Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata...

121
96 Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Dasar Kompetensi Kejuruan Kelas / Semester : X / I Alokasi Waktu : 6 x 45 menit ( 4 x pertemuan) II. Standar kompetensi Menerapkan prinsip profesional dalam bekerja III. Kompetensi dasar Memahami pengetahuan dasar akuntansi IV. Indikator a. Mengidentifikasi data transaksi dalam buku jurnal umum b. Memahami bentuk jurnal umum dan cara pengerjaannya c. Menjelaskan tata cara posting dari jurnal umum ke buku besar d. Mencatat transaksi dalam jurnal umum dan posting buku besar V. Tujuan pembelajaran a. Siswa dapat mengidentifikasi data transaksi dalam buku jurnal umum b. Siswa dapat memahami bentuk jurnal umum dan cara pengerjaannya c. Siswa dapat menjelaskan tata cara posting dari jurnal umum ke buku besar d. Siswa dapat mencatat transaksi dalam jurnal umum dan posting buku besar e. Siswa dapat menerima siswa lain sebagai rekan dalam bekerja f. Siswa dapat menerima pendapat siswa lain g. Siswa dapat berdiskusi dan bekerja sama dalam pembelajaran mendukung siswa lain h. Siswa dapat mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru i. Siswa dapat berkomunikasi dengan siswa lain j. Siswa dapat memberikan dukungan kepada siswa lain k. Siswa dapat membangun kerjasama dalam tim

Transcript of Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata...

Page 1: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

96

Lampiran 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Dasar Kompetensi Kejuruan

Kelas / Semester : X / I

Alokasi Waktu : 6 x 45 menit ( 4 x pertemuan)

II. Standar kompetensi

Menerapkan prinsip profesional dalam bekerja

III. Kompetensi dasar

Memahami pengetahuan dasar akuntansi

IV. Indikator

a. Mengidentifikasi data transaksi dalam buku jurnal umum

b. Memahami bentuk jurnal umum dan cara pengerjaannya

c. Menjelaskan tata cara posting dari jurnal umum ke buku besar

d. Mencatat transaksi dalam jurnal umum dan posting buku besar

V. Tujuan pembelajaran

a. Siswa dapat mengidentifikasi data transaksi dalam buku jurnal

umum

b. Siswa dapat memahami bentuk jurnal umum dan cara pengerjaannya

c. Siswa dapat menjelaskan tata cara posting dari jurnal umum ke buku

besar

d. Siswa dapat mencatat transaksi dalam jurnal umum dan posting buku

besar

e. Siswa dapat menerima siswa lain sebagai rekan dalam bekerja

f. Siswa dapat menerima pendapat siswa lain

g. Siswa dapat berdiskusi dan bekerja sama dalam pembelajaran

mendukung siswa lain

h. Siswa dapat mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru

i. Siswa dapat berkomunikasi dengan siswa lain

j. Siswa dapat memberikan dukungan kepada siswa lain

k. Siswa dapat membangun kerjasama dalam tim

Page 2: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

97

VI. Materi ajar (terlampir)

a. Jurnal umum

b. Posting dari jurnal umum ke buku besar

VII. Metode pembelajaran

Metode kooperatif Teams Game Tournament (TGT)

VIII. Skenario pembelajaran

Pertemuan I: 3x 45 menit

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Siswa

10 Menit Kegiatan Awal :

Membuka

pelajaran

Apersepsi

Salam

Presensi kehadiran

siswa dan mengecek

kesiapan siswa

mengikuti kegiatan

belajar mengajar

Memberikan

pertanyaan lisan

untuk mengingat

kembali pelajaran

lalu yang masih ada

kaitannya dengan

pelajaran sekarang,

yaitu “Mengapa

jurnal juga disebut

dengan buku catatan

pertama?”

“Sebutkan lima

Menjawab salam

Mendengarkan

dan menjawab

Menyimak

apersepsi dari

guru dan

menjawab

Memperhatikan

tujuan

pembelajaran

yang disampaikan

guru

Page 3: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

98

wadah dalam

pengelompokan akun

yang ada di buku

besar!”

Menyampaikan

tujuan pembelajaran

110

Menit

Kegiatan Inti

Menuliskan topik

pembelajaran

Menjelaskan materi

tentang pencatatan

transaksi, yaitu:

Membukukan Jurnal

Umum ke Buku

Besar

Mengajak siswa

untuk tanya jawab

Membagi siswa

dalam tim

(kelompok) yang

sudah ditentukan

Menjelaskan

pembelajaran model

TGT

Membagikan lembar

kerja dan bendera

tim (kelompok)

Membimbing siswa

belajar dan diskusi

dalam tim

(kelompok)

Mendengar dan

mencatat materi

yang penting dari

guru

Mendengarkan

penjelasan dari

guru

Menjawab

pertanyaan dari

guru

Duduk dengan

tim (kelompok)

masing-masing

Memperhatikan

penjelasan

tentang TGT

Mendapatkan

lembar kerja tim

(kelompok)

Mengerjakan

lembar kerja tim

(kelompok),

berdiskusi dan

Page 4: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

99

Membagikan lembar

skor permainan

game dan turnamen

kepada siswa

Menjelaskan aturan

pada game dan

turnamen

Menjadi moderator

dalam game dan

turnamen

Memfasilitasi,

membimbing, dan

memotivasi siswa

Membimbing siswa

menyusun

kesimpulan

bekerjasama

Menerima lembar

skor game dan

turnamen

Memperhatikan

aturan pada game

dan turnamen

Aktif dalam

menjawab dan

mengemukakan

pendapat

Menyusun

kesimpulan

bersama guru

10 menit Kegiatan Akhir Membubarkan

kelompok

Mencatat kesulitan-

kesulitan yang

dialami siswa

Kembali ke

tempat duduk

masing-masing

Mengungkapkan

kesulitan yang

dialami.

Page 5: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

100

Pertemuan II : 3 x 45 menit

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Siswa

10 Menit Kegiatan Awal :

Membuka

pelajaran

Salam

Presensi kehadiran

siswa dan

mengecek

kesiapan siswa

Apersepsi

mengenai

pelajaran yang

sudah diajarkan

Menjawab salam

Mendengarkan

dan menjawab

Menyimak

apersepsi dari

guru dan

menjawab

105 menit Kegiatan inti Memberikan

petunjuk test

formatif

Membagikan

lembar kuis

individu

Mengawasi

jalannya proses

kuis individu

Mengumpulkan

lembar jawaban

siswa

Menyimak

petunjuk test dari

guru

Mengerjakan

kuis secara

individu tanpa

bekerjasama

20 menit Kegiatan akhir Memberikan sesi

tanya jawab

tentang

permasalahan

yang didapat

Mengungkapkan

kesulitan-

kesulitan dalam

mengerjakan

Menerima

Page 6: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

101

selama kuis

individu

Memberikan

penghargaan

kelompok

penghargaan

kelompok

IX. Alat / bahan / sumber

a. Spidol

b. Whiteboard

c. Bendera tim

d. Buku “ Siklus akuntansi Untuk Kelompok Bisnis dan

Manajemen”, Rita Eni Purwanti dan Indah Nugraheni, 2003

X. Penilaian (terlampir )

a. Tes tertulis

b. Pengamatan / observasi

Page 7: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

102

Page 8: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

103

MATERI AJAR

A. Identifikasi Data Transaksi

Mencatat transaksi dalam buku jurnal ialah mencatat data transaksi yang

tercantum dalam bukti transaksi. Mengidentifikasi (penentuan) data transaksi

lebih kepada penentuan jenis transaksi dan kelengkapan data yang terkait

sehubungan dengan kepentingan akuntansi, sehingga dapat dicatat dalam buku

jurnal yang tepat dan buku yang terkait lainnya. Data yang harus ada untuk

kepentinga akuntansi terdiri atas:

- Nama debitor kepada siapa barang dijual

- Jenis tipe barang yang akan dijual

- Kuantum (banyaknya) satuan barang yang dijual

- Harga satuan barang yang dijual

- Jumlah rupiah harga barang, PPN, dan jumlah rupiah terhutang

B. Bentuk Jurnal dan Cara Pengerjaannya

Jurnal adalah alat untuk mencatat transaksi perusahaan yang dilakukan

secara kronologis (berdasarkan urutan waktu terjadinya) dengan menunjukkan

rekening yang harus didebit dan dikredit beserta jumlah rupiahnya masing-

masing. Buku jurnal sering disebut dengan buku catatan pertama (book of original

entry) karena digunakan untuk mencatat setiap transaksi yang terjadi di dalam

perusahaan sebelum dibukukan ke buku besar.

Page 9: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

104

Secara umum ada dua bentuk jurnal, yaitu:

3. Jurnal umum

Jurnal umum adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat transaksi

keuangan. Setiap transaksi dicatat ke jurnal umum kemudian langsung di posting

ke buku besar. Jurnal umum berbentuk buku harian dengan dua lajur.

Nama Usaha

Jurnal Umum

Periode

Halaman:.....

Tanggal

(1)

Nama Rekening dan

Keterangan (2)

Nomor

Rekening (3)

Jumlah

Debit (4) Kredit (5)

Keterangan:

Kolom (1): digunakan untuk mencatat tanggal terjadinya transaksi (tanggal,

bulan, dan tahun).

Kolom (2): digunakan untuk mencatat nama rekening yang didebit dan

dikredit, sedangkan keterangan digunakan untuk memberikan uraian singkat

tentang transaksi tersebut.

Kolom (3): digunakan untuk mencatat nomor rekening yang didebit dan

dikredit.

Kolom (4): digunakan untuk mencatat jumlah rupiah yang harus didebitkan

dalam rekening yang namanya telah tertulis pada kolom (2).

Kolom (5): digunakan untuk mencatat jumlah rupiah yang harus dikreditkan

dalam rekening yang namanya telah tertulis pada kolom (2).

Page 10: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

105

4. Jurnal Khusus

Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat transaksi

yang sejenis dan sering terjadi. Setelah transaksi dicatat dalam jurnal khusus

kemudian diposting ke buku besar. Cara ini dilakukan secara kolektif dan berkala.

Jurnal khusus berbentuk buku harian dengan banyak lajur sesuai dengan kolom-

kolom yang dibutuhkan dan berdasarkan kelompok transaksi yang sejenis.

Sebelum mencatat dalam buku jurnal, yang perlu diingat adalah nama

rekening yang dicatat dalam jurnal harus sama dengan rekening yang digunakan

dalam buku besar. Jurnal yang dibuat untuk mencatat semua transaksi disebut ayat

jurnal.

Berikut ini contoh lembar jurnal yang dicatat dari transaksi-transaksi

yang terjadi di Fotokopi Berkah selama bulan Agustus 2010 adalah sebagai

berikut:

1 Agst

4 Agst

7 Agst

9 Agst

14 Agst

16 Agst

26 Agst

Tuan Berkah memulai usahanya dengan menginvestasikan

kekayaannya yang berupa uang tunai sebesar Rp 875.000,00

Dibayar sewa gedung sebesar Rp 350.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 70.000,00. Diserahkan pesanan,

yang sudah dilunasi pada tanggal 27 Juli senilai Rp 50.000,00

kepada pelanggan.

Diterima pendapatan sebesar Rp 75.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 200.000,00 tetapi uangnya belum

diterima. Dibayar cicilan utang bank sebesar Rp 100.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 160.000,00.

Dibayar utang dagang sebesar Rp 150.000,00.

Page 11: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

106

Apabila transaksi-transaksi selama bulan Agustus di atas dicatat dalam

jurnal, maka hasilnya akan sebagai berikut:

Fotokopi Berkah

JURNAL UMUM

Bulan Agustus 2010

Halaman 1

Tanggal Nama Rekening dan

Keterangan

No.

Rek.

Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

1

4

7

9

14

16

Kas

Modal Tuan Berkah

(Mencatatinvestasi Tuan

Berkah pada perusahaan)

Biaya Sewa

Kas

(Membayar sewa kantor

bulan Agustus 2010)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi 2 Agustus

2010)

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan jasa

(Penyerahan pesanan yang

sudah dilunasi sebelumnya)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa fotokopi 4 Mei)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan diselesaikan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

Utang bank

Kas

(Membayar cicilan utang

bank)

Kas

Pendapatan Jasa

111

31

513

111

111

411

213

411

111

411

112

411

221

111

111

411

Rp 875.000,00

Rp 350.000,00

Rp 70.000,00

Rp 50.000,00

Rp 75.000,00

Rp 200.000,00

Rp 100.000,00

Rp 160.000,00

Rp 875.000,00

Rp350.000,00

Rp 70.000,00

Rp 50.000,00

Rp 75.000,00

Rp 200.000,00

Rp 100.000,00

Rp 160.000,00

Page 12: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

107

26

(Jasa fotokopi 16 Agustus

2010)

Utang Dagang

Kas

211

111

Rp 150.000,00

Rp 150.000,00

C. Posting ke Dalam Buku Besar

Proses memindahkan ayat-ayat jurnal yang telah dibuat dalam buku

jurnal ke buku besar disebut posting, yaitu memindahkan jumlah dalam kolom

debit jurnal ke sisi debit rekening dan memindahkan jumlah dalam kolom kredit

jurnal ke dalam sisi kredit rekening.

Posting dapat dilakukan dengan menggunakan dua cara, yaitu dengan

menggunakan komputer dan menggunakan cara manual. Apabila posting

dilakukan dengan cara manual, maka cara yang harus ditempuh adalah sebagai

berikut.

a. Tanggal yang telah dicatat dalam jurnal dicatat kembali pada rekening yang

bersangkutan. Cara menuliskan tanggal, bulan, dan tahun dalam rekening

dilakukan dengan cara yang sama pada jurnal. Demikian juga jumlah yang kita

tuliskan dalam jurnal harus kita tuliskan kembali dalam rekening tersebut.

Jumlah yang dicatat pada sisi debit dicatat pula pada sisi debit, sebaliknya

untuk sisi kredit juga dipindahkan ke sisi kredit rekening.

b. Jika posting atau pemindahan telah dilakukan, maka nomor halaman jurnal

harus dituliskan dalam kolom F (folio) atau Ref. (Referensi) di rekening.

c. Setelah kita melakukan posting, maka kita harus menuliskan nomor rekening

yang telah diposting pada kolom nomor rekening atau Referensi di dalam

jurnal. Jika kita menuliskan nomor rekening yang telah diposting pada kolom

Page 13: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

108

nomor rekening dalam jurnal, akan tampak bahwa jurnal tersebut telah

diposting dan menunjukkan bahwa ada hubungan antara jurnal dan rekening di

buku besar.

