LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester...

95
LAMPIRAN

Transcript of LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester...

Page 1: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

LAMPIRAN

Page 2: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

40

Lampiran A

Page 3: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

41

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP EKSPERIMEN 1)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

5. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

Indikator : - Menentukan jaring-jaring kubus dan balok

- Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

I. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan jaring-jaring kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat membuat jaring-jaring kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

- Rasa ingin tahu

- Teliti

- Kreatif

- Pantang menyerah

- Memberikan ide atau pendapat

II. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

III. Model Pembelajaran

Group Investigation

IV. Metode Pembelajaran

Diskusi Kelompok kecil

V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi. Siswa diminta

menyebutkan contoh-contoh benda

Disiplin

Tekun

Page 4: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

42

dalam kehidupan sehari-hari yang

berkaitan dengan jaring-jaring kubus

dan balok.

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang jaring-jaring kubus dan

balok

Menghargai

Rasa ingin

tahu

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

4. Siswa diberikan pengarahan tentang

langkah-langkah model pembelajaran

GI

Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menentukan topik yang akan

dibahas yaitu jaring-jaring kubus

dan balok. Siswa

dikelompokkan menjadi 6

kelompok heterogen, masing-

masing kelompok terdiri dari 5-6

siswa. Setiap kelompok

mendapat topik dengan cara

diundi.

Menghargai

Displin

Tekun

Rasa ingin tahu

2. Setiap kelompok mendapatkan

Lembar Kerja Kelompok (LKK)

(terlampir) sesuai topik yang

sudah ditentukan kemudian

belajar secara berkelompok.

Membimbing siswa dalam

merencanakan langkah-langkah

bagaimana menyelesaikan LKK

secara berkelompok.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

3. Siswa mengumpulkan informasi,

membuat kesimpulan, setiap

anggota kelompok berkontribusi

untuk usaha-usaha yang

dilakukan kelompoknya

kemudian siswa saling bertukar

informasi, berdiskusi,

mengklasifikasi, dan mensintesis

semua gagasan.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin tahu

4. Setiap kelompok

mempersiapkan laporan hasil

akhir penyelidikan yang akan

dipersentasikan.

Menghargai

Rasa ingin tahu

Kerja sama

Page 5: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

43

5. Meminta perwakilan siswa

untuk mempresentasikan hasil

diskusi di depan kelas.

Teliti

Memberikan ide

atau pendapat

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

Rasa ingin tahu

2. Memberikan pekerjaan rumah

pada buku Matematika SMP

Kelas VIII halaman 205 nomor

8, 9 dan menginformasikan

materi yang akan dipelajari pada

pertemuan selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

VI. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

LKK 1a dan 1b

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

VII. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret 2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 6: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

44

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP EKSPERIMEN 2)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

6. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok.

Indikator : - Menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok

- Menghitung luas permukaan kubus dan balok.

VIII. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok.

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

- Rasa ingin tahu

- Teliti

- Kreatif

- Pantang menyerah

- Memberikan ide atau pendapat

IX. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

X. Model Pembelajaran

Group Investigation

XI. Metode Pembelajaran

Diskusi Kelompok kecil

XII. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi.

Disiplin

Tekun

Page 7: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

45

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang luas permukaan kubus

dan balok

Menghargai

Rasa ingin

tahu

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

4. Siswa diberikan pengarahan tentang

langkah-langkah model pembelajaran

GI

Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menentukan topik yang akan

dibahas yaitu luas permukaan

kubus dan balok. Siswa

dikelompokkan menjadi 6

kelompok heterogen, masing-

masing kelompok terdiri dari 5-6

siswa. Setiap kelompok

mendapat topik dengan cara

diundi.

Menghargai

Displin

Tekun

Rasa ingin tahu

2. Setiap kelompok mendapatkan

Lembar Kerja Kelompok (LKK)

(terlampir) sesuai topik yang

sudah ditentukan kemudian

belajar secara berkelompok.

Membimbing siswa dalam

merencanakan langkah-langkah

bagaimana menyelesaikan LKK

secara berkelompok.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

3. Siswa mengumpulkan informasi,

membuat kesimpulan, setiap

anggota kelompok berkontribusi

untuk usaha-usaha yang

dilakukan kelompoknya

kemudian siswa saling bertukar

informasi, berdiskusi,

mengklasifikasi, dan mensintesis

semua gagasan.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin tahu

4. Setiap kelompok

mempersiapkan laporan hasil

akhir penyelidikan yang akan

dipersentasikan.

Menghargai

Rasa ingin tahu

Kerja sama

5. Meminta perwakilan siswa

untuk mempresentasikan hasil

diskusi di depan kelas.

Teliti

Memberikan ide

atau pendapat

Page 8: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

46

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

Rasa ingin tahu

2. Siswa menerima tugas membaca

dan mempersiapkan materi yang

akan dibahas pada pertemuan

selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

XIII. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubus dan Balok

LKK 2a dan 2b

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

XIV. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret 2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 9: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

47

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP EKSPERIMEN 3)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

7. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok.

Indikator : - Menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok

- Menghitung luas permukaan kubus dan balok.

XV. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

- Rasa ingin tahu

- Teliti

- Kreatif

- Pantang menyerah

- Memberikan ide atau pendapat

XVI. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

XVII. Model Pembelajaran

Group Investigation

XVIII. Metode Pembelajaran

Diskusi Kelompok kecil

XIX. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi.

Disiplin

Tekun

Page 10: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

48

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang luas permukaan kubus

dan balok

Menghargai

Rasa ingin

tahu

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

4. Siswa diberikan pengarahan tentang

langkah-langkah model pembelajaran

GI

Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menentukan topik yang akan

dibahas yaitu mengitung luas

permukaan kubus dan balok.

Siswa dikelompokkan menjadi 6

kelompok heterogen, masing-

masing kelompok terdiri dari 5-6

siswa. Setiap kelompok

mendapat topik dengan cara

diundi.

Menghargai

Displin

Tekun

Rasa ingin tahu

2. Setiap kelompok mendapatkan

Lembar Kerja Kelompok (LKK)

(terlampir) sesuai topik yang

sudah ditentukan kemudian

belajar secara berkelompok.

Membimbing siswa dalam

merencanakan langkah-langkah

bagaimana menyelesaikan LKK

secara berkelompok.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

3. Siswa mengumpulkan informasi,

membuat kesimpulan, setiap

anggota kelompok berkontribusi

untuk usaha-usaha yang

dilakukan kelompoknya

kemudian siswa saling bertukar

informasi, berdiskusi,

mengklasifikasi, dan mensintesis

semua gagasan.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin tahu

4. Setiap kelompok

mempersiapkan laporan hasil

akhir penyelidikan yang akan

dipersentasikan.

Menghargai

Rasa ingin tahu

Kerja sama

5. Meminta perwakilan siswa

untuk mempresentasikan hasil

diskusi di depan kelas.

Teliti

Memberikan ide

atau pendapat

Page 11: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

49

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

Rasa ingin tahu

2. Memberikan pekerjaan rumah

pada buku Matematika SMP

Kelas VIII halaman 205 nomor

12, 15 dan menginformasikan

materi yang akan dipelajari pada

pertemuan selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

XX. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

LKK 3a dan 3b

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

XXI. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret 2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 12: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

50

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP EKSPERIMEN 4)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

8. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok.

Indikator : - Menentukan rumus volume kubus dan balok

- Menghitung volume kubus dan balok.

