KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

9
SKENARIO MICROTEACHING TAHAPAN KETERAMPILAN MENJELASKAN KONSEP HUKUM OHM Disusun untuk memenuhi tugas semester VI Mata Kuliah : Pengajaran Mikro Dosen Pengampu : Dr. Sarwanto, S.Pd, M.Si dan Dwi Teguh Rahardjo, S.Si., M.Si Oleh : Niken Tri Widayati K2312049 PENDIDIKAN FISIKA 2012 A FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

description

MENJELASKAN

Transcript of KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

Page 1: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

SKENARIO MICROTEACHING

TAHAPAN KETERAMPILAN MENJELASKAN KONSEP HUKUM OHM

Disusun untuk memenuhi tugas semester VI

Mata Kuliah : Pengajaran Mikro

Dosen Pengampu : Dr. Sarwanto, S.Pd, M.Si dan Dwi Teguh Rahardjo, S.Si., M.Si

Oleh :

Niken Tri Widayati

K2312049

PENDIDIKAN FISIKA 2012 A

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2015

Page 2: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

SKENARIO MICROTEACHING PADA TAHAPAN KETERAMPILAN BERTANYA PADA HUKUM OHM

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas

Kelas : XII / I

Alokasi Waktu : 20’

KI 3 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni,

budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

KD 3.5 Memahami konsep listrik statis, muatan listrik, potensial listrik,hantaran listrik, kelistrikan pada sistem syaraf, dan contohnya pada

hewan-hewan yang mengandung listrik

ALUR PERCAKAPAN ALOKASI WAKTU

GURU SISWA

Guru meminta siswa

menuliskan hasil

pengamatan simulasi

yang telah dilakukan

di papan tulis.

“Anak-anak, setelah kita

melakukan simulasi mengenai

Hukum Ohm, siapa yang ingin

menuliskan hasil simulasi

pertama, untuk besar hambatan

yang tetap dan nilai tegangan

yang diubah-ubah? Silahkan

Siswa maju ke depan menuliskan hasil simulasi

percobaan pertama untuk nilai hambatan yang tetap

yaitu 500 Ω, dengan nilai tegangan yang diubah-ubah

sesuai instruksi guru.

Page 3: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

tuliskan di depan kelas”. No. Hambatan

(Ω)

Tegangan (V) Arus (I)

1. 500 1,5 3 mA

2. 500 3 6 mA

3. 500 4,5 9 mA

4. 500 6 12 mA

5. 500 7,5 15 mA

“Terimakasih Septika telah

menuliskan hasil simulasi

kelompokya, untuk simulasi

yang kedua dengan nilai

tegangan yang tetap, dan

hambatan yang diubah-ubah.

Siapakah yang ingin

menuliskan hasil simulasi

kelompoknya ke papan tulis?”

Siswa maju ke depan menuliskan hasil simulasi

percobaan kedua untuk nilai tegangan yang tetap

yaitu 10 V, dengan nilai tegangan yang diubah-ubah

sesuai instruksi guru.

No. Tegangan (V) Hambatan (Ω) Arus (I)

1. 6 100 60 mA

2. 6 200 30 mA

3. 6 300 20 mA

4. 6 400 15 mA

Page 4: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

5. 6 500 12 mA

Guru meminta

siswa membuat

grafik berdasarkan

hasil simulasi yang

telah didapat.

“Terimakasih Nur telah

menuliskan hasil simulasi

kelompoknya. Berdasarkan

hasil simulasi di papan tulis,

siapakah yang ingin

menggambarkan grafiknya?

Apakah ada yang ingin maju ke

depan?”

Siswa menggambarkan grafik untuk hubungan antara

Tegangan dan Arus.

Page 5: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

Serta hubungan antara Hambatan dan Arus

Guru menjelakan

keterkaitan antara

kedua Grafik yang

telah digambarkan

oleh siswa.

“Berdasarkan grafik yang telah

digambarkan oleh teman kalian

maka bagiamana hubungan

antara kuat arus dengan

tegangan?”

“Sebanding Bu, semakin besar tegangan pada

rangkaian semakin besar pula arus yang melalui

rangkain tersebut”.

Page 6: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

“Benar sekali anak-anak besar

tegangan dan kuat arus pada

rangkaian akan sebanding. Jika

dilihat dari grafik, maka grafik

akan terus naik untuk

hubungan keduanya.

Bagaimana hubungan antara

hambatan dan kuat arus jika

dilihat dari grafik yang ada di

papan tulis?”

“Berbanding terbalik Bu, semakin besar hambatan

pada rangkaian semakin kecil arus yang melalui

rangkaian tersebut”.

“Benar sekali jawaban anak-

anak, sehingga apabila

dituliskan hubungan antara

tegangan dengan kuat arus

serta hubungan antara

hambatan dan kuat arus yaitu :

I V

I1R

Guru menyimpulkan

berdasrkan hasil

“Berdasarkan grafik yang telah

digambarkan, apakah hubungan

“Arus sebanding dengan besarnya tegangan, serta

berbanding tebalik dengan hambatan. Maka dapat

Page 7: KEMAMPUAN MENJELASKAN 2

simulasi. antara tegangan dengan

hambatan untuk menghasilkan

kuat arus? Silahkan Robi maju

ke depan tuliskan hubungan

untuk keduanya”

dituliskan persamaannya :

I=VR

Silahkan duduk Robi,

terimakasih. Benar sekali anak-

anak persamaan yang

dituliskan teman kalian andalah

persamaan Hukum Ohm, di

mana besarnya kuat arus akan

sebanding dengan tegangan dan

berbanding terbalik dengan

hambatan yang ada pada

rangkaian tersebut.