Apabila jurnal pada Fotokopi Berkah selama bulan Agustus 2010

dibukukan ke buku besar maka rekening-rekening dalam buku besar akan tampak

sebagai berikut:

Page 14: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

109

Fotokopi Berkah

BUKU BESAR

Akun: Kas No. Rek. 111

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

1

4

7

9

14

16

26

Setoran modal

Sewa gedung Mei 2010

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Membayar utang bank

Jasa fotokopi

Pembayaran utang dagang

1

1

1

1

1

1

Rp 875.000,00

Rp 70.000,00

Rp 75.000,00

Rp 160.000,00

Rp 150.000,00

Rp 350.000,00

Rp 100.000,00

Rp 875.000,00

Rp 525.000,00

Rp 595.000,00

Rp 670.000,00

Rp 570.000,00

Rp 730.000,00

Rp 880.000,00

Akun: Piutang Dagang No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

14 Pesanan jadi belum bayar

1 Rp 112.000,00

Rp 112.000,00

Akun: Utang Bank No. Rek. 221

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

14 Pembayaran utang

1 Rp 100.000,00 Rp 100.000,00

Page 15: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

110

Akun: Pendapatan Diterima di Muka No. Rek. 213

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

7 Penyerahan pesanan

1 Rp 50.000,00

Rp 50.000,00

Akun:Modal Tuan Berkah No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

1 Setoran modal 1 Rp 875.000,00 Rp 875.000,00

Akun: Biaya Sewa No. Rek. 513

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

4 Sewa gedung bulan Mei 1 Rp 350.000,00 Rp 350.000,00

Akun: Pendapatan Jasa No. Rek. 411

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Agst

7

9

14

16

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

1

1

1

1

Rp 70.000,00

Rp 50.000,00

Rp 75.000,00

Rp 200.000,00

Rp 150.000,00

Rp 70.000,00

Rp 120.000,00

Rp 195.000,00

Rp 395.000,00

Rp 545.000,00

Page 16: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

111

Lampiran 2

DAFTAR NAMA KELOMPOK

Kelompok 1

Asifa Putri Aulia

Dea Anggraeni

Widya Anjaewati

Iga Hardiyanti

Enis Hidayanti

Sendy Elistia

Yupitasari

Kelompok 2

Dwi Pangastuti

Asna Hafizah

Etika Nur Padmala F.

Nurma Fadilatul F.

Rizda Mela Santi

Oktaviana Nurmala S.

Kelompok 3

Tiara Aryandamulia

Indra Pitri Astuti

Fenti Anugraheni D. S.

Ana Tasfiroh

Maria Christina

Novita Virdiani

Kelompok 4

Nur Putri Suciningrum

Novitasari

Yurvistasari

Dwi Rohmatun

Anisa Putri Devega

Yulita Dwi Aryani

Kelompok 5

Devi Natalia

Lia Setyorini

Septiana Purwaningrum

Erni Siwi Astuti

Lusi Ratnasari

Rixki Prastanti

Kelompok 6

Sukma Cahyaning A.

Mei Fatmawati

Devia Puspita Sari

Iga Anggoro Ratri

Annisa Ratnasari

Silao Adi Pertiwi

Page 17: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

112

Lampiran 3

DAFTAR PENEMPATAN SISWA PADA MEJA TURNAMEN

Meja Turnamen 1

1. Asifa Putri Aulia

2. Dwi Pangastuti

3. Tiara Aryandamulia

4. Nur Putri Suciningrum

5. Devi Natalia

6. Sukma Cahyaning A

Meja Turnamen 2

1. Dea Anggraeni

2. Asna Hafizah

3. Indra Pitri Astuti

4. Novitasari

5. Lia Setyorini

6. Mei Fatmawati

Meja Turnamen 3

1. Widya Anjaewati

2. Etika Nur Padmala F.

3. Fenti Anugraheni D. S.

4. Yurvistasari

5. Septiana P.

6. Devia Puspita Sari

7.

Meja Turnamen 4

1. Iga Hardiyanti

2. Nurma Fadilatul F.

3. Ana Tasfiroh

4. Dwi Rohmatun

5. Erni Siwi Astuti

6. Iga Anggoro Ratri

Meja Turnamen 5

1. Enis Hidayanti

2. Rizda Mela Santi

3. Maria Christina

4. Anisa Putri Devega

5. Lusi Ratnasari

6. Annisa Ratnasari

Meja Turnamen 6

1. Sendy Elistia Y.

Oktaviana Nurmala S

2. Novita Virdiani

3. Yulita Dwi Aryani

4. Rixki Prastanti

5. Silao Adi Pertiwi

Page 18: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

113

Lampiran 4

Lembar Observasi Kesiapan Siswa Menerima Pelajaran

Pertemuan :

Hari/ tanggal:

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku paket

2. Membawa buku catatan

3. Membawa kelengkapan alat tulis

Jumlah

Presentase % %

Page 19: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

114

Lampiran 5

Kisi-Kisi Lembar Observasi

No. Unsur-unsur Kooperatif

TGT

Indikator

1 Toleransi Siswa menerima siswa lain dengan

latar belakang dan kondisi yang

beragam untuk bekerjasama pada

tugas yang sama dan belajar untuk

saling menghargai pendapat siswa

lain.

2 Keterampilan sosial Siswa berdiskusi dan bekerja sama

dalam pembelajaran, mengerjakan

tugas yang diberikan oleh guru dan

berkomunikasi dengan siswa lain.

3 Motivasi Siswa memberikan dukungan kepada

siswa lain dalam pembelajaran dan

membangun kerjasama dalam tim.

Page 20: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

115

Lampiran 6

LEMBAR OBSERVASI TERHADAP SISWA DENGAN MODEL TGT

Petunjuk pengisian

Bubuhkan tanda cek (v) pada kolom yang sesuai dengan keadaan yang anda

amati

Nama Sekolah :

Nama Pengamat :

Kelas :

Pertemuan :

Hari / Tanggal :

No Kriteria /

Indikator Kegiatan

Skala

Penilaian

0 1 2 3 4 5

1. Presentasi

materi

Menyimak dan menjawab apersepsi dari

guru

Memperhatikan

motivasi yang disampaikan oleh guru

Memperhatikan tujuan pembelajaran yang

disampaikan guru

Memperhatikan langkah-langkah

pembelajaran TGT

Memperhatikan penjelasan materi yang

disampaikan guru

Menulis (mencatat) materi yang penting

Menjawab pertanyaan dari guru

2. Tim Memperhatikan penjelasan lembar kerja

tim

Duduk dengan tim masing-masing

Mendapatkan lembar kerja tim dan bendera

tim

Mengerjakan lembar kerja tim masing-

masing

Diskusi dan bekerjasama dalam tim

Menerima siswa lain sebagai rekan dalam

bekerja

Page 21: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

116

Membangun kerja sama tim

Bekerja sama dengan siswa lain

Menerima pendapat siswa lain

Memberi dukungan kepada siswa lain

dalam pembelajaran

3. Game Menerima lembar skor game

Mewakili dari masing-masing tim untuk

bermain game

Menjawab soal dan menantang jawaban

kelompok lain

Memberi dukungan terhadap siswa yang

mewakili timnya

4. Turnamen Memperhatikan penjelasan aturan permain

Bersedia ditempatkan pada masing-masing

meja turnamen

Menerima lembar turnamen, lembar

jawaban, kotak kartu nomor, dan lembar

skor permainan untuk tiap meja turnamen

Menentukan pembaca dan penantang

Membaca dan menjawab soal saat di meja

turnamen

Mencatat nomor yang telah dimenangkan

Mengisi nama, tim, dan skor pada lembar

skor turnamen

Mengumpulkan lembar skor turnamen

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama melakukan turnamen

5. Kuis Menerima lembar kuis individu

Mengerjakan kuis individu tanpa kerjasama

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama mengerjakan kuis

6. Skor

kemajuan

Memperhatikan pengumuman guru tentang

skor kemajuan individu

Memperhatikan motivasi guru dalam

meningkatkan skor kemajuan individu

7. Penghargaan

tim

Memperhatikan guru memberikan

penghargaan

Page 22: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

117

Penilaian

0 : Aktivitas yang dilakukan siswa tidak muncul

1 : Aktivitas yang dilakukan siswa ≤ 20%

2 : Aktivitas yang dilakukan siswa antara > 20% - 40%

3 : Aktivitas yang dilakukan siswa antara > 40% - 60%

4 : Aktivitas yang dilakukan siswa antara > 60% - 80%

5: Aktivitas yang dilakukan siswa antara > 80% - 100%

Komentar

………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………

Pedoman Penilaian Observasi Siswa

Skor maksimal = 180

Page 23: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

118

Lampiran 7

LEMBAR OBSERVASI TERHADAP GURU DENGAN MODEL TGT

Petunjuk pengisian

Bubuhkan tanda cek (v) pada kolom yang sesuai dengan keadaan yang anda

amati

Nama Sekolah :

Nama Pengamat :

Kelas :

Pertemuan :

Hari / Tanggal :

No Kriteria /

Indikator Kegiatan

Skala

Penilaian

0 1 2 3 4 5

1. Presentasi

materi

Mengabsen siswa

Memberi apersesi di awal pembelajaran

Memotivasi siswa di awal pembelajaran

Menyampaikan tujuan pembelajaran

Menyampaikan langkah-langkah pembelajaran

TGT

Menuliskan topik pembelajaran

Menjelaskan materi pelajaran

Mengajak tanya jawab dengan siswa

2. Tim Menjelaskan langkah-langkah lembar kerja tim

Membangun pengertian dan semangat tentang

tim

Membagi siswa ke dalam beberapa tim

Membagi lembar kerja tim dan bendera tim

Menjadi fasilitator saat tim bekerja dalam tim

masing-masing

Membimbing dan mendukung siswa untuk

berperan serta aktif dalam kerja tim

Menjelaskan kegiatan selanjutnya

3. Game Membagi lembar skor game kepada siswa

Mengawasi jalannya proses game

Page 24: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

119

Memberi dukungan kepada siswa untuk

berperan secara aktif dalam game.

4. Turnamen Menjelasan aturan permainan

Menunjuk siswa untuk berada pada meja

turnamen

Memberikan lembar turnamen, lembar

jawaban, kotak kartu nomor, dan lembar skor

turnamen untuk tiap meja turnamen

Mengawasi jalannya turnamen

Meminta siswa untuk menghitung skor yang

diperoleh

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

mengerjakan kuis

5. Kuis Membagi lembar kuis individu kepada orang

lain

Mengawasi jalannya proses kuis individu

Menegur siswa yang bekerjasama dalam kuis

individu

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

mengerjakan kuis

6. Skor

kemajuan

Mengumumkan skor kemajuan individual

Memberi motivasi kepada siswa untuk

meningkatkan skor kemajuan

7. Penghargaan

tim

Memberikan penilaian dan penghargaan

terhadap kelompok yang mempunyai poin

tertinggi

Penilaian :

0 : Aktivitas yang dilakukan guru tidak muncul

1 : Aktivitas yang dilakukan guru ≤ 20%

2 : Aktivitas yang dilakukan guru antara > 20% - 40%

3 : Aktivitas yang dilakukan guru antara > 40% - 60%

4 : Aktivitas yang dilakukan guru antara > 60% - 80%

5: Aktivitas yang dilakukan guru antara > 80% - 100%

Page 25: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

120

Komentar :

………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………

Pedoman Penilaian Observasi Guru

Skor maksimal = 155

Page 26: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

121

Lampiran 8

Kisi - Kisi Wawancara

No. Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah anda menyukai pembelajaran dengan

metode kooperatif TGT?

2.

Apakah anda suka belajar dengan diskusi

kelompok?

3. Apakah anda suka belajar dengan diselingi

permainan?

4. Apakah anda suka jika guru membimbing

dalam bentuk kerja kelompok?

5. Apakah anda berperan aktif dalam diskusi

kelompok?

6. Apakah anda setuju bila dalam pembelajaran

selanjutnya menggunakan metode kooperatif?

Jumlah

Presentase % %

Page 27: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

122

Lampiran 9

ANGKET TANGGAPAN SISWA

Nama Sekolah :

Nama Siswa :

Hari / Tanggal :

Petunjuk Pengisian : Berikan tanda silang pada jawaban yang anda pilih

jika ada komentar tuliskan pada tempat yang telah

disediakan

1. Apakah anda menyukai pembelajaran dengan menggunakan metode kooperatif

TGT?

a. Ya b. Tidak

Komentar:………………………………………………………………………….

….………………………………………………………………………………….

2. Jika dibandingkan dengan pembelajaran sebelumnya (tanpa menggunakan

metode pembelajaran TGT), bagaimana setelah menggunakan metode

pembelajaran TGT?

Komentar:………………………………………………………………………...…

………………………………………………………………………………….

3. Apakah dengan menggunakan metode pembelajaran TGT anda dapat belajar

lebih baik?

a. Ya b. Tidak

Komentar:………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………………

4. Apakah dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif TGT anda dapat

lebih mudah mempelajari dan memahami materi yang diajarkan?

a. Ya b. Tidak

Komentar:…………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………….

Page 28: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

123

Lampiran 10

Lembar Kerja Tim Pertemuan Pertama Siklus I

Tuan Andika akan mendirikan perusahaan percetakan yang diberi nama

Perusahaan Percetakan Andika. Berikut ini transaksi-transaksi yang terjadi pada

Perusahaan Percetakan Andika selama bulan Maret 2011.

1 Maret

Tuan Andika memulai usahanya dengan menginvestasikan

kekayaannya yang berupa uang tunai sebesar Rp 15.000.000,00;

perlengkapan senilai Rp 4.000.000,00; peralatan senilai Rp

10.000.000,00; dan kendaraan senilai Rp 25.000.000,00.

2 Maret

Dibayar tunai untuk sewa gedung selama satu bulan sebesar Rp

750.000,00.

3 Maret Dibayar biaya advertensi pada harian “Promosi” Rp 300.000,00.

4 Maret

Dikirim faktur tagihan atas pesanan barang percetakan yang sudah

diselesaikan seharga Rp 2.500.000,00.

5 Maret Dibayar gaji pegawai selama dua minggu Rp 2.000.000,00.

6 Maret Diterima uang dari hasil penyerahan pesanan barang cetakan sebesar

Rp 2.500.000,00.

7 Maret

Dikirimkan faktur tagihan atas pesanan barang percetakan yang

sudah diselesaikan seharga Rp 6.000.000,00.

8 Maret

Dibeli perlengkapan untuk kebutuhan percetakan senilai Rp

200.000,00 secara kredit.

9 Maret Dibayar gaji pegawai selama dua minggu sebesar Rp 2.000.000,00.

10 Maret Dibayar biaya listrik, air, dan telepon untuk bulan Maret Rp

180.000,00.

11 Maret Tuan Andika mengambil untuk keperluan pribadi Rp 150.000,00.

12 Maret Dibayar utang dagang sebesar Rp 150.000,00.

13 Maret Diselesaikan pesanan senilai Rp 112.000,00 tetapi uangnya belum

diterima. Dibayar cicilan utang bank sebesar Rp 100.000,00

14 Maret Diterima pesanan barang cetakan dengan uang muka sebesar Rp

Page 29: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

124

25.000,00.

15 Maret Dibeli perlengkapan kantor secara kredit dari Toko Sandra sebesar

Rp 40.000,00.

