Lampiran A

42
LAMPIRAN A PERANGKAT PEMBELAJARAN

Transcript of Lampiran A

Page 1: Lampiran A

71

LAMPIRAN A

PERANGKAT PEMBELAJARAN

Page 2: Lampiran A

72

Daftar Nama Dan Kode Siswa Kelas Eksperimen

NOMOR NAMA Kode Siswa

URT INDUK

1 101107204 Abdul Haris Sa'bani S1

2 101107295 Agung Prima Gumelar S2

3 101107159 Agus Adi Saputra S3

4 101107342 Aldi Nurohmat S4

5 101107075 Aldo Prasetyo S5

6 101107115 Alfian Syachrul Aji S6

7 101107254 Anes Marsella S7

8 101107118 Anggia Priatna S8

9 101107119 Anton Nurahman S9

10 101107120 Ardi Aulia Rahadian S10

11 101107214 Bagas Permana S11

12 101107167 Dewi Seppratiwi S12

13 101107081 Dwi Nur Aziza S13

14 101107084 Erik Pangestu S14

15 101107169 Eva Nurfadilah S15

16 101107353 Evi Febriyanti S16

17 101107219 Fajar Dwi Artikah S17

18 101107355 Firda Ani Wahyuni S18

19 101107306 Fitriyani S19

20 101107261 Galang Rambu Anarki S20

21 101107359 Hikmah Dwi Setiawati S21

22 101107263 Ibnah Maulina S22

23 101107091 Ifan Widyatmoko S23

24 101107224 Ikhasn Firmansyah S24

25 101107315 Irma Hermawati S25

26 101107362 Lita Oktavenica S26

27 101107176 Lukman Nurhakim S27

28 101107143 Marin Amarina Putri S28

29 101107366 Muhamad Husaini Akbar S29

30 101107275 Nabil Hasan S30

31 101107278 Nanda Hairil Ramdani S31

32 101107147 Nanda Puspa Dewi S32

33 101107188 Rahmawati Dera S33

34 101107101 Rendy Nur Aditia S34

35 101107328 Riky Zakaria S35

Lampiran A.1

Page 3: Lampiran A

73

36 101107334 Supriyanti S36

37 101107335 Widie Angraini S37

38 - Ana Nazibah S38

Page 4: Lampiran A

74

Silabus

Jenjang : SMP dan MTs

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas : VII

Semester : 2

Standar Kompetensi : GEOMETRI DAN PENGUKURAN

5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok dan bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi

Dasar

Materi

Ajar Kegiatan Pembelajaran Indikator

Penilaian

Alokasi

Waktu

(menit)

Sumber /

Bahan /

Alat

Teknik

Bentuk

Instrumen Contoh

Instrumen

5.1. Mengidentifi-kasi sifat-sifat

kubus, balok,

serta bagian-bagiannya.

Kubus, Balok, Prisma

dan Limas Tegak.

Mengenal unsur-

unsur kubus,

balok.

Menyebutkan benda-benda dalam kehidupan sehari-hari

yang berbentuk kubus, balok.

Mendiskusikan unsur-unsur kubus, balok dengan

menggunakan model.

Menyebutkan unsur-unsur

kubus, balok,:

titik sudut, rusuk-rusuk,

bidang sisi,

diagonal bidang,

diagonal

ruang, bidang diagonal.

Tugas

kelompok.

uji

praktek.

W V

S R

T U

P Q

Perhatikan balok PQRS-TUVW.

Sebutkan titik sudut, rusuk-rusuk,

bidang sisi, diagonal bidang, diagonal

ruang, dan bidang diagonalnya.

2 × 45

menit.

Sumber:

Buku paket (Buku

Matematika SMP dan MTs Untuk Kelas

VIII Semester 2

Buku referensi lain.

Alat:

Miniatur kubus dan balok

Penggaris

Lampiran A.2

74

Page 5: Lampiran A

75

5.2. Membuat jaring-jaring

kubus, balok.

Menggambar kubus, balok,.

Merancang jaring-jaring kubus, balok.

Membuat jaring-jaring

kubus, balok.

Tugas

kelompeok.

uji

praktek.

1. Buatlah gambar jaring-jaring kubus yang panjang rusuknya 5 satuan.

4 × 45

menit.

Sumber:

Buku paket.

Buku referensi lain.

Alat:

Kertas asturo

Gunting

Penggaris

Sedotan

Steak ice ceram

Lem uhu

Dll

5.3. Menghitung

luas

permukaan dan volume kubus,

balok.

Menghitung luas

permukaan (sisi) kubus, balok.

Mencari rumus luas permukaan

kubus, balok, prisma tegak, dan limas tegak.

Menggunakan rumus untuk menghitung luas permukaan

kubus, balok

Menggunakan

rumus untuk menghitung

luas

permukaan kubus, balok.

Tugas

kelompok.

uji

praktek.

1. Hitunglah luas permukaan dari

sebuah balok yang panjang, lebar,

dan tingginya berukuran 45 cm, 15 cm, dan 12 cm.

4 × 45

menit.

Sumber:

Buku paket.

Buku referensi lain

Alat:

Miniatur kubus dan

balok

Kertas manila/asturo

Menemukan dan menghitung

volume kubus, balok.

Mencari rumus volume kubus, balok.

Menggunakan rumus untuk menghitung volume kubus,

balok.

Menggunakan rumus untuk

menghitung volume kubus,

balok.

Tugas

kelompok.

uji

praktek.

1. Hitunglah volume kubus yang panjang rusuknya adalah 4 cm.

4 × 45

menit.

Sumber:

Buku paket.

