Konfigurasi Bash Shell

23
1 Sis tem Ope rasi Linux PJJ PENS ITS Arna Fariza Bab 6 Konfigurasi Bash Shell Program D3 PJJ PENS ITS

Transcript of Konfigurasi Bash Shell

Page 1: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 1/23

1Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Bab 6

Konfigurasi Bash Shell

ProgramD3PJJPENSITS

Page 2: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 2/23

2Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Tujuan• Setelah mempelajari materi dalam bab ini,

mahasiswa diharapkan mampu:– Membaca dan mengeset variabel shell

– Mengekspor variabel lingkungan

– Mengetahui bagaimana membuat alias– Mengerti bagaimana shell melewatkan barisperintah

– Mengetahui bagaimana mengkonfigurasi filestartup

– Menggunakan terminal gnome

Page 3: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 3/23

3Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Materi• Konfigurasi Bash Shell

• Variabel Lingkungan Umum• Menggunakan Baris Perintah

• Skrip Startup

• Editor vi

Page 4: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 4/23

4Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Konfigurasi Bash Shell• Bash shell dapat dikonfigurasi melalui beberapa

mekanisme, yaitu :– Variabel local

– Alias

– Fungsi– Perintah set

– Perintah shopt

• Shell juga dapat mengkonfigurasi perintah laindan aplikasi melalui mekanisme yang disebutvariable lingkungan (environment variables).

Page 5: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 5/23

5Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Variabel• Variabel adalah label yang mempunyai nilai. • Nilai dapat diubah sepanjang waktu melalui sistem atau melalui

user tetapi label bersifat konstan.• $HOME referensi ke nilai dari variable HOME. $ HI=”Hallo, senang berjumpa dengan Anda”

$ echo $HI

Hallo, senang berjumpa dengan Anda

• Dua tipe variable yaitu variable local atau variable shell danvariable lingkungan (environment variable).

• Perbedaan antara kedua variable ini bahwa shell akan melewatkanvariable lingkungan ke perintah yang memanggilnya, tetapi tidak

melewatkan pada variable local. • Variable local digunakan untuk mengkonfigurasi shell• Variable lingkungan digunakan untuk mengkonfigurasi perintahlain.

• Perintah untuk menampilkan variable adalah set, env dan echo.

Page 6: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 6/23

6Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Variabel Lokal PS1• Variabel PS1 mengeset prompt.

• Prompt dapat diubah menggunakan karakter khusus, yaitu

 \d tanggal \h nama pendek host

 \t waktu saat ini

 \u namauser

 \w direktori yang sedang aktif

 \! Nomor histori dari perintah saat ini

 \$ menampilkan$untukuserbiasadan# untuksuperuser

$ PS1=”\u@\h:\w<\!>\$ “

student@kernel:/tmp <1067>$

Page 7: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 7/23

7Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Alias• Shortcut ke perintah.

• Jika ada perintah yang sering digunakan, yangmembutuhkan banyak argument dapatdikurangi dengan menggunakan alias.

$ dir=’ls –laF’

• Nilai alias berupa satu kata yang dibatasi olehtanda petik maupun satu perintah pendek.

Page 8: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 8/23

8Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Metode Konfigurasi Shell Lainset –b melaporkan terminasi perintah

background segera tanpa menunggu promptberikutnya

set –u unset variable yang menghasilkan

errorset –o noclobber mencegah overwriting filedenganoperator> dan>&

set –o vi memungkinkan sintak vi pada barisperintah digunakan dalam sintak emacs

Page 9: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 9/23

9Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Variabel Lingkungan• Untuk mengkonfigurasi peritah atau aplikasi lain. • Shell melewatkan semua program yang dipanggil kedalam variable lingkungan.

• Sebagai contoh, variable EDITOR digunakan olehbeberapa program yang memerlukan teks editor untukuser. Setting variable lingkungan ini menyebabkan usermenggunakan teks editor favorit sebagai editor default.

• Cara tradisional untuk membuat variable lingkunganadalah membuat variable local dan kemudianmengekspor-nya.

$ EDITOR=/usr/bin/vim

$ export EDITOR

Atau$ export EDITOR=/usr/bin/nano

Page 10: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 10/23

10Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Variabel Lingkungan Umum• HOME - Path ke home directory.

