Kontrasepsi Hormonal

43
Prof. Dr. Eddy Suparman, SpOG-K

description

Kontrasepsi Hormonal. Slide presentasi kuliah pakar.

Transcript of Kontrasepsi Hormonal

Prof. Dr. Eddy Suparman, SpOG-K

Mekanisme kerja estrogenOvulasi

estrogen menghambat ovulasi melalui supresi pada FSH dan LH

Implantasi Kadar estrogen atau progesteron yang tidak tepat, menyebabkan endometrium tidak baik untuk

implantasiTransportasi gamet/ovum dipercepat oleh estrogen,

karena peristaltik tuba serta kontraktilitas uterusLuteolysis

degenerasi dari korpus luteum menyebabkan dilepaskannya jaringan endometrium

Mekanisme kerja progesteron Ovulasi

Dihambat karena terganggunya fungsi poros hipotalamus-hypophyse-ovarium

ImplantasiPemberian progesteron-eksogenous

mengganggu kadar puncak FSH dan LH, produksi testosteron berkurang dari corpus luteum

Endometrium mengalami "istirahat” dan atropi Transport gamet/ovum Luteolysis Lendir serviks yang kental

JENIS KONTRASEPSI HORMONAL

Pil Suntikan Implant

PIL ORAL KOMBINASIDasar-Menggantikan produksi normal

estrogen dan progesteron oleh ovarium, sehingga menekan releasing faktor di otak dan akhirnya mencegah ovulasi

Cara kerja :Menekan ovulasiMencegah implantasiLendir serviks menjadi kentalPergerakan tuba terganggu

Pil Oral Kombinasi Jenis –Jenis Pil Oral Kombinasi :

A. Monofasik : tdd 21 tablet mgd hormon estrogen /progesteron

dlm dosis sama & 7 tablet plasebo.B. Bifasik :

tdd 21 tablet mgd hormon estrogen /progesteron

dalam 2 dosis yg berbeda dan 7 tablet plasebo.

C. Trifasik : tdd 21 tablet mgd hormon estrogen /progesteron

dalam 3 dosis berbeda dan 7 tablet plasebo.

Pil Kombinasi mulai digunakan pada :

Saat haid (hari I – 7).Hari ke 8 sampai 14 perlu menggunakan

metode lain (kondom/tidak koitus) Setelah 6 bulan pemberian ASI eklusif 3 bulan post partum jika tidak menyusui. Pasca keguguran (segera/dlm 7 hari). Stlh berhenti suntikan (tanpa

menunggu haid)

Kontrasepsi Progestin Mini-pillSuntikan progestin yang longitudinal-actingImplanIUD berisi progestin

Mini-PillMencegah terjadinya ovulasi pada beberapa

siklusPerubahan dalam motilitas tubaPerubahan fungsi corpus luteumPerubahan lendir cerviksPerubahan dalam endometrium

Efek samping :Pengaruh Estrogen

Muntah Sakit kepala / pusing Payudara lebih nyeri / membesar

Edema BB ↑

Pengaruh progestin Nafsu makan ↑Rasa lelah Depresi BB ↑

Kontrasepsi suntikanPrimer: Mencegah ovulasi Sekunder :

Lendir serviks menjadi kental dan sedikitEndometrium menjadi kurang layak untuk

implantasiMempengaruhi kecepatan transport ovum

SUNTIKAN

Ada 2 jenis :

DMPA (150 mg) 3 bln (IM)

Depo Noristeron Enantat (200 mg) 2 bln (IM)

Keuntungan :

Tidak mengandung estrogen.Tidak berpengaruh thd peny jantung dan ggn

pembekuan darah.Tidak berpengaruh pada ASI.Dapat digunakan pd umur > 35 thn sampai

Perimenopause.Mencegah Ca Endometrium, Tumor jinak

payudara & PID.

