Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

10
KERANGKA ACUAN SOUNDING NASIONAL PEDOMAN PKL dan PETUNJUK TEHNIS PENILAIAN PENCAPAIAN KOMPETENSI (PPK) UNTUK KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI PENDIDIKAN PROGRAM DIPLOMA III GIZI Jakarta, 28 s.d. 30 November 2012 A. Pendahuluan Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI nomor 374/Menkes/SK/III/2007 tanggal 27 Maret 2007, ditetapkan terdapat 44 kompetensi lulusan Pendidikan Program Diploma III Gizi. Pendidikan untuk mencapai kompetensi tersebut ditempuh melalui penerapan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK). Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) Pendidikan Program Diploma III Gizi berdasarkan SK Kepala Badan PPSDM Kesehatan Kemenkes RI nonor HK.03.03.1.00810 tanggal 14 Februari 2008, telah serentak dilaksanakan pada tahun 2011 oleh 36 Institusi Pendidikan Program Diploma III Gizi (30 Jurusan Gizi dibawah Poltekes Kemeneks, 1 Akademi Gizi di bawah Pemerintah daerah, dan 6 institusi dibawah swasta). Untuk kelancaran pelaksanaan KBK tersebut, maka perlu disiapkan dokumen pendukungnya antara lain Pedoman Implementasi (PI), Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK), Garis Besar Program Pengajaran (GBPP), Silabi, Rencana Pelaksanaan Perkuliahan (RPP), dan Pedoman Praktek Kerja Lapangan Berbasis Kompetensi (PPKL-BK). Berdasarkan Surat Ka. Badan PPSDM Kes Kemenkes RI nomor : TU.08.01/I/III/2/82921/2011 tanggal 6 Desember 2011, tentang Pedoman Penyelenggaraan UAP, untuk pendidikan kesehatan yang telah menerapkan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) dan telah memiliki Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK), maka sistem penilaian hasil belajar mengacu pada PPPK tersebut. Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK) untuk KBK D III Gizi telah ditetapkan melalui SK Kepala Badan PPSDM Kesehatan Kemenkes RI nomorr HK.02.05/1/III/2/03939.1/2011 tanggal 7 Juli 2011. Pedoman PPK tersebut diatas masih bersifat umum dan masih perlu untuk dioperasionalkan. Didalam PPPK KBK D III Gizi tersebut, telah ditetapkan 22 kompetensi dari 44 kompetensi D III Gizi yang harus dilakukan penilaiannya pada akhir tahun ke II dan akhir tahun ke III. Penilaiannya diharapkan menggunakan ketentuan dan mekanisme Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPK) melalui Petunjuk Tehnis. Petunjuk tehnis PPK memuat ketentuan, mekanisme, dan instrumen PPK telah disusun oleh Tim Kerja Forkom Jurusan Gizi dibawah arahan dari Pusdiklatnakes, berdasarkan hasil Workshop Nasional tanggal 29 – 31 Mei 2012 di Yogyakarta. Petunjuk Tehnis PPK ini belum disosialisasikan dan didesiminasikan ke institusi penyelenggara Pendidikan Diploma III Gizi.

Transcript of Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

Page 1: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

KERANGKA ACUAN SOUNDING NASIONALPEDOMAN PKL dan PETUNJUK TEHNIS PENILAIAN PENCAPAIAN KOMPETENSI (PPK)

UNTUK KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI PENDIDIKAN PROGRAM DIPLOMA III GIZI

Jakarta, 28 s.d. 30 November 2012

A. PendahuluanBerdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI nomor 374/Menkes/SK/III/2007 tanggal 27 Maret 2007, ditetapkan terdapat 44 kompetensi lulusan Pendidikan Program Diploma III Gizi. Pendidikan untuk mencapai kompetensi tersebut ditempuh melalui penerapan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK).

Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) Pendidikan Program Diploma III Gizi berdasarkan SK Kepala Badan PPSDM Kesehatan Kemenkes RI nonor HK.03.03.1.00810 tanggal 14 Februari 2008, telah serentak dilaksanakan pada tahun 2011 oleh 36 Institusi Pendidikan Program Diploma III Gizi (30 Jurusan Gizi dibawah Poltekes Kemeneks, 1 Akademi Gizi di bawah Pemerintah daerah, dan 6 institusi dibawah swasta). Untuk kelancaran pelaksanaan KBK tersebut, maka perlu disiapkan dokumen pendukungnya antara lain Pedoman Implementasi (PI), Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK), Garis Besar Program Pengajaran (GBPP), Silabi, Rencana Pelaksanaan Perkuliahan (RPP), dan Pedoman Praktek Kerja Lapangan Berbasis Kompetensi (PPKL-BK).

