Kristian dan Pilihanraya

6
1 “Prinsip Alkitab Bagi Pengundi Kristian”

description

Sikap dan tanggungjawab seorang Kristian terhadap pilihanrayan

Transcript of Kristian dan Pilihanraya

Page 1: Kristian dan Pilihanraya

1

“Prinsip Alkitab Bagi Pengundi Kristian”

Page 2: Kristian dan Pilihanraya

2

Teks: Matius 5:13-16

13 "Kamu adalah garam dunia. Jika garam itu menjadi tawar, dengan apakah ia diasinkan?

Tidak ada lagi gunanya selain dibuang dan diinjak orang.

14 Kamu adalah terang dunia. Kota yang terletak di atas gunung tidak mungkin tersembunyi.

15 Lagipula orang tidak menyalakan pelita lalu meletakkannya di bawah gantang, melainkan

di atas kaki dian sehingga menerangi semua orang di dalam rumah itu.

16 Demikianlah hendaknya terangmu bercahaya di depan orang, supaya mereka melihat

perbuatanmu yang baik dan memuliakan Bapamu yang di sorga."

Pengenalan:

Parlimen telahpun dibubarkan bagi member laluan kepada pilihanraya ke 13. Sekarang setiap

kita adalah penentu arah kemana negara Msia ini akan pergi. Masa depan negara Msia ada

ditangan saya dan saudara.

John Maxwell ― Jatuh bangunan sebuah gereja,organisasi terletak kepada pemimpin‖ – jatuh

bangunan negera Msia terletak kepada barisan kepiminan yang dipilih.

Apakah Prinsip Alkitabiah yang dapat kita ikut yang akan membawa BERKAT Tuhan ke atas

Negeri dan Negara M’sia?

1. Orang Kristian Seharusnya Mempengaruhi Masyarat dimana Kita Tinggal.

Matius 5:13-14

13 "Kamu adalah garam dunia. Jika garam itu menjadi tawar, dengan apakah ia diasinkan?

Tidak ada lagi gunanya selain dibuang dan diinjak orang.

14 Kamu adalah terang dunia. Kota yang terletak di atas gunung tidak mungkin tersembunyi.

Matius 22:21 ―Jawab mereka: "Gambar dan tulisan Kaisar." Lalu kata Yesus kepada

mereka: "Berikanlah kepada Kaisar apa yang wajib kamu berikan kepada Kaisar dan kepada

Allah apa yang wajib kamu berikan kepada Allah."

a. Orang Orang Percaya adalah Sebagai Garam

Matius 5:13 "Kamu adalah garam dunia. Jika garam itu menjadi tawar, dengan apakah ia

diasinkan? Tidak ada lagi gunanya selain dibuang dan diinjak orang.

b. Orang-orang percaya adalah Penerangi Jalan Kebenaran - terang

Matius 5: 14 Kamu adalah terang dunia. Kota yang terletak di atas gunung tidak mungkin

tersembunyi.

C. Orang –orang Percaya Harus Bertanggungjawab Terhadap Negara – seperti

mengundi

Matius 22:21 ―Jawab mereka: "Gambar dan tulisan Kaisar." Lalu kata Yesus kepada

mereka: "Berikanlah kepada Kaisar apa yang wajib kamu berikan kepada Kaisar dan kepada

Allah apa yang wajib kamu berikan kepada Allah."

Page 3: Kristian dan Pilihanraya

3

2. Orang Kristian Seharusnya Berdoa bagi Pemimpin Kerajaan

1 Timotius 2:1-3

1 Pertama-tama aku menasihatkan: Naikkanlah permohonan, doa syafaat dan ucapan syukur

untuk semua orang,

2 untuk raja-raja dan untuk semua pembesar, agar kita dapat hidup tenang dan tenteram

dalam segala kesalehan dan kehormatan.

3 Itulah yang baik dan yang berkenan kepada Allah, Juruselamat kita,...

Berdoa banyak Complaint Kurang!

Jenis Doa:

1. Permohonan

2. Doa = Doa yang ditujukan kepada Tuhan

3. Syafaat (intercessions) – Pertition, Permohonan

4. Mengucap syukur

Objek Doa:

1. Untuk Semua orang

2. Raja Raja

3. Pembesar yang berkuasa

Mengapa Doa ini di persembahkan: 1. agar kita dapat hidup tenang dan tenteram

2. dalam segala kesalehan dan kehormatan.

3 Itulah yang baik dan yang berkenan kepada Allah, Juruselamat kita,...

3. Orang Kristian diingatkan untuk Menghormati dan Taat Pemimpin yang

Memerintah.

Roma 13:1-7

1 Tiap-tiap orang harus takluk kepada pemerintah yang di atasnya, sebab tidak ada

pemerintah, yang tidak berasal dari Allah; dan pemerintah-pemerintah yang ada, ditetapkan

oleh Allah.

2 Sebab itu barangsiapa melawan pemerintah, ia melawan ketetapan Allah dan siapa yang

melakukannya, akan mendatangkan hukuman atas dirinya.

