tahu

n 20

15Pe

rincia

n Pe

nerim

aan

dari

Spon

sors

hip

NoTa

ngga

l Ur

aian

Kas M

asuk

( Rp

. )Ka

s Kel

uar (

Rp.

)Sa

ldo

( Rp.

)Ke

tera

ngan

198-

Oct-1

5Se

tor T

unai

dar

i PT.

Rim

ba T

anam

an In

dust

ri10

,000

,000

Rp

10,0

00,0

00

2015

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari

PT. M

usi M

itra

Jaya

10,0

00,0

00Rp

20

,000

,000

21

15-O

ct-1

5Se

tor T

unai

PT.

Nus

a Pa

la N

irwan

a50

,000

,000

Rp

70,0

00,0

00

15-O

ct-1

5Se

tor T

unai

PT.

Hut

an T

anam

an Le

star

i10

,000

,000

Rp

80,0

00,0

00

2516

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai D

ari P

T. N

usan

tara

Agr

i Sej

ati

20,0

00,0

00Rp

10

0,00

0,00

0

26

16-O

ct-1

5Se

tor T

unai

Dar

i PT.

Dia

mon

d Ra

ya T

imbe

r2,

000,

000

Rp

10

2,00

0,00

0

27

20-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i PT.

Ada

ro In

done

sia50

,000

,000

Rp

152,

000,

000

2822

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari S

alim

Gro

up50

,000

,000

Rp

202,

000,

000

3022

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari s

pons

orsh

ip k

egia

tan

Hapk

a1,

500,

000

Rp

20

3,50

0,00

0

32

23-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i Jua

nda

Lesm

ana

( PT.

Han

ujay

a)25

,000

,000

Rp

228,

500,

000

3323

-Oct

-15

Seto

r tun

ai d

ari (

Man

diri

Man

ggal

a ) I

NHUT

ANI V

10,0

00,0

00Rp

23

8,50

0,00

0

41

26-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i PT.

Sel

aki S

. Sej

ahte

ra5,

000,

000

Rp

24

3,50

0,00

0

26

26-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i Suk

a Ja

ya M

akm

ur5,

000,

000

Rp

24

8,50

0,00

0

27

26-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i INH

UTAN

I IV

10,0

00,0

00Rp

25

8,50

0,00

0

29

26-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i PT.

Hut

an In

do Le

star

i10

,000

,000

.00

Rp

26

8,50

0,00

0

34

28-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i PT.

Inan

ta T

imbe

r 10

,000

,000

Rp

278,

500,

000

4030

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari T

elag

a Ba

kti P

ersa

da50

,000

,000

Rp

328,

500,

000

4230

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari M

andi

ri Gu

nung

Sah

ari

5,00

0,00

0Rp

333,

500,

000

4330

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari M

andi

ri Te

bet B

arat

( IN

HUTA

NI II

)10

,000

,000

Rp

343,

500,

000

4530

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari E

ka G

emal

a Bo

rneo

30,0

00,0

00Rp

37

3,50

0,00

0

56

2-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i PT.

Kasih

Hut

an In

done

sia30

,000

,000

Rp

403,

500,

000

572-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari P

T. B

orne

o Lu

mbu

ng E

nerg

i40

,536

,000

Rp

444,

036,

000

592-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari P

T. P

ipit

Mut

iara

Jaya

10,0

00,0

00Rp

45

4,03

6,00

0

67

3-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i PER

HUTA

NI50

,000

,000

Rp

504,

036,

000

713-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari M

uham

mad

Ikhs

an (P

T. A

rfah

Indr

a)5,

000,

000

Rp

50

9,03

6,00

0

74

4-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i PT.

INHU

TANI

I15

,000

,000

Rp

524,

036,

000

764-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari P

T.SL

J GLO

BAL T

BK10

,000

,000

Rp

534,

036,

000

784-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari P

T. F

akfa

k An

ugra

h10

,000

,000

Rp

544,

036,

000

794-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari P

T. K

reas

i Per

mat

a10

,000

,000

Rp

554,

036,

000

804-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari P

T. K

esat

uan

Mas

10,0

00,0

00Rp

56

4,03

6,00

0

86

5-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i SUC

OFIN

DO10

,000

,000

Rp

574,

036,

000

945-

Nov-

2015

Setr

o Tu

nai d

ari P

T. A

rara

Aba

di

25,0

00,0

00Rp

59

9,03

6,00

0

10

66-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari M

usi H

utan

Per

sada

5,00

0,00

0Rp

604,

036,

000

107

6-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Kre

sna

Ning

sih (

APHI

)10

,000

,000

Rp

614,

036,

000

202

6-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i PT.

Gre

aty

Suks

es A

badi

10,0

00,0

00Rp

62

4,03

6,00

0

21

411

-Nov

-201

5Se

tor T

unai

dar

i Per

tam

ina

Gas

30,0

00,0

00Rp

65

4,03

6,00

0

21

503

-Des

-201

5Se

tor T

unai

dar

i PT.

Buk

it As

am T

bk.

10,0

00,0

00Rp

66

4,03

6,00

0

66

4,03

6,00

0Rp

-Rp

664,

036,

000

Rp

Jaka

rta.