• LANG - Identtifikasi bahasa default yangdigunakan.

• PWD - Direktori user yang aktif.

• EDITOR - Program editor default yang digunakan

untuk memanipulasi teks.• LESS - Pilihan untuk melewatkan perintah less.

• TERM - Mengeset tipe terminal. Perintah reset

digunakan utuk me-reset terminal jika layer ter-korupsi.

• PATH - Daftar lokasi dimana perintah dapatditemukan.

Page 11: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 11/23

11Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Menggunakan Baris Perintah (1)1. Memisahkan baris dalam beberapa kata dibatasi dengan

spasi, tab, baris baru, beberapa karakter lain dan tandapetik satu, tanda petik dua dan backslash. Token: spasitabbarisbaru“‘ | & ; ( ) < >

2. Membentuk fungsi dan alias. Meskipun fungsi atau alias

juga cukup kompleks

3. Pernyatakan tanda kurung kurawal ({ }) untuk urutanseperti “cmd.{o,c}”. Hal ini menyebabkan perubahan

jumlahkata.Token:{ , }4. Penggunaan tanda tilde : ~, ~/ dan ~nama_usermenggantikan string tertentu. Token: ~

Page 12: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 12/23

12Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Menggunakan Baris Perintah (2)5. Pengganti parameter dan variable termasuk pengganti

aritmatika dan perintah. Dengan kata lain, semuapenggantian dimulai dengan tanda $ ditambahkarakter backquote. Jika terdapat beberapapengganti, maka perubahan dibuat dari kiri ke kanan.

Token: $ ${} $(()) $[] $()6. Baris dipisahkan dalam beberapa kata lagi

7. Menggunakan file globs. Token: * ? [ ]

8. Menggunakan pembelokan file. Token: > >> < << 2>2>>

9. Perintah dieksekusi.

Page 13: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 13/23

13Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Skrip Startup• Pada saat login, skrip perintah akan dieksekusi.

• Administrator sistem mengeset beberapa skrip startuptetapi user lain dapat mengontrol startup denganmengubah skrip pada home directory.

– Yang dapat dilakukan adalah:

– Konfigurasi shell dengan melakukan setting variabellokal atau menjalankan perintah set atau shopt

– Konfigurasi program lain melalui variabel lingkungan

– Menggunakan alias

– Menjalankan program pada startup

Page 14: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 14/23

14Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Shell Login dan Non Login• Shell login adalah shell pertama yang dimulai bila user log in.

• Shell non-login adalah shell yang dimulai dengan cara lain melalui

perintah bash. • Shell login adalah konsep penting karena perbedaan skrip startupyang dijalankan apakah shell login atau shell non-login.

• Pada saat login, pertama kali memanggil /etc/profile yang

memanggil /etc/profile.d. Kemudian file ~/.bash_profiledipanggil. File ini memanggil ~/bashrc yang memanggil/etc/bashrc.

• Shell non-login mereferensi beberapa file yang sama, tetapi

berbeda urutan. Pertama kali memanggil ~/.bashrc. File inimemanggil /etc/bashrc yang memanggil /etc/profile.d.

Page 15: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 15/23

15Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

/etc/profile• Merupakan skrip startup untuk keseluruhan

sistem. • Dijalankan saat shell login dimulai dan hanyamenjalankan shell login, shell non login tidak

menggunakan skrip ini. • File ini digunakan oleh semua user pada shellBourne-style seperti bash dan sh.

• Biasanya mengeset variable PATH, USER,LOGNAME, MAIL, HOSTNAME, HISTSIZE danINPUTRC.

Page 16: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 16/23

16Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

/etc/profile.d• Direktori ini berisi skrip tambahan untuk setup

shell. • Beberapa aplikasi tertentu memulai skrip padadirektori ini.

• Skrip ini dipanggil dalam /etc/profile. Skripmengeset variable dan menjalankan prosedurinisialisasi.

• Skrip ini dikontrol oleh administrator sistemdan tidak dapat dimodifikasi oleh user.

