Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

download Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

of 20

Transcript of Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    1/20

    Nama Matakuliah   AR-2231 : Sejarah danTradisi Arsitektur Indonesia - Bobot sks: 2

    Silabus Ringkas

    Mata Kuliah ini memberikanpengetahuanawaldandasar-dasarapresiasitentang

    arsitekturasli di Nusantara danAsia

    Silabus Lengkap

    Mata Kuliah ini memberikan pengetahuandasarkepadamahasiswamengenai:

      arsitektur Nusantara dalam konteks Prinsip Budaya Bermukim

    dan artefak historis arsitektur 

      mengenai karakter umum Arsitektur asli Nusantara dan Asia

      mengenai Arsitektur Asia dalam konteks perkembangan arsitektur 

     Nusantara   persentuhan arsitektur Nusantara dengan Modernitas dan

    urbanisasi .

    Luaran

    (Outcomes)

    Mahasiwamampu memberikandefinisi, lingkup, konteks dan definisidariArsitektur

    diNusantara danAsia., mengidentifikasikarakter cultural danfisikdariarsitektur

    Nusantara danAsia. Dan mampumembericontoh-contoh wujudpersentuhan

    arstekturNusantara dan Asia dengansituasi Modernisasidanurbanisasi.

    MemenuhiStudent Performance Criteria KAAB : 7. Architecture History of Indonesia

    and Tradition; 8. Architecture and Society

    Panduan

    Penilaian

    Penilaianprestasipembelajaran didasarkan pada:

      Kehadiran danpartisipasi dalam kelas

      UTS: tugasmakalahbertema teoritik

      UAS: dankualitas dan kelengkapanlaporan Ekskursi

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    2/20

    Persia/

    MesopotamiaCina

    Keragaman Arsitektur di belahan dunia yang berbeda

    Nusantara

    Austronesia

    Bumantara

    +

    Amerika (Indian)

    Kutub utara/ Selatan

    Afrika

    Arsitektur Klasik

    Arsitektur Timur Jauh

     YunaniRomawi

    Mesir 

    Arsitektur di Indonesia

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    3/20

     Adakah Arsitektur Indonesia?

     Apakah Keragaman Arsitekturdi Indonesia dapat

    digeneralisir dengan mudah?

     Apakah arsitektur Timor-

    Timur adalah Arsitektur

    Indonesia?

    Sumpah Palapa

    Sutan Takdir 

    Alisjahbana

    James Fox

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    4/20

    Konteks:Konteks:

    Arsitektur kepulauanArsitektur kepulauan  Nusantara Nusantara

    Arsitektur Asia Tenggara/Arsitektur Asia Tenggara/ Bumantara Bumantara

    Arsitektur sukuArsitektur suku--suku Austronesiasuku Austronesia

    Arsitektur yang

    berkembang di

    kepulauan Asia

    Tenggara

    (+ Filipina, Singapura,

    Brunei)

    Sumpah Palapa

    Sutan Takdir 

    Alisjahbana

    James Fox

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    5/20

    KonteksKonteks::

    Arsitektur Arsitektur kepulauankepulauan Nusantara Nusantara

    ArsitekturArsitektur Asia Tenggara/Asia Tenggara/  Bumantara Bumantara

    Arsitektur Arsitektur sukusuku--sukusuku AustronesiaAustronesia

    Arsitektur yang berkembang di

    kepulauan dan dataran Asia

    Tenggara

    (+Singapura, Brunei, Filipina,

    Cina Selatan, Vietnam, Kamboja,

    Thailand, Malaysia

    Sumpah Palapa

    Sutan Takdir 

    Alisjahbana

    James Fox

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    6/20

    Konteks:Konteks:

    Arsitektur kepulauanArsitektur kepulauan  Nusantara Nusantara

    Arsitektur Asia Tenggara/Arsitektur Asia Tenggara/ Bumantara Bumantara

    Arsitektur sukuArsitektur suku--suku Austronesiasuku Austronesia

    Sumpah Palapa

    Sutan Takdir 

    Alisjahbana

    James Fox

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    7/20

    LingkupLingkup ArsitekturArsitektur didi IndonesiaIndonesia

      "Bumantara""Bumantara" adalahadalah istilahistilah yangyang dicetuskandicetuskan oleholeh Sutan TakdirSutan Takdir

