LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG...

46
75 LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG Gugus Patimura UPTD Pendidikan Kec. Tanggungharjo Kab. Grobogan No Evaluasi Indikator 1 Desain Meliputi aspek: Latar belakang program Tujuan program Manfaat program 1. Kebutuhan program 2. Tujuan program 3. Karakteristik program (Peluang dan manfaat program) 2 Instalasi Meliputi aspek: Prosedur Program 1. SDM 2. Sarana dan prasarana 3. Lingkungan 3 Proses Meliputi aspek: Pelaksanaan program Penerapan Program Kendala yang 1. Pelaksanaan Kegiatan 2. Efektivitas sarana dan prasarana 3. Kendala yang dihadapi

Transcript of LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG...

Page 1: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

75

LAMPIRAN 1

KISI-KISI WAWANCARA

Program KKG Gugus Patimura UPTD Pendidikan

Kec. Tanggungharjo Kab. Grobogan

No Evaluasi Indikator

1 Desain

Meliputi aspek:

Latar

belakang

program

Tujuan program

Manfaat program

1. Kebutuhan program

2. Tujuan program

3. Karakteristik program

(Peluang dan manfaat

program)

2 Instalasi

Meliputi aspek:

Prosedur

Program

1. SDM

2. Sarana dan prasarana

3. Lingkungan

3 Proses

Meliputi aspek:

Pelaksanaan

program

Penerapan

Program

Kendala yang

1. Pelaksanaan Kegiatan

2. Efektivitas sarana

dan prasarana

3. Kendala yang

dihadapi

Page 2: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

76

dihadapi

4 Produk

Meliputi aspek:

Hasil dari

Program

Ketercapaian

Tujuan Program

Dampak

1. Hasil program

2. Ketercapaian tujuan

3. Dampak program

Page 3: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

77

LAMPIRAN 2

STUDI DOKUMENTASI

Dalam studi dokumentasi yang dilakukan adalah

mencari dan mengumpulkan dokumen-dokumen yang

digunakan dalam mendukung proses tercapainya

program KKG di Gugus Patimura, meliputi:

1. Tujuan :

Untuk memperoleh informasi dan data-data baik

mengenai kondisi fisik maupun non fisik dalam

proses pelaksanaan program KKG di Gugus

Patimura

2. Daftar dokumen yang akan digunakan dalam

penelitian ini antara lain:

2.1. Profil Gugus Patimura

2.2. Pedoman/ standar program KKG di Gugus

Patimura (pemerintah)

2.3. Juknis program KKG di Gugus Patimura.

Page 4: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

78

LAMPIRAN 3

PEDOMAN OBSERVASI

Dalam pengamatan (observasi) yang dilakukan adalah

mengamati hal-hal yang mendukung proses

tercapainya program KKG di Gugus Patimura, meliputi:

1. Tujuan :

Untuk memperoleh informasi dan data baik

mengenai kondisi fisik maupun non fisik

pelaksanaan program KKG di Gugus Patimura

2. Aspek yang diamati :

a. Alamat/ lokasi sekolah yang digunakan untuk

pelaksanaan program KKG di Gugus Patimura

b. Sarana dan prasarana program KKG di Gugus

Patimura

Page 5: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

79

LAMPIRAN 4

Profil Gugus Patimura

Di Gugus Patimura terdapat 9 SD Negeri terdiri

dari, SDN 1 Ringinpitu, SDN 2 Ringinpitu, SDN 3

Ringinpitu, SDN 4 Ringinpitu, SDN 1 Sugihmanik, SDN

2 Sugihmanik, SDN 4 Sugihmanik, SDN 1 Kaliwenang,

dan SDN 2 Kaliwenang

Semua SD aktif dalam kegiatan KKG baik KKG

guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

mapel penjasorkes, dan mapel bahasa Inggris. KKG

mapel dalam pelaksanaannya terpisah dengan KKG

guru kelas. KKG Mapel dilaksanakan di tingkat

kecamatan atau kota.

Sekretariat KKG bertempat di SD inti di suatu

gugus. SD Inti Gugus Patimura yaitu SD Negeri 4

Suguhmanik, sedangkan SD lain yang terletak dalam

satu gugus disebut SD imbas. Jadi Gugus Patimura

memiliki sekretariat di SD Negeri 4 Sugihmanik.

Keanggotaan KKG adalah semua guru yang

berada di wilayah Gugus Patimura yang dapat

digambarkan dalam tabel berikut:

