Langkah 8 & evaluasi

11
Langkah Pembelajaran & Evaluasi ke -8 Oleh: Dra. Miatin, M.Pd.

Transcript of Langkah 8 & evaluasi

Page 1: Langkah  8 & evaluasi

Langkah Pembelajaran &Evaluasi ke -8

Oleh:Dra. Miatin, M.Pd.

Page 2: Langkah  8 & evaluasi

SIAPA YANG SUKA BUAH??

AYO KITA KE KEBUN

Page 3: Langkah  8 & evaluasi

BAGAIMANA YA RASA BUAH PISANGAKU INGIN TAHU LHO

BAGAIMANA LANGKAH –LANGKAH MENGENALKAN PEMBELAJARAN TENTANG

TANAMAN DENGAN SUB TEMA BUAH

Page 4: Langkah  8 & evaluasi

P

1. AGAR ANAK – ANAK SENANG SIAPKAN TEMPAT YANG DISENANGI ANAK

2. MENYIAPKAN PERALATAN PENDUKUNG MEMBAWA ANAK KETEMPAT YANG KITA

SIAPKAN 4 TUNJUKKAN ALAT PERAGA YANG TELAH

DISIAPKANAJAKLAH BERSYAIR, BERTEPUK DAN MENYANYI

JIKA MEMUNGKINKAN AJAK MAIN GAME LALU LANJUTKAN DENGAN MEMPERCAKAPKAN

TEMAASYIIIK KAN ?????

Page 5: Langkah  8 & evaluasi

• GAMATISELANJUTNYA AYO KITA

JELASKAN APA YANG HENDAK KITA CAPAI

KITA JELASKAN PADA ANAK –ANAK

TEMA,MANFAAT, RASA DAN SEBAINYA

AJAKLAH ANAK UNTUKMENGAMATI DENGAN

MEMEMEGANG , MERABA, MERABA,

MERASAKAN,MENGHIDU, MEMAHAMI WARNA, SETELAH ITU AJAK ANAK BERDISKUSI

DENGAN MEMBERI PERTANYAAN TERBUKA

Page 6: Langkah  8 & evaluasi

PENILAIAN dan PELAPORAN

TUMBUH KEMBANG

ANAK USIA DINI

Page 7: Langkah  8 & evaluasi

Hasil Observasi

CatatanAnekdot

HasilKarya

CatatanHarian

Checklist

Analisa(Hub.Data & KD)

Analisa(Hub.Data & KD)

LPA(Narasi)

Aspek Perkemb.KD + I/C

KekuatanRekomendasi

BAGAN PROSES PENILAIANPengamatan & Pencatatan Pengolahan Pelaporan

Page 8: Langkah  8 & evaluasi

Penilaian adalah PROSES

mengumpulkan dan menafsirkan berbagai

informasi secara sistematis, terukur,

berkelanjutan, menyeluruh tentang

tumbuh kembang yang telah dicapai

peserta didik selama kurun waktu tertentu

Page 9: Langkah  8 & evaluasi

Mengapa Penilaian?1. Mengetahui tumbuh kembang

anak selama mengikuti program2. Umpan balik untuk memperbaiki

kegiatan pembelajaran3. Dasar untuk optimalkan fisik dan

psikis dengan memberi kegiatan yang sesuai minat dan kebutuhan anak

4. Memberi informasi kepada orang tua agar mampu menjadi team bagi pendidik dalam melaksanakan pendidikan di rumah

Page 10: Langkah  8 & evaluasi

CIRI PENILAIAN YANG BAIK :

1. Mengandung pemahaman yang penting tentang perkembangan anak

2. Terhubungkan dengan kurikulum3. Sesuai dengan sikap, pengetahuan dan

keterampilan yang diukur4. Menghargai keberagaman dari kemampuan anak.5. Tidak menghabiskan waktu

Page 11: Langkah  8 & evaluasi

TERIMA KASIH