Kisi2 kls 7 smt i

6
KISI – KISI ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL 2013/2014 MGMP BAHASA INGGRIS SMP KAB. WONOGIRI Satuan Pendidikan : SMP Tahun Pelajaran : 2013 / 2014 Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Waktu : 120 menit Kelas/Semester : VII /I Jumlah Soal : 50 soal Pilihan ganda Pembuat Kisi-Kisi : Sri Nurhasanti, S.Pd 5 Essay No. Uru t Kompetensi Dasar/ Indikator Bahan Kelas/ smt. Materi Indikator Soal Bentuk Tes No. Soal (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) 1 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat VII/1 Teks functional berbentuk caution/notice di lingkungan sekolah Mengidentifikasi makna tersurat Mengidentifikasi makna tersirat (tempat notice/caution ditemukan) PG 1 2 2 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat VII/1 Reading Sebuah identity card dari seorang siswa Mengidentifikasi tujuan komunikatif sebuah ID Mengidentifikasi informasi rinci tersurat Mengidentifikasi informasi tersirat Mengidentifikasi padanan kata tertentu Mengidentifikasi makna kata/frase PG 3 4 5 6 7

Transcript of Kisi2 kls 7 smt i

Page 1: Kisi2  kls 7 smt i

KISI – KISI ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL 2013/2014MGMP BAHASA INGGRIS SMP KAB. WONOGIRI

Satuan Pendidikan : SMP Tahun Pelajaran : 2013 / 2014Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Waktu : 120 menitKelas/Semester : VII /I Jumlah Soal : 50 soal Pilihan gandaPembuat Kisi-Kisi : Sri Nurhasanti, S.Pd 5 Essay

No.

Urut

Kompetensi Dasar/ Indikator Bahan Kelas/ smt.

Materi Indikator Soal Bentuk Tes

No. Soal

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 Teks functional berbentuk caution/notice di lingkungan sekolah

Mengidentifikasi makna tersuratMengidentifikasi makna tersirat (tempat

notice/caution ditemukan)

PG 12

2 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 ReadingSebuah identity card dari seorang siswa

Mengidentifikasi tujuan komunikatif sebuah IDMengidentifikasi informasi rinci tersuratMengidentifikasi informasi tersiratMengidentifikasi padanan kata tertentuMengidentifikasi makna kata/frase

PG 34567

3 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 Teks functionalTentang jadwal pelajaran selama satu minggu

Mengidentifikasi tujuan komunikatif dari teksMengidentifikasi informasi rinci tersuratMengidentifikasi informasi rinci tersiratMengidentifikasi informasi rinci faktual

PG 891011

4 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 Teks monolog sederhana tentang pemaparan jati diri

Mengidentifikasi gambaran umum dari teksMengidentifikasi informasi tersiratMengidentifikasi makna kata tertentuMengidentifikasi padanan kata tertentu Mengidentifikasi reference

PG 1213141516

Page 2: Kisi2  kls 7 smt i

5 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 ReadingTeks fungsional berbentuk family tree dari keluarga tertentu dengan uraian singkat

Mengidentifikasi tujuan komunikatif teksMengidentifikasi informasi rinci tersuratMengidentifikasi informasi tersiratMengidentifikasi informasi factualMengidentifikasi reference

PG 1718192021

6 6.1. Mengungkapkan makna gagasan dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat

VII/1 WritingJumbled words berbentuk notice atau caution di lingkungan sekolah

Menyusun kata-kata acak menjadi kalimat berbentuk noticeMenyusun kata-kata acak berbentuk perintah untuk menjaga kebersihan kelas/lingkungan

PG22

23

7 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 ReadingTeks fungsional berbentuk pengumuman tentang kegiatan sekolah

Mengidentifikasi gambaran umum dari teksMengidentifikasi informasi rinci tersurat Mengidentifikasi informasi tersiratMengidentifikasi reference

24252627

8 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1 ReadingTeks fungsional berbentuk letter dari seorang cucu kepada neneknya

Mengidentifikasi tujuan komunikatif teksMengidentifikasi informasi rinci tersuratMengidentifikasi informasi tersirat Mengidentifikasi padanan kata tertentuMengidentifikasi reference

PG 2829303132

9 6.2. Mengungkapkan langkah retorika dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat.

VII/1 WritingTeks rumpang tentang pemaparan jati diri

Melengkapi teks rumpang tentang pemaparan jati diri dengan adjective, verbs, noun dan adverb yang dihilangkan

PG 33343536

10 6.2. Mengungkapkan langkah retorika dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan

VII/1 WritingJumbled sentences tentang pemaparan jati diri

Menyusun beberapa kalimat tentang pemaparan jati diri menjadi paragraph yang baik

Menyusun beberapa kalimat acak tentang

PG37

Page 3: Kisi2  kls 7 smt i

terdekat. perkenalan diri 38

11 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1ReadingTeks sederhana tentang keluarga tertentu

Mengidentifikasi gambaran umum teksMengidentifikasi topik sebuah paragrafMengidentifikasi informasi rinci tersuratMengidentifikasi referenceMengidentifikasi makna kata denotasi dari

sebuah kata tertentu

PG

3940414243

12 5.2. Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan terdekat

VII/1ReadingTeks fungsional berbentuk daftar belanja

Mengidentifikasi informasi rinci tersuratMengidentifikasi informasi tersiratMengidentifikasi makna kata/frase

PG444546

13 6.2. Mengungkapkan langkah retorika dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat

VII/1 WritingTeks rumpang tentang daily activities

Melengkapi beberapa kata yang hilang yaitu kata kerja, keterangan, adjective dan kata benda

PG 47, 48,

49, 50

14 6.1. Mengungkapkan makna gagasan dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat

VII/1 WritingTeks sederhana berbentuk surat

Mengidentifikasi tujuan komunikatif dari sebuah suratMengidentifikasi informasi rinci tersurat dari surat

Essay 1

2

15. 6.1. Mengungkapkan makna gagasan dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat

VII/1 WritingTeks berbentuk jadwal pelajaran dalam satu hari lengkap jam dan nama guru

Menceritakan jadwal dalam satu hari dengan kata-kata sendiri

Essay 3

16 6.2. Mengungkapkan langkah retorika dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar

VII/1 WritingJumbled words berbentuk

Diberikan beberapa kata acak, siswa dapat menyusunnya menjadi sebuah notice/caution yang bemakna

Essay 4

Page 4: Kisi2  kls 7 smt i

dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat.

notice/caution.

17.6.2. Mengungkapkan langkah retorika dalam teks tulis fungsional pendek sangat sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat

VII/1 WritingJumbled sentences tentang hobby

Diberikan beberapa kalimat tentang hobby seseorang, siswa menyusun menjadi paragraph yang baik dan bermakna

Essay 5

Wonogiri, 25 Oktober 2013Ketua MGMP B. Inggris

Agus Rudi Purwanto, S.Pd., M.Hum.NIP 19690820 199802 1 004