keripik rambutan

download keripik rambutan

of 12

Transcript of keripik rambutan

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    1/12

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

      Rambutan merupakan tanaman buah hortikultura yang tumbuh di daerah tropis

    sehingga dapat ditemui di berbagai daerah di Indonesia. Termasuk di daerah Aceh, Kabupaten

    Bireuen yang banyak ditemui berbagai jenis rambutan yang hidup subur. Tanaman ini

    mempunyai prospek yang cukup bagus untuk dikembangkan mengingat buah rambutan

    merupakan salah satu buah yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia.

      Di Indonesia buah rambutan akan mudah ditemui di pasaran saat musim panas tiba,

     jumlahnya sangat melimpat sehingga terkadang harganya menjadi murah. Untuk

    meningkatkan nilai ekonomis menjaga stok rambutan di pasaran maka di perlukan sebuah

    inoasi produk pertanian salah satu inoasi tersebut adalah keripik di proinsi Aceh, produk

    keripik buah merupakan yang akan menjadi salah satu produk khas Aceh.Karena produk ini

     jarang di temui di kota!kota lain di Indonesia selain itu harga jualnya juga cukup tinggi

    sehingga akan dapat meningkatkan perekonomian masyarakat.

    Keripik rambutan menpunyai banyak keuggulan yaitu rasa yang tetap manis, renyah

    tahan lama dan biasa langsung komsumsi serta praktis pengemasannya. Dengan pembuatan

    keripik rambutan akan dapat menjaga nilai jual buah rambutan dan ketersediannya dipasar

    sehingga nilai ekonomis rambutan akan dapat meningkat. Untuk itu perlu mengetahui dan

     penpelajari cara pembuatan keripik rambutan yang benar sehingga akan dapat menambah

     pengetahuan tentang inoasi produk!produk pertanian untuk kemudian dapat terus di

    kembangkan.

    1.2 Tujuan

    Adapun tujuan dari bisnis ini adalah "

    #. Untuk mengetahui dan mempelajari proses pembuatan keripik rambutan.

    $. Untuk dapat mengetahui cara bersaing dan unggul diantara pebisnis lain.

    1.3 Rumusan Masalah

    Adapun rumusan dalam bisnis ini yaitu "

    #. Bagaimana cara pengolahan keripik rambutan %

    $. Bagaimana cara kita agar mampu bersaing dengan para pembisnis keripik rambutan%

    1

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    2/12

    BAB II

    TINAUAN PU!TA"A

    2.1 Ram#utan

    Buah rambutan banyak ditemui di berbagai daerah di Indonesia. &ohon atau tanaman

    yang memiliki nama latin 'ephelium lappaceum ini merupakan tanaman buah holtikultura

     berupa pohon dengan (amily sapindacaeae. Tanaman buah tropis dalam bahasa Inggris )airy

    *ruit. 'ama rambutan berasal dari bahasa melayu yang artinya berbulu. Buah ini dikenal

    orang barat dengan sebutan leci berbulu. Disebut leci karena bentuk dan rasanya menyerupai

    leci. +enurut Anonima $-##, Dalam sistematika Taksonomi tumbuhan, tanaman rambutan

    diklasi(ikasikan sebagai berikut "

    Diisi " +ongnoliophyta

    Kelas " +ongnoliopsida

    /rdo " 0apindales

    *amili " 0apindaceae

    1ebus " 'ephelium

     0pesies " '. 2appaceum

    Buah dari si cantik berambut ini mengandung karbohidrat, protein, lemak, (os(or,

     besi, kalsium dan itamin 3. Kulit buahnya mengandung tanin dan saponin. Bijinya

    mengandung lemak dan poli(enol. Daunnya mengandung tannin dan saponin. Kulit

     batangnya mengandung tannin, saponin, (laonida, pectic substance dan 4at besi. Kadar serat

     buah rambutan cukup tinggi, sekitar $ gram per #-- gram berat buah. Karakter buah seperti

    ini cocok dikonsumsi orang yang sedang berdiet menurunkan atau menjaga berat badan.

    Kosiyachinda dan 0alma dalam )asbi " $--$.

    Ada beberapa jenis buah rambutan yang digemari masyarakat dan dibudidayakan

    dengan memilih nilai ekonomis relati( tinggi, +enurut +ahiso5oro, Kusno 0usanto dan

    Agustinus Anung" #66# diantaranya sebagai berikut "

    #. Rambuatan Rapiah " mutu buah tinggi, kulit ber5arna hijau!kuning!merah, rambut

     jarang, daging buah manis, sedikit kering, kenyal, ngelotok dan daging buahnya tebal.