Buku referensi lain.

Alat:

Malam

Penggaris /cutter

75 Lanjutan Lampiran A.2

Page 6: Lampiran A

76

Kubus, balok, prisma

tegak, dan limas tegak.

Mengenal unsur-

unsur kubus, balok.

Menggambar

kubus, balok.

Menghitung luas

permukaan (sisi) kubus, balok.

Menemukan dan menghitung

volume kubus,

balok.

Melakukan ulangan berisi materi yang berkaitan dengan

kubus, balok, prisma tegak, dan limas tegak, yaitu mengenai

unsur-unsur , cara menggambar,

menghitung luas permukaan

dan volume dari kubus, balok.

Mengerjakan soal dengan

baik berkaitan dengan materi

mengenai

kubus, balok,

yaitu

mengenai

unsur-unsur , cara

menggambar,

menghitung luas

permukaan

dan volume dari kubus,

balok.

Ulangan

harian.

pilihan

ganda.

Pilihan

ganda.

1. Ukuran sebuah batu bata adalah

10 cm 12 cm 25 cm. Berapa

banyak batu bata yang akan

dibutuhkan untuk membuat sebuah

dinding dengan tinggi 1,75 m, tebal 12 cm, dan panjang 60 m ? (abaikan

ketebalan semen).

2 × 45

menit.

Sumber:

Buku paket

Buku referensi lain.

Alat:

Lembar jawaban

Alat tulis

kuningan, 17 April 2012

Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran Matematika Peneliti

Agus Priyatno, S.Pd Evi Nurfaizah NIP. 19690629 199103 1 004 NIM. 58451016

76 Lanjutan Lampiran A.2

Page 7: Lampiran A

77

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMPN 1 Cilimus

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas : VIII (Delapan)

Semester : 2 (Dua)

Standar Kompetensi : 5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar : 5.1. Mengidentifikasi sifat-sifat kubus, balok, prisma dan

limas serta bagian-bagiannya.

Indikator : 1. Menyebutkan unsur-unsur kubus, balok, prisma dan

limas diantaranya titik sudut, rusuk-rusuk, bidang sisi,

diagonal bidang, bidang diagonal, diagonal ruang, tinggi.

2. menghitung panjang diagonal bidang, diagonal ruang,

dan luas bidang diagonal.

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 pertemuan).

A. Tujuan Pembelajaran

Peserta didik dapat menyebutkan unsur-unsur kubus, balok, prisma, limas

diantaranya: titik sudut, rusuk-rusuk, bidang sisi, diagonal bidang,

diagonal ruang, bidang diagonal, tinggi.

Peserta didik dapat menghitung panjang diagonal bidang, diagonal ruang

dan luas bidang diagonal

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Rasa hormat dan perhatian ( respect )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility )

B. Materi Ajar

1. Unsur dan sifat kubus balok

a) Rusuk adalah pertemuan dua bidang sisi (Penulisan atau penamaan

rusuk menggunakan notasi dua huruf capital).

b) Bidang sisi adalah bidang yang membatasi bagian dalam dan luar

suatu bangun (Penulisan atau penamaan bidang sisi menggunakan

notasi empat huruf capital).

c) Titik sudut adalah titik potong dari beberapa rusuk (sudut

disimbolkan dengan “ ” dan hanya satu huruf capital).

d) Diagonal bidang adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik

sudut yang berhadapan pada satu bidang sisi. (Penulisan atau

penamaan Diagonal bidang menggunakan notasi dua huruf capital).

Lampiran A.3

Page 8: Lampiran A

78

e) Bidang diagonal adalah diagonal yang berbentuk bidang persegi

panjang yang dibentuk dari dua diagonal bidang yang sejajar.

(Penulisan atau penamaan bidang diagonal menggunakan notasi

empat huruf capital). f) Diagonal ruang adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik

sudut yang berhadapan dan tidak terletak pada satu bidang. (Penulisan

atau penamaan diagonal ruang menggunakan notasi dua huruf

capital). 2. Menghitung panjang diagonal bidang, diagonal ruang dan bidang

diagonal:

C. Metode Pembelajaran

Praktikum dan pemberian tugas.

D. Langkah-langkah Kegiatan

Pendahuluan : - Apersepsi : Menyampaikan tujuan pembelajaran.

- Memotivasi peserta didik dengan memberi penjelasan

tentang pentingnya mempelajari materi ini.

Kegiatan Inti:

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Peserta didik diberikan stimulus berupa penjelasan inti materi oleh

guru mengenai unsur-unsur kubus, balok: titik sudut, rusuk-rusuk,

bidang sisi, diagonal bidang, diagonal ruang, bidang diagonal.

Peserta didik diberikan selembar kertas untuk mempraktikan sesuai

dengan apa yang diperintahkan di kertas untuk mengetahui

mengenai unsur-unsur kubus, balok: titik sudut, rusuk-rusuk, bidang

sisi, diagonal bidang, diagonal ruang, bidang diagonal, tinggi.

menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media

pembelajaran, dan sumber belajar lain;

memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara

peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;

melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan

pembelajaran;

No Nama bangun

ruang

Diagonal

bidang Bidang diagonal

Diagonal

ruang

1 Kubus c = 𝒂𝟐 + 𝒃𝟐

BH = 3 S2

P x l

2 Balok r = 𝒑𝟐 + 𝒒𝟐 HB = 𝒑𝟐 + 𝒍𝟐 + 𝒕𝟐

P x l

Page 9: Lampiran A

79

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

memfasilitasi peserta didik melalui pemberian lembar kerja untuk

dikerjakan secara kelompok dan dapat memunculkan gagasan baru

baik secara lisan maupun tertulis;

memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk

meningkatkan prestasi belajar;

memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang

dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun

kelompok;

memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual

maupun kelompok;

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,

tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi

peserta didik melalui berbagai sumber,

memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh

pengalaman belajar yang telah dilakukan,

memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang

bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:

berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab

pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan

menggunakan bahasa yang baku dan benar;

membantu menyelesaikan masalah;

memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan

hasil eksplorasi;

memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;

memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau

belum berpartisipasi aktif.

Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup, guru:

bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat

rangkuman/simpulan pelajaran;

melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

merencanakan kegiatan tindak lanjut.

Page 10: Lampiran A

80

E. Alat dan Sumber Belajar

Sumber :

- Buku paket, yaitu buku Matematika SMP Kelas VIII Semester 2.

- Buku referensi lain.

Alat :

- Miniatur yang berbentuk kubus dan balok

- Penggaris

F. Penilaian Hasil Belajar.

Indikator Pencapaian

Kompetensi Penilaian

teknik Instrumen Instrumen/ Soal

Menyebutkan unsur-

unsur kubus, balok :

rusuk, bidang sisi,

diagonal bidang,

diagonal ruang, bidang

diagonal.

Unjuk

Kerja

Daftar

pertanyaan

1. W V

T S U R

P Q

Perhatikan balok PQRS-TUVW.

a. Sebutkan unsur-unsur nya!

b. Menghitung diagonal

bidang, diagonal ruang dan

bidang diagonal

skor akhir = 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊

𝟓𝟎× 𝟏𝟎𝟎

Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran Matematika

(Agus Priyatno.S.Pd)

NIP. 19690629 199103 1 004

17 April 2012

Peneliti

(Evi Nurfaizah)

NIM. 58451016

Page 11: Lampiran A

81

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMPN 1 Cilimus

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas : VIII (Delapan)

Semester : 2 (Dua)

Standar Kompetensi : 5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar : 5.2. Membuat jaring-jaring kubus, balok, prisma, dan

limas.

Indikator : 1. Membuat jaring-jaring kubus dan balok

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 pertemuan).

A. Tujuan Pembelajaran

Peserta didik dapat membuat jaring-jaring kubus, balok, prisma tegak, dan

limas tegak.

Peserta didik dapat mengetahui dan menghitung kerangka kubus dan balok

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Rasa hormat dan perhatian ( respect )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility )

B. Materi Ajar

1) Menggambar dan membuat jaring-jaring kubus dan balok.

a. kubus

Dari gambar 2.1

Gambar 2.2

Gambar 2.1

Page 12: Lampiran A

82

jika di potong dan direbahkan akan menjadi gambar 2.2. jaring-jaring kubus

adalah seperti gambar 2.2.

b. balok

Dari gambar 2.3 jika di potong dan direbahkan akan menjadi gambar 2.4.

jaring-jaring balok adalah seperti gambar 2.4.

2) Kerangka kubus dan balok

a. kubus

Kerangka kubus adalah kubus yang berbentuk kerangka, kerangka ini

bisa dibuat dari kawat, sedotan atau steak ice kream. Adapun rumus untuk

mencari panjang kerangka kubus adalah

Karena kubus memiliki 12 rusuk yang sama panjang.

b. balok

Kerangka balok adalah balok yang berbentuk kerangka, kerangka ini

bisa dibuat dari kawat, sedotan atau steak ice kream. Karena sebuah balok

memiliki 4 buah panjang, 4 buah lebar dan 4 buah tinggi, untuk mencari

panjang kerangka balok adalah:

Gambar 2.3 Gambar 2.4

Kerangka balok = 4 (p + l + t)

t = tinggi

Kerangka kubus = 12 x S

Dimana S = panjang sisi

Page 13: Lampiran A

83

C. Metode Pembelajaran

Praktikum dan pemberian tugas.

D. Langkah-langkah Kegiatan

Pendahuluan : - Apersepsi:Menyampaikan tujuan pembelajaran.

- Memotivasi peserta didik dengan memberi

penjelasan tentang pentingnya mempelajari materi

ini.

Kegiatan Inti:

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian materi oleh guru

mengenai cara membuat jaring-jaring kubus, balok.

Peserta didik memeragakan pembuatan kerangka kubus dan balok

ataupun sebaliknya dengan alat dan bahan yang telah tersedia dari

lembar kerja yang telah disediakan pula.

melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan

pembelajaran;

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

memfasilitasi peserta didik melalui pemberian lembar praktikum

untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;

Peserta didik mengerjakan beberapa soal dari lembar kerja mengenai

penggambaran kubus dan balok kemudian peserta didik dan guru

secara bersama-sama membahas beberapa jawaban soal tersebut.

memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk

meningkatkan prestasi belajar;

memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang

dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun

kelompok;

memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual

maupun kelompok;

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,

tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi

peserta didik melalui berbagai sumber,

memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh

pengalaman belajar yang telah dilakukan,

memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang

bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:

Page 14: Lampiran A

84

berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab

pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan

menggunakan bahasa yang baku dan benar;

membantu menyelesaikan masalah;

memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan

hasil eksplorasi;

memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;

memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau

belum berpartisipasi aktif.

Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup, guru:

bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat

rangkuman/simpulan pelajaran;

melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

merencanakan kegiatan tindak lanjut.

E. Alat dan Sumber Belajar.

Sumber :

- Buku paket, yaitu buku Matematika SMP Kelas VIII Semester 2.