XXII. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

- Rasa ingin tahu

- Teliti

- Kreatif

- Pantang menyerah

- Memberikan ide atau pendapat

XXIII. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

XXIV. Model Pembelajaran

Group Investigation

XXV. Metode Pembelajaran

Diskusi Kelompok kecil

XXVI. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi. Siswa diminta

Disiplin

Tekun

Page 13: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

51

menyebutkan contoh-contoh benda

dalam kehidupan sehari-hari yang

berkaitan dengan volume kubus dan

balok.

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang volume kubus dan

balok

Menghargai

Rasa ingin

tahu

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

4. Siswa diberikan pengarahan tentang

langkah-langkah model pembelajaran

GI

Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menentukan topik yang akan

dibahas yaitu volume kubus dan

balok. Siswa dikelompokkan

menjadi 6 kelompok heterogen,

masing-masing kelompok terdiri

dari 5-6 siswa. Setiap kelompok

mendapat topik dengan cara

diundi.

Menghargai

Displin

Tekun

Rasa ingin tahu

2. Setiap kelompok mendapatkan

Lembar Kerja Kelompok (LKK)

(terlampir) sesuai topik yang

sudah ditentukan kemudian

belajar secara berkelompok.

Membimbing siswa dalam

merencanakan langkah-langkah

bagaimana menyelesaikan LKK

secara berkelompok.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

3. Siswa mengumpulkan informasi,

membuat kesimpulan, setiap

anggota kelompok berkontribusi

untuk usaha-usaha yang

dilakukan kelompoknya

kemudian siswa saling bertukar

informasi, berdiskusi,

mengklasifikasi, dan mensintesis

semua gagasan.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin tahu

4. Setiap kelompok

mempersiapkan laporan hasil

akhir penyelidikan yang akan

dipersentasikan.

Menghargai

Rasa ingin tahu

Kerja sama

Page 14: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

52

5. Meminta perwakilan siswa

untuk mempresentasikan hasil

diskusi di depan kelas.

Teliti

Memberikan ide

atau pendapat

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

Rasa ingin tahu

2. Siswa menerima tugas membaca

dan mempersiapkan materi yang

akan dibahas pada pertemuan

selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

XXVII. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

LKK 4a dan 4b

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

XXVIII. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret 2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 15: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

53

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP EKSPERIMEN 5)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

9. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok.

Indikator : - Menentukan rumus volume kubus dan balok

- Menghitung volume kubus dan balok.

XXIX. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

- Rasa ingin tahu

- Teliti

- Kreatif

- Pantang menyerah

- Memberikan ide atau pendapat

XXX. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

XXXI. Model Pembelajaran

Group Investigation

XXXII. Metode Pembelajaran

Diskusi Kelompok kecil

XXXIII. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi. Siswa diminta

Disiplin

Tekun

Page 16: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

54

menyebutkan contoh-contoh benda

dalam kehidupan sehari-hari yang

berkaitan dengan volume kubus dan

balok.

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang volume kubus dan

balok

Menghargai

Rasa ingin

tahu

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

4. Siswa diberikan pengarahan tentang

langkah-langkah model pembelajaran

GI

Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menentukan topik yang akan

dibahas yaitu menghitung

volume kubus dan balok. Siswa

dikelompokkan menjadi 6

kelompok heterogen, masing-

masing kelompok terdiri dari 5-6

siswa. Setiap kelompok

mendapat topik dengan cara

diundi.

Menghargai

Displin

Tekun

Rasa ingin tahu

2. Setiap kelompok mendapatkan

Lembar Kerja Kelompok (LKK)

(terlampir) sesuai topik yang

sudah ditentukan kemudian

belajar secara berkelompok.

Membimbing siswa dalam

merencanakan langkah-langkah

bagaimana menyelesaikan LKK

secara berkelompok.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

3. Siswa mengumpulkan informasi,

membuat kesimpulan, setiap

anggota kelompok berkontribusi

untuk usaha-usaha yang

dilakukan kelompoknya

kemudian siswa saling bertukar

informasi, berdiskusi,

mengklasifikasi, dan mensintesis

semua gagasan.

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin tahu

4. Setiap kelompok

mempersiapkan laporan hasil

akhir penyelidikan yang akan

Menghargai

Rasa ingin tahu

Kerja sama

Page 17: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

55

dipersentasikan.

5. Meminta perwakilan siswa

untuk mempresentasikan hasil

diskusi di depan kelas.

Teliti

Memberikan ide

atau pendapat

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

Rasa ingin tahu

2. Memberikan pekerjaan rumah

pada buku Matematika SMP

Kelas VIII halaman 205 nomor

10, 11 dan menginformasikan

materi yang akan dipelajari pada

pertemuan selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

XXXIV. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

XXXV. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret 2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 18: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

56

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP KONTROL 1)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

10. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

Indikator : - Menentukan jaring-jaring kubus dan balok

- Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

XXXVI. Tujuan Pembelajaran

- Siswa dapat menentukan jaring-jaring kubus dan balok.

- Siswa dapat membuat jaring-jaring kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

XXXVII. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

XXXVIII. Pendekatan Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran Konvensional

XXXIX. Metode Pembelajaran

Metode Ceramah (Ekspositori)

XL. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi. Siswa diminta

menyebutkan contoh-contoh benda

dalam kehidupan sehari-hari yang

berkaitan dengan jaring-jaring kubus

Disiplin

Tekun

Page 19: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

57

dan balok.

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang jaring-jaring kubus dan

balok.

Menghargai

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menjelaskan dan memberi

beberapa contoh jaring-jaring

kubus dan balok.

Menghargai

Displin

Tekun

2. Siswa diberikan kesempatan

bertanya jika masih ada yang

kurang jelas dari materi yang

telah dibahas.

Menghargai

Disiplin

3. Siswa diberikan kesempatan

untuk mencatat hal-hal penting

dari penjelasan guru tersebut.

Menghargai

Disiplin

Tekun

4. Siswa memperhatikan

penjelasan mengenai contoh soal

dan non contoh.

Menghargai

Disiplin

5. Siswa mengerjakan soal-soal

latihan pada buku cetak.

Disiplin

Tekun

Tanggung jawab

Gemar membaca

6. Meminta beberapa siswa untuk

mengerjakan soal di papan tulis.

Tanggung jawab

Disiplin

Tekun

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

2. Memberikan pekerjaan rumah

pada buku Matematika SMP

Kelas VIII halaman 205 nomor

8, 9 dan menginformasikan

materi yang akan dipelajari pada

pertemuan selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

Page 20: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

58

XLI. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubus dan Balok

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

XLII. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret 2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 21: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

59

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP KONTROL 2)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

11. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

Indikator : - Menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok

- Menghitung luas permukaan kubus dan balok.

XLIII. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

XLIV. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

XLV. Pendekatan Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran Konvensional

XLVI. Metode Pembelajaran

Metode Ceramah (Ekspositori)

XLVII. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi.

Disiplin

Tekun

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

Menghargai

Page 22: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

60

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang luas permukaan kubus

dan balok.

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menjelaskan dan memberi

rumus luas permukaan kubus

dan balok.

Menghargai

Displin

Tekun

2. Siswa diberikan kesempatan

bertanya jika masih ada yang

kurang jelas dari materi yang

telah dibahas.

Menghargai

Disiplin

3. Siswa diberikan kesempatan

untuk mencatat hal-hal penting

dari penjelasan guru tersebut.

Menghargai

Disiplin

Tekun

4. Siswa memperhatikan

penjelasan mengenai contoh soal

dan non contoh.

Menghargai

Disiplin

5. Siswa mengerjakan soal-soal

latihan pada buku cetak.

Disiplin

Tekun

Tanggung jawab

Gemar membaca

6. Meminta beberapa siswa untuk

mengerjakan soal di papan tulis.

