Kisi Dan Soal GWR

37
KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2012/2013 FORMAT PENYUSUNAN KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kompetensi Keahlian : Teknik Survei dan Pemetaan Kode : 1014 Alokasi Waktu : 120 menit Bentuk Soal : Pilihan Ganda Jumlah Soal : 45 soal 1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-1/37

description

aaaaaaaaaaaaa

Transcript of Kisi Dan Soal GWR

Page 1: Kisi Dan Soal GWR

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUJIAN NASIONAL

TAHUN PELAJARAN 2012/2013

FORMAT PENYUSUNAN KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)Kompetensi Keahlian : Teknik Survei dan PemetaanKode : 1014Alokasi Waktu : 120 menitBentuk Soal : Pilihan GandaJumlah Soal : 45 soal

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-1/23

Page 2: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 91 Menerapkan

keselamatan dan kesehatan kerja (K3)

Menjelaskan prosedur kesehatan dan keselamatan kerja dalam pekerjaan pengukuran sesuai peraturan yang berlaku

Prosedur K3 dalam pekerjaan pengukuran

Siswa dapat menentukan prosedur K3 yang tepat dalam pekerjaan pengukuran

1 Prosedur keselamatan dan kesehatan kerja yang perlu diperhatikan pada waktu pengukuran menggunakan teodolit adalah :a. teodolit

dipergunakanb. pindahkan teodolit

secara langsungc. penyetelan teodolit

sesuai SOPd. rencanakan

penempatan teodolit pada tempat yang teduh

e. pada waktu pindah tempat, teodolit tidak perlu dimasukkan kedalam box

kegiatan – kegiatan keselamatan dan kesehatan kerja yang harus dilaksanakan oleh surveyor pada waktu pengukuran menggunakan teodolit adalah :a. lindungi surveyor

dengan payung,b. lindungi kulit

surveyor dengan menggunakan sunblock,

c. data spesifikasi alat tidak perlu dicatat

d. gunakan alat pelindung diri sepatu untuk menghindari gangguan benda tajam dan binatang berbisa

e. kalibrasi alat tidak perlu dilakukan oleh surveyor

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-2/23

Page 3: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Siswa dapat menentukan langkah-langkah yang harus dilakukan pada saat peninjauan lapangan

2 Hal-hal penting yang perlu dilakukan pada saatpeninjauan lapangan adalah

A. mengidentifikasikendala yang mungkin dijumpai pada saat pengukuran

B. memperkenalkan diri kepada lingkungan sekitar pengukuran

C. mengukur luas areal pengukuran

D. menentukan skalaE. Membersihkan

lokasi pengukuran

Pada peninjauan lapangan salah satu aspek yang harus diperhatikan adalah :

A. menghitung beaya pengukuran

B. mempersiapkan alat yang dibutuhkan

C. lokasi obyek-obyek penting

D. Membuat titk tetap pengukuran

E. Menentukan interval kontur

2 Memahami dasar-dasar survei dan pemetaan

Mengidentifikasi jenis-jenis peralatan survei dan pemetaan

Jenis-jenis alat ukur jarak dan sudut

Siswa dapat menentukan jenis peralatan untuk mengukur jarak langsung

3 Salah satu jenis peralatan yang berfungsi untuk mengukur jarak langsung di lapangan adalah :A. penta prismaB. penyipat datarC. barometerD. optical wedgeE. roda ukur

Alat untuk mengukur jarak langsung pada bidang datar yang paling tepat adalah:A. roll meterB. batang ukurC. pengukur jarak

elektronikD. spedometerE. rantai ukur

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-3/23

Page 4: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Siswa dapat menentukan jenis peralatan untuk mengukur sudut di lapangan.

4 jenis peralatan untuk mengukur sudut pada bidang miring adalahA. klinometerB. pentaprismaC. kompasD. hand GPSE. odometer

Alat ukur sudut yang digunakan untuk mengukur sudut datar dan sudut tegak yang paling tepat adalah

A. teodolitB. alat sipat datarC. klinometerD. KompasE. odometer

Mengidentifikasi jenis-jenis pekerjaan survei dan pemetaan

Jenis-jenis pekerjaan survei dan pemetaan

Siswa dapat menentukan jenis-jenis pekerjaan survei dan pemetaan untuk keperluan survei teknik sipil