- Buku referensi lain.

Alat :

- Kertas asturo/manila

- Gunting

- Penggaris

- Sedotan, steak ice cream

- Lem uhu dan alat perekat lainya

Page 15: Lampiran A

85

F. Penilaian Hasil Belajar.

Teknik : unjuk kerja

Bentuk instrumen : tes uji petik kerja

Instrumen soal :

1. Dengan menggunakan karton manila, buatlah model dengan terlebih

dahulu membuat jaring-jaring:

a. balok

b. kubus

2. Buatlah kerangka kubus, dan balok dengan panjang, lebar dan tinggi yang

telah ditentukan dan hitunglah kerangka bangun ruang tersebut.

skor akhir = 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊

𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍× 𝟏𝟎𝟎

Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran Matematika

(Agus Priyatno.S.Pd)

NIP. 19690629 199103 1 004

27 April 2012

Peneliti

(Evi Nurfaizah)

NIM. 58451016

Page 16: Lampiran A

86

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMPN 1 Cilimus

Mata Pelajaran: Matematika

Kelas : VIII (Delapan)

Semester : 2 (Dua)

Standar Kompetensi : 5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan

bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya.

Kompetensi Dasar : 5.3. Menghitung luas permukaan dan volume kubus,

balok, prisma dan limas.

Indikator: 1. Menetahui asal usul rumus luas dan menghitung luas

kubus dan balok

2. mengetahui asal usul rumus volum dan menhitung

volum kubus dan balok

Alokasi Waktu : 6 x 45 menit (3 pertemuan).

A. Tujuan Pembelajaran

- Pertemuan Pertama.

a. Peserta didik dapat mengetahui asal – usul rumus luas dan menggunakan

rumus untuk menghitung luas permukaan kubus, balok,

- Pertemuan kedua.

a. Peserta didik dapat mengetahui asal – usul rumus luas dan menggunakan

rumus untuk menghitung volum kubus, balok

- Pertemuan ketiga.

a. Peserta didik dapat mengerjakan soal-soal pada ulangan harian dengan

baik berkaitan dengan materi mengenai kubus, balok, prisma dan limas

tegak.

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Rasa hormat dan perhatian ( respect )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility )

B. Materi Ajar

Pertemuan pertama

a. Menentukan dan menghitung luas permukaan kubus, balok.

1) Kubus

Kubus dalah bangun ruang yang memiliki 6 bidang sisi yang sama

maka rumus luas kubus tersebut adalah

Page 17: Lampiran A

87

2) Balok

Balok memikiki bidang sisi depan sama dengan bidang sisi

belakang, bidang sisi samping kiri sama dengan bidang sisi samping

kanan dan yang atas sama dengan yang bawah, misalkan ada sebuah

balok ABCD.EFGH dengan AB = p, CB = l, dan BF = t.

ABFE = DCGH dengan rumus luas p * t

ADHE = BCGF dengan rumus luas l * t

EFGH = ABCD dengan rumus luas p * l

L = ( EFGH + ABCD ) + ( ABFE + DCGH ) + ( ADHE + BCGF )

= (p.l + p.l) + (p.t + p.t) + (l.t + l.t)

= (2 * p.l + 2 * p.t + 2 * l.t)

= 2(p.l + p.t + l.t)

Pertemuan kedua b. Menemukan dan menghitung volum kubus, balok.

1. Kubus

Kubus adalah bangun ruang yang memiliki bidang yang sama

besar maka panjang = lebar = tinggi maka p = l = maka rumus volum

kubus adalah:

V = S * S * S

2. Balok

Pada dasarnya untuk mencari volum bangun ruang adalah luas

alas x tinggi, karena alas sebuah balok adalat p dan l dan tingginya

adalah t, maka:

V = p x l x t

C. Metode Pembelajaran

Praktikum dan pemberian tugas.

D. Langkah-langkah Kegiatan

Pertemuan pertama:

Pendahuluan : - Apersepsi : Menyampaikan tujuan pembelajaran.

- Memotivasi peserta didik dengan memberi penjelasan

tentang pentingnya mempelajari materi ini.

Kegiatan Inti:

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian inti materi oleh

guru mengenai cara menggunakan rumus untuk menghitung luas

permukaan kubus, balok.

Peserta menggunakan miniatur kubus dan balok untuk mengetahui

cara menggunakan rumus untuk menghitung luas permukaan kubus,

balok.

menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media

pembelajaran, dan sumber belajar lain;

Page 18: Lampiran A

88

memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara

peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;

melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan

pembelajaran;

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

memfasilitasi peserta didik melalui lembar kerja untuk

memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;

memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk

meningkatkan prestasi belajar;

memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang

dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun

kelompok;

memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual

maupun kelompok;

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,

tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi

peserta didik melalui berbagai sumber,

memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh

pengalaman belajar yang telah dilakukan,

memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang

bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:

berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab

pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan

menggunakan bahasa yang baku dan benar;

membantu menyelesaikan masalah;

memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan

hasil eksplorasi;

memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;

memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau

belum berpartisipasi aktif.

Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup, guru:

bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat

rangkuman/simpulan pelajaran;

melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

Page 19: Lampiran A

89

memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

merencanakan kegiatan tindak lanjut.

Pertemuan kedua

Pendahuluan : - Apersepsi : Menyampaikan tujuan pembelajaran.

- Memotivasi peserta didik dengan memberi

penjelasan tentang pentingnya mempelajari materi

ini.