14

Dese

mbe

r 201

5

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASOS

POLI

NOM

HD. S

OLEH

PUR

BA

Page 27: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI

Tah

un 2

015

Perin

cian

Pene

rimaa

n da

ri Do

natu

rDO

Tang

gal

Urai

anKa

s Mas

uk (

Rp. )

Kas K

elua

r ( R

p.)

Sald

o ( R

p. )

Kete

rang

an

7-Ju

l-15

Terim

a da

ri Bp

k. M

hd S

oleh

Pur

ba, u

ntuk

pe

mbu

kaan

reke

ning

1,00

0,00

0Rp

-

Rp

1,00

0,00

0Rp

15-O

ct-1

5Se

tor T

unai

Dar

i Bp.

Nur

budi

Sar

djon

o10

,000

,000

Rp

11

,000

,000

Rp

23-O

ct-1

5Se

tor T

unai

10

0,00

0Rp

11,1

00,0

00Rp

25

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai10

0,00

0Rp

11,2

00,0

00Rp

28

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari I

man

San

toso

2,

500,

000

Rp

13,7

00,0

00Rp

30

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari H

. Mam

an S

ukar

siman

10,0

00,0

00Rp

23,7

00,0

00Rp

2-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai1,

500,

000

Rp

25,2

00,0

00Rp

2-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai2,

000,

000

Rp

27,2

00,0

00Rp

2-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari S

ri Su

giha

rti

10,0

00,0

00Rp

37,2

00,0

00Rp

3-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari E

rdaw

ati

10,0

00,0

00Rp

47,2

00,0

00Rp

3-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai

10,0

00,0

00Rp

57,2

00,0

00Rp

3-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari F

itri N

urfa

tria

ni1,

500,

000

Rp

58,7

00,0

00Rp

5-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai1,

500,

000

Rp

60,2

00,0

00Rp

5-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari B

p. M

OCH.

ZAKA

RIA

25,0

00,0

00Rp

85,2

00,0

00Rp

5-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai2,

350,

000

Rp

87,5

50,0

00Rp

5-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari B

oen

Moc

htar

Pur

nam

a10

,000

,000

Rp

97

,550

,000

Rp

7-No

v-20

15Se

tor T

unai

3,50

0,00

0Rp

10

1,05

0,00

0Rp

9-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i D. R

uchy

adi P

raw

iraat

mad

ja1,

500,

000

Rp

102,

550,

000

Rp

9-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai5,

000,

000

Rp

107,

550,

000

Rp

107,

550,

000

Rp

-Rp

10

7,55

0,00

0Rp

Jaka

rta.

14

Dese

mbe

r 201

5

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASOS

POLI

NOM

HD. S

OLEH

PUR

BA

Page 28: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI

Tahu

n 20

15Pe

rincia

n Pe

nerim

aan

dari

Angk

atan

NoTa

ngga

l Ur

aian

Kas M

asuk

( Rp

. )Ka

s Kel

uar (

Rp.

)Sa

ldo

( Rp.

)Ke

tera

ngan

2922

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari R

apm

an E

2010

,000

,000

Rp

10

,000

,000

Rp

34

24-O

ct-1

5Se

tor T

unai

Dar

i Ang

kata

n E2

610

,000

,000

Rp

20

,000

,000

Rp

28

26-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i Ug

iek

Susil

awat

i ( E

24 )

10,0

00,0

00.2

4Rp

30,0

00,0

00Rp

3227

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari B

udi K

ristia

r ( E

25 )

10,0

00,0

00Rp

40,0

00,0

00Rp

3628

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari E

15 (

dari

Ibu

Asto

)10

,000

,000

Rp

50

,000

,000

Rp

37

29-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i HAP

KA 2

015

( E19

)10

,000

,019

Rp

60

,000

,019

Rp

46

30-O

ct-1

5Se

tor T

unai

Dar

i E2

3 10

,000

,000

Rp

70

,000

,019

Rp

47

30-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i E22

10,0

00,0

00Rp

80,0

00,0

19Rp

4830

-Oct

-15

Seto

r Tun

ai d

ari E

2010

,000

,000

Rp

90

,000

,019

Rp

51

31-O

ct-1

5Se

tor T

unai

E29

by.

Inyo

ng10

,000

,000

Rp

10

0,00

0,01

9Rp

55

2-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Rin

a Kr

istan

ti2,

000,

000

Rp

10

2,00

0,01

9Rp

60

2-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i E27

( FR

IDA

YULI

ANTI

)10

,270

,576

Rp

11

2,27

0,59

5Rp

63

2-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Nen

i E22

4,50

0,00

0Rp

116,

770,

595

Rp

683-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari H

APKA

IPB

E18

( Kar

tini b

y BN

I )10

,000

,000

Rp

12

6,77

0,59

5Rp

73

3-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Agn

es W

inar

yati

E.16

15,0

00,0

00Rp

141,

770,

595

Rp

774-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari A

swita

Lew

enus

sa E

415,

500,

000

Rp

14

7,27

0,59

5Rp

81

4-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Ind

ri As

tuti

E.30

10,0

00,0

30Rp

157,

270,

625

Rp

966-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari E

.46

3,30

0,00

0Rp

160,

570,

625

Rp

976-

Nov-

2015

Seto

r Tun

ai d

ari

Siti

Juar

iah

Noor

yasy

ini E

.34

10,1

00,0

34Rp

170,

670,

659

Rp

101

6-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Sud

arm

adji

E.6

4,50

0,00

0Rp

175,

170,

659

Rp

102

6-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i Set

iow

ati E

.35

10,0

00,0

00Rp

185,

170,

659

Rp

185,

170,

659.

