KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG...

14
KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG SEMBAKO DI PASAR RAYA I KOTA SALATIGA Oleh: DENY LISTINA NIM : 212007041 KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012

Transcript of KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG...

Page 1: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING

PEDAGANG SEMBAKO DI PASAR RAYA I

KOTA SALATIGA

Oleh:

DENY LISTINA

NIM : 212007041

KERTAS KERJA

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS

PROGRAM STUDI : MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2012

Page 2: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

ii

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

Jalan Diponegoro 52 -60 :(0298) 321212, 311881 Telex 322364 ukswsa ia

Salatiga 50711 - Indonesia Fax. (0298) -3 21433

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS KERTAS KERJA Yang bertanda tangan dibawah ini,

N a m a : Deny Listina N I M : 212007041 Program Studi : Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa kertas kerja,

Judul : Kewirausahaan Dan Strategi Bersaing Pedagang Sembako Di Pasar Raya I Kota Salatiga

Pembimbing : Rosaly Franksiska, SE, MBA Tanggal di uji : 6 Juni 2012

adalah benar-benar hasil karya saya.

Di dalam kertas kerja ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau

gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam

bentuk rangkaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan

saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya.

Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin

atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya

bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika

dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar

kesarjanaan yang saya peroleh.

Salatiga, 6 Juni 2012

Yang memberi pernyataan,

Deny Listina

Page 3: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

iii

KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING

PEDAGANG SEMBAKO DI PASAR RAYA I

KOTA SALATIGA

Oleh:

DENY LISTINA

NIM : 212007041

KERTAS KERJA

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS

PROGRAM STUDI : MANAJEMEN

Disetujui oleh:

Rosaly Franksiska, SE, MBA Pembimbing

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA 2012

Page 4: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

iv

PERSEMBAHAN DAN MOTTO

Puji Syukur kupersembahkan pada Allah SWT untuk segala Rahmat dan

Anugerah-Nya, Iringan-Nya yang selalu ada setiap hari membuat penulis mampu

melangkah sampai saat ini dan sampai esok hari.

Karya ini juga kupersembahkan untuk keluargaku tercinta terutama untuk Bapak

dan Ibuku yang senantiasa menuntunku sehingga bijaksana.Seribu kata terimakasih takkan

cukup menggantikan setitik rasa sayang pada kalian.

Penulis

Sesungguhnya jika kamu bersyukur, niscaya Aku akan menambah

(nikmat) kepadamu (Qs.Ibrahim 14:7)

Orang yang mengatakan SULIT, TIDAK BISA atau

TIDAK MUNGKIN adalah orang yang sedang

MEMPERTAHANKAN keadaannya sekarang dan tidak

mau berubah

-Pepatah-

Page 5: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

v

ABSTRACT

Becoming a seller sometimes becomes the choice of a community to make their living amidst of what is going on in this stressful condition. Selling is a form of entrepreneurship which can be fruitful and can help makes a living for a family. With more people become self-employed, it can reduce unemployment problem and become the right way to anticipate narrower jobs field. Although, becoming seller does not mean that it is a problem free activity, theystill have to compete with one another, as well as with the modern market in Salatiga. From this situation, the researcher conducted a research on entrepreneurship and competitive strategies of the nine-staple sellers in Pasar Raya I Salatiga,nine-staple is nine basic items which is the primary needs of a society that can not be replaced by other items and it is an important economic element, which is often used as an economic indicator.

The purpose of this study is to determine what are the entrepreneurship indicators inherent by nine-staple sellers in Pasar Raya I Salatiga and to find out what are the competitive strategies used by these sellers as an entrepreneur in Pasar Raya I Salatiga in facing the competition with modern markets.

The results indicate that there are several entrepreneurship indicators inherent by these sellers which are the ability to take loans, the ability to accumulate capital, and the ability to diversify and competitive strategies used by these sellers to face the modern markerts is to differentiate.