Kegiatan Inti:

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian inti materi oleh

guru mengenai cara menggunakan rumus untuk menghitung volume

kubus.

Peserta didik menggunakan miniatur kubus balok mengenai cara

menggunakan rumus untuk menghitung volume kubus, balok.

menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media

pembelajaran, dan sumber belajar lain;

memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara

peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;

melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan

pembelajaran;

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

memfasilitasi peserta didik melalui pemberian lembar kerja untuk

memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;

memfasilitasi peserta didik untuk bisa mengaitkan materi dengan

kehidupan sehari-hari.

Peserta didik diingatkan untuk mempelajari kembali materi

mengenai kubus, balok, prisma dan limas tegak untuk menghadapi

ulangan pada pertemuan berikutnya.

memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan

kolaboratif;

memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk

meningkatkan prestasi belajar;

memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang

dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun

kelompok;

memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual

maupun kelompok;

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

Page 20: Lampiran A

90

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,

tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi

peserta didik melalui berbagai sumber,

memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh

pengalaman belajar yang telah dilakukan,

memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang

bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:

berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab

pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan

menggunakan bahasa yang baku dan benar;

membantu menyelesaikan masalah;

memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan

hasil eksplorasi;

memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;

memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau

belum berpartisipasi aktif.

Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup, guru:

bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat

rangkuman/simpulan pelajaran;

melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

merencanakan kegiatan tindak lanjut.

Pertemuan Ketiga.

Pendahuluan : Memotivasi siswa agar dapat mengerjakan soal-soal

pada ulangan harian dengan baik berkaitan dengan

materi mengenai kubus, balok, prisma dan limas tegak.

Kegiatan Inti:

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Peserta didik diminta untuk menyiapkan kertas ulangan dan

peralatan tulis secukupnya di atas meja karena akan diadakan

ulangan harian.

menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media

pembelajaran, dan sumber belajar lain;

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

Peserta didik diberikan lembar soal ulangan harian.

Page 21: Lampiran A

91

Peserta didik diingatkan mengenai waktu pengerjaan soal ulangan

harian, serta diberi peringatan bahwa ada sanksi bila peserta didik

mencontek.

Guru mengumpulkan kertas ulangan jika waktu pengerjaan soal

ulangan harian telah selesai.

memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk

meningkatkan prestasi belajar;

mengingatkan untuk mengumpulkan lembar jawaban tepat waktu.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,

tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi

peserta didik melalui berbagai sumber,

Kegiatan Akhir

Dalam kegiatan penutup, guru:

bersama-sama dengan peserta didik membahas soal yang telah

diberikan

melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap hasil yang sudah

dikerjakan secara konsisten dan terprogram;

memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau

memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai

dengan hasil belajar peserta didik.

E. Alat dan Sumber Belajar

Sumber :

- Buku paket, yaitu buku Matematika SMPKelas VIII Semester 2.

- Buku referensi lain.

Alat :

- Miniatur

- Kertas asturo/manila

- Malam

Page 22: Lampiran A

92

F. Penilaian Hasil Belajar .

Indikator Pencapaian

Kompetensi

Penilaian

Teknik Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal

Menemukan rumus luas

permukaan kubus, balok.

Menghitung luas

permukaan kubus, balok.

Menemukan rumus

volume kubus, balok

Menghitung volume

kubus dan balok.

Ulangan harian

Unjuk kerja

Tes tertulis

Unjuk kerja

Tes tertulis

Tes tertulis

Tes uji

petik kerja

Tes uraian

Tes uji

petik kerja

Tes uraian

Tes pilihan

Ganda

Sebutkan rumus luas

permukaan kubus jika

rusuknya x cm.

hitunglah rumus luas:

a) kubus dengan panjang

rusuk 4 cm.

b) balok dengan panjang

7cm, lebar 11cm, dan

tinggi 6 cm.

Sebutkan rumus volum

kubus jika rusuknya adalah

y cm.

Hitunglah volum balok jika

p, l, t sevara bertirut-turut

adalah 30cm, 14cm, 22cm

Unsur, sifat, luas dan volum

kubus dan balok

skor akhir = 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊

𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍× 𝟏𝟎𝟎

Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran Matematika

(Agus Priyatno.S.Pd) NIP. 19690629 199103 1 004

01 Mei 2012

Peneliti

(Evi Nurfaizah)

NIM. 58451016

Page 23: Lampiran A

93

PRAKTIKUM BANGUN RUANG SISI DATAR

Praktikum 1

A. Judul Praktik : Unsur-Unsur dan sifat-sifat Dalam Kubus Balok

B. Tujuan Praktik :

Peserta didik dapat menyebutkan unsur-unsur kubus, balok, diantaranya:

titik sudut, rusuk-rusuk, bidang sisi, diagonal bidang, diagonal ruang,

bidang diagonal, tinggi.

Peserta didik dapat menghitung panjang diagonal bidang, diagonal ruang

dan luas bidang diagonal.

C. Dasar Teori :

1. kubus

a. Unsur-unsur kubus adalah titik sudut, rusuk dan bidang.

1) Bidang sisi adalah bidang yang membatasi bagian dalam dan luar

suatu bangun (Penulisan atau penamaan bidang sisi menggunakan

notasi empat huruf capital). Contoh dari gambar 1.1 bidang sisi

depan adalah ABFE.

2) Rusuk adalah pertemuan dua bidang sisi (Penulisan atau penamaan

rusuk menggunakan notasi dua huruf capital). Contoh rusuk dari

gambar 1.1 adalah CG.