24Rp

-

Rp

18

5,17

0,65

9.24

Rp

Jaka

rta,

14

Dese

mbe

r 201

5

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASO

SPO

LINO

MHD

. SO

LEH

PURB

A

Page 29: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI

Tahu

n 20

15Pe

nerim

aan

dari

Regi

stra

siNo

Tang

gal

Urai

anKa

s Mas

uk (

Rp. )

Kas K

elua

r ( R

p.)

Sald

o ( R

p. )

Kete

rang

an21

412

-Nov

-201

5Se

tor T

unai

72,1

25,0

00Rp

72,1

25,0

00.0

0Rp

239

72,1

25,0

00.0

0Rp

-Rp

72,1

25,0

00.0

0Rp

Jaka

rta,

14

Dese

mbe

r 201

5

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASOS

POLI

NOM

HD. S

OLEH

PUR

BA

Page 30: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI T

ahun

201

5Pe

rincia

n Pe

nerim

aan

dari

Kom

daNo

Tang

gal

Urai

anKa

s Mas

uk (

Rp. )

Kas K

elua

r ( R

p.)

Sald

o ( R

p. )

Kete

rang

an15

6-Oc

t-15

Seto

r Tun

ai d

ari B

P2HP

Jam

bi

1,00

1,00

0Rp

1,

001,

000

Rp

33

28-O

ct-1

5Se

tor T

unai

dar

i KO

MDA

HA

- E IP

B JA

TIM

3,80

0,00

0Rp

4,

801,

000

Rp

75

4-No

v-20

15Se

tor T

unai

dar

i KOM

DA R

iau

20,0

00,0

00Rp

24,8

01,0

00Rp

92

5-No

v-20

15Se

tor T

unai

KOM

DA S

UMUT

10,0

00,0

00Rp

34,8

01,0

00Rp

23

934

,801

,000

.00

Rp

-

Rp

34,8

01,0

00.0

0Rp

Jaka

rta,

14

Dese

mbe

r 201

5

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASOS

POLI

NOM

HD. S

OLEH

PUR

BA

Page 31: laporan hapka xvi 2015

Lapo

ran

Keua

ngan

Ha

pka

Fahu

tan

IPB

Ke -

XVI

Tahu

n 20

15Pe

nerim

aan

dari

Bung

a Ba

nkNo

Tang

gal

Urai

anKa

s Mas

uk (

Rp. )

Kas K

elua

r ( R

p.)

Sald

o ( R

p. )

Kete

rang

an53

31-O

ct-1

5Bu

nga

Bank

99,6

76.4

0Rp

99,6

76.4

0Rp

239

30-N

ov-1

5Bu

nga

Bank

453,

541

Rp

553,

217.

61Rp

55

3,21

7.61

Rp

-

Rp

553,

217.

61Rp

Jaka

rta,

14

Dese

mbe

r 201

5

Dise

tuju

i Ole

h :

Dibu

at o

leh,

KETU

A PA

NITI

ABE

NDAH

ARA.

DR

ASOS

POLI

NOM

HD. S

OLEH

PUR

BA

Page 32: laporan hapka xvi 2015

Laporan Keuangan Hapka Fahutan IPB Ke - XVI Tahun 2015Perincian Pengeluaran

No Tanggal

BIAYA SEKRETARIAT ACARA KOMSUMSI/ CATTERING LOGISTIK PUBDOK KAOS & PLAKAT AWARD SUVENIR

SPONSORSHIPPEMBUBARAN

PANITIAADM BANK dan

PAJAK3 21 - agustus - 15 Biaya Rapat HAPKA-1 2,750,000Rp 2,750,000Rp 5 Biaya rapat HAPKA-2 3,000,000Rp 3,000,000Rp 6 2-Sep-15 transfer ke drajad biaya rapat sekretariat 3,000,000Rp 3,000,000Rp 7 4-Sep-15 transer ke drajad biaya rapat sekretariat 3,000,000Rp 3,000,000Rp 9 7-Sep-15 transfer cek ke drajad untuk proposal dll 20,000,000Rp 20,000,000Rp

10 pembiayaan rapat pubdok (gagan) 750,000Rp 750,000Rp 11 biaya pemasangan dan distribusi poster 250,000Rp 250,000Rp 12 30-Sep-15 Administrasi Bank 85,473.98Rp 85,473.98Rp 14 5-okt-15 transfer ke kang adrian untuk DP jungle jazz 70,000,000.00Rp 70,000,000.00Rp 16 6-Oct-15 Administrasi Bank 36,500Rp 36,500Rp

18 8-okt-15 transfer ke drajad biaya proposal, persekot seminar, pameran, sekretariat