16 Maret Diterima pendapatan sebesar Rp 100.000,00.

17 Maret Diselesaikan pesanan senilai Rp 215.000,00 tetapi uangnya belum

diterima.

18 Maret Dibayar kepada Toko Sandra atas pembelian tanggal 15 Maret

sebesar Rp 25.000,00.

19 Maret Dibeli perlengkapan senilai Rp 180.000,00 dan baru dibayar sebesar

Rp 80.000,00.

20 Maret Diterima pembayaran atas pesanan yang telah diselesaikan tanggal

17 Maret.

21 Maret Diterima pendapatan sebesar Rp 65.000,00.

22 Maret Diterima uang muka pesanan sebesar Rp 30.000,00.

23 Maret Diterima pendapatan sebesar Rp 85.000,00.

24 Maret Diselesaikan pesanan tanggal 14 Maret senilai Rp 76.000,00 tetapi

uangnya belum diterima.

25 Maret Tuan Andika mengambil uang perusahaan sebesar Rp 50.000,00

untuk keperluan pribadi.

26 Maret Diselesaikan pesanan senilai Rp 76.000,00 tetapi uangnya belum

diterima.

27 Maret Diterima pendapatan sebesar Rp 125.000,00.

28 Maret Diterima uang muka pesanan sebesar Rp 30.000,00.

29 Maret Diterima pendapatan sebesar Rp 75.000,00.

30 Maret Diterima pembayaran dari pelanggan atas pesanan yang diselesaikan

tanggal 13 Maret.

Dari transaksi di atas, Anda diminta:

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Page 30: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

125

Lampiran 11

Kunci Jawaban Lembar Kerja Tim Pertemuan Pertama Siklus I

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

Percetakan Andika

JURNAL UMUM

Bulan Maret 2011

Halaman 1

Tanggal Nama Rekening dan

Keterangan

No.

Rek.

Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

1

2

3

4

5

6

Kas

Perlengkapan

Peralatan

Kendaraan

Modal Andika

(Mencatat investasi Andika

pada perusahaan)

Biaya sewa gedung

Kas

(Mencatat pembayaran

sewa gedung)

Biaya Advertensi

Kas

(Mencatat pembayaran

advertensi)

Piutang Usaha

Pendapatan Jasa

(Mencatat pengiriman

faktur tagihan atas pesanan

barang yang telah

diselesaikan)

Biaya gaji pegawai

Kas

(Mencatat pembayaran gaji

pegawai)

Kas

Piutang Usaha

(Mencatat penerimaan kas

111

113

131

133

31

51

111

52

111

112

41

53

111

111

112

Rp 15.000.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 10.000.000,00

Rp 25.000.000,00

Rp 750.000,00

Rp 300.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 54.000.000,00

Rp 750.000,00

Rp 300.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 2.500.000,00

Page 31: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

126

7

8

9

10

11

12

13

14

15

dari penyerahan pesanan

barang percetakan)

Piutang usaha

Pendapatan Jasa

(Mencatat pengiriman

faktur tagihan atas pesanan

barang yang telah

disesuaikan)

Perlengkapan

Hutang Usaha

(Membeli perlengkapan

secara tunai)

Biaya gaji pegawai

Kas

(Mencatat pembayaran gaji

pegawai)

Macam-macam biaya

Kas

(Mencatat pembayaran

biaya listrik, air, dan

telepon)

Prive

Kas

(Mencatat pengambilan

pribadi oleh pemilik)

Utang dagang

Kas

(Pembayaran utang

dagang)

Utang bank

Kas

(Membayar cicilan utang

bank)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

langganan untuk uang muka

pesanan)

Perlengkapan kantor

112

41

113

211

53

111

54

111

32

111

211

111

221

111

111

213

112

Rp 6.000.000,00

Rp 200.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 180.000,00

Rp 150.000,00

Rp 150.000,00

Rp 100.000,00

Rp 25.000,00

Rp 40.000,00

Rp 6.000.000,00

Rp 200.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 180.000,00

Rp 150.000,00

Rp 150.000,00

Rp 100.000,00

Rp 25.000,00

Page 32: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

127

16

17

18

19

20

21

22

23

24

Hutang dagang

(Pembelian perlengkapan

dari toko Sandra)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan)

Piutang dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan yang telah

diselesaikan tapi belum

dibayar oleh pelanggan)

Utang dagang

Kas

(Membayar cicilan utang

kepada Toko Sandra secara

kredit)

Perlengkapan percetakan

Utang dagang

Kas

(Pembelian perlengkapan

yang dibayar sebagian)

Kas

Piutang dagang

(Penerimaan kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal

17 Maret)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa percetakan 21 Maret)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

pelanggan untuk uang muka

pesanan)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa percetakan 23 Maret)

Kas

211

111

411

112

411

211

111

116

211

111

111

112

111

411

111

213

111

411

111

Rp 100.000,00

Rp 215.000,00

Rp 25.000,00

Rp 180.000,00

Rp 215.000,00

Rp 65.000,00

Rp 30.000,00

Rp 85.000,00

Rp 65.000,00

Rp 40.000,00

Rp 100.000,00

Rp 215.000,00

Rp 25.000,00

Rp 100.000,00

Rp 80.000,00

Rp 215.000,00

Rp 65.000,00

Rp 30.000,00

Rp 30.000,00

Page 33: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

128

25

26

27

28

29

30

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan jasa

(Penerimaan kas atas

pelangganatas pesanan

tanggal 14 Maret)

Prive Tuan Andika

Kas

(Pengambilan uang tunai

untuk keperluan pribadi)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Diselesaikan pesanan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 27 Maret)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

pelanggan untuk uang muka

pesanan)

Piutang dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan diselesaikan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

Kas

Piutang dagang

(Penerimaan Kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal

13 Maret)

213

411

32

111

112

411

111

411

111

213

112

411

111

112

Rp 40.000,00

Rp 50.000,00

Rp 760.000,00

Rp 125.000,00

Rp 30.000,00

Rp 75.000,00

Rp 112.000,00

Rp 145.000,00

Rp 50.000,00

Rp 760.000,00

Rp 125.000,00

Rp 30.000,00

Rp 75.000,00

Rp 112.000,00

Jumlah Rp 73.107.000,00 Rp 73.107.000,00

Page 34: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

129

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Percetakan Andika

BUKU BESAR

Akun: Kas No. Rek. 111

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

1

2

3

5

6

9

10

11

13

14

16

18

19

20

21

22

23

24

25

27

28

30

Setoran Modal

Membayar Sewa

Membayar Iklan

Membayar Gaji

Menerima Pembayaran

Membayar Gaji

Membayar biaya-biaya

Prive

Membayar utang bank

Menerima uang muka

Jasa percetakan

Membayar utang usaha

Membeli perlengkapan

Menerima pembayaran

Jasa percetakan

Menerima uang muka

Jasa percetakan

Menerima pembayaran

Prive

Jasa percetakan

Menerima uang muka

Menerima pembayaran

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 15.000.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 25.000,00

Rp 100.000,00

Rp 215.000,00

Rp 65.000,00

Rp 30.000,00

Rp 85.000,00

Rp 65.000,00

Rp 125.000,00

Rp 30.000,00

Rp 112.000,00

Rp 750.000,00

Rp 300.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 180.000,00

Rp 150.000,00

Rp 100.000,00

Rp 25.000,00

Rp 80.000,00

Rp 50.000,00

Rp 15.000.000,00

Rp 14.250.000,00

Rp 13.950.000,00

Rp 11.950.000,00

Rp 14.450.000,00

Rp 12.450.000,00

Rp 12.270.000,00

Rp 12.120.000,00

Rp 12.020.000,00

Rp 12.045.000,00

Rp 12.145.000,00

Rp 12. 120.000,00

Rp 12.040.000,00

Rp 12.255.000,00

Rp 12.320.000,00

Rp 12.350.000,00

Rp 12.435.000,00

Rp 12.500.000,00

Rp 12.450.000,00

Rp 12.575.000,00

Rp 12.605.000,00

Rp 12.717.000,00

Page 35: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

130

Akun: Perlengkapan No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

1

8

15

19

Investasi dari pemilik

Pembelian secara kredit

Pembelian secara tunai

Pembelian yang dibayar

sebagian

1

1

1

1

Rp 4.000.000,00

Rp 200.000,00

Rp 40.000,00

Rp 180.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 4.200.000,00

Rp 4.240.000,00

Rp 4.420.000,00

Akun: Peralatan No. Rek. 131

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

1

Investasi dari pemilik

1 Rp 4.000.000,00

Rp 4.000.000,00

Akun: Kendaraan No. Rek. 133

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

1 Investasi dari pemilik

1 Rp 25.000.000,00 Rp 25.000.000,00

Akun: Modal No. Rek. 31

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

1

Setoran Modal 1 Rp 54.000.000,00

Rp 54.000.000,00

Page 36: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

131

Akun: Biaya Sewa No. Rek. 51

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

2 Membayar sewa 1 Rp 750.000,00 Rp 750.000,00

Akun: Biaya Advertensi No. Rek. 52

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

3 Membayar biaya iklan

1 Rp 300.000,00 Rp 300.000,00

Akun: Biaya Gaji Pegawai No. Rek. 53

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

5

9

Membayar gaji pegawai

Membayar gaji pegawai

1

1

Rp 2.000.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 2.000.000,00

Rp 4.000.000,00

Akun: Piutang Usaha No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

4

6

7

17

20

26

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

Menerima pesanan barang percetakan

1

1

1

1

1

1

Rp 2.500.000,00

Rp 6.000.000,00

Rp 215.000,00

Rp 760.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 215.000,00

Rp 2.500.000,00

0

Rp 6.000.000,00

Rp 6.215.000,00

Rp 6.000.000,00

Rp 6.760.000,00

Page 37: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

132

29

30

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

1

1

Rp 75.000,00 Rp 112.000,00 Rp 6.385.000,00

Rp 6.723.000,00

Akun: Pendapatan Jasa No. Rek. 41

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

4

7

16

17

21

23

24

26

27

29

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 2.500.000,00

Rp 6.000.000,00

Rp 100.000,00

Rp 215.000,00

Rp 65.000,00

Rp 30.000,00

Rp 145.000,00

Rp 760.000,00

Rp 125.000,00

Rp 75.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 6.000.000,00

Rp 6.100.000,00

Rp 6.315.000,00

Rp 6.380.000,00

Rp 6.410.000,00

Rp 6.555.000,00

Rp 7.315.000,00

Rp 7.444.000,00

Rp 7.515.000,00

Akun: Utang Usaha No. Rek. 211

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

8

12

15

18

19

Membeli perlengkapan secara kredit

Membayar utang

Membeli perlengkapan secara kredit

Membayar utang

Membeli perlengkapan secara kredit

1

1

1

1

1

Rp 150.000,00

Rp 25.000,00

Rp 200.000,00

Rp 40.000,00

Rp 100.000,00

Rp 200.000,00

Rp 50.000,00

Rp 90.000,00

Rp 65.000,00

Rp 165.000,00

Page 38: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

133

Akun: Utang Bank No. Rek. 221

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

13 Membayar utang 1 Rp 100.000,00 Rp 100.000,00

Akun: Macam-macam Biaya No. Rek. 54

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

28 Membayar biaya listrik,

air dan telepon

1 Rp 180.000,00 Rp 180.000,00

Akun: Prive No. Rek. 51

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Maret

11

25

Pengambilan Pribadi

Pengambilan Pribadi

1 Rp 150.000,00

Rp 50.000,00

Rp 150.000,00

Page 39: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

134

Lampiran 12

Kuis Siklus 1

Nama : Waktu : 90 menit

Kelas : Tanggal:

Tim :

Ny. Meta mendirikan usaha fotokopi yang bernama Fotokopi Meta.

Berikut transaksi yang terjadi pada Fotokopi Meta selama bulan Mei.

1 Mei

2 Mei

2 Mei

3 Mei

4 Mei

5 Mei

6 Mei

8 Mei

9 Mei

10 Mei

11 Mei

12 Mei

13 Mei

Ny. Meta memulai usahanya dengan menginvestasikan kekayaannya

yang berupa uang tunai sebesar Rp 875.000,00

Dibayar sewa gedung sebesar Rp 200.000,00.

Diterima pelunasan sebesar Rp 70.000,00. Diserahkan pesanan, yang

sudah dilunasi pada tanggal 27 April senilai Rp 50.000,00 kepada

pelanggan.

Dibeli perlengkapan fotokopi berupa kertas HVS sebanyak 10 rim

seharga Rp 120.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 75.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 112.000,00 tetapi uangnya belum

diterima. Dibayar cicilan utang bank sebesar Rp 100.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 160.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 85.000,00.

Diterima pembayaran dari pelanggan atas pesanan yang diselesaikan

tanggal 5 Mei.

Dibayar utang dagang sebesar Rp 150.000,00

Dibeli perlengkapan fotokopi senilai Rp 180.000,00 dan baru dibayar

sebesar Rp 80.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp125.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 215.000,00 tetapi uangnya belum

diterima

Page 40: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

135

15 Mei

16 Mei

17 Mei

18 Mei

19 Mei

20 Mei

22 Mei

23 Mei

24 Mei

25 Mei

26 Mei

29 Mei

31 Mei

Dibayar gaji pegawai sebesar Rp 120.000,00.

Diterima pembayaran atas pesanan yang telah diselesaikan tanggal 13

Mei.

Dibayar biaya listrik dan telepon sebesar Rp 55.000,00.

Diterima pesanan fotokopi dengan uang muka sebesar Rp 25.000,00.

Ny. Meta mengambil uang perusahaan sebesar Rp 50.000,00 untuk

keperluan pribadi.

Diselesaikan pesanan tanggal 18 Mei senilai Rp 145.000,00

kemudian diambil dan dilunasi oleh pelanggan.

Diterima pendapatan sebesar Rp 65.000,00.

Dibeli perlengkapan kantor secara kredit dari Toko Aifa sebesar Rp

40.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 76.000,00 tetapi uangnya belum

diterima.

Diterima pendapatan sebesar Rp 100.000,00

Dibayar kepada Toko Aifa atas pembelian tanggal 23 Mei sebesar Rp

25.000,00

Diterima pendapatan sebesar Rp 45.000,00.

Diterima uang muka pesanan sebesar Rp 30.000,00.

Dari transaksi di atas, Anda diminta:

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Page 41: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

136

Lampiran 13

Kunci Jawaban Kuis Siklus I

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

Fotokopi Meta

JURNAL UMUM

Bulan Mei 2010

Halaman 1

Tanggal Nama Rekening dan

Keterangan

No.

Rek.

Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

1

2

2

3

4

5

Kas

Modal Ny. Meta

(Mencat tinvestasi Ny. Meta

pada perusahaan)

Biaya Sewa

Kas

(Membayar sewa kantor

bulan Mei 2010)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi 2 Mei 2010)

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan jasa

(Penyerahan pesanan yang

sudah dilunasi sebelumnya)

Perlengkapan fotokopi

Kas

(Pembelian perlengkapan

fotokopi)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa fotokopi 4 Mei)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan diselesaikan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

111

31

513

111

111

411

213

411

116

111

111

411

112

411

Rp 875.000,00

Rp 200.000,00

Rp 70.000,00

Rp 50.000,00

Rp 120.000,00

Rp 75.000,00

Rp 112.000,00

Rp 875.000,00

Rp 200.000,00

Rp 70.000,00

Rp 50.000,00

Rp 120.000,00

Rp 75.000,00

Rp 112.000,00

Page 42: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

137

6

8

9

10

11

12

13

15

16

Utang bank

Kas

(Membayar cicilan utang

bank)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi)

Kas

Piutang Dagang

(Penerimaan Kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal 5

Mei 2010)

Utang Dagang

Kas

(Pembayaran utang

dagang)

Perlengkapan fotokopi

Utang Dagang

Kas

(Pembelian perlengkapan

yang dibayar sebagian)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi 12 Mei 2010)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan sudah

diselesaikan tapi belum

dibayar oleh pelanggan)

Biaya gaji pegawai

Kas

(Gaji setengah bulan

pertama)

Kas

Piutang Dagang

(Penerimaan kas dari

221

111

111

411

111

411

111

112

211

111

116

211

111

111

411

112

411

512

111

111

112

Rp 100.000,00

Rp 160.000,00

Rp 85.000,00

Rp 112.000,00

Rp 150.000,00

Rp 180.000,00

Rp 125.000,00

Rp 215.000,00

Rp120.000,00

Rp 215.000,00

Rp 100.000,00

Rp 160.000,00

Rp 85.000,00

Rp 112.000,00

Rp 150.000,00

Rp 100.000,00

Rp 80.000,00

Rp 125.000,00

Rp 215.000,00

Rp 120.000,00

Rp 215.000,00

Page 43: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

138

17

18

19

20

22

23

24

25

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal

13 Mei)

Biaya listrik dan telepon

Kas

(Membayar biaya listrik dan

telepon bulan Mei 2010)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

langganan untuk uang muka

pesanan)

Prive Ny. Meta

Kas

(Pengambilan uang tunai

untuk keperluan pribadi)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan Jasa

(Penerimaan kas dari

pelanggan atas pesanan

tanggal 18 Mei 2010)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi 22 Mei 2010)

Perlengkapan Kantor

Hutang Dagang

(Pembelian perlengkapan

dari Toko Aifa secara

kredit)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Diselesaikan pesanan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi 25 Mei 2010)

511

111

111

213

320

111

111

213

411

111

411

115

211

112

411

111

411

Rp 55.000,00

Rp 25.000,00

Rp 50.000,00

Rp 120.000,00

Rp 25.000,00

Rp 65.000,00

Rp 40.000,00

Rp 76.000,00

Rp 100.000,00

Rp 55.000,00

Rp 25.000,00

Rp 50.000,00

Rp 145.000,00

Rp 65.000,00

Rp 40.000,00

Rp 76.000,00

Rp 100.000,00

Page 44: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

139

26

29

31

Utang Dagang

Kas

(Membayar cicilan utang

pada Toko Aifa)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa fotokopi 29 Mei 2010)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

pelanggan untuk uang muka

pesanan)

211

111

111

411

111

213

Rp 25.000,00

Rp 45.000,00

Rp 30.000,00

Rp 25.000,00

Rp 45.000,00

Rp 30.000,00

Jumlah Rp 3.570.000,00 Rp 3.570.000,00

Page 45: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

140

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Fotokopi Meta

BUKU BESAR

Akun: Kas No. Rek. 111

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

1

2

2

3

4

5

6

8

9

10

11

12

15

16

17

18

19

20

22

Setoran modal

Sewa gedung Mei 2010

Jasa fotokopi

Pembelian perlengkapan

fotokopi

Jasa fotokopi

Membayar utang bank

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Penerimaan dari piutang

Pembayaran utang dagang

Pembelian perlengkapan

sebagian secara tunai

Jasa fotokopi

Gaji setengah bulan pertama

Penerimaan dari piutang

Biaya listrik dan telepon

Uang muka pesanan

Pengambilan pribadi

Penyerahan dan pelunasan

pesanan tanggal 18 Mei 2010

Jasa fotokopi

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 875.000,00

Rp 70.000,00

Rp 75.000,00

Rp 160.000,00

Rp 85.000,00

Rp 112.000,00

Rp 125.000,00

Rp 215.000,00

Rp 25.000,00

Rp 120.000,00

Rp 65.000,00

Rp 200.000,00

Rp 120.000,00

Rp 100.000,00

Rp 150.000,00

Rp 80.000,00

Rp 120.000,00

Rp 55.000,00

Rp 50.000,00

Rp 875.000,00

Rp 675.000,00

Rp 745.000,00

Rp 625.000,00

Rp 700.000,00

Rp 600.000,00

Rp 760.000,00

Rp 845.000,00

Rp 957.000,00

Rp 807.000,00

Rp 727.000,00

Rp 852.000,00

Rp 732.000,00

Rp 947.000,00

Rp 892.000,00

Rp 917.000,00

Rp 867.000,00

Rp 987.000,00

Rp 1.052.000,00

Page 46: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

141

25

26

27

29

30

Jasa fotokopi

Pembayaran utang dagang

Penerimaan dari piutang

Jasa fotokopi

Uang muka pesanan

1

1

1

1

Rp 100.000,00

Rp 25.000,00

Rp 76.000,00

Rp 45.000,00

Rp 30.000,00

Rp 1.152.000,00

Rp 1.127.000,00

Rp 1.203.000,00

Rp 1.248.000,00

Rp 1.278.000,00

Akun: Piutang Dagang No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

5

9

13

16

24

Pesanan jadi belum bayar

Piutang dibayar

Pesanan jadi belum dibayar

Piutang dibayar

Pesanan jadi belum dibayar

1

1

1

1

1

Rp 400.000,00

Rp 215.000,00

Rp 76.000,00

Rp 112.000,00

Rp 215.000,00

Rp 112.000,00

0

Rp 215.000,00

0

Rp 76.000,00

Akun: Perlengkapan Kantor No. Rek. 115

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

23 Pembelian kredit 1 Rp 40.000,00

Rp 40.000,00

Akun: Perlengkapan Fotokopi No. Rek. 116

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

3

11

Pembelian

Pembelian

1

1

Rp 120.000,00

Rp 180.000,00

Rp 120.000,00

Rp 300.000,00

Page 47: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

142

Akun: Utang Dagang No. Rek. 211

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

10

11

23

26

Pembayaran utang

Pembelian kredit

Pembelian kredit

Pembayaran utang

1

1

1

1

Rp 150.000,00

Rp 25.000,00

Rp 100.000,00

Rp 40.000,00

Rp 150.000,00

Rp 50.000,00

Rp 10.000,00

Rp 35.000,00

Akun: Utang Bank No. Rek. 221

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

5 Pembayaran utang

1 Rp 100.000,00 Rp 100.000,00

Akun: Pendapatan Diterima di Muka No. Rek. 213

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

2

18

20

30

Penyerahan pesanan

Uang muka pesanan

Penyerahan pesanan tunai

Uang muka pesanan

1

1

1

1

Rp 50.000,00

Rp 25.000,00

Rp 25.000,00

Rp 30.000,00

Rp 50.000,00

Rp 25.000,00

Rp 50.000,00

Rp 20.000,00

Akun: Modal Ny. Meta No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

1 Setoran modal 1 Rp 875.000,00 Rp 875.000,00

Page 48: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

143

Akun: Prive Ny. Meta No. Rek. 32

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

19 Pengambilan pribadi

1 Rp 50.000,00 Rp 50.000,00

Akun: Biaya Listrik dan Telepon No. Rek. 511

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

17 Biaya listrik dan telepon 1 Rp 55.000,00 Rp 55.000,00

Akun: Biaya Gaji Pegawai No. Rek. 512

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

15 Gaji setengah bulan pertama

1 Rp 120.000,00 Rp 120.000,00

Akun: Biaya Sewa No. Rek. 513

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

2 Sewa gedung bulan Mei 1 Rp 200.000,00 Rp 200.000,00

Page 49: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

144

Akun: Pendapatan Jasa No. Rek. 411

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Mei

2

4

5

6

8

12

13

20

22

24

25

29

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

Jasa fotokopi

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 70.000,00

Rp 50.000,00

Rp 75.000,00

Rp 112.000,00

Rp 160.000,00

Rp 85.000,00

Rp 125.000,00

Rp 215.000,00

Rp 145.000,00

Rp 65.000,00

Rp 76.000,00

Rp 100.000,00

Rp 45.000,00

Rp 70.000,00

Rp 120.000,00

Rp 195.000,00

Rp 307.000,00

Rp 467.000,00

Rp 552.000,00

Rp 677.000,00

Rp 892.000,00

Rp 1.037.000,00

Rp 1.102.000,00

Rp 1.178.000,00

Rp 1.278.000,00

Rp 1.323.000,00

Page 50: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

145

Lampiran 14

Tabel 1. Teknik Penilaian Game Siklus I

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Soal Skor

jurnal dan buku besar

1. Tanggal transaksi 1 50

2. Tanggal transaksi 2 50

3. Tanggal transaksi 3 50

4. Tanggal transaksi 4 50

5. Tanggal transaksi 5 50

6. Tanggal transaksi 6 50

7. Tanggal transaksi 7 50

8. Tanggal transaksi 8 50

9. Tanggal transaksi 9 50

10. Tanggal transaksi 10 50

11. Tanggal transaksi 11 50

12. Tanggal transaksi 12 50

Jumlah Skor 600

Rata-rata Skor 50

Catatan: jawaban yang salah maka skornya akan dikurangi 10 poin pada soal yang

dijawab.

Page 51: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

146

Lampiran 15

Tabel 2. Teknik Penilaian Turnamen Siklus I

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Soal Skor

jurnal dan buku besar

1. Tanggal transaksi 13 16,67

2. Tanggal transaksi 14 16,67

3. Tanggal transaksi 15 16,67

4. Tanggal transaksi 16 16,67

5. Tanggal transaksi 17 16,67

6. Tanggal transaksi 18 16,67

7. Tanggal transaksi 19 16,67

8. Tanggal transaksi 20 16,67

9. Tanggal transaksi 21 16,67

10. Tanggal transaksi 22 16,67

11. Tanggal transaksi 23 16,67

12. Tanggal transaksi 24 16,67

13. Tanggal transaksi 25 16,67

14. Tanggal transaksi 26 16,67

15. Tanggal transaksi 27 16,67

16. Tanggal transaksi 28 16,67

17. Tanggal transaksi 29 16,67

18. Tanggal transaksi 30 16,67

Catatan: jawaban yang salah maka skornya akan dikurangi 2 poin pada soal yang

dijawab.

Page 52: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

147

Lampiran 16

Tabel 3. Teknik Penilaian Turnamen Siklus I

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Pemain

(dalam 1 kelompok)

Skor masing-

masing soal

Jumlah

Skor

1. 1 16,67 50

2. 2 16,67 50

3. 3 16,67 50

4. 4 16,67 50

5. 5 16,67 50

6. 6 16,67 50

Total skor kelompok 300

Rata-rata skor kelompok 50

Keterangan:

Jumlah skor = 16,67 x jumlah soal yang dijawab

Perolehan nilai pada game dan turnamen akan diolah agar dapat dinilai

tingkat penghargaannya, dengan perhitungan sebagai berikut.

Page 53: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

148

Lampiran 17

Tabel 4. Teknik Penilaian Kuis/Tes Siklus I

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Soal Skor

1. 1. 62

2. 2. 28

Jumlah 90

Page 54: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

149

Lampiran 18

Tabel 5. Tingkatan Penghargaan Tim Siklus I

Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Kriteria (Rata-rata Tim) Penghargaan

1.

2.

3.

40

45

50

Tim Baik

Tim Sangat Baik

Tim Super

Page 55: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

150

Lampiran 18

Lembar Observasi Kesiapan Siswa dalam Menerima Pelajaran Siklus I

Pertemuan : 1

Hari / Tanggal : Selasa, 20 September 2011

Pertemuan 1

No Aspek yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku paket 28 8

2. Membawa buku catatan 36 0

3. Membawa kelengkapan alat tulis 25 11

Jumlah 89 19

Presentase 82,40% 17,60%

Page 56: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

151

Lampiran 19

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS SISWA DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS I

Pertemuan : 1 (pertama)

Hari /tanggal : Selasa, 20 September 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

1. Presentasi

materi

Menyimak dan menjawab apersepsi dari guru 3 Cukup

Memperhatikan motivasi yang disampaikan

oleh guru

3 Cukup

Memperhatikan tujuan pembelajaran yang

disampaikan guru

0 Tidak

dilakukan

Memperhatikan langkah-langkah

pembelajaran TGT

3 Cukup

Memperhatikan penjelasan materi yang

disampaikan guru

3 Cukup

Menulis (mencatat) materi yang penting 4 Baik

Menjawab pertanyaan dari guru 2 Kurang

2. Tim Memperhatikan penjelasan lembar kerja tim 3 Cukup

Duduk dengan tim masing-masing 3 Cukup

Mendapatkan lembar kerja tim dan bendera

tim

3 Cukup

Mengerjakan lembar kerja tim masing-masing 3 Cukup

Diskusi dan bekerjasama dalam tim 3 Cukup

Menerima siswa lain sebagai rekan dalam

bekerja

3 Cukup

Membangun kerja sama tim 3 Cukup

Bekerja sama dengan siswa lain 3 Cukup

Menerima pendapat siswa lain 3 Cukup

Memberi dukungan kepada siswa lain dalam

pembelajaran

3 Cukup

Mempresentasikan hasil kerja tim 4 Baik

Page 57: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

152

Aktif pada saat presentasi 3 Cukup

3. Game Menerima lembar skor game 3 Cukup

Mewakili dari masing-masing tim untuk

bermain game

3 Cukup

Menjawab soal dan menantang jawaban

kelompok lain

4 Baik

Memberi dukungan terhadap siswa yang

mewakili timnya

3 Cukup

4. Turnamen Memperhatikan penjelasan aturan permain 3 Cukup

Bersedia ditempatkan pada masing-masing

meja turnamen

3 Cukup

Menerima lembar turnamen, lembar jawaban,

kotak kartu nomor, dan lembar skor

permainan untuk tiap meja turnamen

4 Baik

Menentukan pembaca dan penantang 3 Cukup

Membaca dan menjawab soal saat di meja

turnamen

3 Cukup

Mencatat nomor yang telah dimenangkan 4 Baik

Mengisi nama, tim, dan skor pada lembar skor

turnamen

3 Cukup

Mengumpulkan lembar skor turnamen 4 Baik

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama melakukan turnamen

3 Cukup

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Page 58: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

153

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS SISWA DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS I

Pertemuan : 2 (kedua)

Hari /tanggal : Selasa, 27 September 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

