Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

25
RUANG LUAR PEMBENTUK KOTA MPK 604 STRUKTUR RUANG KOTA Parfi Khadiyanta

Transcript of Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

Page 1: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

RUANG LUAR PEMBENTUK KOTA

MPK 604 STRUKTUR RUANG KOTA

Parfi Khadiyanta

Page 2: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

FILOSOFI PERMUKIMAN DI JAWA

• RUMAH TANPA HALAMAN, BUKAN RUMAH • KAMPUNG TANPA LAPANGAN, BUKAN KAMPUNG • KOTA TANPA ALUN-ALUN, BUKAN KOTA

• Secara kesejarahan hanya ada dua BENTUK RUANG,

yaitu: RUANG LUAR RUANG DALAM

• DALAM PERKEMBANGANNYA, BERTAMBAH/BERUBAH MENJADI: RUANG PRIVATE RUMAH RUANG SEMI PRIVATE/PUBLIC rumah/kota RUANG PUBLIC kota

Page 3: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

POHON ADALAH SEBUAH DAUN YANG SANGAT BESAR, DAN DAUN ADALAH SEBUAH POHON YANG KECIL

KOTA ADALAH RUMAH YANG BESAR, DAN RUMAH ADALAH KOTA YANG KECIL

Page 4: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

DEFINISI KOTA

• Tergantung dari bidang ilmu (sudut pandang)

masing-masing: Bidang Geografi penekanan pada bentuk dan

fungsi kota

Bidang Geologi/Geodesi kekuatan dan struktur

tanah kaitannya dengan pembangunan fisik kota

Antropolog lingkup budaya dan sejarah kota

Sosiolog klasifikasi permukiman dan perilaku

manusianya

Ilmu Hukum regulasi, peraturan dan pengambilan

keputusan dalam proses pembangunan kota

Page 5: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

DEFINISI KOTA

• Menurut pakar keteknikan (di dominasi oleh Arsitek +

Planologi = di Indonesia) kebanyakan yang terjadi di

LN = planologi lebih dekat ke geografi

• Indonesia awalnya planologi lebih ke permukiman

perkotaan (seperti di Belanda)

Kota adalah cerminan dari suatu bentuk fisik yang

tercipta oleh hubungan antara ruang dan massa (void

– solid) dengan berbagai pola yang terjadi

• Definisi Klasik menurut Amos Rappoport:

Sebuah kota adalah suatu permukiman yang relatif

besar, padat, dan permanen, terdiri dari kelompok

individu-individu yang heterogen dari segi sosial

Page 6: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

SETIAP INDIVIDU BISA MENGINTERPRETASIKAN SESUATU

SESUAI DENGAN PIKIRAN MASING2

Page 7: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

TEORI RUANG KOTA ROGER TRANCIK

• Menekankan bagaimana mencapai suatu

integritas elemen2 dalam bentuk hubungan

antar bangunan (aglomerasi) dalam satu

kesatuan ruang kota secara 3 dimensional, dan

hubungan terhadap penggunanya (lihat buku

Finding Lost Space – Trancik, 1986).

• Ruang akan bermakna sebagai “place” apabila

telah mampu mencirikan karakteristik (budaya)

Page 8: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota
Page 9: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

• Secara morfologi ruang kota tercipta melalui proses ketidak sadaran antara bangunan2 yang membentuk ruang tertutup (solid) dan ruang terbuka (void), tercipta oleh adanya massa bangunan (solid), dan ruang terbuka antar massa bangunan (void) sehingga muncul banyak ruang yang terbuang/ hilang (lost space) yang lalu tumbuh tidak terawat tidak bertuan menjadi kawasan KUMUH

Page 10: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

KARENA FUNGSI RUANG-RUANG INI TIDAK JELAS, MAKA DIHUNI OLEH KELOMPOK YANG TIDAK JELAS PULA BANTARAN SUNGAI, TEPI PANTAI, TEBING CURAM, DAN MUNGKIN SEKITAR MAKAM, SEKITAR BANGUNAN INDUSTRI, DSB