Tanggung jawab

Disiplin

Tekun

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

2. Siswa menerima tugas membaca

dan mempersiapkan materi yang

akan dibahas pada pertemuan

selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

XLVIII. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Page 23: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

61

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

XLIX. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret

2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 24: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

62

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP KONTROL 3)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

12. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

Indikator : - Menentukan luas permukaan kubus dan balok

- Menghitung luas permukaan kubus dan balok.

L. TujuanPembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

LI. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

LII. Pendekatan Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran Konvensional

LIII. Metode Pembelajaran

Metode Ceramah (Ekspositori)

LIV. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi.

Disiplin

Tekun

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

Menghargai

Page 25: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

63

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang luas permukaan kubus

dan balok.

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menjelaskan dan memberi

beberapa contoh soal

menghitung luas permukaan

kubus dan balok.

Menghargai

Displin

Tekun

2. Siswa diberikan kesempatan

bertanya jika masih ada yang

kurang jelas dari materi yang

telah dibahas.

Menghargai

Disiplin

3. Siswa diberikan kesempatan

untuk mencatat hal-hal penting

dari penjelasan guru tersebut.

Menghargai

Disiplin

Tekun

4. Siswa memperhatikan

penjelasan mengenai contoh soal

dan non contoh.

Menghargai

Disiplin

5. Siswa mengerjakan soal-soal

latihan pada buku cetak.

Disiplin

Tekun

Tanggung jawab

Gemar membaca

6. Meminta beberapa siswa untuk

mengerjakan soal di papan tulis.

Tanggung jawab

Disiplin

Tekun

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

2. Memberikan pekerjaan rumah

pada buku Matematika SMP

Kelas VIII halaman 205 nomor

12, 15 dan menginformasikan

materi yang akan dipelajari pada

pertemuan selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

LV. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Page 26: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

64

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

LVI. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret

2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 27: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

65

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP KONTROL 4)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

13. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

Indikator : - Menentukan rumus volume kubus dan balok

- Menghitung volume kubus dan balok.

LVII. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

LVIII. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

LIX. Pendekatan Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran Konvensional

LX. Metode Pembelajaran

Metode Ceramah (Ekspositori)

LXI. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi. Siswa diminta

menyebutkan contoh-contoh benda

dalam kehidupan sehari-hari yang

Disiplin

Tekun

Page 28: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

66

berkaitan dengan volume kubus dan

balok.

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang volume kubus dan

balok.

Menghargai

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menjelaskan dan memberi

rumus volume kubus dan balok.

Menghargai

Displin

Tekun

2. Siswa diberikan kesempatan

bertanya jika masih ada yang

kurang jelas dari materi yang

telah dibahas.

Menghargai

Disiplin

3. Siswa diberikan kesempatan

untuk mencatat hal-hal penting

dari penjelasan guru tersebut.

Menghargai

Disiplin

Tekun

4. Siswa memperhatikan

penjelasan mengenai contoh soal

dan non contoh.

Menghargai

Disiplin

5. Siswa mengerjakan soal-soal

latihan pada buku cetak.

Disiplin

Tekun

Tanggung jawab

Gemar membaca

6. Meminta beberapa siswa untuk

mengerjakan soal di papan tulis.

Tanggung jawab

Disiplin

Tekun

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

2. Siswa menerima tugas membaca

dan mempersiapkan materi yang

akan dibahas pada pertemuan

selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

Page 29: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

67

LXII. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

LXIII. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret

2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 30: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

68

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP KONTROL 5)

Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran

14. Memahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar: Membuat jaring-jaring kubus dan balok.

Indikator : - Menentukan rumus volume kubus dan balok

- Menghitung volume kubus dan balok.

LXIV. Tujuan Pembelajaran

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan

balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan :

- Disiplin

- Tekun

- Menghargai

- Tanggung jawab

- Gemar membaca

LXV. Materi Pokok Pembelajaran

Bangun Ruang Sisi Datar (BRSD), yaitu mengenai mengenai jaring-jaring bangun

ruang sisi datar yang meliputi kubus dan balok.

LXVI. Pendekatan Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran Konvensional

LXVII. Metode Pembelajaran

Metode Ceramah (Ekspositori)

LXVIII. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1. Memotivasi atau memfokuskan siswa

pada pembelajaran dengan

mengaitkan masalah di lingkungan

sekitar dengan materi. Siswa diminta

menyebutkan contoh-contoh benda

dalam kehidupan sehari-hari yang

Disiplin

Tekun

Page 31: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

69

berkaitan dengan volume kubus dan

balok.

2. Memberikan apersepsi yaitu

memberikan beberapa pertanyaan

kepada siswa untuk mengaitkan

materi dengan pengetahuan awal

siswa tentang volume kubus dan

balok.

Menghargai

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Menghargai

Kegiatan Inti (60 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Menjelaskan dan memberi

beberapa contoh soal volume

kubus dan balok.

Menghargai

Displin

Tekun

2. Siswa diberikan kesempatan

bertanya jika masih ada yang

kurang jelas dari materi yang

telah dibahas.

Menghargai

Disiplin

3. Siswa diberikan kesempatan

untuk mencatat hal-hal penting

dari penjelasan guru tersebut.

Menghargai

Disiplin

Tekun

4. Siswa memperhatikan

penjelasan mengenai contoh soal

dan non contoh.

Menghargai

Disiplin

5. Siswa mengerjakan soal-soal

latihan pada buku cetak.

Disiplin

Tekun

Tanggung jawab

Gemar membaca

6. Meminta beberapa siswa untuk

mengerjakan soal di papan tulis.

Tanggung jawab

Disiplin

Tekun

Kegiatan Penutup (10 menit)

No Kegiatan Karakter Keterlaksanaan

Ya/tidak

1.

Membimbing siswa untuk

menyampaikan kesimpulan dari

materi yang telah dibahas.

Disiplin

Menghargai

2. Memberikan pekerjaan rumah

pada buku Matematika SMP

Kelas VIII halaman 205 nomor

10, 11 dan menginformasikan

materi yang akan dipelajari pada

pertemuan selanjutnya.

Tanggungjawab

Menghargai

Page 32: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

70

LXIX. Alat/ Bahan/ Sumber Pembelajaran

Model Kubusdan Balok

BukuMatematika SMP Kelas VIII :

Agus, Nuniek Avianti. 2007. Mudah Belajar Matematika 2: Untuk

Kelas VIII SMP/MTS. Pusat Perbukuan Depdiknas. Jakarta.

Marsigit. 2008. Matematika SMP Kelas VIII. Yudhistira. Bogor.

Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2007. Matematika Konsep dan

Aplikasinya Untuk Kelas VIII SMP dan MTS. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Kontextual Teaching and Learning

Matematica SMP/MTS Kelas VIII Eidisi 4. Pusat Perbukuan

Depdiknas. Jakarta.

White Board, Spidol, penggaris dan alat tulis lainnya

LXX. Penilaian

Teknik penilaian dan Bentuk Instrumen

Teknik : Tes Tertulis

Bentuk Instrumen : Uraian

Instrumen : Posttest (terlampir)

Bandarlampung, Maret

2013

Guru Mitra, Peneliti,

Cipto Yuono, S.Pd. Fajar Magdalena

NIP. 197101031991031007 NPM. 0913021006

Page 33: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

71

- Siswa dapat menentukan jaring-jaring kubus dan balok. - Siswa dapat membuat jaring-jaring kubus dan balok

A. Jaring-jaring Kubus

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 34: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

72

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Bahan: Model kubus dari karton masing masing 2 buah dan gunting.

Kubus

1. Diberikan dua model kubus. Guntinglah model kubus I pada 3 buah rusuk di sisi atas dan

empat buah rusuk pada sisi tegaknya.

