Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

14
KEPEMIMPINAN Disusun Oleh : 1. Chosiyatul Inayah Reda 2. Ericka Mutiara Suganda 3. Elvira Hairani 4. Kadek Wirnawati 5. Puteri Utami 6. Ratna Imas Indriyani

Transcript of Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Page 1: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

KEPEMIMPINAN

Disusun Oleh :

1. Chosiyatul Inayah Reda2. Ericka Mutiara Suganda3. Elvira Hairani4. Kadek Wirnawati5. Puteri Utami6. Ratna Imas Indriyani

Page 2: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Kepemimpinan adalah kemampuan seseorang mempengaruhi dan memotivasi orang lain untuk melakukan sesuatu sesuai tujuan bersama. Kepemimpinan meliputi proses mempengaruhi dalam menentukan tujuan organisasi, memotivasi perilaku pengikut untuk mencapai tujuan, mempengaruhi untuk memperbaiki kelompok dan budayanya.

Definisi kepemimpinan

Page 3: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Seorang pemimpin harus mengerti tentang teori kepemimpinan agar nantinya mempunyai referensi dalam menjalankan sebuah organisasi.

Teori kepemimpinan

Page 4: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Teori Sifat

Teori ini bertolak dari dasar pemikiran bahwa keberhasilan seorang pemimpin ditentukan oleh sifat-sifat, perangai atau ciri-ciri yang dimiliki pemimpin itu. Atas dasar pemikiran tersebut timbul anggapan  bahwa untuk menjadi seorang pemimpin yang berhasil, sangat ditentukan oleh kemampuan pribadi pemimpin.

Page 5: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Dasar pemikiran teori ini adalah kepemimpinan merupakan perilaku seorang individu ketika melakukan kegiatan pengarahan suatu kelompok ke arah pencapaian tujuan.

Teori Perilaku

Page 6: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

  TEORI SITUASIONAL

Keberhasilan seorang pemimpin menurut teori situasional

ditentukan oleh ciri kepemimpinan dengan perilaku tertentu yang

disesuaikan dengan tuntutan situasi kepemimpinan dan situasi

organisasional yang dihadapi dengan memperhitungkan faktor

waktu dan ruang

Page 7: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Teori orang-orang terkemuka

Bernard, Bingham, Tead dan Kilbourne menerangkan kepemimpinan berkenaan dengan sifat-sifat dasar kepribadian dan karakter.

Page 8: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Mumtord, menyatakan bahwa pemimpin muncul oleh kemampuan dan keterampilan yang memungkinkan dia memecahkan masalah sosial dalam keadaan tertekan, perubahan dan adaptasi. Sedangkan Murphy, menyatakan kepemimpinan tidak terletak dalam dari individu melainkan merupakan fungsi dari suatu peristiwa.

Teori lingkungan

Page 9: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Case (1933) menyatakan bahwa kepemimpinan dihasilkan dari rangkaian tiga faktor, yaitu sifat kepribadian pemimpin, sifat dasar kelompok dan anggotanya serta peristiwa yang diharapkan kepada kelompok.

Teori personal situasional

Page 10: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Homan (1950) menyatakan semakin tinggi kedudukan individu dalam kelompok maka aktivitasnya semakin meluas dan semakin banyak anggota kelompok yang berhasil diajak berinteraksi

Teori interaksi harapan

Page 11: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Teori humanistikLikert (1961) menyatakan bahwa kepemimpinan merupakan proses yang saling berhubungan dimana seseorang pemimpin harus memperhitungkan harapan-harapan, nilai-nilai dan keterampilan individual dari mereka yang terlibat dalam interaksi yang berlangsung.

Page 12: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

Teori pertukaranBlau (1964) menyatakan pengangkatan seseorang anggota untuk menempati status yang cukup tinggi merupakan manfaat yang besar bagi dirinya. Pemimpin cenderung akan kehilangan kekuasaaanya bila para anggota tidak lagi sepenuh hati melaksanakan segala kewajibannya

Page 13: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan

1. Seseorang pemimpin harus mempunyai sifat adil 2. Memiliki pengetahuan untuk memanage persoalan-persoalan

yang terkait dengan kehidupan bangsa dan bernegara3. Sehat panca inderanya4. Sehat anggota badan dari kekurangan, sehingga memungkinkan

dia untuk bergaul lebih lincah, cepat, dan tidak loyo5. Seseorang pemimpin harus mempunyai visi dan misi yang jelas6. Mempunyai keberanian dan kekuatan7. Syarat terakhir  yang menjadi pemimpin harus keturunan  Quraisy

Dalam buku study kepemimpinan ilmu Imam al-Mawardi mengemukakan bahwa untuk menjadi karang pemimpin diperlukan kriteria/syarat antara lain:

Page 14: Kepemimpinan dalam materi kewirausahaan