    AlisyahbanaAlisyahbana (1980)(1980) untuk untuk Asia Tenggara sebagai suatu entitasAsia Tenggara sebagai suatu entitas

    geografis dan budaya terpadu.geografis dan budaya terpadu. BumantaraBumantara berasal berasal daridari katakata

     bhumi bhumi--antaraantara,, yaituyaitu yangyang merupakamerupaka "wilayah antara""wilayah antara" duadualautanlautan dandan duadua benua benua.... DigambarkanDigambarkan bahwa bahwa wilayahwilayah

     bumantara bumantara iniini terletak di pusat navigasi, perdagangan, danterletak di pusat navigasi, perdagangan, dan

     pertukaran. Selama berabad pertukaran. Selama berabad--abad di masa lalu, daerah iniabad di masa lalu, daerah ini

     bersatu di bawah Funan, Sriwijaya, Majapahit, dan terus bersatu di bawah Funan, Sriwijaya, Majapahit, dan terus

    diperkaya oleh India, Islam, lapisan dan unsur Cina, dan Eropadiperkaya oleh India, Islam, lapisan dan unsur Cina, dan Eropa-- terus dipelihara dan diperkaya.terus dipelihara dan diperkaya.

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    8/20

    LingkupLingkup ArsitekturArsitektur didi IndonesiaIndonesia

      Arsitektur Arsitektur yangyang berkembang berkembang didi IndonesiaIndonesia juga juga disebutdisebut sebagaisebagai

    arsitektur arsitektur AustronesiaAustronesia –  – AustronesianAustronesian House (James Fox,House (James Fox,

    1997). Austronesia1997). Austronesia adalahadalah satusatu kategorikategori keluargakeluarga bahasa bahasa yangyang

    ditemukanditemukan didi masyarakatmasyarakat Asia TenggaraAsia Tenggara dandan Pasifik Pasifik.. BahasaBahasainiini menyebar menyebar bahkan bahkan hinggahingga Madagascar.Madagascar. DenganDengan

    mengasosiasikanmengasosiasikan perbendaharaan perbendaharaan bahasa bahasa verbalverbal dengandengan kosakosa

    arsitektur arsitektur,, disebutkandisebutkan bahwa bahwa arsitektur arsitektur masyarakatmasyarakat yangyang

     berkeluarga berkeluarga bahasa bahasa AustronesiaAustronesia memilikimemiliki kesamaankesamaan..

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    9/20

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    10/20

    LingkupLingkup ArsitekturArsitektur didi IndonesiaIndonesia

      Di Asia TenggaraDi Asia Tenggara budaya budaya dandan geografisgeografis ""batas batas"" selaluselalu blur, blur,

    tumpangtumpang tindihtindih,, atauatau berpotongan berpotongan,, dandan tidak tidak pernah pernah sangatsangat

     jelas jelas.. KarenaKarena ituitu arsitekturnyaarsitekturnya lahir lahir daridari tumpangtumpang tindihtindih

     beberapa beberapa lapisanlapisan.. JohanesJohanes WidodoWidodo (2005),(2005), merumuskanmerumuskanlapisanlapisan tersebuttersebut sebagaisebagai::

    1.1.   LapisanLapisan tradisitradisi asliasli// indigeneousindigeneous yangyang merupakanmerupakan manifestasimanifestasi daridari

    kekuatankekuatan alamalam

    2.2.   LapisanLapisan pengaruh pengaruh daridari India yangIndia yang terutamaterutama mencakupmencakup aspek aspek ritualritual

    dandan geometrigeometri

    3.3.   LapisanLapisan Islam yangIslam yang mewujudkanmewujudkan fusifusi kosmopolitankosmopolitan dandan hibriditashibriditas

    4.4.   LapisanLapisan CinaCina:: apropriasiapropriasi dandan penyesuaian penyesuaian

    5.5.   LapisanLapisan EropaEropa:: rasionalisasirasionalisasi dandan pribumisasi pribumisasi

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    11/20

    Proto Austroloid(2500 sm – 1500 sm)