5 Pada pekerjaan pengukuran dan pematokan bangunan gedungA. Desain Saluran

IrigasiB. Desain BendunganC. Membuat analisa

harga satuan pekerjaan bangunan air

D. Mengukur kecepatan aliran air

E. Stake out saluran air

Bentuk-bentuk pengukuran yang dilakukan dalam Survey Teknik Sipil adalah meliputi, ....A. Pengukuran

pemetaan topografi

B. Pengukuran poligon tertutup

C. Pengukuran beda tinggi cara barometris

D. Pengukuran detailE. Pengukuran

geometrik jalan raya

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-4/23

Page 5: Kisi Dan Soal GWR

A

B

C

D

EF

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9

3Melaksanakan pekerjaan dasar-dasar survei dan pemetaan

Menentukan pekerjaan dasar-dasar survei dan pemetaan

Pengukuran pembuatan garis lurus di lapangan dengan menggunakan alat ukur sederhana

Siswa dapat menentukan pembuatan garis lurus sesuai dengan kondisi di lapangan

6Salah satu syarat kelurusan pada pembuatan garis lurus di lapangan bila dibidik dari yalon paling ujung adalah ....

A. tinggi yalon samaB. semua yalon

tampak berhimpit jadi satu

C. jarak antar yalon sama

D. arah yalon ke utara

E. tinggi pembidik sama dengan pemegang yalon

Pada pembuatan garis lurus dari sudut bangunan seperti gambar diatas, kelurusan garis dibidik dari titik:A. AB. FC. ED. CE. B

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-5/23

Page 6: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 94 Menerapkan

dasar-dasar gambar teknik

Menggambar garis

gambar sketsa lokasi.

Siswa dapat menentukan aspek-aspek gambar sketsa hasil peninjauan lapangan

7 Gambar sketsa meliputi unsur – unsur sebagai berikut antara lain :A. Bon alat yang akan

dipakaiB. Gambaran lokasi

pengukuran , pohon , bangunan yang ada .

C. Nama – nama pengukur

D. Hari dan tanggal pelaksanaan pengukuran

E. Tinggi titik

Hal – hal yang perlu dicantumkan dalam gambar sketsa antara lain :

A. SkalaB. CuacaC. Nomor seri

alat ukur yang digunakan

D. batas pengukuran

E. nama pemilik areal pengukuran

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-6/23

Page 7: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 95 Mengoptimalk

an fungsi-fungsi kalkulator program untuk rumus-rumus dasar-dasar survei dan pemetaan

Mengaplikasikan program kalkulator pada perhitungan dasar-dasar survei dan pemetaan

Perhitungan besaran Sudut dengan kalkulator

Siswa dapat menghitung besaran Sudut dengan kalkulator

8

Untuk mencari besarnya nilai konversi 36⁰23’30” dalam angka desimal , menggunakan kalkulator adalah :

A.

6 Memahami jenis-jenis peralatan pengukuran jenis optik

Menyebutkan fungsi masing-masing bagian dari peralatan jenis optik

Fungsi masing-masing bagian dari peralatan jenis optik

Siswa dapat menentukan fungsi dari bagian alat ukur Alat sipat datar

9 Komponen/bagian pada alat sipat datar yang berfungsi sebagai indikator kedataran adalaha. nivo tabungb. nivo kotakc. tiga sekrup penyeteld. fokusing objeke. fokusing benang

diafragma

Skrup fokusing objek pada alat sipat datar berfungsi untuka. memperjelas

objekb. memperjelas

benang silangc. memperjelas

rambu ukurd. mengatur nivo

tabunge. mengatur nivo

kotak

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-7/23

Page 8: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9O kotak7

Menerapkan pengukuran posisi vertikal

Menentukan posisi vertikal dengan alat ukur sipat datar

Macam-macam metode pengukuran posisi vertikal

Siswa dapat menentukan beda tinggi antara dua titik dengan berbagai metode

10 Pengukuran beda tinggi dengan cara dua kali pengambilan data dengan tujuan untuk ketelitian hasil ukuradalah metode……

a. polarb. rasterc. pergi –pulangd. d iantara dua titike. di atas titik

Metode double standdalam pengukuran beda tinggi dilaksanakan dengan cara

a. alat sipat datar berdiri dua kali untuk mengukur beda tinggi pada satu slag pengukuran

b. alat sipat datar berdiri di atas titik pada satu slag pengukuran

c. alat sipat datar berdiri di luar titik pada satu slag pengukuran

d. alat sipat datar berdiri pada satu slag pengukuran

e. alat sipat datar berdiri dua kali di antara dua titik pada satu slag pengukuran