Daftar Seluruh anggota KKG Gugus Patimura

NO NAMA DAN NIP ASAL SEKOLAH

1 RIYADLOH, S. Pd.SD SDN 1

RINGINPITU NIP -

2 TRI WAHYUDI, S. Pd.SD SDN 1

RINGINPITU NIP -

Page 6: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

80

3 BUDI RESTI P,S.PdSD SDN 1

RINGINPITU NIP 19700621 200501 2 011

4 RASMI, S. Pd.SD SDN 1

RINGINPITU NIP

5 DARYANTO, S. Pd.SD SDN 1

RINGINPITU NIP 19630703 198802 1 002

6 BUDI JOKO PURNOMO, S.Pd SDN 1

RINGINPITU NIP 195808161984051001

7

RIFKA ERLINA DWI DESSYTAYANTI

SDN 3 RINGINPITU

NIP -

8 HADI SUCIPTO SDN 3

RINGINPITU NIP -

9 NUR KAPIT SDN 3

RINGINPITU NIP -

10

WIDYA PURWANING HESTIAJI,S.PdSD

SDN 3 RINGINPITU

NIP -

11 SUPARTIK, S. Pd SDN 3

RINGINPITU NIP 197203311999032004

12 SUKARNO, S. Pd.SD SDN 3

RINGINPITU NIP 195908251983041002

13 TRIYANTI SDN 3

RINGINPITU NIP 195804131982012006

14 BUDIARTI, S.Pd.SD SDN 4

RINGINPITU NIP 198408212011012010

15

WAHYU BUDI KRISTIYANTO, S. Pd.SD

SDN 4 RINGINPITU

NIP 197710062014091002

16 CICIK INDRAWATI, S. Pd.SD SDN 4

RINGINPITU NIP -

17 RETNO WIJAYANTI SDN 4

RINGINPITU NIP -

18 TONY BACHTIAR,S.PdSD SDN 4

RINGINPITU NIP

19 HERY LISTIYANTO,S.Pd SD SDN 4

RINGINPITU NIP 198801042011011003

20 JOKO PURWITO SDN 4

RINGINPITU NIP 195507191982011003

21 DEVINA EKKY KUSUMASTUTI SDN 1

SUGIHMANIK NIP -

22 ERNING PRESTIWATI,S.Pd SD SDN 1

Page 7: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

81

NIP 196809042006042005 SUGIHMANIK

23 ELNANTIO RUDHI HARSONO SDN 1

SUGIHMANIK NIP

24 NICO SATYA YUNANDA SDN 1

SUGIHMANIK NIP -

25

SUSILOWATI VERONICA,S.Pd SD

SDN 1 SUGIHMANIK

NIP 196403302006042002

26 WAHYUNI,S.PdSD SDN 1

SUGIHMANIK NIP 19690709 2007012008

27 KUSTARYANTI,S.PdSD SDN 1

SUGIHMANIK NIP 196202191984052001

28 ESTI ENDARWATI, S.Pd.SD SDN 2

SUGIHMANIK NIP -

29 ZULFA SAFITRI,S.Pd SD SDN 2

SUGIHMANIK NIP -

30 VERONIKA FIFIANA NILA SARI SDN 2

SUGIHMANIK NIP -

31 MUJIONO SETIAWAN SDN 2

SUGIHMANIK NIP 195509051978051001

32 W. YULI ASTUTI,S.Pd SD SDN 2

SUGIHMANIK NIP 197007072007012015

33 LIES ASTUTI, S.Pd.SD SDN 2

SUGIHMANIK NIP 196206051983042003

34 SRI SUSINTO WINDARWATI SDN 2

SUGIHMANIK NIP -

35 SRI WAHYUNI,A.Ma.Pd SDN 4

SUGIHMANIK NIP 195812201980122002

36 WASIS SATATA SDN 4

SUGIHMANIK NIP

37 MARYATUN,S.Pd.SD SDN 4

SUGIHMANIK NIP

38 SITI SALBIYAH SDN 4

SUGIHMANIK NIP 196611042006042006

39 LILIK SURYANI,S.Pd SDN 4

SUGIHMANIK NIP

40 WEKA ERINDRAWANTA,S.PdSD SDN 4

SUGIHMANIK NIP 198508072010011016

41 MASYUDI,S.Pd SDN 4

SUGIHMANIK NIP 197004022005011017

42 SRI PURWANINGSIH, S. Pd.SD SDN 1

KALIWENANG NIP 196307251989032001

Page 8: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

82

43

AGUNG EMI SULISTYORINI,S.Pd

SDN 1 KALIWENANG

NIP -

44 HANIS YUANINGSIH SDN 1

KALIWENANG NIP

45 ALI MAKRUF,S.PdSD SDN 1

KALIWENANG NIP -

46 NGATINI, S. Pd SDN 1

KALIWENANG NIP 197304151999032004

47 AHMAD YUSUF,S.Pd SDN 1

KALIWENANG NIP 197002102001011012

48 MARMI, S. Pd.SD SDN 2

KALIWENANG NIP 196507311991022001

49 ARDHAN HELFRID TANTOWI SDN 2

KALIWENANG NIP -

50 SUWARNI, S. Pd.SD SDN 2

KALIWENANG NIP 195910031979112004

51 PAULINA ASTRI KS,S.Pd SD SDN 2

KALIWENANG NIP -

52 RINA SURYA DEWI,A.Ma SDN 2

KALIWENANG NIP -

Page 9: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

83

LAMPIRAN 5 Daftar Seluruh anggota KKG Gugus Patimura Berdasarkan Jenis Kelamin, Pendidikan,