3) Titik sudut adalah titik potong dari beberapa rusuk (sudut

disimbolkan dengan “ ” dan hanya satu huruf capital). Contoh

titik sudut dari gambar 1.1 adalah G

Coba perhatikan gambar dibawah ini

A B

G H

E F

C D

Titik sudut Bidang sisi

Rusuk

Gambar 1.1

Lampiran A.4

Page 24: Lampiran A

94

b. Sifat-sifat kubus yaitu:

1) Diagonal bidang adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik

sudut yang berhadapan pada satu bidang sisi. (Penulisan atau

penamaan Diagonal bidang menggunakan notasi dua huruf capital).

Dari gambar 1.1 bidang sisi depan ABFE dagonal bidangnya adalah

AF dan BE

Adapun dalam mencari nilai diagonal bidang menggunakan rumus

phytagoras yaitu:

AF2 = AB

2 +BF

2

c2

= a2 + a

2

c = 𝒂 𝟐

2) Bidang diagonal adalah diagonal yang berbentuk bidang persegi

panjang yang dibentuk dari dua diagonal bidang yang sejajar.

(Penulisan atau penamaan bidang diagonal menggunakan notasi

empat huruf capital).

Contoh bidang diagonal dibawah ini adalah ABGH

A B

F E

A B

G H

E F

C D

Gambar 1.2

Gambar 1.3

a

a c

Page 25: Lampiran A

95

Mencari luas bidang diagonal sama dengan rumus mencari luas segi

empat yaitu p x l

3) Diagonal ruang adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik

sudut yang berhadapan dan tidak terletak pada satu bidang. (Penulisan

atau penamaan diagonal ruang menggunakan notasi dua huruf

capital).

contoh:

dari gambar disamping diagonal ruangnya adalah

BH.

Untuk mencari panjang diagonal ruang BH adalah

BH = a 𝟑 atau BH = 3S2

2. balok

pada dasarnya unsur-unsur dan sifat-sifat balok sama saja dengan unsur-unsur dan

sifat kubus.

a. Unusr-unsur balok adalah titik sudut, rusuk, dan bidang.

1) Bidang sisi adalah bidang yang membatasi bagian dalam dan luar

suatu bangun. (Penulisan atau penamaan bidang sisi menggunakan

notasi empat huruf capital).

2) Rusuk adalah pertemuan dua bidang sisi. (Penulisan atau penamaan

rusuk menggunakan notasi dua huruf capital).

3) Titik sudut adalah titik potong dari beberapa rusuk. (sudut

disimbolkan dengan “ ” dan hanya satu huruf capital).

A B

G H

E F

C D

Gambar 1.4

a

Gambar 1.5

Page 26: Lampiran A

96

b. Sifat-sifat balok yaitu:

1) Diagonal bidang adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik

sudut yang berhadapan pada satu bidang sisi. (Penulisan atau

penamaan Diagonal bidang menggunakan notasi dua huruf capital).

Dalam mencari diagonal bidang r pada balok dibawah ini adalah

BE2 = AB

2 +AE

2

r2

= p2 + q

2

r = 𝒑𝟐 + 𝒒𝟐

2) Bidang diagonal adalah diagonal yang berbentuk bidang persegi

panjang yang dibentuk dari dua diagonal bidang yang sejajar.

(Penulisan atau penamaan bidang diagonal menggunakan notasi

empat huruf capital). Seperti halnya kubus balok juga memiliki

bidang diagonal tang brbentuk persegi panjang dengan rumus p *

l

3) Diagonal ruang adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut

yang berhadapan dan tidak terletak pada satu bidang. (Penulisan atau

penamaan diagonal ruang menggunakan notasi dua huruf capital).

Perhatikan gambar 1.7 dibawah ini, maka rumus diagonal

ruangnya adalah:

Gambar 1.6

Gambar 1.7

Page 27: Lampiran A

97

HB = 𝒑𝟐 + 𝒍𝟐 + 𝒕𝟐

D. Praktik :

1. Dalam sebuah bangun ruang terdiri dari unsur-unsur dan siafat-sifat. Carilah

unsur-unsur dan sifat-sifat dari, dan gambarlah:

1) CDEF . GHIJ (kubus)

2) KLMN . OPQR (balok)

3) PQRS . TUVW (kubus)

4) JKLM . NOPQ (balok)

5) RSTU . VWXY(kubus)

E. Alat dan Bahan :

1. Alat :penggaris, balpoint, mainan yang berbentuk kubus dan balok

(korek api, tempat rokok, kardus, dll).

2. Bahan : kertas manila,

F. Cara Kerja

1. Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan;

2. Memperhatikan inti dari materi ini;

3. Membaca dasar-dasar teori;

4. Mencoba mencari unsur-unsur yang terkandung dalam kubus;

5. Mencoba mencari sifat-sifat yang terkandung dalam kubus;

6. Dengan cara yang sama, lakukan langkah 1 – 5 untuk balok.

7. Mengisi data hasil praktik yang telah dilakukan.

Page 28: Lampiran A

98

G. Data Hasil Praktik :

1. Nama Kelompok :

2. Nama siswa :

3. Gambar

No Bangun

Unsur dan sifat bagian Apa saja Jumlah Ruang

1. ....................

Unsur

Titik sudut

Rusuk

Bidang sisi

sifat

Diagonal

Bidang

bidang

Diagonal

Diagonal

Ruang

Page 29: Lampiran A

99

PRAKTIKUM BANGUN RUANG SISI DATAR

Praktikum 2

A. Judul Praktik : Jaring-Jaring

B. Tujuan Praktik :

Mengetahui berbagai bentuk jaring-jaring dari kubus dan balok.