Keywords: Entrepreneurship and Competitive Strategies

Page 6: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

vi

SARIPATI

Berdagang menjadi pilihan masyarakat untuk membiayai hidup mereka di tengah himpitan kondisi yang terjadi sekarang.Berdagang merupakan salah satu bentuk kewirausahaan yang menghasilkan dan dapat membantu menghidupi sebuah keluarga.Dengan semakin banyak orang yang berwirausaha dapat mengurangi masalah pengangguran dan merupakan langkah yang tepat untuk mengantisipasi lapangan pekerjaan yang semakin menyempit. Walaupun berdagang tidak berarti bebas masalah, karena pedagang tetap harus bersaing satu sama lain, maupun dengan pasar modern yang ada di Salatiga. Dari situasi ini, peneliti melakukan penelitian mengenai kewirausahaan dan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya I Kota Salatiga, sembako adalah sembilan bahan pokok yang merupakan kebutuhan utama masyarakat yang tidak dapat digantikan oleh barang lain dan sembako merupakan elemen perekonomian yang penting, yang seringkali dijadikan sebagai indikator ekonomi.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja indikator kewirausahaan yang melekat dikalangan pedagang sembako Pasar Raya I Kota Salatiga dan mengetahui apa saja strategi bersaing yang dipakai pedagang sembako sebagai seorang wirausaha di Pasar Raya I Kota Salatiga dalam menghadapi persaingan dengan pasar modern.

Hasil penelitian menunjukkan adanya indikator kewirausahaan pedagang sembako yaitu kemampuan mengambil pinjaman, kemampuan pemupukan modal, kemampuan diversifikasi barang dagangan dan strategi bersaing yang dipakai para pedagang sembako untuk menghadapi pasar modern adalah strategi bersaing diferensiasi.

Kata kunci: Kewirausahaan dan Strategi Bersaing

Page 7: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat

dan anugerahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini.

Penulisan skripsi ini adalah untuk memenuhi sebagian dari syarat untuk memperoleh

gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomika dan Bisnis, jurusan Ekonomi

Manajemen, konsentrasi Kewirausahaan di Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Skripsi ini berjudul Kewirausahaan Dan Strategi Bersaing Pedagang Sembako Di

Pasar Raya I Kota Salatiga ini, membahas dengan banyaknya lapangan pekerjaan yang

semakin menyempit dan banyaknya pengangguran seperti saat ini, timbul jiwa – jiwa

wirausaha yang mempertahankan hidup dengan berwirausaha.Oleh karena itu penulis

membahas tentang kewirausahaan dan strategi bersaing di kalangan pedagang sembako

Pasar Raya I Kota Salatiga.

Penulis sadar bahwa banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi ini, sehingga

saran dan kritik dari para pembaca sangat dharapkan.Semoga skripsi ini bermanfaat dan

dapat dikembangkan dalam penelitian selanjutnya.

Salatiga,Mei 2012

Penulis

Page 8: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

viii

UCAPAN TERIMAKASIH

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena atas berkat dan rahmat-Nya telah

memampukan dan memberikan pengetahuanNya selama penulis menjalani perkuliahan di

Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, sampai akhirnya penulis dapat menyelesaikan

skripsi ini. Selain itu, penulis juga ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Rosaly Franksiska, SE, MBA selaku dosen pembimbing skripsi yang telah bersedia

dengan sabar meluangkan waktu, pikiran, dan tenaga dan senantiasa memberikan

dukungan, kritik, perhatian, dan motivasi selama membimbing penulis menyelesaikan

skripsi ini.

2. Bapak Petrus Wijayanto., SE selaku wali studi, yang telah memberikan arahan

akademis selama perkuliahan.

3. Bapak Suyatno Hidayat dan Ibu Sakini selaku orang tua penulis tercinta yang tidak

pernah putus memberikan doa, bantuan, dan dukungan kepada penulis baik secara

moril maupun materiil.Skripsi ini penulis dedikasikan untuk kebanggaan bapak dan

ibu.

4. Kakung Mulyono Gimin dan Uti Sukarti, selaku kakek dan nenek tersayang penulis

yang juga tidak pernah putus dalam memberikan doa, dukungan, semangat, motivasi,

kasih sayang, dan dukungan kepada penulis baik moril maupun materiil.

5. Witta Lestari dan Jeva Rahmadani, selaku adik kandung terkasih penulis yang juga

selalu memberikan motivasi dan dukungan untuk menyelesaikan skripsi ini.