Golongan,

Status Kepegawaian, dan sertifikasi

NO

SEKOLAH PENDIDIKAN GOLONGAN SERTIFIKASI

L P SMA D2 S1 NON PNS

II A

II B

IIC IID III A

III B

III C

III D

IV A

SUDAH BELUM

1 SDN 1 RINGINPITU

3 3 - - 6 2 - - - 1 1 - - - 2 3 3

2 SDN 3 RINGINPITU

3 4 2 - 5 4 - - - - - - - 1 2 3 4

3 SDN 4 RINGINPITU

4 3 2 - 5 2 - - - 1 2 1 - - 1 2 5

4 SDN 1 SUGIHMANIK

2 5 1 - 6 2 - - - 3 1 - - - 1 3 4

5 SDN 2 SUGIHMANIK

1 6 2 - 5 4 - - - 1 - - - - 2 2 5

6 SDN 4 SUGIHMANIK

3 4 - 1 6 3 - - - 2 - 1 - - 1 4 3

7 SDN 1 KALIWENANG

2 4 - - 6 2 - - - - - - 1 1 2 3 3

8 SDN 2 KALIWENANG

2 5 1 - 6 3 - - - - - - - 1 3 3 4

JUMLAH 20 34 8 1 45 22 - - - 8 4 2 1 3 14 23 31

Page 10: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

84

LAMPIRAN 6

Jadwal Kegiatan KKG gugus Patimura

No Hari /

Tanggal TOPIK TAGIHAN

NARA

SUMBER

1

Sabtu, 26

September

2015

Evaluasi Diri

Guru

Dokumen

Evadir

Sukarno,

S.Pd.MM

2

Sabtu,

3 Oktober

2015

PTK Proposal PTK Weka E,

S.Pd.SD

3

Sabtu,

10 Oktober

2015

Kisi-kisi Soal

UKG

Soal - soal

UKG

Wahyu Budi

K, S.Pd SD

4

Sabtu,

17 Oktober

2015

Rencana

Pembelajaran

Kisi-kisi,

Butir Soal

Bank Soal

Daryanto,

S.Pd.SD

5

Sabtu,

24 Oktober

2015

PKG

Formatif

Jurnal Materi Sukamto ,

M.M

6

Sabtu, 31

Oktober

2015

Administrasi

Pembelajaran

Hasil analisis

dan

interpretasi

data

Menulis hasil

berlatih

melakukan

refleksi dan

Marmi, S, Pd

Page 11: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

85

menyusun

rencana

tindak lanjut

7

Sabtu,

7 November

2015

Media

Pembelajaran

RPP, Alat

Peraga

Daryanto,

S.Pd.SD

8

Sabtu, 14

November

2015

ICT Mengenal

PowerPoint 1

Wahyu Budi

K

9

Sabtu, 6

Februari

2016

PAK Penilaian

Angka Kredit

Guru

Sukamto,

M.M

10

Sabtu, 13

Februari

2016

SKP SKP Guru Bejo,M.Pd

11

Sabtu, 27

Februari

2016

Alat peraga

Edukatif (

APE )

Alat Peraga

Pembelajaran

Tony

Bachtiar,

S.Pd.SD

12 Sabtu, 5

Maret 2016

Kisi-kisi Soal Pemetaan

Kisi-kisi soal

Daryanto,

S.PdSD

13 Sabtu, 12

Maret 2016

Karya Ilmiah Pembuatan

Makalah

Sukarno,

M.Pd

14

Sabtu, 19

Maret 2016

Management

Berbasis

sekolah

Pemetaan

Komponen

Pendidikan

Rohadi, S.Pd.

15 Sabtu, 26

Maret 2016

Penilian

Otentik

Penilian

Otentik

Wahyu Budi

K

16 Sabtu, 9

April 2016

Penutupan

KKG

Penyerahan

Piagam

Karsono,

M.Pd

Page 12: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

86

LAMPIRAN 7

Hasil Wawancara Pengawas Sekolah TK/SD Gugus Patimura

UPTD Kec. Tanggungharjo

Hari/Tanggal : Senin, 30 januari 2017

Waktu : 09.00-10.00

Tempat : Ruang PS TK/SD

Informan : PS TK/SD

N

o.

Pertanyaan Jawaban

D

E S A

I N

1. Menurut Bapak/ Ibu apa

dimaksud KKG?

KKG sebagai wadah

atau forum profesional guru di

gugus sekolah, Kecamatan maupun

di tingkat

Kabupaten/Kota memegang peranan

penting dan strategis

2 Hal apa yang menjadi latar belakang

dirancangnya program KKG di Gugus Patimura?

Yang melatar belakangi

penyelenggaraan program Program

KKG Gugus Patimura

Kecamatan Tanggungharjo yaitu

untuk meningkatkan kompetensi guru

sehingga guru lebih

profesional

3 Apakah program tersebut

merupakan program yang muncul dari

pemerintah?

himbauan oleh

pemerintah pusat sesuai dengan

kebutuhan guru

dipemerintahan Daerah

Page 13: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

87

4 Apa yang menjadi tujuan

Program KKG?

Yang paling utama

yaitu untuk meningkatkan

kompetensi guru dan

profesionalsime guru.

5 Apa saja kegiatan yang

terdapat dalam program KKG?

Beberapa diantaranya

yaitu Kegiatan pembuatan RPP,

pengembangan IT,

pembuatan alat peraga, dll. Beberapa

Kegiatan tersebut pastinya disesuaikan dengan kebutuhan

guru, murid, dan perkembangan jaman.

6 Bagaimana melakukan pengembangan program

KKG?

secara spesifik ada dalam proposal

pembuatan program

KKG, diantaranya mendatangkan

narasumber untuk mengatasi problem

solving yang menjadi

masalah bagi guru.

7 Bagaimana dengan

sarana dan prasarana KKG?

Sarana Prasarana di

tempatkan pada salah satu SD di gugus

Patimura, memang

belum mempunyai gedung sendiri

namun SD tersebut sudah memiliki Ruang KKG dan

sarprasnya juga paling baik walau

belum dapat

dikatakan 100% lengkap seperti yang

diharuskan dari pedoman KKG.

