lampiran viii indikasi program KABUPATEN

19
INDIKASI PROGRAM KABUPATEN No Rencana Kebijakan Kebutuhan Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran Sumber Dana (Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan PJM - 1 PJM - 2 PJM - 3 PJM - 4 A Rencana Struktur Ruang Wilayah Kabupaten 1 Rencana Pengembangan Sistim Pusat Pelayanan 1.1 Sistem Perkotaan Pengembangan hirarki perkotaan Pengembangan ibukota kabupaten sebagai perkotaan PKW Peningkatan akses ke arah pusat Pengembangan sarana dan prasarana Tuban APBN, APBD Provinsi, APBD Kab Departemen PU, Dinas Bina Marga Provinsi, Dinas PU Kabupaten Pengembangan perkotaan utama sebagai perkotaan PKLp Pengembangan fungsi kegiatan minapolitan Pengembangan fungsi kegiatan pelabuhan pengumpan dan kawasan industri pengolahan hasil tambang Pengembangan fungsi kegiatan pertambangan minyak bumi Pengembangan fungsi kegiatan hutan produksi, industri kehutanan Pengembangan fungsi kegiatan pertanian Pengembangan fungsi kegiatan pertambangan Pengembangan fungsi kegiatan agropolitan Bancar Jenu Soko Jatirogo Bangilan Kerek Palang APBN, APBD Provinsi, APBD Kab Departemen Perhubungan., Pelindo, Dishub Provinsi, Dis Perekonomian dan pariwisata Kabupaten , Dinas permukiman, Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Pengembangan perkotaan utama sebagai perkotaan PPK Pengembangan fungsi kegiatan pertanian dan kehutanan Pengembangan fungsi pertanian Pengembangan fungsi pertanian, perkebunan dan kehutanan Pengembangan fungsi pertambangan dan pertanian Pengembangan fungsi konservasi DAS Bengawan Solo, pertanian dan perkebunan Pengembangan fungsi konservasi DAS Bengawan Solo, pertanian dan budidaya perikanan Pengembangan fungsi Pertanian, perkebunan dan pertambangan Pengembangan fungsi konservasi DAS Bengawan Solo, Pertanian Kenduruan, Senori Singgahan Parengan Montong Rengel Widang Grabagan Plumpang APBN, APBD Provinsi, APBD Kab LAMPIRAN VIII PERATURAN DAERAH KABUPATEN TUBAN NOMOR TAHUN 2012 TENTANG RENCANA TATA RUANG WILAYAH KABUPATEN TUBAN TAHUN 2012-2032

Transcript of lampiran viii indikasi program KABUPATEN

Page 1: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

INDIKASI PROGRAM KABUPATEN

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

PJM - 1 PJM - 2 PJM - 3 PJM - 4

A Rencana Struktur Ruang Wilayah Kabupaten

1 Rencana Pengembangan Sistim Pusat Pelayanan

1.1 Sistem

Perkotaan

Pengembangan

hirarki perkotaan

Pengembangan ibukota

kabupaten sebagai

perkotaan PKW

Peningkatan akses ke arah pusat

Pengembangan sarana dan

prasarana

Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Departemen PU, Dinas Bina

Marga Provinsi, Dinas PU

Kabupaten

Pengembangan

perkotaan utama

sebagai perkotaan

PKLp

Pengembangan fungsi kegiatan

minapolitan

Pengembangan fungsi kegiatan

pelabuhan pengumpan dan

kawasan industri pengolahan hasil

tambang

Pengembangan fungsi kegiatan

pertambangan minyak bumi

Pengembangan fungsi kegiatan

hutan produksi, industri kehutanan

Pengembangan fungsi kegiatan

pertanian

Pengembangan fungsi kegiatan

pertambangan

Pengembangan fungsi kegiatan

agropolitan

Bancar

Jenu

Soko

Jatirogo

Bangilan

Kerek

Palang

APBN, APBD

Provinsi, APBD Kab

Departemen

Perhubungan., Pelindo,

Dishub Provinsi, Dis

Perekonomian dan

pariwisata Kabupaten ,

Dinas permukiman,

Kebersihan dan

Pertamanan Kabupaten

Pengembangan

perkotaan utama

sebagai perkotaan PPK

Pengembangan fungsi kegiatan

pertanian dan kehutanan

Pengembangan fungsi pertanian

Pengembangan fungsi pertanian,

perkebunan dan kehutanan

Pengembangan fungsi

pertambangan dan pertanian

Pengembangan fungsi konservasi

DAS Bengawan Solo, pertanian dan

perkebunan

Pengembangan fungsi konservasi

DAS Bengawan Solo, pertanian dan

budidaya perikanan

Pengembangan fungsi Pertanian,

perkebunan dan pertambangan

Pengembangan fungsi konservasi

DAS Bengawan Solo, Pertanian

Kenduruan,

Senori

Singgahan

Parengan

Montong

Rengel

Widang

Grabagan

Plumpang

APBN, APBD

Provinsi, APBD Kab

LAMPIRAN VIII

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TUBAN

NOMOR TAHUN 2012

TENTANG

RENCANA TATA RUANG WILAYAH KABUPATEN TUBAN

TAHUN 2012-2032

Page 2: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

2

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengembangan fungsi perkebunan,

industri rumah tangga dan wisata

alam

Pengembangan fungsi

pertambangan dan industri

Pengembangan fungsi perikanan

dan pertanian

Semanding

Merakurak

Tambakboyo

Hirarki (besaran)

