Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

70
Ada Revolusi di Dunia Maya Unggul Sagena Social Media Enthusiast [email protected] Twitter : @unggulcenter www.unggulcenter.org Disampaikan Pada : PENDIDIKAN KEPEMIMPINAN NASIONAL ANGKATAN V Auditorium PPSDMS 31 JULI 2010

description

Presentasi pada Pekan Kepemimpinan, mengenai Peran Generasi Muda, Blog, dan berbagai Gerakan Sosial yang terjadi di Dunia Maya. Termasuk Revolusi dan Gerakan-gerakan yang Mampu membuat Perubahan. Salah satunya dengan komunitas media sosial dan jejaring sosial di Internet

Transcript of Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Page 1: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Ada Revolusi di Dunia Maya

Unggul SagenaSocial Media [email protected]

Twitter : @unggulcenterwww.unggulcenter.org

Disampaikan Pada :

PENDIDIKAN KEPEMIMPINAN NASIONALANGKATAN V

Auditorium PPSDMS31 JULI 2010

Page 2: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Blog?

Berasal dari kata Web Log, yaitu catatan yang dibuat di halaman web versi 1 (statis).

Awalnya hanya untuk catatan pribadi untuk diri sendiri dan dibagi ke beberapa orang lain.

Lalu berkembang menjadi web versi 2, yaitu web yang interaktif dan dinamis, tidak hanya pemilik web yang dapat mengisinya (user generated content).

Web satu dan web lain saling terkait, yang kemudian berkembang menjadi jejaring sosial.

Page 3: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Dua Jenis Blog

Blog: Jumlah karakter bebas atau panjang, misalnya tulisan di wordpess.com, blogspot.com, multiply.com, Notes di facebook.com, dll. 

Mikro Blog: Jumlah karakter dibatasi, misalnya status di facebook.com, twitter.com, dll. Mikro blog punya efek menyebar yang lebih besar karena efek jejaring sosial. 

Berdasarkan isinya : Personal Blog (online diary) dan Hobby/Passion Blog

Page 4: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Social Networking Friendster.com merupakan jejaring sosial awal yang 

terkenal dengan web pertemanan, karena saling terhubung karena hubungan teman.

Facebook.com mengalahkan friendster, karena tulisan di salah satu web muncul secara otomatis di halaman web yang lain, dan terus menyebar secara cepat. 

Twitter.com, mirip facebook, namun lebih sederhana (saat ini) tampilan dan isinya. 

Lain­lain seperti MySpace, GoBig, Hi5, LinkedIn

Page 5: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Social Media

Tempat Berkumpul, berinteraksi (social networking), dan berkolaborasi banyak orang di dunia internet.

Tidak terbatas pada situs jejaring sosial, namun menyangkut juga berbagai Forum online (Misal forumponsel, Kaskus), Milis, Video (mis. Youtube) dan Audio (Radio Online)

Singkatnya, jejaring sosial terbentuk karena ada media sosial (di internet).

Page 6: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Mengapa Disebut Jejaring Sosial?

Isi web satu orang dikaitkan dengan orang lain dengan cara saling setuju untuk tersambung. 

Sambungan meluas karena hubungan keluarga, pendidikan, tempat tinggal, pekerjaan, dan perkenalan melalui internet.

Mirip dengan jejaring sosial di darat, tapi kecepatan menyambung dan menyebar di Internet jauh lebih hebat dibandingkan di darat.

Page 7: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 8: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 9: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Efek Blog & Media/Jejaring Sosial

Page 10: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 11: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Manfaat Blog dan Jejaring Sosial

Komunikasi menjadi lebih cepat, mudah, dan murah.

Tidak ada batas jarak, waktu, tempat, kedudukan (jabatan), keturunan, dan lain­lain.

Menulis di halaman web satu orang dapat menyebar dengan sangat cepat ke banyak halaman web lainnya.

Contoh manfaat: undangan, iklan atau bisnis,  pengumuman, berita duka, dan lain­lain : KELUHAN.   

Page 12: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Antara Pemuda dan Internet: Manfaat untuk Belajar

Banyak blog berisi informasi penting atau ilmu yang bermanfaat untuk kehidupan. 