Efek Samping :Amenorea Spotting BB ↓ / ↑Kembalinya kesuburan pasca penghentian lama

Perubahan lipid serum

Tidak digunakan bila : Peny. hati akut, penyakit jantung, stroke

Kontrasepsi suntikan Kombinasi :

Jenis-Jenis :

1. Kombinasi 1: 25 mg DMPA + 5 Estradiol Sipionat (IM

1X/bln).

2. Kombinasi 2 :50 mg Noretindron enantat + 5 mg Estradiol Valerat (IM 1X/bln)

Cara Kerja :

Menekan OvulasiMengentalkan lendir servik.Perubahan endometrium (atrofi).Menghambat transport gamet

Komplikasi :

Perdarahan Haid tidak teratur.MualSakit kepala.Nyeri Payudara ringan.Berat badan meningkat.Efek samping serius seperti serangan

jantung, Stroke dan tumor hati.Kembalinya kesuburan terlambat.

KONTRASEPSI IMPLANNorplant - 5 TahunJadena, Indoplant, Implanon - 3 TahunNyamanIbu Usia ReproduksiAman untuk LaktasiKesuburan segera kembaliPasang / Cabut perlu pelatihanEfek Samping: Perdarahan tak teratur,

bercak, amenorea

JENIS1. NORPLANT:6 Batang Silastik, Lembut, BeronggaPanjang: 34mm. Diameter: 2,4mm.Isi: Levonorgestrel 36mgPelepasan:

85 mcg/hari pd minggu-minggu pertama50 mcg/hari menjelang 9 bulan35 mcg/hari menjelang 18 bulan30 mcg/hari sisanya secara mantap

2. IMPLANON:1 Batang, Putih, LenturPanjang: 40 mm. Diameter: 2 mm.Isi: Keto-desogestrel 68mgPelepasan:

60 mcg/hari awal30 mcg/hari pada sisa masa kerjanya

3. JADENA & INDOPLANT: 2 batang Panjang : 43 mm, diameter : 2,5 mmIsi: 75 mg levonorgestrel Lama kerja 3 tahun.

EFEKTIFITAS Sangat efektif

MEKANISME KERJAHambat ovulasi (ovum tidak diproduksi teratur)Mengentalkan sekret serviks Menekan pertumbuhan endometriumMengurangi sekresi progesteron fase luteal

KEUNTUNGAN KONTRASEPSIDaya guna tinggiPerlindungan jangka panjangKesuburan cepat pulihTidak perlu periksa dalamBebas pengaruh estrogenTidak ganggu sanggamaTidak ganggu ASIKlien hanya perlu kembali jika ada

keluhanDapat cabut setiap saat

KEUNTUNGAN NONKONTRASEPSIMe ↓ nyeri haidMe ↓ jumlah darah haidMe ↓ anemiaMe ↓ kejadian kelainan jinak payudara Me ↓ kejadian endometriosisLindungi dari Ca EndometriumLindungi dari PID

KETERBATASANPerubahan pola haid (spotting, hipermenorea,

jumlah darah haid>, amenorea)Nyeri kepalaPerubahan BBNyeri payudaraMualPusingPerubahan mood, gelisahButuh bedah minor untuk pasang/cabutEfek proteksi (-) terhadap PMSKlien harus ke klinik untuk pasang/cabutEfektifitas terganggu oleh obat TBC & obat

epilepsiKejadian hamil ektopik sedikit lebih tinggi

YANG BOLEH PAKAI IMPLANUsia reproduksiTelah punya anak / belumIngin kontrasepsi dengan efektifitas tinggi &

jangka lamaMenyusuiPascapersalinan, pascakeguguranTidak ingin anak lagi tapi menolak sterilisasiRiwayat hamil ektopikTensi <180/110mmHg, masalah pembekuan

darah, anemia sickle cellKontraindikasi kontrasepsi hormonal estrogen Sering lupa minum pil