6. Ferry Anggara, Ayub Khoiri, Ester Ninda, Pakdhe Kethir, Lois Andreas, Thomas

Sendy, Endah Widiastuti, Mbah Mulyani, Mbah Giyono, Mbak Risma, Mbak Nia,

Mbak Retno, Mbak Ika, Mbak Rika, Mas Kokok, Ibu Munjilah, Bapak Suprapto

selaku keluarga penulis yang selalu mendukung dan memberikan semangat dan

nasehat – nasehatnya untuk terus berjuang.

Page 9: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

ix

7. Ragil Suryatmojo, selaku orang terkasih penulis thanks your support and love,

nasehat, waktu, kesabarannya untuk selalu menemani, memberikan masukan dalam

menulis skripsi ini.

8. Sahabat – sahabatku terkasih Jatu Widyaningrum, Yosefina Yuke, Nikita, Arum,

Andhita, Riska Putri, Audy, Dhora, Chaterin Cen, Widya, Edwin, Sueng, Ravi terima

kasih atas kepedulian kalian yang selalu memberikan motivasi setiap harinya untuk

selalu melakukan yang terbaik dalam menjalani kehidupan dan selalu ada dalam setiap

suka dan duka.

9. Sahabat- sahabat terbaik seperjuanganAmel, Lily, Rina, Intan, Finta, January, Sindy,

Iik, Bias, Dwi, Sientia, Cik Ivana, Liajuga temen-temen Fakultas Ekonomika dan

Bisnis angkatan 2007 dan 2008, 2009 yang telah menjadi teman berbagi cerita suka

dan duka selama masa-masa kuliah. Teman-teman Wisma ASA Yekho, Vita, Ima,

Fina, Icha, terima kasih atas kerja sama, kebersamaan, waktu dan kenangan selama

penyusunan skripsi ini.

10. Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Salatiga selaku pihak yang memberikan

data dan ijin skripsi penulis Bapak Tri, Ibu Niken, dan para pegawai Disperindag Kota

Salatiga.

11. Para pedagang sembako Pasar Raya I Kota Salatiga terima kasih atas kesediaan

waktunya untuk memberikan informasi untuk penulisan skripsi ini.

12. Semua pihak yang telah membantu skripsi ini dalam bentuk apapun yang tidak dapat

disebut satu persatu, terima kasih banyak.

Salatiga, Juni 2012

Penulis

Page 10: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

x

DAFTAR ISI

Halaman judul ........................................................................................................... i Surat Pernyataan Keaslian Skripsi ............................................................................. ii

Halaman Persetujuan/Pengesahan ............................................................................. iii

Halaman /Persembahan dan Motto ............................................................................ iv

Abstract ...................................................................................................................... .v

Saripati ....................................................................................................................... vi

Kata Pengantar ........................................................................................................... vii

Ucapan Terima Kasih ................................................................................................ viii

Daftar Isi .................................................................................................................... .x

Daftar Tabel ............................................................................................................... xii

Daftar Lampiran ........................................................................................................ xiii

Bab I Pendahuluan ............................................................................................. 1

1.1 Latar Belakang ................................................................................. 1

1.2 Masalah Penelitian .......................................................................... 4

1.3 Persoalan Penelitian ........................................................................ 4

1.4 Tujuan Penelitian ............................................................................ 4

1.5 Manfaat Penelitian .......................................................................... 5

Bab II Kerangka Teoritis ...................................................................................... 6

2.1 Kewirausahaan ............................................................................... 6

2.1.1 Indikator Kewirausahaan ..................................................... 7

2.1.2 Penelitian Terdahulu Kewirausahaan .................................. 9

2.2 Strategi Bersaing ............................................................................. 10

2.2.1 Penelitian Terdahulu Strategi Bersaing ............................... 14

Page 11: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

xi

Bab III Metode Riset ............................................................................................. 16

3.1 Satuan Analisis dan Satuan Pengamatan ......................................... 16

3.2 Populasi dan Sampel ....................................................................... 17

3.3 Jenis Data ......................................................................................... 17

3.4 Pengumpulan Data .......................................................................... 18

3.5 Teknik dan Langkah-langkah Analisis ........................................... 18

Bab IV Analisis Data dan Pembahasan ................................................................ 19

4.1 Uji Validitas dan Uji Reliabilitas .................................................... 19

4.2 Analisis dan Pembahasan Mengenai Identitas Responden .............. 20

4.3 Analisis dan Pembahasan Mengenai Indikator Kewirausahaan ...... 25

4.4 Analisis dan Pembahasan Mengenai Strategi Bersaing ................... 29

Bab V Kesimpulan, Implikasi, dan Keterbatasan Penelitian ................................ 35