Mengetahui dan menghitung kerangka kubus dan balok

C. Dasar Teori :

1. kubus

Dari gambar 2.1 jika di potong dan direbahkan akan menjadi gambar 2.2.

jaring-jaring kubus adalah seperti gambar 2.2.

Kerangka kubus adalah kubus yang berbentuk kerangka, kerangka ini bisa

dibuat dari kawat, sedotan atau steak ice kream. Adapun rumus untuk mencari

panjang kerangka kubus adalah

Karena kubus memiliki 12 rusuk yang sama panjang

Gambar 2.2

Gambar 2.1

Kerangka kubus = 12 x S

Dimana S = panjang sisi

Page 30: Lampiran A

100

2. balok

Dari gambar 2.3 jika di potong dan direbahkan akan menjadi gambar 2.4.

jaring-jaring balok adalah seperti gambar 2.4.

Kerangka balok adalah balok yang berbentuk kerangka, kerangka ini bisa

dibuat dari kawat, sedotan atau steak ice kream. Karena sebuah balok memiliki 4

buah panjang, 4 buah lebar dan 4 buah tinggi, untuk mencari panjang kerangka

balok adalah

D. Praktik :

Dalam membuat jaring-jaring kubus dan balok banyak bentuk dan

macamnya. Cobalah mana saja jaring-jaring yang dapat di bentuk sebuah kubus

atau balok.

1. kubus

Kerangka balok = 4 (p + l + t)

Dimana p = panjang

l = lebar

t = tinggi

i ii

Gambar 2.3 Gambar 2.4

Page 31: Lampiran A

101

Catatan: panjang sisinya 7 cm

2. Balok

v vi

iv iii

vii

vii p

p

l

l

t

t

Page 32: Lampiran A

102

Catatan : p = 15 cm, l = 5 cm, dan t = 7 cm

Kerangka kubus dan balok dapat kita buat dari steak ice cream, sedotan,

kawat, dll. Coba buat kerangka dengan ukuran sebagai berikut dan hitunglah

panjang sedotan atau ice cream, atau kawat yang dibutuhkan:

1. Panjang 10 cm, lebar 8 cm, dan tinggi 5 cm

2. Panjang 4 cm, lebar 3 cm dan tinggi 6 cm

3. Panjang 7 cm, lebar 4 cm tinggi 10 cm

4. Panjang sisinya 9 cm

5. Panjang sisinya 7 cm

E. Alat dan Bahan :

1. Alat : Penggaris, gunting, lem,balpoint, korek api, jarum pentul,

lilin, lakban dll

2. Bahan : Kertas manila, kertas berpetak, sedotan, steak ice ceam dll.

F. Cara Kerja

Cara I (jaring-jaring) :

a. Menyiapkan alat dan bahan;

b. Mengambil kertas manila dan kemudian menggambar jaring-jaring yang

telah disediakan dibawah;

ix

x

p

t

l

p

l

t

Page 33: Lampiran A

103

c. Menggunting ketras manila tersebut sesuai gambar yang telah dibuat;

d. Rangkai jaring-jaring yang telah dibuat menjadi sebuah kubus atau balok

sesuai yang diperintahkan dan rekatkan menggunakan lakban agar

terbentuk menjadi sebuah bangun ruang;

e. Jawaban yang diperoleh ditulis di kertas yang telah disediakan sebagai

hasil praktik yang telah dilakukan.

Cara II (kerangka) :

1. Menyiapkan alat dan bahan;

2. Pilih salah saru bahan yang disediakan antara sedotan atau steak ice

cream;

3. Rangkaikan bahan yang telah dipilih menjadi sebuah kerangka kubus atau

balok sesuai yang diperintahkan;

4. Jika bahan yang dipilih sedotan maka alat untuk merekatkanya adalah

korek api, lilin dan jarum pentul, sedangkan yang memilih bahan steak ice

cream maka alat yang digunakan adalah lem.

5. Hitunglah berapa panjang bahan yang dibutuhkan.

Page 34: Lampiran A

104

G. Data Hasil Praktik :

1. Nama Kelompok:

2. Nama Siswa:

Jaring – jaring kubus dan balok

Jika terbentuk maka tulis “iya” dan jika tidak terbentuk maka jawab “bukan”

Gambar Nama Bangun Ruang Hasil

Kerangka kubus dan balok

Jawab:

Diketahui :

Ditanyakan : berapa panjang bahan yang dibutuhkan???

Page 35: Lampiran A

105

PRAKTIKUM BANGUN RUANG SISI DATAR

Praktikum 3

A. Judul Praktik : Luas kubus dan balok

B. Tujuan Praktik :

Mengetahui asal usul rumus luas kubus dan balok

Menghitung luas kubus dan balok

C. Dasar Teori :

1. kubus

Dari penjelasan sebelumnya telah jelas memberi tahukan bahwa kubus

memiliki 6 bidang sisi yang sama (sisi depan, sisi belakang, sisi atas, sisi alas, sisi

kanan, sisi kiri), dengan sisi-sisinya berbentuk persegi. Perhatikan gambar

dibawah ini:

Jika kubus KLMN.OPQR memiliki panjang 3

cm maka luasnya sebangai berikut:

Lihat persegi KLPO itu adalah sisi bagian depan

sebuah kubus karena KLPO adalah persegi maka :

S X S

= 3 X 3

= 9 cm2 lihat gambar dibawah ini

Karena kubus memiliki 6 bidang sisi yang

berbentuk persegi yang sama besar maka

= 6 x S2

= 6 x 3 x 3

= 6 x 9

= 54 cm2

Karena kubus memiliki 6 bidang sisi yang sama maka rumus luas kubus

tersebut adalah:

O P

K L

1 2 3

4

7

6 5

9 8

Page 36: Lampiran A

106

2. balok

dari gambar disamping jelas

terlihat bahwa bidang sisi

depan sama dengan bidang sisi

belakang, bidang sisi

samping kiri sama dengan

bidang sisi samping kanan dan

yang atas sama dengan yang bawah dengan AB = p, CB = l, dan BF = t.

