Kompetensi.doc

6
Kompetensi TugasDiskusi Kedisiplinan Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang penerapan disiplin selama ini (evaluasi diri tentang kedisiplinan dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan menegakkan disiplin dan solusi yang dilakukan Penapilan Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang penampilan diri selama ini (evaluasi diri tentang penampilan dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam penampilan dan solusi yang dilakukan Kesantunan Berperilaku Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang kesantunan berperilaku selama ini (evaluasi diri tent perilaku dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam kesantunan perilaku dan solusi yang dilakukan Kemampuan Bekerjasama Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang kemampuan bekerjasama selama ini (evaluasi diri tentang kemampuan bekerjasama dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam bekerjasama dan solusi yang dilakukan Kemampuan Berkomunikasi Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang kemampuan berkomunikasi selama ini (evaluasi diri tentang kemampuan berkomunikasi dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam berkomunikasi dan solusi yang dilakukan Komitmen Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang komitmen selama ini (evaluasi diri tentang komitmen dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam komitmen dan solusi yang dilakukan Keteladanan Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang keteladanan diri selama ini (evaluasi diri tentang keteladanan dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam pengembangan keteladanan dan solusi yang

description

SS

Transcript of Kompetensi.doc

KompetensiTugas Diskusi

Kedisiplinan Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang penerapan disiplin selama ini (evaluasi diri tentang kedisiplinan dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan menegakkan disiplin dan solusi yang dilakukan

Penapilan Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang penampilan diri selama ini (evaluasi diri tentang penampilan dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam penampilan dan solusi yang dilakukan

Kesantunan Berperilaku Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang kesantunan berperilaku selama ini (evaluasi diri tentang perilaku dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam kesantunan perilaku dan solusi yang dilakukan

Kemampuan Bekerjasama Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang kemampuan bekerjasama selama ini (evaluasi diri tentang kemampuan bekerjasama dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam bekerjasama dan solusi yang dilakukan

Kemampuan Berkomunikasi Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang kemampuan berkomunikasi selama ini (evaluasi diri tentang kemampuan berkomunikasi dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam berkomunikasi dan solusi yang dilakukan

Komitmen Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang komitmen selama ini (evaluasi diri tentang komitmen dalam pekerjaan dan di luar kerja) Kesulitan dalam komitmen dan solusi yang dilakukan

Keteladanan Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang keteladanan diri selama ini (evaluasi diri tentang keteladanan dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam pengembangan keteladanan dan solusi yang dilakukan

Semangat Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang semangat selama ini (evaluasi diri tentang semangat dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam komitmen dan solusi yang dilakukan

Empati Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang empati selama ini (evaluasi diri tentang empati dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam komitmen dan solusi yang dilakukan

Tanggung Jawab Membuat daftar sepuluh kelebihan dan sepuluh kekurangan tentang tanggung jawab selama ini (evaluasi diri tentang tanggung jawab dalam pekerjaan dan di luar kerja)

Kesulitan dalam melaksanakan tanggung jawab dan solusi yang dilakukan

Disiplin

Kelebihan

1.Menumbuhkan kepekaanAnak tumbuh menjadi pribadi yang peka/berperasaan halus dan percaya pada orang lain. Sikap ini memudahkan dirinya mengungkapkan perasaannya kepada orang lain, termasuk orang tuanya. Jadinya, anak akan mudah menyelami perasaan orang lain juga.

2.Menumbuhkan kepedulianAnak jadi peduli pada kebutuhan dan kepentingan orang lain.Disiplin membuat anak memiliki integritas, selain dapat memikul tanggung jawab, mampu memecahkan masalah dengan baik ,cepat dan mudah.

3.Mengajarkan keteraturanAnak jadi mempunyai pola hidup yang teratur dan mampu mengelola waktunya dengan baik

4.Menumbuhkan ketenanganMenurut penelitian menunjukkan bayi yang tenang/jarang menangis ternyata lebih mampu memperhatikan lingkungan sekitarnya dengan baik. Di tahap selanjutnya bahkan ia bisa cepat berinteraksi dengan orang lain.

5.Menumbuhkan percaya diriSikap ini tumbuh berkembang pada saat anak diberi kepercayaan untuk melakukan sesuatu pekerjaan yang mampu ia kerjakan dengan sendiri.

6.Menumbuhkan kemandirianDengan kemandirian anak dapat diandalkan untuk bisa memenuhi kebutuhan sendiri. Anak juga dapat mengeksplorasi lingkungan dengan baik.Disiplin merupakan bimbingan yang tepat pada anak untuk sanggup menentukan pilihan yang bijak.

7.Menumbuhkan keakrabanAnak menjadi cepat akrab dan ramah terhadap orang lain karena kemampuannya beradaptasi lebih terasah.