Berdasarkan Surat Ka. Badan PPSDM Kes Kemenkes RI nomor : TU.08.01/I/III/2/82921/2011 tanggal 6 Desember 2011, tentang Pedoman Penyelenggaraan UAP, untuk pendidikan kesehatan yang telah menerapkan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) dan telah memiliki Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK), maka sistem penilaian hasil belajar mengacu pada PPPK tersebut. Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK) untuk KBK D III Gizi telah ditetapkan melalui SK Kepala Badan PPSDM Kesehatan Kemenkes RI nomorr HK.02.05/1/III/2/03939.1/2011 tanggal 7 Juli 2011.

Pedoman PPK tersebut diatas masih bersifat umum dan masih perlu untuk dioperasionalkan. Didalam PPPK KBK D III Gizi tersebut, telah ditetapkan 22 kompetensi dari 44 kompetensi D III Gizi yang harus dilakukan penilaiannya pada akhir tahun ke II dan akhir tahun ke III.

Penilaiannya diharapkan menggunakan ketentuan dan mekanisme Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPK) melalui Petunjuk Tehnis. Petunjuk tehnis PPK memuat ketentuan, mekanisme, dan instrumen PPK telah disusun oleh Tim Kerja Forkom Jurusan Gizi dibawah arahan dari Pusdiklatnakes, berdasarkan hasil Workshop Nasional tanggal 29 – 31 Mei 2012 di Yogyakarta. Petunjuk Tehnis PPK ini belum disosialisasikan dan didesiminasikan ke institusi penyelenggara Pendidikan Diploma III Gizi.

Disamping itu, sejak tahun 2010 yang lalu, Forum Komunikasi Jurusan Gizi juga sudah membuat draft Pedoman Penyelenggaraan Praktek Kerja Lapangan (PKL) Diploma III Gizi. Kegiatan ini akhirnya juga difasilitasi oleh Pusdiklatnakes untuk mengadakan serangkaian workshop lanjutan untuk menyempurnakan pedoman tersebut.

Sehubungan hal tersebut diatas, sangat diperlukan suatu pertemuan diantara penyelenggara Pendidikan Program Diploma III Gizi untuk menyamakan persepsi tentang ketentuan, mekanisme, dan instrumen PKL dan PPK KBK Diploma III Gizi. Pertemuan tersebut berupa Sounding Nasional tentang Pedoman Penyelenggaraan PKL dan Petunjuk Tehnis PPK. Hasil Sounding nantinya diharapkan dapat disosialisasikan ke segenap pemangku kepentingan seperti Manajemen Institusi, Dosen, Instruktur, Karyawan, Peserta Didik, dan Orang Tua/Wali, sehingga pelaksanaan PKL dan PPK dapat terarah dan sesuai tujuan bersama.

B. Tujuan dan Hasil yang diharapkan, Tujuan penyelenggaraan acara ini adalah dicapainya kesepakatan atau kesamaan persepsi tentang Pedoman PKL dan Petunjuk Tehnis Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPK) KBK Diploma III Gizi.

Page 2: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

Hasil yang diharapkan adalah diperolehnya kesepahaman dari Pedoman PKL dab Petunjuk Tehnis PPK, tentang :1. Tehnis pengelolaan PKL Berbasis Kompetensi D III Gizi2. Tehnis Pengelolaan PPK D III Gizi, meliputi :

a. Mekanisme penyelenggaraan PPK meliputi tahap-tahap persiapan, pelaksanaan, pelaporan dan pemberian sertifikat pencapaian kompetensi

b. Teknis operasional PPK (kompetensi yang diuji, penguji, tempat, waktu, beaya, tata cara pengujian, tata cara penilaian, hasil akhir penilaian).

c. Instrumen atau form – form PPK yang diperlukan

C. Nara sumber1. Badan PPSDM Kesehatan Kemenkes RI (1 orang)2. DPP PERSAGI (1 orang)3. Forum Komunikasi Jurusan Gizi se-Indonesia (4 orang)

D. Peserta, Waktu dan Tempat Peserta yang diharapkan hadir adalah 60 orang dari Institusi Penyelenggaran Pendidikan Program Diploma III Gizi, yaitu Ketua Jurusan dan/atau Ketua/Sekretaris Prodi D III dan /atau Bagian ADAK Direktorat (minimal 1 orang/institusi). Peserta tersebut berasal dari :