    Negroid Vedoide

    Awalnya Asia Tenggara dihuni

    oleh persentuhan budaya

    Kepulaun (Negrito Veddoide)

    dan daratan (Proto Austroloid )

    Proto Austroloid menekan

    Negroide Veddoide, dan N- 

    Veddoide tertekan masuk

    ke pedalaman

    Perkembangan Arsitektur dan Budaya diPerkembangan Arsitektur dan Budaya di

    Asia TenggaraAsia Tenggara

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    12/20

    Deutero

    Austroloid(1000 sm – 500 sm)

    Perkembangan Arsitektur dan Budaya diPerkembangan Arsitektur dan Budaya di

    Asia TenggaraAsia Tenggara

    Negroid Vedoide

    Lalu Deutero Austroloid 

    menekan Proto Austroloid , dan

    PA tertekan masuk ke darat 

    PA Cikal bakal Melayu Darat

    Deutero Austroloid

    adalah cikal bakal 

    Melayu Kepulauan

    Proto- Austroloid

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    13/20

    Perkembangan Arsitektur dan Budaya diPerkembangan Arsitektur dan Budaya di

    Asia TenggaraAsia TenggaraNegroide semakin

    tertekan ke hutan-

    hutan pedalaman,

    dan sebagian besar 

    lagi lebih terpusatke Indonesia bagian

    timur 

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    14/20

    Ragam Arsitektur di Asia TenggaraRagam Arsitektur di Asia Tenggara

    4. Arsitektur 

    PasifikPapua, Polinesia,

    Maluku

    3. Arsitektur di Sunda kecil

    Jawa, Bali, Nusa Tenggara

    2. Arsitektur di Sunda

    Besar Toraja, Thailand,

    Vietnam, Minangkabau,

    Batak, Sunda

    1. Arsitektur MelayuBugis, Melayu Riau, Malaka,

    Singapura

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    15/20

    Mg# Mg# Topik  Topik SubSub Topik Topik CapaianCapaian Belajar Belajar MahasiswaMahasiswa Sumber  Sumber Materi Materi 

    1

    Pengantar

    Kuliah

    Pengenalan MK

    Kuliah peraturandan pengertian

    Arsitektur

    Nusantara,

    Mahasiswa mengetahui:

      kerangka umum, lingkup dan substansi perkuliahan   definisi dan konteks “Arsitektur Nusantara dan

    Indonesia”

      literatur utama terkait

    Artikel Johannes

    Widodo

    2Budaya

    Bermukim

     Asepk-aspek 

    BudayaBermukim

    Mahasiswa dapat menyebutkan prinsip budaya bermukim :

    Pemahaman umum tentang hubungan antara budaya

    dan arsitektur (Sistem Kekerabatan, religi, Kosmologi),

     Aspek social dan fisik yang berpengaruh terhadap

     pembentukan sebuah Budaya bermukim.

    Ragam tradisi Budaya Bermukim

     Amos Rapopport 

    Roxana Waterson

     James Fox 

     Janet Carsten

    3 Arsitektur Asli

    Indonesia

    Mahasiswa dapat menyebutkan prinsip umum dan faktor

     pembentuk arsitektural asli Indonesia:

     Aspek Living Culture

     Aspek Bentuk, Teknologi dan estetika

    Konteks arsitektur bangsa Austronesia

    Reimar Schefold 

    Gaudenz

    Domenig

    Paul Oliver 

     Jaques Dumarcay 

    4

    Kasus

     Arsitektur

    Nusantara di

    Indonesia

     Arsitektur MelayuMahasiswa dapat menyebutkanciri-ciri umum arsitektur 

    yang berkembang di pesisir pantai Nusantara Bagian Barat 

     Artikel Imran

    Tadjudin

    5 Arsitektur Batak,Minangkabau,

    Toraja, Nias, Dayak,

    Mentawai 

    Mahasiswa dapat menyebutkan ciri-ciri umum tradisiarsitektur Rumah Besar yang berkembang di pedalaman