5. Kuis Menerima lembar kuis individu 4 Baik

Mengerjakan kuis individu tanpa kerjasama 3 Cukup

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama mengerjakan kuis 4 Baik

6. Skor

kemajuan

Memperhatikan pengumuman guru tentang

skor kemajuan individu 4 Baik

Memperhatikan motivasi guru dalam

meningkatkan skor kemajuan individu 3 Cukup

7. Penghargaan

tim

Memperhatikan guru memberikan

penghargaan 4 Baik

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Hasil observasi aktivitas siswa siklus I

Page 59: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

154

Lampiran 20

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS GURU DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS I

Pertemuan : 1 (pertama)

Hari /tanggal : Selasa, 20 September 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

1. Presentasi

materi

Mengabsen siswa 3 Cukup

Memberi apersesi di awal pembelajaran 3 Cukup

Memotivasi siswa di awal pembelajaran 2 Kurang

Menyampaikan tujuan pembelajaran 0

Tidak

dilakukan

Menyampaikan langkah-langkah pembelajaran

TGT 3 Cukup

Menuliskan topik pembelajaran 4 Baik

Menjelaskan materi pelajaran 4 Baik

Mengajak tanya jawab dengan siswa 3 Cukup

2. Tim Menjelaskan langkah-langkah lembar kerja tim 3 Cukup

Membangun pengertian dan semangat tentang

tim 3 Cukup

Membagi siswa ke dalam beberapa tim 4 Baik

Membagi lembar kerja tim dan bendera tim 4 Baik

Menjadi fasilitator saat tim bekerja dalam tim

masing-masing 3 Cukup

Membimbing dan mendukung siswa untuk

berperan serta aktif dalam kerja tim 3 Cukup

Menjelaskan kegiatan selanjutnya 3 Cukup

3. Game Membagi lembar skor game kepada siswa 4 Baik

Mengawasi jalannya proses game 3 Cukup

Memberi dukungan kepada siswa untuk berperan

secara aktif dalam game 3 Cukup

4. Turnamen Menjelasan aturan permainan 4 Baik

Page 60: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

155

Menunjuk siswa untuk berada pada meja

turnamen 3 Cukup

Memberikan lembar turnamen, lembar jawaban,

kotak kartu nomor, dan lembar skor turnamen

untuk tiap meja turnamen 4 Baik

Mengawasi jalannya turnamen 3 Cukup

Meminta siswa untuk menghitung skor yang

diperoleh 4 Baik

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

turnamen

4 Baik

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Page 61: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

156

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS GURU DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS I

Pertemuan : 2 (kedua)

Hari /tanggal : Selasa, 27 September 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

5. Kuis Membagi lembar kuis individu kepada siswa 4 Baik

Mengawasi jalannya proses kuis individu 4 Baik

Menegur siswa yang bekerjasama dalam kuis

individu 3 Cukup

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

mengerjakan kuis 3 Cukup

6. Skor

kemajuan

Mengumumkan skor kemajuan individual 3 Cukup

Memberi motivasi kepada siswa untuk

meningkatkan skor kemajuan 3 Cukup

7. Penghargaan

tim

Memberikan penilaian dan penghargaan terhadap

kelompok yang mempunyai poin tertinggi 3 Cukup

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Hasil observasi aktivitas guru siklus I

Page 62: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

157

Lampiran 21

A. Hasil Observasi Toleransi Siklus I

Pertemuan Kegiatan Skor

1

Menerima siswa lain sebagai rekan dalam

bekerja. 3

Menerima pendapat siswa lain 3

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dari keseluruhan skor maka dapat disimpulkan bahwa, toleransi

siswa pada siklus I menunjukkan nilai tiga atau kategori cukup.

B. Hasil Observasi Keterampilan Sosial Siklus I

Pertemuan Kegiatan Skor

1

Mengerjakan lembar kerja tim masing-

masing 3

Diskusi dan bekerjasama dalam tim 3

Bekerja sama dengan siswa lain 3

Menjawab soal dan menantang jawaban

kelompok lain saat game

4

Membaca dan menjawab soal saat di meja

turnamen 3

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dari keseluruhan skor maka dapat disimpulkan bahwa,

keterampilan sosial siswa pada siklus I menunjukkan nilai tiga atau kategori

cukup.

Page 63: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

158

C. Hasil Observasi Motivasi Siklus I

Pertemuan Kegiatan Skor

1

Membangun kerja sama tim 3

Memberi dukungan kepada siswa lain dalam

pembelajaran 3

Memberi dukungan terhadap siswa yang

mewakili timnya 3

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dari keseluruhan skor maka dapat disimpulkan bahwa, motivasi

siswa pada siklus I menunjukkan nilai tiga atau kategori cukup.

Page 64: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

159

Lampiran 22

Hasil Wawancara Siklus I

No. Pertanyaan Komentar

1. Apakah anda menyukai

pembelajaran dengan metode

kooperatif TGT?

36 siswa menjawab ya

2. Apakah anda suka belajar dengan

diskusi kelompok?

36 siswa menjawab ya

3. Apakah kesulitan atau kendala

yang anda hadapi selama diskusi

kelompok?

Empat siswa menjawab ada

rekannya yang sulit diajak

bekerjasama untuk berdiskusi

dalam kelompok.

Tiga siswa menjawab ada

rekannya bila dimintai pendapat

hanya diam.

Satu siswa menjawab ada

rekannya yang tidak mau

menerima pendapat siswa lain.

Page 65: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

160

Lampiran 23

ANALISIS HASIL KUIS INDIVIDU SIKLUS I

SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN PEMASARAN 2

SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2011/2012

Kelompok Nama

Sebelum

Tindakan Siklus I

Ket

Nilai T/TT Nilai T/TT

I

Asifa Putri Aulia 83 T 80,7 T Penurunan 2,3*

Dea Anggraeni 79,7 T 84,5 T Kenaikan 4,8

Widya Anjaewati 62 TT 77 T Kenaikan 15

Iga Hardiyanti 67 TT 61,2 TT Penurunan 5,8

Enis Hidayanti 52,5 TT 78,7 T Kenaikan 26,2

Sendy Elistia

Yupitasari 51 TT 63,2 TT Kenaikan 12,2

II

Dwi Pangastuti 88,5 T 82,2 T Penurunan 6,3

Asna Hafizah 76,5 TT 79,7 T Kenaikan 3,2

Etika Nur Padmala F. 72,5 TT 73,2 TT Kenaikan 0,7

Nurma Fadilatul F. 58 TT 67 TT Kenaikan 9

Rizda Mela Santi 53 TT 61,5 TT Kenaikan 8,5

Oktaviana Nurmala S. 32,5 TT 52,5 TT Kenaikan 20

III

Tiara Aryandamulia 87 T 84,5 T Penurunan 2,5

Indra Pitri Astuti 80 T 82,2 T Kenaikan 2,2

Fenti Anugraheni D.

S. 68 TT 79 T Kenaikan 11

Ana Tasfiroh 62,2 TT 61 TT Penurunan 1,2

Maria Christina 53,7 TT 57,7 TT Kenaikan 4

Novita Virdiani 58 TT 52,5 TT Penurunan 5,5

IV

Nur Putri Suciningrum 84,5 T 88 T Kenaikan 3,5

Novitasari 79 TT 81,2 T Kenaikan 2,2

Yurvistasari 71,5 TT 69,7 TT Penurunan 1,8

Dwi Rohmatun 42,5 TT 78,2 T Kenaikan 35,7

Page 66: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

161

Anisa Putri Devega 55,7 TT 57,5 TT Kenaikan 1,8

Yulita Dwi Aryani 62,5 TT 58 TT Penurunan 4,5

V

Devi Natalia 83,7 T 80,7 T Penurunan 3

Lia Setyorini 76,5 TT 82,2 T Kenaikan 5,7

Erni Siwi Astuti 62,5 TT 77 T Kenaikan 14,5

Lusi Ratnasari 57 TT 63 TT Kenaikan 6

Septiana

Purwaningrum 41,5 TT 58 TT Kenaikan 16,5

Rixki Prastanti 64,5 TT 71,2 TT Kenaikan 6,7

VI

Sukma Cahyaning A. 88,5 T 83 T Penurunan 5,5

Mei Fatmawati 77 T 81 T Kenaikan 4

Devia Puspita Sari 71,5 TT 82 T Kenaikan 10,5

Iga Anggoro Ratri 62,5 TT 78,3 T Kenaikan 15,8

Annisa Ratnasari 57,5 TT 63 TT Kenaikan 5,5

Silao Adi Pertiwi 35,2 TT 42,5 TT Kenaikan 7,3

Rata-rata 65,37 73,05

Presentase ketuntasan 25% 52,78%

Ket: T = Tuntas

TT = Tidak Tuntas

* = Hasil diperoleh dari (Nilai Siklus 1 – Nilai Sebelum Tindakan)

Page 67: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

162

Lampiran 24

LEMBAR PENILAIAN KELOMPOK SIKLUS I

KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN PEMASARAN 2

SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Tim

Game Turnamen Kriteria

(Rata-

rata Tim)

Penghargaan

Total

Skor

Rata-

rata

Skor

Total

Skor

Rata-

rata

Skor

Kelompok 1 90 45 299 49,83 47,42 Tim Super

Kelompok 2 80 40 298 49,67 44,84 Tim Sangat Baik

Kelompok 3 80 40 258,68 43,11 41,56 Tim Baik

Kelompok 4 70 35 282 47 41 Tim Baik

Kelompok 5 80 40 276 46 43 Tim Sangat Baik

Kelompok 6 80 40 282 47 43,5 Tim Sangat Baik

Page 68: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

163

Lampiran 25

ANALISIS PERKEMBANGAN KELOMPOK SIKLUS I

KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN PEMASARAN 2

SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Rangking pertama ditempati oleh Kelompok 1sebagai “Tim Super” yang

anggotanya terdiri dari: Asifa Putri Aulia, Dea Anggreini, Enis Hidayati, Iga

Hardiyanti, Sendi Elistia Yupitasari, dan Widya Anjaewati. Adapun urutan

rangking untuk siklus I adalah sebagai berikut:

Rangking Nama Tim Total Skor

Kriteria

(Rata-rata

Tim)

Penghargaan

1 Kelompok 1 94,83 47,42 Tim Super

2 Kelompok 2 89,67 44,84 Tim Sangat Baik

3 Kelompok 6 87 43,5 Tim Sangat Baik

4 Kelompok 4 82 41 Tim Sangat Baik

5 Kelompok 5 86 43 Tim Baik

6 Kelompok 3 83,11 41,56 Tim Baik

Page 69: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

164

Lampiran 26

Lembar Kerja Pertemuan Pertama Siklus II

Tuan Anggara akan mendirikan perusahaan percetakan yang diberi nama

Perusahaan Percetakan Anggara. Berikut ini transaksi-transaksi yang terjadi pada

Perusahaan Percetakan Anggara selama Juni 2011.

1 Juni

Tuan Anggara memulai usahanya dengan menginvestasikan

kekayaannya yang berupa uang tunai sebesar Rp 28.000.000,00,

perlengkapan senilai Rp 6.000.000,00, peralatan senilai Rp

15.000.000,00, dan kendaraan senilai Rp 40.000.000,00.

2 Juni

Dibayar tunai untuk sewa gedung selama satu bulan sebesar Rp

1.500.000,00.

3 Juni Dibayar biaya advertensi pada harian “Promosi” Rp 600.000,00.

4 Juni

Dikirim faktur tagihan atasnpesanan barang percetakan yang sudah

diselesaikan seharga Rp 4.000.000,00.

5 Juni Dibayar gaji pegawai selama dua minggu Rp 2.500.000,00.

6 Juni Diterima uang dari hasil penyerahan pesanan barang cetakan sebesar

Rp 4.000.000,00.

7 Juni

Dikirimkan faktur tagihan atas pesanan barang percetakan yang

sudah diselesaikan seharga Rp 10.500.000,00.

8 Juni

Dibeli perlengkapan untuk kebutuhan percetakan senilai Rp

760.000,00 secara kredit.

9 Juni Dibayar gaji pegawai selama dua minggu sebesar Rp 2.500.000,00.

10 Juni Dibayar biaya listrik, air, dan telepon untuk bulan Juniruari Rp

260.000,00.

11 Juni Tuan Anggara mengambil untuk keperluan pribadi Rp 600.000,00.

12 Juni Dibayar utang dagang sebesar Rp 100.000,00.

13 Juni Diselesaikan pesanan senilai Rp 450.000,00 tetapi uangnya belum

diterima. Dibayar cicilan utang bank sebesar Rp 300.000,00.

14 Juni Diterima pesanan barang cetakan dengan uang muka sebesar Rp

Page 70: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

165

100.000,00.

15 Juni Dibeli perlengkapan kantor secara kredit dari Toko Sandra sebesar

Rp 150.000,00.

16 Juni Diterima pendapatan sebesar Rp 125.000,00.

17 Juni Diselesaikan pesanan senilai Rp 360.000,00 tetapi uangnya belum

diterima.

18 Juni Dibayar kepada Toko Sandra atas pembelian tanggal 15 Juni sebesar

Rp 150.000,00.

19 Juni Dibeli perlengkapan senilai Rp 450.000,00 dan baru dibayar sebesar

Rp 100.000,00.

20 Juni Diterima pembayaran atas pesanan yang telah diselesaikan tanggal

17 Juni.

21 Juni Diterima pendapatan sebesar Rp 90.000,00.

22 Juni Diterima uang muka pesanan sebesar Rp 120.000,00.

23 Juni Diterima pendapatan sebesar Rp 40.000,00.

24 Juni Diselesaikan pesanan tanggal 14 Juni senilai Rp 145.000,00 tetapi

uangnya belum diterima.

25 Juni Tuan Anggara mengambil uang perusahaan sebesar Rp 100.000,00

untuk keperluan pribadi.

26 Juni Diselesaikan pesanan senilai Rp 760.000,00 tetapi uangnya belum

diterima.

27 Juni Diterima pendapatan sebesar Rp 400.000,00.

28 Juni Diterima uang muka pesanan sebesar Rp 112.000,00.

29 Juni Diterima pendapatan sebesar Rp 60.000,00.

30 Juni Diterima pembayaran dari pelanggan atas oesanan yang diselesaikan

tanggal 13 Juni.

Dari transaksi di atas, Anda diminta:

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Page 71: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

166

Lampiran 27

Kunci Jawaban Lembar Kerja Pertemuan Pertama Siklus II

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

Percetakan Anggara

JURNAL UMUM

Bulan Juni 2011

Halaman 1

Tanggal Nama Rekening dan

Keterangan

No.

Rek.

Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

1

2

3

4

5

6

Kas

Perlengkapan

Peralatan

Kendaraan

Modal Anggara

(Mencatat investasi

Anggara pada perusahaan)

Biaya sewa gedung

Kas

(Mencatat pembayaran

sewa gedung)

Biaya Advertensi

Kas

(Mencatat pembayaran

advertensi)

Piutang Usaha

Pendapatan Jasa

(Mencatat pengiriman

faktur tagihan atas pesanan

barang yang telah

diselesaikan)

Biaya gaji pegawai

Kas

(Mencatat pembayaran gaji

pegawai)

Kas

Piutang Usaha

(Mencatat penerimaan kas

111

113

131

133

31

51

111

52

111

112

41

53

111

111

112

Rp 20.000.000,00

Rp 6.000.000,00

Rp 15.000.000,00

Rp 40.000.000,00

Rp 1.500.000,00

Rp 600.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 45.000.000,00

Rp 1.500.000,00

Rp 600.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 4.000.000,00

Page 72: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

167

7

8

9

10

11

12

13

14

15

dari penyerahan pesanan

barang percetakan)

Piutang usaha

Pendapatan Jasa

(Mencatat pengiriman

faktur tagihan atas pesanan

barang yang telah

disesuaikan)

Perlengkapan

Hutang Usaha

(Membeli perlengkapan

secara tunai)

Biaya gaji pegawai

Kas

(Mencatat pembayaran gaji

pegawai)

Macam-macam biaya

Kas

(Mencatat pembayaran

biaya listrik, air, dan

telepon)

Prive

Kas

(Mencatat pengambilan

pribadi oleh pemilik)

Utang dagang

Kas

(Pembayaran utang

dagang)

Utang bank

Kas

(Membayar cicilan utang

bank)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

langganan untuk uang muka

pesanan)

Perlengkapan kantor

112

41

113

211

53

111

54

111

32

111

211

111

221

111

111

213

112

Rp 10.500.000,00

Rp 760.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 260.000,00

Rp 600.000,00

Rp 100.000,00

Rp 300.000,00

Rp 100.000,00

Rp 150.000,00

Rp 10.500.000,00

Rp 760.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 260.000,00

Rp 600.000,00

Rp 100.000,00

Rp 300.000,00

Rp 100.000,00

Page 73: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

168

16

17

18

19

20

21

22

23

24

Hutang dagang

(pembelian perlengkapan

dari toko Sandra)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan)

Piutang dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan yang telah

diselesaikan tapi belum

dibayar oleh pelanggan)

Utang dagang

Kas

(Membayar cicilan utang

kepada Toko Sandra secara

kredit)

Perlengkapan percetakan

Utang dagang

Kas

(Pembelian perlengkapan

yang dibayar sebagian)

Kas

Piutang dagang

(Penerimaan kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal

17 Juni)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa percetakan 21 Juni)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

pelanggan untuk uang muka

pesanan)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa percetakan 23 Juni)

Kas

211

111

411

112

411

211

111

116

211

111

111

112

111

411

111

213

111

411

111

Rp 125.000,00

Rp 360.000,00

Rp 150.000,00

Rp 450.000,00

Rp 360.000,00

Rp 90.000,00

Rp 120.000,00

Rp 40.000,00

Rp 65.000,00

Rp 150.000,00

Rp 125.000,00

Rp 360.000,00

Rp 150.000,00

Rp 350.000,00

Rp 100.000,00

Rp 360.000,00

Rp 90.000,00

Rp 120.000,00

Rp 40.000,00

Page 74: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

169

25

26

27

28

29

30

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan jasa

(Penerimaan kas atas

pelangganatas pesanan

tanggal 14 Juni)

Prive Tuan Anggara

Kas

(Pengambilan uang tunai

untuk keperluan pribadi)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Diselesaikan pesanan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 27 Juni)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

pelangganuntuk uang muka

pesanan)

Piutang dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan diselesaikan tapi

belum dibayar oleh

pelanggan)

Kas

Piutang dagang

(Penerimaan Kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal

13 Juni)

213

411

32

111

112

411

111

411

111

213

112

411

111

112

Rp 40.000,00

Rp 100.000,00

Rp 760.000,00

Rp 400.000,00

Rp 112.000,00

Rp 60.000,00

Rp 450.000,00

Rp 145.000,00

Rp 100.000,00

Rp 760.000,00

Rp 400.000,00

Rp 112.000,00

Rp 60.000,00

Rp 450.000,00

Jumlah Rp 76.552.000,00 Rp 76.552.000,00

Page 75: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

170

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Percetakan Anggara

BUKU BESAR

Akun: Kas No. Rek. 111

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

1

2

3

5

6

9

10

11

13

14

16

18

19

20

21

22

23

24

25

27

28

30

Setoran Modal

Membayar Sewa

Membayar Iklan

Membayar Gaji

Menerima Pembayaran

Membayar Gaji

Membayar biaya-biaya

Prive

Membayar utang bank

Menerima uang muka

Jasa percetakan

Membayar utang usaha

Membeli perlengkapan

Menerima pembayaran

Jasa percetakan

Menerima uang muka

Jasa percetakan

Menerima pembayaran

Prive

Jasa percetakan

Menerima uang muka

Menerima pembayaran

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 20.000.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 100.000,00

Rp 125.000,00

Rp 360.000,00

Rp 90.000,00

Rp 120.000,00

Rp 40.000,00

Rp 65.000,00

Rp 400.000,00

Rp 112.000,00

Rp 450.000,00

Rp 1.500.000,00

Rp 600.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 260.000,00

Rp 600.000,00

Rp 300.000,00

Rp 150.000,00

Rp 100.000,00

Rp 50.000,00

Rp 20.000.000,00

Rp 18.500.000,00

Rp 17.900.000,00

Rp 15.400.000,00

Rp 19.400.000,00

Rp 16.900.000,00

Rp 16.640.000,00

Rp 16.040.000,00

Rp 15.740.000,00

Rp 15.840.000,00

Rp 15.965.000,00

Rp 15.815.000,00

Rp 15.715.000,00

Rp 15.790.000,00

Rp 16.020.000,00

Rp 16.140.000,00

Rp 16.180.000,00

Rp 16.245.000,00

Rp 16.195.000,00

Rp 16.595.000,00

Rp 16.707.000,00

Rp 17.157.000,00

Page 76: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

171

Akun: Perlengkapan No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

1

8

15

19

Investasi dari pemilik

Pembelian secara kredit

Pembelian secara tunai

Pembelian yang dibayar sebagian

1

1

1

1

Rp 6.000.000,00

Rp 760.000,00

Rp 40.000,00

Rp 180.000,00

Rp 6.000.000,00 Rp

6.760.000,00

Rp 6.800.000,00

Rp 6.980.000,00

Akun: Peralatan No. Rek. 131

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

1

Investasi dari pemilik

1 Rp 6.000.000,00

Rp 6.000.000,00

Akun: Kendaraan No. Rek. 133

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

1 Investasi dari pemilik

1 Rp 40.000.000,00 Rp 40.000.000,00

Akun: Modal No. Rek. 31

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

1

Setoran Modal 1 Rp 45.000.000,00

Rp 45.000.000,00

Akun: Biaya Sewa No. Rek. 51

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

2 Membayar sewa 1 Rp 1.500.000,00 Rp 1.500.000,00

Page 77: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

172

Akun: Biaya Advertensi No. Rek. 52

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

3 Membayar biaya iklan

1 Rp 600.000,00 Rp 600.000,00

Akun: Biaya Gaji Pegawai No. Rek. 53

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

5

9

Membayar gaji pegawai

Membayar gaji pegawai

1

1

Rp 2.500.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 2.500.000,00

Rp 5.000.000,00

Akun: Piutang Usaha No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

4

6

7

17

20

26

29

30

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima pelunasan barang percetakan

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 4.000.000,00

Rp 10.500.000,00

Rp 360.000,00

Rp 760.000,00

Rp 60.000,00

Rp2.500.000,00

Rp 360.000,00

Rp 450.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp 1.500.000,00

Rp12.000.000,00

Rp12.360.000,00

Rp12.000.000,00

Rp12.760.000,00

Rp12.820.000,00

Rp12.370.000,00

Akun: Pendapatan Jasa No. Rek. 41

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

4

7

16

Menerima pesanan barang percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

1

1

1

Rp 4.000.000,00

Rp 10.500.000,00

Rp 125.000,00

Rp 4.000.000,00

Rp14.500.000,00

Rp14.625.000,00

Page 78: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

173

17

21

23

24

26

27

29

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

Menerima barang pesanan percetakan

1

1

1

1

1

1

1

Rp 360.000,00

Rp 90.000,00

Rp 40.000,00

Rp 145.000,00

Rp 760.000,00

Rp 400.000,00

Rp 60.000,00

Rp14.985.000,00

Rp15.075.000,00

Rp15.115.000,00

Rp15.260.000,00

Rp16.020.000,00

Rp16.420.000,00

Rp16.495.000,00

Akun: Utang Usaha No. Rek. 211

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

8

12

15

18

19

Membeli perlengkapan secara kredit

Membayar utang

Membeli perlengkapan secara kredit

Membayar utang

Membeli perlengkapan secara kredit

1

1

1

1

1

Rp 100.000,00

Rp 150.000,00

Rp 760.000,00

Rp 150.000,00

Rp 350.000,00

Rp 760.000,00

Rp 660.000,00

Rp 810.000,00

Rp 660.000,00

Rp 1.010.000,00

Akun: Utang Bank No. Rek. 221

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

13 Membayar utang 1 Rp 900.000,00 Rp 900.000,00

Akun: Macam-macam Biaya No. Rek. 54

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

28 Membayar biaya listrik,

air dan telepon

1 Rp 260.000,00 Rp 260.000,00

Page 79: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

174

Akun: Prive No. Rek. 51

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2011

Juni

11

25

Pengambilan Pribadi

Pengambilan Pribadi

1 Rp 600.000,00

Rp 100.000,00

Rp 600.000,00

Rp 700.000,00

Page 80: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

175

Lampiran 28

Kuis Siklus 1I

Nama : Waktu : 90 menit

Kelas : Tanggal:

Tim :

Berikut ini transaksi-transaksi yang terjadi di Percetakan Mutiara milik

Tuan Arjuna selama bulan Juli 2010 adalah sebagai berikut:

1 Juli

2 Juli

3 Juli

4 Juli

5 Juli

6 Juli

7 Juli

8 Juli

9 Juli

10 Juli

11 Juli

12 Juli

13 Juli

14 Juli

Tn. Arjuna memulai usahanya dengan menginvestasikan kekayaannya

yang berupa uang tunai sebesar Rp 1.000.000,00

Dibayar sewa gedung sebesar Rp 500.000,00.

Diterima pelunasan sebesar Rp 100.000,00. Diserahkan pesanan, yang

sudah dilunasi pada tanggal 27 Junil senilai Rp 75.000,00 kepada

pelanggan.

Dibeli perlengkapan berupa kertas HVS sebanyak 10 rim seharga Rp

120.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 220.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 400.000,00 tetapi uangnya belum

diterima. Dibayar cicilan utang bank sebesar Rp 300.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 200.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp 150.000,00.

Diterima pembayaran dari pelanggan atas pesanan yang diselesaikan

tanggal 5 Juli.

Dibayar utang dagang sebesar Rp 200.000,00

Dibeli perlengkapan percetakan senilai Rp 500.000,00 dan baru

dibayar sebesar Rp 250.000,00.

Diterima pendapatan sebesar Rp125.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 125.000,00 tetapi uangnya belum

diterima

Dibayar gaji pegawai sebesar Rp 600.000,00.

Page 81: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

176

15 Juli

16 Juli

17 Juli

18 Juli

19 Juli

20 Juli

21 Juli

22 Juli

23 Juli

24 Juli

25 Juli

26 Juli

Diterima pembayaran atas pesanan yang telah diselesaikan tanggal 13

Juli.

Dibayar biaya listrik dan telepon sebesar Rp 165.000,00.

Diterima pesanan percetakan dengan uang muka sebesar Rp

150.000,00.

Tn. Arjuna mengambil uang perusahaan sebesar Rp 120.000,00 untuk

keperluan pribadi.

Diselesaikan pesanan tanggal 17 Juli senilai Rp 240.000,00 kemudian

diambil dan dilunasi oleh pelanggan.

Diterima pendapatan sebesar Rp 870.000,00.

Dibeli perlengkapan kantor secara kredit dari Toko Jaya Abadi sebesar

Rp 360.000,00.

Diselesaikan pesanan senilai Rp 76.000,00 tetapi uangnya belum

diterima.

Diterima pendapatan sebesar Rp 690.000,00

Dibayar kepada Toko Jaya Abadi atas pembelian tanggal 21 Juli

sebesar Rp 360.000,00

Diterima pendapatan sebesar Rp 240.000,00.

Diterima uang muka pesanan sebesar Rp 560.000,00.

Dari transaksi di atas, Anda diminta:

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Page 82: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

177

Lampiran 29

Kunci Jawaban Kuis Siklus II

1. Mencatat transaksi ke dalam jurnal umum

Percetakan Mutiara

JURNAL

Bulan Juli 2010

Halaman 1

Tanggal Nama Rekening dan

Keterangan

No.

Rek.

Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

1

2

3

4

5

6

Kas

Modal Tn. Arjuna

(Mencatat investasi Tn.