2. Rebahkan bidang-bidang hasil guntingan dari model kubus tersebut, sehingga diperoleh

rangkaian bangun datar persegi yang kongruen.

3. Ikuti cara kerja 1 dan 2 untuk model kubus II, tetapi kubus digunting pada tiga buah rusuk

pada sisi alas, satu buah rusuk pada sisi tegak dan tiga buah rusuk pada sisi alas.

Diskusikan dengan temanmu untuk menjawab pertanyaan berikut :

a. Bandingkan jaring-jaring kubus I dan jaring-jaring kubus II, samakah bentuk kedua jaring-

jaring ini?

b. Gambarlah dua jaring-jaring kubus tersebut!

Jaring-jaring kubus dapat pula diartikan sebagai rangkaian enam daerah persegi yang

kongruen, yang jika dilipatkan menurut garis-garis pertemuan dua sisinya dapat membentuk

bangun kubus dan tidak ada sisi yang rangkap (ganda).

d. Apakah yang dapat kalian simpulkan dari jawaban-jawaban di atas?

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 35: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

73

Gambarlah jaring-jaring balok!!

Page 36: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

74

- Siswa dapat menentukan jaring-jaring kubus dan balok. - Siswa dapat membuat jaring-jaring kubus dan balok

B. Jaring-jaring balok

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 37: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

75

Bahan: Model balok dari karton masing masing 2 buah dan gunting.

Kubus

1. Diberikan dua model balok. Guntinglah model balok I pada 3 buah rusuk di sisi atas dan

empat buah rusuk pada sisi tegaknya.

2. Rebahkan bidang-bidang hasil guntingan dari model balok tersebut, sehingga diperoleh

rangkaian bangun datar persegi yang kongruen.

3. Ikuti cara kerja 1 dan 2 untuk model balok II, tetapi kubus digunting pada tiga buah rusuk

pada sisi alas, satu buah rusuk pada sisi tegak dan tiga buah rusuk pada sisi alas.

Diskusikan dengan temanmu untuk menjawab pertanyaan berikut :

a. Bandingkan jaring-jaring balok I dan jaring-jaring kubus II, samakah bentuk kedua jaring-

jaring ini?

b. Gambarlah dua jaring-jaring balok tersebut !

c. Apakah pengertian jaring-jaring balok menurut kalian?

d. Apakah yang dapat kalian simpulkan dari jawaban-jawaban di atas? Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 38: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

76

Gambarlah jaring-jaring kubus!!

Page 39: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

77

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

C. Luas Permukaan Kubus

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 40: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

78

Perhatikan gambar diatas!

Kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 5 satuan pada gambar diubah menjadi jaring-

jaring seperti pada gambar Apakah luas daerah pada gambar (a) sama dengan luas daerah

pada gambar (b)?

Berapa jumlah sisi kubus ?

Perhatikan Gambar (b)

Luas sisi I =

Luas sisi II =

Luas sisi III =

Luas sisi IV =

Luas sisi V =

Luas sisi VI =

Jadi, berapakah luas seluruh permukaan kubus ?

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

a b

I

II

III

IV

V

VI

Page 41: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

79

1. Hitunglah luas permukaan kubus yang panjang setiap rusuknya:

a. 6 cm

b. 9 cm

2. Hitunglah luas permukaan balok yang berukuran:

a. 7 cm x 4 cm x 2 cm

b. 8 cm x 4 cm x 4 cm

Page 42: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

80

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

D. Luas Permukaan balok

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 43: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

81

Perhatikan Gambar diatas!

Balok ABCD.EFGH dengan panjang , tinggi dan lebar adalah 8 satuan, 4 satuan dan 4 satuan

(a) diubah menjadi jaring-jaring seperti pada gambar (b)

Apakah luas permukaan pada gambar (a) sama dengan luas daerah pada

gambar (b)?

Berapa jumlah sisi balok ?

Perhatikan Gambar (b)

Luas sisi I =

Luas sisi II =

Luas sisi III=

Luas sisi IV =

Luas sisi V =

Luas sisi VI =

Jadi, berapakah luas seluruh permukaan balok?

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

I

II

III

IV V

VI

a b

Page 44: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

82

1. Hitunglah luas permukaan kubus yang panjang setiap rusuknya:

a. 6 cm

b. 9 cm

2. Hitunglah luas permukaan balok yang berukuran:

a. 7 cm x 4 cm x 2 cm

b. 8 cm x 4 cm x 4 cm

Page 45: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

83

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

E. Luas Permukaan Kubus

]

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 46: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

84

1. Berapakah luas permukaan balok jika diketahui panjang, lebar dan tinggi adalah 8, 2, 4

satuan?

2. Berapakah panjang suatu kubus dengan luas permukaan 96 satuan?

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

1. Dari gambar kubus diatas, hitunglah berapa luas permukaan kubus!

2. Hitunglah luas permukaan kubus yang panjang setiap rusuknya:

a. 10 satuan

b. 12 satuan

3. Sebuah ruangan berbentuk kubus memiliki tinggi 2,8 m. Jika tembok di ruangan tersebut

akan dicat, tentukan luas bagian yang akan dicat!

6

Page 47: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

85

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung luas permukaan kubus dan balok

F. Luas Permukaan balok

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 48: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

86

1. Gambar balok memiliki ukuran panjang AB 9 satuan, BC 5 satuan, dan BF 3 satua.

Hitunglah luas permukaan dari balok tersebut!

2. Hitunglah luas permukaan balok dengan ukuran:

a. 7 x 6 x 4

b. 9 x 4 x 3

3. Dodo akan memberi kado ulang tahun buat Desi. Agar nampak menarik, kotak kado itu

akan dibungkus dengan kertas kado. Agar kertas kado yang dibutuhkan cukup, Dodo

perlu mengetahui berapa sentimeter persegi luas sisi kotak kado itu. Berapakah luas sisi

kotak kado itu, bila panjangnya 25 cm, lebar 20 cm dan tingginya 15 cm.

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 49: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

87

3. Berapakah luas permukaan balok jika diketahui panjang, lebar dan tinggi adalah 8, 2, 4

satuan?

4. Berapakah panjang suatu kubus dengan luas permukaan 96 satuan?

Page 50: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

88

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

G. Volume Kubus

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 51: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

89

Sebuah rubik merupakan model kubus. Kumpulan kotak yang berwarna membentuk kubus.

hitunglah banyaknya kotak yang berwarna yang membentuk kubus?

Banyaknya kotak yang berwarna yang membentuk bangun kubus dipandang sebagai volume

kubus.

Jadi berapakah volume dari rubik tersebut!

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 52: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

90

1. Hitunglah volume kubus yang panjang setiap rusuknya:

a. 5 cm

c. 11 cm

2. Hitunglah volume balok yang berukuran:

a. 10 cm x 8 cm x 6 cm

b. 24 cm x 20 cm x 15 cm

Page 53: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

91

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

H. Volume balok

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 54: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

92

Kubus-kubus satuan dapat membentuk sebuah balok.

Berapa banyak kubus satuan pada alas balok tersebut?

Berapa tinggi balok?

Berapa banyak kubus satuan pada balok ?

Banyaknya kubus satuan yang membentuk bangun balok dipandang sebagai volume balok.

Jadi berapakah volume dari balok tersebut!

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 55: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

93

1. Hitunglah volume kubus yang panjang setiap rusuknya:

a. 5 cm

c. 11 cm

2. Hitunglah volume balok yang berukuran:

a. 10 cm x 8 cm x 6 cm

b. 24 cm x 20 cm x 15 cm

Page 56: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

94

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

I. Volume Kubus

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 57: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

95

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

1. Diketahui luas permukaan kubus adalah 96 satuan luas.

Berapakah volume dari kubus tersebut!