Page 14: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

88

8 Bagaimana cara

melakukan pemilihan ketenagaan / Guru

pemandu untuk Program

KKG?

Guru pemandu dipilih

berdasarkan status kepegawaian yaitu PNS, Prestasi yang

didapat, mempunyai kompetensi baik,

sarjana & magister,

serta guru dari SD unggulan.

9 Bagaimana pengembangan

manajemen di dalam Program KKG?

Pengurus KKG dibekali ilmu dari

diklat atau KKG tingkat Kabupaten.

1

0

Bagaimana pembiayaan

Program KKG?

Menggunakan dana

yang diperoleh dari iuran rutin anggota

yang digunakan untuk kegiatan KKG

selama 17 kali

pertemuan baik itu kegiatan In-Service

maupun kegiatan On-Service

1

1

Bagaimana pihak

Penyelenggara memenuhi kebutuhan program

KKG?

Dana yang sudah

terkumpul lalu di gunakan sepenuhnya

untuk memenuhi kebutuhan Program

KKG

.12

Apa visi dan misi Gugus Patimura?

Apa manfaat dari program KKG di Gugus

Patimura?

Visi: pemberdayaan dan peningkatkan

kompetensi guru sesuai dengan harapan dan

kebutuhan masyarakat yang

berkembang secara dinamis

Misi: untuk

meningkatkan mutu pembelajaran sebagai

Page 15: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

89

dampak peningkatan

kompetensi, kualifikasi, dan kinerja guru;

Peningkatan mutu dan profesional guru secara berkelanjutan

yang terwadahi dalam komponen kedua dari

program KKG; Meningkatkan mutu

pendidikan di

Indonesia.

I N

S T A

L A S

I

1 Bagaimana perencanaan

program KKG di Gugus Patimura?

Melihat ketercapaian

dari tujuan KKG tahun sebelumnya,

dan disesuaikan

dengan kebutuhan guru saat ini.

2 Bagaimanakah dengan pemahaman guru

tentang program KKG?

Guru diberikan juknis dan pembinaan

terlebih dahulu sebelum program

dilaksanakan.

3 Bagaimanakah partisipasi sumber daya

manusia dalam melaksanakan program

KKG di Gugus Patimura?

Sangat partisipatif dan dari pengurus

memberlakukan sistem absesi dan

sangsi bila tidak turut

serta.

4 Bagaimanakah kesiapan

SDM dalam Program KKG di Gugus Patimura?

Secara sumberdaya

manusia sudah dipilih pengurus yang

paling baik,

5 Bagaimanakah kesiapan sarana dan prasarana

dalam rangka mendukung

terlaksananya program KKG di Gugus Patimura?

Gedung dipilih disalah satu SD yang

paling maju, ada ruang khusus KKG

dan dinding kelas bisa dibongkar

pasang, peralatan

Page 16: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

90

yang menunjang

kegiatan seperti proyektor, lapto, meja kursi, modul sudah

dipersiapkan.

6 Bagaimanakah kesiapan

lingkungan dalam rangka mendukung

terlaksananya program

KKG di Gugus Patimura?

Tempatnya Luas,

lapangan untuk parkir luas, tidak

bising karena didesa

dan teduh karena bnyak pepohonan.

7 Bagaimana kebijakan Kepala UPTD dalam

pelaksanaan program

KKG di Gugus Patimura?

Ka UPTD mempunyai kebijaka tersendiri

dibidang bakat

kesenian, jadi disisipkan kegiatan

karawitan, rebana, dan menari.

8 Bagaimana pendapat guru tentang program

KKG di Gugus Patimura?

Para guru suka cita mengikuti kegiatan KKG, walau masih

terdapat beberapa guru yang kurang

aktif.

9

Bagaimanakah strategi yang diterapkan dalam

melaksanakan program KKG di Gugus Patimura?

Diadakan lomba dalam kesenian,

keterampilan, dan kompetensi. Biasanya

dilakukan dalam rangka memperingati

hari libur nasional

yang berkaitan dengan Pendidikan.

P R

O S

E S

1 Bagaimanakah pelaksanaan program

KKG di Lapangan?

Berjalan sesuai dengan jadwal atau juknis yang sudah

diberikan

2 Siapa saja yang terlibat

dalam penyusunan program KKG di Gugus

Patimura?

Pengawas, Guru,

Komite, dan murid

Page 17: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

91

3 Adakah tim khusus atau

panitia yang bertanggung jawab atas program KKG

di Gugus Patimura?

Ada kerena dibentuk

pengurus KKG

4 Adakah partisipasi stoke holder (komite/orang

tua/orang lain) yang terlibat dalam

penyusunan program

KKG di Gugus Patimura?

Terlibat, kami melibatkan beberapa

ketua komite dari beberapa SD untuk

membantu menyusun

program KKG

5 Apakah pelaksanaan

program KKG disosialisasikan kepada

seluruh anggota?

dilakukan pembinaan

terlebih dahulu sebelum program

dilaksanakan.

6 Bagaimanakah pelaksanaan Program

KKG di Gugus Patimura, apakah sesuai dengan

harapan/standar? Siapa sasaran program

KKG di Gugus Patimura?

Sudah dijalankan sepetri standar/

sesuai dengan pedoman KKG dari

pemerintah namun belum dapat dibilang sesuai 100% karena

masih ada beberapa kendala terutama di

dalam

pelaksanaannya

7 Bagaimanakah cara

memotivasi guru agar tertib dalam

melaksanakan program KKG? Apakah terdapat

sanksi terhadap

pelanggaran tata tertib pada pelaksanaan KKG?

