L1. Filsafat Ilmu n Tipologi Penelitian

download L1. Filsafat Ilmu n Tipologi Penelitian

of 30

Transcript of L1. Filsafat Ilmu n Tipologi Penelitian

Biostatistics and Research Method (BRM)/Smt. 6 Introduction to Philosophy of Science. Typology of Medical Research.

Drs. Uki Dwiputranto, Grad.Dip.Sc., M.Sc

Ada orang yang TAHU bahwa dirinya TAHU.Ada orang yang TAHU bahwa dirinya TIDAK TAHU. Ada orang yang TIDAK TAHU bahwa dirinyaTAHU.

Ada orang yang TIDAK TAHU bahwa dirinya TIDAK TAHU.T: Bagaimana caranya agar saya mendapatkan pengetahuan yang benar.? J: Ketahuilah apa yang kau TAHU dan ketahuilah apa yang kau TIDAK TAHUUDP-2011

Pengetahuan dimulai dengan rasa ingin tahu (curiosity), kepastian diawali dengan rasa ragu-ragu (unsure). Berfilsafat didorong untuk mengetahui apa yang telah kita tahu dan apa yang belum kita tahu. Berfilsafat tentang Sains (Science) berarti kita sedang mencoba berterus terang kepada diri kita sendiri:Apa yang saya ketahui tentang sains? Apa ciri-ciri yang mendasaryang membedakan antara sains dan dari pengetahuan lain yang bukan sains? Apa yang dimaksud dengan kebenaran?UDP-2011

Rasa ingin tahu (curiosity)

Kebutuhan (needs)

(Science)Jawaban/ kebenaran-1 Jawaban/ kebenaran-2

Sains

Jawaban/ kebenaran-3Jawaban/ kebenaran-4 Jawaban/ kebenaran-n

Solusi

Uji/ eksperimen

UDP-2011

Definisi Ilmu/ Sains:Pengetahuan yang disusun secara sistematik untuk menerangkan suatu fenomena berdasarkan data empirik.Kumpulan dari pengetahuan empirik yang tersusun secara konsisten dan kebenarannya diperoleh melalui metode tertentu.

Contoh sains: BIOLOGI, KIMIA, FISIKA, BIOMEDIK/ KEDOKTERAN, ASTRONOMIApakah ilmu ekonomi, ilmu sosial juga termasuk Sains ?. Bagaimana dengan ASTROLOGI ..?

UDP-2011

Dalam Bahasa Indonesia, istilah Ilmu Pengetahuan menjadirancu karena sesungguhnya antara Ilmu/ sains dan

Pengetahuan adalah berbeda.Pengetahuan = knowledge

Ilmu/ Sains = ScienceUDP-2011

Knowledge: Segenap apa yang kita ketahui tentang suatu objektertentu yang diperoleh dengan/ tanpa metode tertentu. Dimana domain dari sains ..?

Adakah perbedaan cara pendekatan antara sains dan agama .. ? Sains diawali dengan tidak percaya (apriori) dibuktikan (observasi, eksperimen, dll). Agama berawal dengan percaya terlebih dahulu tidak mensyaratkan pembuktian.

UDP-2011

Akhir abad 20/ awal abad 21, sains dan teknologi seakan menjadi satu kata dan satu pengertian. Bagaimana sesungguhnya ..?.

Sains tidak membicarakan temuan sebuah alat (device), ex: TV, VCR, kompoter, senjata nuklir.

UDP-2011

TechnologyThe application of knowledge for practical purposes, to make things and achieve humanly useful result.

Sains:

Menjawab pertanyaan that (tentang sesuatu), atau tentang jawaban kebenaranTeknologi: Menjawab pertanyaan how (bagaimana) pengetahuan tentang cara/ teknik menerapkan sains.

UDP-2011

Sains (Science) Jawaban/ kebenaran-1 Jawaban/ kebenaran-2 Jawaban/ kebenaran-3 Jawaban/ kebenaran-4 Jawaban/ kebenaran-nUDP-2011

Jawaban/ kebenaran macam apakah yang dicari oleh sains ?

Sains tidak sekedar kumpulan hasil observasi atau data. Ia juga terdiri dari perkembangan dan pengujian hipotesis, teori, dan model yang berfungsi menginterpretasi dan menjelaskan data.Sains terutama bertujuan memahami gejala alam dengan menggunakan teori-teori umum.

Hanya menyangkut kelangsungan hidupnya Manusia TIDAK sekadar untuk kelangsungan hidupnya. Lebih dari itu ia selalu memikirkan hal-hal baru (inovatif) dan menjelajah (eksploratif)UDP-2011

Mengembangkan budaya (culture), memberi makna (meaning) kepada kehidupan, memposisikan (positioning) diri sebagai manusia utuh (bukan sekedar animal)

Tujuannya jauh lebih tingi dari sekadar melangsungkan kehidupan (survival) semata

Manusia menjadi makhluk PALING KHAS di muka bumiUDP-2011

Mengapa manusia mampu mengembangkanpengetahuannya ......

?

1. Bahasamengkomunikasikan informasi dan jalan fikiran yang melatarbelakangi informasi tersebut

2. Kemampuan berfikir

UDP-2011

Kegiatan berfikir A

Kebenaran A

Tiap jalan fikiran mempunyai apa yang disebut sebagai kriteria kebenaran masing-masing

Kegiatan berfikir B

Kebenaran B

Kegiatan berfikir C

Kebenaran C

UDP-2011

Dan kriteria ini merupakan landasan bagi proses penemuan kebenaran

+wahyu Berfikir MerasaPengetahuan manusia

Mengindera

PenalaranSuatu proses berfikir dalam menarik sebuah kesimpulan yang berupa pengetahuan/ knowledge.UDP-2011

1. Berfikir

2. Merasa3. Bersikap

4. Bertindak

Penalaran--- hasil

Pengetahuan yang dikaitkan dengan kegiatan berfikir/ dan bukan dengan perasaan

UDP-2011

Tetapi, TIDAK semua kegiatanberfikir menyandarkan diri pada penalaran

Jadi, penalaran merupakan kegiatan berfikir yang mempunyai KARAKTERISTIK tertentu dalam menentukan kebenaran (truth).