    Nusantara Bagian

    6 Arsitektur Sunda

    Kecil dan Pasifik 

    Mahasiswa dapat menyebutkan ciri-ciri umum arsitektur

    yang berkembang di pedalaman Nusantara Bagian Timur

    7 Arsitekur Jawa.

    Sunda dan Bali 

    Mahasiswa dapat menyebutkan ciri-ciri umum arsitektur

    yang berkembang di pedalaman Nusantara Bagian Timur

    dan pasifik      S    a     t    u    a    n

         S    a     t    u    a    n

         A    c    a    r    a

         A    c    a    r    a     P

        e    n    g    a     j    a    r

        a    n

         P

        e    n    g    a     j    a    r

        a    n

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    16/20

    Mg# Mg# Topik  Topik SubSub Topik Topik CapaianCapaian Belajar Belajar MahasiswaMahasiswa Sumber  Sumber Materi Materi 

    8   UTS

    9

    Persentuhan

    arsitektur 

    Nusantara

    dengan

    arsitektur Asia

    Persentuhandengan Arsitektur Cina

    Mahasiswa dapatmenyebutkan aspek penting dari 

    arsitektir Cina

    menyebutkan bentuk persinggungan budaya Indonesia danbudaya Cina.

    Mahasiswa dapatmenyebutkanciri arsitekturdengan

     pengaruh budaya Cina dalam arsitektur Nusantara:.

    10Persentuhandengan

     Arsitektur India

    Mahasiswa dapatmenyebutkan aspek penting dari 

    arsitektur Peradaban lama India

    menyebutkan bentuk persinggungan budaya Indonesia dan

     peradaban budaya lama India dengan arsitektur Candi 

    Mahasiswa dapatmenyebutkan ciri arsitektur candi 

    Nusantara:.

    Bagoes Poetwono

    11

    Perkembangan

    arsitektur urban

    Nusantara

    Konsepurban

    Nusantara, Alun-

     Alun, Arsitektur 

    Istana dan Masjd 

    Nusantara

    Mahasiswa dapatmenyebutkankonsep urban asli Nusantara dan

    karakter arsitektural dan kontekssocial politik:

    Konsep pemukiman dan urban form di Nusantara

     Alun-alun

     Arsitektur Masjid dan Istana

     Jaques Dumarcay 

    Bagoes Poetwono

    12

    Persentuhan

     Arsitektur

    Nusantara

    dengan Budaya

    Modern

     Arsitektur Indis

     Arsitektur Kolonial

    yang

    mengembangkan

    konsep local

    Nusantara

    Mahasiswa dapatmenceritakanberbagaibentuk persentuhan

    dan implikasinya padakemunculan arsitektur Nusantara dalam

    konteks Modern Kolonual.

    Vellingga

    13Kritik

    Regionalisme

     Arsitektur 

    Nusantara dalam

    kehidupanModern

    Mahasiswa dapatmenceritakan: berbagai bentukpersentuhandan implikasinyapada

    kemunculan arsitektur Nusantara dalam konteks Modern

    Kontemporer.

    Fenomenakampong Kota

    14Presentasi Hasil

    Ekskursi 

    Mahasiswa dapat menjelaskan temuan temuan dan kesimpulan

    kajian dari hasil observasi lapangan.

    Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil kajian dan apresiasi

    dalam bahasa alademis yang sesuai.

    15 Diskusi reflektif Resume Kuliah Mahasiswa

         S    a     t    u    a    n

         S    a     t    u    a    n

         A    c    a    r    a

         A    c    a    r    a     P

        e    n    g    a     j    a    r

        a    n

         P

        e    n    g    a     j    a    r

        a    n

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    17/20

    TugasTugas KajianKajian Kelompok Kelompok UraianUraian deksriptif deksriptif mengenaimengenai BudayaBudaya BerhuniBerhuni daridari Arsitektur Arsitektur yangyang dikajidikaji1.1.   LokasiLokasi dandan namanama etnisetnis

    2.2.   KosmologiKosmologi dandan MitosMitos asalasal--usulusul dandan implikasinyaimplikasinya pada pada tatanantatanan lansekaplansekap pemukiman pemukiman dandan hunianhunian