30,000,000Rp 30,000,000Rp

22 15-Oct-15 Biaya DP Kaos Hapka By. Gagan 21,125,000Rp 21,125,000Rp 24 15-Oct-15 Administrasi bank 15,000Rp 15,000Rp 35 24-Oct-15 Biaya Lomba Foto By. Mustofa 50,000,000Rp 50,000,000Rp 36 24-Oct-15 Biaya Award dan CD Album By. Gagan 16,500,000Rp 16,500,000Rp 38 25-Oct-15 Biaya Stiker , Gudi Bag dan Sablon 9,100,000Rp 9,100,000Rp 40 26-okt-15 transfer ke gagan untuk pubdok 25,000,000Rp 25,000,000Rp 30 27-Oct-15 DP Logistik By. Nandi 50,000,000Rp 50,000,000Rp 31 27-Oct-15 Administrasi Bank 15,500Rp 15,500Rp 38 29-Oct-15 Biaya Dp Konsumsi / Catering By. Lailan 35,000,000Rp 35,000,000Rp 39 29-Oct-15 Administrasi Bank 15,500Rp 15,500Rp 49 30-Oct-15 Biaya Konsumsi By. Lailan 10,000,000Rp 10,000,000Rp 50 30-Oct-15 Registrasi Ke Annisa Murthafiah 14,200,000Rp 14,200,000Rp 52 31-Oct-15 By. Administrasi bank 11,500Rp 11,500Rp 54 31-Oct-15 Pajak 19,935.28Rp 19,935.28Rp 58 2-Nov-2015 Biaya Media dan Pelunasan Laos (by Gagan ) 30,000,000Rp 30,000,000Rp 64 2-Nov-2015 Biaya Konsumsi Sate Ayam E22 4,500,000Rp 4,500,000Rp 65 2-Nov-2015 Administrasi Bank 6,500Rp 6,500Rp 82 4-Nov-2015 Transper Ke Annisa Murthafiah 14,305,000Rp 14,305,000Rp 83 4-Nov-2015 Transper Ke Gagan Gandara 7,500,000Rp 7,500,000Rp 84 4-Nov-2015 Transper Ke Drajat Kurniadi 10,000,000Rp 10,000,000Rp 87 5-Nov-2015 Biaya Cateriny Tranfer ke M Sabir 25,000,000Rp 25,000,000Rp 88 5-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp 89 5-Nov-2015 Transper Ke Adrian Bestari 50,000,000Rp 50,000,000Rp 90 5-Nov-2015 Transper Ke Adrian Bestari 20,000,000Rp 20,000,000Rp 99 6-Nov-2015 Biaya Cateriny Tranfer ke M Sabir 13,250,000Rp 13,250,000Rp

100 6-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp

103 6-Nov-2015 Pembelian hadiah ke penerima award 5 orang (Rp.10 jt/orang)

50,000,000Rp 50,000,000Rp

105 6-Nov-2015 Biaya Seminar Kit 19,500,000Rp 19,500,000Rp 108 6-Nov-2015 Biaya logistik melalui Nandi 50,000,000Rp 50,000,000Rp 109 6-Nov-2015 Administrasi bank 15,500Rp 15,500Rp 200 6-Nov-2015 Biaya logistik melalui Nandi 8,985,000Rp 8,985,000Rp 201 6-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp 203 6-Nov-2015 Biaya Cateriny Tranfer ke M Sabir 11,250,000Rp 11,250,000Rp 204 6-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp 205 6-Nov-2015 Biaya Cateriny Tranfer ke M Sabir 25,000,000Rp 25,000,000Rp 206 7-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp 208 8-Nov-2015 Administrasi bank 8,500Rp 8,500Rp 211 9-Nov-2015 Biaya Wartawan by Gagan 5,000,000Rp 5,000,000Rp 212 9-Nov-2015 Biaya Kemanan by Dekan 4,000,000Rp 4,000,000Rp 212 10-Nov-2015 Biaya Catering Tranfer ke Lailan S 16,182,000Rp 16,182,000Rp 213 10-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp 215 12-Nov-2015 Kekurangan by Catering Tranfer ke Lailan S 300,000Rp 300,000Rp 216 12-Nov-2015 Administrasi bank 6,500Rp 6,500Rp 217 12-Nov-2015 Transper Ke Mustofa 3,996,000Rp 3,996,000Rp 218 13-Nov-2015 Transper Ke Adrian Bestari 2,500,000Rp 2,500,000Rp 219 18-Nov-2015 By. DP Pencetakan kaos Hapka (By. Gagan) 13,000,000Rp 13,000,000Rp 220 22-Nov-2015 Transper ke Gagan 4,800,000Rp 4,800,000Rp 221 24-Nov-2015 Transper Ke Gagan Gandara 7,800,000Rp 7,800,000Rp 222 25-Nov-2015 Transper Ke Gagan Gandara 6,500,000Rp 6,500,000Rp 237 25 Nov 2015 Administrasi Bank 11,500Rp 11,500Rp

25 Nov 2015 Transper ke Gagan Gandara u/ Plakat 4,000,000Rp 4,000,000Rp 25 Nov 2015 Administrasi Bank 8,500Rp 8,500Rp 25 Nov 2015 Souvenir Sponsorship dan Panitia 120,000,000Rp 120,000,000Rp 25 Nov 2015 Acara Pembubaran Panitia 30,000,000Rp 30,000,000Rp

239 25 Nov 2015 Pajak 90,708.24Rp 90,708.24Rp 25 Nov 201525 Nov 2015

921,429,117.50Rp 90,100,000.00Rp 244,501,000.00Rp 140,482,000.00Rp 108,985,000.00Rp 52,350,000.00Rp 68,125,000.00Rp 66,500,000.00Rp 120,000,000.00Rp 30,000,000.00Rp 386,117.50Rp

Jakarta. 14 Desember 2015Disetujui Oleh : Dibuat oleh,KETUA PANITIA BENDAHARA.