Page 11: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

Ruang Luar hanya sekedar DITEMUKAN bukan DIRANCANG

Belum menyentuh pada Manajemen Pengelolaan

Page 12: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota
Page 13: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

ADA 3 TIPE INTEGRASI ARSITEKTURAL, YAITU: (1) FIGURE GROUND THEORY; (2) LINKAGE THEORY; (3) PLACE THEORY

• FIGURE GOUND merupakan integrasi yang kukuh antara elemen bangunan yang berbentuk masif (solid) dengan elemen ruang terbuka (void) dalam suatu konfigurasi kehidupan manusia (permukiman, kawasan, kota) FIGURE (yang terbangun – solid); GROUND (yang tidak terbangun – void)

• TEORI Figure – Ground ini merupakan teori klasik yang dengan cepat mampu membantu mengenali BENTUK KOTA akan terlihat bentuk GRID, LINIER, atau MELINGKAR – terlihat pola bangunan (sebanding atau variatif = tingkat homogenitas kawasan) – padat atau jarang, dst

Page 14: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

DENGAN CEPAT DPAT DIKETAHUI MANA YANG HOMOGEN,

HETEROGEN, PADAT dan JARANG

Page 15: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

LINKAGE THEORY

• teori untuk memahami struktur kota melalui keterkaitan fungsi satu sama lain Fungsi vital kota dalam skala yang relatif besar bisa dianggap sebagai generator pertumbuhan kota; misal - fungsi pendidikan di TEMBALANG.

• Fungsi-fungsi vital ini men-generate pertumbuhan kota dengan cukup cepat KAMPUS UNDIP TEMBALANG mampu men-generate pertumbuhan disekitarnya, seperti pertumbuhan retail, permukiman, dan lain-lain.

• Linkage teori menggaris bawahi keterkaitan antar generator - generator kota tersebut.

Page 16: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

• Keterkaitan secara fisik dapat dilihat melalui beberapa elemen kota, – adanya jalan sebagai penghubung, – koridor pejalan kaki, – jajaran elemen landsekap berupa pohon ataupun

elemen vertikal ruang kota yang dominan (seperti jajaran bangunan tinggi).

• Jenis elemen penghubung generator ini sangat tergantung dengan fungsi yang dihubungkannya dan skala layanan fungsi tersebut; semakin vital dan semakin luas layanan suatu fungsi kota; semakin kuat pula elemen penghubungnya.

• Secara sederhana, Roger Trancik (1986) mengatakan ”Linkage is simply the glue of the city”.

Page 17: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota
Page 18: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota
Page 19: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

Theory of place • Teori ini memahami kota lebih kepada makna dari

ruang kota tersebut. Yang dimaksud makna adalah nilai atau value yang berakar dari budaya setempat.

• Contoh alun-alun di Yogyakarta, ruang kota ini memberikan makna/nilai tersendiri terhadap kota Yogyakarta, karena nilai historis ruang tersebut dan makna dari alun-alun itu sendiri terhadap struktur kota Yogyakarta secara keseluruhan SERANGAN OEMOEM JOGYA KEMBALI.

• Contoh lainnya, TUGU MUDA SEMARANG (?); SIMPANG LIMA SEMARANG (?); MONAS (?); JEMBATAN MERAH (?) mereka memiliki nilai formal dan khusus bagi masyarakatnya, ada event-event perjuangan dan kenegaraan yang terjadi.

Page 20: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

Sekarang banyak dibangun ruang yang masih mencari identitas budaya-nya

Page 21: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota
Page 22: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

Imaginasi seolah melihat hewan raksasa yang bergerak pelan

Page 23: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

Imaginasi ada suasana teduh, nyaman, aman, bersahabat

Page 24: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota

www.parfikh.blogspot.com

Imaginasi semangat, kerja keras, tak kenal lelah BILA AKU MENJADI

Page 25: Kul Ruang Luar Pembentuk Kota