    3.3.   SebutkanSebutkan ritualritual--ritualritual dalamdalam pembangunan pembangunan rumahnyarumahnya

    4.4.   Nama Nama lokallokal daridari rumahrumah dandan artinyaartinya

    5.5.   Nama Nama--namanama ruangruang dalamdalam rumahrumah dandan konsepkonsep pembagian pembagian ruangruang

    6.6.   KonsepKonsep AxiAxi mundimundi dandan refleksirefleksi ProfanProfan dandan sakralsakral dalamdalam penataan penataan rumahrumah7.7.   penerapan penerapan simbolisasisimbolisasi dandan miitosmiitos pada pada atapatap bangunan bangunan

    8.8.   konsepkonsep--konsepkonsep perlambangan perlambangan yangyang diterapkanditerapkan dandan jelaskan jelaskan::   kosmologikosmologi ((oposisioposisi simbolik simbolik),),

      metaforametafora tubuhtubuh ((antropomorfismeantropomorfisme),),

      jenis jenis binatang binatang ((kerbaukerbau,, naganaga,, ayamayam jago jago,, dlldll))

      obyek obyek tertentutertentu ((perahu perahu,, dlldll.)..).

    AnalisaAnalisa mengenaimengenai BudayaBudaya BerhuniBerhuni daridari Arsitektur Arsitektur yangyang dikajidikaji1.1.   ApakahApakah iaia memilikimemiliki konsepkonsep struktur struktur LumbungLumbung??

    2.2.   KajiKaji pada pada kategorikategori manamana bangunan bangunan tersebuttersebut kirakira--kirakira dapatdapat dimasukandimasukan berdasarkan berdasarkan tipetipe atapatap,, tipetipe struktur struktur atapatap ((lihatlihat teoriteori teoriteori JacquesJacques DumarcayDumarcay,,GaudenzGaudenz DomenigDomenig, Roxana, Roxana WatersonWaterson,,

    3.3.   AtributAtribut arsitektur arsitektur AsiaAsia TengggaraTengggara ((menurutmenurut Reimar Reimar SchefoldSchefold)) apaapa sajasaja yangyang adaadaadaada dandan tidak tidak adaada pada pada bangunan bangunan yangyang dikajidikaji..

    4.4.   Masuk Masuk pada pada kategorikategori klasifikasiklasifikasi tadisitadisi membangunmembangun yangyang manamana

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    18/20

    KasusKasus arsitektur arsitektur tradisionaltradisional SundaSunda,,

      2.2. Kudus,Kudus,

      3.3. JawaJawa, Bali,, Bali,

      4.4. Lombok,Lombok,

      5.5. SawuSawu,,   6.6. Flores,Flores,

      7.7. Timor,Timor,

      8.8. Batak  Batak KaroKaro,,

      9.9. Batak  Batak Toba,Toba,

      10.10. Batak Batak SimalungunSimalungun,,   11.11. MinangkabauMinangkabau BodiBodi CaniagoCaniago,,

      12.12. MinangkabauMinangkabau KotoKoto PiliangPiliang,,

      13.13. Dayak Dayak,,

      14.14. GayoGayo,,

      15.15. Deli,Deli,

      16.16. Maluku,Maluku,

      17.17. MinahasaMinahasa,,

      18.18. TorajaToraja,,   19.19. PapuaPapua DaniDani,,

      20.20. PapuaPapua WamenaWamena,,

      21.21. MelayuMelayu PenyengatPenyengat,,

      22.22. MelayuMelayu Riau,Riau,

      23.23. MelayuMelayu PalembangPalembang   24.24. PecinanPecinan

      25.25. MelayuMelayu Pontianak Pontianak 

    TugasTugas KajianKajian Kelompok Kelompok 

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    19/20

    1919

    KreditKredit : 2 SKS: 2 SKS

    JadwalJadwal kuliahkuliah :: SelasaSelasa,, pukulpukul 15.0015.00--17.00 ( 2 x 5017.00 ( 2 x 50 menitmenit ))

    DosenDosen KelasKelas 11 :: Ir.BudiIr.Budi RijantoRijanto, DEA., DEA.