perkotaan

Perkotaan di Pusat WP Peningkatan sarana dan prasarana

penunjang kegiatan perkotaan

Tuban

Bancar

Jatirogo

Bangilan

Kerek

Rengel

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Departemen PU, Dishub dan

Dinas Binamarga Provinsi,

Dinas Permukiman,

Kebersihan dan

Pertamanan, Dinas Hubpar

Kabupaten

sistem & fungsi

perwilayahan

Mendorong

pembentukan pusat

pelayanan

Peningkatan akses ke arah pusat

Pelayanan

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Dinas Binamarga dan

Dishubpar Kabupaten

Fasilitas perkotaan pengembangan

Perkotaan Jenu sebagai

kota pelabuhan dan

industri

Peningkatan sarana dan prasarana

penunjang kegiatan perkotaan

Peningkatan SDM Aparatur

Jenu APBD Kab Dinas Binamarga, Dinas PU

dan Dishubpar Kabupaten,

Dinas Perhungan, Dinas

Perekonomian

Prasarana wilayah Mewujudkan jalan

internal provinsi

melalui pembangan

jalan lingkar Perkotaan

Tuban

Pengembangan Jalan

Bebas Hambatan

Pengembangan jalan lingkar Kota

Tuban di dalam perkotaan Tuban

Pengembangan jaringan jalan antar

kecamatan

Pengembangan jalan bebas

hambatan Manyar –Tuban dan Tuban

– Demak

Tuban

Palang

Semanding

Merakurak

Kerek

Tambakboyo

Bancar

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Departemen PU, Dishub dan

Dinas Binamarga Provinsi,

Dinas Bunamarga dan

Dishubpar Kabupaten, BPN

Kab.

1.2 Sistem

Perdesaan

Pengembangan

hierarki kawasan

perdesaan

Penetapan Pusat

Pelayanan Lingkungan

pengembangan sarana prasarana di

seluruh perdesaan Kabupaten

mendorong pertumbuhan kawasan

perdesaan;

pengembangan akses bagi desa

terpencil dan tertinggal

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Dinas pertanian,

perkebunan, disperkim,

kebersihan&pertamanan,

Bappemas

Pengembangan

kawasan agropolitan

Pengembangan akses ke

kantong produksi

Pengembangan sarana dan prasarana

pendukung kawasan agropolitan

Semanding dan

Palang

APBN, APBD

Provinsi, APBD Kab

Dinas pertanian, Dinas

Bina Marga, Dinas

Page 3: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

3

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Perindustrian

Peningkatan ekspor hasil

pertanian unggulan

Pengembangan sentra produksi

pemasaran

Plumpang

Jatirogo, Widang

APBN, APBD

Provinsi, APBD Kab

Pengembangan produk

unggulan dan pengolahan

hasil pertanian

pengembangan pasar sebagai sentra

pemasaran

pengembangan sub terminal dan

pengembangan jalur angkutan

barang

Semanding dan

Palang

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab Din. pertanian, perke-bunan

Provinsi, Din. pertanian,

perke-bunan Kabupaten,

Pengembangan

kawasan minapolitan

Pengembangan produk

unggulan dan pengolahan

hasil perikanan

Pengembangan sentra pemasaran

dan pengolahan hasil perikanan

Pengembangan sub terminal

Pengembangan jalur angkutan

barang

Peningkatan akses di kawasan

minapolitan

Bancar

Tambakboyo

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Penetapan lahan

pertanian pangan

berkelanjutan

Penyediaan lahan

pertanian pangan

berkelanjutan

Peningkatan sarana dan prasarana

Pengolahan sawah secara intensif

Pengendalian ketat terhadap lahan

pertanian pangan berkelanjutan

Widang,

Plumpang, Rengel

Soko, Parengan,

Bangilan,

Singgahan, Senori

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Din. pertanian, perke-bunan,

Dinas Permukiman, Keber-

sihan& Pertamanan

2. Rencana Sistem Jaringan Prasarana Wilayah

2.1 Sistem Jaringan

Transportasi

Pengembangan sistem

jaringan transportasi

darat

Pengembangan Sistem

Jaringan Jalan dan

Jembatan

Pengembangan jaringan jalan

nasional berupa jalan arteri primer

Pembangunan jaringan jalan bebas

hambatan

Pembangunan jaringan jalan outer

ring road Kota Tuban

Peningkatan dan pengembangan

Jalan kolektor primer

Peningkatan Jalan lokal primer

penghubung antar kecamatan

Peningkatan Jalan Lingkungan dan

Jalan Sekunder

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBDKab.