ABFE = DCGH dengan rumus luas p * t

ADHE = BCGF dengan rumus luas l * t

EFGH = ABCD dengan rumus luas p * l

L = ( EFGH + ABCD ) + ( ABFE + DCGH ) + ( ADHE + BCGF )

= (p.l + p.l) + (p.t + p.t) + (l.t + l.t)

= (2 * p.l + 2 * p.t + 2 * l.t)

= 2(p.l + p.t + l.t)

Contoh :

Sebuah balok memiliki panjang 18 cm, lebar 12 cm, dan tinggi 8 cm, hitunglah

luas permukaan balok tersebut!

jawab :

L = 2(p.l + p.t + l.t)

= 2 (18 x 12 + 18 x 8 + 12 x 8)

= 2 x 456

= 912 cm2

*catatan: satuan untuk luas adalah p2

D. Praktik :

1. hitunglah luas permukaan kubus yang panjang rusuknya:

a) 5 cm

b) 6 cm

c) 7 cm

p l

t

Page 37: Lampiran A

107

d) 8 cm

e) 9 cm

2. hitunglah luas permukaan balok yang panjang, lebar dan tingginya sebagai

berikut:

a) 5 cm, 3 cm, 4 cm

b) 9 cm, 2 cm, 6 cm

c) 3 cm, 7 cm, 5 cm

d) 6 cm, 3 cm, 2 cm

e) 4 cm, 2 cm, 6 cm

E. Alat dan Bahan :

1. Alat : Gunting, penggaris, balpoint, lem gulkol.

2. Bahan : Kertas manila, tiruan kubus dan balok.

F. Cara Kerja

1. Kubus

a. Ambil alat dan bahan yang diperlukan;

b. Ambil tiruan kubus yang telah disediakan;

c. Pasangkan manila kecil-kecil itu untuk kemudian ditempelkan di tiruan

kubus hingga tertutup penuh;

d. Hitunglah manila yang menempel di tiruan kubus kemudian tulis di data

hasil praktik sebagai laporan hasil praktik anda;

2. balok

a. Untuk baok langkah-langkah yang ditempuh sama halnya dengan kubus,

hanya saja yang membedakanya anda harus mengambil alat tiruan balok,

bukan tiruan kubus.

b. Ikuti langkah selanjutnya seperti kubus hingga di dapat hasilnya.

Page 38: Lampiran A

108

G. Data Hasil Praktik :

1. Nama Kelompok :

2. Nama Siswa :

1. Kubus 2. Balok

Diketahui:

Ditanyakan: luas permukaan

kubus???

Jawab:

Diketahui:

Ditanyakan: luas permukaan

kubus???

Jawab:

Page 39: Lampiran A

109

PRAKTIKUM BANGUN RUANG SISI DATAR

Praktikum 4

A. Judul Praktik : volum kubus dan balok

B. Tujuan Praktik :

Mengetahui asal usul rumus volum kubus dan balok

Menghitung volum kubus dan balok

C. Dasar Teori :

a. kubus

kubus disamping dapat kita lihat panjang sisinya adalah 2 cm,

dan karena panjang = lebar = tinggi maka p = l = t = 2 cm

rumus volum kubus adalah

S * S * S, maka:

2 * 2 * 2

= 8 cm3 lihat gambar dibawah ini:

b. Balok

Ketika dibelah dengan panjang 4 bagian lebar 3 bagian

dan tingginya 2 bagian maka hasilnya

V = p x l x t

= 4 x 3 x 2 = 24 cm3

Page 40: Lampiran A

110

*catatan: satuan untuk luas adalah p3

D. Praktik :

1. Hitunglah volum kubus yang panjang rusuknya:

a. 5 cm

b. 6 cm

c. 7 cm

d. 8 cm

e. 9 cm

2. Hitunglah volum balok yang panjang, lebar dan tingginya sebagai berikut:

a. 5 cm, 3 cm, 4 cm

b. 9 cm, 2 cm, 6 cm

c. 3 cm, 7 cm, 5 cm

d. 6 cm, 3 cm, 2 cm

e. 4 cm, 2 cm, 6 cm

E. Alat dan Bahan :

1. Alat : penggaris, silet, miniaturu kubus balok,

2. Bahan : malam.

F. Cara Kerja

a. Ambil malam secukupnya kemudian bentuklah dengan bentuk sebuah

kubus dan juga sebuah balok

b. Kemudian iris kubus dam balok tersebut dengan ukuran panjang, lebar dan

tinggi sesuai perintah.

c. Hitunglah ada berapa buah kubus kecil itu setelah diris.

d. Hasil yang didapat adalah jawaban dari praktik yang dilakukan yang

kemudian menjadi laporan praktikum kali ini.

Page 41: Lampiran A

111

G. Data Hasil Praktik :

1. Nama Kelompok :

2. Nama Siswa :

1. Kubus 2. Balok

Diketahui:

Ditanyakan: volum kubus???

Jawab:

Diketahui:

Ditanyakan: volum kubus???

Jawab:

Page 42: Lampiran A

112