    $. Rambutan Aceh 2ebak Bulus " kulit buah ber5arna merah!kuning, banyak air, ngelok

    dan rasanya manis dan asam.

    7. Rambutan 3imacan " kulit buah ber5arna merah kekuningan sampai merah tua,

    rambut kasar, rasa manis, sedikit berair.

    2

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    3/12

    8. Rambutan Binjai " merupakan salah satu buah rambutan terbaik di Indonesia, buah

    cukup besar, kulit ber5arna merah darah sampai merah tua, rambut agak kasar dan

     jarang, daging buah ngelotok.

    9. Rambutan 0inyonya " banyak disukai terutama orang Tionghoa, 5arna buah merah tua

    sampai merah anggur, rambut halus dan rapat, banyak air, lembek dan tidak ngelotok.

    2.2. "has$at %an "an%ungan &$'$ Buah Ram#utan

    Buah Rambutan merupakan salah satu buah yang dari bagian batang sampai biji

    mengandung khasiat atau man(aat, buahnya rasanya manis, kenyal dan segar juga banyak

    man(aatnya bagi tubuh kita

    Di dalam buah rambutan tersimpan khasiat obat yang tak ternilai harganya, menurut

    Broto dan 2aksmi $-#-. kajian pakar tanaman obat, buah rambutan memuat besi, kalium,sapai itamin 3. #-- gram sekitar 7 buah rambutan terkandung :6 kalori, #;,# gram

    karbohidrat, serta 9; mg itamin. Kadar serat rambutan juga cukup tinggi, sekitar $ gram per 

    #-- gram berat buah. 0elain buahnya ternyata biji buah rambutan juga dapat diman(aatkan.

    Biji rambutan tidak beracun dan mengandung karbohidrat, lemak, protein, yang dapat

    memenuhi kebutuhan tubuh dari gi4i. Biji rambutan juga mengandung lemak poli(enol cukup

    tinggi. Komposisi 4at!4at kimia dalam biji rambutan tersebut menghasilkan khasiat

    hipoglikemik menurunkan kadar gula dalam darah pada penderita kencing manis.

    2.3 "an%ungan &$'$ Ram#utan

    Rambutan kaya akan kandungan kimia seperti air ;8,< =, 4at besi $,9, kalsium

    $$,- mg, karbohidrat #7,6 g, gi4i, (os(or, lemak -,# g, 4at tepung, seperti gula yang

    mudah larut dalam air, protein 6-,< g, serat -,$, posporus 67-,- mg, thiamin -,-# mg,

    ribo(lamin -,-8 mg, niacin -,#, 4at!4at en4im esensial dan non esensial serta 4at mineral

    makro dan mikro dan juga itamin 3 7;,: mg. Buah rambutan mengandung karbohidrat,

     protein, lemak, (os(or, besi, kalsium, dan itamin 3. Kulit buah mengandung tanin dan

    saponin. Daun mengandung tanin dan saponin. Kulit batang mengandung tanin, saponin,

    (laonoida, pectic substances, dan 4at besi.

    Buah rambutan tidak beracun dan mengandung karbohidrat, lemak, protein, yang

    dapat memenuhi kebutuhan tubuh dari gi4i. Biji rambutan juga mengandung lemak poli(enol

    cukup tinggi. Komposisi 4at!4at kimia dalam biji rambutan tersebut menghasilkan khasiat

    hipoglikemik menurunkan kadar gula dalam darah sehingga biji rambutan banyak

    digunakan untuk pengobatan alternati( guna menormalkan kadar gula darah penderita

    3

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    4/12

    kencing manis Diabetes +ellitus yang 3enderung .+enurut Dr.Ir. +. Ahkam 0ubroto

    +.App. 0c

    Tabel #. Komposisi Kimia Buah Rambutan Dalam #-- gr Bagian Buah yang Dapat Dimakan

    Komposisi Kimia >umlah

    &rotein g ;$.#

    2emakg -.7

    Abu g -.7

    1lukose g $.;

    *ruktose g 7.-

    0ukrose g 6.6

    &ati g -

    0erat +akanan g $.;

    Asam +alat g -.-9

    Asam 0itrat g -.7#

    ?nergi k> $6<

    @itamin 3 mg

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    5/12

     penting karena umur simpsn yang maksimal hanya dapat dicapai apabila buah yang akan

    disimpan cukup matang 0oelarso"#66

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    6/12

    8. &enirisan

    &enirisan dilakukan setelah perendaman dalam larutan sorbitol dengan menggunakan

    saringan.&enirisan juga dapat dilakukan dengan cara dikeringanginkan selama 9!#- menit

    agar kandungan airnya menurun 0usanto"#668.