Dept PU, Dinas Binamarga

Prov, Dinas Binamarga Kab,

BPN Kab, Bappekab, Dinas

Permukiman, Kebersihan

dan Pertamanan,

Pengembangan Sistem

Pelayanan Angkutan

Umum

Pengembangan prasarana angkutan

penumpang

Pengembangan prasarana angkutan

barang

Jenu, Jatirogo,

Bancar, Kerek,

Parengan dan

Rengel

Plumpang

Jenu

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab

Page 4: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

4

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengembangan sistem

jaringan transportasi

perkeretaapian

Peningkatan ketersediaan

sarana pendukung

jaringan transportasi

perkeretaapian

Pengembangan Jalur Perkeretaapian

Pengembangan Stasiun Kereta api

Revitalisasi dan Konservasi Rel Mati

Tuban,Merakurak,

Kerek,Montong,

Singgahan

Tuban,

Semanding,

Plumpang, Jatirogo

Widang,Plumpang,

Semanding,Tuban

Palang, Parengan,

Singgahan,

Bangilan, Jatirogo

APBN, APBD Provinsi,

Pengembangan sistem

jaringan transportasi

Laut

Pengembangan

Pelabuhan

Pengembangan Pelabuhan

Pengumpan

Pengembangan Tatanan

Kepelabuhan untuk mendukung

operasional TNI AL

Pengembangan Pangkalan

Pendaratan ikan

Jenu

Bancar

Bancar dan

Palang

APBN, APBD Provinsi,

Pengembangan Terminal

Khusus

Pengembangan Terminal Khusus

Minyak dan Gas Bumi

Pengembangan Terminal Khusus

untuk kegiatan industri

Palang, Jenu

Bancar,

Tambakboyo,

Jenu, Palang

APBN, APBD Provinsi,

2.2 Sistem Jaringan

Energi

Pengembangan

Pembangkit tenaga

listrik

Peningkatan kapasitas

energi listrik

Peningkatan pembangkit listrik

saluran udara SUTT Jawa - Bali

Pengembangan PLTU Tanjung awar

awar

Pembangunan PLTGU Tuban

Pengembangan sumber energi

alternatif

Jenu APBN, APBD Provinsi,

Pengembangan

Jaringan transmisi

tenaga listrik

peningkatan kualitas

pelayanan jaringan listrik

di seluruh kecamatan;

Pengembangan SUTET

Pengembangan SUTT

Pengembangan sarana prasarana

energi listrik perdesaan

Merakurak,

Tambakboyo,

Jenu, dan Tuban

Jenu, Merakurak,

Kerek, Tuban,

Semanding,

Plumpang dan

Widang

Tersebar diseluruh

kecamatan

APBN, APBD Provinsi,

Pengembangan gardu

Induk

Peningkatan daya

terpasang gardu induk

Optimalisasi dan pengembangan

daya terpasang pada gardu induk

Tuban, Kerek,

Jenu

APBN, APBD Provinsi,

Page 5: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

5

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengembangan Jalur

pipa minyak dan gas

bumi

Peningkatan sarana

prasarana jalur distribusi

BBM, dan migas.

Pengembangan jalur pipa bahan

bakar minyak

Pengembangan jalur pipa minyak dan

gas bumi

Jenu, Tuban,

Palang,

Semanding,

Plumpang dan

Widang

Soko, Rengel,

Plumpang,

Semanding dan

Palang

2.3 Sistem Jaringan

Telekomunikasi

Pengembangan Sistem

Jaringan Kabel Telepon

Peningkatan pelayanan

jaringan kabel telepon

Pengembangan area pelayanan

Peningkatan kualitas layanan kabel

telepon

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

BUMN

Pengembangan Sistem

Telepon Nirkabel

Peningkatan pelayanan

jaringan telepon nirkabel

Pengoptimalan pemanfaatan menara

telekomunikasi bersama

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

BUMN, Swasta

Pengembangan Sistem

Jaringan Internet

Peningkatan pelayanan

jaringan internet

Pengembangan sarana prasarana

jaringan internet pada pusat kegiatan

Pengembangan sarana prasarana

jaringan internet pada kawasan

pendidikan

Pengembangan sarana prasarana

jaringan internet sampai ke pelosok

desa

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab., BUMN,

Swasta

Pengembangan Sistem

Pemancar Radio dan

Televisi

Peningkatan pelayanan

sistem pemancar radio

dan televisi

Pengembangan jaringan pelayanan

pemancar radio

Pengembangan jaringan pelayanan

pemancar televisi

Kab. Tuban APBD Kab, Swasta

2.4 Sistem Jaringan

Sumber Daya Air

Pengembangan sistem

jaringan irigasi

Optimalisasi sungai kecil

dan jaringan Daerah

Irigasi

Pengembangan dan pengelolaan

jaringan irigasi dan jaringan

pengairan

Pelaksanaan operasional dan

pemeliharaan jaringan irigasi

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab.

Pengembangan sistem

jaringan air baku

Pelestarian sumber-

sumber mata air

Penyediaan dan pengelolaan air baku

Perlindungan, Konservasi dan

pendayagunaan sepanjang DAS

Bengawan Solo

Perlindungan dan konservasi sumber

mata air dan daerah resapan air

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab.

Pengoptimalian

pemanfaatan air baku

Pengelolaan dan pemanfaatan air

baku untuk irigasi

Kab. Tuban APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab.

Page 6: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

6

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengelolaan dan pemanfaatan air

baku untuk air minum

Pengoptimalan dan pengendalian

pemanfaatan sumber air permukaan

dan sumber air tanah

Pengembangan sistem

jaringan pengendalian

banjir

Peningkatan sarana

pendukung pengendalian

banjir

Pengembangan waduk, embung dan

cek dam

Pembangunan tanggul sungai

Pembangunan bozem.

Soko, Rengel,

Plumpang, Widang,

Tuban, Parengan,

Singgahan, Senori,

Kenduruan,

Jatirogo dan

Merakurak

APBN, APBD Provinsi,

APBD Kab.

2.5 Sistem Prasarana

Lingkungan

Pengembangan sistem

prasarana

persampahan

Peningkatan pengelolaan

dan pemanfaatan

persampahan

peningkatan dan pengembangan

TPA;

peningkatan pengelolaan sampah

melalui sanitary landfill

peningkatan dan pengembangan TPS

program pengelolaan sampah 3R

penyediaan tempat sampah terpisah

untuk sampah organik dan non

organik di kawasan perkotaan;

studi kelayakan manajemen

pengelolaan sampah terpadu; dan

usaha reduksi melalui pengomposan,

daur ulang dan pemilahan antara

sampah organik dan non-organik.