    DosenDosen KelasKelas 22 : Dr. Indah: Dr. Indah WidiastutiWidiastuti, ST., MT, ST., MT

    PERATURAN PERKULIAHANPERATURAN PERKULIAHAN

      ToleransiToleransi keterlambatanketerlambatan hinggahingga 1515 menitmenit setelahsetelah kuliahkuliah didi mulaimulai.. KeterlambatanKeterlambatansetelahsetelah ituitu,, mahasiswamahasiswa diperkenankandiperkenankan mengikutimengikuti kuliahkuliah,, namunnamun tidak tidak diperkenankandiperkenankan mengisimengisi daftar daftar hadir hadir..

      MengenakanMengenakan pakaian pakaian yangyang sopansopan,, tidak tidak bersandal bersandal..   DilarangDilarang merokok merokok//makanmakan//minumminum//ngobrolngobrol didi dalamdalam kelaskelas..

      DilarangDilarang membunyikanmembunyikan alatalat komunikasikomunikasi elektronik elektronik selamaselama perkuliahan perkuliahan..

      DilarangDilarang menerimamenerima telpontelpon didi dalamdalam kelaskelas..

      DilarangDilarang browsing/chatting internet browsing/chatting internet ,, berkiriman berkiriman SMSSMS selamaselama perkuliahan perkuliahan..

      DilarangDilarang menandatangaimenandatangai daftar daftar hadir hadir orangorang lain.lain.

      PenyerahanPenyerahan tugastugas//ujianujian hanyahanya dilaksanakandilaksanakan pada pada waktuwaktu yangyang telahtelah ditentukanditentukan..KeterlambatanKeterlambatan tanpatanpa alasanalasan yangyang dibenarkandibenarkan akanakan mengakibatkanmengakibatkan tugastugas//ujianujian tidak tidak dinilaidinilai..

    PelanggaranPelanggaran terhadapterhadap laranganlarangan didi atasatas akanakan ditindak ditindak sesuaisesuai dengandengan tingkattingkat pelanggarannya pelanggarannya,, mulaimulai daridari teguranteguran hinggahingga pemberian pemberian Nilai Nilai Akhir Akhir EE untuk untuk matakuliahmatakuliah iniini..

  • 8/17/2019 Kuliah 1 Arsitektur Di Indonesia

    20/20

    2020

    KEHADIRANKEHADIRANPerkuliahanPerkuliahan dandan UjianUjian terdiriterdiri daridari 1616 sesisesi; 1; 1 sesisesi//pekan pekan..   1414 sesisesi kuliahkuliah

      11 sesisesi UTSUTS

      11 sesisesi UASUAS

    UJIANUJIAN

    UTS (30%)UTS (30%) TugasTugas (40%)(40%)

    UAS (30%)UAS (30%)

    PenilaianPenilaian tugastugas dandan UjianUjian menggunakanmenggunakan skalaskala: 0,00: 0,00 –  – 4,004,00

    NilaiNilai AkhirAkhir (NA) = (30%Nilai UTS + 40%Nilai(NA) = (30%Nilai UTS + 40%Nilai TugasTugas + 30%Nilai UAS)+ 30%Nilai UAS)

    KEHADIRANKEHADIRAN kuliahkuliah, minimum, minimum 80%.80%.

    KETIDAKHADIRANKETIDAKHADIRAN,, karenakarena::

    sakitsakit harusharus menyampaikanmenyampaikan suratsurat keteranganketerangan sakitsakit daridari dokter dokter untuk untuk diseterakandiseterakandengandengan hadir hadir untuk untuk kuliahkuliah,, atauatau diadakandiadakan ujianujian susulansusulan untuk untuk UTS/UAS.UTS/UAS.

    halhal lainlain harusharus menyampaikanmenyampaikan suratsurat keteranganketerangan untuk untuk dapatdapat dipertimbangkandipertimbangkansebagaisebagai setarasetara dengandengan hadir hadir untuk untuk kuliahkuliah,, atauatau diadakandiadakan ujianujian susulansusulan untuk untuk 

    UTS/UAS.UTS/UAS.

    Kredit : 2 SKS

    Jadwal kuliah : Selasa, pukul 13.00-14.40 ( 2 x 50 menit )

    Dosen Kelas 1 : Ir.Budi Rijanto, DEA.

    Dosen Kelas 2 : Dr. Indah Widiastuti, ST., MT