No Institusi1 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Aceh2 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Medan3 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Padang4 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Pekanbaru5 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Palembang6 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Pangkal Pinang - Babel7 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Bengkulu8 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Tanjungkarang9 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Jakarta II10 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Bandung11 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Tasikmalaya12 Prodi D III Gizi Poltekes Kemenkes Tasikmalaya di Cirebon13 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Semarang14 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Yogyakarta15 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Malang16 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Surabaya17 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Denpasar18 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Mataram19 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Kupang20 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Pontianak21 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Palangkaraya22 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Banjarmasin23 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Manado24 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Gorontalo25 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Kendari26 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Makasar27 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Mamuju28 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Ternate29 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Ambon30 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Jayapura31 Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Sorong32 Prodi Gizi-STIKES “Medica” Teuku Umar - Meulaboh 33 Prodi Gizi – STIKES “MH Thamrin” - Jakarta34 Prodi Gizi – Univ Muhammadiyah Semarang35 Prodi Gizi – FIKES Univ Muhammadiyah Solo36 Akademi Gizi “Karya Husada” Pare - Kediri37 Akademi Gizi Pemda Surabaya

Page 3: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

Agenda acara ini akan dilaksanakan pada tanggal 28.s.d 30 November 2012 (3 hari)

No Hari / Tanggal

Jam Acara Pembicara PJ

1 Rabu, 28 November 2012

12.00– 15.00 Check in dan daftar ulang peserta

(di GWR Hotel) Sekretariat

16.00-16.30

16.30-17.30

LaporanSambutan

Sambutan dan Pengarahan, serta pembukaan secara resmi

Materi:Keadaan, Permasalahan dan Pengembangan Pendidikan Diploma Gizi di Indonesia pasca UU Perguruan Tinggi 2012 dan PP no. 8 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia

Ka.ForkomDirektur Poltekkes Jakarta IIKa. Badan PPSDM Kes

Ka. Badan PPSDM Kes

Sie acara

17.30-17.4517.45-

Pembagian kelompokISTIRAHAT

2 Kamis, 29 November 2012

06.00-07.30 Makan pagi08.00-09.00 Informasi terkini kebijakan

PERSAGI uji kompetensi dan keterkaitan dengan Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPK)

DPP PERSAGI DPP PERSAGI

09.00-10.00 Paparan Draft Pedoman PKL D III Gizi

Tim FORKOM Tim Forkom

10.00-10.30 Coffee break - Sie kons10.30-12.00 Paparan Draft Petunjuk

Tehnis PPK KBK D III Gizi Tim FORKOM Tim Forkom

12.00 – 13.30 ISHOMA13.30 – 15.30 Diskusi Kelompok

Pedoman PKL dan Juknis PPK KBK D III Gizi :

Mekanisme, Operasionalisasi PKL dan instrumen PPK

- Bidang Gizi Masyarakat- Bi

dang Gizi Klinik- Bi

dang Penyelenggaraan Makanan

Peserta Tim Forkom

15.30 – 16.00 Break Sie kons16.00 – 17.00 Diskusi Kelompok Juknis

PPK KBK D III Gizi :Mekanisme, Operasionalisasi PKL dan instrumen PPK - Bidang Gizi Masyarakat- Bi

dang Gizi Klinik- Bi

Peserta Tim Forkom

Page 4: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

dang Penyelenggaraan Makanan

17.00 – 18.00 Presentasi hasil Diskusi Kelompok Juknis PPK KBK D III Gizi Bidang Gizi Masyakarat

Kelompok Diskusi Bidang Gizi Masyarakat

Tim Forkom

18.00 – 20.00 ISHOMA Sie kons20.00 – 21.00 Presentasi hasil Diskusi

Kelompok Juknis PPK KBK D III Gizi Bidang Gizi Klinik

Kelompok Diskusi Bidang Gizi Klinik

Tim Forkom

21.00 – 22.00 Presentasi hasil Diskusi Kelompok Juknis PPK KBK D III Gizi Bidang Penyelenggaraan Makanan

Kelompok Diskusi Bidang Penyelenggaraan Makanan

Tim Forkom

3 Jum’at, 30 November 2012

06.00 – 08.00 Makan pagi - Sie kons08.00 – 09.30 Diskusi bersama

Rekomendasi dan penyusunan Rencana Tindak Lanjut (RTL)

Tim Forum Tim Forkom

09.30 – 10.00 Break10.00 – 10.30 Penutupan Direktur Poltekkes

NADSie acara

10.30 – 11.00 Ramah tamah Peserta dan Panitia

Sie Acara

11.00 Check out/Shalat Jum’at Peserta dan Panitia

E. PendanaanBiaya akomodasi dan penyelenggaraan sebesar Rp 1.450.000,- (tidak termasuk transport dan uang saku) ditanggung oleh institusi peserta secara swadana.

F. Bahan-bahan yang disiapkanPeserta diharapkan menyiapkan bahan-bahan yang terkait, antara lain :1. Undang – Undang No. 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi2. Perpres No. 12 tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI3. SK Menkes no. 374/2007 tentang Standar Profesi Gizi4. KBK D III Gizi tahun 2008 (SK Kepala Badan PPSDM Kesehatan Kemenkes RI nomor

HK.03.03.1.00810 tanggal 14 Februari 2008)5. Pedoman Penilaian Pencapaian Kompetensi (PPPK) KBK D III Gizi (SK Kepala Badan

PPSDM Kesehatan Kemenkes RI nomorr HK.02.05/1/III/2/03939.1/2011 tanggal 7 Juli 2011).