Semanding, Rengel

dan Jatirogo

Kerek dan

Singgahan

Kab. Tuban

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas Permukiman Prov,

Dinas Permukiman

kebersihan dan pertamanan

Kab, dan Dinas Kebersihan

dan Pertanaman Kabupaten

Pengembangan sistem

prasarana air minum

peningkatan pengelolaan

dan pemanfaatan

prasarana air minum

penambahan kapasitas dan

revitalisasi sambungan rumah (SR)

pengembangan jaringan distribusi

utama

penambahan kapasitas dan

revitalisasi jaringan perdesaan

diseluruh Kecamatan

pembangunan reservoir

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan sistem

prasarana sanitasi dan

limbah industri

peningkatan pengelolaan

prasarana sanitasi dan

limbah industri

pembangunan instalasi pengolahan

limbah B3 dan non B3 pada kawasan

industri

pembangunan instalasi pengolahan

limbah komunal pada kawasan

industri kecil dan menengah

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Page 7: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

7

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

pemantapan instalasi pengolahan

limbah tinja

pengembangan sistem pengolahan

dan pengangkutan limbah tinja

berbasis masyarakat dan rumah

tangga perkotaan

pengembangan sistem pengolahan

limbah kotoran hewan dan limbah

rumah tangga perdesaan

Pengembangan sistem

prasarana drainase

peningkatan pengelolaan

prasarana drainase

pembangunan dan peningkatan

saluran drainase perkotaan

normalisasi peningkatan saluran

primer dan sekunder

normalisasi saluran sungai

pengembangan dan pengelolaan

saluran drainase diseluruh kawasan

perkotaan

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas Permukiman Prov,

Dinas Permukiman

kebersihan dan pertamanan

Kab, dan Dinas Kebersihan

dan Pertanaman Kabupaten

2.6. Sistem Jalur dan

Ruang Evakuasi

Bencana

Penetapan Jalur dan

Ruang Evakuasi

Bencana

Penyediaan sarana dan

prasarana untuk evakuasi

bencana

Pengembangan jalur evakuasi

bencana banjir

Pengembangan jalur evakuasi

bencana gelombang pasang pantai

dan abrasi

Penetapan ruang evakuasi bencana

Peningkatan perkerasan jalan dana

sarana prasarana pendukung

mitigasi bencana

Widang, Plumpang,

Rengel, Soko,

Jenu, Merakurak,

Jatirogo,Kenduruan

Bangilan,

Singgahan, Senori,

Parengan

Palang, Tuban,

Jenu, Tambakboyo,

Bancar

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Bappeda, PU,

Kesabangpolimas

B. Rencana Pola Ruang

1 Kawasan Lindung

1.1 Kawasan Hutan

Lindung

Perlindungan Kawasan

Hutan Lindung

Penetapan hutan Lindung Penetapan batas kawasan hutan

lindung

Pengawasan dan pemantauan

kawasan hutan lindung

Bangilan, Bancar,

Singgahan,

Montong, Rengel,

Grabagan,

Plumpang,

Semanding, Kerek

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dep Kehutanan,

Page 8: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

8

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pelestarian hutan lindung Pelestarian keanekaragaman hayati

dan ekosistem

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat dalam upaya pelestarian

kawasan

Pemantapan hutan lindung bernilai

strategis dalam penyediaan air

percepatan reboisasi kawasan hutan

lindung dengan tanaman yang

sesuai dengan fungsi lindung

Bangilan, Bancar,

Singgahan,

Montong, Rengel,

Grabagan,

Plumpang,

Semanding, Kerek

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

1.2 Kawasan yang

Memberikan

Perlindungan

Terhadap

Kawasan

Bawahannya

Perlindungan kawasan

yang memberikan

perlindungan terhadap

kawasan bawahannya

Pelestarian kawasan

resapan air

pengendalian alih fungsi lahan pada

kawasan resapan air

pelestarian mata air

pengendalian kegiatan atau hal-hal

yang bersifat menghalangi masuknya

air hujan ke dalam tanah

pengaturan berbagai usaha dan/atau

kegiatan lahan di kawasan yang

memberikan perlindungan terhadap

kawasan bawahannya yang dimiliki

masyarakat

pembinaan, penyuluhan kepada

masyarakat dalam upaya pelestarian

kawasan

perluasan ruang terbuka hijau.

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

BLH, Dinas Pertambangan,

Dinas Kehutanan

1.3 Kawasan

Perlindungan

Setempat

Perlindungan kawasan

sekitar mata air

Pelestarian kawasan

sekitar mata air

penetapan batas sempadan masing-

masing sumber air

pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat dalam upaya pelestarian

kawasan

pembatasan untuk fungsi pariwisata;

pemeliharaan sumber-sumber mata

air dengan reboisasi kawasan di area

tangkapan

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab. Dinas Pengairan,LSM,

Dinas Parwisata,

Perlindungan kawasan

sempadan pantai

Pelestarian kawasan

sempadan pantai

Penetapan batas sempadan pantai

Perlindungan terhadap hutan

angrove, terumbu karang dan

eustaria

Pengendalian reklamasi pantai

Pengendalian pemanfaatan

sempadan pantai untuk kegiatan

Sepanjang

Sempadan Pantai :

Bancar, T. Boyo,

Jenu, Tuban,

Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Page 9: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

9

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

industri

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat

Penghijauan

Perlindungan kawasan

sempadan irigasi

Pelestarian kawasan

sempadan irigasi

Penetapan batas sempadan irigasi

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat

pengendalian pemanfaatan

sempadan irigasi untuk kegiatan

terbangun;