Menulis yang baik di blog melatih keterampilan menulis yang akan berguna untuk pendidikan dan karier.

Banyak lomba blog yang selain berguna untuk belajar juga berpeluang mendapatkan hadiah atau penghargaan untuk menaikkan nilai diri.

Membangun identitas diri dan kompetensi diri.

Page 13: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Manfaat untuk Karier

Menjalin hubungan yang baik (silaturahim) dengan teman kerja untuk mendapatkan informasi, ilmu, dan peluang kerja yang lebih baik. 

Dapat berhubungan secara langsung dengan berbagai tokoh atau pakar atau pejabat atau pemimpin di sekolah dan kantor dengan mudah, tanpa ada rasa rendah atau grogi karena tidak perlu bertemu muka.

Personal Branding. 

Page 14: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Manfaat untuk Ummat Berbagi ilmu dan pengalaman itu sangat mulia, dan 

menurut berbagai agama, bahkan juga sudah diteliti oleh ilmuwan barat, bahwa berbagi akan meningkatkan kebahagiaan. 

Berbagi di internet yang baik termasuk amal jariyyah, bahkan lebih hebat dari di darat, karena tulisan, gambar, video yang kita simpan di internet dapat bertahan hingga waktu yang tidak terbatas selama internet dan dunia ada.

Page 15: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Manfaat untuk Bangsa (1)

Google & Search Engine not just “Mbah” but also “Angel on Internet”

Pusat Gerakan Sosial, bukan sekedar melengkapi tapi menjadi pusat komunikasi. 

Menjembatani Rakyat dan wakil rakyat. Menjembatani “wong cilik” dengan “tokoh” Penyambung Lidah Rakyat Indonesia modern.

Page 16: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Manfaat untuk Bangsa (2)

Tempat Kuliah dari Pakar­pakar di bidangnya (kultwit, post di blog).

Tempat berbagi ilmu pengetahuan (posting/tweet/update/notes) dan kondisi lapangan (reportase & opini)

Eskalasi kepentingan memunculkan Gerakan Sosial untuk Bangsa

Page 17: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Blog Sebagai Sosial Media

Berkembangnya Citizen Journalism (Kompasiana.com, Politikana.com, Kabarwarga.com, Panyingkul.com dst)

Di blog pribadi masing­masing (wordpress.com, blogger.com, blogdetik.com, rumahtulis.com)

Be Wise, dan Jadilah agent of change! Gerakan Sosial di Internet & Sosial Media

Contoh Kasus di beberapa slide berikutnya 

Page 18: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Warning ! Kesalahan tulisan akan menyebar dengan cepat dan sulit 

dihapus atau dibatalkan. 

Fasilitas copy dan paste membuat penyebaran berita melalui blog dan jejaring sosial tidak mudah dikendalikan penulis pertama. 

Jumlah komputer dan HP yang tersambung ke blog dan jejaring sosial luar biasa besar, dengan kemampuan menyimpan sangat banyak dan lama (sulit dibatasi waktunya).

Indikasi membawa kepentingan dunia barat (pembuat media sosial tersebut) 

Gerakan Sosial di Internet belum tentu gerakan yang “benar”

Page 19: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Cara Mencegah Bahaya (1)

Memikirkan dengan masak­masak apapun yang akan ditulis di blog dan jejaring sosial. 

Selalu menyadari bahwa tulisan di blog dan jejaring sosial akan menyebar saat itu juga kejutaan bahkan milayaran komputer dan HP di seluruh dunia.

Menyadari juga setiap gerakan sosial yang diprakarsai di internet perlu analisa pribadi dan belum tentu benar (tidak asal ikutan).

Page 20: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Cara Mencegah Bahaya (2) Hindari yang dilarang TUHAN: 1. Ghibah, membicarakan 

(menulis) sifat/kelakuan orang meskipun yang ditulis itu benar.

Hindari yang dilarang TUHAN: 2. Fitnah, lebih bahaya dari ghibah, karena hal yang ditulis itu tidak benar. 

Hindari yang dilarang TUHAN: 3. Tulisan yang menjurus ke hubungan terlarang, misalnya janji bertemu dengan orang yang bukan muhrimnya, atau bertemu dengan orang yang belum dikenal, curhat keburukan keluarga atau orang lain (seperti ghibah), dll. 