    9. &engorengan

    &engorengan adalah suatu proses pengeringan bahan pangan yang berasal dari

     permukan menunju kedalam bahan dengan menggunakan minyak sebagai pengantar panas

    &ur5arisanti, #666 dalam 'dakunau" $---.

    :. &engemasan

    &engemasan keripik rambutan mengunakan kertas (oil dengan bantuan mesin perekat

    listrik )and and pedal 0ealer. &roses ini harus hati!hati, terlalu besar mengentel skala

    menyembabkan perangkat terlalupanas sehingga kemasan justru menjadi sobek sedangkan

     pengetalan skala yang terlalu kecil yang mengakibatkan plastik tidak merakat.kedua hal di

    atas menjadikan hasil kemasan tidak tertutup rapat sehingga kerenyahan keripik tidak bisa di

     pertahankan keripik menjadi menjadi cepat lembek.

    1ambar $.#. Keripik rambutan

    2.. Alat %an Bahan/Bahan Untuk Mem#uat "er$)$k Ram#utan

    #. Bahan yang di gunakan

    a. Buah Rambutan segar 

    6

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    7/12

     b. Air Bersih

     

    $. Alat yang digunakan

    a. @acum *rying

     b. ?mber berukuran #- liter 

    c. &isau

    d. 0endok pengaduk 

    e. Timbangan

    BAB III

    MET0DE PENELITIAN

    7

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    8/12

    3.1 0#seras$ La)angan

    Berdasarkan hasil obserasi lapangan yang kami teliti, keripik rambutan di proinsi

    aceh masih belum ada, dengan demikian ini akan menjadi peluang bagi ke5irausahaan.sehingga dengan adanya usaha baru ini akan mengurangai tingkat pengangguran bagi para

    masyarakat sekitar. &ersaingan dengan perusahaan lain akan dapat diatasi dengan langkah!

    langkah yang terencana dengan baik dan matang yang diantaranya adalah melakukan

    e(isiensi dan peningkatan kualitas produk yang kami buat, yang dalam hal ini proses produksi

    keripik rambutan, dilakukan dengan cepat tanpa mengabaikan rasa dan rupa dari keripik

    rambutan tersebut. ?(isiensi dapat dilakukan dengan cara menggunakan tenaga terampil atau

    tenaga yang telah dilatih dalam hal pembuatan keripik rambutan. +ulai dari penyiapan bahan

     baku hingga pengirisan yang dilanjutkan dengan penggorengan.

    Dalam produksi bahan makanan sangat perlu diperhatikan cita rasa dan rupa. 3ita rasa

    yang tinggi tanpa memperhatikan rupa, akan kurang berhasil, begitupun sebaliknya.

    &acking atau pengemasan produk yang elegan dan unik akan memberi nilai jual tersendiri.

    Dalam keyataan, kebanyakan produk yang dikemas, hampir 8-= biaya produksi adalah untuk 

    kemasan, sedangkan sisanya adalah untuk bahan baku dan tenaga kerja.

    Bermunculannya produsen jenis makanan ringan juga akan memberikan persaingan

    tersendiri 5alaupun dari segmen produksi yang berbeda, tetapi untuk segmen makanan ringan

    hal ini akan sangat memanaskan persaingan.