2. Hitunglah volum kubus yang panjang setiap rusuknya:

a. 11 cm

b. 26 cm

3. Diketahui kubus dengan panjang rusuk 6 cm.

a. Berapakah volume kubus tersebut?

b. Jika panjang rusuknya bertambah 2 cm, berapakah volume kubus sekarang? Berapa

pertambahan volumenya?

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 58: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

96

1. Dua buah kubus panjang rusuknya 6 cm dan 10 cm. Hitunglah perbandingan

volum kedua kubus!

2. Suatu balok memiliki volum 162 cm3 . Jika lebar dan tinggi balok masingmasing

6 cm dan 3 cm. Tentukan panjang balok!

Page 59: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

97

- Siswa diharapkan dapat menentukan rumus volume kubus dan balok.

- Siswa diharapkan dapat menghitung volume kubus dan balok

J. Volume balok

Diskusikan dengan teman kelompokmu dan jawablah pertanyaan berikut:

Nama :

Nama Teman Sekelompok :

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tujuan Pembelajaran :

Page 60: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

98

1. Diketahui volume suatu balok 154 cm3, tingginya 11 cm dan lebarnya 2 cm.

Berapakah panjang balok itu?

2. Hitunglah volum balok yang berukuran:

a. 24 cm x 20 cm x 15 cm

b. 10 cm x 6 cm x 4 cm

3. Diketahui balok dengan ukuran panjang 6 cm, lebar 5 cm dan tinggi 4 cm.

a. Berapakah volume balok tersebut?

b. Jika panjang, lebar dan tinggi balok tersebut bertambah 2 cm, berapakah volume

balok sekarang? Berapa pertambahan volumenya?

Apa yang kamu peroleh? Ayo tuliskan hasil akhirnya dan informasikan kepada teman-

temanmu dengan mempersentasikan di depan kelas!

Page 61: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

99

3. Dua buah kubus panjang rusuknya 6 cm dan 10 cm. Hitunglah perbandingan

volum kedua kubus!

4. Suatu balok memiliki volum 162 cm3 . Jika lebar dan tinggi balok masingmasing

6 cm dan 3 cm. Tentukan panjang balok!

Page 62: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

100

LAMPIRAN B

Page 63: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

101

Lampran B.1

KISI-KISI SOAL UJI COBA

KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA

Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : VIII / 2

Pokok Bahasan : Bangun Ruang Sisi Datar

No Standar

Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pembelajaran Indikator Pemahaman Konsep No. Soal

1

Memahami

sifat-sifat kubus,

balok, prisma,

limas, dan

bagian-

bagiannya, serta

menentukan

ukurannya

1. Membuat jaring-

jaring kubus, balok,

prisma dan limas

2. Menghitung luas

permukaan dan volu-me

kubus, balok, pris-ma

dan limas

1. Membuat jaring-jaring

- Kubus

- Balok

- prisma tegak

- limas

1. Menemukan rumus luas

permukaan kubus, balok, limas dan

prisma tegak

2. Menghitung luas permukaan

kubus, balok, prisma dan limas

3. Menentukan rumus volume

kubus, balok, prisma, limas

4. Menghitung volume kubus,

balok, prisma, limas.

1. Menyatakan ulang suatu konsep 1, 2, 3, 4, 5, 6,

7

2. Mengklasifikasikan objek-objek

menurut sifat-sifat tertentu sesuai

konsepnya

1

3. Memberi contoh dan non contoh

konsep. 1

4. Menyatakan konsep dalam

berbagai bentuk representasi

matematika.

6,7

5. Menggunakan syarat perlu dan

syarat cukup suatu konsep. 2,3,4,6,7

6. Menggunakan, memanfaatkan,

dan memilih prosedur atau operasi

tertentu.

2, 3, 4, 6 ,7

7. Mengaplikasikan konsep. 2, 3, 4, 5, 6, 7

Page 64: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

102

Lampiran B.2

POSTTEST

Mata Pelajaran : Matematika Nama :

Pokok Bahasan : Bangun Ruang Sisi Datar Kelas :

Waktu : 80 menit

Kerjakan soal-soal berikut ini dengan baik dan benar !

1. Perhatikan gambar di bawah ini dan jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

Dari gambar jaring-jaring diatas dapatkah membentuk sebuah bangun ruang?

Bangun ruang apakah itu?

2. Suatu balok memiliki luas permukaan 198 cm2. Jika lebar dan tinggi balok

masing-masing 6 cm dan 3 cm, hitunglah panjang balok !

3. Tentukan volume kayu yang digunakan untuk membuat kotak tempat mainan

Andi, yang berbentuk balok, dengan ketebalan 2 cm, jika diketahui ukuran

bagian dalam kotak adalah panjang 54 cm, lebar 46 cm, dan kedalaman 18

cm.

4. Sebuah bak mandi berbentuk kubus memiliki panjang rusuk 70 cm.

Tentukan banyak air yang dibutuhkan untuk mengisi bak mandi tersebut

hingga penuh.

5. Perhatikan gambar balok di bawah ini!

a b c d

Page 65: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

103

Jika diketahui volume balok ABCD.EFGH adalah 200 cm3, panjang 5 cm dan

lebar 4 cm, hitunglah tinggi balok tersebut!

6. Luas alas suatu balok adalah 84 cm2

. Jika lebar balok 7 cm dan tingginya

adalah 6 cm, tentukanlah luas permukaan balok tersebut!

7. Suatu kotak perhiasan berbentuk balok dengan panjang 20 cm, lebar, 10

cm, dan tinggi 5 cm. Tentukan lebar kain minimal yang dapat digunakan

untuk melapisi seluruh permukaan kotak perhiasan tersebut.

Page 66: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

104

Lampran B.3

KUNCI JAWABAN SOAL-SOAL POST-TEST

Pedoman penskoran kemampuan pemahaman konsep :

0 Jika indikator kemampuan pemahaman konsep tidak dipenuhi oleh siswa

1 Jika indikator kemampuan pemahaman konsep kurang dipenuhi oleh siswa

2 Jika indikator kemampuan pemahaman konsep dipenuhi oleh siswa

No Kunci Jawaban Indikator

1. a. bukan jaring-jaing balok sehingga tidak dapat

membentuk bangun ruang balok

b.Membentuk bangun ruang kubus

c. Membentuk bangun ruang balok

d. bukan jaring-jaring kubus sehingga tidak

dapat membentuk bangun ruang kubus

Menyatakan ulang suatu

konsep

Mengklasifikasikan objek-

objek menurut sifat-sifat

tertentu sesuai konsepnya

Memberi contoh dan non

contoh konsep.

Skor 6

2. Luas permukaan balok = 2 (pl + lt + pt)

198 = 2 (p.6 + 6.3 +p.3)

198 = 2 (9p + 18)

198 = 18p + 36

198-36 = 18p

162 = 18 p

9 = p

Jadi panjang balok adalah 9 cm.

Menyatakan ulang suatu

konsep

Mengembangkan syarat

perlu dan syarat cukup

suatu konsep.

Menggunakan,

memanfaatkan, dan

memilih prosedur atau

operasi tertentu.

Mengaplikasikan konsep

Skor 8

3. Panjang luar = (54 + 2 ) cm = 56 cm.

Lebar luar = (46 + 2 ) cm = 48 cm.

Tinggi luar = (18 + 2) cm = 20 cm.

Volume luar = (56 × 48 × 20) cm3 = 53.760 cm

3

Volume dalam = (54 × 46 × 18) cm3 = 44.712 cm

3

Jadi volume kayu yang digunakan = (53.760 –

44.712) cm3

= 9.048 cm3

Menyatakan ulang suatu

konsep

Menggunakan syarat perlu

dan syarat cukup suatu

konsep

Menggunakan,

memanfaatkan, dan

memilih prosedur atau

operasi tertentu.