6. GBPP Mata Kuliah D III Gizi7. Silabi dan RPP Mata Kuliah terkait (lihat di PPPK)8. Pedoman PKL yang masih berlaku dan draf Pedoman PKL yang baru9. Logbook PKL yang digunakan dimasing-masing Jurusan Gizi10. Bahan lain yang terkait pertemuan

G. Penutup

Dengan tersusunnya Kerangka Acuan ini, diharapkan arah dan tujuan dari rangkaian kegiatan Sounding Pedoman PKL dan Petunjuk Tehnis Penilaian Pencapaian Kompetensi Program D III Gizi akan semakin jelas. Tujuan akhir dari penyelenggaraan Workshop ini adalah dicapainya kesepakatan atau kesamaan persepsi tentang Pedoman PKL dan Petunjuk Tehnis operasionalisasi pelaksanaan Penilaian pencapaian Kompetensi (PPK) KBK Diploma III Gizi.

Page 5: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

(1)Worskhop dilaksanakan pada hari Rabu s.d. Jum’at tangal 28 s.d. 30 November 201 2 di Great Western Resort Hotel, Jl. MH Thamrin, Km 2,7 Kebon Nanas, Tangerang, Banten

(2)Check in peserta pada hari Rabu 28 November 2012 jam 12.00 – 15.00 dan check out pada hari

Jum’at 30 November 2012 jam 13.00(Jika peserta menghendaki check in lebih awal agar langsung menghubungi pihak bagian

receptionist, dengan menyebutkan sebagai peserta Workshop. Peserta yang check out lebih lama dari ketentuan, akan dikenakan biaya tersendiri/personal account, dan langsung berhubungan

dengan pihak penginapan / hotel)

(3)Akomodasi peserta disediakan mulai hari Rabu 28 November 201 2 jam 12.00 sampai dengan hari Jum’at 30 November 2012 jam 13.00. Bagi peserta yang menginap sebelum dan sesudah waktu yang ditentukan, wajib membayar sendiri sesuai tarif yang ditetapkan dari pihak penginapan dan

sudah diselesaikan langsung kepada pihak hotel sebelum waktu check out (jika pertemuan dilakukan di hotel / penginapan)

(4)Konsumsi peserta disediakan mulai hari :

- Rabu 28 November 201 2 (12.00, dan 19.00 + 1 kali snack), - Kamis 2 9 November 2012 ( pukul 07.00, 1 2 .00, dan 19.00 + 3 kali snack),

- Jum’at 30 November 2012 ( pukul 07.00 + 1 kali snack),

(5)Bagi peserta yang menggunakan telepon (lokal), interlokal (SLJJ), laundry, memesan makanan

dan minuman diluar yang telah ditetapkan panitia, menjadi tanggung jawab peserta yang bersangkutan dan agar diselesaikan sebelum meninggalkan hotel

(jika pertemuan dilakukan di hotel / penginapan)

-----Terima kasih atas kerjasamanya-----

HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKANPESERTA WORKSHOP

PELATIHAN

Page 6: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta

Fax ke: PANITIA SOUNDING NASIONAL PEDOMAN PKL BERBASIS KOMPETENSI dan PETUNJUK TEHNIS PENILAIAN

PENCAPAIAN KOMPETENSI (PPK) UNTUK KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI PENDIDIKAN PROGRAM DIPLOMA III GIZI

Di Great Western Resort Hotel, Jl. MH Thamrin, Km 2,7 Kebon Nanas, Tangerang, Banten,28 s.d. 30 Nopember 2012

Nomor Fax : 021-7395383

Nama Peserta : ……………………………………………… (L/P) **)

NIP /Pangkat Gol : ………………………………………………

Jabatan : ………………………………………………

Unit Kerja : ………………………………………………

Alamat Unit Kerja : ………………………………………………

………………………………………………

Nomor Telepon/Fax : ………………………………………………

Nomor HP : ………………………………………………

Propinsi : ………………………………………………

………………………………….2012

Peserta,

( ………………………………….. )Nama lengkap

*) Paling lambat dikirim kembali pada tanggal 23 Nopember 2012 (H-7), ke Fax 021-7395383 atau email [email protected] atau [email protected]

**) Coret yang tidak perluLain-lain

Informasi mengenai kegiatan ini bisa menghubungi :Nils Aria Zulfianto (081386321345)

Siti Mutia Rahmawati (08159927464)

Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta IITelp. 7395331, 7246971

Page 7: Kerangka Acuan Sounding Ppkl + Ppk d III Di Jakarta