Penghijauan

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perlindungan kawasan

sempadan waduk

Pelestarian kawasan

sempadan waduk

Penetapan batas sempadan waduk

dan embung

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat

Pengendalian pemanfaatan waduk

dan embung untuk kegiatan

terbangun

Penghijauan

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

1.4 Kawasan Suaka

Alam dan

Pelestarian Alam

dan Cagar Budaya

Pemantapan kawasan

suaka alam dan

pelestarian alam

Mempertahankan

kelestarian kawasan

pelestarian alam

Pemeliharaan habitat dan ekosistem

khusus

Peningkatan tempat wisata, obyek

penelitian dan kegiatan pecinta alam

Pembatasan terhadap fungsi lindung

Montong,

Plumpang, Tuban,

Bancar,

Semanding, Jenu,

Tambakboyo

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab. Dinas Pengairan,LSM,

Dinas Parwis,

Pemantapan kawasan

cagar budaya

Mempertahankan

kelestarian kawasan

cagar budaya

Pelestarian cagar budaya

Semanding,

Palang, Rengel,

Montong, Tuban,

Bancar

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bapekab, BPN

Kab. Dinas Pengairan,LSM,

Dinas Pariwisata

1.5 Kawasan Rawan

Bencana

Penanganan kawasan

rawan bencana

Pengendalian kawasan

rawan banjir

Rehabilitasi kawasan yang rawan

bencana banjir sungai dan banjir

avour

Peringatan terhadap adanya bencana

Peningkatan tanggul, waduk dan

bozem

Widang, Plumpang,

Rengel, Soko,

Parengan ,

Singgahan, Senori,

Bangilan, Jatirogo,

Kenduruan,

Merakurak

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab. Dinas Pengairan,LSM,

Dinas Parwis,

Pengendalian kawasan

rawan gelombang pasang

Pengembangan hutan mangrove

Peringatan terhadap adanya bencana

Bancar,

Tambakboyo, Jenu,

Tuban, Palang,

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengendalian kawasan

rawan abrasi

Pengembangan hutan mangrove

Peringatan terhadap adanya bencana

Bancar,

Tambakboyo, Jenu,

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Page 10: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

10

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Peningkatan tanggul pengaman

pantai

Pembangunan pemecah ombak

Tuban, Palang,

1.8 Kawasan Lindung

Geologi

Pemantapan kawasan

lindung Geologi

Perlindungan kawasan

cagar alam geologi

Pelestarian ekosistem di kawasan

kars

Montong,

Singgahan, Rengel,

Merakurak,

Semanding, Kerek

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab. Dinas Pengairan,LSM,

Dinas Parwisata

Perlindungan kawasan

yang memberikan

perlindungan terhadap ait

tanah

Pengendalian kegiatan pada

kawasan kars

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat

Penghijauan

Montong,

Singgahan, Rengel,

Merakurak,

Semanding, Kerek

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

2 Rencana Kawasan Budidaya

2.1 Kawasan

Peruntukan Hutan

Produksi

Pengembangan hutan

produksi

Pengembangan kawasan

hutan poduksi

Pelestarian hutan produksi seluas

50.783 ha

Pengembangan hutan yang memiliki

nilai ekonomi tinggi

Penerapan sistem tebang tanam

Pengembangan kemitraan antara

masyarakat dengan Perhutani

Pengelolaan hasil hutan

Pengelolaan hutan produksi secara

intensif

Penggantian lahan untuk hutan yang

telah dikonversi

Kenduruan,

Bangilan, Senori,

Singgahan,

Montong,

Parengan, Soko,

Rengel, Plumpang,

Widang, Palang,

Semanding, Jenu,

Merakurak, Kerek,

Tambakboyo,

Jatirogo, Bancar

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab. Dinas Pengairan,LSM,

Dinas Parwis,

2.2. Kawasan Hutan

Rakyat

Penetapan Hutan

Rakyat

Menjaga kelestarian

kawasan hutan yang

dikelola oleh rakyat

Pelestarian kawasan hutan rakyat

seluas 6.785 ha

Reboisasi lahan kritis

pengembangan kemitraan antara

masyarakat dengan Perhutani

Penggunaan daerah kering untuk

area hutan rakyat

Tersebar di Kab.

