Kiat Meningkatkan Daya Tahan Terhadap Stress

download Kiat Meningkatkan Daya Tahan Terhadap Stress

of 2

Transcript of Kiat Meningkatkan Daya Tahan Terhadap Stress

  • 7/26/2019 Kiat Meningkatkan Daya Tahan Terhadap Stress

    1/2

    "Kiat meningkatkan daya tahan terhadapstress.

    1. Hindari kekhawatiran

    Kekhawatiran yang secara berlebihan akan mempengaruhi efektivitas kerja kita.Dari hasil suatu riset, menunjukkan bahwa 40% dari halhal yang dikhawatirkan

    ternyata tidak terjadi, !% hanyalah halhal yang remeh, dan "% yang benarbenar

    layak dikhawatirkan. #asil riset ini mengajak kita untuk memandang secarapr$p$rsi$nal dan tidak terlampau menyiksa diri sendiri

    ". Pelajari pelemasan ketegangan jiwa&elepaskan ketegangan jiwa yang beraturan adalah vital dalam mengel$la

    pengaruh stres. 'eberapa met$da dapat dilakukan, antara lain( mengambil p$sisiyang menyenangkan, mencari lingkungan yang tenang ) bebas dari reaksi yang

    mendatangkan stres. #ingga $tak dapat segar kembali, siap untuk berkreasi..

    *. Tidur yang nyenyak"Early to bed, early to rise will make a man healthy, wealthy and wise."+iduradalah suatu anugerah llah -+, pikiran dan jiwa yang letih akan pulih dan

    segar kembali. /leh karenanya tidur yang efektif sangat diperlukan semua $rang.

    Kehidupan sese$rang ketika terjaga akan tercermin dari p$la tidurnya.4. Lakukan olah raga secukupnya

    /lah raga akan memperkuat kerja jantung, paruparu, $t$t dan $rgan lainnya.

    Darah yang membawa $ksigen dan at gii akan tersalur ke $tak dgn baik, hinggaakan selalu segar, berfikir jernih, lebih siap dan tegar menghadapi berbagai

    tekanan. /tak yang kekurangan $ksigen lebih sensitif dan em$si$nal, hingga

    mudah jatuh stres..

    . Komunikasi secara efektifKadang karena 2salah2 k$munikasi, kita merasa menyesal setelah meninggalkan

    sese$rang karena telah mengatakan sesuatu yang tidak seharusnya dikatakan. tau

    sebaliknya, kita merasa telah salah mengerti pada pembicaraan dengan $rang lain./leh karenanya, kita harus berkata jelas, tepat apa yang kita maksudkan,

    mendengar dengan seksama, dan memperjelas pemahaman. 3endekatan seperti itu

    akan membantu kita dan lawan bicara kita utk mengurangi stres.. Cari bantuan

    &engel$la stres bisa dengan mengubah pandangan dan memikirkan ulang

    berbagai aspek dalam hidup. 5ntuk itu diperlukan bantuan $rang lain.. tentunyayang dapat dipercaya. &ereka bisa keluarga, sahabat, atau bahkan se$rang

    psik$l$g. Dengan 2berbagi2 kepada mereka, setidaknya permasalahan yangdihadapi akan terasa lebih ringan, dan sekaligus dapat meningkatkan daya tahan

    terhadap stres.6. Asah kekuatan spiritual

    -piritualitas merupakan energi inti dari daya tahan stres dan dapat dikel$la dengan

    penghayatan mendalam akan kekuasaan Allah ST. +iada sesuatu pun yangdapat mendatangkan manfaat dan mudharat, kecuali atas kehendak7ya. 8akinkan

    dalam hati kita bahwa("Allah tidak akan memberikan cobaan di luar batas

  • 7/26/2019 Kiat Meningkatkan Daya Tahan Terhadap Stress

    2/2

    kemampuan hambanya.". -ebagai manusia wajib berusaha dengan sungguh

    sungguh dan llahlah yang mengemas hasil akhir. Dan terhadap apa pun

    hasilnya, kita harus cerdas menggali hikmah di baliknya.

    3-9 Ditulis.. ketika berusaha mengend$rkan 2stres2... m$ga bisa segar utk persiapanpresentasi kegiatan akhir dan menyiapkan kuliah utk bes$k... : h$pe...