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-8/23

Page 9: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Perhitungan jarak optis dengan alat ukut sipat datar

Siswa dapat menghitung jarak optis dari hasil pengukuran alat sipat datar

11 Berdasarkan data hasil pengukuran profil memanjang dengan alat sipat datar bacaan rambu benang atas (Ba)= 2,575: bacaan benang bawah (Bb)=0,537, jarak datar optisnya adalaha. 20,08b. 20,38c. 23,38d. 28,03e. 28,83

Pengukuran profil memanjang dengan alat sipat datar data hasil bacaan rambu benang atas (Ba)= 2,575: bacaan benang bawah (Bb)=0,537, jarak datar optisnya adalaha. 20,08b. 20,38c. 23,38d. 28,03e. 28,83

Mengukur beda tinggi

Teknik pengukuran beda tinggi

Siswa dapat menentukan teknik pengukuran beda tinggi antara dua titik berdasarkan peralatannya

12 Penempatan posisi alat sipat datar yang paling tepat pada pengukuran profil memanjang dengan metode pergi-pulang adalah

a. Di luar titik tetapb. Di atas titik tetapc. Diantara dua titik

tetapd. Diluar dua titik

tetap

Pengukuran beda tinggi yang terhalang sungai penempatan posisi alat sipat datar yang paling tepat untuk adalah

a. Di luar titik tetapb. Di atas titik tetapc. Diantara dua titik

tetapd. Diluar dua titik

tetap

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-9/23

Page 10: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Menjelaskan cara perhitungan data hasil pengukuran beda tinggi

Langkah kerja perhitungan beda tinggi antara dua titik di lapangan

Siswa dapat menentukan langkah kerja perhitungan beda tinggi antara dua titik

13 Langkah kerja perhitungan beda tinggi antara dua titik pada profil memanjang bentuk tertutup (keliling) adalaha. menghitung beda

tinggi, menghitung koreksi, menghitung tinggi titik

b. menghitung beda tinggi, menghitung tinggi titik

c. menghitung beda tinggi, menghitung koreksi,

d. menghitung tinggi garis bidik menghitung koreksi, menghitung tinggi titik

e. menghitung tinggi garis bidik,menghitung beda tinggi, menghitung koreksi, menghitung tinggi titik

Tahapan cara menghitung beda tinggi antara dua titik pada profil memanjang bentuk terbuka adalaha. menghitung tinggi

garis bidik,menghitung beda tinggi, menghitung koreksi, menghitung tinggi titik

b. menghitung beda tinggi, menghitung tinggi titik

c. menghitung beda tinggi, menghitung tinggi titik

d. menghitung beda tinggi, menghitung koreksi,

e. menghitung tinggi garis bidik menghitung koreksi, menghitung tinggi titik

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-10/23

Page 11: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Perhitungan data hasil pengukuran beda tinggi

Siswa dapat menghitung tinggi titik berdasarkan tinggi titik referensi yang telah diketahui

14 Bila diketahui ketinggian titik tetap A = + 451,540 m, Beda tinggi dari titik A ke titikB = -1,551 m, besar koreksi di titik B = +0,007, Berapakah ketinggian di titik tetap B ?a. 449,889b. 449,896c. 453,896d. 453,068e. 453,096

Titik tetap A dan titik tetap B diukur dengan menggunakan alat sipat datar /leveling dengan data ukur sbb: Bacaan benang

tengah A = 1.075 Bacaan benang

tengah B = 1.633Bagaimana profil tanah dari titik A ketitik B?

a. Naikb. Datarc. Turund. beraturane. Tidak beraturan

8 Melaksanakan pengukuran posisi horisontal

Menentukan posisi horizontal dengan berbagai cara

Metode penentuanposisi horizontal

Siswa dapat menentukan metode penentuan posisi horizontal

15

9 Melaksanakan pengukuran pemetaan topografi

Mengidentifikasi pengukuruan topografi suatu daerah

Macam-macam metode pemetaan topografi

Siswa dapat menentukan metode pemetaan topografi

16

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-11/23

Page 12: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Menjelaskan pengukuran kerangka poligon

Teknik pengukuruan kerangka poligon

Siswa dapat menentukan teknik pengukuran poligon berdasarkan titik ikat

17

Menjelaskan cara penggunaan data hasil pengukuran poligon

Persyaratan sudut dalam perhitungan poligon

Siswa dapat menentukan persyaratan besaran sudut pada perhitungan poligon tertutup