5.1 Kesimpulan ..................................................................................... 35

5.2 Implikasi dan Keterbatasan Penelitian ............................................ 36

Daftar Referensi ......................................................................................................... 38

Lampiran

Page 12: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Distribusi Responden Berdasarkan Umur ......................................... 45 Tabel 4.2 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ............................ 45

Tabel 4.3 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan ................................. 46

Tabel 4.4 Distribusi Responden Berdasarkan Status Kepemilikan Kios ........... 46

Tabel 4.5 Distribusi Responden Berdasarkan Kebersihan Per Bulan................ 46

Tabel 4.6 Distribusi Responden Berdasarkan Retribusi Per Bulan ................... 47

Tabel 4.7 Distribusi Responden Berdasarkan Keamanan Per Bulan ................. 47

Tabel 4.8 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Berdagang ....................... 48

Tabel 4.9 Distribusi Responden Berdasarkan Luas Kios .................................. 48

Tabel 5.1 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Besarnya Pinjaman ............................................................................................ 49

Tabel 5.2 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Sumber Pinjaman 49

Tabel 5.3 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Lama

Pengembalian Pinjaman .................................................................... 50

Tabel 5.4 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Tabungan ............ 50

Tabel 5,5 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Jenis Pinjaman .... 50

Tabel 5.6 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Agunan/jaminan . 51

Tabel 5.7 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Asal Modal ......... 51

Tabel 5.8 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Besarnya Modal52

Tabel 5.9 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Keuntungan

Seluruhnya Per Bulan ........................................................................ 52

Tabel 5.10 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Keuntungan

yang Disisihkan ................................................................................. 53

Tabel 5.11 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Tingkat

Volume Penjualan Per Bulan ............................................................. 53

Tabel 5.12 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Banyaknya

Barang dari Perusahaan yang Sama dengan Jenis Barang Berbeda .. 53

Page 13: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

xiii

Tabel 5.13 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Banyaknya BarangJenis yang Sama dengan Merek Berbeda ............................... 54

Tabel 5.14 Distribusi Indikator Kewirausahaan Berdasarkan Banyaknya

Melakukan Penambahan Jenis Barang Baru dalam Setahun ............. 54

Tabel 6.1 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Produk yang Dijual

Berbeda dengan Pesaing .................................................................... 55

Tabel 6.2 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Perbedaan dalam

Pelayanan Pemberian Jasa ................................................................. 55

Tabel 6.3 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Kualitas Produk yang

Dijual pada Konsumen ...................................................................... 55

Tabel 6.4 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Kualitas Jasa yang

Diberikan pada Konsumen ................................................................ 56

Tabel 6.5 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Membangun Hubungan

dengan Konsumen ............................................................................. 56

Tabel 6.6 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Mengembangkan Produk

yang Sudah Ada ................................................................................. 56

Tabel 6.7 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Mengembangkan Jasa

yangSudah Ada .................................................................................. 57

Tabel 6.8 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Biaya Rendah Mencakup

Semua Barang yang Dijual ................................................................ 57

Tabel 6.9 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Efisiensi Biaya

Operasional ........................................................................................ 57

Tabel 6.10 Distribusi Strategi Bersaing Berdasarkan Harga Kompetitif

dengan Pesaing .................................................................................. 58

Page 14: KEWIRAUSAHAAN DAN STRATEGI BERSAING PEDAGANG …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1961/1/xT1_212007041_Judul.pdfdan strategi bersaing pedagang sembako yang ada di Pasar Raya

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Contoh Kuesioner

Lampiran 2 Panduan Wawancara

Lampiran 3 Uji Output Validitas dan Uji Reliabilitas

Lampiran 4 Hasil Analisis Deskriptif Mengenai Data Responden

Lampiran 5 Hasil Analisis Deskriptif Mengenai Indikator Kewirausahaan

Lampiran 6 Hasil Analisis Deskriptif Mengenai Strategi Bersaing

Lampiran 7 Operasionalisasi Variabel Indikator Kewirausahaan dan Strategi Bersaing

Lampiran 8 Dokumentasi