Mengaplikasikan konsep

Skor 8

4. Volume = s x s x s Menyatakan ulang suatu

Page 67: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

105

= 70 x 70 x 70

= 343000 cm3

343000 cm3 = 343 dm

3 = 1 liter

Jadi banyak air yang dibutuhkan untuk mengisi bak

mandi tersebut hingga penuh adalah 343liter

konsep

Menggunakan,

memanfaatkan, dan

memilih prosedur atau

operasi tertentu.

Mengaplikasikan konsep

Skor 6

5. Volume balok = p x l x t

200 = 5 x 4 x t

200 = 20t

10 = t

Jadi tinggi balok adalah 10 cm.

Menyatakan ulang suatu

konsep

Mengembangkan syarat

perlu dan syarat cukup

suatu konsep.

Mengaplikasikan konsep

Skor 6

6. Luas alas= 84

p x l = 84

p x 7 = 84

p = 12

maka diperoleh panjang balok 12 cm.

Luas Permukaan Balok = 2 (pl + lt + pt)

= 2(12.7 + 7.6 + 12.6)

= 2(84+42+72)

= 2(198)

= 396

Jadi luas permukaan balok adalah 396 cm2

Menyatakan ulang suatu

konsep

Mengembangkan syarat

perlu dan syarat cukup

suatu konsep.

Menyatakan konsep dalam

berbagai bentuk

representasi matematika.

Menggunakan,

memanfaatkan, dan

memilih prosedur atau

operasi tertentu.

Skor 8

7. Luas permukaan = 2 (pl + lt + pt)

= 2 (20.10 + 10.5 + 20.5)

= 2(200+ 50 + 100)

= 2(350)

= 700 cm3

Menyatakan ulang suatu

konsep

Menyatakan konsep dalam

berbagai bentuk

representasi matematika.

Menggunakan,

memanfaatkan, dan

memilih prosedur atau

operasi tertentu.

Mengaplikasikan konsep

Skor 8

Nilai 50

Nilai =

Page 68: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

106

PEDOMAN PENSKORAN TES PEMAHAMAN KONSEP

Lampiran B.4

Sekolah : SMPN 1 Sribhawono

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VIII / II (dua)

Materi : Bangun Ruang Sisi Datar

No Indikator Ketentuan Skor

1.

Menyatakan

ulang sebuah

konsep

a. Tidak menjawab 0

b. Menyatakan ulang sebuah konsep tetapi salah 1

c. Menyatakan ulang sebuah konsep dengan benar 2

2.

Mengklasifikasi

objek menurut

sifat tertentu

sesuai dengan

konsepnya

a. Tidak menjawab 0

b. Mengklasifikasi objek menurut sifat tertentu

tetapi tidak sesuai dengan konsepnya 1

c. Mengklasifikasi objek menurut sifat tertentu

sesuai dengan konsepnya 2

3.

Memberi contoh

dan non contoh

dari konsep

a. Tidak menjawab 0

b. Memberi contoh dan non contoh tetapi salah 1

c. Memberi contoh dan non contoh dengan benar 2

4.

Menyajikan

konsep dalam

bentuk

representasi

matematis

a. Tidak menjawab 0

b. Menyajikan konsep dalam bentuk

representasi matematis tetapi salah 1

c. Menyajikan konsep dalam bentuk

representasi matematis dengan benar 2

5.

Mengembangkan

syarat perlu atau

cukup dari suatu

konsep

a. Tidak menjawab 0

b. Mengembangkan syarat perlu atau cukup dari

suatu konsep tetapi salah 1

c. Mengembangkan syarat perlu atau cukup dari

suatu konsep dengan benar 2

6.

Menggunakan,

memanfaatkan

dan memilih

prosedur tertentu

a. Tidak menjawab 0

b. Menggunakan, memanfatkan, dan memilih

prosedur tetapi salah 1

c. Menggunakan, memanfaatkan, dan memilih

prosedur dengan benar 2

7.

Mengaplikasikan

konsep atau

algoritma ke

pemecahan

masalah

a. Tidak menjawab 0

b. Mengaplikasi konsep atau algoritma ke

pemecahan masalah tetapi tidak tepat 1

c. Mengaplikasi konsep atau algoritma ke

pemecahan masalah dengan tepat 2

Page 69: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

107

B.4

VALIDASI SOAL POSTTEST

No. Kriteria Soal

1 2 3 4 5 6 7

1 Butir soal sesuai dengan kisi-

kisi tes

2 Materi butir soal sesuai

dengan kompetensi dasar

3 Materi butir soal sesuai

dengan standar kompetensi

4 Materi butir soal sesuai

dengan kurikulum yang

berlaku

5 Bahasa yang digunakan pada

butir soal mudah dipahami

Sribhawono, Maret 2013

Validator

Cipto Yuono, S.Pd.

NIP 197101031991031007

Page 70: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

108

LAMPIRAN C

Page 71: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

109

Lampiran C.1

Analisis Reliabilitas Item Hasil Tes Uji Coba Posttest pada Pokok

Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar

No Nama

Nomor soal/ skor maksimal skor

total 1 2 3 4 5 6 7

6 8 8 6 6 8 8 50

1 Bangkit Triwijaya 6 5 0 6 5 7 6 35

2 Devi Suryani 0 8 8 6 2 8 0 32

3 Dio Duryatmoko 6 7 4 6 2 6 0 31

4 Disma Sri Astuti 4 6 7 6 4 6 6 39

5 Dwi Novita Sari 5 4 4 0 5 0 1 19

6 Gita Yulindra 3 4 5 0 4 4 0 20

7 Guntur Adi Saputra 0 0 6 5 0 5 6 22

8 Ike Nuryani 5 4 0 1 5 4 5 24

9 Indah Ambar Wati 6 0 8 6 0 2 6 28

10 Indah Sulistiawati 6 2 1 4 0 2 4 19

11 Indra Kurniawan 0 6 4 0 4 2 4 20

12 Irma Dwi Agustin 4 5 0 6 0 3 6 24

13 Kurnia Candra Budi 0 0 0 0 2 3 6 11

14 Kurnia Dani Setiawan 1 3 0 0 1 2 2 9

15 Latifatul Masruroh 4 3 0 0 2 2 4 15

Page 72: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

110

16 Lucyana Cesaria 2 6 0 1 2 2 2 15

17 Mahardika 3 0 5 0 0 6 2 16

18 Muhamad Iqbal 0 2 2 2 1 1 1 9

19 Neng Yunita Sari 1 2 3 4 2 0 2 14

20 Rian Harianto 2 0 0 0 3 5 1 11

21 Rian Hidayat 0 2 0 5 1 2 2 12

22 Risa Regia Marlin 0 3 1 6 1 1 1 13

23 Sanju Eka Permana 1 0 6 4 0 1 1 13

24 Siska Sephiani 3 2 1 1 4 0 2 13

25 Sitatun Nur Hasanah 5 0 4 0 1 3 0 13

26 Siti Ati Tamala 0 4 1 5 0 1 1 12

27 Tri Widiarti 6 2 1 0 1 1 1 12

28 Ading Yogi Pratama 4 0 0 5 2 0 0 11

29 Agus riyan Tri Susilo 0 1 5 0 1 2 1 10

30 Alif Putra Sabilul 2 1 0 0 0 0 0 3

31 Astri Dian Novita 0 0 0 0 3 0 2 5

32 Muhammad Ali 2 0 6 5 0 1 1 15

33 Muhammad Ari Widodo 0 0 0 3 1 2 2 8

Jumlah 81 82 82 87 59 84 78 553

Jumlah Kuadrat 365 388 442 441 193 372 330

Variansi 358.98 381.83 435.83 434.05 189.80 365.52 324.41 2490.41

Variansi Total 11350.18

Reliabilitas 0.80

Page 73: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

111

Lampiran C.2

Analiasis Daya Beda dan Tingkat Kesukaran Item Hasil Tes Uji Coba

Daya Pembeda Taraf Kesukaran

Item no 1 Item no 1

Rata-rata Kelompok atas = 3.89 Rata-rata = 2.45

Rata-rata Kelompok bawah = 2.11 Taraf Kesukaran = 0.41 (sedang)

