Laporan Cms Kelompok 7

7
LABORATORIUM SATUAN PROSES SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2013/2014 MODUL : Alkilasi/Eterifikasi Pembuatan Carboxymethyl starch PEMBIMBING : Rintis Manfaati, ST, MT Oleh : Kelompok : VII Nama : 1. Rima Puspitasari, (121411026) 2. Siska Fizri Yuliantika ,(121411027) 3. Sumiyati,(121411028) Kelas : 2A PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIA JURUSAN TEKNIK KIMIA POLITEKNIK NEGERI BANDUNG 2014 ALKILASI/ETERIFIKASI Praktikum : 19 Desember 2013 Penyerahan : 9 Januari 2014 (laporan)

description

Laboratorium Satuan ProsesModul Alkilasi (Pembuatan CMS)

Transcript of Laporan Cms Kelompok 7

Page 1: Laporan Cms Kelompok 7

LABORATORIUM SATUAN PROSES SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2013/2014

MODUL : Alkilasi/Eterifikasi Pembuatan Carboxymethyl starch

PEMBIMBING : Rintis Manfaati, ST, MT

Oleh :

Kelompok : VII

Nama : 1. Rima Puspitasari, (121411026)

2. Siska Fizri Yuliantika ,(121411027)

3. Sumiyati,(121411028)

Kelas : 2A

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIA

JURUSAN TEKNIK KIMIA

POLITEKNIK NEGERI BANDUNG

2014

ALKILASI/ETERIFIKASI

Praktikum : 19 Desember 2013

Penyerahan : 9 Januari 2014

(laporan)

Page 2: Laporan Cms Kelompok 7

PEMBUATAN CARBOXYMETHYL STARCH

A. TUJUAN

Menjelaskan proses pembentukan CMS melalui reaksi alkilisasi dan eterifikasi.

Menganalisis sifat fisika hasil reaksi yang terjadi.

B. LANDASAN TEORI

Alkilasi adalah reaksi memasukan alkil atau benzil secara subtitusi atau adisi

ke dalam senyawa hidrokarbon. Bahan baku reaksi alkilasi adalah alkana, aromatik,

alkohol, fenol, senyawa yang mengandung N (anilin), dan logam (Pb). Alkilating

agents reaksi alkilasi adalah olefin (etilene, propilene, butylene); alkohol (metanol,

etanol); alkil halida (CH3I, CH3Cl, CH3Br); alkil sulfat (dimetil sulfat, dietil dulfat) dan

benzil klorida.

Reaksi alkilasi yang menghasilkan produk dengan gugus alkil berikatan

dengan atom O disebut reaksi Eterifikasi. Contoh reaksi eterifikasi :

1. Alkilasi alkohol dengan alkilating agent alkil halida dalam suasana basa

C2H5OH + CH3Cl C2H5OCH3 + NaCl + H2O

2. Alkilasi selulosa dengan alkilating agent alkil halida dalam suasana basa

menghasilkan produk ethyl sellulosa.

[C6H10O5]n + 3nNaOH [C6H7O2(ONa)3]n + 3nH2O

[C6H7O2(ONa)3]n + 3nC2H5Cl [C6H7O2(OC2H5)3]n + 3nNaCl

3. Alkilasi selulosa dengan alkilating agent sodium monocloroasetat

(ClCH2COONa), menghasilkan produk Sodium CarboxyMethyl Cellulosa

(Sodiium CMC) berfungsi untuk meningkatkan viskositas larutan.

[C6H10O5]n + nNaOH [C6H9O5Na]n + nH2O

[C6H9O5Na]n + nClCH2COONa [C6H9O5CH2COONa]n + nNaCl

Page 3: Laporan Cms Kelompok 7

Sodium CMS (Sodium Carboxy Methyl Starch) adalah eter strach yang mampu

menggantikan fungsi sodim CMC. Reaksi pembentukan CMS

Starch CH2OH + NaOH Starch CH2ONa + H2O

Starch CH2ONa + ClCH2COOH Strach CH2O CH2COOH + NaCl

C. ALAT DAN BAHAN

Alat yang digunakan:

Erlenmeyer 250 mL (2 buah)

Beker glass 500 mL (2 buah)

Stirrer magnetic (1 buah)

Corong Buchner (1 Set)

Gelas ukur 100 mL (1 buah)

Batang Pengaduk

Hot plate

Bahan yang digunakan:

10 gram Tepung jagung

30 mL etanol 96%

30 mL etanol 85%

7 mL NaOH 11,5 N

3,75 gram Sodium monocloroasetat

Asam asetat glacial

Kertas saring

Kertas lakmus

Page 4: Laporan Cms Kelompok 7

E. DATA PENGAMATAN

No.

Zat yang direaksikan

Pengamatan

Kondisi Proses

1

Melarutkan tepung maizena 10

gram dengan alcohol

(larutan 1)

Pengenceran

Pengadukan

2

larutan 1 + 7ml NaOH

(larutan 2)

Larutan menjadi lebih

kental dan pekat berwarna

putih

Pengadukan selama

20 menit pada suhu

ruang

3

Larutan 2 + 7,5 gram sodium

kloro asetat

(larutan 3)

Terjadi pemadatan yang

menggumpal dan

kandungan air berkurang

Pengadukan selama

60 menit, pada suhu

60oC

4

Larutan 3 + asam asetat

(sampai PH netral)

(larutan 4)

Gumpalan menjadi lebih

kenyal.

Pengadukan

dengan batang

pengaduk

Pemanasan pada

suhu 60 oC

5

Larutan 4 disaring

Produk berbentuk serbuk

halus dan berwarna putih

Penyaringan

6

Produk dikeringkan (suhunya

40) selama satu minggu

Produk jadi kenyal

Pegeringan

Page 5: Laporan Cms Kelompok 7

F. PENGOLAHAN DATA

BM starch = 162 gram/mol

Mol starch =

= 0,0617 mol

M NaOH = 11,5 N

V. NaOH = 7 mL

Mol NaOH = 0,0805 mol

Reaksi 1

C6H10O5 + NaOH => C6H9O5Na + H2O

M 0,0617 0,0805 - -

R 0,0617 0,0617 0,0617 0,0617

S - 0,0187 0,0617 0,0617

Massa Starch CH2ONa = n C6H9O5Na x BM C6H9O5Na

= 0,0617 mol x 173gram/mol

= 10,5876 gram

Reaksi 2

Mol Cl-CH2COONa =

= 7,5 gram/116.5

= 0,0644mol

C6H9O5Na + Cl-CH2COONa → C6H9O5CH2COONa+ NaCl

M 0,0617 0,0644 - -

R 0,0617 0,0617 0,0617 0,0617

S - 2,7x10^-3 0,0617 0,0617

Page 6: Laporan Cms Kelompok 7

Massa CMS = n CMS x BM CMS

= 0,0617 mol x 242 gram/mol

= 14,9314 gram

Yield CMS =

x 100 %

=

x 100%

= 123,1 %

Page 7: Laporan Cms Kelompok 7

KESIMPULAN

1. Reaksi yang terjadi adalah reaksi alkilasi/eterifikasi

2. Hal hal yang sangat berpengaruh dalam mempercepat reaksi adalah, pengadukan,

suhu dan ukuran partikel

3. Yield = 123,1 %

4. Alkilating agent dalam proses ini adalah sodium monocloroasetat

DAFTAR PUSTAKA

Modul Praktikum Satuan Proses 2”.Bandung : Politeknik Negeri Bandung