8.Membantu perkembangan otakPada usia 3 tahun pertama, pertumbuhan otak anak sangat pesat, disini ia menjadi peniru perilaku yang piawai. ia mampu mencontoh dengan sempurna tingkah laku orang tua yang disiplin dengan sendirinya akan membentuk kebiasaan dan sikap yang positif.

9.Membantu anak yang sulitKadang-kadang kita lupa pada anak yang berkebutuhan khusus yang memerlukan penangan khusus, melalui disiplin yang menekankan keteraturan anak berkebutuhan khusus bisa hidup lebih baik.

10 Menumbuhkan kepatuhanHasilnya anak akan menuruti aturan yang ditetapkan orangtua atas kemauan sendiri.

Kekurangan

Kesantunan

Kelebihan :

1.Menghormati ibu bapak guru atau ibu bapak dosen.2.Tidak mencela atau mengejek sesama teman.3.Berbicara dengan ramah kepada sesama teman, guru ataupun dosen.4.Tidak mengobrol bila guru atau dosen sedang menerangkan meteri.

#. di Tempat kerja :1.Saling menghargai dan menghormati sesama rekan kerja.2.Tidak mencela ataupun mengejek hasil kerja orang lain.3.Berbicara dengan ramah kepada sesama rekan kerja dan pimpinan.

#. di Lingkungan masyarakat :1.Menghargai dan menghormati setiap orang, terutama orang yang usianya lebih tua daripada kita.2.Menhargai pendapat orang lain.3.Tidak melakukan sesuatu yang melanggar norma-norma, seperti menyakiti ataupun menghina orang lain.

Kerja sama

Kelebihan :

1. Dapat membuat pekerjaan menjadi lebih ringan dan cepat selesai2. Menumbuhkan rasa kebersamaan dan mempererat tali persaudaraan

3. Dapat memupuk rasa sosial dan menciptakan kepedulian terhadap sesama

4. Menghindari sifat egois atau mementingkan diri sendiri

5. Menimbulkan ide atau gagasan baru berdasarkan hasil diskusi dan kerjasama6. Dapat belajar untuk menghargai pendapat dari orang lain

Kerjasama di lingkungan sekolah

1. Membentuk kelompok belajar2. Membuat penghijauan di sekolah3. Membuat Majalah dinding4. Membantu teman yang kesusahanBerkomunikasi

kelebihan

Dalam dunia kerja :

1. Menyelesaikan masalah lebih cepat2. Meningkatkan produktivitas3. Hubungan kerjasama yang lebih baik4. Promosi lebih mudah5. Meningkatkan kesan professionalDalam keseharian

1. Mendapatkan Hal Baru

2. Menghindari Masalah

3. Terhindar Dari Hal Buruk

4. Membuat Kaya Hati Dan Harta

5. Membuat Tubuh Terasa TenangBerkomitmen

Kelebihan

1. Memiliki motifasi yg tinggi

2. Rajin,tekun,ulet

3. Tidak suka menunda tugas dan pekerjaan

4. Bisa mendapatkan hasil yg maksimal

5. Meningkatkan kesuksesan

6. Bisa mempergunakan sumber daya secara efisien

7. Dipercaya di berbagai pihak

8. Dapat di andalkan

9. Bertanggung jawab atas apa yang di kerjakan

10. Memiliki kepercayaan diri yang tinggi

SemangatKelebihan

1. pekerjaan akan lebih cepat diselesaikan dan berhasil dengan baik2. mendorong seseorang untuk bekerja dengan hati-hati dan teliti3. memudahkan seseorang meraih suatu prestasi4. produktivitas akan meningkat5. membentuk seseorang menjadi pribadi yang bertanggung jawab dan pantang menyerah.6. pekerjaan yang dihasilkan akan berhasil dengan baik dan berguna bagi orang lainempati

kelebihan

1. Menghilangkan sikap egois2. Menghilangkan kesombongan3. Mengembangkan kemampuan evaluasi dan kontrol diri

4. Cepat menangkap isi perasaan dan pikiran orang lain (understanding others).

5. Memberikan pelayanan yang dibutuhkan orang lain. Member, bukan mengambil (Service Orientation), apalagi memanipulasi.

6. Memberikan masukan-masukan positif atau membangun orang lain (developing others)

7. Mengambil manfaat dari perbedaan, bukan menciptakan konflik dari perbedaan (leveraging diversity)

8. Memahami aturan main yang tertulis atau yang tidak tertulis dalam hubungan kita dengan orang lain (Political awareness).9. Memberikan kepedulian yang konsisten

10. Menambah kesadaran emosional dalam diri sendiri

tanggung jawab

kelebihan

1. Tak takut pada kenyataan

2. Berani ambil resiko

3. percaya pada kemampuan diri

4. Tak suka mencari kambing hitam

5. Tak Pernah menyesali apa yang terjadi

6. tak suka berkeluh dan meratapi dan menyesali setiap tindakan yang dambil

7. Bersikap visioner..

8. selalu positif tinking.

9. Bersikap jujur

10. Dapat dipercaya