3 Sebab jika seorang berbuat baik, ia tidak usah takut kepada pemerintah, hanya jika ia

berbuat jahat. Maukah kamu hidup tanpa takut terhadap pemerintah? Perbuatlah apa yang

baik dan kamu akan beroleh pujian dari padanya.

4 Karena pemerintah adalah hamba Allah untuk kebaikanmu. Tetapi jika engkau berbuat

jahat, takutlah akan dia, karena tidak percuma pemerintah menyandang pedang. Pemerintah

adalah hamba Allah untuk membalaskan murka Allah atas mereka yang berbuat jahat.

5 Sebab itu perlu kita menaklukkan diri, bukan saja oleh karena kemurkaan Allah, tetapi juga

oleh karena suara hati kita.

6 Itulah juga sebabnya maka kamu membayar pajak. Karena mereka yang mengurus hal itu

adalah pelayan-pelayan Allah.

Page 4: Kristian dan Pilihanraya

4

7 Bayarlah kepada semua orang apa yang harus kamu bayar: pajak kepada orang yang berhak

menerima pajak, cukai kepada orang yang berhak menerima cukai; rasa takut kepada orang

yang berhak menerima rasa takut dan hormat kepada orang yang berhak menerima hormat.

Mengapa Menghormati Pemimpin:

a. Kerana Pemimpin yang ada berasal dari Allah

b. Kerana Melawan ketetapan ini, Melawan Allah

c. Kerana Kita akan Menerima hukuman jika tidak menghormati pemimpin

d. Kerana Pemerintah adalah Hamba Allah

Tanggungjawab:

a. Bayar cukai

b. Menghormati Pemimpin negara

c. Taat kepada undang undang dan peraturan

Contoh:

Daneil dan kawan kawan (Daniel 3, 6)

4. Orang Kristian diingatkan untuk Memilih Calon Pemimpin yang Menyanjung Tinggi

Prinsip Alkitab dan Memiliki Keperibadian yang Dicontohi

Keluaran 20:1-17

1 Lalu Allah mengucapkan segala firman ini:

2 "Akulah TUHAN, Allahmu, yang membawa engkau keluar dari tanah Mesir, dari tempat

perbudakan.

3 Jangan ada padamu allah lain di hadapan-Ku.

4 Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apapun yang ada di langit di atas, atau

yang ada di bumi di bawah, atau yang ada di dalam air di bawah bumi.

5 Jangan sujud menyembah kepadanya atau beribadah kepadanya, sebab Aku, TUHAN,

Allahmu, adalah Allah yang cemburu, yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak-

anaknya, kepada keturunan yang ketiga dan keempat dari orang-orang yang membenci Aku,

6 tetapi Aku menunjukkan kasih setia kepada beribu-ribu orang, yaitu mereka yang

mengasihi Aku dan yang berpegang pada perintah-perintah-Ku.

7 Jangan menyebut nama TUHAN, Allahmu, dengan sembarangan, sebab TUHAN akan

memandang bersalah orang yang menyebut nama-Nya dengan sembarangan.

8 Ingatlah dan kuduskanlah hari Sabat:

9 enam hari lamanya engkau akan bekerja dan melakukan segala pekerjaanmu,

10 tetapi hari ketujuh adalah hari Sabat TUHAN, Allahmu; maka jangan melakukan sesuatu

pekerjaan, engkau atau anakmu laki-laki, atau anakmu perempuan, atau hambamu laki-laki,

atau hambamu perempuan, atau hewanmu atau orang asing yang di tempat kediamanmu.

11 Sebab enam hari lamanya TUHAN menjadikan langit dan bumi, laut dan segala isinya,

dan Ia berhenti pada hari ketujuh; itulah sebabnya TUHAN memberkati hari Sabat dan

menguduskannya.

12 Hormatilah ayahmu dan ibumu, supaya lanjut umurmu di tanah yang diberikan TUHAN,

Allahmu, kepadamu.

Page 5: Kristian dan Pilihanraya

5

13 Jangan membunuh.

14 Jangan berzinah.

15 Jangan mencuri.

16 Jangan mengucapkan saksi dusta tentang sesamamu.

17 Jangan mengingini rumah sesamamu; jangan mengingini isterinya, atau hambanya laki-

laki, atau hambanya perempuan, atau lembunya atau keledainya, atau apapun yang dipunyai

sesamamu."

a. Merefleksikan gaya hidup Kristian dan Karakter

Efesus 4:24-28 24 dan mengenakan manusia baru, yang telah diciptakan menurut kehendak Allah di dalam

kebenaran dan kekudusan yang sesungguhnya.

25 Karena itu buanglah dusta dan berkatalah benar seorang kepada yang lain, karena kita

adalah sesama anggota.

26 Apabila kamu menjadi marah, janganlah kamu berbuat dosa: janganlah matahari

terbenam, sebelum padam amarahmu

27 dan janganlah beri kesempatan kepada Iblis.

28 Orang yang mencuri, janganlah ia mencuri lagi, tetapi baiklah ia bekerja keras dan

melakukan pekerjaan yang baik dengan tangannya sendiri, supaya ia dapat membagikan

sesuatu kepada orang yang berkekurangan.