Page 21: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Eksis di Dunia Maya

Narsis di Dunia Maya bukan  Sombong, Mencintai Diri Sendiri (Kisah Narcissus)

Narsis dalam Arti Memahami Kompetensi diri dan membangun brand.

Narsis berarti JUJUR dalam informasi dan berpotensi dapat banyak teman.

Dimulai dengan : punya Email, dan punya Account di salah satu 

Media Sosial (makin banyak makin OKE)

Page 22: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Eksis di Dunia Maya

Page 23: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 24: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

www.go2web20.net

Page 25: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

www.usernamecheck.com

Page 26: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

www.knowem.com

Page 27: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 28: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 29: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 30: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

316.402.840 user

Facebook becoming a netizen ID

Page 31: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

www.checkfacebook.com

Page 32: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 33: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 34: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Dampak Berkembangnya Internet dan Sosial Media

Horisontalisme dalam berbagai Hal. Politik Bisnis (New Wave Marketing) Budaya Jurnalisme Exposure untuk Jutaan Rakyat (Target).

Pilar Demokrasi ke­4  Pers = Citizen Journalism = Blogger

Page 35: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Pilar Demokrasi?

Blogger sebagai pewarta warga (citizen journalist) Menulis reportase, opini, cerita, keluhan, kondisi 

lingkungan yang terjadi. Tidak perlu takut salah. Unik, kadang berbeda dengan media mainstream, 

kadang luput dari media mainstream. Beragam karena dari sudut pandang berbeda, latar 

belakang pekerjaan dan kegiatan berbeda.

Blogger sebagai Netizen (warga internet).

Page 36: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

New Wave

Page 37: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Dalam Era Hiper-Kompetisi

Modern (Cool) Customer

Modern (Cool) Company

vs

Page 38: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Modern (Cool) “Customer”

Karakteristik Konsumen (baca: Rakyat) Sangat menuntut (demanding) Semua minta cepat, sekarang juga ( Now!) Customized, unik. “For ME, just for ME” Informasi tersedia dengan mudah, mencari value for 

money Punya media sendiri, sulit dikontrol Lebih sulit terpuaskan Jika puas diam saja, jika tidak puas suaranya 

kemana­mana

Page 39: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Modern (Cool) Company Kemampuan Mendengar! I am one of you. Community oriented. Responsive, proactive. Consumerization, not product oriented. Multi­Disciplinary, Synergy, Solid organization. 

One goal. Perusahan punya divisi “Consumer Insights “

Management insights, Alert to any “tip of an iceberg”, CRM, CEM, Web 2.0, Web 3.0, Horizontal Communication, Corporate blog

Page 40: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Power of Community

Pergeseran kearah horisontalisasi ini terjadi dengan terbentuknya komunitas­komunitas, baik offline (darat) atau online (internet/udara).

Komunitas­komunitas offline juga membentuk versi online (forum, milis, website) sehingga terbentuk OnOff (CONNECT).

Komunitas online pun ber­kopdar ria (khas Indonesia).

Page 41: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Power of Community

Semakin lama, kekuatan pertemanan (jejaring) yang paling kuat resonansinya adalah dalam suatu kelompok (komunitas). 

Efeknya : Pressure ke pengambil kebijakan terkait komunitas. Berubah jadi pressure group sekaligus group of consumer.

Yes, Pilar Demokrasi terbentuk, Masyarakat Madani terbentuk.

Co : komunitas blackberry, komunitas sepeda onthel, komunitas blogger (berbasis geografis, interest dst), komunitas publisher, komunitas demokrasi?

Page 42: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

What Online Community Can Do?

Spread the WORD Think Tank Discussion Write straight to the source of problem, or to the 

first line up. Co : Twit ke beberapa tokoh partai dan orang Istana.

Online Journalism Citizen Journalism Solid & Attached each other (jejaring komunitas)

Page 43: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Words is Powerful

Revolusi via Twitter mulai ditakuti oleh rejim berkuasa.

Cause dan Group via Facebook bisa mendobrak ketidakadilan.