Ciri-ciri penalaran

1. Punya pola fikir yang disebut LOGIKA 2. Proses berfikir ANALITIK

UDP-2011

Agar pengetahuan yang diperoleh dari hasil penalaran itu punya dasar kebenaran, maka proses berfikirnya harus dilakukan melalui suatu cara tertentu. Suatu penarikan kesimpulan dianggap SAHIH (valid) kalau proses penarikan kesimpulannya dilakukan menurut cara tertentu.

Cara penarikan kesimpulan tersebutdinamakan LOGIKA.

Bagaimana cara menarik kesimpulan ....UDP-2011

?

Penarikan kesimpulan dari kasus individual nyata menjadi kesimpulan yang bersifat umum (general).

Logika

INDUKTIF

DEDUKTIF

Penarikan kesimpulan dari pernyataan bersifat umum kepada kesimpulan yang bersifat khusus (spesifik).

Metode Ilmiah...UDP-2011

?

Metode Ilmiah...Metode: suatu prosedur/ atau cara untuk mengetahui sesuatu yang mempunyai langkah sistematik (teratur).

?

Metode Ilmiah: Prosedur atau cara yang sistematik untuk memperoleh pengetahuan yang disebut SAINS.

Dalam implementasinya, metode ilmiah merupakan gabungan antara cara berfikir DEDUKTIF dan INDUKTIF dalam membangun kerangka pengetahuannya.UDP-2011

Bagaimana dengan penelitian dalam dunia kedokteran .Penelitian kedokteran lebih merupakan suatu way of thinking, y.i. cara bagaimana menilai suatu fenomena problematik

dengan menggunakan teori yang ada sehinggateridentifikasi dan terumuskan permasalahan utama yang akan dipecahkan melalui PENELITIAN (research).

UDP-2011

Siklus penelitian harus disertai dasar pemahaman yang memadai mengenai METODOLOGI. Penguasaan pokok-pokok metode keilmuan.

Pemahaman alur penelitian.Mampu berfikir secara ilmiah: kritis objektif logis analitis Kronologi/ prosedur yang sistematisharus dilalui peneliti.UDP-2011

TIPOLOGI PENELITIAN (Kedokteran)1. Eksperimental dan Non-eksperimental. 2. Epidemiologik.

3. Evaluatif.

UDP-2011

1. EKSPERIMENTAL dan NON-EKSPERIMENTAL. Eksperimental Non-eksperimental Observasi dilakukan Observasi dilakukan terhadap efek dari terhadap sejumlah manipulasi peneliti variabel subjek menurut terhadap 1 atau sejumlah apa adanya (innature) variabel penelitian. tanpa manipulasi/intervensi.

Tujuan: mengetahui gejala Tujuan: mengetahui fakta yang timbul akibat adanya yang ada tanpa intervensi perlakuan tertentu. agar dapat dimanfaatkan bagi kepentingan selanjutnya.UDP-2011

EKSPERIMENTAL MURNI Peneliti mengendalikan hampir semua variabel luar/pengganggu sehingga perubahan yang terjadi (=variabel yang dipelajari) hampir sepenuhnya karena pengaruh perlakuan

EKSPERIMENTAL KUASI/ EKSPERIMENTAL SEMU Peneliti tidak mungkin mengendalikan semua variabel luar/pengganggu.

UDP-2011

2. PENELITIAN EPIDEMIOLOGIK.

Mengkaji problem kesehatan dengan menggunakan pendekatan KOMUNITAS, bahkan cara pendekatan inilah yang menjadi ciri utama penelitian epidemiologik.Ada 3 kegunaan dari penelitian ini: Kepentingan diagnosis suatu komunitas, Kepentingan penelusuran patogenesis/ mempelajari aspek etiologi dan berkembangnya penyakit, Kepentingan evaluasi program.UDP-2011

3. PENELITIAN EVALUATIF.

MenIlai tingkat kesehatan, usaha penyehatan, atau tindakan medik tertentu yang ada di masyarakat maupun sebuah klinik.Ada 2 macam penelitian evaluatif: Review program TrialMenguji suatu tindakan medik tertentu, baik yang ditujukan kepada individu maupun masyarakat (preventif, diagnostik, kuratif, rehabilitatif) UDP-2011 Menilai kelengkapan sarana atau upaya peningkatan dalam masyarakat; tidak mengobservasi program/pelayanan kesehatan tertentu. E.g.: imunisasi, abatisasi air, puskesmas sebagai alat institusi kesehatan. BUKAN sungguh-sungguh penelitian, tapi hanya observasi atau superficial survey

Beberapa Contoh Judul Penelitian Kedokteran Gigi: Efektivitas Menyikat Gigi dengan Metode Roll pada Penderita Down Syndrom. Prevalensi Komplikasi Post-odontektomi di RSMS pada Periode Januari-Juni 2010. Pengendalian Silang pada Prosedur Ekstraksi Gigi di Puskesmas se-Kab. Banyumas.UDP-2011

Wrapping Up: Filsafat/ berfilsafat Sains (science)

Pengetahuan (knowledge)

Teknologi (technology) Logika Penalaran BENAR

Induktif

Deduktif

Penelitian dan tujuannya

Tipologi penelitian kedokteranUDP-2011

Thanks for your attention & Good Luck

UDP-2011