18 Pada pengukuran poligon bentuk tertutup/keliling, jumlah besaran sudut luar harus memenuhi persyaratan :a. (2 n + 4) 90°b. (n + 2) 90°c. (2 n + 2) 180°d. (2 + n) 90°e. (n + 4) 90°

Salah satu persyaratan Jumlah besaran sudut dalam pada pengukuran poligon bentuk tertutup/keliling, adalah :a. (2 n - 4) 180°b. (n - 2) 180°c. (2 n + 4) 90d. (2 n - 2) 180°e. (2 n + 4) 180°

Siswa dapat menghitung besar koreksi sudut dari hasil pengukuran poligon tertutup

19

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-12/23

Page 13: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Perhitungan azimuth dari data hasil pengukuran poligon

siswa dapat menghitung azimuth titik polygon yang sudah diketahui azimuth awal dan besaran sudutnya

20

Perhitungan koordinat titik di lapangan berdasarkan data hasil pengukuran poligon

Siswa dapat menghitung koordinat titik berdasarkan data hasil pengukuran poligon

21

Perhitungan kesalahan penutup linier hasil pengukuran poligon

Siswa dapat menghitung koreksi kesalahan berdasarkan data hasil pengukuran polygon

22

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-13/23

Page 14: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Menentukan sifat-sifat kontur topografi

Sifat-sifat kontur topografi

Siswa dapat mengidentifi kasi garis kontur berdasarkan karakteristik dari bentuk gambar kontur

23

Menentukan elevasi titik suatu wilayah

Pembuatan garis kontur

Siswa dapat menentukan metode interval kontur

24

Siswa dapat menghitung ketinggian titik suatu wilayah dengan berdasarkan interpolasi.

25

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-14/23

Page 15: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Mengidentifikasi macam-macam peta

Macam-macam peta

Siswa dapat menentukan macam peta untuk kebutuhan perencanaan pekerjaan teknik sipil

26

Mengidentifikasi kegunaan dari peta

Perhitungan luas suatu daerah

Siswa dapat menghitung luas suatu daerah dengan mengguna kan berbagai cara

27

Menjelaskankan hasil pengukuran pemetaan topografi

Proses penggambaran peta topografi

Siswa dapat menyebut kan langkah-langkah penggambaran peta topografi

28

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-15/23

Page 16: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Skala Peta Siswa dapat

menghitung jarak sebenarnya dari tempat yang satu ke tempat lainnya berdasarkan skala peta

29

Siswa dapat menentukan skala peta yang digunakan berdasarkan luas areal pengukuran

30

Simbol-simbol unsur topografi di peta

Siswa dapat menentukan jenis simbol unsur topografi di peta menurut bentuknya

31 jenis simbol unsur topografi di peta menurut bentuknya

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-16/23

Page 17: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Menyusun Rencana Anggaran Biaya (RAB) pekerjaan survei dan pemetaan

Menghitung RAB pekerjaan survei dan pemetaan

RAB pekerjaan survei dan pemetaan

Siswa dapat menghitung RAB komponen tenaga kerja

32

10 Melaksanakan pengukuran survei teknik sipil

Mengidentifikasi pengukuran survei teknik sipil

Macam-macam pekerjaan survei teknik sipil

Siswa dapat menentukan macam-macam pekerjaan survey teknik sipil

33 macam-macam pekerjaan survey teknik sipil

a. pengukuran profil memanjang dan melintang

b. pengukuran situasi topografi

c. Pengukuran posisi vertikal

d. pengukuran posisi horizontal

e. Pengukuran dan pematokan

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-17/23

Page 18: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9

Melaksanakan pengukuran berbagai jenis survei teknik sipil

Penentuan ± peil (titik duga) lantai bangunan

Siswa dapat menentukan kedataran konstruksi bangunan

34 Dalam perencanaan lantai bangunan dinaikkan 50 cm dari permukaan as jalan, Bila bacaan benang tengah pada rambu ukur di as jalan = 1,635 maka bacaan benang tengah seharusnya pada rencana lantai adalah :a. 1,135b. 1,145c. 1,580d. 1,685e. 2,135

Pada pekerjaan saluran terbuka dasar saluran diturunkan 40 cm dari permukaan jalanBila bacaan benang pada rambu ukur di as dijalan = 1,635 maka bacaan seharusnya pada rencana lantai adalah :a. 1,135b. 1,145c. 1,580d. 1,685e. 2,035