Tuban

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

2.3 Kawasan

Peruntukan

Pertanian

Pengembangan

kawasan peruntukan

tanaman pangan

Peningkatan produktivitas

tanaman pangan

Penetapan lahan pertanian pangan

berkelanjutan seluas 15.000 ha

Pengendalian ketat pada lahan

pertanian pangan berkelanjutan

Pengembangan sarana dan

Plumpang, Rengel,

Soko, Widang,

Senori, Bangilan,

Singgahan,

Parengan,

Kenduruan,

Jatirogo

Kab. Tuban

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas pengairan, Dinas

Pertanian, Dinas

Peternakan, Dinas

Perkebunan, Bape

Page 11: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

11

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

prasarana kawasan peruntukan

pertanian

Pelestarian sawah irigasi teknis

Pemeliharaan kualitas waduk dan

sungai sebagai sumber irigasi

Peningkatan produktivitas hasil

pertanian tanaman pangan

Pengembalian lahan pertanian yang

rusa

Pengembangan sistem minapadi

Pengembangan lumbung desa

modern

Pengembangan kemitraan

Widang, Plumpang,

Palang, Soko,

Parengan,

Singgahan,

Bangilan,

Kenduruan,

Jatirogo, Bancar

dan Tambakboyo

Kab. Tuban

Pengembangan

kawasan peruntukan

hortikultura

Peningkatan produktivitas

tanaman hortikultura

Pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

hortikultura

Pengembangan dan pelestarian

tanaman hortikultura

Peningkatan produktivitas hasil

tanaman hortikultura

Pengembangan kemitraan

Semanding,

Merakurak,

Grabagan

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan

kawasan peruntukan

perkebunan

Peningkatan produktivitas

tanaman perkebunan

Pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

perkebunan

Pengembangan dan pelestarian

tanaman perkebunan

Peningkatan produktivitas hasil

tanaman perkebunan

Pengembangan kemitraan

Tuban, Semanding,

Palang, Merakurak

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan

kawasan peruntukan

peternakan

Peningkatan produktivitas

hasil peternakan

Pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

peternakan

Pengembangan dan pelestarian hasil

peternakan

Tambakboyo,

Bancar, Palang,

Semanding,

Parengan, Rengel,

Montong,

Singgahan, Jatirogo

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Page 12: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

12

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Peningkatan produktivitas hasil

peternakan

Pengembangan kemitraan

Penetapan dan

Pengembangan

Kawasan Agropolitan

Pengembangan Kawasan

Agropolitan secara

terpadu

Penetapan kawasan agropolitan

Pengembangan kawasan agropolitan

Penyediaan sentra pemasaran dan

pengolahan hasil pertanian

Peningkatan akses dari kantong

produksi menuju sentra pengolahan

dan pemasaran

Pengembangan infrastruktur

penunjang kegiatan agropolitan

Penyediaan bibit, obat obatan dan

pupuk yang bagus untuk

meningkatkan kualitas hasil pertanian

Semanding,

Palang,

Plumpang,

Widang,

Jatirogo

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

2.4 Kawasan

Peruntukan

Perikanan

Pengembangan

kawasan peruntukan

perikanan tangkap

Peningkatan produktivitas

hasil perikanan tangkap

Pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

perikanan tangkap

Pembangunan pangkalan pendaratan

ikan

Pelestarian dan pengembangan

ekosistem kawasan peruntukan

perikanan tangkap

Penggunaan alat tangkap ikan yang

ramah lingkungan

Peningkatan produktivitas hasil

perikanan tangkap

Pengembangan kemitraan

Bnacar,

Tambakboyo,

Jenu, Tuban,

Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan

kawasan peruntukan

budidaya perikanan

Peningkatan produktivitas

hasil budidaya perikanan

Pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

budidaya perikanan

Pelestarian dan pengembangan

kawasan peruntukan budidaya

perikanan

Pengembangan perikanan hias,

perikanan tambak dan perikanan air

tawar

Peningkatan produktivitas hasil

budidaya perikanan

Pengembangan kemitraan

Jatirogo,

Semanding,

Singgahan,

Merakurak,

Palang,

Parengan,

Plumpang,

Rengel, Soko,

widang, Jenu

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Page 13: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

13

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengembangan

kawasan peruntukan

pengolahan ikan

Peningkatan produktivitas

hasil pengolahan ikan

Pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

pengolahan ikan

Peningkatan ketrampilan dan

manajerial masyarakat

Pengembangan industri rumah

tangga pengolahan hasil perikanan

Penyediaan sentra pemasaran dan

pengolahan hasil pertanian pada

kawasan agropolitan

Pengembangan kemitraan

Bancar,

Tambakboyo,

Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan

kawasan peruntukan

minapolitan

Pengembangan Kawasan

Minapolitan secara

terpadu

Penetapan kawasan minapolitan

pengembangan sarana dan

prasarana kawasan peruntukan

pengolahan ikan

peningkatan ketrampilan dan

manajerial masyarakat

penyediaan sentra pemasaran dan

pengolahan hasil pertanian pada

kawasan agropolitan

pengembangan kemitraan

Bancar

Tambakboyo,

Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

2.5 Kawasan

Peruntukan

Pertambangan

Penetapan kawasan

layak tambang bahan

galian mineral bukan

logam, mineral bukan

logam jenis tertentu dan

batuan

Pengembangan sarana

dan prasarana

infrastruktur

Pengembalian rona alam bekas area

tambang

Pembinaan pelaku tambang

Peningkatan nilai ekonomis hasil

tambang

Pencegahan galian liar

Pelaksanaan Studi Kajian Ekologis

Kelayakan Pada kawasan yang

memiliki nilai ekonomis tinggi yang

berada di kawasan lindung

Pengelolaan lingkungan pada

kawasan pertambangan

Montong, Rengel,

Palang, Kerek

Plumpang,

Grabagan,

Tambakboyo,

Singgahan,

Jatirogo,

Merakurak,

Bancar,

Parengan, Soko

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab.Dinas pertambangan

Pengendalian pada

zona kawasan

pertambangan migas

Pengelolaan zona

kawasan pertambangan

migas

Pengelolaan lingkungan pada

kawasan pertambangan Migas

Soko dan Rengel APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

2.6 Kawasan

Peruntukan

Industri

Pengembangan

kawasan peruntukan

industri besar,

menengah dan kecil

mikro

Mengembangkan sarana

dan prasarana pendukung

kawasan industri

Penetapan zona kawasan peruntukan

industri secara khusus

Pengendalian ketat kawasan industri

besar

Pembangunan sarana prasarana

Zona industri

besar : Bancar,

Tambakboyo,

Jenu, Merakurak,

Soko, Kerek,

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dep Perindustrian, Dinas

Perindustrian dan

Perekonomian, Dep PU,

Dinas PU

Page 14: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

14

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

secara terpadu

Pengelolaan lingkungan pada

kawasan peruntukan industri

Pengembangan industri besar minyak

dan semen

Pengembangan industri untuk

pengolahan hasil tambang

Pengembangan zona pengembangan

pelabuhan guna menunjang kawasan

peruntukan industri

Pengembangan usaha home industri

Pengembangan pusat promosi dan

pemasaran industri kecil

Peningkatan kegiatan koperasi

Zona industri

menengah :