Page 17: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 17/23

17Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

~/.bash_profile dan ~/.bashrc• Kedua file ini dikontrol oleh user.

• User dapat meletakkan variable, alias atauperintah startup pada file ini.

• File ~/.bash_profile hanya dipanggil oleh shell

login.

• File ~/.bashrc dipanggil baik oleh shell login

maupun non-login.

Page 18: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 18/23

18Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

~/.bash_logout• File ini dijalankan pada saat user log out.

• Meskipun sebagian besar user tidakmenggunakan file ini, file ini sangat bergunauntuk menjalankan program secara otomatis

pada saat logout, misalnya membuat backupfile, menghapus file sementara, menampilkantanggal dan jam pada saat logout.

Page 19: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 19/23

19Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Editor vi• Vi adalah full screen editor, artinya editor tersebut dapatmemanfaatkan fasilitas satu layar penuh.

• Vi mempunyai 2 buah modus, yaitu :– Command line

• Editor vi mengintepretasikan input sebagai instruksi untukdieksekusi oleh editor, contoh seperti mencari teks,

mengganti teks secara otomatis dan lainnya.– Editing

• Editor vi mengintepretasikan input sebagai teks yang akandimasukkan ke dalam buffer editor. Pada bagian bawah

layar akan tampil teks “INSERTING”.• Pada awal vi dijalankan, maka program memasuki command mode. Dengan menekan tombol “i” maka akan memasuki editing. Untukkembali ke command mode, tekan tombol Esc

Page 20: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 20/23

20Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Kunci pada vi (1)

Menyisipkanteks(diposisiakhirbaris)A

(shifta)

Menyisipkanteks(diposisiawalbaris)I

(shifti)

Menyisipkan teks (di sebelah kanan posisi

kursor)

A

Menyisipkan teks (di sebelah kiri posisi

kursor)

I

Untukkeluardari5model

kunci insert  disampingini dan mengaktifkan

kunci-kunci lain, maka

kitaharusmenekan

tombol Esc terlebih

dahulu.

Menyisipkanteks(satubarissetelahposisi

kursor)

O

PindahkursorkebawahL

PindahkursorkeatasK

PindahkursorkekanansatukarakterJ

Pindahkursorkekiri satukarakterH

KeteranganKunci

Page 21: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 21/23

21Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Kunci pada vi (2)

( Paste) Menampilkan baris kalimat yang sudah dikopi dengan kunci yyPMengkopi2baris2yy

Mengkopi1barisYy

Menghapus1baris(disebelahkananposisikursor)Dd

Manghapus 1 kata (di sebelah kanan posisi kursor)Dw

Menghapus1huruf(disebelahkananposisikursor)X

KeteranganKunci

Page 22: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 22/23

22Sistem Operasi LinuxPJJ PENS ITSArna Fariza

Kunci pada vi (3)

MembatalkanseluruhperubahantekspadabaristempatkursorberadaU

Membatalkan perintah yang terakhir kaliU

Pergikeakhirbaris$

Pergikeawalbaris^

ManggerakkankursorkekanansatukataW

MenggerakkankursorkekirisatukataB

Majusetengahlayarctrl-d

Majusatulayarctrl-f 

Mundursatulayarctrl-b

Mengganti 1 baris kalimat yang telah ditulis di sebelah kanan posisi kursor

dengankalimatlain

Cc

Mengganti1katayangtelahditulisdi sebelahkananposisikursordengankata

lain

Cw

KeteranganKunci

Page 23: Konfigurasi Bash Shell

8/6/2019 Konfigurasi Bash Shell

http://slidepdf.com/reader/full/konfigurasi-bash-shell 23/23

23Sistem Operasi Linux

Kunci pada vi (4)

Meneruskanpencarianuntukarahyangberbeda N

Meneruskanpencarianuntukarahyangsama N

Mencaristringkearahbelakang?string

Mencaristringkearahdepan/stringMenampilkannomorbarispadakirilayar:senu

Menampilkansemuapilihansetstatus:seall

Keluarvitanpamenyimpan:q!

Writedanquite,simpanberkasdankeluar:wq

Keluaruntuksementaradarieditorvidanmenjalankanperintahyanglain:!

KeteranganKunci