Daya Pembeda = 0.30 baik

Item no 2 Item no 2

Rata-rata Kelompok atas = 4.22 Rata-rata = 2.48

Rata-rata Kelompok bawah = 0.89 Taraf Kesukaran = 0.31 (sedang)

Daya Pembeda = 0.42 baik

Item no 3 Item no 3

Rata-rata Kelompok atas = 4.67 Rata-rata = 2.48

Rata-rata Kelompok bawah = 1.89 Taraf Kesukaran = 0.31 (sedang)

Daya Pembeda = 0.35 baik

Item no 4 Item no 4

Rata-rata Kelompok atas = 4.00

Rata-rata = 2.64

Rata-rata Kelompok bawah = 2.00 Taraf Kesukaran = 0.44 (sedang)

Daya Pembeda = 0.33 baik

Item no 5 Item no 5

Rata-rata Kelompok atas = 3.00 Rata-rata = 1.79

Rata-rata Kelompok bawah = 1.00 Taraf Kesukaran = 0.30 (sedang)

Daya Pembeda = 0.33 baik

Item no 6 Item no 5

Rata-rata Kelompok atas = 4.67 Rata-rata = 2.55

Rata-rata Kelompok bawah = 1.11 Taraf Kesukaran = 0.32 (sedang)

Daya Pembeda = 0.44 baik

Item no 7 Item no 7

Rata-rata Kelompok atas = 3.33 Rata-rata = 2.36

Rata-rata Kelompok bawah = 0.89 Taraf Kesukaran = 0.30 (sedang)

Daya Pembeda = 0.31 baik

Page 74: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

112

Lampiran C.3

Nilai Posttest Kelas VIII.D (Kelas Kontrol)

No Nama Nilai Nilai tertinggi = 74

1 Arif Aditya 70 Nilai terendah = 52

2 Arum Cahya Qomariyah 68 Nilai rata-rata = 66.96

3 Dava Ilham 64

4 Desi Susanti 74

5 Deti Kurnia Sari Hamzah 70

6 Dwi Indah Lestari 66

7 Edo Rivaldo 60

8 Edra Adha Yati 60

9 Elsa Ekawati 66

10 Eunike Okta Sekar Dini 66

11 Fathur Rohman 68

12 Halimatusyakdiah 66

13 Handrian Casfari 70

14 Ika Pangesti 72

15 Jendrik Ariyanto 64

16 Lalu Dending Paicano 72

17 Lisma Amelia Kartika 52

18 Miftahul Rizki Syaputra 66

19 Mutia Berliana 74

20 Nur Fairuz Sani 74

21 Puja Kurniawan 66

22 Raharjo 70

23 Ridha Ichtiar N. 56

24 Ririn Anggraeni 62

25 Shinta Puspita Dewi 74

26 Siti Mu’amanah 62

27 Siti Rofi’ah 64

28 Slamet Riyadi 70

29 Sofyan Sahuri 68

30 Suci Astuti 68

31 Titin Cahyati 72

32 Agung Kurniawan 64

33 Angen Wahyu Ningrum 72

Page 75: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

113

Lampiran C.4

Nilai Posttest Kelas VIII.C (Kelas Eksperimen)

No Nama Nilai Nilai tertinggi = 82

1 Ade Wahyu Mahendra 82 Nilai terendah = 56

2 Alfian Kurnia Ramadan 70 Nilai rata-rata = 70.72

3 Anendya Carissa Riandra S. 68

4 Anisa Elvareta Insani 78

5 Anung Chrisna Malik 72

6 Ayu Lestari 66

7 Bening Sabrina Yuri 66

8 Dewi Kumoratih 66

9 Diki Kurniawan 68

10 Dini Setia Efendi 76

11 Emillia Sinensitarani 70

12 Ervinka Felindia 72

13 Fahrul Rozi 78

14 Feni Rusdiana Wati 76

15 Herlia Widi 68

16 Ike Prasetya Ningrum 76

17 Irna Wijaya 56

18 Lela Apriliani 70

19 Lusiana Dewi 74

20 M.Reza Ardiyanto 76

21 Muhamad Iqbal 74

22 Novandika Ayub Kurniawan 70

23 Nur Arsyi Retnodilah 58

24 Nur Fadhila P. 66

25 Restu Ekawati 78

26 Retno Fadila Maulie 66

27 Reza Damil Valefy 70

28 Rosy Neng Alfa Siska 70

29 Siti Damayanti 72

30 Triyanti Permata Sari 68

31 Wahyu Eka Shaputri 74

32 Wayan Lalita M.D. 66

33 Mahardika Qurunul Bima 74

Page 76: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

114

Lampiran C.5

UJI NORMALITAS NILAI PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA

DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KONVENSIONAL

Rumusan Hipotesis:

H0 : sampel berasal dari populasi yang berdistribusi normal

H1 : sampel berasal dari populasi yang tidak berdistribusi normal

Hasil uji normalitas dengan uji Chi-Kuadrat adalah sebagai berikut.

1. Pembuatan daftar distribusi frekuensi.

a. Rentang (R) = data terbesar - data terkecil

R = 74-52

= 22

b. Banyak kelas (k) = 1 + (3,3) log n

k = 1 + (3,3) log 33

= 6.01 (banyak kelas yang digunakan adalah 6)

c. Panjang kelas (p) = (sehingga kelasnya adalah 4)

d. Ujung bawah kelas interval pertama = 52

Page 77: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

115

Daftar Distribusi Frekuensi Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas Dengan

Model Pembelajaran Konvensional

Kelas Interval Frekuensi

(fi)

Tanda

Kelas

(xi)

fi . xi xi2 fi . xi

2

52-55 1 53.5 53.5 2862.25 2862.25

56-59 1 57.5 57.5 3306.25 3306.25

60-63 4 61.5 246 3782.25 15129

64-67 10 65.5 655 4290.25 42902.5

68-71 9 69.5 625.5 4830.25 43472.25

72-75 8 73.5 588 5402.25 43218

Jumlah 33 2225.5 150890.25

2. Nilai rata-rata ( x )

3. Perhitungan simpangan baku (S)

Page 78: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

116

Uji Normalitas Data Nilai Pemahaman Konsep Matematis Siswa dengan Model Pembelajaran Konvensional

No Interval Batas Kelas z Luas z

Luas Tiap Frekuensi yang Frekuensi

Oi - Ei (Oi - Ei)^2 ((Oi - Ei)^2)Ei Kelas

Diharapkan

(Ei)

Pengamatan

(Oi)

51.5 -3.18 0.4993

1 52 55 0.0080 0.2640 1 0.7360 0.5417 2.05

55.5 -2.38 0.4913

2 56 59 0.0484 1.5972 1 -0.5972 0.3566 0.22

59.5 -1.58 0.4429

3 60 63 0.1577 5.2041 4 -1.2041 1.4499 0.28

63.5 -0.79 0.2852

4 64 67 0.2892 9.5436 10 0.4564 0.2083 0.02

67.5 0.01 0.0040

5 68 71 0.2870 9.4710 9 -0.4710 0.2218 0.02

71.5 0.81 0.2910

6 72 75 0.1553 5.1249 8 2.8751 8.2662 1.61

75.5 1.61 0.4463

33

4.21

Catatan: x = dan s =

Page 79: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

117

Kriteria uji: Terima H0 jika tabelhitung22 .