Grabagan,

Widang,

Semanding,

Plumpang,

Jatirogo, Palang

Tambakboyo,

Jenu, Palang

Kab. Tuban

2.7 Kawasan

Peruntukan

Pariwisata

Pengembangan

kawasan pariwisata

Mengembangkan sarana

dan prasarana pendukung

kawasan pariwisata

Peningkatan sarana prasarana

kawasan peruntukan pariwisata

Mengembangkan obyek wisata

andalan

Meningkatkan kalender wisata dalam

skala nasional

Menbentuk zona wisata disertai

pengembangan paket wisata

Peningkatan promosi pariwisata

Pengadaan kegiatan festival wisata

atau gelar seni budaya

Pengembangan batik gedog Tuban

Pengembangan wisata bekas bahan

tambang

Tuban, Bancar,

Semanding,

Palang, Rengel,

Montong,

Plumpang,

Parengan, Jenu

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab, BPN

Kab.

2.8 Kawasan

Peruntukan

Pemukiman

Pengembangan

Kawasan permukiman

perdesaan dan

perkotaan

Mengembangkan sarana

dan prasarana pendukung

kawasan pemukiman

Pengembangan kawasan

permukiman disesuaikan dengan

karakter fisik dan sosial budaya

Pengembangan sarana prasarana

permukiman

Peningkatan kualitas permukiman

Pengembangan perumahan

terjangkau

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas permukiman, Bape-

kab, BPN Kab.

2.9 Kawasan

Peruntukan

Lainnya

Pengembangan

Kawasan RTH

Pengembangan dan

pengelolaan kawasan

RTH

Pengadaan taman dan ruang terbuka

hijau

Pengembangan jenis ruang terbuka

dan fungsinya

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas Pertanian, BLH,

Pertamanan dan Kehutanan

Page 15: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

15

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengalokasian RTH pada setiap

kawasan terbangun

Pengembangan

Kawasan Sektor

Informal

Penyediaan kawasan

sektor informal yang

optimal

Penyediaan lahan untuk kawasan

sektor informal

Peningkatan sarana dan prasarana

pendukung kawasan informal pada

pemukiman developer, pusat

perkotaan, kawasan perdagangan

dan jasa, kawasan pariwisata jalan

arteri primer sebagai tempat istirahat

(rest area).

Penataan dan pengelolaan

pemanfaatan kawasan informal pada

pemukiman developer, pusat

perkotaan, kawasan perdagangan

dan jasa, kawasan pariwisata jalan

arteri primer sebagai tempat istirahat

(rest area).

Pembinaan dan pengawasan

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Memantapkan kawasan

pertahanan

Penyediaan kawasan

pertahanan

Pengamanan kawasan militer seluas

30 Ha

Penetapan zona penyangga bagi

kawasan militer dengan radius 200 m

dari kegiatan masyarakat

Pengendalian ketat bagi penggunaan

fungsi lahan selain kegiatan militer

Optimalisasi fungsi Kodim dan Polres

Optimalisasi fungsi Polsek dan

Koramil

Bancar

Kab. Tuban

Tuban

Kab. Tuban

APBN, APBD Prov. TNI AL, TNI AD dan

Kepolisian

C. Perwujudan Kawasan Strategis Kabupaten

1 Perwujudan

Kawasan

Strategis dari

Sudut

pertumbuhan

Ekonomi

Memantapkan Kawasan

strategis ekonomi

Pengembangan

pelabuhan dan Industri

Pengembangan infrastruktur

pendukung rencana pelabuhan

pengumpan Jenu

Penyediaan lahan untuk daerah

berkembangan disekitar pelabuhan

pengumpan Jenu sebagai kawasan

perdagangan

Mempersiapkan Kecamatan Jenu

sebagai pusat pertumbuhan karena

didukung oleh pengembangan

Pengembangan pelabuhan khusus

(wood center, Pelabuhan industri,

Tambakboyo,

Jenu, Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas perikanan, Bape-kab,

BPN Kab.

Page 16: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

16

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pelabuhan FSO-(BBM)

Pengembangan industri di kawasan

pantura

Pengembangan jalur angkutan

barang

Pengembangan pariwisata di lokasi

pelabuhan Jenu

Mempercepat terealisasinya jalan

bebas hambatan

Pengembangan

pelabuhan perikanan

Pengembangan fasilitas pendukung

PPI Bulu dan Karangagung

(pergudangan dan pengepakan)

Perbaikan akses PPI Bulu dan

Karangagung

Pengembangan kegiatan

perdagangan untuk mendukung

sektor perikanan

Bancar dan

Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dinas Perhubungan Dep

Perikanan dan Kelautan,

Dinas Perikanan, Dinas PU,

BPN

Pengembangan Kawasan

Industri Terpadu Jawa

Timur

Perijinan Terpadu

Pengembangan infrastruktur

pendukung industri terpadu Jawa

Timur

Pengembangan kerjasama dengan

pihak terkait

Peningkatan produktifitas hasil

industri

Tuban, Bancar,

Tambakboyo,

Jenu, Kerek,

Merakurak

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan kegiatan

budidaya pembenihan air

payau

Penetapan area pembenihan

budidaya air payau seluas 75 ha

Peningkatan SDM Perikanan

Bancar APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan kawasan

minapolitan

Penyediaan fasilitas perikanan,

seperti cool storage, TPI, gudang

penyimpanan dll.