Pengukuran dan pematokan bangunan gedung sistem koordinat

Siswa dapat menghitung jarak datar berdasarkan gambar denah

35

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-18/23

Page 19: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 9Siswa dapat menghitung besaran sudut berdasarkan gambar denah

36

Menentukan volume galian dan timbunan

Perhitungan volume galian dan timbunan

Diberikan gambar, kemudian siswa menghitung volume galian dan timbunan

37

11 Menentukan azimut dengan pengamatan matahari dan GPS (Geodetic Position System)

Menjelaskan teknik pengukuran penentuan azimuth dengan pengamatan matahari dan GPS

Penentuan koordinat dengan Hand GPS

Siswa dapat menentukan koordinat dengan Hand GPS

38

12Menerapkan standar sistem pengukuran

Menjelaskan metoda penyimpanan data hasil observasi / pengukuran dilapangan

Penyimpanan data hasil pengukuran

Siswa dapat menentukan penyimpanan data hasil pengukuran

39

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-19/23

Page 20: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 913 Mengkonversi

data dari satu sistem ke sistem yang lain

Mengkonversi sistem satuan

Sistem satuanSiswa dapat mengkonversi sistem satuan

40

14 Merawat peralatan jenis optik

Melaksanakan pengecekan alat

Kontrol kedataran alat sipat datar

Siswa dapat mengontrol kedataran alat sipat datar

41

15Melaksanakan fotogrametri

Mengidentifikasi peralatan yang diperlukan dalam pekerjaan fotogrametri

Jenis dan fungsi peralatan fotogrametri

Siswa dapat menjelaskan fungsi peralatan fotogrametri

42

16Membuat peta hasil pekerjaan fotogrametri

Menentukan peta hasil pekerjaan fotogrametri

Restitusi foto udara

Siswa dapat menentukan jenis peta yang dihasilkan dari hasil restitusi foto tunggal

43

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-20/23

Page 21: Kisi Dan Soal GWR

No

Standar Kompetensi

Lulusan

Kemampuan yang Diuji Materi Pokok

Indikator Soal

NomorSoal

Tingkat kesulit

an

Paket C Paket D

1 2 3 4 5 6 7 8 917 Mengoreksi

kebenaran data

Mengorelasikan kesesuaian data terhadap standar ketelitian

Menjelaskan proses pemeriksaan data

Siswa dapat menentukan korelasi kebenaran data terhadap standar ketelitian

44

18 Mengidentifikasi kebutuhan pelanggan

Mengidentifikasi kebutuhan pelanggan

Jenis- jenis pekerjaan pengukuran permintan pelanggan.

Siswa dapat menentukan jenis-jenis pekerjaan pengukuran yang dibutuhkan oleh pelanggan

45 Jenis-jenis pekerjaan pengukuran yang dibutuhkan oleh pelanggan adalah:a. peninjauan lokasi

pengukuranb. gambar sket situasic. skala petad. data hasil

pengukurane. peta situasi

topografi

Pada spesikasi pekerjaan pengukuran dicantumkan kebutuhan pelanggan salah satunya adalah:a. peninjauan lokasi

pengukuranb. copy file dan

print out petac. interval konturd. skala petae. data hasil

pengukuran

Hard copyPenyusun/Instansi:

1. Misto Supriadi (PPPPTK BOE Malang)

Penelaah/Instansi:

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-21/23

Page 22: Kisi Dan Soal GWR

1..

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas KST-22/23

Page 23: Kisi Dan Soal GWR

Keterangan Pengisian Kolom/format KST

Kolom 1 : Diisi nomor urutKolom 2 : Diisi KD dari SK dengan cara memilih KD yang esensial dan frekuensi

penggunaannya di dunia kerja/pekerjaan sering atau selalu digunakan.Kolom 3 : Diisi kemampuan yang diuji yang merupakan bagian yang esensial KD

terpilih yang ada di kolom 2.Kolom 4 : Diisi materi pokok yang dirumuskan dari kemampuan yang diuji secara

jelas dan singkatKolom 5 : Diisi rumusan indikator soal yang dibuat mengacu pada materi pokok

pada kolom 4. Setiap materi pokok dapat dirumuskan satu atau lebih dari satu indikator soal

Kolom 6 : Diisi nomor sebaran soal

1014 –11/12 Hak Cipta pada Kemdiknas