Arjuna pada perusahaan)

Biaya Sewa

Kas

(Membayar sewa kantor

bulan Juli 2010)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 2 Juli

2010)

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan jasa

(Penyerahan pesanan yang

sudah dilunasi sebelumnya)

Perlengkapan percetakan

Kas

(Pembelian perlengkapan

percetakan)

Kas

Pendapatan jasa

(Jasa percetakan 4 Juli)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan diselesaikan tapi

belum dibayar oleh

111

31

513

111

111

411

213

411

116

111

111

411

112

411

Rp 1.000.000,00

Rp 500.000,00

Rp 100.000,00

Rp 75.000,00

Rp 120.000,00

Rp 220.000,00

Rp 400.000,00

Rp 1.000.000,00

Rp 500.000,00

Rp 100.000,00

Rp 75.000,00

Rp 120.000,00

Rp 220.000,00

Rp 400.000,00

Page 83: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

178

7

8

9

10

11

12

13

14

15

pelanggan)

Utang bank

Kas

(Membayar cicilan utang

bank)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 6 Juli

2010)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 6 Juli

2010)

Kas

Piutang Dagang

(Penerimaan Kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal 5

Juli 2010)

Utang Dagang

Kas

(Pembayaran utang

dagang)

Perlengkapan percetakan

Utang Dagang

Kas

(Pembelian perlengkapan

yang dibayar sebagian)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 12 Juli

2010)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Pesanan sudah

diselesaikan tapi belum

dibayar oleh pelanggan)

Biaya gaji pegawai

Kas

(Gaji setengah bulan

221

111

111

411

111

411

111

112

211

111

116

211

111

111

411

112

411

512

111

Rp 300.000,00

Rp 200.000,00

Rp 150.000,00

Rp 400.000,00

Rp 200.000,00

Rp 500.000,00

Rp 440.000,00

Rp 125.000,00

Rp 600.000,00

Rp 300.000,00

Rp 200.000,00

Rp 150.000,00

Rp 400.000,00

Rp 200.000,00

Rp 250.000,00

Rp 250.000,00

Rp 440.000,00

Rp 125.000,00

Rp 600.000,00

Page 84: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

179

16

17

18

19

20

21

21

22

pertama)

Kas

Piutang Dagang

(Penerimaan kas dari

pelanggan atas pesanan

yang diselesaikan tanggal

13 Juli)

Biaya listrik dan telepon

Kas

(Membayar biaya listrik dan

telepon bulan Juli 2010)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

langganan untuk uang muka

pesanan)

Prive Tn. Arjuna

Kas

(Pengambilan uang tunai

untuk keperluan pribadi)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

Pendapatan Jasa

(Penerimaan kas dari

pelanggan atas pesanan

tanggan 18 Juli 2010)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 22 Juli

2010)

Perlengkapan Kantor

Hutang Dagang

(Pembelian perlengkapan

dari Toko Jaya Abadi

secara kredit)

Piutang Dagang

Pendapatan Jasa

(Diselesaikan pesanan tapi

111

112

511

111

111

213

320

111

111

213

411

111

411

115

211

112

411

Rp 125.000,00

Rp 165.000,00

Rp 150.000,00

Rp 120.000,00

Rp 90.000,00

Rp 25.000,00

Rp 870.000,00

Rp 360.000,00

Rp 150.000,00

Rp 125.000,00

Rp 165.000,00

Rp 150.000,00

Rp 120.000,00

Rp 240.000,00

Rp 870.000,00

Rp 360.000,00

Rp 150.000,00

Page 85: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

180

23

24

25

26

belum dibayar oleh

pelanggan)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 25 Juli

2010)

Utang Dagang

Kas

(Membayar cicilan utang

pada Toko Jaya Abadi)

Kas

Pendapatan Jasa

(Jasa percetakan 29 Juli

2010)

Kas

Pendapatan diterima di

muka

(Penerimaan kas dari

pelanggan untuk uang muka

pesanan)

111

411

211

111

111

411

111

213

Rp 690.000,00

Rp 360.000,00

Rp 240.000,00

Rp 560.000,00

Rp 690.000,00

Rp 360.000,00

Rp 240.000,00

Rp 560.000,00

Jumlah Rp10.245.000,00 Rp10.245.000,00

Page 86: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

181

2. Memindahbukukan data jurnal umum ke dalam buku besar

Percetakan Mutiara

BUKU BESAR

Akun: Kas No. Rek. 111

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

14

15

16

17

18

19

20

23

24

25

26

Setoran modal

Sewa gedung Juli 2010

Jasa percetakan

Pembelian perlengkapan percetakan

Jasa percetakan

Membayar utang bank

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Penerimaan dari piutang

Pembayaran utang dagang

Pembelian perlengkapan sebagian secara tunai

Jasa percetakan

Gaji setengah bulan pertama

Penerimaan dari piutang

Biaya listrik dan telepon

Uang muka pesanan

Pengambilan pribadi

Penyerahan dan pelunasan pesanan 18 Juli

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Pembayaran utang dagang

Jasa percetakan

Uang muka pesanan

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 1.000.000,00

Rp 100.000,00

Rp 220.000,00

Rp 200.000,00

Rp 150.000,00

Rp 400.000,00

Rp 440.000,00

Rp 125.000,00

Rp 150.000,00

Rp 90.000,00

Rp 870.000,00

Rp 690.000,00

Rp 360.000,00

Rp 240.000,00

Rp 560.000,00

Rp 500.000,00

Rp 120.000,00

Rp 300.000,00

Rp 200.000,00

Rp 250.000,00

Rp 600.000,00

Rp 165.000,00

Rp 120.000,00

Rp 1.000.000,00

Rp 500.000,00

Rp 600.000,00

Rp 480.000,00

Rp 555.000,00

Rp 455.000,00

Rp 655.000,00

Rp 705.000,00

Rp 1.105.000,00

Rp 905.000,00

Rp 655.000,00

Rp 1.095.000,00

Rp 495.000,00

Rp 620.000,00

Rp 455.000,00

Rp 605.000,00

Rp 485.000,00

Rp 575.000,00

Rp 1.445.000,00

Rp 2.135.000,00

Rp 2.495.000,00

Rp 2.255.000,00

Rp 2.815.000,00

Page 87: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

182

Akun: Piutang Dagang No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

6

9

13

16

22

Pesanan jadi belum bayar

Piutang dibayar

Pesanan jadi belum dibayar

Piutang dibayar

Pesanan jadi belum dibayar

1

1

1

1

1

Rp 400.000,00

Rp 125.000,00

Rp 150.000,00

Rp 400.000,00

Rp 215.000,00

Rp 400.000,00

0

Rp 125.000,00

Rp 60.000,00

Rp 90.000,00

Akun: Perlengkapan Kantor No. Rek. 115

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

21 Pembelian kredit 1 Rp 360.000,00

Rp 360.000,00

Akun: Perlengkapan Percetakan No. Rek. 116

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

4

11

Pembelian

Pembelian

1

1

Rp 120.000,00

Rp 500.000,00

Rp 120.000,00

Rp 620.000,00

Akun: Utang Dagang No. Rek. 211

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

10

11

21

24

Pembayaran utang

Pembelian kredit

Pembelian kredit

Pembayaran utang

1

1

1

1

Rp 200.000,00

Rp 360.000,00

Rp 500.000,00

Rp 360.000,00

Rp 200.000,00

Rp 300.000,00

Rp 660.000,00

Rp 300.000,00

Page 88: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

183

Akun: Utang Bank No. Rek. 221

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

6 Pembayaran utang

1 Rp 300.000,00 Rp 300.000,00

Akun: Pendapatan Diterima di Muka No. Rek. 213

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

2

17

19

26

Penyerahan pesanan

Uang muka pesanan

Penyerahan pesanan tunai

Uang muka pesanan

1

1

1

1

Rp 75.000,00

Rp 150.000,00

Rp 150.000,00

Rp 560.000,00

Rp 75.000,00

Rp 75.000,00

Rp 75.000,00

Rp 485.000,00

Akun: Modal Tn. Arjuna No. Rek. 112

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

1 Setoran modal 1 Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00

Akun: Prive Tn. Arjuna No. Rek. 32

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

18 Pengambilan pribadi

1 Rp 120.000,00 Rp 120.000,00

Akun: Biaya Listrik dan Telepon No. Rek. 511

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

16 Biaya listrik dan telepon 1 Rp 165.000,00 Rp 165.000,00

Page 89: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

184

Akun: Biaya Gaji Pegawai No. Rek. 512

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

14 Gaji setengah bulan pertama

1 Rp 600.000,00 Rp 600.000,00

Akun: Biaya Sewa No. Rek. 513

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

2 Sewa gedung bulan Juli 1 Rp 500.000,00 Rp 500.000,00

Akun: Pendapatan Jasa No. Rek. 411

Tanggal Keterangan F Debit Kredit Jumlah

Debit Kredit

2010

Juli

2

5

6

7

8

12

13

19

20

22

23

25

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

Jasa percetakan

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

Rp 100.000,00

Rp 75.000,00

Rp 220.000,00

Rp 400.000,00

Rp 200.000,00

Rp 150.000,00

Rp 440.000,00

Rp 125.000,00

Rp 240.000,00

Rp 870.000,00

Rp 150.000,00

Rp 690.000,00

Rp 240.000,00

Rp 100.000,00

Rp 175.000,00

Rp 395.000,00

Rp 795.000,00

Rp 1.195.000,00

Rp 1.345.000,00

Rp 1.785.000,00

Rp 1.910.000,00

Rp 2.150.000,00

Rp 3.020.000,00

Rp 3.170.000,00

Rp 3.860.000,00

Rp 4.100.000,00

Page 90: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

185

Lampiran 30

Tabel 6. Teknik Penilaian Game Siklus II

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Soal Skor

jurnal dan buku besar

1. Tanggal transaksi 1 50

2. Tanggal transaksi 2 50

3. Tanggal transaksi 3 50

4. Tanggal transaksi 4 50

5. Tanggal transaksi 5 50

6. Tanggal transaksi 6 50

7. Tanggal transaksi 7 50

8. Tanggal transaksi 8 50

9. Tanggal transaksi 9 50

10. Tanggal transaksi 10 50

11. Tanggal transaksi 11 50

12. Tanggal transaksi 12 50

Jumlah Skor 600

Rata-rata Skor 50

Catatan: jawaban yang salah maka skornya akan dikurangi 10 poin pada soal yang

dijawab.

Page 91: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

186

Lampiran 31

Tabel 7. Teknik Penilaian Turnamen Siklus II

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Soal Skor

jurnal dan buku besar

1. Tanggal transaksi 13 16,67

2. Tanggal transaksi 14 16,67

3. Tanggal transaksi 15 16,67

4. Tanggal transaksi 16 16,67

5. Tanggal transaksi 17 16,67

6. Tanggal transaksi 18 16,67

7. Tanggal transaksi 19 16,67

8. Tanggal transaksi 20 16,67

9. Tanggal transaksi 21 16,67

10. Tanggal transaksi 22 16,67

11. Tanggal transaksi 23 16,67

12. Tanggal transaksi 24 16,67

13. Tanggal transaksi 25 16,67

14. Tanggal transaksi 26 16,67

15. Tanggal transaksi 27 16,67

16. Tanggal transaksi 28 16,67

17. Tanggal transaksi 29 16,67

18. Tanggal transaksi 30 16,67

Catatan: jawaban yang salah maka skornya akan dikurangi 2 poin pada soal yang

dijawab.

Page 92: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

187

Lampiran 32

Tabel 8. Teknik Penilaian Turnamen Siklus II

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Pemain

(dalam 1 kelompok)

Skor masing-

masing soal

Jumlah

Skor

1. 1 16,67 50

2. 2 16,67 50

3. 3 16,67 50

4. 4 16,67 50

5. 5 16,67 50

6. 6 16,67 50

Total skor kelompok 300

Rata-rata skor kelompok 50

Keterangan:

Jumlah skor = 16,67 x jumlah soal yang dijawab

Perolehan nilai pada game dan turnamen akan diolah agar dapat dinilai

tingkat penghargaannya, dengan perhitungan sebagai berikut.

Page 93: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

188

Lampiran 33

Tabel 9. Teknik Penilaian Kuis/Tes Siklus II

di Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Soal Skor

1. 1. 62

2. 2. 28

Jumlah 90

Page 94: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

189

Lampiran 34

Tabel 10. Tingkatan Penghargaan Tim Siklus II

Kelas X Kompetensi Keahlian Pemasaran 2 SMK Negeri 1 Salatiga

Semester 1 Tahun Pelajaran 2011/2012

No. Kriteria (Rata-rata Tim) Penghargaan

1.

2.

3.

40

45

50

Tim Baik

Tim Sangat Baik

Tim Super

Page 95: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

190

Lampiran 34

Lembar Observasi Kesiapan Siswa dalam Menerima Pelajaran Siklus II

Pertemuan : 1

Hari / Tanggal : Selasa, 4 Oktober 2011

Pertemuan 1

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku paket 35 1

2. Membawa buku catatan 36 0

3. Membawa kelengkapan alat tulis 34 2

Jumlah 105 3

Presentase 97,22% 2,78%

Page 96: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

191

Lampiran 35

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS SISWA DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS II

Pertemuan : 1 (pertama)

Hari /tanggal : Selasa, 4 Oktober 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

1. Presentasi

materi

Menyimak dan menjawab apersepsi dari guru 4 Baik

Memperhatikan motivasi yang disampaikan

oleh guru 4 Baik

Memperhatikan tujuan pembelajaran yang

disampaikan guru 3 Cukup

Memperhatikan langkah-langkah

pembelajaran TGT 4 Baik

Memperhatikan penjelasan materi yang

disampaikan guru 4 Baik

Menulis (mencatat) materi yang penting 5

Sangat

baik

Menjawab pertanyaan dari guru 4 Baik

2. Tim Memperhatikan penjelasan lembar kerja tim 4 Baik

Duduk dengan tim masing-masing 4 Baik

Mendapatkan lembar kerja tim dan bendera

tim 5

Sangat

baik

Mengerjakan lembar kerja tim masing-masing 4 Baik

Diskusi dan bekerjasama dalam tim 4 Baik

Menerima siswa lain sebagai rekan dalam

bekerja 4 Baik

Membangun kerja sama tim 4 Baik

Bekerja sama dengan siswa lain 4 Baik

Menerima pendapat siswa lain 4 Baik

Memberi dukungan kepada siswa lain dalam

pembelajaran 4 Baik

3. Game Menerima lembar skor game 5

Sangat

baik

Page 97: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

192

Mewakili dari masing-masing tim untuk

bermain game 4 Baik

Menjawab soal dan menantang jawaban

kelompok lain

5 Sangat

baik

Memberi dukungan terhadap siswa yang

mewakili timnya 4 Baik

4. Turnamen Memperhatikan penjelasan aturan permain 4 Baik

Bersedia ditempatkan pada masing-masing

meja turnamen 4 Baik

Menerima lembar turnamen, lembar jawaban,

kotak kartu nomor, dan lembar skor

permainan untuk tiap meja turnamen 5

Sangat

baik

Menentukan pembaca dan penantang 4 Baik

Membaca dan menjawab soal saat di meja

turnamen 4 Baik

Mencatat nomor yang telah dimenangkan 5

Sangat

baik

Mengisi nama, tim, dan skor pada lembar skor

turnamen 4 Baik

Mengumpulkan lembar skor turnamen 5

Sangat

baik

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama melakukan turnamen 4 Baik

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Page 98: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

193

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS SISWA DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS II

Pertemuan : 2 (kedua)

Hari /tanggal : Selasa, 25 Oktober 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

5. Kuis Menerima lembar kuis individu 5

Sangat

baik

Mengerjakan kuis individu tanpa kerjasama 4 Baik

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama mengerjakan kuis 5 Sangat

baik

6. Skor

kemajuan

Memperhatikan pengumuman guru tentang

skor kemajuan individu 5

Sangat

baik

Memperhatikan motivasi guru dalam

meningkatkan skor kemajuan individu 4 Baik

7. Penghargaan

tim

Memperhatikan guru memberikan

penghargaan 5

Sangat

baik

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Hasil observasi aktivitas siswa siklus II

Page 99: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

194

Lampiran 36

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS GURU DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS II

Pertemuan : 1 (pertama)

Hari /tanggal : Selasa, 4 Oktober 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