Pada taraf nyata α = 0.05.

Dari daftar distribusi2 diperoleh harga

81.7)3()95,0(2

)36()05,01(2

)3()1(2 k

Dari hasil perhitungan diperoleh harga

81,772,3 2

7

1,

2

2

tabel

hi h

hihitung

f

ff

4,21 < 7.81 berarti hitung2 < tabel

2

Kesimpulan:

Karena tabelhitung22 maka H0 diterima. Hal ini berarti data sampel berasal dari

populasi yang berdistribusi normal.

Page 80: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

118

Lampiran C.6

UJI NORMALITAS NILAI PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA

DENGAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION

Rumusan Hipotesis:

H0 : sampel berasal dari populasi yang berdistribusi normal

H1 : sampel berasal dari populasi yang tidak berdistribusi normal

Hasil uji normalitas dengan uji Chi-Kuadrat adalah sebagai berikut.

1. Pembuatan daftar distribusi frekuensi.

a. Rentang (R) = data terbesar - data terkecil

R = 82 – 56

= 26

b. Banyak kelas (k) = 1 + (3,3) log n

k = 1 + (3,3) log 33

= 6.01 (banyak kelas yang digunakan adalah 7)

c. Panjang kelas (p) = (sehingga kelasnya adalah 4)

d. Ujung bawah kelas interval pertama = 56

Page 81: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

119

Daftar Distribusi Frekuensi Pemahaman Konsep Matematis Siswa Dengan Model

Pembelajaran Group Investigation

Kelas Interval Frekuensi

(fi)

Tanda

Kelas

(xi)

fi . xi xi2 fi . xi

2

56-59 2 57.5 115 3306.25 6612.5

60-63 0 61.5 0 3782.25 0

64-67 6 65.5 393 4290.25 25741.5

68-71 10 69.5 695 4830.25 48302.5

72-75 7 73.5 514.5 5402.25 37815.75

76-79 7 77.5 542.5 6006.25 42043.75

80-83 1 81.5 81.5 6642.25 6642.25

Jumlah 33 2341.5 167158.25

1. Nilai rata-rata ( x )

2. Perhitungan simpangan baku (S)

Page 82: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

120

Uji Normalitas Data Nilai Pemahaman Konsep Matematika Siswa Dengan Model Pembelajaran Group Investigation

No Interval Batas Kelas z Luas z

Luas Tiap Frekuensi yang Frekuensi

Oi - Ei (Oi - Ei)^2 ((Oi - Ei)^2)Ei Kelas

Diharapkan

(Ei)

Pengamatan

(Oi)

55.5 -2.74 0.4969

1 56 59 0.0181 0.5973 2 1.4027 1.9676 3.29

59.5 -2.03 0.4788

2 60 63 0.0722 2.3826 0 -2.3826 5.6768 2.38

63.5 -1.32 0.4066

3 64 67 0.1775 5.8575 6 0.1425 0.0203 0.00

67.5 -0.61 0.2291

4 68 71 0.2687 8.8671 10 1.1329 1.2835 0.14

71.5 0.10 0.0396

5 72 75 0.2514 8.2962 7 -1.2962 1.6801 0.20

75.5 0.81 0.2910

6 76 79 0.1435 4.7355 7 2.2645 5.1280 1.08

79.5 1.51 0.4345

7 80 83 0.0523 1.7259 1 -0.7259 0.5269 0.31

83.5 2.22 0.4868

33

7.42

Catatan: x = dan s =

Page 83: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

121

Kriteria uji: Terima H0 jika tabelhitung22 .

Pada taraf nyata α = 0.05.

Dari daftar distribusi2 . diperoleh harga

49,9)4()95,0(2

)37()05,01(2

)3()1(2 k

Dari hasil perhitungan diperoleh harga

49,941.7 2

7

1,

2

2

tabel

hi h

hihitung

f

ff

7.42 < 9,49 berarti hitung2 < tabel

2

Kesimpulan:

Karena tabelhitung22 maka H0 diterima. Hal ini berarti data sampel berasal dari

populasi yang berdistribusi normal.

Page 84: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

122

Lampiran C.7

Uji Homogenitas Pemahaman Konsep Matematis Siswa

Dengan Model Pembelajaran Group Investigation dan Pembelajaran Konvensional

Uji Homogenitas pemahaman konsep matematis dengan model pembelajaran group

investigation dan pembelajaran konvensional dengan hipotesis:

H0 : σ12 = σ2

2 (kedua populasi mempunyai varians yang sama)

H1 : σ12 ≠ σ2

2 (kedua populasi mempunyai varians yang tidak sama)

Varians kelas kontrol = 25.12

Varians kelas eksperimen = 29.83

18.112.25

29.83

terkecilvarians

terbesararians

vF

Untuk α = 0,10, diperoleh F1/2α(n1-1, n2-1) tabel = 1,82

Jadi, Fhitung = 1.18 < F1/2α(n1-1, n2-1) tabel = 1,82

Karena Fhitung berada pada daerah penerimaan Ho, maka dapat disimpulkan kedua

populasi memiliki varians yang sama.

Page 85: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

123

Lampiran C.8

Uji Kesamaan Dua Rata-rata Kemampuan Awal Siswa

Antara Pemahaman Konsep Matematis Siswa dengan Model Pembelajaran

Group Investigation dan Pembelajaran Konvensional

Uji kesamaan Dua Rata-rata

H0 : 21

H1 : 21

Statistik yang digunakan untuk uji ini adalah:

Jika 21 tetapi tidak diketahui maka

21

21

11

nns

XXthitung

kriteria uji: terima H0 jika 1tthitung dengan dk = (n1 + n2 – 2)

Langkah-langkah pengujian hipotesis adalah sebagai berikut.

1. Tabel nilai pemahaman konsep matematis siswa

Kelas Rata-rata nilai varians Jumlah

siswa ( )

Eksperimen 70.95 31.82 33 0.03

Kontrol 67.44 25.12 33 0.03

Jumlah 66 0,06

2. Mencari nilai varians gabungan

2

)1()1(

21

2

22

2

112

nn

SnSnS

Page 86: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

124

33.5

28.47

S

3. Mencari nilai

21

21

11

nns

XXthitung

kriteria uji: terima H0 jika 1tthitung dengan dk = (n1 + n2 – 2)

Pada taraf nyata α = 0,05. Dari daftar distribusi t, diperoleh harga,

= 1,67. Dari hasil perhitungan, diperoleh harga

thitung = 2.7 > 1,67. Oleh karena itu tolak Ho sehingga pemahaman konsep mate-

matis siswa yang menggunakan model pembelajaran GI lebih baik dari pemahaman

konsep matematis siswa yang menggunakan model pembelajaran konvensional.

47.28

64

08.1822

64

84.80324.1018

23333

)12.25(32)82.31(32

7,2

3,1

51.3

)244,0(33.5

51.3

06,033.5

44,6795,70

Page 87: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

125

Page 88: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

126

Page 89: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

127

Page 90: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

128

Page 91: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

129

Page 92: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

130

Page 93: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

131

Page 94: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

132

Page 95: LAMPIRAN - digilib.unila.ac.iddigilib.unila.ac.id/1810/13/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf · Kelas / Semester : VIII / 2 Alokasi waktu : ... II. Materi Pokok ... Matematika Kelas / Semester

133