Kembalinya metabolisme tubuh

download Kembalinya metabolisme tubuh

of 1

Transcript of Kembalinya metabolisme tubuh

  • 8/16/2019 Kembalinya metabolisme tubuh

    1/1

    ) Kembalinya metabolisme tubuh

    Selama kehamilan terjadi beberapa perubahan misalnya pengenceran darah

    (akibatnya kadar hemoglobin turun) dan retensi cairan (akibatnya kaki bengkak).

    Setelah bayi lahir, secara berangsur tubuh akan kembali ke metabolisme awal.

    Kekentalan darah kembali normal dan tubuh membuang timbunan cairan. Karena

    itu sering dijumpai, seorang ibu hamil yang mempunyai kadar hemoglobin 10 gr%,ternyata setelah bersalin (yang notabene terjadi pengeluaran darah) kadar

    hemoglobinnya malah naik menjadi 10, gr% , misalnya. Sedangkan pembengkakan

    kaki menjadi berkurang karena cairan yang selama ini ditimbun terbuang melalui air

    seni.