1. Presentasi

materi

Mengabsen siswa 4 Baik

Memberi apersesi di awal pembelajaran 4 Baik

Memotivasi siswa di awal pembelajaran 3 Cukup

Menyampaikan tujuan pembelajaran 3 Cukup

Menyampaikan langkah-langkah pembelajaran

TGT 4 Baik

Menuliskan topik pembelajaran 5

Sangat

baik

Menjelaskan materi pelajaran 5

Sangat

baik

Mengajak tanya jawab dengan siswa 5

Sangat

baik

2. Tim Menjelaskan langkah-langkah lembar kerja tim 4 Baik

Membangun pengertian dan semangat tentang

tim 4 Baik

Membagi siswa ke dalam beberapa tim 5

Sangat

baik

Membagi lembar kerja tim dan bendera tim 5

Sangat

baik

Menjadi fasilitator saat tim bekerja dalam tim

masing-masing 4 Baik

Membimbing dan mendukung siswa untuk

berperan serta aktif dalam kerja tim 4 Baik

Menjelaskan kegiatan selanjutnya 4 Baik

3. Game Membagi lembar skor game kepada siswa 5

Sangat

baik

Mengawasi jalannya proses game 4 Baik

Memberi dukungan kepada siswa untuk berperan

secara aktif dalam game 4 Baik

4. Turnamen Menjelasan aturan permainan 5

Sangat

baik

Page 100: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

195

Menunjuk siswa untuk berada pada meja

turnamen 4 Baik

Memberikan lembar turnamen, lembar jawaban,

kotak kartu nomor, dan lembar skor turnamen

untuk tiap meja turnamen 5

Sangat

baik

Mengawasi jalannya turnamen 4 Baik

Meminta siswa untuk menghitung skor yang

diperoleh 5 Sangat

baik

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

melakukan turnamen

5 Sangat

baik

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Page 101: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

196

HASIL OBSERVASI AKTIVITAS GURU DENGAN MODEL TGT

PADA SIKLUS II

Pertemuan : 2 (kedua)

Hari /tanggal : Selasa, 25 Oktober 2011

No Kriteria /

indikator Kegiatan Skor Kategori

5. Kuis Membagi lembar kuis individu kepada orang lain 5

Sangat

baik

Mengawasi jalannya proses kuis individu 5

Sangat

baik

Menegur siswa yang bekerjasama dalam kuis

individu 4 Baik

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

mengerjakan kuis 4 Baik

6. Skor

kemajuan

Mengumumkan skor kemajuan individual 4 Baik

Memberi motivasi kepada siswa untuk

meningkatkan skor kemajuan 4 Baik

7. Penghargaan

tim

Memberikan penilaian dan penghargaan terhadap

kelompok yang mempunyai poin tertinggi 4 Baik

Keterangan:

1: Apabila aktivitas sangat kurang

2: Apabila aktivitas kurang

3: Apabila aktivitas cukup

4: Apabila aktivitas baik

5: Apabila aktivitas sangat baik

Hasil observasi aktivitas guru siklus II

Page 102: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

197

Lampiran 37

A. Hasil Observasi Toleransi Siklus II

Pertemuan Kegiatan Skor

1

Menerima siswa lain sebagai rekan dalam

bekerja. 4

Menerima pendapat siswa lain 4

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dari keseluruhan skor maka dapat disimpulkan bahwa, toleransi

siswa pada siklus II menunjukkan nilai empat atau kategori baik.

B. Hasil Observasi Keterampilan Sosial Siklus II

Pertemuan Kegiatan Skor

1

Mengerjakan lembar kerja tim masing-

masing 4

Diskusi dan bekerjasama dalam tim 4

Bekerja sama dengan siswa lain 4

Menjawab soal dan menantang jawaban

kelompok lain

5

Membaca dan menjawab soal saat di meja

turnamen 4

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dari keseluruhan skor maka dapat disimpulkan bahwa,

keterampilan sosial siswa pada siklus II menunjukkan nilai empat atau kategori

baik.

Page 103: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

198

C. Hasil Observasi Motivasi Siklus II

Pertemuan Kegiatan Skor

1

Membangun kerja sama tim 4

Memberi dukungan kepada siswa lain dalam

pembelajaran 4

Memberi dukungan terhadap siswa yang

mewakili timnya 4

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dari keseluruhan skor maka dapat disimpulkan bahwa, motivasi

siswa pada siklus II menunjukkan nilai empat atau kategori baik.

Page 104: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

199

Lampiran 38

ANALISIS HASIL KUIS INDIVIDU SIKLUS II

SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN PEMASARAN 2

SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2011/2012

Kelompok Nama Siklus I Siklus II

Ket Nilai T/TT Nilai T/TT

I

Asifa Putri Aulia 80,7 T 88,2 T Kenaikan 7,5*

Dea Anggraeni 84,5 T 83 T Penurunan 1,5

Widya Anjaewati 77 T 79,7 T Kenaikan 2,7

Iga Hardiyanti 61,2 TT 80,7 T Kenaikan 19,5

Enis Hidayanti 78,7 T 88 T Kenaikan 9,3

Sendy Elistia

Yupitasari 63,2 TT 81 T Kenaikan 17,8

II

Dwi Pangastuti 82,2 T 84,5 T Kenaikan 2,3

Asna Hafizah 79,7 T 81 T Kenaikan 1,3

Etika Nur Padmala F. 73,2 TT 77,7 T Kenaikan 4,5

Nurma Fadilatul F. 67 TT 82,2 T Kenaikan 15,2

Rizda Mela Santi 61,5 TT 80 T Kenaikan 18,5

Oktaviana Nurmala S. 52,5 TT 68,2 TT Kenaikan 15,7

III

Tiara Aryandamulia 84,5 T 91 T Kenaikan 6,5

Indra Pitri Astuti 82,2 T 85,5 T Kenaikan 3,3

Fenti Anugraheni D.

S. 79 T 84,5 T Kenaikan 5,5

Ana Tasfiroh 61 TT 77 T Kenaikan 16

Maria Christina 57,7 TT 60,2 TT Kenaikan 2,5

Novita Virdiani 52,5 TT 77,7 T Kenaikan 25,2

IV

Nur Putri

Suciningrum 89,7 T 93 T Kenaikan 5

Novitasari 81,2 T 86,2 T Kenaikan 5

Yurvistasari 69,7 TT 78,2 T Kenaikan 8,5

Dwi Rohmatun 78,2 T 77 T Penurunan 1,2

Page 105: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

200

Anisa Putri Devega 57,5 TT 79,2 T Kenaikan 21,7

Yulita Dwi Aryani 58 TT 71 TT Kenaikan 13

V

Devi Natalia 80,7 T 85,5 T Kenaikan 4,8

Lia Setyorini 82,2 T 80,7 T Penurunan 1,5

Erni Siwi Astuti 77 T 76,7 T Penurunan 0,3

Lusi Ratnasari 63 TT 65,2 TT Kenaikan 2,2

Septiana

Purwaningrum 58 TT 63 TT Kenaikan 5

Rixki Prastanti 71,2 TT 79 T Kenaikan 7,8

VI

Sukma Cahyaning A. 83 T 85,7 T Kenaikan 2,7

Mei Fatmawati 81 T 78,2 T Penurunan 2,8

Devia Puspita Sari 82 T 85,5 T Kenaikan 3,5

Iga Anggoro Ratri 78,3 T 76,5 TT Penurunan 1,8

Annisa Ratnasari 63 TT 79 T Kenaikan 16

Silao Adi Pertiwi 42,5 TT 53 TT Kenaikan 10,5

Rata-rata 71,51 79,1

Presentase ketuntasan 52,78% 80,55%

Ket: T = Tuntas

TT = Tidak Tuntas

* = Hasil diperoleh dari (Nilai Siklus 1 – Nilai Sebelum Tindakan)

Page 106: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

201

Lampiran 39

LEMBAR PENILAIAN KELOMPOK SIKLUS II

KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN PEMASARAN 2

SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Tim

Game Turnamen Kriteria

(Rata-

rata Tim) Penghargaan

Total

Skor

Rata-

rata

Skor

Total

Skor

Rata-

rata

Skor

Kelompok 1 90 45 320 53,33 49,15 Tim Super

Kelompok 2 80 40 275 45,83 42,92 Tim Sangat Baik

Kelompok 3 90 45 262 43,67 44,34 Tim Sangat Baik

Kelompok 4 100 50 292 48,67 49,36 Tim Super

Kelompok 5 90 45 307 51,17 48,09 Tim Super

Kelompok 6 100 50 294 49 49,50 Tim Super

Page 107: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

202

Lampiran 40

ANALISIS PERKEMBANGAN KELOMPOK SIKLUS II

KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN PEMASARAN 2

SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Rangking pertama ditempati oleh Kelompok 6 sebagai “Tim Super” dengan rata-

rata tim tertinggi yang anggotanya terdiri dari: Devia Puspita Sari, Iga Anggoro

Ratri, Mei Fatmawati, Sukma Chayaning, Anisa Ratnasari, dan Silao Adi Pertiwi.

Adapun urutan rangking untuk siklus II adalah sebagai berikut.

Rangking Nama tim Total Skor

Kriteria

(Rata-rata

Tim)

Penghargaan

1 Kelompok 6 99 49,50 Tim Super

2 Kelompok 4 98,67 49,36 Tim Super

3 Kelompok 1 98,33 49,15 Tim Super

4 Kelompok 5 96,17 48,09 Tim Super

5 Kelompok 3 88,67 44,34 Tim Sangat Baik

6 Kelompok 2 85,83 42,92 Tim Sangat Baik

Page 108: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

203

Lampiran 41

Hasil Wawancara Siklus II

No. Pertanyaan Komentar

1. Apakah anda menyukai

pembelajaran dengan metode

kooperatif TGT?

36 siswa menjawab ya

2. Mengapa anda menyukai

pembelajaran dengan metode

kooperatif TGT?

26 siswa menjawab lebih cepat dalam

memahami materi, 5 siswa menjawab

dapat berdiskusi dengan teman, dan 3

siswa menjawab tidak bosan dan merasa

senang.

3. Apakah anda berperan dalam

diskusi kelompok ?

36 siswa menjawab ya

4.. Kendala apa yang anda

hadapi ketika pembelajaran

menggunakan metode

kooperatif pada siklus II?

36 siswa merasa tidak memiliki kendala

karena mereka sudah mulai terbiasa

dengan pembelajaran kooperatif tipe

TGT.

5. Apakah anda setuju bila

dalam pembelajaran

selanjutnya menggunakan

metode kooperatif?

Semua siswa menjawab ya.

3 siswa memberi alasan dapat

berdiskusi dengan teman.

7 siswa memberi alasan cepat

memahami materi jika dilakukan dalam

bentuk permainan.

Page 109: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

204

Lampiran 42

Tanggapan Siswa Terhadap Penggunaan Metode Kooperatif TGT

No.

Pertanyaan Jumlah Siswa yang Memberikan Jawaban dan Komentar

1

36 dari 36 siswa (100%) menyatakan suka.

26 siswa memberi komentar karena dengan pembelajaran

kooperatif tipe TGT siswa lebih cepat dalam memahami materi.

5 siswa memberi komentar karena dengan pembelajaran

kooperatif tipe TGT siswa dapat berdiskusi dengan teman.

3 siswa memberi komentar karena dengan pembelajaran

kooperatif tipe TGT siswa tidak bosan dan merasa senang.

2

36 dari 36 siswa (100%) menyatakan setelah menggunakan

metode pembelajaran kooperatif tipe TGT mereka lebih mudah

memahami materi.

3

36 dari 36 siswa (100%) menyatakan dapat belajar lebih baik.

24 siswa memberi komentar karena bisa berdiskusi dengan teman

membuat memahami materi menjadi lebih mudah.

6 siswa memberi komentar karena belajar dalam bentuk

permainan membuat lebih termotivasi.

6 siswa tidak memberi komentar

4

36 dari 36 siswa (100%) menyatakan lebih mudah mempelajari

dan memahami materi dengan alasan dapat berdiskusi kelompok,

dapat bertanya dengan teman kelompok dan dapat belajar dengan

bentuk permainan.

Page 110: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

205

Lampiran 43

REKAPITULASI HASIL BELAJAR AKUNTANSI

SEBELUM DAN SESUADAH TINDAKAN SIKLUS I DAN SIKLUS II

KELAS X PROGRAM KEAHLIAN PEMASARAN 2

SMK NEGERI 1 SALATIGA

SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2011/2012

No Nama

Nilai

Sebelum

Tindakan

Nilai Siklus

I

Nilai Siklus

II

1 Ana Tasviroh 62,2 61 77

2 Anissa Putri Devega 55,7 57,5 79,2

3 Annisa Ratnasari 57,5 63 79

4 Asifa Putri Aprilia 83 80,7 88,2

5 Asna Nafisah 76,5 79,7 81

6 Dea Anggraini 79,7 84,5 83

7 Devi Natalia 83,7 80,7 85,5

8 Devia Puspitasari 71,5 82 85,5

9 Dwi Pangastuti 88,5 82,2 84,5

10 Dwi Rohmatun 42,5 78,2 77

11 Enis Hidayanti 52,5 78,7 88

12 Erni Siwi Astuti 62,5 77 76,7

13 Etika Nur Fatmala 72,5 73,2 77,7

14 Fenti Anugraheni

Dewati S. 68 79 84,5

15 Iga Anggoro Ratri 62,5 78,3 76,5

16 Iga Hardiyanti 67 61,2 80,7

17 Indra Fitri Astuti 80 82,2 85,5

18 Lia Setyorini 76,5 82,2 80,7

19 Lusi Ratnasari 57 63 65,2

20 Maria Christina 53,7 57,7 60

21 Mei Fatmawati 77 81 78,2

22 Novita Sari 79 81,2 86,2

23 Novita Verdiani 52,5 52,5 77,7

24 Nur Putri Suciningrum 84,5 89,7 93

25 Nurma Fadhialatul F. 58 67 82,2

26 Oktaviana Nurmala S. 32,5 52,5 68,2

27 Rixki Prastanti 64,5 71,2 79

Page 111: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

206

28 Rizda Melasanti 53 61,5 80

29 Sendy Elistia

Yupitasari 51 63,2 81

30 Septiana

Purwaningrum 41,5 58 63

31 Silao Adi Pertiwi 35,2 42,5 53

32 Sukma Cahyaning A. 88,5 83 85,7

33 Tiara Arianda Mulia 87 84,5 91

34 Widya Anjarwati 62 77 79,7

35 Yulita Dwi Aryani 62,5 58 71

36 Yurvistasari 71,5 69,7 78,2

Jumlah 2353,2 2574,5 2847,6

Rata-rata 65,37 71,51 79,1

Nilai minimal 32,5 42,5 53

Nilai maksimal 88,5 89,7 93

Page 112: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

207

Lampiran 44

KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR PADA SIKLUS I

Presentasi Materi oleh Guru

Diskusi dalam Tim

Page 113: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

208

Guru sebagai Fasilitator

Game

Page 114: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

209

Guru Membagi Lembar Turnamen

Turnamen

Page 115: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

210

Kuis atau Tes

Guru Memberikan Penghargaan

Page 116: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

211

Hasil Tes

Page 117: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

212

KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR PADA SIKLUS II

Presentasi Materi oleh Guru

Diskusi dalam Tim

Page 118: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

213

Guru sebagai Fasilitator

Game

Page 119: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

214

Guru Membagi Lembar Turnamen

Turnamen

Page 120: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

215

Kuis atau Tes

Guru Memberikan Penghargaan

Page 121: Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata …repository.uksw.edu/.../123456789/568/8/T1_162007003_Lampiran.pdf · Jurnal khusus adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat

216

Hasil Tes