DRASOSPOLINO MHD. SOLEH PURBA

PERINCIAN BIAYA

JUMLAH

URAIAN KAS KELUAR ( Rp.)

Page 33: laporan hapka xvi 2015

SK NOMOR: 02/SK/HA-E-IPB/2015

L . A . M . P . I . R . A . N

Page 34: laporan hapka xvi 2015

HIMPUNAN ALUMNI FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR

Sekretariat : Gedung Alumni IPB Lantai I Ruang 108, Jl. Raya Pajajaran No. 54 Bogor Alamat Kawat Fakultas Kehutanan

Telp./Fax. : (0251) 8385639; facebook: alumni fahutan IPB; Mailing List : [email protected]

Website: www.alumnifahutanipb.org

KEPUTUSAN

KETUA UMUM DEWAN PENGURUS PUSAT HIMPUNAN ALUMNI FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR

PERIODE 2012-2015

NOMOR : 02/SK/HA-E-IPB/2015

TENTANG PANITIA PELAKSANA HARI PULANG KAMPUS (HAPKA)

ALUMNI FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR TAHUN 2015

KETUA UMUM,

Menimbang : a. Bahwa DPP HA-E IPB mempuanyai tugas melaksanakan konsolidasi alumni, melaksanakan reorganisasi, dan meningkatkan silaturahim antar alumni, serta alumni dengan almamaternya,

b. Bahwa dalam rangka melaksanakan tugas tersebut, DPP HA-E IPB akan menyelenggarakan Kegiatan Hari Pulang Kampus (HAPKA) Alumni Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Tahun 2015,

c. Bahwa dalam rangka menyelenggarakan kegiatan tersebut, maka perlu ditetapkan Panitia Pelaksana HAPKA Alumni Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Tahun 2015 dengan SK Ketua Umum DPP HA-E IPB Periode 2012 – 2015.

Memperhatikan : 1. Surat Keputusan DPP HA-E IPB Nomor : 01/SK/HA-E-IPB/2013 tanggal 15 November 2013 tentang Perubahan Surat Keputusan Nomor : 01/SK/HA-E-IPB/2012 tentang Pengurus Himpunan Alumni Fakultas Kehutanan IPB Periode 2012 – 2015;

2. Keputusan Rapat DPP HA-E pada tanggal 25 Juni 2015 di Bogor tentang pembahasan persiapan kegiatan Peduli Rimbawan tahun 2015 dan Hari Pulang kampus (HAPKA) Alumni Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015;

Page 35: laporan hapka xvi 2015

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA UMUM DPP HA-E IPB TENTANG PANITIA PELAKSANA HARI PULANG KAMPUS (HAPKA) ALUMNI FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR TAHUN 2015.

Pertama : Membentuk Panitia Pelaksana Hari Pulang Kampus (HAPKA) Alumni Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Tahun 2015, sebagaimana tercantum pada Lampiran Keputusan ini.

Kedua : Panitia Pelaksana HAPKA Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Tahun 2015 bertugas merencanakan, menyelenggarakan, dan melaporkan penyelenggaraan Kegiatan HAPKA Alumni Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Tahun 2015.

Ketiga : Biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya keputusan ini dibebankan kepada Himpunan Alumni Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Periode 2012-2015 dan sumber dana dari alumni atau sponsor yang memenuhi ketentuan.

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan akan dilakukan peninjauan kembali sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Jakarta Pada tanggal : 26 Agustus 2015

Ketua Umum,

Prie Supriadi

SALINAN Keputusan ini disampaikan, kepada Yth.: 1. Dekan Fakultas Kehutanan IPB; 2. Ketua Dewan Pembina DPP HA-E IPB Periode 2012-2015; 3. Ketua Dewan Pengarah DPP HA-E IPB Periode 2012-2015; 4. Sekretaris Jenderal DPP HA-E IPB Periode 2012-2015; 5. Yang bersangkutan.

Page 36: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 13

Lampiran 1. SK Ketua Umum Himpunan Alumni Fakultas Kehutanan IPB Nomor: 02/SK/HA-E-IPB/2015 tentang Susunan Panitia Pelaksana HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA

HARI PULANG KAMPUS ALUMNI (HAPKA) FAKULTAS KEHUTANAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR

TAHUN 2015

1. Pembina : 1. Bambang Hendroyono 5. Iman Santoso 2. Rinekso Soekmadi 6. Hadi Daryanto 3. Adjat Sudrajat 7. Wandojo Siswanto 4. Boen M. Purnama 2. Penasehat : 1. Prie Supriadi (Ketua Umum HA-E IPB) 2. Naresworo Nugroho 5. Didik S. Hargono 3. Agus Justianto 6. M. Awriya Ibrahim 4. Agung Kuswandono 7. Nurcahyo Adi 3. Ketua : Drasospolino 4. Wakil Ketua : Mintarjo 5. Sekretaris : 1. Aryani 2. Drajad Kurniadi 3. M. Tigana (Mokmok) 6. Bendahara : 1. M. Soleh Purba 2. Atik Ratih Susanti Seksi-Seksi :