Tulisan di komunitas blog dan pewarta warga. Tulisan di situs jurnalistik online (Web 2.0). Semua ini melibatkan Netizen (masy. Di internet) Mata Pena lebih tajam dari Mata Pedang.

Page 44: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

“LSM” Blogger Activity

Amprokan Blogger Bekasi & Pemkot Bekasi

Page 45: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Blogor

Talkshow Rutin Radio 

Pelatihan Monetizing Blog

Page 46: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

DeBlogger

Blog your Life. Lomba Blog Depok + Pemkot Depok

Page 47: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Pesta Blogger

Page 48: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Situs Pewarta Warga

Page 49: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Situs Pewarta Warga

Page 50: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Situs Pewarta Warga

Page 51: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Situs Komunitas Blogger

Page 52: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Situs Komunitas Blogger

Page 53: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Revolusi di Dunia Maya?

Moldova  Iran  Venezuela AS China Israel INDONESIA?

Page 54: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Indonesia?

Koin Keadilan Indonesia Unite Dangerously Beautiful Damn I Love Indonesia Rekening Gendut Polri, Bibit­Chandra

Page 55: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 56: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 57: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 58: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 59: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 60: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 61: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

First tweet

Page 62: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 63: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda
Page 64: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

How to become part of it? Punya Ide. Punya Mimpi. Waras. Sadar. Geram. Kesal. Action!  Pemanfaatan Teknologi. Berjejaring. Baik offline atau online. Dunia Maya paling berkembang dan akan terus 

berkembang. Why don't you become part of it first?

Page 65: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

How to Become Part of It? Punya Blog. Sebelum punya blog punya email.

Be honest, email pakai nama asli. Sekarang eranya honesty dan di internet, brand Anda adalah nama Anda dan profil Anda. Baru apa yang Anda katakan. You are what you say. Blog boleh pakai nama temanya atau nama sendiri. Personal brand Anda.

Menulis, menulis, menulis. 

Menulis Sesuatu yang berguna untuk dishare Membaca, merangkum, menyebarkan ide­ide. Konsistensi dan bangun kepercayaan. 

Internet Sehat. www.internetsehat.com 

Page 66: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Act simple. Write. Share. Join the conversation club!

Berlatih bersama­sama di komunitas penulis Komunitas blogger dll. Do the “kopdar”, share ideas, visions, & get network 

to government. Pesta Blogger 2010 Kopdar Kemenlu & BeBlogger (Bekasi) Lomba Blog Pemkot Depok & DeBlogger (Depok) Talkshow Radio Sipatahunan & Blogor (Bogor)

Masyarakat Madani Baru?

Page 67: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Masyarakat Madani Baru?

Lembaga Swadaya Masyarakat

Pilar­pilar demokrasi

Masyarakat yang beradab (civilized)

Komunitas­komunitas

Pressure group

Organisasi profesi dan keahlian

Pemerintah

Bisnis

Pers

Page 68: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Ubah Dunia, Ubah Negeri

Berorganisasi – Berkomunitas 

Menjadi Pemimpin – berkontribusi

Memiliki visi, memiliki mimpi

Catch up the technology, Use it, not being use by it!

Experience is the key, degree is the door!

Mengawal reformasi, bekerja, berusaha mewujudkan kehidupan yang lebih baik tanpa mengeluh, mengutuk.

Better light the candle than curse the dark!

Anda akan mengubah wajah negeri ini menjadi lebih baik. Beban itu ada dipunggung Anda, generasi muda. 

Page 69: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

Why Me?

Kamu Generasi Muda nya.

Kamu yang Kelas Menengah, Modern­Intelektual.

Kamu yang akan menjadi pemimpin. Yang memelopori.

Kamu yang diberikan Fasilitas untuk menjadi Leader by Nurture. 

Kamu yang mengerti mengenai Kesalehan Sosial.

Kamu yang akan berjejaring membesarkan negeri ini.

Kamu yang akan menikmatinya.

Kamu yang akan memerdekakan negeri ini. Sekali lagi.

Page 70: Komunitas Maya : Blog, Revolusi Dunia Maya dan Generasi Muda

BELAJAR< BERORGANISASI < BERJUANG!

Terimakasih Atas Perhatiannya

Lets Start to do something! For A Better Place to LIVE.