Diadakan lomba

dalam kesenian, keterampilan, dan

kompetensi. Biasanya dilakukan dalam

rangka memperingati

hari libur nasional yang berkaitan

dengan Pendidikan.

8 Bagaimanakah efektivitas penggunaan

sarana dan prasarana dalam mendukung

terlaksananya program KKG?

Sangat efektif yang menjadi masalah

adalah sarana prasarana yang belum

lengkap seperti pada standar, dan kami masih berusaha

Page 18: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

92

memenuhinya.

9 Apa sajakah yang menjadi kendala dalam pelaksanaan Program

KKG di Gugus Patimura?

Waktu dan jarak, kerena beberapa SD

masih agak jauh

jaraknya dan akses jalannya kurang

bagus jadi beberapa kali ada guru yang

tidak hadir.

P

R O D

U K

1 Apa hasil dari Program KKG di Gugus Patimura?

Guru yang tadinya belum bisa membuat

RPP yang terbaru jadi bisa membuat, guru yang tadinya kurang

mahir dalam bidang pembelajaran ndan IT

jadi lebih mahir.

2 Bagaimanakah dengan

kualitas guru dengan adanya program KKG di

Gugus Patimura?

Kualitasnya bisa lebih

baik dalam mengajar karena dibekali

dengan ilmu yang

sesuai dengan yang dibutuhkan

3 Apakah tujuan dari program KKG di Gugus

Patimura sudah tercapai

sesuai dengan apa yang diharapkan?

Sudah tercapai namun belum 100%

4 Apa dampak yang dirasakan setelah dilaksanakannya

program KKG di Gugus Patimura?

Dampaknya yang paling utama adalah dalam pembelajaran

dikelas guru sudah terupgrading

5 Bagaimanakah solusi dalam mengatasi kendala

dalam pelaksanaan program KKG di Gugus

Patimura?

Kendala utama adalah sarpras dan

SDM jadi masih proses pencarian

solusi, pada sarparas

contohnya kurang laptop maka guru disuruh membawa

Page 19: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

93

laptop sendiri.

6 Apa harapan terbesar gugus untuk masa yang

akan datang dengan

adanya program KKG di Gugus Patimura?

Harapannya adalah semoga para guru bisa menjadi guru

yang bisa mengajarkan

muridnya sesuai dengan

perkembangan jaman,

di dalam programnya sendiri semoga bisa

lebih bisa diperbaiki apa saja yang menjadi

kekurangan

Page 20: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

94

Lampiran 8

Hasil Wawancara Ketua Program KKG Gugus Patimura UPTD

Kec. Tanggungharjo

Hari/Tanggal : Senin, 06 februari 2017

Waktu : 09.00-10.00

Tempat : Ruang Guru SDN 1 Ringinpitu

Informan : Ketua KKG

No.

Pertanyaan Jawaban

D

E S

A I N

1. Menurut Bapak/ Ibu apa dimaksud KKG?

KKG sebagai pengembangan

professional guru yang diantaranya adalah pelatihan

yang terakrediatasi bagi guru

2 Hal apa yang menjadi latar belakang

dirancangnya program KKG di Gugus

Patimura?

Yang melatarbelakangi

penyelenggaraan program Program

KKG Gugus Patimura

Kecamatan Tanggungharjo yaitu untuk Peningkatan

mutu pendidikan, khususnya pada

jenjang Sekolah Dasar

3 Apakah program tersebut merupakan

program yang muncul

dari pemerintah?

himbauan oleh pemerintah pusat

sesuai dengan

kebutuhan guru dipemerintahan

Daerah

4 Apa yang menjadi tujuan Program KKG?

KKG sebagai wadah dan tempat kegiatan

para guru, KKG

Page 21: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

95

dapat

menyelenggarakan berbagai kegiatan pengembangan

professional guru

5 Apa saja kegiatan yang

terdapat dalam program KKG?

Beberapa materinya

yaitu Dokumen Evadir , PTK, Soal - soal UKG, Kisi-kisi,

Butir Soal Bank Soal, RPP, Alat Peraga,

Penilaian Angka Kredit Guru, SKP Guru, Alat Peraga

Pembelajaran, Pemetaan Kisi-kisi

soal, Mengenal

PowerPoint .

6 Bagaimana melakukan pengembangan program

KKG?

Melalui Pendekatan, Model dan Metode

dalam Pelaksanaan Program KKG

7 Bagaimana dengan

sarana dan prasarana KKG?

belum mempunyai

gedung sendiri namun SD yang

dipilih tersebut sudah memiliki

Ruang

8 Bagaimana cara melakukan pemilihan

ketenagaan / Guru pemandu untuk Program KKG?

Guru pemandu dipilih berdasarkan

status kepegawaian yaitu PNS, Prestasi

yang didapat,

mempunyai kompetensi baik,

sarjana & magister, serta guru dari SD

unggulan.

9 Bagaimana pengembangan

Pengurus KKG dibekali ilmu dari

Page 22: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

96

manajemen didalam

Program KKG?

Diklat atau KKG

tingkat Kabupaten.

10

Bagaimana pembiayaan Program KKG?