A. Seksi Acara

1. Hezlisyah Siregar (Koordinator) 7. Syamsul Budiman 2. Adrian Bestari 8. Libriana Arshanti 3. Dodi Prihanggodo 9. Yoga Hadiprasetya Wandojo 4. Rahmalia Sapta Dewi 10. M. Nur A. Aziz 5. Tuti Herawati 11. Brigita Laura 6. Yoyok Wibisono 12. Annisa Murthafiah

B. Seksi Seminar

1. Sri Wilarso (Koordinator) 4. Rahmat Hermawan 2. Irdika Mansur 5. Lukman Nurhakim 3. Iwan Hilwan 6. Ika Heriansyah

Page 37: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 14

C. Seksi Dana Usaha

1. Abdul Rahman (Koordinator) 9. Imam Harmain Pulungan 2. Nur Budi Sarjono 10. Herman Prayudi 3. Tjipta Purwita 11. Fathrah Dikusumah 4. Endro Siswoko 12. Ahmad Sani Arifin 5. John Novarly 13. Roni Saefullah 6. Bambang SBU 14. Nenie Afwani 7. Joko Sulistiyono 15. Reni Rosmini Handayani 8. Amalyos 16. Bona Sapril Sinaga

D. Seksi Akomodasi dan Perlengkapan

1. Sukarya (Koordinator) 6. Ubaidillah Syohih 2. Nandi Kosmayandi 7. Fajar Alif Sampangestu 3. Dede Hermawan 8. Chandra Darmawan 4. Sutrisno 9. M. Fachri Mutaqien 5. Saptaji

E. Seksi Publikasi dan Dokumentasi

1. Gagan Gandara (Koordinator) 2. Budi Prihanto 6. Satrio Cahyo 3. Ardi Risman 7. Bagus Rama 4. Bagja Hidayat 8. Mustofa 5. Ersa Juarsa 9. Reza Ahda

F. Seksi Konsumsi

1. Lailan Syaufina (Koordinator) 5. Julianti Siregar 2. Susilowati 6. Ida Rosita 3. Fatma Djuwita 7. Anxios Yoga 4. Eleonora Poerwanty 8. Darma Wanita Fahutan IPB

G. Seksi Kesekretariatan dan Pengerahan Alumni

1. Sarifudin (Koordinator) 7. Rina Kristanti 2. Dharma Satyawan (Ahong) 8. Hengki Wijaya 3. Ade Mukadi 9. Sandi Andriana 4. Hendra Wijaya 10. I Putu Indra Divayaana 5. Susi Oktalina 11. Ramdhani 6. Ati Dwi Nurhayati 12. Adesna Fatrawana

Page 38: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 15

Lampiran 2. Susunan Acara HAPKA XVI Fakultas Kehutanan Tahun 2015

SUSUNAN ACARA HAPKA XVI TAHUN 2015 BOGOR, 7 NOVEMBER 2015

Waktu Uraian Acara

06.30-07.30 1 Persiapan Pameran Foto, Coaching Clinic, dan Lomba Foto

07.00-08.00 2 Registrasi Peserta HAPKA XVI Tahun 2015

08.00-12.00 3 Seminar Kehutanan, Pemberian Award Alumni, dan Konferensi Pers

11.00 - 14.00 4 Ishoma, Acara Bebas, Foto Angkatan, dan Hiburan Musik

14.00 - 16.30

5 Pemberian Award dan Musyawarah Besar Himpunan Alumni Fahutan IPB :

a. Pemberian Wanabakti Award 1. Pameran Foto (Alumni, Mahasiswa) dan Foto Nostalgia b. Pembukaan Musyawarah Besar

c. Sambutan-sambutan 2. Coaching Clinic

d. Laporan Pertangung jawaban Ketum HAE IPB Periode 2012-2015 3. Lomba Foto

e. Pemilihan Ketua Umum HAE IPB Periode 2015-2018 4. Bazzar

f. Sambutan Ketua Umum Periode 2015-2018

16.30 - 17.00 6 Persiapan Darmaga Jungle Jazz (DJJ)

17.00 - 19.00 7 Ishoma, Acara Bebas, Foto Angkatan, dan Hiburan Musik 5. 5. Penjurian Lomba

Foto

19.00 - 19.30 8 Pengumuman Pemenang dan Pembagian hadiah lomba foto

19.30 - 22.00 9 Darmaga Jungle Jazz (Idang Rasjidi, Rieka Roeslan, dkk)

22.00 - 22.15 10 Penutupan

Page 39: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 16

Lampiran 3. Susunan Acara Seminar Kehutanan dalam rangka HAPKA XVI Fakultas Kehutanan Tahun 2015

Susunan Acara Seminar Kehutanan Tema “Kebakaran Hutan Di Indonesia : Mencari Akar Masalah

dan Solusi Penanggulangannya” Bogor, 7 November 2015

No Waktu Kegiatan PIC

1 08.00-08.30 Registrasi Panitia 2 08.30-08.35 Pembukaan MC (Resti Meilani) 4 08.35-08.40 Sambutan Ketua Umum HAE IPB Prie Supriadi 5 08.40-08.45 Sambutan Dekan Fahutan IPB Dr. Rinekso Soekmadi 6 08.45-08.50 Sambutan Wakil Rektor IPB Annas Miftah Fauzi 7 08.50-09.10 Sambutan Menteri LHK (diwakili oleh Sekjen