    3.2 Peren*anaan Inestas$

    3.2.1. B$a-a Pengeluaran

      A. +odal A5al

    Rincian modal a5al adalah sebagai berikut"

    #.  @acum *rying C Rp $.---.---

    $.   pisau stailes stell #- buah C Rp 9-.--- #- C Rp 9--.---

    7.  &embuatan +erk C Rp #--.---

    8. &lastik kemasan C Rp 9--.---

    9. Timbangan C Rp $9-.---

    >umlah C Rp 7.79-.---

    B.  +odal &er +inggu

    • &engurusan 0urat I4in

    8

    http://celotehasik.blogspot.co.id/2013/06/contoh-makalah-perencanaan-bisnis.htmlhttp://celotehasik.blogspot.co.id/2013/06/contoh-makalah-perencanaan-bisnis.html

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    9/12

    • &acking

    Biaya C Rp. 7-.---

    • Bahan Baku

    ! Buah rambutan 9.--- biji C Rp. 9--.---

    ! &enyedap rasa C Rp. #--.---

    • Transportasi

    ! Biaya C Rp.#--.---

    • Tenaga Kerja

    ! #- orang C Rp.7--.--- #- C Rp. 7.---.---

    +aka rincian total pengeluaran per minggu

    Rp. 7-.--- E Rp. :--.--- E Rp. #--.--- E Rp. 7.---.--- C Rp. 7.

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    10/12

    Dalam merencanakan bisnis keripik rambutan, 0egemen pasar yang diincar adalah

    kalangan ba5ah hingga atas, dimana keripik rambutan dapat dimakan oleh siapapun, tidak

    terkecuali kalangan atas. &roduk yang dihasilkan berupa keripik rambutan akan dipasarkan

    dengan cara penitipan ke pengecer yang bisa berupa 5arung atau toko makanan maupun toko

     biasa.

    Keripik rambutan dapat juga dipasarkan dengan dengan cara order pemesanan. )al ini

     biasanya untuk pemesanan partai yang agak besar, dalam hal ini dilakukan oleh distributor.

    2ebih jauh lagi, dengan pengemasan yang merstandar tinggi, produk keripik rambutan ini

    dapat menembus pemasaran di super market ataupun bahkan skala ekspor ke luar negeri.

    Dengan kemasan yang dibuat sedemikian rupa hingga dapat terlihat elegan, maka

    kalangan atas yang biasanya mempertimbangkan gengsi, tidak akan ragu untuk membeli

    keripik rambutan yang bersangkutan 5alaupun harga jualnya jadi akan lebih membengkak.

    BAB I

    10

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    11/12

    "E!IMPULAN DAN !ARAN

    (.1. "es$m)ulan

    Rambutan merupakan buah!buahan yang sering dijumpai terutama di Bireuen, Tiap

    tahun produksi rambutan mencapai puluhan ton, sehingga memungkinkan pengadaan bahan

     baku tercukupi. Dari hasil surei, keuntungan yang didapat mencapai Rp. 9.-;-.---, ini

    memungkinkan bagi kalangan masyarakat yang ingin membuat ke5irausahaan Keripik

    Rambutan.

     &roduk ini nantinya akan jadi oleh!oleh bagi para turis maupun para 5isata5an.

    &roses &embuatan Keripik Rambutan adalah sebagai berikut"

    #. &engupasan

    $. &emotongan

    7. &encucian

    8. *ermentasi #$ jam

    9. &engorengan

    :. &engepakan

    +.2. !aran

    Untuk mempertahankan kualitas rasa keripik rambutan maka yang perlu diperhatikan

    adalah pada saat pembelian bahan baku. Bahan baku yang digunakan sebaiknya buah

    rambutan jenis Belerang karena selain rasanya manis juga mudah dikupas.

    11

  • 8/16/2019 keripik rambutan

    12/12

    DATAR PU!TA"A

    Anonima .$-##. Dalam sistematika Taksonomi tumbuhan, tanaman rambutan.

    Kosiyachinda dan 0alma dalam )asbi. $--$. Buah rambutan cocok di konsumsi untuk

     berdiet dan menurunkan berat badan.

    Broto dan 2aksmi $-#-. kajian pakar tanaman obat, buah rambutan memuat besi, kalium,

    sapai itamin 3.

    Bambang, 0. http"http"(p.unram.ac.id. diakses tanggal : 0eptember $-#$

    Kalie, +oehd. Baga. $--;. Budidaya Rambutan @arietas Unggul. Gogyakarta" Kanisius

     'dakunau, A.2.$--$. 0tudi Tentang &roses &embuatan Keripik Rambutan Dipusat &elatihan

    &ertanian Dan &edesan 05adaya &80H Tulung KaryaH Batu +alang >a5a

    Timur.&K2 Uniersitas.

    0oelarso, R Bambang #66akarta 0usanto T,dan

     'yoman 0ucipta #668.Teknologi &engemasan Bahan +akanan 3@.*amili Blitar.

    12