YANG TIDAK BOLEH PAKAI IMPLAN

Hamil / Diduga hamilPerdarahan pervaginam tanpa sebab jelasBenjolan payudara / riwayat Ca payudaraTidak terima dengan perubahan pola haidMioma UteriGangguan toleransi glukosa

WAKTU PASANG IMPLAN

Dapat dipasang SETIAP SAAT tanpa perlu KB tambahan pada saat:Hari ke-2 s/d ke-7 siklus haidMenyusui antara 6 mgg s/d 6 bln postpartum,

menyusui penuh

Bila insersi setelah hari ke-7 siklus haid jangan koitus / pakai KB lain untuk 7 hari saja

Bila tidak haid, yakin tak hamil insersi dapat setiap saat jangan koitus / pakai KB lain untuk 7 hari saja

Setelah 6 mgg melahirkan, sudah haid lagi jangan koitus / pakai KB lain untuk 7 hari saja

Kontrasepsi Hormonal, ingin ganti implan: Yakinkan tak hamil, KB terdahulu dipakai secara benar Insersi setiap saat

Kontrasepsi Suntikan, ingin ganti implan: Pasang sesuai jadwal suntik Tak perlu KB lain

Kontrasepsi NonHormonal, ingin ganti implan (kecuali AKDR):

Yakinkan tak hamil, Tak perlu tunggu haid berikut Insersi setiap saat

Kontrasepsi AKDR, ingin ganti implan: Insersi saat haid hari ke-7 Jangan koitus / pakai KB lain untuk 7

hari saja AKDR segera dicabut

Pasca keguguran implan dapat segera diinsersikan

Sebaiknya JANGAN pakai implan:Penyakit hati akut (hepatitis)Tumor jinak/ganas hatiStroke/riwayat stroke, sakit jantungPengguna obat TBC/epilepsi

INSTRUKSI PASCAINSERSITetap KERING & BERSIH selama 48 jamJangan khawatir: perih sedikit,

pembengkakan/lebam daerah insisiKerja biasa hindari benturan,

gesekan/penekanan daerah insersiPertahankan balut tekan 48 jam, plester 5 hariSetelah sembuh boleh cuci dg tekanan wajarTanda infeksi kembali ke klinik

Klien harus kembali:Amenorea terutama + nyeri perut bagian

bawahPerdarahan pervaginam banyakPerdarahan / nanah di tempat insersiEkspulsi kapsulNyeri dada hebatSerangan migren, sakit kepala atau

gangguan penglihatanDugaan hamil

PENANGANAN EFEK SAMPING

AMENOREA:Pastikan tidak hamil cukup konselingKlien tak bisa menerima aff, KB lainHamil aff, lanjutkan kehamilan, konselingCuriga hamil ektopik rujuk

SPOTTING (terutama tahun I):Masalah lain (-) konseling sajaPerdarahan tetap, ingin terus implan

pil kombinasi 1 siklus atau ibuprofen 3 x 800mg (5 hari) jelaskan: pil habis perdarahan!

Jika perdarahan > biasa 2 tablet pil kombinasi (3-7 hari) +

dilanjutkan 1 siklus pil kombinasi ATAU 50µg EE / 1,25mg Estrogen equin konjugasi (14-21 hari)

EKSPULSI:

Aff kapsul yang ekspulsi, cek kapsul lain

Infeksi (-), kapsul lain intak pasang 1 kapsul baru di tempat berbeda

Infeksi (+) aff semua kapsulPasang baru di lengan lain atauKB cara lain

INFEKSI DAERAH INSERSI:

Nanah (-) cuci dg sabun/antiseptik, antibiotika yang sesuai 7 hari kembali

Tak membaik aff implan, pasang baru di lengan lain atau KB cara lain

Abses (+) cuci dg antiseptik, insisi dan alirkan pus keluar, aff implan, rawat luka, antibiotika oral 7 hari

BB naik/turun:Konseling (perubahan 1-2 kg Normal)Perubahan >2 kg kaji ulang dietKlien tak bisa terima KB lain