Kemen LHK) sekaligus membuka Acara Seminar Kehutanan

Bambang Hendroyono

8 09.10-09.40 Keynote Speech oleh Menteri LHK (diwakili Sekjen Kemen LHK)

Bambang Hendroyono

9 09.40-10.00 Coffee Break Panitia 10 10.00-13.00 Diskusi Panel:

Moderator : Dr. Dodik Nurrochmat

1. Paradigma Baru Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan: Pendekatan Sosial-Ekonomi-Budaya.

Dr. Soeryo Adiwibowo (FEMA IPB)

2. Perbaikan Tata Kelola Lahan dan Air Berbasis Kawasan Hidrologi Gambut.

Prof. Budi Indra Setiawan (FATETA-IPB)

3. Lesson learned Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan di Perusahaan.

Ir. Dian Novarina, M.Sc., Direktur Utama PT. Riau Andalan Pulp and Paper

4. Kebijakan Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan di Masa Datang.

Ir. Raffles B. Panjaitan, M.Sc. (Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan, Kemen LHK)

Succes Story Membangun Hutan Pendidikan di Lahan Bekas Tambang Silica (Holcim Educational Forest).

Prof. Juang R. Matangaran

12 13.00-13.30 Perumusan butir-butir rekomendasi seminar Prof. Hariadi Kartodihardjo dan Tim

13 13.30-13.35 Penutupan Dr. Rinekso Soekmadi

Page 40: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 17

Lampiran 4. Rumusan Seminar Kehutanan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015

RUMUSAN SEMINAR NASIONAL KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI INDONESIA: MENCARI

AKAR MASALAH DAN SOLUSI PENANGGULANGANNYA DALAM ACARA HAPKA KE-16 ALUMNI FAKULTAS KEHUTANAN IPB

Darmaga, 7 November 2015 Acara Seminar Nasional Kebakaran Hutan dan Lahan di Indonesia: Mencari Akar Masalah dan Solusi Penanggulangannya merupakan salah satu rangkaian acara HAPKA (Hari Pulang Kampus Alumni Fakultas Kehutanan IPB) ke-16. Acara Seminar Nasional ini dihadiri oleh lebih 330 orang Alumni Fakultas Kehutanan IPB dengan keynote speech Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan yang diwakili oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Ir. Bambang Hendroyono, MM, dengan judul: Konsepsi Kebijakan KLHK dalam Penanganan Karhutla. Kebakaran hutan dan lahan pada tahun 2015 ini merupakan kejadian kebakaran hutan dan lahan yang selalu berulang dengan luas kebakaran sebasar 1.69 juta ha. Disamping itu, isu pencemaran asap lintas batas (transboundary haze pollution) sebagai dampak kebakaran hutan dan lahan gambut yang merupakan isu sentral pada pembahasan rangkaian Pertemuan ke-13 ASEAN Ministerial meeting on the Environment (AMME-13) di Hanoi, Vietnam pada tanggal 26-29 Oktober 2015. Dampak kebakaran tahun ini dipandang sebagai salah salah satu yang terburuk sejak tahun 1997. Besarnya dampak kebakaran termasuk banyaknya korban akibat kabut asap baik di Indonesia maupun negara-negara ASEAN, dapat dikatakan bahwa episode kebakaran hutan dan lahan saat ini sebagai tragedy of humanity. Penyebab kebakaran hutan dan lahan yang telah diidentifikasi, yaitu:

1. Konflik masyarakat vs masyarakat/masyarakat vs perusahaan. 2. Pola pembukaan lahan oleh masyarakat. 3. Cuaca panas ekstrim/El Nino. 4. Penegakkan hukum tidak optimal. 5. Ketidaksengajaan.

Page 41: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 18

6. Kebutuhan lahan bermotif finansial. 7. Sistem pencegahan dan pemadaman kebakaran tidak optimal. 8. Organized crime

Narasumber dalam Seminar ini terdiri dari:

1. Dr. Soeryo Adiwibowo-Fakultas Ekologi Manusia IPB, dengan judul: Paradigma Baru Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran hutan dan Lahan Pendekatan Sosial-Ekonomi-Budaya.

2. Prof. Dr. Budi Indra Setiawan-Fakultas Teknologi Pertanian IPB, dengan judul: Perbaikan Tata Kelola Lahan dan Air Berbasis Kawasan Hidrologi Gambut.

3. Ir. Dian Novita, M.Sc., Deputy Director Stakeholder Engagement and Sustainability PT Riau Andalan Pulp and Paper.

4. Ir. Raffles B. Panjaitan, M.Sc.- Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan, KemenLHK, dengan judul: Kebijakan Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan di Masa Datang.

Butir-butir Rekomendasi Seminar Nasional: 1. Perlu merinci aksi pada akar masalah, lokasi, dan aktor pembakaran. 2. Perlu definisi dan sinergi aksi di berbagai tingkatan baik policy dan tapak oleh

berbagai pihak (pemerintah, pakar, mahasiswa, swasta, LSM). Meningkatkan peran serta pakar Kampus Fahutan IPB dalam memberikan masukan kebijakan pengelolaan hutan kepada Pemerintah; Praktek Lapang mahasiswa dan KKN diprioritaskan di lokasi rawan kebakaran (Riau, Sumsel, Jambi, Kalteng, Kalsel, dan Kalbar.

3. Memahami ‘power elit nasional dan lokal’ dalam transaksi hutan dan lahan yang mengakibatkan kebakaran dan alternatif solusi penegakkan hukum dan politik.