Sentra hasil pengolahan perikanan

dan hasil tangkapan

Pengembangan industri kecil hasil

pengolahan perikanan

Pengembangan infrastruktur untuk

menunjang kegiatan kawasan

minapolitan

Pengembangan sub terminal tipe C di

Bancar

Bancar

Tambakboyo, dan

Palang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pengembangan kawasan Pengembangan sarana prasarana Palang, APBN, APBD Prov,

Page 17: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

17

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

agropolitan penunjang kawasan agropolitan

Pembangunan terminal agro

Pengembangan terminal tipe C di

Jatirogo

Pembangunan stasiun di Plumpang

Pengembangan industri pengolahan

hasil pertanian

Penyediaan gudang dan sentra hasil

pertanian dan pengolahan hasil

pertanian

Semanding,

Plumpang, Widang

dan Jatirogo

APBD Kab.

2 Perwujudan

Kawasan

Strategis dari

Sudut

Pertumbuhan

Sosial Budaya

Memantapkan Kawasan

Strategis sosial budaya

Pengoptimalan

pengelolaan kawasan

strategis sosial budaya

Pengendalian perkembangan

kawasan sekitar obyek religi

Pemanfaatan obyek wisata religi;

makam sunan Bonang, Sunan

Bejagung, Makam Ibrahim

Asmorokondi

Peningkatan Perkotaan Tuban

sebagai kota wali

Peningkatan pembinaan seni dan

budaya

Peningkatan peran Dinas Pariwisata

Pengembangan penataan kawasan

wisata baru

Penyebaran informasi dan potensi

pariwisata

Mengoptimalkan peran serta

masyarakat dalam pengembangan

pariwisata

Pengembangan pariwisata seni dan

budaya

Palang, Tuban,

Semanding

APBN, APBD Kab.,

Perhutani

Dinas Pariwisata, Bape-kab,

BPN Kab.

3 Perwujudan

Kawasan

Strategis dari

Sudut

Kepentingan

Teknologi Tinggi

Memantapkan kawasan

teknologi tinggi

Pengembangan teknologi

tinggi yang ramah

lingkungan

Pengendalian penggunaan teknologi

tinggi yang berdampak pada

lingkungan

Penggunaan teknologi yang tepat

guna

Jenu, Soko dan

Rengel

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Perhutani, Bape-kab,

BPN Kab.

Pengembangan PLTU

Tanjung Awar-awar

Penetapan bufferzone PLTU Tanjung

Awar-awar dengan radius 500 m dari

pemukiman masyarakat

Pengendalian ketat area PLTU

Tanjung Awar-awar

Jenu APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Dep ESDM, Dep

Perhubungan, PLN

Page 18: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

18

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Pengembangan potensi

minyak dan gas bumi

Penetapan zona pengeboran minyak

Penetapan zona penyangga zona

Pengeboran minyak dengan radius

500 m dari pemukiman masyarakat

Pengembangan industri pengolahan

minyak mencapai pasaran eksport

Pengendalian ketat pada lokasi

pengeboran minyak dan gas bumi

Pengendalian ketat jalur pipa BBM

dan minyak mentah

Soko

Soko

Soko dan Jenu

Soko

Jenu, Tuban,

Palang

Semanding,

Widang, Soko,

Rengel,

Plumpang,

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

4 Perwujudan

Kawasan Strategis

dari Sudut Fungsi

dan Daya Dukung

Lingkungan

Memantapkan kawasan

strategis lingkungan

Pengendalian

pertambangan untuk

mengurangi kerusakan

lingkungan

Peningkatan pemanfaatan bahan

galian mineral batuan dan mineral

non logam, mineral non logam jenis

tertentu.

Pengendalian pertambangan untuk

mengurangi kerusakan lingkungan

Pemanfaatan area bekas tambang

untuk kegiatan yang memiliki nilai

ekonomi

Penetapan kawasan layak tambang

dan tidak layak tambang

Pengembalian fungsi kawasan asli

bekas area penambangan

Pemanfaatan area bekas tambang

sebagai budidaya perikanan darat,

embung air, obyek wisata,

permukiman, dan hutan lindung

Penerapan sistem Upaya pengelolan

lingkungan, upaya pemantauan

lingkungan terhadap kegiatan

pertambangan

Rehabilitasi dan Remodel Kawasan

Bekas tambang

Penyusunan Studi kandungan tanah

bekas tambang, Kajian pemanfaatan

kawasan bekas tambang terhadap

fungsi wisata, RTH, Perikanan darat,

dan fungsi lainnya

Kab. Tuban APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Page 19: lampiran viii indikasi program KABUPATEN

19

No Rencana Kebijakan Kebutuhan

Pengembangan Program Utama Lokasi Besaran

Sumber Dana

(Pembiayaan) Instansi Pelaksana Waktu Pelaksanaan

Perlindungan terhadap

wilayah sungai

Bengawan Solo

Pengelolaan DAS Bengawan Solo

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat

Pengendalian pemanfaatan DAS

Bengawan Solo untuk kegiatan

terbangun

Penghijauan

Soko, Rengel,

Plumpang, Widang

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

Pelestarian dan

perlindungan kawasan

kars

Pelestarian ekosistem pada kawasan

kars

Pembinaan dan penyuluhan kepada

masyarakat

Pengendalian pemanfaatan kawasan

kars untuk kegiatan terbangun

Penghijauan.

APBN, APBD Prov,

APBD Kab.

BUPATI TUBAN,

H. FATHUL HUDA