Menggunakan dana yang diperoleh dari

iuran rutin anggota yang digunakan

untuk kegiatan KKG selama 17 kali

pertemuan baik itu

kegiatan In-Service maupun kegiatan

On-Service

11

Bagaimana pihak Penyelenggara

memenuhi kebutuhan program KKG?

Ada alokasi yang sudah diplotkan per

Kegiatan digunakan sepenuhnya untuk

memenuhi kebutuhan Program

KKG

.12

Apa visi dan misi Gugus Patimura?

Apa manfaat dari program KKG di Gugus

Patimura?

Visi: pemberdayaan dan peningkatkan

kompetensi guru sesuai dengan harapan dan

kebutuhan masyarakat yang

berkembang secara dinamis

Misi: Untuk

meningkatkan mutu pembelajaran sebagai

dampak peningkatan kompetensi,

kualifikasi, dan

kinerja guru; Peningkatan mutu

dan profesional guru

secara berkelanjutan yang terwadahi

dalam komponen kedua dari program

Page 23: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

97

KKG;

Meningkatkan mutu pendidikan di

Indonesia.

I N S

T A

L A S

I

1 Bagaimana perencanaan program KKG di Gugus

Patimura?

Perancanaan disusun berdasarkan Standar

dari pemerintah yang sudah ada

2 Bagaimanakah dengan pemahaman guru

tentang program KKG?

Guru diberikan juknis dan

pembinaan terlebih

dahulu sebelum program

dilaksanakan.

3 Bagaimanakah partisipasi sumber daya

manusia dalam melaksanakan program

KKG di Gugus Patimura?

Masih ada guru yang malah mengikuti

kegiatan KKG.

4 Bagaimanakah kesiapan

SDM dalam Program KKG di Gugus

Patimura?

sudah dipilih

pengurus yang paling baik.

5 Bagaimanakah kesiapan

sarana dan prasarana dalam rangka mendukung

terlaksananya program KKG di Gugus

Patimura?

Gedung dipilih

disalah satu SD yang paling maju, ada

ruang khusus KKG

dan dinding kelas bisa dibongkar

pasang, peralatan

yang menunjang kegiatan seperti

proyektor, laptop, meja kursi, modul

sudah dipersiapkan.

6 Bagaimanakah kesiapan lingkungan dalam

rangka mendukung terlaksananya program

KKG di Gugus

tidak bising karena didesa dan teduh

karena bnyak pepohonan.

Page 24: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

98

Patimura?

7 Bagaimana kebijakan Kepala UPTD dalam

pelaksanaan program KKG di Gugus

Patimura?

Ka UPTD mempunyai kebijakan tersendiri

dibidang bakat kesenian, jadi

disisipkan kegiatan karawitan, rebana,

dan menari.

8 Bagaimana pendapat guru tentang program

KKG di Gugus Patimura?

walau masih terdapat beberapa guru yang

kurang aktif namun banyak juga yang

mendukung program

KKG

9

Bagaimanakah strategi

yang diterapkan dalam melaksanakan program

KKG di Gugus

Patimura?

Dilaksanakan dengan

system Kelompok Kerja Guru sesuai dengan jenjang/

tingkatan kelas. Dilanjutkan / ada

pertemuan seluruh KKG ( dijadikan satu kelas ) untuk sharing

dan menerima informasi pendidikan

( pembelajaran ) dari Tutor Inti/ Guru

Pemandu/ Dosen

LPTK/ Widyaiswara

P R O

S E S

1 Bagaimanakah

pelaksanaan program KKG di Lapangan?

Berjalan sesuai

dengan jadwal atau juknis yang sudah

diberikan

2 Siapa saja yang terlibat dalam penyusunan

program KKG di Gugus Patimura?

Pengawas, Guru, Komite, dan murid

3 Adakah tim khusus atau panitia yang

bertanggung jawab atas

program KKG di Gugus

Ada kerena dibentuk pengurus KKG

Page 25: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

99

Patimura?

4 Adakah partisipasi stoke holder (komite/orang

tua/orang lain) yang terlibat dalam

penyusunan program KKG di Gugus

Patimura?

melibatkan beberapa ketua komite dari

beberapa SD untuk membantu

menyusun program KKG

5 Apakah pelaksanaan program KKG

disosialisasikan kepada seluruh anggota?

sebelum program dilaksanakan,

dilakukan pembinaan terlebih dahulu

6 Bagaimanakah pelaksanaan Program

KKG di Gugus Patimura,

apakah sesuai dengan harapan/standar?

Siapa sasaran program

KKG di Gugus Patimura?

Masih belum sesuai dengan harapan

karena kurangnya

dukungan fasilitas bagi guru di daerah

dalam meningkatkan

profesionalismenya.

7 Bagaimanakah cara memotivasi guru agar

tertib dalam melaksanakan program KKG? Apakah terdapat

sanksi terhadap pelanggaran tata tertib

pada pelaksanaan KKG?

Diadakan lomba dalam kesenian,

keterampilan, dan kompetensi.

Biasanya dilakukan

dalam rangka memperingati hari libur nasional yang

berkaitan dengan Pendidikan.

8 Bagaimanakah efektivitas penggunaan

sarana dan prasarana dalam mendukung

terlaksananya program

KKG?

Sangat efektif yang menjadi masalah

adalah sarana prasarana yang belum lengkap

seperti pada standar,

9 Apa sajakah yang menjadi kendala dalam pelaksanaan Program

KKG

Waktu dan jarak, karena beberapa SD

masih agak jauh

jaraknya dan akses

Page 26: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

100

di Gugus Patimura? jalannya kurang

bagus jadi beberapa kali ada guru yang

tidak hadir.