4. Penataan tenurial harus segera dilakukan termasuk penataan, rehabilitasi dan restorasi, terutama di lahan gambut dengan kunci utama pengelolaan tata air.

5. Pengelolaan lahan gambut harus didasarkan pada kaidah konservasi lahan dan air serta lingkungan fisik dan non fisik berbasis Kesatuan Hidrologis Gambut yang harus dikelola secara terpadu oleh Pemerintah dengan melibatkan pemangku kepentingan (ABGC- Academician, Bussinessman-Government-

Page 42: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 19

Community). Pengelola Kesatuan Hidrologis Gambut melakukan MRV secara intensif.

6. Pengendalian kebakaran hutan dan lahan harus dilakukan secara terintegrasi dan komprehensif, mulai dari kegiatan Early Warning System, Early Detection System, Patroli, Peningkatan kapasitas sumberdaya manusia, Pemberdayaan masyarakat, Pengembangan teknologi penyiapan lahan tanpa bakar dan Law enforcement. Pendekatan multistakeholder merupakan kunci pengendalian kebakaran hutan dan lahan, termasuk penguatan peran daerah dan kontribusi CSR.

7. Terdapat beberapa best practices pengendalian kebakaran hutan dan lahan dan pengelolaan lahan gambut yang dilakukan baik oleh Pemerintah, Praktisi, maupun masyarakat, antara lain: Pengelolaan air di lahan gambut berdasarkan garis kontur, No Burn Policy, Program Desa Bebas Api (Fire Free Village).

8. Perlu peningkatan manajemen pemerintahan dalam penyediaan anggaran untuk pencegahan dan pemadaman kebakaran serta koordinasi pusat dan daerah.

9. Rehabilitasi lahan bekas kebakaran dengan manajemen hutan berbasis ekosistem yang terintegrasi dengan pengembangan KPH.

10. Tiap-tiap perusahaan hutan (HPH dan HTI) dan kebun sawit harus mengoptimalkan satuan pengamanan, pencegahan dan pemadaman kebakaran hutan dan lahan.

TIM PERUMUS: 1. Prof. Dr. Hariadi Kartodihardjo 2. Prof. Dr. Herry Purnomo 3. Dr. Lailan Syaufina

Page 43: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 20

Lampiran 5. Daftar Peserta Pameran dan Bazaar HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015

No Nama Stand Bidang Penanggung Jawab

Stand Non Pangan

1 RIMPALA HIMPRO Suci

2 HIMASILTAN HIMPRO Aji

3 HIMAKOVA HIMPRO Malika 4 Detara Foundation Lembaga Ika 5 HCV Indonesia Lembaga Resi E44 6 Man Logging Truck Lembaga Ronal 7 Biotrop Lembaga Akmail 8 Biotrop Lembaga Akmail 9 Cocobi Fashion Kak oji

10 Eco Propagangster Fashion Ubai E40 11 Angkatan 31 Fashion Fanny 12 Sepatu & Tas Ibu Dini Fashion Dini Haryanto 13 Shoffie Nayya Collection Fashion Sri 14 Batu Akik Fashion Bimbya 15 Rahman Tas Fashion rahman 16 Batu Akik Fashion yulita 27 17 Agrianita Fashion Titik 18 Presstis (tisu) Kesehatan Hendra 19 Roshilin herbal Kesehatan roshilin 20 Striulina Kecantikan Resii 44 21 Herbalen & Cek Kesehatan Kesehatan Jipong E36 22 Fals Project Kayu Ilyas E48 23 Krama Kuno Properti Bagus E46 24 Double Three Garaze Otomotif Dogla E41 25 Angakatan 51 Tanaman Nita 26 Drone Teknologi

27 Wardana Tupperware Alat Minum

Page 44: laporan hapka xvi 2015

Laporan Pelaksanaan HAPKA XVI Fakultas Kehutanan IPB Tahun 2015 21

No Nama Stand Bidang Penanggung Jawab

STAND PANGAN

1 Kopi Coklat Dian Minuman Dian 2 Mahataman Coffee Minuman Ikang E46 3 Kedai Kopi Inspirasi Minuman Yudha E45 4 Master Oxy Minuman Adrian E23 5 Teh & Milo Minuman Nuri E43 6 Jus stroberry Minuman Ibu Rosa 7 Jahe Minuman Ibu irdika 8 Frozen Food Makanan Ibu sapta 9 Frosen food Makanan Ibu sapta

10 Bakso tahu lumpia semarang Makanan Ibu Dewi 11 Siomay dimsum Makanan Ibu Dewi 12 sop iga Makanan Ibu Khaimin 13 Soto Mie Makanan Ersa 14 Chocoofaza Makanan

15 Resoles Makanan Ina 16 brownies/kerpik kentang/pie Makanan edwin 17 jambu kristal/brownies Makanan azis e 38 18 Kebab/ yogurt/ pizza Makanan & Minuman ibu nunu 19 Gudeg Makanan ibu katrin 20 Cireng/pisang lumeer/thai tea Makanan & Minuman tiwu 21 Agrianita Makanan & Minuman Titik

Page 45: laporan hapka xvi 2015

Sponsored by:

Page 46: laporan hapka xvi 2015

INSTITUT PERTANIAN BOGORF A K U LT A S K E H U T A N A N

COPYRIGHT 2015