5. Orang Kristian Harus Berusaha Untuk Menjalani Kehidupan dengan Baik Supaya

Tuhan Dapat dan Akan Memberkati Negara

Efesus 5:1-13

1 Sebab itu jadilah penurut-penurut Allah, seperti anak-anak yang kekasih

2 dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus Yesus juga telah mengasihi kamu dan

telah menyerahkan diri-Nya untuk kita sebagai persembahan dan korban yang harum bagi

Allah.

3 Tetapi percabulan dan rupa-rupa kecemaran atau keserakahan disebut sajapun jangan di

antara kamu, sebagaimana sepatutnya bagi orang-orang kudus.

4 Demikian juga perkataan yang kotor, yang kosong atau yang sembrono — karena hal-hal

ini tidak pantas — tetapi sebaliknya ucapkanlah syukur.

5 Karena ingatlah ini baik-baik: tidak ada orang sundal, orang cemar atau orang serakah,

artinya penyembah berhala, yang mendapat bagian di dalam Kerajaan Kristus dan Allah.

6 Janganlah kamu disesatkan orang dengan kata-kata yang hampa, karena hal-hal yang

demikian mendatangkan murka Allah atas orang-orang durhaka.

7 Sebab itu janganlah kamu berkawan dengan mereka.

8 Memang dahulu kamu adalah kegelapan, tetapi sekarang kamu adalah terang di dalam

Tuhan. Sebab itu hiduplah sebagai anak-anak terang,

9 karena terang hanya berbuahkan kebaikan dan keadilan dan kebenaran,

10 dan ujilah apa yang berkenan kepada Tuhan.

11 Janganlah turut mengambil bagian dalam perbuatan-perbuatan kegelapan yang tidak

berbuahkan apa-apa, tetapi sebaliknya telanjangilah perbuatan-perbuatan itu.

12 Sebab menyebutkan sajapun apa yang dibuat oleh mereka di tempat-tempat yang

tersembunyi telah memalukan.

Page 6: Kristian dan Pilihanraya

6

13 Tetapi segala sesuatu yang sudah ditelanjangi oleh terang itu menjadi nampak, sebab

semua yang nampak adalah terang.

Orang Kristian haruslah:

a. Mengikut Tuhan (1)

b. Berjalan dalam Kasih (2)

c. Menghindari percabulan (3)

d. Menolak penyesatan (4)

e. Menjadi kehidupan yang berbeza dan memberi impak (7)

f. Menyatakan pekerjaan kegelapan (8)

Kesimpulan:

Jadilah orang Kristian yang bertanggungjawab kepada negara. Sayangilah negara Msia.

Hormatilah Pemimpin negara yang ada. Peraturan negara harus dipatuhi.

Kejadian 4

2 Selanjutnya dilahirkannyalah Habel, adik Kain; dan Habel menjadi gembala kambing

domba, Kain menjadi petani.

3 Setelah beberapa waktu lamanya, maka Kain mempersembahkan sebagian dari hasil tanah

itu kepada TUHAN sebagai korban persembahan;

4 Habel juga mempersembahkan korban persembahan dari anak sulung kambing dombanya,

yakni lemak-lemaknya; maka TUHAN mengindahkan Habel dan korban persembahannya itu,

5 tetapi Kain dan korban persembahannya tidak diindahkan-Nya. Lalu hati Kain menjadi

sangat panas, dan mukanya muram.

6 Firman TUHAN kepada Kain: "Mengapa hatimu panas dan mukamu muram?

7 Apakah mukamu tidak akan berseri, jika engkau berbuat baik? Tetapi jika engkau tidak

berbuat baik, dosa sudah mengintip di depan pintu; ia sangat menggoda engkau, tetapi

engkau harus berkuasa atasnya."

8 Kata Kain kepada Habel, adiknya: "Marilah kita pergi ke padang." Ketika mereka ada di

padang, tiba-tiba Kain memukul Habel, adiknya itu, lalu membunuh dia.

9 Firman TUHAN kepada Kain: "Di mana Habel, adikmu itu?" Jawabnya: "Aku tidak tahu!

Apakah aku penjaga adikku?"

10 Firman-Nya: "Apakah yang telah kauperbuat ini? Darah adikmu itu berteriak kepada-Ku

dari tanah.

11 Maka sekarang, terkutuklah engkau, terbuang jauh dari tanah yang mengangakan

mulutnya untuk menerima darah adikmu itu dari tanganmu.

12 Apabila engkau mengusahakan tanah itu, maka tanah itu tidak akan memberikan hasil

sepenuhnya lagi kepadamu; engkau menjadi seorang pelarian dan pengembara di bumi."

13 Kata Kain kepada TUHAN: "Hukumanku itu lebih besar dari pada yang dapat

kutanggung.

14 Engkau menghalau aku sekarang dari tanah ini dan aku akan tersembunyi dari hadapan-

Mu, seorang pelarian dan pengembara di bumi; maka barangsiapa yang akan bertemu dengan

aku, tentulah akan membunuh aku."