P R

O D U

K

1 Apa hasil dari Program KKG di Gugus

Patimura?

Guru yang tadinya belum bisa membuat

RPP yang terbaru jadi bisa membuat, guru yang tadinya kurang

mahir dalam bidang pembelajaran dan IT

jadi lebih mahir.

2 Bagaimanakah dengan kualitas guru dengan

adanya program KKG di Gugus Patimura?

Kualitasnya bisa lebih baik dalam

mengajar karena dibekali dengan ilmu

yang sesuai dengan yang dibutuhkan

3 Apakah tujuan dari program KKG di Gugus Patimurasudah tercapai

sesuai dengan apa yang diharapkan?

Sudah tercapai namun belum 100%

4 Apa dampak yang dirasakan setelah dilaksanakannya

program KKG di Gugus Patimura?

Bagi siswa bisa mendapat PBM yang

lebih baik.

bagi guru Memiliki peluang untuk

meningkatkan kompetensinya sesuai dengan

standar Nasional Pendidikan

5 Bagaimanakah solusi dalam mengatasi kendala dalam

pelaksanaan program KKG di Gugus

Patimura?

Kendala utama adalah sarpras,

sarparas contohnya

kurang laptop maka guru disuruh

membawa laptop sendiri.

6 Apa harapan terbesar Meningkatkan /

Page 27: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

101

gugus untuk masa yang

akan datang dengan adanya program KKG di

Gugus Patimura?

memperkuat citra

profesi guru

Page 28: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

102

LAMPIRAN 9

Hasil Wawancara Peserta KKG Gugus Patimura UPTD Kec.

Tanggungharjo

Hari/Tanggal : Senin, 20 februari 2017

Waktu : 09.00-10.00

Tempat : Ruang Guru SDN 2 Kaliwenang

Informan : Peserta KKG

No.

Pertanyaan Jawaban

D E

S A I

N

1. Menurut Bapak/ Ibu apa dimaksud KKG?

meningkatkan keprofesionalan Guru

2 Hal apa yang menjadi latar belakang

dirancangnya program

KKG di Gugus Patimura?

untuk Peningkatan mutu pendidikan

3 Apakah program

tersebut merupakan program yang muncul

dari pemerintah?

himbauan oleh

pemerintah pusat sesuai dengan

kebutuhan guru

dipemerintahan Daerah

4 Apa yang menjadi tujuan Program KKG?

KKG sebagai wadah dan tempat kegiatan

para guru,

5 Apa saja kegiatan yang terdapat dalam program

KKG?

Beberapa materi yang saya dapat yaitu

Dokumen Evadir , PTK, Soal - soal UKG,

Kisi-kisi, Butir Soal Bank Soal, RPP, Alat

Peraga, Penilaian

Angka Kredit Guru, SKP Guru, Alat

Peraga Pembelajaran, Pemetaan Kisi-kisi

soal, Mengenal

PowerPoint .

Page 29: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

103

6 Bagaimana melakukan

pengembangan program KKG?

Diberi narasumber

yang bagus, dan ada Metode dalam

Pelaksanaan Program

KKG

7 Bagaimana dengan

sarana dan prasarana KKG?

belum mempunyai

gedung sendiri, mesih belum 100% menunjang

pelaksanaan. Namun sudah bisa berjalan

8 Bagaimana cara melakukan pemilihan ketenagaan / Guru

pemandu untuk Program KKG?

Guru yang perprestasi dan

percayadiri

9 Bagaimana

pengembangan manajemen didalam

Program KKG?

Pengurus KKG

dibekali ilmu dari Diklat atau KKG

tingkat Kabupaten.

10

Bagaimana pembiayaan Program KKG?

Menggunakan dana yang diperoleh dari

iuran rutin anggota dan sumbangan dari

sponsor

1

1

Bagaimana pihak

Penyelenggara memenuhi kebutuhan

program KKG?

Dari dana iuran

tersebut dan bantuan pemerintah

.1

2

Apa visi dan misi Gugus

Patimura? Apa manfaat dari

program KKG di Gugus

Patimura?

Visi: pemberdayaan

dan peningkatkan kompetensi guru sesuai dengan

harapan dan kebutuhan

masyarakat yang

berkembang secara dinamis

Page 30: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

104

Misi: Untuk

meningkatkan mutu pembelajaran sebagai dampak peningkatan

kompetensi, kualifikasi, dan kinerja guru;

Peningkatan mutu dan profesional guru

secara berkelanjutan yang terwadahi dalam komponen kedua dari

program KKG; Meningkatkan mutu

pendidikan di Indonesia.

I N S

T A L

A S

I

1 Bagaimana perencanaan

program KKG di Gugus Patimura?

Perancanaan disusun

berdasarkan Standar dari pemerintah dan

kebutuhan guru

2 Bagaimanakah dengan

pemahaman guru tentang program KKG?

Guru diberikan

juknis dan pembinaan terlebih

dahulu sebelum

program dilaksanakan.

3 Bagaimanakah partisipasi sumber daya

manusia dalam

melaksanakan program KKG di Gugus Patimura?

Masih ada guru yang malah mengikuti kegiatan KKG.

4 Bagaimanakah kesiapan SDM dalam Program

KKG di Gugus Patimura?

sudah dipilih pengurus yang paling

baik.

