Konsep pemenanangan

13

Click here to load reader

Transcript of Konsep pemenanangan

Page 1: Konsep pemenanangan

Pembagian Peran dan Strukturisasi Tim pemenangan

Page 2: Konsep pemenanangan

Pembagian PeranTim 5 adalah Ring 1 yang merupakan kepanjangan

tangan dari kandidat. Mereka berkordinasi langsung dengan

kandidat. Mereka adalah kepanjangan tangan dari

kandidat

Page 3: Konsep pemenanangan

KandidatCalon Gubernur dan

Wakil

Kordinator Logistik

Personil

Penjadwalan & Protokoler

Personil

Media, sosmed dan Manajemen

isuPersonil

Audit massa dan

Pemetaan Personil

KeuanganPersonil

Garis KordinasiTim 5 dan kandidat

Tim 5 adalah Ring pertama yang merupakan kepanjangan tangan

dari kandidat. Mereka berkordinasi langsung dengan kandidat. Mereka adalah kepanjangan

tangan dari kandidat yang bersifat pemenuhan kebutuhan tim

pemenangan sekaligus auditor kinerja tim pemenangan

Page 4: Konsep pemenanangan

Kandidat

Keuangan

Audit massa dan

Pemetaan suara

Media, sosmed dan Manajemen

isu

Penjadwalan &

Protokoler

Kordinator Logistik

1. Keuangan

Segala hal menyangkut kebijakan keuangan dan pembiayaan di keluarkan lewat satu pintu berdasarkan konsep kegiatan dan rencana kegiatan yang telah di sepakati. Tim keuangan juga berfungsi sebagai akuntan yang yang mencatat segala bentuk pengeluaran dan membukukannya. Sekaligus merasionalkan budget yang di usulkan di sesuaikan dengan kebutuhan yang ada

2. Bidang LogistikSegala hal bersifat kebutuhan barang dan pengadaan yang bersifat logistik (alat peraga, desain kreatif, kebutuhan konsumsi, kendaraan, tool kit kampanye dll) menjadi tanggung jawab tim ini

3. Penjadwalan dan Protokoler Bidang ini bertugas mengatur ritme, jadwal, rute, pengawalan, penentuan titik lokasi hingga pelibatan tokoh dalam aktivitas kampanye

4.Media, sosial media dan Manajemen isuSegala hal terkait pemberitaan, peliputan, penggodokan isu, penyebar luasan isu ( baik berupa Publikasi media massa dan sosial media) menjadi tanggung jawab bidang ini. Termasuk memetakan isu dan konsep program yang akan di sampaikan pada waktu kampanye

5. Audit Massa dan Pemetaan suaraBidang ini bertugas mengaudit pergerakan suara, Peta dukungan, peta suara lawan. Audit di lakukan sebelum dan sesudah di lakukan aktivitas kampanye sebagai bahan evaluasi bagi tim lain. Bidang ini juga bertugas untuk mengaudit peta dukungan area kegiatan dan juga mengkondisikan area kampanye dan memberikan informasi Souvenir dan cenderamata yang di siapkan untuk kampanye

Tugas dan Kewajiban

Tim 5

Page 5: Konsep pemenanangan

Garis Pembagian PeranTim 5 adalah Ring pertama yang merupakan kepanjangan tangan

dari kandidat. Mereka berkordinasi langsung dengan kandidat. Mereka adalah kepanjangan

tangan dari kandidat yang bersifat pemenuhan kebutuhan tim

pemenangan sekaligus auditor kinerja tim pemenangan

Page 6: Konsep pemenanangan

Garis Struktur dan Pembagian PeranTim 5 adalah Ring pertama yang merupakan kepanjangan tangan

dari kandidat. Mereka berkordinasi langsung dengan kandidat. Mereka adalah kepanjangan

tangan dari kandidat yang bersifat pemenuhan kebutuhan tim

pemenangan sekaligus auditor kinerja tim pemenangan

Kandidat

TimRelawan

Kordinator Kab / Kota

Kord.Kecamatan

Kordinator Desa

TimPemenangan

Partai

Kordinator Kab / Kota

Kordinator Kecamatan

Kordinator desa

Tim 5

Page 7: Konsep pemenanangan

Strategi Pemenangan

Bidang Keuangan

Manajemen

Keuangan

Pengeluaran sesuai

rasionalitas

Sistem segregation

dutty(pengeluaran berdasarkan usulan dan

perencanaan(Di lakukan audit dan pelaporan pengeluaran

dari Penanggung

jawab kegiatan di lampirkan

bukti

Page 8: Konsep pemenanangan

Strategi PemenanganBidang Jadwal dan

Protokoler

Manajemen Penjadwala

n dan Protokoler

Penjadwalan kunjungan di

sesuaikan dengan hasil pemetaan

Alur jadwal adalah prinsip sapu bersih

kunjungan

Souvenir dan cenderamata

kunjungan harus menyesuaikan dengan kondisi

sosial berdasarkan masukan tim

pemetaan

Prinsip pengawalan

adalah pengawalan

melekat

Page 9: Konsep pemenanangan

Strategi Pemenangan

Bidang Logistik

Manajemen Logistik

Desain kreaif, pemilihan dan penyiapan alat

peraga di sesuaikan dengan kondisi

sosiologis masyarakat

Penyiapan cenderamata di

sesuaikan dengan hasil pemetaan

sosiologis

Penempatan alat peraga harus efektif

Alur distribusi dan penyiapan harus tertata rapi dan

terkontrol

Prinsip distribusi dan penyiapan alat peraga harus

segregation dutty(pengadaan

berdasarkan usulan dan perencanaan yang di sepakati)

Page 10: Konsep pemenanangan

Strategi PemenanganBidang Media dan

Manajemen isu

Media, sosial media dan

Manajemen Isu

Pemilihan dan pemetaan isu berdasarkan

Research

Pemilihan Media publikasi harus

tepat dan di sesuaikan

Pengelolaan Tim Media

center

Suplai isu dan Black campaign harus

terstruktur hingga tingkat bawah

Semua kegiatan yang bersifat pencitraan harus terpublikasi

dengan media yang di sesuaikan

Page 11: Konsep pemenanangan

Strategi PemenanganBidang Audit Massa dan

Pemetaan

Manajemen Audit massa

dan Pemetaan

Pergerakan suara kandidat dan lawan harus terpantau

Pemetaan wilayah dan kondisi

sosiologis wilayah harus terpantau

Tim harus bergerak efektif dan

hollystic karena bersifat audit

Distribusi hasil pemetaan pergerakan

suara harus terdistribusi merata

Page 12: Konsep pemenanangan

Strategi PemenanganBidang Audit Massa dan

Pemetaan

Manajemen Audit massa

dan Pemetaan

Pergerakan suara kandidat dan lawan harus terpantau

Pemetaan wilayah dan kondisi

sosiologis wilayah harus terpantau

Tim harus bergerak efektif dan

hollystic karena bersifat audit

Distribusi hasil pemetaan pergerakan

suara harus terdistribusi merataPengkondisian

Area kampanye

Page 13: Konsep pemenanangan

Strategi PemenanganManajemen Relawan dan

KoalisiIsu dan branding

strategi

Black campaign

Manajemen relawan

Pengamanan suara Mobilisasi dukungan

Pemetaan pergerakan suara

Manajemen keuangan

Manajemen logistik

Tim Hukum