5 Bagaimanakah kesiapan sarana dan prasarana

dalam rangka mendukung

terlaksananya program KKG di Gugus Patimura?

Gedung dipilih disalah satu SD yang

paling maju,

6 Bagaimanakah kesiapan tidak bising karena

Page 31: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

105

lingkungan dalam

rangka mendukung terlaksananya program

KKG di Gugus Patimura?

didesa dan teduh

karena bnyak pepohonan.

7 Bagaimana kebijakan Kepala UPTD dalam

pelaksanaan program KKG di Gugus Patimura?

Ka UPTD mempunyai kebijakan tersendiri

dibidang bakat kesenian, jadi

disisipkan kegiatan

karawitan, rebana, dan menari.

8 Bagaimana pendapat guru tentang program

KKG di Gugus Patimura?

Ada beberapa hal Kurang menarik saat

pelaksanannya

9

Bagaimanakah strategi yang diterapkan dalam

melaksanakan program KKG di Gugus Patimura?

Dilaksanakan dengan system Kelompok

Kerja Guru sesuai dengan jenjang/

tingkatan kelas.

P R O

S E S

1 Bagaimanakah pelaksanaan program

KKG di Lapangan?

Berjalan sesuai dengan jadwal atau

juknis yang sudah diberikan

2 Siapa saja yang terlibat dalam penyusunan

program KKG di Gugus Patimura?

Pengawas, Guru, Komite, dan murid

3 Adakah tim khusus atau panitia yang

bertanggung jawab atas

program KKG di Gugus Patimura?

Ada kerena dibentuk pengurus KKG

4 Adakah partisipasi stoke holder (komite/orang tua/orang lain) yang

terlibat dalam penyusunan program

KKG di Gugus Patimura?

Dari Komite sekolah dan LPK

5 Apakah pelaksanaan program KKG

disosialisasikan kepada

dilakukan pembinaan terlebih dahulu

Page 32: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

106

seluruh anggota?

6 Bagaimanakah pelaksanaan Program

KKG di Gugus Patimura, apakah sesuai dengan

harapan/standar?

Siapa sasaran program KKG di Gugus Patimura?

kurangnya dukungan fasilitas bagi guru di

daerah dalam meningkatkan

profesionalismenya.

7 Bagaimanakah cara memotivasi guru agar

tertib dalam melaksanakan program KKG? Apakah terdapat

sanksi terhadap pelanggaran tata tertib

pada pelaksanaan KKG?

Diadakan lomba dalam kesenian,

keterampilan, dan kompetensi. Biasanya

dilakukan dalam

rangka memperingati hari libur nasional

yang berkaitan

dengan Pendidikan. tidak ada sanksi

8 Bagaimanakah efektivitas penggunaan

sarana dan prasarana dalam mendukung

terlaksananya program

KKG?

sarana prasarana yang belum lengkap

seperti pada standar,

9 Apa sajakah yang menjadi kendala dalam pelaksanaan Program

KKG di Gugus Patimura?

Waktu dan jarak, karena beberapa SD

masih agak jauh

jaraknya dan akses jalannya kurang

bagus jadi beberapa kali ada guru yang

tidak hadir.

P

R O D

U K

1 Apa hasil dari Program KKG di Gugus Patimura?

guru yang tadinya kurang mahir dalam

bidang pembelajaran dan IT jadi lebih

mahir.

2 Bagaimanakah dengan kualitas guru dengan

adanya program KKG di

Kualitasnya bisa lebih baik dalam mengajar

karena dibekali

Page 33: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

107

Gugus Patimura?

dengan ilmu yang

sesuai dengan yang dibutuhkan

3 Apakah tujuan dari

program KKG di Gugus Patimurasudah tercapai

sesuai dengan apa yang diharapkan?

Belum sepenuhnya

tercapai

4 Apa dampak yang dirasakan setelah dilaksanakannya

program KKG di Gugus Patimura?

Bagi siswa bisa mendapat PBM yang

lebih baik.

bagi guru Memiliki menjadi lebih pintar

5 Bagaimanakah solusi dalam mengatasi kendala dalam

pelaksanaan program KKG di Gugus Patimura?

Kendala utama adalah sarpras,

disarparas contohnya

kurang laptop maka guru disuruh

membawa laptop sendiri.

6 Apa harapan terbesar

gugus untuk masa yang akan datang dengan

adanya program KKG di Gugus Patimura?

Meningkatkan /

memperkuat citra profesi guru

Page 34: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

108

LAMPIRAN 10

Page 35: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

109

Page 36: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

110

Page 37: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

111

Page 38: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

112

LAMPIRAN 11

HASIL UJI ORISINALITAS

BAB I

PENDAHULUAN

Page 39: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

113

BAB II

KAJIAN TEORI

Page 40: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

114

BAB III

METODE PENELITIAN

Page 41: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

115

BAB IV

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Page 42: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

116

BAB V

PENUTUP

Page 43: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

117

LAMPIRAN 12

SURAT KETERANGAN PENELITIAN

Page 44: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

118

LAMPIRAN 13

SURAT PERNYATAAN SEBAGAI NARASUMBER

Page 45: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

119

Page 46: LAMPIRAN 1 KISI-KISI WAWANCARA Program KKG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/13305/8/T2_942015017...KISI-KISI WAWANCARA . ... guru kelas maupun mapel meliputi mapel agama,

120